pemerintah provinsi dinas perhubungan

22
DALEV RENJA DINAS PERHUBUNGAN TRIWULAN II TAHUN 2020 PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG DINAS PERHUBUNGAN 2020

Upload: others

Post on 28-Nov-2021

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

DALEV RENJA DINAS PERHUBUNGAN TRIWULAN II

TAHUN 2020

PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

DINAS PERHUBUNGAN

2020

Page 2: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung

KATA PENGANTAR

Puji serta syukur, Alhamdulillah dipanjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa

Laporan Pengendalian dan Evaluasi Rencana Kerja Perangkat Daerah (Renja

PD) Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Triwulan II Tahun

2020 telah dapat disusun dengan baik.

Laporan Pengendalian dan Evaluasi Rencana Kerja Perangkat Daerah

(Renja PD) ini merupakan pelaksanaan Peraturan Kementerian Dalam Negeri

Nomor 54 Tahun 2010 Pasal 234 yang mengamanatkan bahwa Kepala OPD

melaksanakan evaluasi terhadap hasil Renja PD Provinsi, dari hasil evaluasi

sebagaimana dimaksud apabila ditemukan adanya ketidaksesuaian

/penyimpangan, Kepala OPD provinsi melakukan tindakan perbaikan/

penyempurnaan, kemudian Hasil evaluasi Renja PD provinsi menjadi bahan

penyusunan Renja PD provinsi untuk tahun berikutnya.

Laporan Pengendalian dan Evaluasi Rencana Kerja Perangkat Daerah

(Renja PD) bertujuan untuk menilai tingkat keberhasilan capaian target kinerja

dan anggaran program/kegiatan Renja PD, guna mendukung pencapaian

sasaran dan prioritas bidang pembangunan nasional tahun 2020. Evaluasi hasil

Renja PD ini dilakukan dengan membandingkan antara realisasi indikator target

kinerja dan anggaran berdasarkan DPA Perangkat Daerah dengan indikator

target kinerja dan anggaran dalam Renja PD Tahun 2020. Hasil evaluasi

sebagaimana yang telah tersusun di dalam laporan ini akan dipergunakan

sebagai bahan penyusunan Renja Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan

bangka Beliltung untuk tahun berikutnya.

Page 3: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung

Akhir kata, kami menyadari bahwa penyusunan laporan ini masih banyak

kekurangan dan kelemahan maka kritik, saran, dan masukan yang membangun

dari semua pihak sangat diharapkan demi kesempurnaan penyusunan

laporanini.Terimakasih kami haturkan kepada semua pihak yang telah membantu

terselesaikannya laporan ini.

Pangkalpinang, Juli 2020

KEPALA DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

K.A TAJUDDIN, S.H.,M.H. Pembina Utama Madya

NIP 19580710 198603 1 007

Page 4: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Page ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ....................................................................................... i

DAFTAR ISI .................................................................................................... ii

DAFTAR TABEL ............................................................................................ iii

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. I.1

1.1. Latar Belakang ..................................................................................... I.1

1.2. Sasaran, Program, Kegiatan Indikator Kinerja dan Kelompok Sasaran I.2

BAB IIEVALUASI TERHADAP HASIL RENJA

2.1. Perbandingan antara Program/Kegiatan dalam renja Perangkat Daerah

dan RenstraPerangkat Daerah ............................................................ II.1

BAB III KENDALA DAN SARAN TINDAK LANJUT ........................................ III.1

BAB IVKESIMPULAN ..................................................................................... IV.1

LAMPIRAN

Halaman

Page 5: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Page iii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 ........................................................................................................ I.4

Tabel 2.1 ........................................................................................................ 2.1

DAFTAR LAMPIRAN

No Judul

1 Formulir Evaluasi Terhadap Hasil Renja Dinas Perhubungan Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung Periode Pelaksanaan Tahun 2019

Page 6: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-1

B A B I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang terbentuk sejak tahun 2000

berdasarkan Undang-undang Nomor 27 Tahun 2000 merupakan daerah otonom

dengan tujuan dapat lebih leluasa untuk merencanakan berbagai sektor

pembangunan serta mempercepat terwujudnya kesejahteraan masyarakat

melalui peningkatan pelayanan umum, pemberdayaan masyarakat, dan

peningkatan peran serta masyarakat dalam pembangunan.

Transportasi sebagai urat nadi kehidupan berbangsa dan bernegara,

mempunyai fungsi sebagai pengerak, pendorong dan penunjang pembangunan.

Transportasi merupakan suatu system yang terdiri dari sarana dan prasarana

yang didukung oleh tata laksana dan sumber daya manusia membentuk jaringan

prasarana dan jaringan pelayanan.

