panduann lengkap html dan css bagian 2

Upload: wahyu-setiyono

Post on 11-Oct-2015

84 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Belajar HTML dan CSS

TRANSCRIPT

  • Panduan HTML dan CSS bagian 2

    A. Apa itu CSS

    CSS (Cascading Style Sheets) merupakan kode pemrograman untuk membuat tampilan pada

    HTML. Selain menggunakan HTML para programer website sering menggunakan kode CSS

    untuk mengedit sebuah halaman website. Faktor kemudahanlah yang di gunakan para

    programer. Hanya mengedit CSS pada satu file maka seluruh konten yang ditampilkan akan

    berubah.

    CSS digunakan untuk mendefinisikan tampilan HTML di layar monitor. Dari konten

    gambar, teks, bilah sisi, warna, backgorund, spasi penulisan, dan lain-lain. Pembuatan

    CSS ini mendukung semua browser.

    B. Struktur Kode CSS

    Kode CSS dituliskan dengan struktur sebagai berikut:

    menggunakan variable

    body{ isi kode css}

    konten { isi kode css}

    nilai properti tidak menggunakan tanda petik

    body{

    background:#eee;

    font-family:Arial Arial Arial;

    color:#fff;

    margin:0 auto;

    }

    nama properti bersifat cas atau sensitif

    Penjelasan kode CSS di atas:

    variable/selector : body

    properti : background, font-family, margin, color

    value : #eee, Arial, #fff, 0 auto

    C. Cara Memanggil CSS

    Untuk membuat halaman HTML agar tersusun rapih dan tidak terlalu panjang, simpan

    kode/script yang telah dibuat dalam satu folder yang sama dengan file HTML tersebut. Hal

    ini memudahkan untuk pemanggilan kode CSS pada halaman HTML. Kode yang digunakan

    adalah sebagai berikut:

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • Penempatann kode pemanggila CSS diantara kode dan . Ada cara lain

    untuk memanggil kode CSS pada HTML yakni:

    Belajar CSS

    body{

    background:#eee;

    font-family:Geneva, Arial;

    dont-size:12px;

    color:#fff;

    }

    Isi Konten

    D. Beberepa Penulisan CSS

    Ada beberapa cara penulisan CSS pada dokumen HTML, antara lin sebagai berikut:

    1. Penulisan CSS bebas

    Maksud dari penulisan bebas adalah penempatan CSS berada di antara berbagai kode tag

    yang diinginkan. Sebagai contoh, perhatikan penulisan CSS di bawah ini.

    Belajar CSS

    body{

    background:#eee;

    font-family:Geneva, Arial;

    dont-size:12px;

    color:#fff;}

    gbawah{

    text-decoration:underline;}

    Isi Konten yang bergaris bawah

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • 2. Penggunaan CLASS pada CSS

    Belajar CSS

    body{

    background:#eee;

    font-family:Geneva, Arial;

    dont-size:12px;

    color:#fff;}

    .paragraf{

    text-align:center;

    color:#ffae00;

    }

    Isi Konten rata tengah dan

    berwarna

    3. Penggunaan ID pada CSS

    Belajar CSS

    body{

    background:#eee;

    font-family:Geneva, Arial;

    font-size:12px;

    color:#fff;}

    #content{

    widht:970px;

    background:#fff;

    border:4px solid #2b2b2b;

    margin:0 auto;

    color:#ffa000;

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • }

    Isi Konten rata tengah dan berwarna

    Apabila file CSS terpisah dengan kode HTML maka perlu kode untuk memanggil script

    CSS tersebut. Sebagai contoh perhatiakan script di bawah ini.

    Belajar CSS

    Isi Konten rata tengah dan berwarna

    Simpan script di atas dengan nama file index.html dan buat dokumen baru seperti

    berikut.body{

    background:#eee;

    font-family:Geneva, Arial;

    font-size:12px;

    color:#fff;}

    #content{

    widht:970px;

    background:#fff;

    border:4px solid #2b2b2b;

    margin:0 auto;

    color:#ffa000;

    }

    Simpan kode CSS di atas dengan nama file style.css. File ini di simpan/berlokasi pada

    satu folder dengan dokumen HTML yang telah dibuat.

