penanaman pendidikan karakter berbasis al-eprints.ums.ac.id/82360/6/halaman depan.pdf · 2. dr....

17
PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS AL- QUR’AN DI SMP IT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017 SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.) Oleh: SYARIFATUL LAELI NIM: G 000 110 072 NIRM: 11/ X/02.2.1/ 0942 FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2020

Upload: others

Post on 21-Mar-2021

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS AL-

    QUR’AN DI SMP IT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN

    2016/2017

    SKRIPSI

    Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam

    Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat guna

    Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.)

    Oleh:

    SYARIFATUL LAELI

    NIM: G 000 110 072

    NIRM: 11/ X/02.2.1/ 0942

    FAKULTAS AGAMA ISLAM

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

    2020

  • ii

    NOTA DINAS PEMBIMBING

    Surakarta, 27 Februari 2020

    Kepada Yth.

    Dekan Fakultas Agama Islam

    Universitas Muhammadiyah Surakarta

    Di

    Surakarta.

    Assalamu’alaikum wr.wb.

    Setelah melakukan pembimbingan, arahan, dan koreksi terhadap penulisan

    Skripsi yang berjudul:

    PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS AL-QUR’AN

    DI SMP IT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017

    yang ditulis oleh:

    Nama : Syarifatul Laeli

    NIM/NIRM : G 000 110 072 / 11/ X/02.2.1/ 0942

    Program Studi : Pendidikan Agama Islam (PAI)

    Saya berpendapat bahwa Skripsi tersebut sudah dapat diajukan untuk

    dimunaqasyahkan dalam rangka memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama

    Islam (S.Pd.).

    Wassalamu’alaikum wr.wb

    Pembimbing,

    Dr. Zaenal Abidin,.M.Pd.,

    NIDN: 0601095901

  • iii

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

    FAKULTAS AGAMA ISLAM

    Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartosuro Sukoharjo Telp. (0271)717417, 717417,

    71948, fax 715448 Surakarta 57102

    PENGESAHAN

    Skripsi berjudul : PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS

    AL-QURAN DI SMP IT NUR HIDAYAH

    Penyusun : Syarifatul Laeli

    NIM : G 000 110 072

    NIRM : 11/ X/02.2.1/ 0942

    Fakultas : Agama Islam

    Program Studi : Pendidikan Agama Islam (PAI)

    Tanggal Ujian : 7 Maret 2020

    Telah dapat diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana

    Pendidikan Islam (S.Pd.I.).

    Surakarta, 11 Maret 2020

    Dekan

    (Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag)

    NIDN. 0605096402

    Penguji I

    Drs. Zaenal Abidin, M.Pd.

    NIDN. 0601095901

    Penguji II

    Nurul Latifatul Inayati, S.Pd,I.,

    M.Pd.

    NIDN. 0613108801

    Penguji III

    Istanto S.Pd.I, M.Pd

    NIDN.0626058401

  • iv

    PERNYATAAN KEASLIAN

    Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam naskah publikasi ini tidak

    terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu

    perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau

    pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara

    tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

    Apabila kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas,

    maka akan saya pertanggungjawabkan sepenuhnya.

    Surakarta, 27 Februari 2020

    Penulis

    SYARIFATUL LAELI

    G000110072

  • v

    MOTTO

    ”Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu

    (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari kiamat

    dan Dia banyak menyebut Allah”.

  • vi

    PERSEMBAHAN

    Kupersembahkan skripsi ini kepada:

    1. Allah SWT yang senantiasa mencurahkan rahmat, Inayah, dan Hidayah

    kepada hamba-Nya.

    2. Orang tua tercinta Bapak Juli Jupri dan Ibu Kulyanti yang selama ini

    selalu memberikan dukungan moril dan materil selalu memberikan

    semangat sampai detik ini serta selalu mendo‟akanku, serta kakakku mas

    Latip, mba Hanif Istifa‟i dan adikku Fadli Zakaria yang selalu

    menghiburku saat merasa jenuh dan membantuku dalam segala hal.

