pengaruh pemekaran desa terhadap efektifitas...

16
PENGARUH PEMEKARAN DESA TERHADAP EFEKTIFITAS PELAYANAN PUBLIK (STUDI KASUS DI KECAMATAN UR KABUPATEN ACEH TIMUR) TESIS OLEH: HANAFIAH DARWIN SM 021801023 PROGRAMPASCASARJANA MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK UNIVERSITAS MEDAN AREA ME DAN 2004 UNIVERSITAS MEDAN AREA

Upload: nguyenhanh

Post on 30-May-2019

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENGARUH PEMEKARAN DESA TERHADAP

EFEKTIFITAS PELAYANAN PUBLIK (STUD I KASUS DI KECAMA TAN INDRA MAKMUR

KABUPATEN ACEH TIMUR)

TESIS

OLEH:

HANAFIAH DARWIN SM

021801023

PROGRAM PASCASARJANA

MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

UNIVERSITAS MEDAN AREA

ME DAN

2004

UNIVERSITAS MEDAN AREA

PENGARUHPEMEK�R�NDESATERHADAP

EFEKTIFIT AS PELA Y ANAN PUBLIK (STUDI KASUS DI KECAMATAN INDRA MAKMUR

KABUPATEN ACEH TIMUR)

Untuk Memperoleh Gelar Magister Administrasi Publik (MAP) Pada Program Pascasarjana Universitas Medan Area

TESIS

OLEH:

HANAFIAH DARWIN SM

021801023

PROGRAM P ASCASARJANA

MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

UNIVERSITAS MEDAN AREA

ME D A N

2004

UNIVERSITAS MEDAN AREA

J u d u I

Nama

NPM

UNIVERSITAS ME DAN AREA

PROGRAM PASCASAR.JANA

MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

HALAMAN PERSETU.JUAN

: PENGARUH PEMEKARAN DESA TERHADAP EFEKTIVITAS PELAYANAN PUBLIK (STUDI KASUS DI KECAMATAN INDRA MAKMUR KABUP ATEN ACEH TIMUR)

HANAFIAH DARWIN SM

021801023

Menyetujui :

Pembimbing I, Pembimbing II,

Direktur Pascasat:jana- UMA

Drs. Heri Kusmanto, MA

Drs. Humaizi, MA

K tua Program Studi Magister dministrasi Publik- UMA

UNIVERSITAS MEDAN AREA

UNIVERSITAS MEDAN AREA PROGRAM PASCASARJANA

MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

HALAMAN PENGESAHAN

Tesis ini dipertahankan di depan Panitia Penguji Tesis Program Pascasarjana Magister Administrasi Publik

Universitas Medan Area

Pada Hari Sabtu

Tanggal 27 Nopember 2004

Tempat : Program Pascasarjana Magister Administrasi Publik Universitas Medan Area.

PANITIA PENGUJI

Ketua : Drs. Heri Kusmanto , MA

Sekretaris : Taufik Siregar, SH, M.Hum

Anggota I : Drs. Kariono, MA

Anggota II : Drs. Humaizi, MA

Anggota III :Drs. Usman Tarigan, MS

UNIVERSITAS MEDAN AREA

ABSTRAKSI

PENGARUH PEMEKARAN DESA TERHADAP EFEKTIVITAS PELAYANAI<! PUBIIK

STUDT KASUS Dl KECAMATAN INDRA MAKMU KABUPATEN ACEH TIMUR

Nama NTM

: Hanafiah Darwin SM

Prot,rram : Magister Aumin.istra�i Pubhk Pcmbimbing [ : Drs. Karyono, MSi Pcmbimbing II: Drs. Humaizi, MSc

Hants diakwi bahwa secara umum pembangumm didacrah peuesaan di Indonesia masih m engalami ketimpangan dibandingkan dengan daerah-daerah perkotaan . Pada situasi yang normal saja pun kondisi daetah p�desaan sudah mengalami kesenjangan yang cukup parah, apalagi dengan situasi da.a kondisi seperti di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam yang mengalami konflik bersenjata . Satu-satunya harapan masyarakat pedesaan, khusu:mya di provinsi NAD adalah bersumber dari pelayanan yang di berikan oleh pemerintah (Pemerintah Daerah). Oleh karena itu peningka tan pelayanan publik di Provinsi NAD, khususr.ya oleh aparatur pemerintahan desa tidak sekedar mernenuhi pencanangan tahun Peningkatan Pelayanan Publik dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Kepubhk Indonesia melalui surat nomor 11/M.PAN/1.2004, maupun prog:am ·- programlainnya. Tetapi jauh labih penting adalah mengembalikan dan meningkatkao ftmgsi sosial masyarakat pedesaan Provinsi NAD yang telah mengalami degrad::si yang cukup lama. Oleh karena itu upaya p1�mekaran desa sebagai salah satu upaya y�ng dittJjukan untuk meningkatkan pelayanan publik bagi masyarakat desa sudah saatnya di ketahui efektifitasnya. Berdasarkan uraian- uraian diatas, maka masahth yang ingin dikaji da!am penelitian inia dalah : "Sejauhmana pengaruh pemekaran desa di kecarnatar. Indra Makmu terhadap efektifitas palayanan publik?"

