pedoman - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan buku pedoman magang iii ini. untuk sebuah lembaga...

100

Upload: dangkhanh

Post on 02-Mar-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan
Page 2: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

PEDOMAN

PROGRAM MAGANG 3

Disusun oleh: TIM TEKNIS

LEMBAGA PENGEMBANGAN PROFESI INSTITUT KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN SILIWANGI

BANDUNG 2018

Page 3: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

i

SAMBUTAN REKTOR IKIP SILIWANGI

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah dengan rahmat Allah SWT kami menyambut dengan gembira usaha Unit Pelaksana Teknis Pengembangan Profesi Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Siliwangi Bandung menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini.

Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan

(LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan yang profesional, dibutuhkan sebuah petunjuk yang jelas tentang praktek kependidikan sebagai muara dari segala kegiatan di IKIP Siliwangi Bandung Bandung. Dan buku ini dapat diharapkan dapat menjawab kebutuhan tersebut dan diharapkan dapat mempermudah para mahasiswa dan para pelaksana yang terkait, Guru Pamong dan Dosen Pembimbing, dalam proses pelaksanaan dan pembimbingan Magang III.

Semoga buku ini dapat bermanfaat dalam menunjang

pelaksanaan Program Pengembangan Profesi khususnya, serta pembangunan pendidikan pada umumnya.

Bandung, 1 Februari 2018 Rektor IKIP Siliwangi,

Dr H. Heris Hendriana, M.Pd.

Page 4: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

ii

TIM PEMBINA LEMBAGA PENGEMBANGAN PROFESI

IKIP SILIWANGI

1. DR. H. HERIS HENDRIANA, M.Pd (RektorIKIP Siliwangi Bandung )

2. DR. HJ. EUIS ETI ROHAETI,M.Pd. (WaRekBidang SDM, Akademik dan Keuangan IKIP Siliwangi Bandung)

3. DR. H. E.T. EFFENDI SURYANA, SH, M.Pd

(WaRek Bidang Kemahasiswaan & Kerjasama)

4. DR. H. ADE SADIKIN AKHYADI, M.SI. (WaRek Bidang Penelitian, Pengabdian dan Pengembangan Profesi IKIP Siliwangi Bandung)

5. Dekan Fakultas di lingkungan IKIP Siliwangi Bandung

6. Ketua Program Studi Di lingkungan IKIP Siliwangi Bandung

Bandung, 1 Februari2018 Rektor IKIP Siliwangi,

Dr H. Heris Hendriana, M.Pd.

Page 5: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

3

TIM UNIT PELAKSANA TEKNIS PENGEMBANGAN PROFESI

1. ANITA ANGGRAENI (Kepala Lembaga PengembanganProfesi)

2. TINA ROSYANA, M.Pd

(TimTeknis Lembaga Pengembangan Profesi)

Page 6: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

4

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Program Magang III merupakan muara dari seluruh Program Akademik di LPTK seperti IKIP SILIWANGI kita ini. Magang III merupakan kegiatan intrakurikuler yang harus ditempuh oleh seluruh mahasiswa IKIP SILIWANGI dalam meyelesaikan studinya dan wajib lulus, dengan bobot kredit 4 (empat) SKS.

Mengacu kepada Pedoman Akademik Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Siliwangi. Kegiatan Praktek Kependidikan atau Magang III ini diselenggarakan dengan bertujuan untuk memberikan bekal pengalaman, pengetahuan, dan keterampilan praktis kependidikan sebagai usaha menyiapkan tenaga kependidikan, baik pendidikan formal maupun pendidikan nonformal, yangprofesional.

Pedoman Magang III atau Praktek Kependidikan ini berisikan panduan pelaksanaan Magang III yang merupakan alat / acuan bagi praktikan, dosen pembimbing, dan guru Pamong. Adapun muatan yang terkandung dalam Pedoman ini meliputi: tata tertib, pedoman pelaksanaan, format penilaian dan deskripsi tugas, baik bagi mehasiswa peserta Magang III, guru pamong maupun bagi dosen pembimbing.

Demikian buku panduan ini disusun, semoga penyelenggaraan Praktek Program Latihan Profesi, akan lebih baik lagi di masa-masa mendatang dalam rangka pengembangan kualitas hasil lulusan IKIP Siliwangi BandunG.

Bandung, 1 Februari2018 Kepala Lembaga Pengembangan Profesi

Anita Anggraeni, S.Sos, M.Pd

Page 7: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

5

DAFTAR ISI

Sambutan Rektor IKIP Siliwangi Bandung I Daftar Isi

v

Visi Misi IKIP Siliwangi Bandung

1

Visi Misi UPT Pengembangan Profesi

3

Tujuan dan Target Capaian

4

Identitas Praktikan

5

Pedoman Magang

7

Tujuan dan Manfaat

13

Petunjuk Pelaksanaan

15

Lampiran-lampiran

27

Page 8: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

6

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A1 Lembar Penilaian Pembekalan

Program Magang 3 Rubrik Penilaian Pembekalan Magang 3

Lampiran B1 Lembar Penilaian RKH (Untuk PG-

PAUD Berdasarkan Kurikulum KTSP) Rubrik Penilaian RKH (untuk PG-PAUD kurikulum KTSP)

Lampiran B2 Lembar Penilaian RKH (Untuk

PAUD Berdasarkan Kurikulum 2013) Rubrik Penilaian RKH (untuk PAUD kurikulum 2013)

Lampiran B3 Lembar Penilaian RPP (Untuk SD-

SMP-SMA Berdasarkan Kurikulum KTSP) Rubrik Penilaian RPP (untuk SD-SMP-SMA kurikulum KTSP)

Lampiran B4 Lembar Penilaian RPP (Untuk SD-

SMP-SMA Berdasarkan Kurikulum 2013) Rubrik Penilaian RPP (untuk SD-SMP-SMA kurikulum 2013)

Lampiran C1 Lembar Penilaian Pelaksanaan

Pembelajaran (PAUD-SD-SMP-SMA berdasarkan kurikulum KTSP) Rubrik Penilaian

Lampiran C2 Lembar Penilaian Pelaksanaan

Page 9: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

Pembelajaran (PAUD-SD-SMP-SMA berdasarkan kurikulum 2013) Rubrik Penilaian

Lampiran D1 Lembra Penilaian Tugas Magang

Lampiran E1 Lembar Penilaian Kompetensi

Kepribadian dan sosial Pelaksanaan Magang 3 (untuk kepala sekolah)

Lampiran E2 Lembar Penilaian Kompetensi

Kepribadian dan sosial Pelaksanaan Magang 3 (untuk Dosen Pembimbing Lapangan)

Lampiran F1 Rekapitulasi Nilai Akhir Magang 3 oleh Guru Pamong Rekapitulasi Nilai Akhir Magang 3 oleh Dosen Pembimbing Lapangan

Lampiran G1 Lembar Penilain Artikel Magang 3

Lampiran G2 Lembara Hasil Observasi Bimbingan Penulisan Artikel Magang 3

Lampiran G3 Panduan Penulisan Artikel Magang 3 Lampiran G4 Format Artikel Magang Lampiran G5 Contoh Cover Artikel Lampiran G6 Contoh Lembar Pengesahan Artikel Lampiran H1 Petunjuk Penulisan Laporan Magang Lampiran H2 Contoh Cover Lapangan Lampiran H3 Contoh Lembar Pengesahan Laporan

Magang 3 Lampiran BK1 Format Penilaian Pelaksanaan Tugas

Kependidikan di Luar Mengajar Lampiran BK2 Format Penilaian Praktek BK Lampiran BK3 Format Penilain Praktek Konseling

Individual

vii

Page 10: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

88

Lampiran BK4 Format Penilaian Sosial Pribadi Peserta Magang 3

Lampiran BK5 Laporan Kegiatan Bimbingan Klasikal

Lampiran BK6 Jurnal Kegiatan Harian Lampiran BK7 Lembar Penilaian Magang 3 dan

Praktek Bimbingan/Konseling Kelompik

Lampiran BK8 Daftar Media yang digunakan Lampiran BK9 Hasil PenilaianLampiran Penmas1 Lampiran Penmas2 Lampiran Penmas3

Format Penilaian Program 1-5 Format Penilaian Kepribadian Rekapitulasi Nilai Akhir Magang 3 oleh Guru Pamong

Page 11: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

9

Visi VISI DAN MISI IKIP SILIWANGI

IKIP Siliwangi Bandung menjadi salah satu lembaga pendidikan tinggi di Indonesia yang berkiprah dalam bidang pendidikan sebagai lembaga penghasil tenaga pendidik yang mengutamakan mutu, relevan dengan kebutuhan masyarakat, dan tanggap serta peka terhadap arus globalisasi dan perkembangan IPTEK. Dengan karakter seperti itu IKIP Siliwangi Bandung menetapkan visi untuk menjadi :

Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang unggul dan berdaya saing nasional dalam mutu serta pengembangan pembelajaran sekolah dan luar sekolah pada tahun 2021

Misi

Dalam merealisasikan visinya, IKIP Siliwangi Bandung memiliki misi sebagai berikut:

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran untuk

menghasilkan tenaga pendidik yang profesional dalam bidang Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan matematika, Pendidikan Luar Sekolah, Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Pendidikan Guru PAUD, dan Bimbingan dan Konseling serta memiliki kompetensi berdaya saing global yang unggul di bidang pendidikan sesuai kebutuhan jalur, jenjang dan jenispendidikan.

2. Melakukan penelitian-penelitian di bidang Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Matematika dan Pendidikan Luar Sekolah yangberorientasi kepada pengembangan ilmu dan

Page 12: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

10

teknologi untuk mengembangkan pembelajaran di sekolah dan luar sekolah, sehingga menghasilkan proses pembelajaran yang bermutu dan relevan dengan harapan dan kebutuhan masyarakat di era globalisasi.

3. Melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat secara professional yang merupakan penjabaran dan wujud bakti Kodam III/Siliwangi terhadap masyarakat Jawa Barat dan Banten melalui penyebarluasan dan penerapan ilmu Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan Bahasa Inggris, Pendidikan Matematika dan Pendidikan masyarakat.

4. Mengembangkan dan mengokohkan jejaring kemitraan dengan stakeholder, user, perguruan tinggi lain dan lembaga-lembaga pada tingkat lokal dan nasional untuk memantapkan optimalisasi fungsi dan peran IKIP Siliwangi Bandung.

Page 13: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

11

VISI DAN MISI LEMBAGA PENGEMBANGAN PROFESI IKIP SILIWANGI BANDUNG

Visi

Menjadikan Lembaga Pengembangan Profesi sebagai Lembaga pelaksana yang handal dalam menyiapkan tenaga guru yang profesional dan kompetitif dan berdaya saing nasional.