    3. Suamiku tercinta Hermanto S.sy yang selalu mensuport , membimbing

    dan mendo‟akanku dan menemani setiap langkahku sampai detik ini.

    4. Anakku tersayang Habiburrahman Al-Ghazali kehadiranmu selalu

    memberikan keceriaan di setiap hariku

    5. Sahabat dan teman-temanku dari Co.Imam , IMM, IPM, Mentoring dan

    yang tidak bisa disebutkan lagi satu persatu, yang selama ini memberikan

    warna dalam perjalanan kuliahku.

    6. Teman-teman seperjuangan di FAI Tarbiyah angkatan 2011 Universitas

    Muhammadiyah Surakarta yang telah sama-sama menimba ilmu, saling

    bekerja sama untuk kebaikan, semoga dapat bermanfaat bagi kehidupan.

    7. Almamater Universitas Muhammadiyah Surakarta.

  • vii

    PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

    Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

    Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543b/U/1987, tanggal 22

    Januari 1988.

    1. Konsonan Tunggal

    Huruf

    Arab

    Nama Huruf Latin Keterangan

    Alif Tidak ا

    dilambangkan

    Tidak dilambangkan

    ba‟ B Be ب

    ta‟ T Te ث

    sa‟ ṡ Es (dengan titik di ثatas)

    Jim J Je ج

    ḥa‟ ḥ Ha (dengan titik di حbawah)

    kha‟ Kh Kadan Ha خ

    Dal D De د

    Żal Ż Zet (dengan titik di ذ

    atas)

    ra‟ R Er ر

    Zai Z Zet ز

    Sin S Es ش

    Syin Sy Es dan Ye ظ

    ṣād ṣ Es (dengan titik di صbawah)

    ḍaḍ ḍ De (dengan titik di ضbawah)

    ṭa‟ ṭ Te (dengan titik di طbawah)

    ẓa‟ ẓ Zet (dengan titik di ظbawah)

    ain ʻ Komater balik keatas„ ع

    Gain G Ge غ

  • viii

    Fa‟ F Ef ف

    Qāf Q Qi ق

    Kāf K Ka ك

    Lam L El ل

    Mim M Em م

    Nun N En ى

    Wawu W Wa و

    ha‟ H Ha ه

    Hamzah ´ Apostrof ء

    ya‟ Y Ye ي

    2. Konsonan Rangkap Karena Syaddah Ditulis Rangkap

    Ditulis „iddah عّدة

    3. Ta‟ marbūṭah

    a. Bila dimatikan ditulis h

    Ditulis Hibah هبت

    Ditulis Jizyah جسيت

    (ketentuan ini tidak diberlakukan terhadap kata-kata Arab yang

    sudah terserap kedalam bahasa Indonesia, seperti shalat, zakat, dan

    sebagainya, kecuali bila dikehendaki lafal aslinya). Bila diikuti dengan

    kata sandang“al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka ditulis dengan

    “h”.

    ‟Ditulis Karāmah al-auliyā كراهت األولياء

    b. Bila ta‟ marbūṭah hidup atau dengan harakat fatḥah, kasrah, dan

    ḍammah ditulis “t”

    Ditulis Zakātulfiṭri زكاة الفطر

  • ix

    4. VokalPendek

    ِ Kasrah Ditulis i

    ِ fatḥah Ditulis a

    ِ ḍammah Ditulis u

    5. VokalPanjang

    fatḥah + alifcontoh:جاهليت Ditulis ā jāhiliyah

    fatḥah + alif layyinahcontoh Ditulis ā yasʻāيطعى:

    kasrah + ya‟ maticontoh Ditulis ī karīmكرين:

    ḍammah + wāwumaticontoh Ditulis ū furūḍفروض:

    a. VokalRangkap

    fatḥah + ya‟ maticontoh Ditulis aibainakum:بينكن

    fatḥah + wāwu maticontoh Ditulis au qaulunقول:

    b. Huruf Sandang “ال”

