pengaruh film tanah air beta terhadap sikap …eprints.ums.ac.id/23054/1/halaman_depan.pdf ·...

14
PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP NASIONALISME SISWA (Studi Eksperimen Pada Siswa-Siswi Kelas VIII di SMP N 4 Surakarta ) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Disusun oleh: YULI OKY OKTAVIANI L.100 080 163 PROGRAM STUDI KOMUNIKASI FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013

Upload: others

Post on 10-Feb-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

 

PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP NASIONALISME SISWA

(Studi Eksperimen Pada Siswa-Siswi Kelas VIII di SMP N 4 Surakarta )

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh

Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi

Disusun oleh:

YULI OKY OKTAVIANI L.100 080 163

PROGRAM STUDI KOMUNIKASI

FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2013 

Page 2: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang
Page 3: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang
Page 4: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang
Page 5: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

 

MOTTO

MOTTO :

Sesungguhnya masa muda dan kekosongan dan kekayaan

adalah perusak dari segala kerusakan bagi seseorang.

Barang siapa bersungguh-sungguh, sesungguhnya

kesungguhan itu adalah untuk dirinya sendiri. (QS. AL-

ANKABUT 29:6)

Menjadi orang sukses itu PILIHAN, bagi orang-orang yang

mempunyai ilmu, kerja keras dan do’a kepada sang

PENCIPTA. (Penulis)

Page 6: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

vi 

 

PERSEMBAHAN

PERSEMBAHAN :

Sebagai ungkapan rasa syukur dan cinta yang dalam, saya persembahkan karya ini kepada :

Allah SWT yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang

Sayyidina Muhammad teladan yang saya cintai dan saya rindukan

Bapak Ibu tercinta atas pengorbanan yang tiada henti, kasih sayangnya

selama ini, serta doa-doanya demi keberhasilanku

Keluargaku yang memberi motivasi sehingga bisa menyelesaikan studi ini

Seluruh teman-temanku yang selalu mendukungku

Almamaterku FKI, UMS

Page 7: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

vii 

 

ABSTRAK

Yuli Oky Oktaviani, L100080163, Film Tanah Air Beta Dan Sikap Nasionalisme (Studi Eksperimen Pengaruh Film Tanah Air Beta Terhadap Sikap Nasionalisme Siswa-Siswi kelas VIII di SMP N 4 Surakarta), Skripsi, Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Komunikasi dan Informatika, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012.

Pesatnya kemajuan jaman saat ini mengakibatkan pudarnya rasa

nasionalisme oleh masyarakat Indonesia khususnya dikalangan para remaja atau generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang mengandung nasionalisme, salah satunya yaitu film “Tanah Air Beta”, film ini diangkat berdasarkan kisah nyata pasca proses referendum tanggal 30 Agustus 1999, 12 tahun yang lalu berdampak pengungsian warga Timor-Timur memilih tinggal di tanah air Indonesia.

Dalam penelitian ini, memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana

pengaruh film Tanah Air Beta terhadap sikap nasionalisme siswa-siswi SMP N 4 Surakarta. Yakni membandingkan antara kelompok kontrol dengan kelompok eksperimen dari hasil uji t. Penulis menggunakan studi eksperimen dengan desain Post test-Only Control Designs.

Setelah dilakukan penelitian terdapat 3 aspek yang diukur yakni, 1. Cinta

Tanah Air, 2. Persatuan dan Kesatuan Bangsa, 3. Toleransi. Dengan hasil ada perbedaan antara siswa yang menonton film Tanah Air Beta dan yang tidak menonton film Tanah Air Beta. Pada aspek cinta tanah air memperoleh nilai thitung sebesar 9,278. Aspek persatuan dan kesatuan bangsa memperoleh nilai thitung sebesar 15,514. Aspek toleransi nilai thitung sebesar 5,744 dengan masing-masing nilai p-value sebesar 0,000 diterima pada taraf signifikansi 5% (p<0,05). Jadi, secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa film Tanah Air Beta memiliki nilai pengaruh yang lebih tinggi kepada kelompok yang menonton film (Eksperimen) dibanding kelompok yang tidak menonton film (kontrol) terhadap aspek-aspek sikap nasionalisme.