Misi

1. Menyelenggarakan layanan pelaksanaan Program Magang III mahasiswa IKIP Siliwangi Bandung baik internal maupun eksternal yang mampu menghasilkan calon guru yang berkualitas, berakhlak, berbudi- pekerti, mandiri, inovatif, kompetetif, sehat, berdisiplin dan menguasai IPTEK sesuai tuntutan dan kebutuhan pembangunan nasional;

2. Meningkatkan hubungan kerja sama kemitraan LPTK

dengan sekolah-sekolah mitra melalui instansi yangberwenang;

3. Meningkatkan pengelolaanMagang III yang efektif.

Page 14: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

xii

TUJUAN DAN TARGET CAPAIAN MAGANG III IKIP SILIWANGI BANDUNG CIMAHI

1. Tujuan Umum

Magang III bertujuan untuk mendapatkan

pemahaman secara faktual di lapangan sebagai wahana terbentuknya tenaga kependidikan yang memiliki seperangkat pengetahuan, nilai dan sikap yang diperlukan bagi profesinya serta mampu menerapkan dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran baik di sekolah maupun di luar sekolah.

2. Tujuan Khusus

Tujuan khusus yang diharapkan dapat dicapai oleh

mahasiswa melalui Magang IIIadalah sebagai berikut: a) Mengenal secara utuh lingkungan fisik, sosial,

administrasi, dan akademik sekolah tempat pengabdian kelak;

b) Menguasai berbagai keterampilanmengajar; c) Dapat menerapkan berbagai kemampuan keguruan

secara utuh dan terintegrasi dalam situasi nyata; d) Mampu belajar dari pengalaman mengikuti latihan.

3. Target Capaian

Target Capaian Magang III bagi mahasiswa adalah

menjadikan Kegiatan Program Magang III sebagai wahana pendidikan secara faktual bagi mahasiswa di lapangan untuk menerapkan ilmunya secara langsung. Menjalin kerjasama antara Lembaga Pengembangan Profesi ebagai pengelola kegiatan Magang III dan pihak sekolah dalam meningkatkan pengetahuan masiswa dalam menjalankan tugas pengajaran dan memantapkan diri sebagai pengajar profesiona

Page 15: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

1313

IDENTITAS PRAKTIKAN (Harus diisi dengan lengkap)

Nama Mahasiswa :

NIM :

Program Studi :

Tempat dan Tanggal

Lahir :

Agama :

Status Marital : Kawin/Belum Kawin*)

Pendidikan Terakhir :

Pekerjaan :

Alamat Tempat

Tinggal :

Alamat Kantor :

Telp. Rumah/HP :

Lokasi Magang

a. Sekolah lokasi magang III

:

b. Nama Guru Pamong

:

c. Dosen pembimbing :

Hobby/Kegemaran

a. Olah raga :

b. Kesenian :

c. Keterampilan :

Page 16: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

1414

Penyakit yang pernah

diderita

a. Jenis Penyakit :

b. Jenis obat yang digunakan

:

Bandung, Mahasiswa Ybs,

Pas Photo

3 x 4

……………………………… NIM.

*) Coret yang tidak perlu

Page 17: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Pelaksanaan Mata Kuliah Magang

Magang adalah bagian penting dan merupakan

prakondisi dari sistem penyiapan guru profesional. Kegiatan Magang dilaksanakan secara terstruktur dan merupakan mata kuliah wajib yang dilaksanakan pada semester 3, yaitu mata kuliah Magang I, di semester 5, yaitu Magang II, dan di semester 7 yaitu Magang III, dengan beban SKS sebesar 4 SKS.

Kegiatan Magang merupakan sarana latihan kerja bagi mahasiswa IKIP Siliwangi Bandung dalam meningkatkan pemahaman, penghayatan, dan keterampilan dibidang keguruan. Hal tersebut dimaksudkan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa, serta upaya untuk membentuk sikap dan keterampilan sebagai calon guru yang profesional.

Guru merupakan jabatan profesional yang memberikan layanan ahli dan menuntut kemampuan akademik dan pedagogik yang memadai. Guru sebagai jabatan profesional harus disiapkan melalui program pendidikan yang relatif lama dan dirancang berdasarkan standar kompetensi guru. Oleh karena itu diperlukan waktu dan keahlian untuk membekali para lulusannya dengan berbagai kompetensi, dari penguasaan bidang studi, landasan keilmuan kegiatan mendidik, sampai strategi menerapkannya secara professional di lapangan.

Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen,dan Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru mewajibkan guru memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, dan sertifikat pendidik. Pada Pasal 4 Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 ditegaskan bahwa sertifikat pendidik bagi guru diperoleh melalui program pendidikan profesi yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang memiliki

Page 18: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

2

program pengadaan tenaga kependidikan yang terakreditasi, baik yang diselenggarakan oleh Pemerintah maupun masyarakat. Pendidikan tersebut dilaksanakan setelah jenjang program S1(Sarjana).

Pasal 1 ayat (1) PP NO. 74/2008 tentang guru, menyatakan bahwa guru adalah pendidik profesional dengantugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada jalur pendidikan formal di tingkat pendidikan dasar dan menengah. Sejalan dengan pernyataan itu, seorang guru harus memiliki kompetensi yang diharapkan yaitu dapat melaksanakan peran, tugas, dan fungsinya sebagai guru profesional, yaitu kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian, dan sosial. Kompetensi ini disiapkan melalui pendidikan akademik dan pendidikan profesi

Belajar dengan berbuat (learning by doing) merupakan salah satu prinsip pembelajaran dalam rangka pembentukan keterampilan, pengetahuan, dan sikap. Dengan prinsip ini, pengetahuan dan sikap terbentuk melalui pengalaman dalam menyelesaikan kegiatan- kegiatan yang di tugaskan termasuk mengatasi masalah- masalah yang dihadapi di lapangan. Magang adalah proses pembelajaran yang diupayakan untuk dapat memenuhi tuntutan di atas.

Lembaga Pengembangan Profesi IKIP Siliwangi Bandung telah merancang dan menetapkan program Magang sebagai bagian integral kurikulum yang dilaksanakan secara berjenjang, yaitu Magang I, Magang II, dan Magang III. Setiap program Magang dilaksanakan dengan waktu dan tujuan yang berbeda. Masing-masing program Magang memiliki bobot SKS sebagai berikut Magang I berbobot 3 SKS, Magang II berbobot 3 SKS, dan Magang III berbobot 4 SKS. Kegiatan Magang ini dilaksanakan pada komunitas sekolah, sedangkan pembimbingannya dilakukan

a. UU Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;

Page 19: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

3

b. UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen; c. PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional

Pendidikan; d. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16

Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru;

e. PP Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru; f. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 27

Tahun 2008 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Konselor;

g. PP Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan PenyelenggaraanPendidikan;

h. Peraturan PresidenRI Nomor 8 Tahun 2012 Tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI);

i. PP Nomor 12 Tahun 2012 tentang PendidikanTinggi j. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16

Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru;dan

k. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.

B. Tujuan dan Manfaat Kegiatan Magang 1. Tujuan

Tujuan khusus mata kuliah ini adalah mempersiapkan calon guru agar lebih mengenal lingkungan profesinya sehingga nanti mampu melakukan kegiatan praktik mengajar dalam mata kuliah program studinya secara lebih baik.

Untuk menyiapkan guru profesional dalam bidang akademik, salah satunya dilakukan dengan prakondisi dalam bentuk kegiatan Magang/intership sebagai bagian yang penting dari sistem penyiapan guru berkewenangan ganda yang profesional. Magang dilaksanakan pada setiap semester ganjil, dimulai saat semester tiga, lalu lima dan dikhiri dengan kegiatan utama Magang III di

Page 20: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

4

semester 7. Kegiatan Magang ini bertujuan membangun landasan jati diri pendidik melalui kegiatan: a. Pengamatan langsung kultursekolah, b. Pengamatan untuk membangun

Kompetensidasar Pedagogik, Kepribadian, dan Sosial,

c. Pengamatan untuk memperkuat pesertadidik.

2. Manfaat Ketika melakukan Magang mahasiswa

memperoleh pengalaman nyata yang terkait dengan kondisi di sekolah menengah, setingkat Sekolah Mengengah Pertama dan Sekolah Menengah Atas. Selain itu mahasiswa dapat belajar menjalin kerja sama dengan warga sekolah dan berinteraksi dalam lingkup kerja pendidikan di sekolah.

C. Tempat dan Waktu Pelaksanaan 1. Tempat Tempat Magang diusahakan dilaksanakan di sekolah sekolah yang telah menjadi mitra IKIP Siliwangi Bandung dalam bentuk MoU (Memorandum of Understanding). Apabila sekolah lokasi MAgang III belum menjalin MoU dengan IKIP Siliwangi maka nota kerjasama dapat dilaksanakan kemudian.

2. Waktu

a. Magang 1 dilaksanakan semester 3 dengan pelaksanaan Microteaching pada 5 pertemuan terakhir

b. Magang 2 dilaksanakan semester 5 dengan pelaksanaan Microteaching pada 5 pertemuan terakhir

c. Magang 3 (PPL) dilaksanakan semester 7

Page 21: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

5

BAB II PROGRAM MAGANG 3

A. Status Kegiatan Program Magang3

1. Program Magang 3 merupakan mata kuliah wajib diikuti oleh semua mahasiswa IKIP Siliwangi Bandung Program Studi S-1 dan bersifat wajiblulus. 2. Program Magang 3 merupakan program akademik intrakurikuler dan menjadi mata kuliah wajib yang hanya dapat diikuti oleh mahasiswa yang memenuhi syarat-syarat yang telahditentukan. 3. Program Magang 3 dinyatakan lulus apabila mahasiswa mendapatkan minimal nilai C(Cukup).

B. Ketentuan Penampilan Fisik

1. Pakaian a. Pakaian harus rapi, sopan, bersih, tidak tembus

pandang, dan tidak mengundang tertawaan dan cemoohan siswa.

b. Gunakan sepatu yang pantas untuk penampilan seorang calon guru.

c. Pada hari-hari tertentu, gunakan pakaian sesuai ketentuan yang berlaku di tempat praktik, seperti kewajiban hari-hari harus berdasi, pakai batik,dsb.

d. Usahakan selalu memakai Jaket Almamater IKIP Siliwangi Bandung

2. Rambut Praktikan pria, tidak diperkenankan berambut gondrong dan atau pakai kucir, serta rapi tersisir. Praktikan wanita, diharapkan menata rambut dengan rapi (apabila Anda tidak berkerudung). Apabila menggunakan perhiasan maka perhiasan yang sederhana sesuai dengan tuntutan calon guru.

3. Sikap a) Bersikap sopan dan rendah hati kepada semua staf

Page 22: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

6

sekolah / tempat latihan, dan juga ramah terhadap lingkungan sekitar.

b) Ucapkan salam sesuai dengan kebiasaan sekolah / tempat latihan

c) Menyapa siswa dengan sebutan“anak-anak”.

4. Bahasa Gunakan bahasa yang baku, benar, dan sopan.

Peserta yang tidak mematuhi aturan, dapat dikenai:

1. Peringatan Tingkat I, yaitu peringatan yang

disampaikan secara lisan maupun tertulis terhadap peserta yang melakukan pelanggaran ringan. Contoh pelanggaran ringan: tidak mengisi identitas dengan lengkap, tidak mengisi laporan harian pelaksanaan program Magang, tidak mengisi lembar pemberian tugas program Magang, tidak melaksanakan aturan dan deskripsi tugaspeserta.