    Kata sandang “ال” ditransliterasikan dengan “al” diikuti dengan tanda

    penghubung “-”, baik ketika bertemu dengan huruf qamariyyah

    maupun huruf syamsiyah; contoh:

    Ditulis al-qalamu القلن

    Ditulis al-syamsu الشوص

    c. HurufKapital

    Meskipun tulisan Arab tidak mengenal huruf kapital, tetapi dalam

    transliterasi huruf capital digunakan untuk awal kalimat, nama diri,

    dan sebagainya seperti ketentuan EYD. Awal kata sandang pada nama

    diri tidak ditulis dengan huruf kapital; contoh:

    Ditulis Wamā Muḥammadunil larasūl وها هحود اال رضول

  • x

    ABSTRAK

    SMP IT Nur Hidayah Surakarta merupakan salah satu sekolah swasta yang

    menanamkan pendidikan karakter pada peserta didik melalui kegiata yang telah di

    program oleh pihal sekolah. Penelitian ini di tulis untuk mendeskripsikan nilai-nilai

    pendidikan karakter yang di tanamkan dan bagaimana strategi penanaman pendidikan

    karakter berbasis Al-Quran di SMP IT Nur Hidayah Surakarta.

    Penelitian ini termasuk penelian lapangan yaitu penelitian yang yang di lakukan

    mendatangi langsung sekolah yang dijadikann objek penelitian, sementara metode yang

    di gunakan adalahmetode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti menulis

    nanalisis data debngan cara reduksi data, penyajian dta, dan penarikan kesimpulan.

    Berdasarkan penelitian yang telah peneliti lakukan, maka peneliti dapat menarik

    kesimpulan bahwa dalam proses penanaman pendidikan karakter siswa di SMP IT Nur

    Hidayah Surakarta menggunakan 10 nilai musawafat pribadi deorang muslim yaitu

    salimul aqidah, shahihul ibadah, matiinul khuluq, qowwiyul jismi, mutsaqoful fikri,

    mujahadul linafsihi , harisun „ala waqtihi, munadzomun fi syu‟nihi, qodirun „ala kasbi,

    nafi‟un li qhoirihi. Sedangkan strategi yang di lakukan adalah melalui keteladanan,

    kediplinan, pembiasaan, dan menciptakan suasana yang kondusif.

    Kata Kunci: Penanaman Pendidikan Karakter Berbasis Al-Quran

  • xi

    ABSTRACT

    Nur Hidayah Junior High School Surakarta is one of the private schools

    that instills character education in students through activities that have been

    programmed by the school. This research was written to describe the values of

    character education embedded and how the strategy of planting Al-Quran-based

    character education in IT Nur Hidayah Junior High School Surakarta.

    This research includes field research that is research conducted directly

    to the school which is made as the object of research, while the method used is the

    method of observation, interviews, and documentation. Researchers write data

    analysis using data reduction, data presentation, and conclusion drawing.

    Based on research that has been done by researchers, the researchers can

    draw conclusions that in the process of planting character education students in

    SMP IT Nur Hidayah Surakarta using 10 values of Muslim personal personalities

    namely salimul aqidah, shahihul worship, matiinul khuluq, qowwiyul jismi,

    mutsaqoful fikri, mujahadul linafsihi , harisun 'ala waqtihi, munadzomun fi

    syu'nihi, qodirun' ala kasbi, nafi'un li qhoirihi. While the strategy taken is through

    exemplary, disciplined, accustomed, and creating a conducive atmosphere.