Penelitian ini bertujuan untuk menge!ahui efektifitas pe !ayana.-1 publik dari aparatur pemerintahan desa yang dimekarkan dengan desa yang belmn dimekarkan di Kecamatan lndra Makmu kabupaten Aceh Timur. Sam pel diamb!l :;t!cara acak sede.rhana sebanyak 60 orang yang j umlahnya representatif ctengan kedua tipe desa yang menjadi wilayah penelitian.

Basil penelitian memmjukkan bahwa secra umum pengaruh pemekaran terhadap efektivitas pelayanan pubiik diLetemuka71 khususnya dalam hal penggunaan waktu yang diperlukan dalam menyel�saikan uuru�;an .. urusan pelayanan administratif Namun da1am hal biaya-biaya pengurusan dan pemberian bantuan kepada masyarakat tidak terdapat perbedaan antara desa yang belum dimekarkan dengan yang sudah dimekarkan

Ill

UNIVERSITAS MEDAN AREA

KATA PENGANTAR

Puji syukur Penulis sanj•.mgkan kchadirat Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat dan karunianya sehingga penuiis dapat menydesaikan. Tesis ir.i sebagai suatu

syarat untuk memperoleh gelar Magistei Administrasi Pubiik pada Program

Pancasarjana Universitas Medan Area.

Adapun judul Tesis ini adalah "Pengaruh Pemekarcm Desa Terhadap

lifektivittls Pelttymum Pub/ik: Studi Kasus tti Kecanratm: Jndra irlaknru Kabupaten

Aceh Timur". Penulis menyadari bahwa dalam pennlisan Tesis ini masih terdapat

kekurangan dan kelemahan, untuk itu segala saran dan k ritik dari pembaca guna

penyempurnaan tes]s ini sangat penults harapkan.

Dalam penyelesaian tesis ini, penulis mw...:!apatkaJ 1 ban yak banh1an dan

dorongan dari berbagai pihak baik secara langsung membimbing penulisan tesis ini

maupun secara tidak langsung. Dalam kesempatan ini penulis ingin m�:;ngucapkan

tcrima kasih kepada:

1. Bapak Ir. Zulkarnaen Lubis, MS, Rektor Universitas Medan Area.

2. Bapak Drs. Heri Kusmanto, MA, Direktur PPs Magister Administrasi Publik,

scbagai Pembimbing I, yan� tclah banyak memberikan mast1ka;1 Ja11 kritikan demi

tcrselcsainya tcsis ini.

3. l3apak Drs Usman Tarigan, MS, Ketua Program ;;tudi MAP �;ekaligus sebagai

Pembimbing l, yang telah banyak memberikan dorongan kepada penulis.

iv

UNIVERSITAS MEDAN AREA

4. Bapak Drs Kariono,MA, Pernbantu Direktm T Bida.ng Akademik, sekaligus

sebagai Pernbimbing 1, yang dengan kesabarannya memberikan bimbingannya I

kepada penulis.

5. Bapak Drs. Hurnaizi, MSc, sebagai Pembimbing TI, yang dengan kesabarannya

rnernberikan birnbingannya kepada penulis sebingga penulis dapat rnenyelesaikan

penulisan tesis ini dengan baik.

6. Bapak Bupati Kabupaten Aceh Timur, atas izin belajar yang diberikan kepada

penulis.

7. Bapak Camat Kecarnatan lndra Makmu Kabupaten Ac�h Timur, atas segala

bantuan dan fasilitas yang diberikan selama pt:H alis mengadakan penehtian di

lapangan.

8. Bapak dan Ibu Dosen serta staf pengajar PPs Magister Ad.IP.inistrasi Publik

Universitas Medan Area.

Terirna kasih pula kepada kedua orang tua, istr:i, ana1(- auak dan seluruh

keluarga, yang tidak pernah putus mengalirkan do'a dan memompakan semangat

demi keberhac;ilan penulis.