2. Peringatan Tingkat II, yaitu teguran keras terhadap

peserta yang telah mendapat peringatan tingkat I tetapi belum ada upaya perbaikan. Peringatan tingkat II dapat diberikan tanpa didahului peringatan tingkatI.

3. Peringatan Tingkat III, yaitu peringatan keras yang

diberikan terhadap peserta yang melakukan pelanggaran berat: a. Tidak melaksanakan peringatan tingkat I dan II. b. Melakukan pemalsuan tanda tangan, cap

lembaga, kop lembaga atau perbuatan illegal atas nama lembaga.

c. Melakukan tindakan yang dapat dikategorikan sebagai tindak kriminal, perbuatan asusila, kegiatan politik praktis, unjuk rasa yang menyebabkan keresahan masyarakat.

d. Menyimpan, membawa, mengedarkan,

Page 23: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

7

menggunakan minuman keras dan obat terlarang/Napza.

e. Melakukan perbuatan intimidasi dan pencemaran nama baik, baik lisan maupun tertulis terhadap sesama peserta, sivitas akademika IKIP Siliwangi dan Sekolah Mitra.

Peserta yang tidak mematuhi peringatan di atas, dikenai sanksi;

1. Pengurangan nilai sampai batas minimal. 2. Penarikan dari sekolah sebelum berakhir waktu

kegiatan. 3. Dinyatakan gugur dan harus mengulang pa tahun

berikutnya sebagai peserta baru. 4. Jika kasus yang dilakukan peserta baru diketahui setelah

berakhirnya kegiatan program Magang, maka nilai program Magang tersebut ditangguhkan sampai kasus dinyatakan selesai. Pemberian sanksi dilakukan oleh Lembaga Pengembangan Profesi setelah melalui pengkajian, pembahasan dan musyawarah

C.Batasan dan Ketentuan Program Magang 3 Batasan dan ketentuan program Magang 3 ditujukan untuk IKIP Siliwangi Bandung, Sekolah Mitra, Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), Guru Pamong Magang (GPM), dan Peserta Program Magang. Adapun penjelasannya adalah sebagai berikut:

1. Perguruan Tinggi Pengirim (IKIP Siliwangi)

Perguruan Tinggi Pengirim adalah perguruan tinggi yang mengirimkan calon guru/peserta Program Magang untuk mengikuti Program Magang pada sekolah mitra berdasarkan pada MoU yang disepakati, dalam hal ini dengan IKIP Siliwangi Bandung

2. Sekolah Mitra Sekolah mitra adalah sekolah yang dijadikan mitra untuk pelaksanaan kegiatan program Magang. Sekolah mitra

Page 24: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

8

meliputi TK/PAUD, SMP/MTS, SMP/MTs, SMA/MA dan SMK. Sekolah mitra ini merupakan sekolah dengan ketentuan sebagai berikut: a. Kualifikasi Akreditasi minimal B. b. Bersedia melaksanakan Program Magang berdasarkan

Pada MoU yang disepakati. Atau bila MoU belum dilaksankan maka dapat dibuat sebelum pelaksanaan Magang III berakhir.

c. Memiliki guru bidang studi terkait yang sudah Memiliki sertifikat profesi.

3. Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) DPL adalah dosen yang diberi tugas oleh Dekan di lingkungan IKIP Siliwangi Bandung, untuk mendampingi mahasiswa peserta program Magang 3 di sekolah mitra.

4. Guru Pamong Program Magang(GPM) GPM adalah guru yang diberi tugas oleh Kepala Sekolah mitra untuk mendampingi dan membimbing peserta Program Magang 3. Persyaratan guru pamong yaitu sebagai berikut: a. Lulusan minimal S-1 bidang ilmu yang sesuai dengan

mata pelajaran yang diampu. b.Berstatus sebagai guru tetap negeri/yayasan. c.Pengalaman mengajar minimal 5tahun.

5. Peserta Program Magang 3 Peserta program Magang adalah peserta/mahasiswa IKIP Siliwangi Bandungdengan persyaratan sebagai berikut: a. Telah menempuh dan lulus Magang 1 dan 2, b. Memenuhi persyaratan administrasi yang ditetapkan Lembaga

Pengembangan Profesi.

D. Uraian Tugas Tugas-tugas yang dilakukan oleh sekolah mitra, peserta, DPL, GPM, dan Kepala Sekolah dalam program Magang 3 ini adalah sebagai berikut:

Page 25: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

9

a. Sekolah Mitra i. Menugaskan guru sebagai Guru Pamong Magang. ii. Memberikan kesempatan kepada peserta program Magang

untuk melaksanakan tugas sesuai dengan ketentuan yang berlaku pada buku panduan Magang 3.

iii. Mengarahkan dan membimbing peserta program Magang.

b. Peserta Program Magang i. Melakukan kegiatan Magang selama 90 hari, dibuktikan

dengan daftar hadir dan kegiatan harian peserta di lokasi Magang.

ii. Melakukan observasi, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran di sekolah mitra sesuai arahan dan pendampingan dari GPM.

iii. Menyusun artikel terkait pelaksanaan Magang 3 dengan bimbingan DPL dan disahkan oleh Sekolah Mitra tempat Magang.

iv. Mengumpulkan artikel ilmiah kepada Lembaga Pengembangan Profesi sesuai batas waktu yang telah ditentukan.

c. Dosen Pembimbing Lapangan (DPL)

i. Berkoordinasi dengan kepala sekolah, GPM, dan pihak- pihak yang terkait dalam pelaksanaan program Magang 3.

ii. Membimbing dan mengarahkan peserta program Magang 3 mengenai situasi, kondisi, dan permasalahan di lapangan secara komprehensif.

iii. Memonitoring dan mengevaluasi program Magang 3 disekolah.

iv. Pendampingan dalam penulisan artikel. Melakukan monitoring dan evaluasi artikel hasil karya mahasiswa

d. Guru Pamong Magang Guru Pamong Magang (GPM) adalah guru yang diberi tugas oleh Kepala Sekolah Mitra untuk mendampingi peserta Program Magang yang melaksanakan kegiatan Magang, yang antara lain mencakup:

i. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa peserta Magang

Page 26: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

10

untuk melakukan observasi, pembuatan perencanaan, proses pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran di kelas

ii. Memberikan contoh dan arahan terhadap proses perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pembelajaran dikelas.

iii. Memonitoring dan mengevaluasi program Magang masing- masing mahasiswa peserta Magang disekolah.

e. Kepala Sekolah Kepala sekolah bertugas:

i. Memberikan penugasan kepada GPM untuk membimbing mahasiswa Magang 3.

ii. Memberikan pengarahan agar program Magang 3 dapat berjalan dengan baik dan lancar serta bermanfaat bagi kedua belahpihak.

iii. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya sesuai dengan ketentuan yang berlaku di sekolahtersebut.

iv. Mensyahkan kan nilai dari GPM untuk diserahkan kepada DPL pada saat penarikan mahasiswaMagang.

E, Waktu dan Jadwal Kegiatan Program Magang3

1. Waktu Program Magang3 Waktu Program Magang 3 dilaksanakan pada tiap awal semester ganjil, dengan rentang waktu pelaksanaan di sekolah selama 90 hari.

3. Jadwal Kegiatan Program Magang 3 akan

ditetapkan kemudian.

Page 27: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

11

BAB III MEKANISME PELAKSANAAN

PROGRAM MAGANG 3

Agar peserta Magang memahami hakikat yang sebenarnya dari pelaksanaan program Magang, maka program ini dilaksanakan dengan tahapan-tahapan sebagai berikut: (1) tahap persiapan; (2) tahap pelaksanaan; (3) tahap penyusunan artikel ilmiah dan (4) tahap evaluasi program Magang.

A. Persiapan Program Magang 3 Beberapa hal yang perlu diketahui dari persiapan

program Magang 3, yaitu: (1) persyaratan peserta Program Magang 3; (2) prosedur pendaftaran; dan (3) pembekalan Program Magang 3.

Adapun penjabarannya adalah sebagai berikut:

a. Persyaratan Peserta Program Magang 3 Peserta Magang 3 harus memenuhi syarat sebagai berikut:

a. Terdaftar sebagai mahasiswa aktif Program S-1

IKIP

Siliwangi Bandung pada semester diselenggarakannya kegiatan Magang.

b. Telah lulus Program Magang 1 dan 2. c. Telah menempuh mata kuliah pada semester yang

dipersyaratkan. d. Mahasiswi hamil lebih dari 5 bulan tidak diperkenankan

mengikuti program Magang 3, sedang mahasiswi yang usia kehamilan kurang dari 5 bulan harus melampirkan surat keterangan sehat dari dokter (terkait dengan kehamilan) dan surat izin tertulis dari suami bahwa segala resiko yang terjadi bukan menjadi tanggung jawab

Page 28: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

12

Panitia Program Magang 3. b. Prosedur Pendaftaran

Mahasiswa yang akan mengikuti Program Magang 3 wajib mendaftarkan diri sebagai calon peserta Magang 3 dengan cara mengisi formulir pendaftaran Magang 3 dan mendaftar menjadi peserta Magang 3 kepada Lembaga Pengembangan Profesi, sesuai jadwal pendaftaran yang disesuaikan.

c. Pembekalan Program Magang3

Pembekalan pada peserta Program Magang 3 diarahkan untuk memberikan pemahaman tugas dan tanggung jawab pada kegiatan Program Magang 3. Adapun tujuan pembekalan Program Magang 3 adalah untuk memantapkan kompetensi akademik kependidikan dan kaitannya dengan kompetensi akademik bidang studi. Melalui pembekalan para peserta Magang dikenalkan hal-hal yang berkaitan dengan tata tertib peserta, agar para peserta dapat mengetahui sejak awal hal-hal yang menjadi rambu- rambu pelaksanaaan program Magang.

B. Pelaksanaan Program Magang 3

Kegiatan Program Magang 3 dilaksanakan dengan tujuan untuk memantapkan kompetensi akademik kependidikan kaitannya dengan kompetensi akademik bidang studi, yakni dengan cara:

a. Mengaplikasikan pengetahuan tentang kurikulum dan perangkat pembelajaran yang digunakanguru.

b. Melatih keterampilan menyusun RPP. c. Menerapkan pengetahuan tentang strategipembelajaran. d. Menerapkan pengetahuan tentang system evaluasi. e. Keterampilan membuat media pembelajaran. f. Mengembangkan keterampilan memilih bahanajar. g. Mengembangkan keterampilan perangkatevaluasi. h. Mengembangkan keterampilan

melaksanakanpembelajaran

Page 29: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

13

C. Tahap Penyusunan Artikel Ilmiah

Para peserta Program Magang 3 diwajibkan untuk: a. Konsultasi dengan DPL terkait dengan penentuan tema

artikel yang disesuaikan dengan kondisi kelas. b. Menyusun artikel ilmiah, dengan mendapat bimbingan

dari DPL. c. Artikel yang akan dikumpulkan harusmendapat persetujuan

dari DPL dan kemudian disahkan oleh Kepala Sekolah Mitra.

d. Mengumpulkan artikel ilmiah kepada Sekolah Mitra dan DPL sesuai batas waktu yang telah ditentukan.