Keberhasilan pembangunan sangat ditentukan oleh peran sektor

transportasi. Karenanya system transportasi harus dibina agar mampu

menghasilkan jasa transportasi yang handal, berkemampuan tinggi dan

diselenggarakan secara terpadu, tertib, lancar, aman, nyaman dan efisien dalam

menunjang dan sekaligus menggerakkan dinamika pembangunan; mendukung

mobilitas manusia, barang serta jasa; mendukung pola distribusi nasional serta

mendukung pengembangan wilayah dan peningkatan hubungan internasional

yang lebih memantapkan perkembangan kehidupan berbangsa dan bernegara

dalam rangka perwujudan Wawasan Nusantara.

Dalam rangka untuk mengukur dan mengetahui sejauh mana tingkat

capaian atas realisasi fisik dan keuangan dari seluruh kegiatan yang telah

direncanakan Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun

anggaran 2020 disusun lah Laporan Pengendalian dan Evaluasi Rencana Kerja

Perangkat Daerah.

1.2. Sasaran, Program, Kegiatan, Indikator Kinerja dan Kelompok Sasaran

Sasaran Program Pembangunan Sektor Transportasi di Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung antara lain :

Page 7: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-2

1. Meningkatnya pemenuhan sarana dan prasarana perhubungan darat.

2. Meningkatnya pemenuhan sarana dan prasarana perhubungan Laut.

3. Meningkatnya Pemenuhan Prasarana Kebandarudaraan.

4. Meningkatnya Pelayanan Angkutan.

5. Meningkatnya Pelayanan Pemerintah terhadap Masyarakat.

OPD Dinas Perhubungan berupaya meningkatkan pelayanan transportasi

di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung guna mewujudkan penyelenggaraan

transportasi yang efektif dan efisien. Penyelenggaraan Program dan kegiatan

transportasi yang efektif berkaitan dengan ketersediaan aksesibilitas, optimalisasi

kapasitas, maksimalisasi kualitas serta keterjangkauan dalam pelayanan.

Program Pembangunan Sektor Perhubungan antara lain :

1. Program Pengembangan dan Pembangunan Perhubungan Darat.

2. Program Pengembangan dan Pembangunan Perhubungan Laut.

3. Program Peningkatan Pengendalian, Operasional dan Kebandarudaraan.

4. Program Peningkatan Pelayanan Pemerintah

Penyelenggaraan Transportasi yang efisien berkaitan dengan kemampuan

pengembangan dan penerapan teknologi transportasi yang berdampak pada

maksimalisasi daya guna dan minimalisasi biaya yang menjadi beban

masyarakat.

Pertumbuhan sektor transportasi diupayakan mendukung pertumbuhan

ekonomi daerah dan nasional, perluasan lapangan kerja, menjamin kepastian

dan stabilitas penyediaan jasa transportasi di daerah terpencil, pemerataan

pelayanan jasa transporasi di seluruh wilayah Bangka Belitung dan terwujudnya

Tataran Transportasi Wilayah yang memaksimalkan Rencana Tata Ruang

Wilayah serta ramah lingkungan. Untuk melihat Kegiatan dan Indikator Kegiatan

yang ingin dicapai oleh Dinas Perhubungan, sebagaimana tabel 1.1, dibawah ini :

Page 8: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-3

Tabel 1.1.

Program, Kegiatan dan Indikator Kinerja SKPD Dinas Perhubungan

No Kode Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan Program / Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)/Kegiatan (output)

Target Renstra SKPD pada tahun 2022(akhir periode Renstra SKPD)

Realisasi Capaian Kinerja Renstra SKPD s/d Tahun Lalu (2018)

Target Kinerja dan Anggaran Renja

SKPD Tahun 2019

K Rp. (000) K Rp. (000) K Rp. (000)

1 2 3 4 5 6 7

2.09 01 01 PERHUBUNGAN

2.09 01 01 01 Program Peningkatan Pelayanan Pemerintah

Prediket Nilai SAKIP Perangkat Daerah

B

Tingkat Kepuasan Aparatur Perangkat Daerah terhadap pelayanan kesekretariatan

100 %

Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan bidang perhubungan

70 %

2.09 01 01 01 01 Pelayanan Administrasi Perkantoran

Terwujudnya Pelayanan Administrasi Perkantoran yang memadai

60 Bulan 12.536.145 12 1.338.807 12 1.308.980

2.09 01 01 01 02 Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Terwujudnya Pelayanan Administrasi Perkantoran yang memadai

60 Bulan 7.079.255 12 1.800.521 12 1.458.615

2.09 01 01 01 03 Peningkatan Disiplin Aparatur Tersedianya Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

140 Orang 306.000 70 149.998 70 153.425

2.09 01 01 01 04 Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Jumlah SDM yang mengikuti Diklat serta Bimtek