Kata kunci : Film Tanah Air Beta, Nasionalisme, Studi Eksperimen.

Page 8: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

viii 

 

KATA PENGANTAR

Alhamdulilah puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT berkat

Rahmat-Nya dan Ridho-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang bejudul

“Film Tanah Air Beta Dan Sikap Nasionalisme (Studi Ekperimen Pengaruh Film

Tanah Air Beta Terhadap Sikap Nasionalisme Siswa-Siswi Di SMP N 4

Surakarta)”. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan skripsi

ini, sehingga masih jauh dari sempurna. Walaupun dengan segala keterbatasan,

penulis telah berusaha semaksimal mungkin untuk menghasilkan yang terbaik.

Penulis mengakui banyak kesulitan yang dialami dalam menyelesaikan

skripsi ini, tetapi berkat kerja keras, dorongan, semangat, bantuan dan bimbingan

dari berbagai pihak, akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tepat pada

akhirnya.

Penulis juga tidak luput dari bantuan berbagai pihak yang mendukung dari

kelancaran skripsi ini, untuk itu penulis menyampaikan terimakasih yang sebesar-

besarnya kepada semua pihak yang telah membantu kelancaran penulisan skripsi

ini, antara lain kepada :

1. Yth Bapak Husni Thamrin, Ph.D selaku Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi

dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Yth Ibu Rinasari Kusuma, M.I.Kom selaku Ketua Jurusan Ilmu

Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi dan Informatika Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

Page 9: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

ix 

 

3. Yth Bapak Joko Sutarso, SE, M.Si selaku pembimbing utama dalam

penulisan skripsi ini terimakasih atas bimbingan selama ini.

4. Yth Ibu Ika Damayanti, S.sos selaku dosen pembimbing ke dua yang telah

meluangkan waktunya dalam memberikan saran-saran serta bimbingan

kepada pihak penulis.

5. Yth Bapak dan Ibu dosen tetap Ilmu Komunikasi terimakasih telah

memberikan ilmu yang sangat berguna bagi penulis.

6. Yth Staf-Staf dan karyawan Jurusan Ilmu Komunikasi terimakasih atas

kebaikannya selama penulis kuliah .

7. Yth Bapak Hariyadi Giarso, S.Pd selaku Kepala Sekolah SMP N 4

Surakarta yang telah memberi izin penulis untuk penelitian.

8. Yth Bapak Redy Sarwanto,S.Pd.M.M selaku Humas di SMP N 4 surakarta

yang telah melancarkan urusan penulis dalam kebutuhan penelitian dan

smua guru dan karyawan SMP N 4 Surakarta penulis banyak ucapkan

terima kasih.

9. Siswa-siswi kelas VIII A dan VIII C terima kasih telah bersedia menjadi

obyek penelitian penulis.

Tak lupa pula penulis berterimakasih kepada orang-orang yang

penulis sayangi, karna kalian penulis mampu menyelesaikan ini semua :

10. Bapak Tugiman dan Ibu Warsini selaku orang tuaku yang paling

menyayangiku terima kasih atas dorongannya baik moril maupun materil

mudah-mudahan diberikan pahala yang setimpal dengan apa yang telah

diberikan selama ini.

Page 10: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

 

11. Teman-teman D’Koplax (Vina, Intun, Yayas, Ulpe, dan Athak) yang

menjadi teman seperjuanganku dan selalu memberi semangat serta

dukungan dalam segala hal termasuk skripsi ini, pokoknya Love u all

we’re bestfriends forever.

12. Hamda Kharisma Putra yang tak henti-hentinya selalu memberi motivasi

dan semangat. Tetap jadi yang terbaik buat ku karena jalan ku tidak

sampai di sini tetap jadi penyemangat buat ku.

13. Teman-teman Geng Gembel (Brilian, Aufar, Bayu, Puput, Hendro, Adek,

dll) thanks for All.

14. Teman- teman Wisma Ratih 2 yang juga selalu memberi semangat dalam

skripsi ini.

15. Teman-teman Fakultas Ilmu Komunikasi angkatan 2008.

Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini banyak memberikan

manfaat kepada semua pihak yang membutuhkan dan menjadi sumbangan yang

berguna bagi perkembangan Ilmu Komunikasi.