D. Evaluasi Program Magang3

a. Nilai Akhir Program Magang 3 Nilai Akhir Program Magang ditetapkan oleh panitia berdasarkan akumulasi dari: a. Nilai Pembekalan Pelaksanaan Program Magang oleh

Lembaga Pengembangan Profesi (Lihat Lampiran), yaitu penilaian dari aspek: 1) Kehadiran dalam pembekalan. 2) Kedisiplinan peserta Magang. 3) Kerapian pesertaMagang. 4) Keaktifan dalam mengikutipembekalan. 5) Sopan santun dalam mengikutipembekalan.

b. Nilai Pelaksanaan Program Magang 3 dari Guru Pamong Magang (GPM) adalah penilaian tentang perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran (Lihat Lembar lampiran), yaitu penilaian dari aspek: 1) Keterampilan menyusun RPP. 2) Kemampuan melaksanakan pembelajaran

sesuai dengan RPP yang telahdisusun. c. Nilai Artikel Ilmiah oleh DPL (Lihat Lembar

Lampiran). Penilaian tentang artikel ilmiah terdiri dari aspek:

1) Kesesuaian dengan format penulisan yang tercantum di Pedoman Program Magang

Page 30: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

14

2) Kreativitas gagasan untuk memecahkan masalah. 3) Kemampuan analisis sintesis 4) Penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar

Nilai Pelaksanaan Program Magang 3 dari Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) adalah penilaian tentang proses pelaksanaan Magang 3 (Lihat Lembar Lampiran), yaitu penilaian dari aspek: 1). Kedisiplinan (ketaatan mengikuti tatatertib) 2). Penampilan (kerapian dan kewajaran) 3). Kesantunan berperilaku 4). Kemampuan bekerjasama 5). Kemampuan berkomunikasi 6). Kerjasama 7). Keteladanan 8). Semangat 9) .Empati 10).Tanggungjawab

Nilai Pelaksanaan Program Magang 3 dari Kepala Sekolah adalah penilaian tentang proses pelaksanaan Magang 3 (Lihat Lembar Lampiran), yaitu penilaian dari aspek:

1) Kedisiplnan (ketaatan mengikuti tata tertib) 2) Penampilan (kerapian danke wajaran) 3) Kesantunan berperilaku 4) Kemampuan bekerjasama 5) Kemampuan berkomunikasi 6) Kerjasama 7) Keteladanan 8) Semangat 9) Empati 10) Tanggungjwab

a. Rekapitulasi Nilai Total

Rekapitulasi Nilai Total Magang 3 disusun berdasarkan indikator berikut:

Page 31: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

15

Tabel 3.1. Rekapitulasi Nilai Total

No Sumber Penilaian Prosentase 1 Guru Pamong Magang 25% 2 Kepala Sekolah 25% 3 Dosen Pembimbing Lapangan 25% 4 Lembaga Pengembangan Profesi 25%

Total 100%

b. KriteriaPenilaian. Pedoman konversi nilai Program Magang 3 adalah sebagai berikut:

Tabel 3.2. Konversi Nilai

Standar Skor Nilai Kriteria

Huruf Angka Nilai total 80 ≥ A 3.5 - 4 Baik Sekali 70 ≤ Nilai total <80 B 3.0 -3.5 Baik 50 ≤ Nilai total <70 C 2.5 – 3.0 Cukup 25 ≤ Nilai total < 50 D 2.0 – 2.5 Kurang Nilai total < 25 E < 2.0 Kurang Sekali

Page 32: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

16

BAB IV PENUTUP

Seluruh kegiatan Program Magang 3 dirancang dengan tujuan untuk pengembangan kompetensi dan menumbuhkan profesionalisme para peserta Magang sebagai calon guru profesional. Rangkaian kegiatan Program Magang 3 memberikan pengalaman yang lengkap bagi peserta program Magang, sekolah, universitas dan pemerintah daerah, sehingga dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan dan meningkatkan tugas dan fungsi masing-masing. Oleh karena itu, perlu dibangun komitmen tinggi dari semua komponen yang terkait untuk saling mendukung dalam kegiatan Program Magang 3 ini.

IKIP Siliwangi Bandung sebagai Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) wajib meningkatkan kualitas mutu pendidik melalui penjamiman mutu, sehingga dapat menyesuaikan diri dengan keinginan tuntutan kelajuan bidang pendidikan. Mendukung hal tersebut, LPTK perlu melibatkan sekolah sebagai mitra kerja dan stakeholder untuk menyempurnakan kekurangan yang ada. Melalui Program Magang 3 diharapkan IKIP Siliwangi berkolaborasi dengan sekolah mitra dan stakeholder, dapat memberi pengalaman yang utuh kepada para mahasiswa peserta Program Magang 3 tentang dunia nyatapendidikan.

Page 33: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

LAMPIRAN

17

Page 34: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

18

Lampiran A1 LEMBAR PENILAIAN

PEMBEKALAN PROGRAM MAGANG 3 Nama Peserta :............................................. NIM :............................................. SekolahMitra :............................................. ProgramStudi :.............................................

Petunjuk: Lembar ini diisi oleh Panitia Magang 3 setelah selesai kegiatan Pembekalan Program Magang 3

Petunjuk penskoran: Berilah skor pada butir-butir pembekalan magang dengan cara melingkari angka pada kolom skor (1, 2, 3, 4) sesuai dengan kriteria sebagai berikut: 1 = Tidak Baik; 2 = Kurang Baik; 3 = Baik; dan 4 = Sangat Baik

No Aspek Penilaian Skor 1 Kehadiran dalam pembekalan 1 2 3 4 2 Kedisiplinan peserta Magang 3 1 2 3 4 3 Kerapian peserta Magang 3 1 2 3 4 4 Keaktifan dalam mengikuti

pembekalan 1 2 3 4

5 Sopan santun dalam mengikuti pembekalan

1 2 3 4

Total Skor

Nilai Total x 100 Pembekalan Skor

20

Cimahi...................................... Lembaga Pengembangan Profesi

Page 35: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

19

Skor Deskripsi 1 Mengenakan pakaian tidak rapi dan tidak sesuai dengan

etika seorang guru

2 Mengenakan pakaian rapi, tetapi tidak sesuai dengan etika seorang guru

3 Mengenakan pakaian rapi, tetapi kurang sesuai dengan etika seorang guru

4 Mengenakan pakaian rapi dan sesuai dengan etika seorang guru

RUBRIK PENILAIAN PEMBEKALAN MAGANG

1.Kehadiran dalam Pembekalan

Skor Deskripsi 1 Tidak hadir dalam pembekalan Magang 3 2 Hadir dan pernah tidak mengikuti kegiatan pembekalan

Magang 3 tanpa

Keterangan 3 Hadir dan pernah tidak mengikuti kegiatan pembekalan

Magang 3, namun izin

4 Hadir dan mengikuti seluruh kegiatan pembekalan Magang 3

2. Kedisplinan dalam Pembekalan Skor Deskripsi

1 Terlambat mengikuti pembekalan > 30 menit 2 Terlambat mengikuti pembekalan > 20 menit 3 Terlambat mengikuti pembekalan > 10 menit 4 Datang untuk mengikuti pembekalan tepat waktu

3.Kerapian Peserta Magang 3

Page 36: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

20

4.Keaktifan dalam mengikuti Pembek Skor Deskripsi

1 Tidak aktif dalam melaksanakan seluruh kegiatan pembekalan Magang 3

2 Kurang aktif dalam melaksanakan seluruh kegiatan pembekalan Magang 3

3 Aktif dalam melaksanakan seluruh kegiatan pembekalan Magang 3

4 Sangat aktif dalam melaksanakan seluruh kegiatan pembekalan Magang 3

5.Tertib dan Sopan Santun dalam

Pembekalan

Skor Deskripsi 1 Tidak tertib dan tidak santun dalam melaksanakan

kegiatan pembekalan Magang 3

2 Kurang tertib dan kurang santun dalam melaksanakan kegiatan pembekalan Magang 3

3 Tertib dan Santun dalam melaksanakan kegiatan pembekalan Magang 3

4 Sangat tertib dan sangat santun dalam melaksanakan kegiatan pembekalan Magang 3

Page 37: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

21

LEMBAR PENILAIAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN

RKH DAN RPP PROGRAM MAGANG 3

Page 38: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

22

Lampiran B1 LEMBAR PENILAIAN RKH

(Untuk PAUD berdasarkan KTSP)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

Petunjuk pengisian: Berilah tanda cek (√) pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan kriteria yang tertera pada kolom tersebut. Berikan catatan atau saran untuk perbaikan RKH sesuai penilaian Bapak/Ibu. 1 = sangat tidak baik 2 = tidak baik 3=cukup 4 = baik 5 = sangat baik

Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

No

Butir Penilaian SKOR

1 2 3 4 5

1

Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran (tidak menimbulkan penafsiran ganda dan perilaku hasil belajar)

2

Pemilihan materi ajar (sesuai dengan tujuan dan karakteristik peserta didik)

3

Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sitematika materi, dan kesesuaian dengan alokasi waktu)

Page 39: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

23

No

Butir Penilaian SKOR

1 2 3 4 5

4 Pemilihan materi ajar (sesuai dengan tujuan dan karakteristik peserta didik)

5 Kejelasan skenario

pembelajaran (langkah- langkah kegiatan pembelajaran: awal, inti dan penutup)

6

Kerincian skenario pembelajaran (setiap langkah tercermin strategi/metode dan alokasi waktu setiap tahap

7 Kesesuaian metode dengan tujuan pembelajaran

8

Kelengkapan instrumen (rubrik penilaian peserta didik)

Jumlah

Nilai yang diperoleh :........ Guru Pamong (...................................)