Semoga segala bantuan mereka menjadi amal sholeh dan mendapat balasan

yang setimpal dari Allah SWT dan kiranya tetap mendapat taufik dart rahmat Allah

Subhanahu wata'ala, Amin Ya Rabbal Alamin.

t\ 1edan, November2004 Penulis

Hanafiah. Darwin SM

v

UNIVERSITAS MEDAN AREA

BAB�I: PENDAHULUAN

A. La tar Belakang Masalah.

B. Perumusan Masalah

C. Tujuan Penelitian

D. Manfaat Penelitian

BJ\B-11: TlNJAUAN PUSTAKA

Oatlar Is·i

1

6

6

A. Pergeseran Pelayanan Paradigma Pelayanan Publik 7

B. Tantangan yang Dihadapi Dalam Mewujudkan Kualitas Pe!ayanan 9

Publik

C. Kerangka Konseptual Kualitas Pelayanan Publik 11

D. Pemekaran Desa sebagai Upaya Peningkatan Pelayanan Publik 20

E. Hipotesis 22

F. Defenisi Konsep

G. Defenisi Operasional

BAB-HI: METODE PENELITIAN

A Tipe Penelitian

B. Lokasi Penelitian

C. Populasi dan Sampel

D. Teknik Pt.mgumpulan Data

E. Teknik Analisa Data

/

BAB-JV: KARAKTERISTIK RESPONDEN

A. Klassifikasi Responden Berdasarkan Status Kependudukan

B. Klassifikasi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

C. Klassifikasi Responden Berdasarkan Usia

D. Klassifikasi ResponJen Berdasarkan Pendidikan

E. Klassifikasi Respond�n Berdasarkan Status Perkawinan

F. Klassifikasi Responden Berdasarkan Pekerjaan

23

23

25

25

26

27

28

30

30

31

31

32

31

vi

UNIVERSITAS MEDAN AREA

G. Klassifikasi Responden Berdasarkan Rata-rata Pengha�ilan 33

BAB-V: T ANGGAP AN RESPONDEN TENTANG PEIA YANk"'f PUBLIK

A. Tanggapan Responden ten tang Lama W :--..ktu Per gurusan

B. Persyaratan Yang Ditentukan

C. Biaya Pengurusan

D. Pelaksanaan Kegiata!l Pembangunan

BAB-V: ANALISIS STATISTIK

A. Model Uji Statistik

B. Analisis Statistik dan Interpretasi Data

BAB-Vl: KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan:

B. Saran

Dattar Pus taka

/

34

38

43

48

52

53

66

67

vii

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Daftar T&bel

Hal Tabel.l : Defenisi Operasional Variabel Penelitif1 n 24

Tabel.2 : Perkiraan Besar Sampel Penelitian Pf;l.da Masing - 27 Masing Desa Penelitian

Tabel .3 : Klassifikasi Responden Berdasarkan Status 30 Kependudukan

Tabel . 4 : Klassifikasi Responden Berdasarkan J enis Kelamin 31

Tabel.5 : Klassifikasi Responden Berdasarkan Usia 31

Tabel.6 : Klassifika5i Responden Berdasarkan Pendidikan 32

Tabe1.7 : Klassifikasi Responden Berdasarkan Status Perkawinan 32

Tabel.8 : Klassifikasi. Respondcn Berdasarka'l Pekcrjaan 33

Tabel.9 : Klassifikasi Responden Berdasarkan Rata-rata 33 Penghasilan

Tabel.lO : Tanggapan Responden Atas Lama Wak:tu Penydesaiaau 34 Kartu Tanda Penductuk

Tabel.ll : Tanggapan Responden Atas Lama Waktu Penyelesaiaan 3:5 Kartu Keluarga

Tabel.l2 : Tanggapan Responden AtasLama Waktu Penyeiesaiaan 36 Surat Keterangan Jalan

Tabel.l3 : Tanggapan Responden Atas Lama Waktu Penyelesaiaan 37 Surat Keterangan Kelahiran

Tabel.l4 : Tanggapan Responden Atas Lama Waktu Penyelesaiaan 37 Surat Keterangan Kematian

TabeL1 5 : Tanggapan Responden Atas Lama Waktu Penyel�saiaar. 38 Surat Keterangan Pindah

viii

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Tabel.l6

Tabe1.17

Tabel. 1 8

Tabel.19

Tabel.20

Tabel.21

Tabel.22

Tabc1.23

Tabel .24

Tabel.25

Tabel.26

Tabe1.27

Tabel.28

Tabel.29

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Pengurus�n Kartu Tanda Penduduk

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Peng;Jrusan Kartu Keluarga /

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Pengun:san Surat Keterangan Jalan