75 Orang 814.260 15 49.333 15 119.260

2.09 01 01 01 05 Penyusunan dokumen perencanaan pembangunan

Jumlah Dokumen Perencanaan Tahunan Perangkat Daerah

20 Dokumen 755.525 4 213.439 4 103.180

2.09 01 01 01 06 Penyusunan Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Jumlah Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan PD

25 Dokumen 88.675 5 38.370 5 45.015

2.09 01 01 01 07 Pengelolaan dan Pengembangan Website Dinas Perhubungan

pengelolaan Website Dinas Perhubungan Prov. Kep. Babel

60 Bulan 344.100 12 28.500 12 65.500

2.09 01 01 01 08 Pengumpulan Data Dan Monitoring Pelayananan Jasa

Tersedianya Database Pelayanan jasa Perhubungan

150 Buku 121.260 30 43.257 30 6.000

Page 9: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-4

Perhubungan

2.09 01 01 01 09 Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Melalui Kerjasama dengan Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD)

Pendaftaran dan Beasiswa Bagi Taruna/I STTD dari Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

100 Orang 9.701.589 100 1.115.177 100 1.613.200

2.09 01 01 01 10 Survey Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan di bidang perhubungan

Jumlah Dokumen Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap Pelayanan Bidang Perhubungan

5 Dokumen 195.130 5 46.695 1 29.540

2.09 01 01 01 14 Diklat Pemberdayaan Masyarakat di Sekolah

Pendaftaran dan Seleksi Diklat Pemberdayaan Masyarakat di STIP

200 Orang 2.025.355 0 0 30 281.140

2.09 01 01 02 Program Pengembangan dan Pembangunan Perhubungan Darat

Prosentase Pemenuhan Sarana dan Prasarana Perhubungan Darat terhadap kondisi optimal

55 %

2.09 01 01 02 04 Pengadaan dan Pemasangan Perlengkapan jalan di Jalan Provinsi

Persentase Pembangunan Perlengkapan Jalan terhadap Kondisi Optimal pada ruas jalan provinsi di pulau bangka

100 % 20.599.248 0 7.747 20 4.113.964

2.09 01 01 02 06 Penyelenggaraan Penilaian Analisis Dampak Lalu Lintas

Jumlah Rekomendasi Penyelenggaraan Penilaian Analis Dampak Lalu Lintas

20 Dokumen 642.955 4 43.096 4 115.000

2.09 01 01 02 03 Pemeliharaan Alat Keselamatan Transportasi

Prosentase Perlengkapan Jalan dalam kondisi baik

83 % 6.993.900 100 498.263 100 1.000.000

2.09 01 01 02 02 Pengadaan dan Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum (LPJU)

Tersedianya Perlengkapan jalan Ruas Jalan di Pulau Bangka

938 Unit 41.065.983 105 2.506.475 83 2.594.696

2.09 01 01 02 08 Inspeksi/Pengawasan Pengujian Kendaraan Bermotor Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah Data Hasil Inspeksi Pengujian Kendaraan Bermotor di Wilayah Provinsi Kep. Bangka Belitung

3 Dokumen 224.590 100 37.411 0 0

2.09 01 01 02 09 Penilaian Penghargaaan Wahana Tata Nugraha Tingkat Provinsi

Jumlah Kabupaten/Kota yang mendapatkan penghargaan WTN

7 Kabupaten 1.150.157 4 36.518 4 211.307

2.09 01 01 02 13 Review Tatanan Transportasi Wilayah (Tatrawil) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah Dokumen Tatrawil Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

1 Dokumen 947.802 1 908.944 0 0

2.09 01 01 02 14 Inventarisasi Kebutuhan Fasilitasi Keselamatan Jalan Provinsi di Pulau Bangka

Jumlah Dokumen Inventarisasi Kebutuhan Fasilitas Keselamatan Jalan Provinsi di Pulau Bangka

1 Dokumen 625.530 0 0 0 0

2.09 01 01 02 07 Pemilihan dan Pemberian Penghargaan Sopir/Juru

Jumlah Peserta Pemilihan Penghargaan Awak Kendaraan Umum Teladan

70 Peserta 582.890 14 80.311 14 100.000

Page 10: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-5

mudik/Awak Kendaraan Umum Teladan

2.09 01 01 02 01 Penyelenggaraan Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan

Jumlah Peserta Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan lalu lintas

150 Peserta 1.033.641 30 97.791 30 185.000

2.09 01 01 02 06 Pengadaan Peralatan Pendukung Pemeliharaan Perlengkapan Jalan

Jumlah Peralatan Pendukung Pemeliharaan Perlengkapan Jalan

1 Paket 136.170 100 134.620 1 136.170

2.09 01 01 02 10 Pengoperasian Bus Sekolah Jumlah Bus Sekolah Yang Beroperasi 48 Unit 9.097.172 10 102.813 11 1.397.712