Page 40: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

24

RUBRIK PENILAIAN RKH (Untuk PAUD berdasarkan KTSP)

Langkah-langkah penilaian RPP sebagai berikut:

1. Cermatilah format penilaian RKH yang akandinilai 2. Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai

dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat membuat perencanaan pembelajaran

3. Berikan catatan khusus atau saran perbaikan perencanaan pembelajaran bila diperlukan dibagian bawah lembar penilaian.

4. Setelah selesai penilaian hitung jumlah skor yang diperoleh. 5. Tentukan Nilai menggunakan rumus berikutini.

Nilai = Total Skor x 100 40

6. Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagaiberikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf Nilai 80 A

75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 41: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

25

Lampiran B2

LEMBAR PENILAIAN RKH

(Untuk PAUD berdasarkan Kurikulum 2013)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

Petunjuk pengisian: Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu pada setiap komponen RKH dengan kriteria sebagaiberikut:

1 = sangat tidak sesuai 2 =tidak sesuai 3 = cukup

4 = sesuai 5 = sangat sesuai Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Identitas Materi Pembelajaran Kesesuaian satuan pendidikan, kelas, semester, tema pembelajaran/sub tema, waktu pelaksanaan (Hari, Tgl, dan alokasi waktu)

Perumusan indikator Kesesuaian dengan standar kompetensi

Kesesuaian dengan penggunaan kata kerja operasional dengan kompetensi

Page 42: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

yang diukur

Kesesuaian rumusan dengan aspek nilai agama dan moral

Kesesuaian rumusan dengan aspek kognitif

Kesesuaian rumusan dengan aspek fisik motorik

Kesesuaian rumusan dengan aspek bahasa

Kesesuaian rumusan dengan aspek sosial emosi

Perumusan Tujuan Pembelajaran

Kesesuaian dengan tujuan indikator

Kesesuaian perumusan dengan aspek audience, behavior, condition, dan degree

Pemilihan Bahan Ajar Kesesuaian dengan tujuan Pembelajaran

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik/ Keruntutan uraian materi ajar

Pemilihan Sumber Belajar Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan materi pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

26

Page 43: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Pemilihan Media Belajar Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan materi pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

Metode Pembelajaran Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

Skenario Pembelajaran Menampilkan kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup secara jelas

Kesesuaian kegiatan dengan pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasikan informasi, menginformasikan)

Kesesuaian dengan metode pembelajaran

Kesesuaian kegiatan dengan sistematika/keruntutan materi

27

Page 44: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

28

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Kesesuaian alokasi waktu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup dengan cakupan materi

Rancangan Penilaian Autentik Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrumen dengan indikator pencapaian kompetensi

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrument penilaian sikap

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrument penilaian pengetahuan

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrumen penilaian keterampilan

Total Skor

Nilai = Total Skor x 100 160

Nilai yang diperoleh : ………

Guru Pamong

(...................................)

Page 45: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

29

RUBRIK PENILAIAN RPH (Untuk PAUD berdasarkan Kurikulum 2013)

Langkah-langkah penilaian RKH sebagai berikut: 1. Cermatilah format penilaian RKH yang akandinilai 2.Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat membuat perencanaan pembelajaran 3. Berikan catatan khusus atau saran perbaikan perencanaan pembelajaran. 4.Setelah selesai penilaian hitung jumlah skor yangdiperoleh. 5.Tentukan Nilai menggunakan rumus berikutini.

Nilai = Total Skor x 100 160

6.Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagaiberikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf Nilai 80 A

75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 46: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

30

Lampiran B3

LEMBAR PENILAIAN RPP (Untuk SD/SMP/SMA/SMA berdasarkan KTSP)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

Petunjuk pengisian: Berilah tanda cek (√) pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan kriteria yang tertera pada kolom tersebut. Berikan catatan atau saran untuk perbaikan RPP sesuai penilaian Bapak/Ibu. 1 = sangat tidak baik 2 = tidak baik 3=cukup 4 = baik 5 = sangat baik

Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

No

Butir Penilaian SKOR

1 2 3 4 5

1

Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran (tidak menimbulkan penafsiran ganda dan perilaku hasil belajar)

2

Pemilihan materi ajar (sesuai dengan tujuan dan karakteristik peserta didik)

3

Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sitematika materi, dan kesesuaian dengan alokasi waktu)

Page 47: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

31

No

Butir Penilaian SKOR

1 2 3 4 5

4 Pemilihan materi ajar (sesuai dengan tujuan dan karakteristik peserta didik)

5 Kejelasan skenario

pembelajaran (langkah- langkah kegiatan pembelajaran: awal, inti dan penutup)

6

Kerincian skenario pembelajaran (setiap langkah tercermin strategi/metode dan alokasi waktu setiap tahap

7 Kesesuaian metode dengan tujuan pembelajaran

8 Kelengkapan instrumen (rubrik penilaian peserta didik

Jumlah

Nilai = Total Skor x 100

40

Nilai yang diperoleh :........ Guru Pamong (...................................)

Page 48: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

32

RUBRIK PENILAIAN RPP

(Untuk SD/MI/SMP/MTs/SMA/MA berdasarkan KTSP)

Langkah-langkah penilaian RPP sebagai berikut: 1. Cermatilah format penilaian RPP yang akandinilai 2.Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat membuat perencanaanpembelajaran 3. Berikan catatan khusus atau saran perbaikan perencanaanpembelajaran. 4.Setelah selesai penilaian hitung jumlah skor yangdiperoleh. 5.Tentukan Nilai menggunakan rumus berikutini.

Nilai = Total Skor x 100 40

6.Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagaiberikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf Nilai 80 A

75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 49: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

33

Lampiran B4

LEMBAR PENILAIAN RPP (Untuk SD/MI/SMP/MTs/SMA/MA berdasarkan

Kurikulum 2013)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

Petunjuk pengisian: Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu pada setiap komponen RKH dengan kriteria sebagaiberikut:

1 = sangattidak sesuai 2 =tidak sesuai 3 = cukup

4 = sesuai 5 = sangat sesuai Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Identitas Materi Pembelajaran Kesesuaian satuan pendidikan, kelas, semester, tema pembelajaran/sub tema, waktu pelaksanaan (Hari, Tgl, dan alokasi waktu)

Perumusan indicator Kesesuaian dengan standar kompetensi

Page 50: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Kesesuaian dengan penggunaan kata kerja operasional dengan kompetensi yang diukur

Kesesuaian rumusan dengan aspek nilai agama dan moral

Kesesuaian rumusan dengan aspek kognitif

Kesesuaian rumusan dengan aspek fisik motorik

Kesesuaian rumusan dengan aspek bahasa

Kesesuaian rumusan dengan aspek sosial emosi

Perumusan Tujuan Pembelajaran

Kesesuaian dengan tujuan indikator

Kesesuaian perumusan dengan aspek audience, behavior, condition, dan degree

Pemilihan Bahan Ajar Kesesuaian dengan tujuan Pembelajaran

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik/ Keruntutan uraian materi ajar

Pemilihan Sumber Belajar Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan materi pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

34

Page 51: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Pemilihan Media Belajar Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan materi pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

Metode Pembelajaran Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran

Kesesuaian dengan pendekatan saintifik

Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik

Skenario Pembelajaran Menampilkan kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup secara jelas

Kesesuaian kegiatan dengan pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasikan informasi, menginformasikan)

Kesesuaian dengan metode pembelajaran

Kesesuaian kegiatan dengan sistematika/keruntutan materi

35

Page 52: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

36

Komponen Rencana Kegiatan Harian

Skor Catatan

Kesesuaian alokasi waktu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup dengan cakupan materi

Rancangan Penilaian Autentik Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrumen dengan indikator pencapaian kompetensi

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrument penilaian sikap

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrument penilaian pengetahuan

Kesesuaian bentuk, teknis, dan instrumen penilaian keterampilan

Total Skor

Nilai = Total Skor x 100 160

Nilai yang diperoleh : ………

Guru Pamong

(...................................)

Page 53: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

37

RUBRIK PENILAIAN RPP

(Untuk SD/MI/SMP/MTs/SMA/MA berdasarkan Kurikulum 2013)

Langkah-langkah penilaian RPP sebagai berikut: 1. Cermatilah format penilaian RPP yang akandinilai 2.Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat membuat perencanaanpembelajaran 3. Berikan catatan khusus atau saran perbaikan perencanaanpembelajaran. 4.Setelah selesai penilaian hitung jumlah skor yangdiperoleh. 5.Tentukan Nilai menggunakan rumus berikutini.

Nilai = Total Skor x 100 160

6.Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagaiberikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf Nilai 80 A

75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 54: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

38

LAMPIRAN PENILAIAN PEMBELAJARAN

Page 55: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

39

Lampiran C1

LEMBAR PENILAIAN PEMBELAJARAN (Untuk PAUD/SD/SMP/SMA berdasarkan KTSP)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

Petunjuk pengisian: Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu pada setiap komponen RKH/RPP dengan kriteria sebagaiberikut:

1 = sangattidak sesuai 2 =tidak sesuai 3 = cukup

4 = sesuai 5 = sangat sesuai Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

No Indikator / Aspek yang Diamati Skor Catatan I PRA PEMBELAJARAN

1 Mempersiapkan siswa untuk belajar

2 Melakukan kegiatan apersepsi

II KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN

A. Penguasaan Materi Pembelajaran

3 Menunjukkan penguasaan materi pembelajaran

4 Mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan

Page 56: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

5 Menyampaikan materi dengan jelas, sesuai dengan hirarki belajar dan karakteristik siswa

6 Mengaitkan materi dengan realitas Kehidupan

B. Pendekatan / Strategi Pembelajaran

7 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi (tujuan) yang akan dicapai dan karakteristik siswa

8 Melaksanakan pembelajaran secara runtut

9 Menguasai kelas

10 Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual

11 Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya kebiasaan positif

12 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu yang direncanakan

C. Pemanfaatan Sumber Belajar / Media Pembelajaran

13 Menggunakan media secara efektif dan efisien

14 Menghasilkan pesan yang menarik

15 Melibatkan siswa dalam pemanfaatan media

40

Page 57: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

No Indikator / Aspek yang Diamati Skor D. Pembelajaran Yang Memicu dan Memelihara

Keterlibatan Siswa

16 Menumbuhkan partisipasi aktif siswa dalam pembelajaran

17 Menumbuhkan sikap terbuka terhadap respon siswa

18 Menumbuhkan keceriaan dan antusiasme siswa dalam belajar

E. Penilaian Proses dan Hasil Belajar

19 Memantau kemajuan belajar selama proses

20 Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kompetensi (tujuan)

F. Penggunaan Bahasa 21 Menggunakan bahasa lisan atau tulis

secara jelas, baik dan benar

22 Menyampaikan pesan dengan gaya yang sesuai

III PENUTUP

23 Melakukan refleksi atau membuat rangkuman dengan melibatkan siswa

24

Melakukan tindak lanjut dengan memberikan arahan, atau kegiatan, atau tugas sebagai bagian remidi/pengayaaN

Total skor

41

Page 58: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

42

RUBRIK PENILAIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (Untuk PAUD/SD/SMP/SMA berdasarkan KTSP)

Rubrik Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran ini digunakan oleh guru pamong untuk menilai kompetensi mahasiswa Magang 3 dalam melaksanakan pembelajaran.

Langkah Kegiatan 1.Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat pelaksanaan pembelajaran. 2.Berikan catatan khusus atau saran perbaikan pelaksanaanpembelajaran. 3.Hitung jumlah skor yang diperoleh, 4.Tentukan Nilai menggunakan rumus berikut ini. 5.Nilai = Total Skor x 100

200

6.Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagai berikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf

Nilai 80 A 75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 59: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

43

Lampiran C2

LEMBAR PENILAIAN PELAKSANAA PEMBELAJARAN

(Untuk PAUD/SD/SMP/SMA berdasarkan Kurikulum 2013)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :.................................................................

