patriotisme

11
PATRIOTISME Patriotisme berasal dari bahasa Yunani, dari asal kata “Patris (Patria)” yang berarti Tanah Air.

Upload: rochmat-hidayat

Post on 21-Jun-2015

643 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Patriotisme

PATRIOTISME

Patriotisme berasal dari bahasa Yunani, dari asal kata “Patris (Patria)” yang berarti Tanah Air.

Page 2: Patriotisme

Patriotisme adalah rasa kecintaan dan kesetiaan seseorang kepada tanah air dan bangsanya, kekaguman pada adat istiadat dan kebiasaan, kebanggaan terhadap sejarah dan kebudayaanya, serta sikap pengabdian demi kesejahteraan dan kesatuan bangsanya.

Page 3: Patriotisme

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, Patriotisme diartikan sebagai semangat cinta tanah air dan sikap seseorang yang sudi mengorbankan segala-galanya untuk kejayaan dan kemakmuran tanah airnya.

Page 4: Patriotisme

Patriotisme adalah suatu paham atau ajaran tentang semangat cinta pada tanah air.

Kesimpulan :

Page 5: Patriotisme

Ciri-ciri Patriotisme :

Cinta tanah airRela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negaraMenempatkan persatuan dan kesatuan bangsa diatas kepentingan pribadi dan golonganBerjiwa pembaharuTidak kenal menyerah dan putus asa

Page 6: Patriotisme

Pokok Pikiran Patriotisme

Dilihat dari pancasila sila ketiga :a. Persatuan dan kesatuan

b. Rasa “Bhineka Tunggal Ika”

Dilihat dari UUD 1945 pasal 30 :a. Pembelaan negarab. Pertahanan dan keamanan negara

Page 7: Patriotisme

Hero = keberanian, kepahlawanan. Jadi, Heroisme adalah keberanian atau kepahlawanan dalam membela keadilan dan kebenaran.

Istilah Heroisme

Page 8: Patriotisme

Heroisme adalah angkatan muda yang mempunyai jiwa kepahlawanan.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia

Page 9: Patriotisme

Patriotisme sebagai syarat mutlak berdirinya suatu

negaraPatriotisme merupakan syarat mutlak berdirinya suatu negara karena suatu negara harus mempunyai rasa cinta dan membela tanah air, dimana semua warga di negara tersebut sudi mengorbankan segala-galanya bahkan jiwa sekalipun, itu semua dilakukan agar dapat meraih kemajuan, kejayaan, dan kemakmuran tanah air.

Page 10: Patriotisme

1. Penokohan, Pemerintah mengawasi jalannya keamanan dan pertahanan negara yang dilakukan oleh TNI dan POLRI.

2. Keteladanan, Mengikuti kerja bakti dan siskamling dalam rangka mempertahankan keutuhan masyarakat.

Penerapan jiwa patriotisme dalam berbagai kehidupan :

Page 11: Patriotisme

3. Pewarisan, Rela berkorban demi pertahanan suatu wilayah seperti yang dilakukan para pahlawan.

4. Pelaksanaan, Membela nama baik keluarga, sekolah, masyarakat, maupun negaranya.

Penerapan jiwa patriotisme dalam berbagai kehidupan :