2.09 01 01 02 15 Pembangunan Zona Selamat Sekolah (ZoSS) di Jalan Provinsi

Jumlah unit Pembangunan Zona Selamat Sekolah (ZoSS) di Jalan Provinsi

8 Titik 3.470.000 0 0 2 850.000

2.09 01 01 02 16 Peningkatan Peralatan Automatic Traffic Control System (ATCS) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah pemasangan ATCS 4 Lokasi 4.400.000 0 0 2 2.100.00

2.09 01 01 02 17 Penyelenggaraan Manajemen Rekayasa Lalu Lintas

Jumlah Dokumen Hasil Survey dan Manajemen Rekayasa lalu Lintas

12 Dokumen 659.125 0 0 3 132.000

2.09 01 01 03 Program Pengembangan dan Pembangunan Perhubungan Laut

Prosentase Pemenuhan Sarana dan Prasarana Perhubungan Laut

18 %

2.09 01 01 03 17 Studi Kelayakan Pengganti Pelabuhan Pangkal Balam

jumlah Dokumen Study Kelayakan Pelabuhan Pangkalbalam

1 Dokumen 792.985 1 792.175 0 0

2.09 01 01 03 19 Pembangunan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran (SBNP)

Jumlah Rambu SBNP yang terpasang 25 Unit 229.130 0 3.102 3 1.902.000

2.09 01 01 03 20 Studi Kelayakan Dermaga/Pelabuhan Pulau Gresik Kabupaten Belitung

jumlah Dokumen Study Kelayakan Pelabuhan Pulau Gersik

1 Dokumen 299.880 1 278.152 0 0

2.09 01 01 03 21 SID dan DED Pembangunan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran (SBNP)

Jumlah Dokumen SID dan DED Pembangunan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran (SBNP)

2 Dokumen 462.500 0 0 2 462.500

2.09 01 01 03 22 Penyusunan Study Kelayakan Pembangunan pelabuhan/dermaga di kawasan konektivitas Pulau bangka dengan Pulau Belitung serta pulau-pulau kecil

Jumlah dokumen Study Kelayakan Pembangunan pelabuhan/dermaga di kawasan konektivitas Pulau bangka dengan Pulau Belitung serta pulau-pulau kecil

7 Dokumen 4.558.830 0 0 1 888.950

2.09 01 01 03 23 Penyusunan DED dan SID Pembangunan Pelabuhan/Dermaga di Kawasan Konektivitas Pulau Bangka dengan Pulau Belitung serta Pulau-Pulau Kecil

Jumlah dokumen DED dan SID Pembangunan Pelabuhan/Dermaga di Kawasan Konektivitas Pulau Bangka dengan Pulau Belitung serta Pulau-Pulau Kecil

14 Dokumen 5.762.170 0 0 3 744.170

Page 11: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung I-6

2.09 01 01 03 24 Pemeliharaan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran (SBNP)

Jumlah unit Sarana Bantu Navigasi Pelayaran (SBNP) yang dipelihara

14 Unit 3.683.6000 0 0 3 180.000

2.09 01 01 04 Program Peningkatan Pengendalian, Operasional dan Kebandarudaraan

Prosentase Pelayanan Lalu Lintas dan Angkutan

75 %

Prosentase Pelaksanaan hasil kerjasama di sector perhubungan udara

47 %

2.09 01 01 04 01 Pengawasan dan Pengendalian Angkutan pada Hari Besar Keagamaan

Jumlah Hari Pelaksanaan Pengawasan dan pengendalian angkutan pada hari besar keagamaan

3 Hari Besar Keagamaan

413.480 3 43.610 3 75.000

2.09 01 01 04 06 Pengendalian Disiplin Pengoperasian Angkutan Umum di Jalan Raya

Jumlah Angkutan Umum yang diperiksa terkait surat-surat kendaraan, penimbangan muatan dan pengukuran dimensi kendaraan

600 Unit 703.420 600 131.023 600 208.660

2.09 01 01 04 09 Pengadaan Road Barrier dan Traffic Cone

Jumlah Road Barrier dan Traffic Cone 350 Unit 220.320 70 42.155 0 0

2.09 01 01 04 10 Pekerjaan Konsultansi Penilaian/ Aprraisal Pengembangan Bandara Depati Amir

Jumlah Dokumen Konsulatn Penilai Appraisal

1 Dokumen 205.575 0 0 0 0

2.09 01 01 04 12 Pekerjaan Pembangunan Jalan Akses Gedung VIP Bandara Depati Amir