Petunjuk pengisian: Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu pada setiap komponen RKH dengan kriteria sebagaiberikut:

1 = sangattidak sesuai 2 =tidak sesuai 3 = cukup

4 = sesuai 5 = sangat sesuai Berikan masukan bila perlu pada kolom catatan terhadap hal-hal yang dirasa masih kurang dan membutuhkan perbaikan.

Aspek yang Diamati Skor Catatan Kegiatan Pendahuluan Apersepsi dan Motivasi

1

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dengan menyapa dan memberi salam

2

Mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan pengalaman peserta didik atau pembelajaran

3

Mengajukan pertanyaan menantang.

Page 60: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

4

Menyampaikan manfaaat materi pembelajaran

5

Mendemonstrasikan sesuatu yang terkait dengan materi pembelajaran

Penyampaian kompetensi dan rencana kegiatan

6

Menyampaikan kemampuan yang akan dicapai perserta didik

7

Menyampaian rencana kegiatan misalnya, individual, kerja kelompok dan melakukan observasi

Kegiatan inti Penguasaan Materi Pelajaran 8 Kemampuan menyesuaikan

materi dengan tujuan pembelajaran

9 Kemampuan mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan, perkembangan ipteks, dan kehidupan nyata.

10 Menyajikan pembahasan materi pembelajaran dengan tepat

11 Menyajikan materi secara sistematis (mudah ke sulit, dari konkret ke abstraks)

Penerapan Strategi Pembelajaran yang Mendidik 12

Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang

44

Page 61: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

akan dicapai

13 Melaksanakan pembelajaran secara runtut.

14 Menguasai kelas.

15 Melaksanakan pembelajaran bersifat kontekstual

16

Melaksanakan pembelajaran yang menumbuhkan partidipasi aktif peserta didik dalam mengemukakan pendapat

17

Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya kebiasaan dan sikap positif (nurturant effect)

18

Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu yang direncanakan.

Penerapan Pendekata Saintifik

19

Memberikan pertanyaan mengapa dan bagaimana

20

Memancing peserta didik untuk bertanya

21

Memfasilitasi peserta didik untuk mencoba

22

Memfasilitasi peserta didik untuk mengamati

23

Memfasilitasi peserta didik untuk menganalisis

45

Page 62: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

24

Memberikan pertanyaan peserta didik untuk menalar (proses berpikir yang logis dan sistematis)

25

Menyajikan kegiatan peserta didik untuk berkomunikasi

Penerapan Pembelajaran tematik terpadu

26 Menyajikan pembelajaran sesuai tema

27

Menyajikan pembelajaran dengan memadukan berbagai muatan pembelajaran dalam satu PBM meliputi Pendidikan Agama, Budi Pekerti, PPKn, Bahasa Indonesia, Matematika, Seni Budaya dan Prakarya serta Penjaskesorkes

28

Menyajikan pembelajaran yang memuat komponen karakteristik terpadu.

29

Menyajikan pembelajaran yang bernuansa aktifdan menyenangkan.

Pemanfaatan Sumber Belajar/ Media dalam Pembelajaran

30 Menunjukkan keterampilan dalam penggunaaan sumber pembelajaran

31

Menunjukkan keterampilan dalam penggunaaan sumber pembelajaran

46

Page 63: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

32

Menghasilkan pesan yang menarik.

33

Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan sumber belajar pembelajaran

34

Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan sumber belajar pembelajaran

Pelibatan Peserta Didik dalam Pembelajaran

35. Menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik melalui interksi guru, peserta didik dan sumber belajar

36 Merespon positif partisipasi peserta didik

37 Menunjukkan sikap terbuka terhadap respon peserta didik

38 Menunjukkan hubungan antarpribadi yang kondusif

39

Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme peserta didik dalam belajar

Penggunaan Bahasa yang benar dan Tepat dalam Pembelajaran

40

Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan lancar

41

Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar

Kegiatan Penutup Pembelajaran

47

Page 64: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

48

42

Melakukan refleksi atau membuat rangkuman dengan melibatkan peserta didik

43 Memberikan tes lisan atau tulisan

44 Mengumpulkan hasil kerja sebagai bahan portofolio

45

Melaksanakan tindak lanjut dengan memberikan arahan kegiatan berikutnya dan tugas pengayaan

Total

Nilai = Total Skor x 100

225 Nilai yang diperoleh :........

Guru Pamong (...................................)

Page 65: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

49

RUBRIK PENILAIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(Untuk PAUD/SD/SMP/SMA berdasarkan Kurikulum 2013)

Rubrik Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran ini digunakan oleh guru pamong untuk menilai kompetensi mahasiswa Magang 3 dalam melaksanakan pembelajaran.

Langkah Kegiatan

1.Berikan nilai pada kolom skor (1, 2, 3, 4, atau 5) sesuai 2.dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap kompetensi mahasiswa Magang 3 pada saat pelaksanaan pembelajaran. 3.Berikan catatan khusus atau saran perbaikan pelaksanaan pembelajaran. 4.Hitung jumlah skor yang diperoleh, 5.Tentukan Nilai menggunakan rumus berikutini. Nilai = Total Skor x 100

45 6.Pedoman konversi nilai tersebut yaitu sebagaiberikut.

Nilai yang Diperoleh Konversi ke Huruf Nilai 80 A

75 Nilai 80 B+ 70 Nilai 75 B 60 Nilai 70 C+ 50 Nilai 60 C 25 Nilai 50 D

Nilai 25 E

Page 66: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

50

Lampiran D1 Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

LEMBAR PEMBERIAN TUGAS MAGANG 3

Petunjuk: 1. Lembar ini sebagai alat pemantauan pemberian tugas dari Guru Pamong, sehingga memudahkan melihat partisipasi atau keaktifan praktikan dalam berbagai kegiatan Magang 3. 2. Setiap ada pemberian tugas maka mahasiswa wajib mengisi jenis materi penugasan dan meminta paraf. 3. Jenis pemberian tugas misal: mengajar, petugas piket, mengikuti upacara, atau mengisi jamkosong.

No

Tanggal

Materi Penugasan Paraf

Pemberi Tugas

Catatan : Apabila form di atas tidak mencukupi, mahasiswa dapat memperbanyak sendiri. Form ini selanjutnya diserahkan ke DPL setelah pelaksanaan program magang 3 selesai.

Page 67: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

.....................................................Kepala Sekolah

........................................... NIP......................................

51

Lampiran E1 Sekolah:......................................................

LEMBAR PENILAIAN KOMPETENSI KEPRIBADIAN DAN SOSIAL PELAKSANAAN MAGANG 3

(oleh Kepala Sekolah) Petunjuk: Lembar ini diisi oleh Kepala Sekolah setelah selesai kegiatan Magang 3. Rentang nilai masing-masing indicator yaitu 0-100. Keterangan kode untuk indikator penilaian yaitu sebagai berikut. Kode indikator A: Kedisiplinan E: Kemampuan berkomunikasi I: Empati B: penampilan F: Kerjasama J: Tanggungjawab C: Kesantunan berperilaku G: Keteladanan D: Kemampuan bekerjasama H: Semangat

No

Nama

NIM

Prodi Indikator

Jumlah

Rata2 A B C D E F G H I J

*)Diambil dari Rambu-rambu Pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) tahun2009

Page 68: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

.....................................................Kepala Sekolah

........................................... NIP......................................

52

Lampiran E2 Sekolah:......................................................

LEMBAR PENILAIAN KOMPETENSI KEPRIBADIAN DAN SOSIAL PELAKSANAAN MAGANG 3

(oleh Dosen Pembimbing Lapangan) Petunjuk: Lembar ini diisi oleh Kepala Sekolah setelah selesai kegiatan Magang 3. Rentang nilai masing-masing indicator yaitu 0-100. Keterangan kode untuk indikator penilaian yaitu sebagai berikut. Kode indikator A: Kedisiplinan E: Kemampuan berkomunikasi I: Empati B: penampilan F: Kerjasama J: Tanggungjawab C: Kesantunan berperilaku G: Keteladanan D: Kemampuan bekerjasama H: Semangat

No

Nama

NIM

Prodi Indikator

Jumlah

Rata2 A B C D E F G H I J

*)Diambil dari Rambu-rambu Pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) tahun2009

Page 69: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

53

Lampiran F1 REKAPITULASI NILAI AKHIR MAGANG 3

(untuk Guru Pamong)

Nama :............................................ NIM :............................................ ProgramStudi:........................................... SekolahMitra:...........................................

No Penilaian Skor 1 Penilaian RKH/RPP

2

Penilaianan Pembelajaran Pertemuan 1

Pertemuan 2

Pertemuan 3

Pertemuan 4

Pertemuan 5

Pertemuan 6

Pertemuan 7

Pertemuan 8

Pertemuan 9

Pertemuan 10

Rata-rata Penilaian Pembelajaran*)

3 Penilaian Ujian Magang 3

4 Pemberian Tugas Magang

Jumlah

Rata-rata Keseluruhan*) *) Rata-rata penilaian pembelajaran = Jumlah skor pertemuan

10 **) Rata-rata Keseluruhan = Jumlah Skor Keseluruhan

4 Guru Pamong,

................................................ .NIP

Page 70: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

54

Lampiran F2

REKAPITULASI NILAI AKHIR MAGANG 3 (untuk Dosen Pembimbing Lapangang)

Nama :............................................ NIM :............................................ ProgramStudi:........................................... SekolahMitra:...........................................

No Penilaian Skor 1 Penilaian Ujian Magang 3

2 Penilaian Artikel Magang 3

3 Penilaian Laporan Akhir

4 Kompetensi Kepribadian dan Sosial

Jumlah

Rata-Rata

............................................... Guru Pamong,

.............................................. NIP

Page 71: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

55

Lampiran BK1 FORMAT PENILAIAN

PELAKSANAAN TUGAS KEPENDIDIKAN DI LUAR MENGAJAR

(Skala Nilai 1 – 5)

Nama : .............................................................. NIM :............................................................... Program Studi :............................................................... Lokasi Sekolah :...............................................................

1 = sangat tidak baik 2 = tidak baik 3=cukup 4 = baik 5 = sangat baik

No.

Aspek yang Dinilai

Nilai

Keterangan

1

2

3

4

5

6

7

Upacara Bendera

Piket

Layanan Perpustakaan

Bimbingan OSIS

Bimbingan Olahraga

Bimbingan Kesenian

Bimbingan PMR

...........

...........

...........

...........

...........

...........

...........

Kegiatan aspek

nomor 1 (satu) dan nomor 2 (dua) harus dilaksanakan oleh seluruh praktikan

Kegiatan aspek

nomor 3 (tiga) sampai dengan aspek nomor 8 (delapan) dapat dipilih oleh praktikan minimal 3 (tiga ) kegiatan

∑ Nilai Aspek ...........

Page 72: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

56

∑ Nilai Aspek Nilai diluar mengajar ═ ─────────────────── ═ ...........

∑ Kegiatan yang dilaksanakan

Bandung, .......................... Guru Pamong,

...........................................

