pendahuluan plh vania f.,s.pd

20

Upload: vania-frisylia

Post on 01-Jul-2015

266 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd
Page 2: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

MATERI PENDAHULUAN PLH

1. PENGERTIAN LINGKUNGAN

2. PENGERTIAN LINGKUNGAN HIDUP

3. PENGERTIAN PENGETAHUAN LINGKUNGAN

HIDUP

4. HARI LINGKUNGAN HIDUP

5. EKOLOGI SEBAGAI DASAR PENGETAHUAN

LINGKUNGAN HIDUP

6. TINGKATAN ORGANISASI KEHIDUPAN

7. BIOMA, BIOSFER, & EKOSFER

8. HABITAT & NISIA

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 3: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

LINGKUNGAN

Semua hal yang berada di luar tubuh

organisme dan mempengaruhi

kehidupan organisme tersebut (Vania,

2007)

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 4: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

LINGKUNGAN HIDUP

Kesatuan ruang dengan semua benda,

daya, keadaan, dan makhluk hidup,

termasuk manusia dan perilakunya,

yang mempengaruhi kelangsungan

perikehidupan dan kesejahteraan

manusia serta makhluk hidup lain

(Undang Undang No. 23 Tahun 1997)

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 5: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

PENGETAHUAN LINGKUNGAN

HIDUP (PLH)

Ilmu (multidisiplin ilmu) yang

mempelajari hubungan antara makhluk

hidup dengan lingkungannya, dibahas

pula mengenai masalah, dampak, dan

penanggulangan masalah lingkungan

(Soeriaatmadja, 2005)

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 6: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

Mengapa Anda harus

mempelajari PLH ?

Untuk memecahkan masalah yang

berkaitan dengan lingkungan dan

dalam penyelesaiannya menggunakan

berbagai konsep PLH yang telah

dipelajari

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 7: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

5 Juli 2005

Menteri Lingkungan Hidup dan Menteri Pendidikan Nasional

SKB : SK Nomor 07/MenLH/06/2005

Untuk pembinaan dan pengembangan

pengetahuan lingkungan hidup

Dilakukan secara integrasi dengan mata pelajaran di sekolah dan

Mata Kuliah Pendukung Keilmuan dan Keterampilan di kampus,

termasuk UKI

MATA KULIAH PENGETAHUAN LINGKUNGAN

HIDUP DI INDONESIA

Page 8: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

Kapankah Hari

Lingkungan Hidup ?

5 Juni

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 9: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Revolusi Industri abad 8

Pencemaran bertambah seiring perkembangan

teknologi abad 20

Kelompok dari Roma berjumlah 40 orang mulai membahas

masalah lingkungan hidup

5 Juni 1972 di Stockholm dibentuklah lembagaUNEP (United Nations

EnviromentalProgramme) oleh PBB

Tanggal 5 Juni diperingati sebagai Hari Lingkungan Hidup

SEJARAH HARI LINGKUNGAN HIDUP

Page 10: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

EKOLOGI

Ilmu yang mempelajari hubungan

timbal balik antara organisme-

organisme hidup dengan

lingkungannya (Soeriaatmadja, 2005)

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Secara etimologis berasal dari kata

Yunani oikos (habitat) dan logos (ilmu)

Page 11: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

Mengapa ekologi dijadikan dasar

untuk mempelajari pengetahuan

lingkungan hidup ?

Karena persamaannya yang

mempelajari hubungan timbal balik

antara organisme-organisme hidup

dengan lingkungannya

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 12: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

EKOLOGI DASAR PENGETAHUAN LINGKUNGAN HIDUP

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

MANUSIA

HEWAN*TUMBUHAN*

TANAH AIR

UDARA

faktor biotik

faktor abiotik

Hubungan

ketergantungan

antar keenam

komponen

ekosistem ini

harus

dipertahankan

dalam kondisi

yang stabil dan

seimbang

Perubahan

terhadap salah

satu komponen

akan

mempengaruhi

komponen

lainnya

Page 13: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

TINGKATAN ORGANISASI

KEHIDUPAN

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

BIOSFER

BIOMA

KOMUNITAS

POPULASI

INDIVIDU

Page 14: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

BIOMA, BIOSFER, & EKOSFER

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Bioma Sekelompok flora dan fauna yang

tinggal di suatu habitat pada suatu lokasi

geografis tertentu yang berinteraksi dengan

komponen abiotiknya

Biosfer Seluruh kehidupan flora dan fauna

yang ada di bumi yang berinteraksi dengan

komponen abiotiknya

Ekosfer Gabungan Biosfer + Atmosfer +

Hidrosfer + Litosfer

Page 15: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

EKOSFER

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Page 16: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

HABITAT DAN NISIA

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Habitat Lingkungan tempat hidup

organisme

Biotop Lingkungan tempat beberapa

organisme hidup bersama

Nisia Peran fungsional suatu

organisme dalam kehidupan

Page 17: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

Biosphere 2 - Percobaan yang Gagal

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Suatu percobaan untuk membuat sistem yang mandiri (self-sustaining) dan terisolasi dari dunia luar.

Tujuan: mempelajari cara kerja Bumi & mengembangkan sistem yang berpotensi untuk digunakan dalam perjalanan luar angkasa, atau untuk hidup di planet lain.

Tahun 1991 di Arizona (AS), biaya US $ 200 juta.

Konsep : Dalam bangunan ‘rumah kaca’ seluas 1,3 ha, dibuat tiruan atmosfer, hidrosfer & litosfer, dalam berbagai ekosistem (hutan tropis, gurun pasir, lahan pertanian, lautan dll).

Delapan orang direncanakan hidup di dalamnya selama dua tahun, tanpa bantuan apa pun dari luar.

Dimasukkan 4.000 jenis tumbuhan & hewan untuk memenuhi kebutuhan hidup, dan 900.000 galon air sebagai ‘laut’.

Page 18: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

Apa yang terjadi ?

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

Biosphere 2 gagal mensimulasikan Bumi dengan baik, dan tidak dapat

mempertahankan kondisinya percobaan bertahan kurang dari 2 tahun:

[kandungan O2 terus menurun; CO2 meningkat; 19 dari 25 spesies vertebrata kecil

menjadi punah; hampir semua serangga/penyerbuk punah; beberapa spesies

hewan & tumbuhan merajalela; perairan tercemar nutrien; udara meracuni manusia]

Kesimpulan : Manusia belum dapat memahami dan mensimulasikan

kompleksitas keterkaitan dalam biosfer

Page 19: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd

TANTANGAN BAGI KITA !!!

© Vania Frisylia Girsang, S.Pd ™

1 Menjaga lingkungan

kita agar dapat terus

menyediakan

sumberdaya yang

dibutuhkan.

2 Menjaga lingkungan

kita agar berada

dalam kondisi yang

prima.

Page 20: Pendahuluan PLH Vania F.,S.Pd