Terselenggaranya Sosialisasi Lingkup Stakeholder Pengguna Jasa Kepelabuhan

100 % 6.409.200 0 0 0 0

2.09 01 01 04 13 Pengadaan dan Pemasangan Gardu dan Jaringan Listrik ke Gedung VIP Bandara Depati Amir

Terlaksananya Pengadaan dan Pemasangan Gardu dan Jaringan Listrik ke Gedung VIP Bandara Depati Amir

100 % 646.150 100 627.892 0 0

2.09 01 01 04 16 Pengadaan Pagar Panel / BRC Gedung VIP Bandara Depati Amir

Terlaksananya Pengadaan dan Pemasangan Pagar Panel / BRC Gedung VIP Bandara Depati Amir

900 m 813.200 0 0 0 0

2.09 01 01 04 18 Pemasangan Saluran Air PDAM Gedung VIP BAndara Depati Amir

Terpasangnya Saluran Air PDAM ke Gedung VIP Bandara Depati Amir

1 Paket 215.635 0 0 0 0

2.09 01 01 04 05 Pengendalian dan Pengawasan Angkutan Pada Hari-Hari Peringatan Daerah dan Nasional

Jumlah Pelaksanaan Pengawasan dan Pengendalian Angkutan Pada Hari-Hari Peringatan Daerah dan Nasional

56 Event 675.000 0 0 14 150.000

Page 12: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 1

BAB II

EVALUASI TERHADAP HASIL RENJA SKPD

2.1. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD DAN CAPAIAN RENSTRA

Berikut disajikan perbandingan antara program/ kegiatan dalam renja dan

program/kegiatan dalam renstra dan target dan realisasi, sebagaimana tabel 2.1

dibawah ini :

Page 13: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 2

Tabel.2.1. Perbandingan Antara Program/ Kegiatan Dalam Renja Dan Program/Kegiatan Dalam Renstra Dan Target Dan Realisasi

Kode Urusan/ Program/ Kegiatan

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program / Kegiatan

Indikator Kinerja Program

(Outcomes) /

Kegiatan (output)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra PD) Tahun

2017-2022 (akhir

periode Renstra)

Realisasi Target

Kinerja Hasil

Program dan

Keluaran Kegiatan

s/d Tahun 2018

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Lalu (n-2) 2017 Target

program dan

Kegiatan

(Renja PD tahun n-1)

2019

Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra PD

s/d tahun berjalan

Target

Renja PD tahun (n-2) 2018

Realisasi

Renja PD tahun (n-

2) 2018

Tingkat Realisasi

(%)

Realisasi Capaian

Program dan

KegIatan s/d tahun

n-1 2019

Tingkat Capaian

Realisasi Target

Renstra n-1 (%) 2019

1 2 3 4 5 6 7 8=7/6 9 10=(5+7+9) 11=10/4

2 09 01 DINAS PERHUBUNGAN

2 09 01 01 Program

Peningkatan Pelayanan Pemerintah

Prosentase

pelayanan administrasi perkantoran

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 70%

2 09 01 01 01

Pelayanan Administrasi

Perkantoran

Presentase aparatur

perangkat daerah yangmemanfaatkan fasilitas sarana dan prasarana

aparatur

100%

100% 100% 100% 100% 100% 100% 50%

2 09 01 01 02 Peningkatan Sarana dan

Prasarana Aparatur

Persentase Aparatur

Perangkat Daerah yang terlayani selama 12 bulan

100%

100% 100% 100% 100% 100% 100% 500%

2 09 01 01 03 Peningkatan Disiplin Aparatur

Persentase Aparatur Perangkat Daerah yang

meningkatkan Disiplin

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

Page 14: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 3

2 09 01 01 04 Peningkatan Kapasitas Sumber

Daya Aparatur

Jumlah Aparatur Perangkat Daerah

yang meningkat kapasitasnya

60 orang 15 orang 15 orang 15 orang 100% 15 orang 10 orang 100%

2 09 01 01 05 Penyusunan

Dokumen Perencanaan Pembangunan

Jumlah dokumen

perencanaan tahunan Perangkat daerah dengan tingkat

konsistensinya terhadap perencanaan jangka menengah

Perangkat daerah diatas 85 %

20 Dokumen 4 Dokumen 4 Dokumen 4 Dokumen 100% 4 Dokumen 3 Dokumen 80%

2 09 01 01 06 Penyusunan

Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Jumlah laporan

capaian kinerja dan keuangan Perangkat Daerah dengan realisasi

target diatas 90%

25 Dokumen 5 Dokumen 5 Dokumen 5 Dokumen 100% 5 Dokumen 2 Dokumen 35%

2 09 01 01 07 Pengelolaan dan Pengembangan

Website Dinas Perhubungan

tersedianya website Dinas

Perhubungan

5 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%

2 09 01 01 08 Pengumpulan

Data dan Monitoring Pelayanan Jasa Perhubungan

Data Pelayanan

Perhubungan

5 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 100% 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