Page 73: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

57

Lampiran BK2 FORMAT PENILAIAN PRAKTEK BIMBINGAN KELOMPOK

Nama Mahasiswa : NIM : Sekolah : Kelas :

NO

ASPEK PENILAIAN NILAI

1 2 3 4 1. Persiapan

a. Pembentukan kelompok b. Penjelasan tentang bimbingan

kelompok

c. Tujuan dan kegiatan bimbingan kelompok

2. Perencanaan a. Tujuan khusus yang ingin dicapai b. Bahan dan sumber c. Rencana penilaian 3. Pelaksanaan (teknik dan

keterampilan dasar yang ditunjukkan)

a. Mendengarkan b. Memahami c. Merespon d. Memotivasi e. Memfokuskan masalah f. Memberikan informasi g. Memberikan nasihat h. Mempengaruhi dan mengajak i. Menggunakan contoh pribadi j. Memberikan penafsiran k. Mengkonfrontasikan l. Membahas masalah m. Menyimpulkan

Page 74: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

58

NO

ASPEK PENILAIAN

NILAI 1 2 3 4

4. Evaluasi dan tindak lanjut a. Mengamati partisipasi peserta b. Mengungkapkan pemahaman

peserta

c. Mengungkapkan minat dan sikap peserta

d. Mengungkap kelancaran proses dan suasana

e. Mengungkapkan kemungkinan dilanjutkannya pembahasan topik atau masalah

Jumlah skor Jumlah skor keseluruhan

Komentar : ............................................................................................................ ........................................................................................................... ............................................................................................................ ........................................................................................................... Simpulan : ........................................................................................................... ........................................................................................................... ............................................................................................................ ............................................................................................................

Bandung, 2018 Guru Pamong,

,……………………..

Page 75: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

59

Lampiran BK3 FORMAT PENILAIAN

PRAKTEK KONSELING INDIVIDUAL (Digunakan ketika mengamati mahasiswa saat melakukan konseling)

Nama Mahasiswa : NIM : Nama Konseli : Kelas : Sekolah :

NO

ASPEK PENILAIAN NILAI

1 2 3 4 1. Pembukaan :

Menciptakansuasanakonseling (Attending)

a. Menyambut Kedatangan Konseli 1) Menyambut dengan hangat 2) Menyambut dengan segera 3) Menyapa dengan tulus 4) Menyambut dengan rasa hormat 5) Menyapa terarah pada kehadiran

konseli

b. Cara duduk 1) Posisi tubuh menghadapi konseli 2) Kedekatan duduk dengan konseli 3) Duduk dengan nyaman 4) Kecondongan tubuh c. Gerak kepala dan raut muka 1) Anggukan kepala 2) Mimik muka 3) Tatapan mata d. Gerakan tangan dan lengan 1) Sentuhan fisik (jabatan tangan) 2) Gerakan tangan yang spontan 3) Gerakan tangan saat menjelaskan 2. Pelaksanaan awal konseling :

Page 76: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

NO

ASPEK PENILAIAN

NILAI 1 2 3 4

menanggapi konseli a. Merespon isi 1) Merespon isi berdasarkan

kronologis

2) Merespon isi berdasarkan tingkat kepentingan

3) Merespon isi berdasarkan sebab – akibat

b. Merespon perasaan

c. Merespon makna (kaitan perasaan

dan isi)

3. Pelaksanan pertengahan konseling : proses penyadaran bahwa masalah merupakan bagian dari dirinya (Personailzing)

a. Personalisasi secara umum

b. Personalisasi pengalaman

c. Personalisasi implikasi

d. Personalisasi masalah :

1) Mengkopseptualisasikan

kekurangan

2) Mengkonfrontasikan kekurangan

e. Personalisasi tujuan

1) Mengkonseptualisasikan aset

2) Mengkongkritkan aset

4. Pelaksanaan akhir konseling : Merancang tindakan yang akan dilakukan setelah konseling

60

Page 77: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

61

NO

ASPEK PENILAIAN

NILAI 1 2 3 4

(initiating) a. Menetapkan tujuan

b. Membantu mengembangkan program

c. Memberikan penguatan

Jumlah skor

NILAI RATA-RATA: Jml Skor / 124

Kesimpulan :

Bandung, ................... 2018 Guru Pamong,

.................................

Page 78: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

62

Lampiran BK4 FORMAT PENILAIAN SOSIAL PRIBADI PESERTA

(DIISI OLEH GURU PAMONG) (Skala Nilai 0 – 4)

Nama Mahasiswa : NIM : Sekolah :

No.

Aspek yang Dinilai

Nilai

Keterangan

1

2

3

4

5

6

7

Kepemimpinan

Tanggung jawab

Stabilitas emosi

Sosialisasi

Disiplin

Sikap Cara berbusana

..............

..............

..............

..............

..............

..............

..............

> Di dalam / di luar kelas

> Terhadap tugas dari pamong

> Pada saat penampilan di kelas/di

luar kelas > Di dalam / di luar kelas

> Terhadap aturan yang berlaku

dalam PPL > Di dalam / di luar kelas

> Di dalam / di luar kelas

∑ Nilai Aspek

..............

Format ini diisi di pertengahan dan penghujung PPL.

∑ Nilai Aspek Nilai Sosial Pribadi ═ ───────── ═ ...........

7

Page 79: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

63

No Indikator Keterangan 1 Hari

2 Tanggal

3 Tempat

4

Kegiatan yang telah dilaksanakan

5 Tujuan

6 Fokus dan sasaran

7

Tahapan kegiatan yang telah dilakukan sebelumnya

8 Proses dan hasil

yang dicapai

9 Proses Kegiatan

yang ditempuh

Hasil yang Dicapai

10 Gambaran kondisi Konseli Sebelum Pelaksanaan

11

Gambaran Kondisi Konseli Sesudah Pelaksanaan

12

Tindak Lanjut

Lampiran BK5

LAPORAN KEGIATAN BIMBINGAN KLASIKAL

Page 80: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

64

13 Catatan Penting

Bandung, 2018 Guru Pamong,

,……………………..

Page 81: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

65

Lampiran BK6 JURNAL KEGIATAN HARIAN

Nama Mahasiswa : NIM : Sekolah : Kelas : Guru Pamong :

No

Hari/tgl

Kegiatan yang dilakukan ParafGuru Pamong

Tandatangan Mahasiswa

Page 82: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

66

Lampiran BK7

INSTITUT KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN SILIWANGI PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING

LEMBAR PENILAIAN RPL DAN PRAKTIK BIMBINGAN / KONSELING KELOMPOK

NAMA MAHASISWA

: ………………………………………………………

NIM : ……………………………………………………… SEKOLAH : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . PENILAIAN : Praktekke- ........ BENTUK Bimb : Klasikal/Kelompok/KonselingKelompok*)

Petunjuk: Tuliskan skor pada kolom sesuai dengan kriteria berikut: Skor 1 : Tidak relevan/tidak jelas/tidak terarah/tidak lancar Skor 2 : Kurang relevan/kurang jelas/kurang terarah/kurang lancar Skor 3 : Cukup relevan/cukup jelas/cukup terarah/cukup lancar Skor 4 : Relevan/jelas/terarah/lancar/mampu

NO. ASPEK YANG DINILAI SKOR

A. PERSIAPAN /SATUAN KEGIATAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING

1. Relevansi topik dengan kompetensi perkembangan/kemandirian siswa

2. Ketepatan perumusan tujuan layanan 3. Relevansi teknik/metode dengan tujuan

yang ditetapkan

4. Relevansi media, bahan, peralatan dengan tujuan (jikaada)

5. Kejelasan dan keterarahan rumudan aktivitas yang dilakukan oleh pembimbing dalam:

Page 83: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

a. Pembukaan (kejelasan dan keterarahan aktivitas pembimbing dengan tujuan tahap pembukaan)

b. Transisi (kejelasan dan keterarahan aktivitas pembimbing dengan tujuan tahaptransisi)

c. Inti (kejelasan dan keterarahan intervensi yang akan digunakan oleh pembimbing untuk mengubah perilaku konseli dalam mencapai tujuan yang ditetapkan)

d. Penutupan (kejelasan keterarahan kegiatan pembimbing dengan tujuan tahap penutupan, meliputi: merangkum, refleksi, memberikan penguatan, dan tindaklanjut)

6. KelengkapanRPL (termasuk metode/teknik dan sumbe rmateri/referensi, dukungan alat bantu, dukungan data/pemetaaan kebutuhan konseli)

7. Orisinalitas dan kreativitas praktika dalam melakukan persiapan/meyusun RPL

B. PELAKSANAAN PRAKTIK

TahapPembentukan

1. Menyatakan salam pertemuan tanda pembukaan kegiatan dan mengatur situasis upaya kondusif

2. Mengungkapkan topik, tujuan dan manfaat kegiatan bagi peserta kelompok

67

Page 84: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

3. Menjelaskan secara singkat cara/tahapan kegiatan yang akan ditempuh; Menjelaskan asas saling membantu, asas kerahasiaan dan aturan

4. Memberi kesempatan kepada peserta untuk bertanya, menyatakan diri atau merespon terhadap situasi kelompok

5. Mennciptakan suasana perkenalan, penghangatan atau pengakraban

6. Menujukkan penghormatan kepada konseli (hangat, tulus, bersedia membantu dan penuh empati)

Tahap peralihan/Transisi

1. Mencek kesiapan siswa untuk masuk dalam kegiatan lebih lanjut

2. Menjelaskan kegiatan yang akan ditempuh pada tahap berikutnya

3. Memelihara suasana kelompok agar tetap semangat, kompak dan fokus pada tujuan

4. Memfasilitasi terjadinya perubahan suasana interaksi anggota kelompok

Tahap kegiatan Inti (pengubahan perilaku)

1. Kemampuan memotivasi anggota kelompok untuk berbagi pemikiran dan pengalaman

2. Kemampuan untuk mengendalikandiri; tidak mengambilalih permasalahan kesulitan yang dikemukakan oleh konseli

3. Kemampuan mengatur lalulintas diskusi/kegiatan kelompok secara terarah

68

Page 85: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

69

4. Kemampuan meggunakan keterampilan/teknik intervensi yang relevan dengan tujuan /perubahan perilaku yang diharapkan (memberi pertanyaan, klarifikasi, penjelasan, penafsiran, diam, memperhadapkan, dsb.)

5. Kemampuan mengendalikan diri, aktif tetapi tidak mendominasi pembicaraan

6. Memperhatikan keterlibatan anggota kelompok secara individual

7. Mengatur waktu kegiatan kelompok secara efisien tapi tidak terburu-buru

Tahappengakhiran/penutupan

1. Memberi tanda kegiatan akan segera diakhiri

2. Kemampuan merangkum proses, hasil dan atau makna kegiatan bagi peserta

3. Memberi kesempatan pada peserta untuk merefleksikan diri

4. Menyampaikan kegiatan lanjutan yang dipandang perlu

5. Mengemukakan kesan, pesan dan harapan

NILAI RATA-RATA

Bandung, 2018 Guru Pamong,

,……………………..