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Pengurusan Surat Keterangan Kelahiran

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Peng:.rrusan Surat Ketera.ngan Kematian

: Tanggapan Responden Atas Persyaratan Pengurusan Surat Keterangan Pindah

: Tanggapan Responden Atas Biaya Pengurusart Kartu Tanda Penduduk

: Tanggapan Responden Atas Biaya Pel'gurusan Kartu Keluarga

: Tanggapan Responden Atas Biaya Pengurusan Snrz.t Keterangan Jalan

: Tanggapan Responden Atas Biaya Pent,JU.rus�n Sun.�t Keterangan Kelahiran

: Tanggapan Responden Atas Biaya Pengurusan Surat Keterangan Kemat ian

: Tanggapan Respond�n Atas Biaya Pengu�usar: Surat Keterangan Pindah

: Tanggapan Responden Atas Atas Pelaks:maan Kegiatan Pelatihan

: Tanggapan Responden Atas Atas Pelaksana::�rt Kcgiatan Penyuluhan

39

40

40

41

42

43

44

45

45

46

47

48

49

50

ix

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Tabe1.30 : Tanggapan Responden Atas Atas Pelaksanaa�1 Kegiatan 50 Bantuan Sosial

TabeL31 : Tanggapan Responden Atas PelaksanaanKegiatan 51 bantuan Modal Usaha

Tabel.32 : Tabel Teoretik Proporsi Tanggapan Responde•1 53

/

X

UNIVERSITAS MEDAN AREA

A. l.atar Belakang Masalah

BAB"l PENDAliULUAN

Pro dan kontra mengenai pemekaran suatu wilayah pemerintahan akhir-akhir

m1 semakin mengcmuka dan menjadi isu penting yang mendesak untuk segera

dituntaskan, baik secara teoritis maupun praktikal. Isu pemekflran 1ni menjadi penting

karena telah menimbulkan banyak persoalan, bahkan telah mtn1mbulkan konflik fisik

antar masyarakat yang pro dan kontra pemekar<>.n.

Walaupun sebenarnya banyak kasus- kasus pemekaran wilayah di tanah air murni

didasarkan pada isu dan kepentingan percepatan peningkatan kesejahteraan

masyarakat, seperti kasus pemekaran wilayah kabupaten. Tapanuli Utara menjadi

Kabupaten Toba Samosir, dan Humbang Hasundutan dan rencana pemekaran

Kabupaten Simalungun

Merujuk pada undang- undang, terutama ULJ No. 21 Tahun 1999 Tentang

Pemerintahan Daerah, maka pemekaran suatu wi!ayah, provinsi, kabupaten/ kota

maupun desa dimungkinkan dan bertujuan untuk tujuan percepatan pembangunan

masyarakat. Oleh karena itu seyogianya isu pemekaran wiJay1h harus dikaitkan dan

selalu didekati dengan pendekatan. yang mampu mengukur sesuai dengan amanat

undang- undang tersebut. Namun hingga kini belum banyak studi yang dilakukan

berkaitan dengan pernekaran suatu wilay�h, bahkan pada tingkat tataran wacana"pun /

isu yang sesuai dengan tuntutan undang�undang masih terbatas. Fa.da hal informasi

UNIVERSITAS MEDAN AREA

dan pengembangan mengenai wacana pemekaran yang berkaitan dengan tujuan

undang-undang sangat dibutuhkan. Sebab tuntutau terhadap pemekaran suatu

wilayah, provinsi, kabupaten/kota maupun desa di tanah air terns bergulir �n

semakin meningkat jumlahnya.

Oleh karena itu tampaknya studi me11genai pemekaran di ta:1ah air sejalan

dengan implernentasi Undang - U11dang ·No 22 Tahun 1999 Tentan6 Pemerintahan

Daerah semak in mendesak untuk dilakukan, karena dipastikan tuntutan terhadap

pemekaran wilayah suatu daerah tetap meningkat dan di!<hawatirkan isu Pemekaran

dijadikan sebagai alat untuk kepentingan-kepentningan yang tidak berhubungan

dengan tujuan pemekaran yang semestinya.