2 09 01 01 09 Pengembangan Sumber Daya Manusia

Perhubungan melalui Kerjasama dengan Sekolah Tinggi

Transportasi Darat (STTD)

Pendaftaran dan Seleksi Calon Taruna/i STTD

Tahun 2017 Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

dan Beasiswa bagi Taruna/I STTD Tahun 2014, 2015, 2016,2017

dan 2018 dari Provinsi Kepulauan

500 Pendaftar

dan

40 orang beasiswa

100 Pendaftar

dan 9

Beasiswa

100 Pendaftar

dan 9

Beasiswa

100 Pendaftar

dan 9

Beasiswa

100% 100 Pendaftar

dan 9

Beasiswa

100 Pendaftar

dan 9

Beasiswa

100%

Page 15: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 4

Bangka Belitung

2 09 01 01 10 Survey Kepuasan

Masyarakat terhadap pelayanan di bidang

perhubungan

Jumlah Dokumen

Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan di

bidang perhubungan.

5 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 1 Dokumen 100% 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

2 09 01 01 14 Diklat

Pemberdayaan Masyarakat di Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran

(STIP)

Jumlah peserta

yang mengikuti Diklat Pemberdayaan Masyarakat di

STIP

150 orang 30 orang 30 orang 30 orang 100% 30 orang 30 orang 100%

2 09 01 02 Program Pengembangan dan

Pembangunan Perhubungan Darat

Prosentase Pemenuhan Sarana dan

Prasarana Perhubungan Darat terhadap kondisi optimal

100% 40% 20% 19% 95% 7% 66% 66%

2 09 01 02 01 Pengadaan dan Pemasangan Perlengkapan

Jalan

Persentase Pembangunan Perlengkapan

Jalan terhadap kondisi Optimal pada ruas jalan Provinsi di Pulau

Bangka

100% 55% 55% 55% 100% 20% 20% 100%

2 09 01 02 03 Penyelenggaraan Analisis Dampka

Lalu Lintas

Jumlah Rekomendasi

Penyelenggaraan Penilaian Analisis Dampak Lalu Lintas

20 2 2 2 100% 4 4 100%

2 09 01 02 04 Pemeliharaan Alat Keselamatan

Persentase Perlengkapan Jalan dalam

kondisi baik

95% 65% 65% 65% 100% 75% 75% 100%

Page 16: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 5

2 09 01 02 05 Pengadaan dan Pemasangn LPJU

Jumlah Unit Pengadaan dan

Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum (LPJU)

1.105 unit 190 unit 190 unit 190 unit 100% 105 unit 105 unit 100%

2 09 01 02 08 Inspeksi/Pengawasan Pengujian Kendaraan Bermotor

Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah Data Hasil Inspeksi Pengujian kendaraan Bermotor di

Wilayah Provinsi Kepuluauan Bangka Belitung

5 Dokumen 1 Dokumen

1 Dokumen 1 Dokumen 100% 0

0

0%

2 09 01 02 10 Penilaian Penghargaan Wahana Tata

Bugraha

Jumlah kabupaten/ Kota yang

mendapatkan penghargaan wahana tata nugraha

5 Kab/Kota 2 Kab/Kota 2 Kab/Kota 2 Kab/Kota 100% 4 kab/Kota 4 kab/Kota 100%

2 09 01 02 13 Review Tatanan Transportasi Wilayah (Tatrawil)

Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah dokumen Tatrawil Provinsi Kepulauan