Page 86: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

70

Lampiran BK8 DAFTAR MEDIA YANG DIKEMBANGKAN

Hari dan Tanggal

Media yang dikembangkan

Saran/Masukan dari Pamong

dan Dosen Pembimbing

Paraf

Page 87: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

71

Lampiran BK9

HASIL PENILAIAN

No

Aspek Kompetensi HasilPenilaian

Skor Kategori

1 Asesmen

2. Perencanaan Program Magang III-BK

3 PelaksanaanLayanan BK:

a. BimbinganKlasikal b. Bimbingan Kelompok c. Konseling Individual d. Konseling Kelompok e. Dukungan Sistem 1). Kegiatan Partisipasi 2).Kegiatan Adm BK 3). Konsultasi dan Kerjasama

4. Penilaian Program BK

5. Penampilan dan Pengembangan Pribadi

Total

Bandung, 2018 Guru Pamong,

,……………………..

Page 88: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

72

Lampiran Penmas1

FORMAT PENILAIAN PROGRAM 1-5

Nama Program : Waktu : Jumlah Peserta :

No

ASPEK SB B K TB BOBOT

SKOR

4 5 2 1 1 Perencanaan

2 Pengorganisasian

3 Pelaksanaan

4 Evaluasi

5 Tindak Lanjut

6 Partisipasi Jumlah Rata-rata = Jumlah : 15

Catatan :

..........................................

(.......................................) Dosen Pembimbing

Page 89: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

73

Lampiran Penmas2

FORMAT PENILAIAN KEPRIBADIAN (SKALA 1 – 4)

No Aspek Nilai 1 Kepemimpinan

2 Tanggungjawab

3 Stabilitas emosi

4 Hubungan Antar-mahasiswa

5 Disiplin

6 Kejujuran

7 Sikap

8 Cara Berbusana

9 Kehadiran

10 Partisipasi dalam Program

Jumlah

Rta-rata = Jumlah : 10

..........................................

(.......................................) Dosen Pembimbing

Page 90: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

74

Lampiran Penmas3

REKAPITULASI NILAI AKHIR MAGANG 3

Nama :...............................................................

NIM :...............................................................

Program Studi :...............................................................

Lokasi Magang 3 :...............................................................

No Aspek Nilai Ket 1 Program 1 2 Program 1 3 Program 1 4 Program 1 5 Program 1

Jumlah Nilai Rata-rata Nilai

6 Nilai Artikel 7 Nilai Kepribadian

Jumlah 2(NP)+1(NL)+1(NK) 5

Nilai Akhir Magang 3

..........................................

(.......................................) Dosen Pembimbing

Page 91: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

75

Lampiran G1

Petunjuk: LEMBAR PENILAIAN ARTIKEL MAGANG 3

Lembar ini diisi oleh DPL terkait dengan artikel Magang 3 yang telah disusun mahasiswa. Setiap indikator penilaian diisi dengan rentang 0-100. Masing-masing mahasiswa wajib memfotokopikan lembar ini kepada DPL.

Nama :............................................ NIM :............................................ ProgramStudi:........................................... SekolahMitra:...........................................

No. Kriteria Penilaian Bobot (%) Skor (0-100)

Nilai (Bobot x Skor)

1 Kesesuaian dengan format penulisan yang tercantum di Pedoman Program Magang

15

2

Kreativitas gagasan untuk memecahkan masalah.

30

3 Kemampuan analisis sintesis

40

4 Penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar

15

Jumlah Bandung, ………… Dosen Pembimbing Lapangan,

.................................................... NIDN

Page 92: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

76

Lampiran G2

LEMBAR HASIL OBSERVASI BIMBINGAN PENULISAN ARTIKEL MAGANG 3

Petunjuk: Lembar ini diisi oleh DPPM pada saat pelaksanaan observasi. DPL menuliskan tema artikel yang disarankan kepada mahasiswa disesuaikan dengan kondisi kelas yang dialami mahasiswa.

No

NIM NAMA

MAHASISWA

SEKOLAH

TEMA

Bandung, ………… Dosen Pembimbing Lapangan,

.................................................... NIDN

Page 93: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

77

Lampiran G3

PANDUAN PENULISAN ARTIKEL MAGANG 3

1. Naskah artikel dibuat dalam bahasa Indonesia yang baik danbenar. 2. Panjang naskah 7-15 halaman (di luar halaman sampul dan

halaman pengesahan), diketik dengan font Time New Roman ukuran 12, dua (2) spasi pada kertas A4. Margin yang digunakan yaitu atas: 3 cm, kanan: 3 cm, bawah: 3 cm, kiri: 4cm.

3. Artikel memuat halaman sampul, halaman pengesahan, judul, nama penulis, email, abstrak, kata kunci, pendahuluan, permasalahan pembelajaran yang ditemukan di sekolah mitra, gagasan kreatif untuk memecahkan masalah atas permasalahan yang ditemukan, danpenutup.

4. Banyaknya kata pada abstrak yaitu 100-150 kata, disertai kata kunci sebanyak 5 (lima) pengertian (descriptor) dan diketik 1 spasi dalam 1 paragraf.

5. Artikel diserahkan kepada DPPM dan Sekolah Mitra dalam bentuk hardcopy dan softcopy (masing-masing 1 eksemplar). Untuk penyerahan ke sekolah mitra dilakukan secara kelompok dalam bentuk satu jilid, softcopy dalam bentuk satu CD.

Page 94: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

78

Lampiran G4 FORMAT ARTIKEL MAGANG

1. Pendahuluan

Pada bagian ini mahasiswa menguraikan Alokasi yang diberikan oleh sekolah untuk mengajar. Kondisi kelas, murid dan antusiasme murid dalam menerima pembelajaran dari praktikan.

2. Pada bagian ini mahasiswa mengemukakan permasalahan

pembelajaran yang ditemukan selama menjalankan kegiatan Magang 3 di kelas. Fokus permasalahan dapat berkait dengan, misalnya: penerapan model pembelajaran, kondisi siswa, pemilihan dan penggunaan media, pemilihan bahan ajar, dan lain-lain.

3. Gagasan Kreatif untuk Memecahkan Masalah atas Permasalahan

yangDitemukan Bagian ini merupakan analisis sintesis. Pada bagian ini mahasiswa menyampaikan solusi yang ditawarkan untuk memecahkan masalah yang ditemukan misalnya dengan menggunakan referensi tertentu, atau dapat pula disampaikan solusi tersebut berupa keputusan hasil diskusi dengan guru pamong dan DPL).

4. Penutup.

Page 95: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

79

Lampiran G5

Contoh Cover Artikel

Upaya Peningkatan Kemampuan Speaking melalui Collaborative Learning Techniques Think -Pair-Share DiSMA Negeri 1 Cimahi

Times New Roman 14 Spasi 1

Logo Sesuai Statuta IKIP

Siliwangi ( 5x5 cm)

Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Penyelesaian Magang 3

Oleh: Hamba Allah 15220000

Program Studi Pendidika Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Bahasa

Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Siliwangi 2018

Times new Roman 12 Spasi 1

Page 96: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

80

Lampiran G6

Contoh Halaman Pengesahan Artikel

HALAMAN PENGESAHAN Upaya Peningkatan Kemampuan Speaking melalui Collaborative Learning Techniques Think –Pair-Share DiSMA Negeri 1 Cimahi

Times New Roman 14 Spasi 1

Dibuat oleh: Hamba Allah

15220000

Times New Roman 12 Spasi 1

Telah diperiksa dan disetujui oleh

........................

Kepala Sekolah Dosen Pembimbing Lapangan

................................. ............................................ NIP NIDN

*Halaman Pengesahan menggunakan watermark IKIP Siliwangi

Page 97: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

81

Lampiran H1

PETUNJUK PENULISAN LAPORAN MAGANG III

Setap sekolah hanya membuat SATU laporan saja. TIDAK ADA laporan individu. Andaikata dalam satu lokasi sekolah terdapat lebih dari satu program studi, maka semua prodi menintegrasikan laporannya dalam satu laporan utuh.

Laporan diserahkan ke UPT Pengembangan Profesi dalam bentuk piringan CD dan diserahkan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. Selain itu LAporang dikirim pula ke email [email protected]

A. Isi danSistematika Laporan hendaknya ditulis dengan sistematika penulisan seperti di bawah ini.

Laporan Kelompok I. Pendahuluan

A. Sejarah perkembangan sekolah / tempat praktik (secarasingkat)

B. Lokasi / denah sekolah / administrasisekolah C. Keadaan fasilitator personil (guru, murid, dan

karyawan) serta kelengkapan lingkungan proses pembelajaran di sekolah / tempat praktik (secara singkat)

II. Masalah-masalahKependidikan A. Yang berhubungan dengan kegiatansekolah

1. Pengolahan / pelaksanaankurikulum 2. Pengadaan kesejahteraanpersonal 3. Pembinaankesiswaan 4. Penyelenggaraan kegiatanko-kurikuler 5. Pembinaan kerjasama dengan orang tuamurid 6. Pengadaan fasilitas lingkunganbelajar 7. Dansebagainya

B. Yang berhubungan dengan partisipasiPraktikan

Page 98: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

82

1. Pembinaan Praktikan oleh pihaksekolah

2. Dinamika partisipasi Praktikan dalam kegiatan ekstra kurikuler, termasuk di dalamnya: Piket, BP, Perpustakaan, Pramuka, Olahraga, Kesenian,dll.

III. Upaya penanggulangan masalah-masalahkependidikan a. Berhubungan dengan kegiatan sekolah (butirII.a) b. Berhubungan dengan partisipasi Praktikan (butir

II.b) IV. Kesimpulan danSaran V. Dokumentasi

Page 99: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

83

Lampiran H2 Contoh Cover Laporan

LAPORAN MAGANG 3

SEKOLAH HARAPAN IBU PERTIWI

Times New Roman 14 Spasi 1

Logo Sesuai Statuta IKIP

Siliwangi ( 5x5 cm)

Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Penyelesaian Magang 3

Oleh: 1. Hamba Allah (15220000) 2. Hamba Ilahi (15221111) 3. ..............................

Program Studi Pendidika Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Bahasa

Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Siliwangi 2018

Times new Roman 12 Spasi 1

Page 100: PEDOMAN - ikipsiliwangi.ac.id · menerbitkan Buku Pedoman Magang III ini. Untuk sebuah Lembaga Pendidikan Tinggi Kependidikan (LPTK) yang berwenang mempersiapkan tenaga kependidikan

84

Lampiran H3

Contoh Halaman Pengesahan Laporan Magang 3

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN MAGANG 3 SMA HARAPAN IBU PERTIWI

Times New Roman 14 Spasi 1

Dibuat oleh:

Hamba Allah (1522000) Hamba Ilahi (1522111) ..................

Times New Roman 12 Spasi 1

Telah diperiksa dan disetujui oleh

........................

Kepala Sekolah Dosen Pembimbing Lapangan

.................................... ......................................... NIP NIDN

*Halaman Pengesahan memakai watermark IKIP Siliwangi