pengantar psikologi ingatan · pengantar psikologi ingatan dosen ... teori tingkat pemrosesan...

14
Pengantar Psikologi Ingatan Dosen Meistra Budiasa, S.Ikom, MA

Upload: dangngoc

Post on 20-Mar-2019

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Pengantar PsikologiIngatan

Dosen

Meistra Budiasa, S.Ikom, MA

Page 2: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Sifat Dasar Ingatan

• Para Psikolog mendefinisikan ingatan (memory)sebagai penyimpan informasi atau pengalamanseiring dengan berjalannya waktu (King,2007:396). Ingatan terjadi melalui tiga prosespenting yakni :

Encoding :metode memasukkan informasike penyimpanan.

Penyimpanan : mempertahankan informasiseiring dengan berjalannya waktu.

Retrieval : mengambil informasi daripenyimpanan.

Page 3: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Encoding Ingatan

ATENSI Untuk memulai proses encoding ingatan, kita harusmemperhatikan informasi. Atensi selektif adalahbagian penting dari encoding. Ingat sering kalidipengaruhi secara negatif oleh atensi terbagi.

Tingkat PemrosesanTeori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasidiproses dalam kontinum dari dangkal (encoding fitursensoris atau fisik) ke menengah sampai dalam (maknarangsangan dan asosiasinya dengan rangsangan lain).Pemrosesan yang lebih baik dalam menghasilkaningatan yang lebih baik.

Page 4: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Model proses encoding menurut Fergus Craik dan Robert Lockhart(1972).

Tingkat Dangkal, Fitur fisik atau sensoris dari rangsangan dianalisis.Contoh : kita mendekteksi garis, sudut, dan kontur dari huruf.

Tingkat Menengah, Rangsangan dikenali dan diberi label, contohkita mengenali benda berkaki empat yang mengonggong sebagaianjing.

Tingkat Terdalam, Informasi diproses secara semantik, sesuaidengan maknanya. Pada tingkat paling dalam ini, kita melalukanasosiasi. Contoh kita mengasosiakan gongonggan anjing sebagaitanda bahaya atau waktu bermain

Page 5: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Elaborasi

Elaborasi, keluasan pemrosesan pada setiaptingkat ingatan, meningkatkan ingatan.

Imajinasi

Menggunakan imajinasi atau gambaranmental sebagai konteks informasi, dapatmeningkatkan ingatan.

Page 6: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Penyimpanan Ingatan

• Ingatan sensoris, menampung persepsi dunia hanya sekejap, tidak lebihlama dari waktu orang terekspos oleh masukan indra visual, auditori atauindra lainnya.

• Ingatan Jangka pendekSistem ingatan dengan kapasitas terbatas di mana informasi biasanyadipertahankan selama 30 detik.

• Ingatan Jangka PanjangJenis ingatan yang relatif permanen dan menyimpan jumlah informasiyang besar untuk jangka waktu yang panjang. Ingatan jangka panjangdapat dibagi menjadi dua subjenis; ingatan eksplisit dan implisit. Eksplisitmemiliki kumpulan ingatan yang disadari mengenai informasi sepertikejadian atau khusus tertentu. Implisit memengaruhi perilaku pengalamansebelumnya yang dikumpulkan secara tidak sadar.

Page 7: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Cara Mengingat

Rekoleksi, menimbulkan kembali dalam ingatan suatu peristiwa, lengkap dengansegala detail dan hal-hal yang terjadi di sekitar tempat peristiwa itu dahulu terjadi.

Pembaruan Ingatan, hampir sama dengan rekoleksi, tetapi ingatan hanya timbulkalau ada hal yang merangsang ingatan itu.

Memanggil Kembali Ingatan, mengingat kembali suatu hal, sama sekali terlepasdari hal-hal lain di masa lalu.

Rekognisi, mengingat kembali sesuatu hal setelah menjumpai sebagian dari haltersebut.

Mempelajari Kembali, terjadi kalau kita mempelajari sesuatu yang dulu pernahkita pelajari.

Page 8: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Pengambilan Kembali Ingatan

• Pengambilan kembali (retrieval), ingatanterjadi ketika informasi yang disimpan padaingatan dikeluarkan dari penyimpanan.

• Serial Position Effect, adalah kecenderunganmengingat hal-hal yang ada pada bagian awaldan bagian akhir dari sebuah daftar denganlebih baik, dibandingkan dengan yang beradapada bagian tengah.

Page 9: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Isyarat Retrieval dan Tugas Retrieval

Retrieval akan lebih mudah dengan adanyaisyarat yang efektif. Salah satu faktor laindalam pengambilan yang efektif adalah sifatdari tugas Retrieval. Tersebut. pengenalansederhana terhadap informasi yang sudahdiingat sebelumnya dengan kehadiran isyaratbiasanya lebih mudah dibandingkan denganmengingat informasi.

Page 10: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Lima kasus khusus pengingatan kembali

Ingatan autobiografi

Ingatan emosional

Ingatan terepresi

Ingatan kejadian traumatis

Kesaksikan saksi mata

Page 11: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

LUPA

• Kegagalan Encodingadalah melupakan informasi yang tidak pernahmasuk ke ingatan jangka panjang.

• Kegagalan Retrieval (Pengingatan kembali)Kegagalan yang terjadi karena paling sedikit olehsatu dari empat alasan. Teori gangguanmenyatakan bahwa kita lupa bukan karenaingatan hilang dari penyimpanan, tetapi karenainformasi lain menghalangi ketika kita inginmengingat.

Page 12: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

Ingatan, Kesehatan, danKesejahteraan.

• Peran Vital dari Ingatan Autobiografi

Ingatan autobiografi terutama ingatan yangmendefinisikan diri, memainkan peran yangpenting dalam identitas dan hubungan sosial.Ingatan yang mendefinisikan diri kitamemberikan sumber identitas yang unik,membagi ingatan tersebut dengan orang lainmemainkan peran penting dalam ikatan sosial.

Page 13: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Ingatan dan Penuaan

Melibatkan diri dengan tugas kognitif yangmenantang seumur hidup dapat mengurangiefek penuaan pada ingatan dan mengurangiefek penyakit Alzheimer.

Page 14: Pengantar Psikologi Ingatan · Pengantar Psikologi Ingatan Dosen ... Teori tingkat pemrosesan menyatakan bahwa informasi ... Melibatkan diri dengan tugas kognitif yang

• Ingatan dan kehidupan Sehari-hari

Terlibat dalam kehidupan sehari-hari berartimenjalani hidup yang berkesan. Memikirkankejadian dalam hidup dapat merupakansumber pengalaman yang kaya yang dapatmembantu kita membentuk gudang ingatanautobiografi.