    Keywords: Planting Character Education Based on Al-Quran

  • xii

    KATA PENGANTAR

    ِن الرَّ ِحْيمِ ِبْسِم اهلِل الرَّ ْحم

    تَ غحِفرُُه، َونَ ُعوحذُ ُنُو َوَنسح َتِعي ح َد لِلِو ََنحَمُدُه َوَنسح مح ِدِه اهلُل َفََل بِاهلِل ِمنح ُشُروحِر أَن حُفِسَنا َوِمنح َسيِّى َ ِانَّ اْلَح ا ِت أَعحَما لَِنا، َمنح يَ هح

    َهُد أَنح َّلَّ ا َهُد أَنَّ ُُمَمًَّدا َعبحُدُىَوَرُسوح َلَو ا ُمِضلَّ َلُو،َوَمنح ُيضحِللح َفََلَىاِدَي َلُو، َوَأشح َدُه ََّلَشرِيحَك لَُو َوَأشح لُُو، أَمَّا َّلَّ اهلُل َوحح

    بَ عحدُ

    Alḥamdulillāhirabbil’ālamīn, puji syukur penulis panjatkan kepada Allah

    Swt. Rabb semesta alam Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang, dan Maha

    Mengabulkan do‟a para hamba-Nya. Kalau bukan karena rahmat, izin dan ridha-

    Nya serta kemudahan yang Allah berikan tidak mungkin penulis bisa

    menyelesaikan dalam penyusunan skripsi ini, yang merupakan salah satu syarat

    guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Fakultas Agama Islam

    Universitas Muhammadiyah Surakarta.

    Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi Muhammad

    saw. beserta keluarga dan para sahabatnya yang telah membimbing manusia dari

    zaman Jāhiliyyah menuju zaman Islāmiyyah. Berkat pengorbanan, keimanan,

    ketundukan dan komitmen padaTuhannya Yang Maha Pencipta yaitu Allah Swt.

    dan beribu-ribu untaian surat cinta yang beliau tinggalkan untuk umatnya yang

    terkumpul dalam Hadis adalah bukti tanda peduli, cinta dan kasih Nabi

    Muhammad pada seluruh umatnya. Dengan ini semua, wajib bagi umatnya untuk

    mensyukuri nikmatnya Iman dan Islam.

    Skripsi yang berjudul Penanaman pendidikan Karakter Berbasis Al Quran

    di SMP IT Nur Hidayah mengungkapkan beberapa pendidikan karakter berbasis

    Al Quran yang di terapkan di SMP IT Nur Hidayah.

    Sangat disadari bahwa dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak

    mendapatkan ilmu yang baru yang belum diketahui sebelumnya dan memperoleh

    bimbingan demi bimbingan dalam menghadapi kesulitan guna kesempurnaan

    skripsi ini. Oleh karena itu, dengan iringan do‟a, penulis mengucapkan

    terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

  • xiii

    1. Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag., selaku Dekan Fakultas Agama Islam

    Universitas Muhammadiyah Surakarta.

    2. Dr. Mohammad Ali, S.Ag.M.Pd., selaku Kaprodi Pendidikan Agama Islam

    Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta.

    3. Dr. Zaenal Abidin M.Pd., selaku dosen pembimbing skripsi yang telah

    meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk membimbing dan mengarahkan

    hingga selesainya penyusunan skripsi ini.

    4. Staf dan karyawan TU FAI UMS yang telah membantu saya dalam mengurus

    berbagai administrasi selama proses penyusunan skripsi.

    5. Staf dan karyawan perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

    telah memberikan pelayanan terbaik.

    Semoga kebaikan yang diberikan ternilai ibadah dan terhitung sebagai amal

    jāriyah.

    Penulis menyadari akan keterbatasan dan jauh dari kesempurnaan dalam

    penulisan skripsi ini, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran.

    Semoga skripsi ini bermanfaat bagi generasi penerus. Āmīn Yā Rabbal’ālamīn.