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • 4. Format margin untuk mengatur tata letak halaman web

    Untuk mengatur tata letak web dapat menggunakan margin dalam pixel maupun em.

    Penggunaan masing-masing ukuran margin maupun yang lainnya tergantung pada si

    pembuat halaman website.

    Penggunaan pixel sering digunakan untuk pembuatan halaman web. Pixel merupakan

    ukuran dari panjang dan lebar 1 pixe layar. Keakuratan ini membuat bentuk dan ukuran

    yang tetap saat merubah ukuran halaman web. Namun untuk pengaturan teks,

    penggunaan pixel tidak akurat. Ketika spasi yang dibuat untuk memisahkan paragraf

    pertama dan kedua tetapi akan ada perubahan ukuran huruf seperti dari 8px ke 14px.

    Secara otomatis huruf berganti ukuran namun pemisah paragraf tetap pada ukurannya.

    Penggunaan em ini adalah ukuran yang dipengaruhi oleh ukuran sekitar. Ukuran em

    pada umumnya 1 em adalah 16 pixel. Peruntukan ukuran ini bisa dirubah ketika default

    ukuran juga diganti. Sebagai contoh ukuran default pemisah antar baris teks adalah

    30px, secara otomatis 1 em juga bernilai 30 pixel. Keuntungan penggunaan em pada

    aturan teks sangat baik. Perubahan ukuran huruf yang dirubah dan spasi antar paragraf

    yang diatur pada ukuran em akan mengikuti secara default. Sehingga spasi antar

    paragraf berubah tidak tetap seperti penggunaan ukuran pixel.

    E. Latihan

    Untuk memperlancar dan paham tentang kode CSS, seringlah membuat dan eksperimen

    untuk menghasilkan tampilan pada halaman web. Jangan menghafalkan kode CSS karena

    akan menjadi beban, biarkanlah mngalir dengan sendirinya.

    Buatlah menu sebuat halaman web.

    Belajar Membuat Web

    Home

    Blog

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • Tentang

    Kontak

    Dari gambar di atas akan dibuat kode CSS untuk merubah tampilan agar lebih menarik pada

    halaman web. Simpan dengan file nama style.css.menu_nav {

    background: #1b1b1b;

    margin:0 auto;

    float: left;

    padding:0 0 0 20px;

    height: 200px;

    width:200px;

    overflow: hidden;

    }

    .menu_nav ul {

    list-style:none;

    width:50px;

    float:left;

    padding:0 10px 10px 10px;

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • }.menu_nav ul li {

    margin:0;

    padding:0 0 0 0;

    float:none;

    }

    .menu_nav ul li a {

    display:block;

    margin:0;

    padding:10px 15px;

    color:#ffffff;

    text-decoration:none;

    font:normal 13px Arial, Helvetica, sans-serif;

    }

    .menu_nav ul li.active a, .menu_nav ul li a:hover {

    display: block;

    height: 10px;

    width: 200px;

    color:#1b1b1b;

    text-decoration:none;

    }

    .menu_nav ul li a:hover {

    background: #23aef3;

    height: 15px;

    }

    Hasil dari tampilan yang telah di buah dengan kode CSS di atas adalah:

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono

  • Tentang Penulis

    Nama : WAHYU SETIYONO

    Kelahiran tahun : 1993

    Bidang pekerjaan : Desain Grafis

    Facebook : www.facebook.com/wahyuninggusti

    Twitter : www.twitter.com/why_usetiyono

    Website : http://www.webwahyu.web.id

    http://webwahyu.wordpress.com

    Deskripsi lain : Kesukaan dan hobi pada pemrograman website membuat saya bisa

    mengutak-atik. Bukannya saya bisa namun karena suka.

    Panduan Lengkapp HTML dan CSS bagian 2 | Wahyu Setiyono