Seperti halnya di Provinsi Nangroe Aceh Da:cn�salam yang telah memiliki

status keistimewaan melalui Undang-Undang RI No. if Tahun 2001 tentang otonomi

Khusus Bagi Provinsi Daerah Istimewa Aceh sebagai Provinsi Nanggme Aceh

Darusalam dan Undang-Undang RI No 44 Tahun 1999 Tentang pcnyele:nggaraan

Keistimewaan Provinsi daerah Istimewa Aceh y&ng berheda dengan p<ovinsi­

provinsi lainnya di Indonesia, nuansa pemckaran suatu wilayah lebih intens dan lebih

m ·mungkinkan tc�jadi. Temtama scjak ditetapkannya Qanum Provinsi Nanggroe

cch Darussalam No. 4 Tahun 2003 Tentang Pemcrintahan Ml:kiu dalam Provinsi

D dan Nomor 5 Tahun 2003 Tentang Pemerintahan Gar..1pcng dalam Provinsi

AD.

2

UNIVERSITAS MEDAN AREA

DAFTAR PUSTAKA

Bysob, M.J., Strategic Planning for Public and Non Profit Organi::ation: A Guide to Strengthening and Sustaining Organization Achhievement, Revised Edition,

Joseey-Bass Inc., San Fransisco, 1995

Djamin, Awaloeddin, Kahinet Persatuan Nasional dan Refnrmasi Aparatur,Administrasi Negara, dalam Majalah Manajemen Pembangunan, No. 29 Tahun IXC, Februari 2000

Dwiyar.to, Agus, Penilaian Kiner_la Organisasi Pela_vanan Pub!ik, Seminar Sehari dalam Rangka Puma Tugas Drs. Sediyono, Jurusan Ilmu Administrasi Negara Fakultas Tlmu Sosial dan Tlmu Politik Universitas Gajah Mada, Y ogyakarta, 20 Mei 1995

Edvardsson, Bo., Berti! Thomason, and John Ovretveit., Quality of Service : Making it Really Work, McGraw-Hill Book Campany, London, 1994.

Faozan, Haris, Mencermati Eksistensi Pelayanan Sektor Publik : Pergeseran Paradigma, Tantangan, Kepemimpinan dan Pemberdayaan, Dalam Jumal Administrasi Publik, Volume 2, 0k:tober 2003.

Fernanda, Desy., Pengemhangan Kualitas Pelayanan Puhlik di !Jaerah, dalam Jurnal Administrasi Publik, Volume 2, Oktober 2003

Farago, J. & Skyrme, D.J The Learning Organization, 1995 Http://www.skyrme.com/insight/3lmorg.htm. dikutip oleh Faozan� Haris, Mencermati eksistensi Pelayanan Sektor Publik : Perf!.eseran Paradi?,ma, Tantangan, Kepemimpinan dan Pemberdayaan, dalam Jumal Administrasi Publik, Volume 2, Oktober 2003.

Rahmat, Jalaudin, Metode Penelitian Komunikasi, Remaja Karia, Bandung, 1989.

Turner M., Implementing Accountability in Autonomous Region, Discussion Paper in Interim WorkShop "Support for Urgentand Important in Dezentralization Process", ABD-DEPDARI, Jakarta 27-28 Juli 2000.

Zeithaml, Valarie A, A Parasuraman, dan Leonard L. Berry., Delivering Quality Service: Balancing Customer Perception and Expectation, The Free Press, New York, 1990. dikutip oleh Fernanda, Desy., Pengembangan Kualitas Pelayanan Publik di Daerah, dalam Jurnal Administrasi Publik, Volume 2, Oktober 2003.

UNIVERSITAS MEDAN AREA

Ketetapan MPR Nomor IX/MPR/1 998 tentang penyelenggaraan Negara yang Rersih dan bebas KKN.

Undang-Undang 25 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah.

Instruksi Presiden Rl Nomor 1 Tahun 1995 Tentang Peningkatan Kualitas Pelayanan Aparatur Pemerintah Kepada Masyarakat.

Keputusan Menpan Nomor 81 Tahun 1993 Tentang Pedoman Tata /,aksana Pelayanan Umum.

Qanum Provinsi Naggroe Aceh Darussalam Nomor 4 Tahun 2003 Tentang Pemerintahan A1ukim dala;n Pravinsi 1'/AD.

Berita Koalisi NGO HAM Aceh, http://www.koalisi-ham.org/info.

Harian SIB , 1 9 November 2002; 17 Oktober 2002; 3 September 2002; 14 November 2003; 15 Maret 2003;

Laporan Liputan 6 SCTV: Ambon Berdarah On-Line, http://www.go.to/ambon

http://\vww.papuanews.com/article45.html.

http.//www.ips.org.indonesia/riau.html.

http://,vww33.brinkster.com/cybersimalingunlberita.aspd?id=313.

www.kompas.com/kompas-cetak/0304/24/daerah/275489.htm.

www. westpapua.net.

www.westpapua.net/news/03/111141 103 asmuruf

UNIVERSITAS MEDAN AREA