    Surakarta,27 Februari 2020

    Penulis

  • xiv

    DAFTAR ISI

    HALAMAN DEPAN .................................................................................... i

    NOTA DINAS PEMBIMBING .................................................................... ii

    PENGESAHAN ............................................................................................ iii

    PERNYATAAN KEASLIAN ....................................................................... iv

    MOTTO........................................................................................................ v

    PERSEMBAHAN ........................................................................................ vi

    PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN .......................................... vii

    ABSTRAK ................................................................................................... x

    ABSTRACT ................................................................................................. xi

    KATA PENGANTAR .................................................................................. xii

    DAFTAR ISI ................................................................................................ xiv

    DAFTAR TABEL ........................................................................................ xvi

    DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xvii

    BAB I PENDAHULUAN ........................................................................... 1

    A. Latar Belakang .................................................................................. 1

    B. Rerumusan Masalah .......................................................................... 4

    C. Tujuan Penelitian .............................................................................. 4

    D. Manfaat Penelitian............................................................................. 5

    E. Metode Penelitian .............................................................................. 5

    BAB II LANDASAN TEORI ....................................................................... 12

    A. Tinjauan Pustaka ............................................................................... 12

    B. Tinjauan Teoritik ............................................................................... 15

    1. Pengertian Penanaman Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an . 15

    2. Kedudukan Pendidikan karakter Berbasis Al-Quran .................... 16

    3. Dasar dan Tujuan Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an ......... 17

    4. Nilai - nilai dalam Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an ........ 20

    5. Strategi Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an ........................ 22

    BAB III DESKRIPSI DATA ........................................................................ 27

    A. Profil Umum SMP IT Nur Hidayah Surakarta ................................... 27

  • xv

    1. Sejarah Berdirinya SMP IT Nur Hidayah Surakarta ..................... 27

    2. VISI dan Misi SMP IT Nur Hidayah ............................................ 27

    3. Tujuan ......................................................................................... 29

    4. Struktur Organisasi di SMP IT Nur Hidayah ................................ 29

    5. Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan58 .............................. 30

    6. Kurikulum59 ................................................................................ 32

    7. Data Robel (Rombongan belajar)60 .............................................. 33

    8. Sarana dan Prasana ...................................................................... 34

    9. Kegiatan Ekstrakulikuler ............................................................. 35

    B. Pelaksanaan Penanaman Pendidikan Karakter Berbasis Al-Quran

    di SMP IT Nur Hidayah Surakarta ..................................................... 36

    1. Nilai - nilai dalam Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an di

    SMP IT Nur Hidayah ................................................................... 36

    2. Strategi Pelaksanaan Pendidikan Karakter Berbasis Al-Quran ..... 38

    BAB IV ANALISIS DATA PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER

    BERBASIS AL-QUR’AN............................................................................. 43

    A. Pelaksanaan Penanaman Pendidikan Karakter Berbasis Al-Quran

    di SMP IT Nur Hidayah Surakarta ..................................................... 43

    BAB V PENUTUP ....................................................................................... 53

    A. Simpulan ........................................................................................... 53

    B. Saran ................................................................................................. 54

    DAFTAR PUSTAKA ................................................................................... 55

    LAMPIRAN ................................................................................................. 56

  • xvi

    DAFTAR TABEL

    Tabel 1.Gambaran Pengembangan Nilai-Nilai Karakter Berbasis Al-Quran di

    SMP IT Nur Hidayah Surakarta ......................................................... 45

  • xvii

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran 1 Hasil Wawancara ....................................................................... 58

    Lampiran 2 Visi Misi dan Tujuan ................................................................. 61

    Lampiran 3 Peraturan Sekolah dan Tata Tertib Siswa.................................... 62

    Lampiran 4 Bobot Poin Pelanggaran Terhadap Tata Tertib Siswa ................. 64

    Lampiran 5 Hirarki Sanksi Siswa .................................................................. 66

    Lampiran 6 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ........................................... 67

    Lampiran 7 Ekstrakulikuler ........................................................................... 74

    Lampiran 8 Foto-Foto Dokumentasi .............................................................. 76

    Lampiran 9 Daftar Riwayat Hidup ................................................................ 84

    Lampiran 10 Berita Acara Konsultasi............................................................ 96

    HALAMAN DEPAN1.pdf (p.1-4)HALAMAN DEPAN2.pdf (p.5-13)HALAMAN DEPAN.pdf (p.14-17)