Bangka Belitung

1 Dokumen 1 Dokumen

1 Dokumen 1 Dokumen 100% 0

0

0%

2 09 01 02 14 Inventarisasi Kebutuhan Fasilitas Keselamatan

Jalan Provinsi di Pulau Bangka

Jumlah Dokumen Inventarisasi Kebutuhan Fasilitas

Keselamatan jalanProvinsi di Pulau Bangka

1 Dokumen 1 Dokumen

1 Dokumen 1 Dokumen 0% 0

0

0%

2 09 01 02 15 Pemilihan dan Pemberian Penghargaan Sopir/ Juru

Mudi/ Awak Kendaraan Umum Teladan

Jumlah Peserta yang mengikuti Pemilihan dan Pemberian

Penghargaan Sopir/ Juru Mudi/ Awak Kendaraan Umum

Teladan

70 orang 14 Orang 14 Orang 14 Orang 100% 14 Orang 14 Orang 100%

Page 17: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 6

2 09 01 02 16 Penyelenggaraan Pemilihan Pelajar

Pelopor Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan

Jumlah Penyelenggaraan

Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas dan

Angkutan Jalan

150 orang 30 orang 30 orang 30 Orang 100% 30 orang 30 Orang 100%

2 09 01 02 17 Pengadaan Peralatan Pendukung

pemeliharaan perlengkapan jalan

Jumlah peralatan Pendukung pemeliharaan

perlengkapan jalan

1 paket 1 paket 1 paket 1 Paket 100% 0 0

0%

2 09 01 02 10 Pengoperasian Bus Sekolah

Jumlah Bus Sekolah Yang Beroperasi

48 Unit 10 unit 10 unit 10 Unit 100% 11 unit 11 Unit 100%

2 09 01 02 15 Pembangunan

Zona Selamat Sekolah (ZoSS) di Jalan Provinsi

Jumlah unit Pembangunan Zona Selamat Sekolah (ZoSS) di Jalan Provinsi

8 Lokasi 0 0 0 0 2 Unit 0 0

2 09 01 02 16 Peningkatan Peralatan Automatic Traffic Control System

(ATCS) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Jumlah pemasangan ATCS

4 Lokasi 0 0 0 0 2 Lokasi 0 0

2 09 01 02 17 Penyelenggaraan Manajemen Rekayasa Lalu Lintas

Jumlah Dokumen Hasil Survey dan Manajemen Rekayasa lalu Lintas

12 Dokumen 0 0 0 0 3 Dokumen 3 Dokumen 100%

2 09 01 03 Program Pengembangan

dan Pembangunan Perhubungan laut

Prosentase Pemenuhan

Sarana dan Prasarana Perhubungan Laut terhadap kondisi

optimal

100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%

2 09 01 03 17 Study kelayakan Pengganti Pelabuhan

Pangkalbalam

Jumlah Dokumen Studi Kelayakan Pelabuhan

Pangkalbalam

1 Dokumen 0 0 0 0 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

Page 18: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 7

2 09 01 03 19 Pembangunan Sarana Bantu

Navigasi Pelayaran (SBNP)

Jumlah Rambu SBNP yang

terpasang

45 unit 10 unit 10 unit 10 unit` 100% 3 unit 3 unit 100%

2 09 01 03 20 Studi Kelayakan Dermaga/ Pelabuhan Pulau

Gresik Kabupaten Belitung

Jumlah Dokumen Studi Kelayakan Dermaga/

Pelabuhan Pulau Gresik Kabupaten Belitung

1 Dokumen 0 0 0 0 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

2 09 01 03

21 SID dan DED Pembangunan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran

(SBNP)

Jumlah Dokumen SID dan DED Pembangunan Sarana Bantu

Navigasi Pelayaran (SBNP)

2 Dokumen 0 0 0 0 2 Dokumen 2 Dokumen 100%

2 09 01 03

22 Penyusunan

Study Kelayakan Pembangunan pelabuhan/dermaga di kawasan

konektivitas Pulau bangka dengan Pulau Belitung serta pulau-pulau

kecil

Jumlah dokumen

Study Kelayakan Pembangunan pelabuhan/dermaga di kawasan

konektivitas Pulau bangka dengan Pulau Belitung serta pulau-pulau

kecil

7 Dokumen 0 0 0 0 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

2 09 01 03

23 Penyusunan DED dan SID

Pembangunan Pelabuhan/Dermaga di Kawasan Konektivitas Pulau

Bangka dengan Pulau Belitung serta Pulau-Pulau Kecil

Jumlah dokumen DED dan SID

Pembangunan Pelabuhan/Dermaga di Kawasan Konektivitas Pulau

Bangka dengan Pulau Belitung serta Pulau-Pulau Kecil

14 Dokumen 0 0 0 0 3 Dokumen 3 Dokumen 100%

2 09 01 03

24 Pemeliharaan Sarana Bantu Navigasi Pelayaran

(SBNP)

Jumlah unit Sarana Bantu Navigasi Pelayaran

(SBNP) yang dipelihara

14 Unit 0 0 0 0 3 Unit 3 Unit 100%

Page 19: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 8

2 09 01 04 Program Peningkatan

Pengendalian, Operasional dan Kebandarudaraan

Prosentase Pelaksanaan Hasil

Perjanjian Kerjasama di Sektor Perhubungan

Udara

47 % 0 0 0 0 47% 47% 100%

Prosentase Pelayanan Lalu Lintas dan

Angkutan

75% 0 0 0 0 75% 75% 100%

2 09 01 04 01 Pengawasan dan Pengendalian Angkutan pada hari besar

keagamaan

Jumlah hari pelaksanaan Pengawasan dan Pengandalian

Angkutan di Terminla, Bandara dan Pelabuhan pada Hari Besar

Keagamaan

15 hari 0 0 0 0 3 3 100%

2 09 01 04 06 Pengendalian Disiplin

Pengoperasian Angkutan Umum Jalan Raya

Jumlah Angkutan Umum yang

diperiksa terkait Surat-surat kendaraan, penimbangan

muatas dan pengukuran dimensi kendaraan.