Surakarta, Desember 2012

Penulis

Page 11: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

xi 

 

DAFTAR ISI

 

 

HALAMAN JUDUL ................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................. ii

HALAMAN PERNYATAAN ................................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................... iv

HALAMAN MOTTO ............................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................... vi

ABSTRAK ................................................................................................. vii

KATA PENGANTAR ............................................................................... viii

DAFTAR ISI .............................................................................................. xi

DAFTAR TABEL ..................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................... 13

C. Pembatasan Masalah. ...................................................................... 13

D. Tujuan Penelitian ............................................................................. 13

E. Manfaat Penelitian .......................................................................... 13

F. Landasan Teori ................................................................................ 14

1. Komunikasi Sebagai Proses Transmisi Pesan ..................... 14

2. Fungsi Komunikasi .............................................................. 18

3. Elemen-Elemen Komunikasi ............................................... 20

4. Film Sebagai Media Massa ................................................. 22

5. Nasionalisme ...................................................................... 25

6. Remaja ................................................................................. 27

G. Penelitian Terdahulu ....................................................................... 29

H. Kerangka Pemikiran ........................................................................ 31

Page 12: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

xii 

 

I. Hipotesis .......................................................................................... 35

J. Metode Penelitian ............................................................................ 36

1. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................................... 36

2. Populasi dan Sampel............................................................ 36

3. Teknik Pengambilan Sampel ............................................... 38

4. Metode Penelitian ................................................................ 39

5. Teknik Analisis Data ........................................................... 41

6. Teknik Uji Persyaratan Analisis .......................................... 42

BAB II DESKRIPSI LOKASI

A. SMP Negeri 4 Surakarta .................................................................. 45

1. Sejarah SMP N 4 Surakarta ................................................. 45

2. Visi dan Misi ....................................................................... 46

3. Tujuan dan Sasaran SMP N 4 Surakarta ............................. 47

4. Data Sekolah ........................................................................ 48

B. Resensi Film .................................................................................... 49

BAB III ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data ................................................................................. 56

B. Hasil Analisis Data .......................................................................... 60

1. Uji Persyaratan Analisi ........................................................ 60

2. Uji Hipotesis ........................................................................ 63

3. Deskripsi Data .................................................................... 67

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ...................................................................................... 72

B. Saran ................................................................................................ 72

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN  

Page 13: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

xiii 

 

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Aspek Nasionalisme ................................................................................ 35

Tabel 2. Jumlah siswa kelas VIII SMPN 4 Surakarta 2012/2013 ......................... 37

Tabel 3. Daftar Pergantian Kepala Sekolah .......................................................... 46

Tabel 4. Hasil Tabulasi Kelompok Kontrol .......................................................... 57

Tabel 5. Hasil Tabulasi Data Kelompok Eksperimen ........................................... 58

Tabel 6. Rangkuman Hasil Uji Validasi Kuisioner Sikap Nasionalisme .............. 60

Tabel 7. Rangkuman Hasil Uji Reliabilitas Angket Sikap Nasionalisme ............. 62

Tabel 8. Hasil Uji Beda t Test Aspek Cinta Tanah Air ......................................... 63

Tabel 9. Hasil Uji Beda t Test Aspek Persatuan dan Kesatuan ........................... 64

Tabel 10. Hasil Uji Beda t Test Aspek Toleransi.................................................. 66

Page 14: PENGARUH FILM TANAH AIR BETA TERHADAP SIKAP …eprints.ums.ac.id/23054/1/Halaman_Depan.pdf · 2013-03-08 · generasi muda. Walau begitu dalam dunia perfilman masih ada film yang

xiv 

 

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Hubungan Antar Variabel ................................................................... 31

Gambar 2. Post test-only Control Designs ............................................................ 40

Gambar 3. Perbedaan Nasionalisme pada Aspek Cinta Tanah Air ....................... 64

Gambar 4. Perbedaan Nasionalisme pada Aspek Persatuan dan Kesatuan .......... .65

Gambar 5. Perbbedaan Sikap Nasionalisme pada Aspek Toleransi 66