3.000 unit 800 unit 800 unit 800 unit 100% 600 unit 600 unit 100%

2 09 01 04 09 Pengadaan Road Barrier dan Traffic Cone

Jumlah Road Barrier dan Traffic Cone

70 unit 0 0 0 0 70 unit 70 unit 100%

2 09 01 04 10 Pekerjaan Konsultasi Penilaian/Apprais

al Pengembangan Bandara Depati Amir

Jumlah dokumen jasa Konsultasi Penilaian/Apprais

al Pengembangan Bandara Depati Amir

1 Dokumen 0 0 0 0 1 Dokumen 1 Dokumen 100%

2 09 01 04 12 Pekerjaan Pembangunan Jalan Akses Gedung VIP

Bandara Depati Amir

Prosentase Pekerjaan Pembangunan Jalan Akses

Gedung VIP Bandara Depati

100% 0 0 0 0 100% 100% 100%

Page 20: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

Pengendalian dan Evaluasi Renja Dinas PerhubunganProvinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020

II. 9

Amir

2 09 01 04 13 Pengadaan dan

Pemasangan Gardu dan Jaringan Listrik ke Gedung VIP

Bandara Deapti Amir

Terlaksananya

Pengadaan dan Pemasangan Gardu dan Jaringan Listrik

ke Gedung VIP Bandara Depati Amir

100% 0 0 0 0 100% 100% 100%

2 09 01 04 16 Pengadan Pagara Panel / BRC Gedung VIP

Bandara Depati Amir

Tersedianya Pagar panel/BRC Gedung VIP

bandara depati amir

900 meter 0 0 0 0 900 meter 900 meter 100 %

2 09 01 04 18 Pemasangan Saluran Air PDAM

Gedung VIP Bandara Depati Amir

Terpasangnya salran air PDAM

ke Gedung VIP Bandara Depati Amir

1 paket 0 0 0 0 1 paket 1 paket 100%

2 09 01 04 05 Pengendalian dan Pengawasan Angkutan Pada

Hari-Hari Peringatan Daerah dan Nasional

Jumlah Pelaksanaan Pengawasan dan

Pengendalian Angkutan Pada Hari-Hari Peringatan Daerah

dan Nasional

56 event 0 0 0 0 14 event 0 0

Page 21: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

BAB III

KENDALA DAN SARAN TINDAK LANJUT 3.1. KENDALA

Kendala dan permasalahan yang dihadapi Dinas Perhubungan Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung terhadap pelaksanaan Renja Dinas Perhubungan

pada triwulan I Tahun Anggaran 2020.

Adapun permasalahan yang dihadapi dapat diidentifikasi sebagai berikut :

1. Realisasi Fisik yang belum sesuai dengan target fisik yang telah

direncanakan.

2. Beberapa Kegiatan yang masih dalam proses lelang sehingga

mempengaruhi capaian kinerja realisasi keuangan dan fisik.

3.2. SARAN TINDAK LANJUT

Untuk menanggulangi kendala dan masalah dilakukan langkah-langkah

sebagai berikut :

1. Melaksanakan evaluasi dan pengawasan terhadap capaian dan

realisasi keuangan dan fisik.

2. Melaksanakan percepatan proses lelang dengan berkoordinasi dengan

pihak ULP mengenai pelelangan kegiatan-kegiatan Dinas

Perhubungan.

Page 22: PEMERINTAH PROVINSI DINAS PERHUBUNGAN

BAB IV

KESIMPULAN

Sebagai pelaksana urusan Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

di bidang Perhubungan, Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka

Belitung, terus berupaya secara optimal untuk memanfaatkan segala sumber

daya dalam mewujudkan Transportasi Terpadu yang aman, nyaman, dan

terjangkau sebagai pendorong utama pembangunan ekonomi, sosial, politik dan

budaya di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Adapun hal penting yang perlu diperhatikan dalam mewujudkan

Transportasi Terpadu yang aman, nyaman, dan terjangkau haruslah didukung

dengan perencanaan dan penanggaran yang baik, sehingga transportasi sebagai

pendorong utama pembangunan ekonomi, sosial, politik dan budaya di Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung dapat diwujudkan dengan baik.

Pengendalian dan Evakuasi Rencana Kerja SKPD (Renja SKPD) DINAS

PERHUBUNGAN Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merupakan salah satu

instrumen dalam pengukuran kinerja Kepala SKPD.

Pangkalpinang, Juli 2020

KEPALA DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

K.A. TAJUDDIN,S.H.,M.H. Pembina Utama Madya

NIP.19640324 199011 1 001