olahraga - ftp.unpad.ac.id filedalam laga perdana itu, ... sementara itu, panitia lokal (loc) ......

1
PELATIH Persela Lamongan Subangkit mengaku realis- tis dengan hasil yang diraih timnya saat menjamu Persib Bandung di Stadion Surajaya, Lamongan, Jawa Timur, ke- marin. Dalam laga perdana itu, tuan rumah harus puas berbagi angka setelah ditahan 1-1. Menurutnya, timnya kurang bisa maksimal karena ditinggal dua pemain asingnya, teruta- ma absennya Gustavo Fabian Lopez. Penyerang asal Brasil itu masih terkendala peng- urusan kitas (kartu izin tinggal sementara). “Hari ini (kemarin), kami hanya dapat menurunkan dua pemain asing dari empat pe- main yang kita miliki. Jadi, kekuatan Persela sebenarnya belum utuh” katanya saat dihu- bungi. “Persib merupakan tim bagus. Kami bersyukur dengan kondisi terbatas berhasil mena- han imbang mereka.” Gol Persela diciptakan Hen- dro Siswanto pada menit ke-23. Adapun gol balasan Persib lahir menit 60. Berawal dari umpan Eka Ramdhani, yang kemudian disambut dengan tandukan Christian Gonzales yang tak mampu diselamatkan kiper Persela Choirul Huda. Sementara itu, panitia lokal (LOC) pertandingan uji coba timnas melawan Uruguay akan menyediakan sekitar 65 ribu hingga 75 ribu tiket untuk duel internasional yang akan di- langsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, 8 Oktober mendatang. Ketua LOC Joko Driyono mengungkapkan, harga tiket bervariasi mulai dari yang ter- murah Rp75 ribu hingga terma- hal Rp2 juta. “Mudah-mudahan sudah bisa dijual Senin (4/10). Tiket juga akan dijual melalui pemesanan online dan pada saat hari pertandingan,” katanya. Pertandingan persahabatan itu bakal spesial karena akan dihadiri dua pemain bintang Uruguay pada Piala Dunia 2010, yaitu Diego Forlan dan Luis Suarez. Karena itu, LOC akan bekerja maksimal untuk menyukseskan acara tersebut. “Pihak perwakilan Uruguay sudah tiba di Jakarta, Jumat (24/9). Mereka sudah meme- riksa kesiapan mulai dari hotel hingga lapangan. Mereka juga mengonrmasikan kehadiran Forlan dan Suarez.” Pertandingan akan digelar pukul 20.00 WIB. Adapun rom- bongan timnas Uruguay bakal tiba di Jakarta, Rabu (6/10). Selain itu, timnas juga akan melakukan uji coba melawan Maladewa (12/10). Tempatnya masih tentatif. Uji coba mela- wan Maladewa ini dilakukan setelah rencana melawan Hon- duras batal. Pembatalan itu karena Honduras akan bertolak ke Los Angeles sesudah mela- wan Selandia Baru. (Nav/R-3) GO bermasalah. Namun, dalam pertandingan kali ini, Fergie mungkin akan memberikan kesempatan Ferdinand untuk tampil penuh. Rekor ciamik Berbeda dengan Valencia. Pasukan ‘Kelelawar Hitam’ memiliki rekor manis menje- lang laga nanti. Mereka membukukan empat kemenangan dan satu kali seri di La Liga. Mereka menyikat Malaga, Racing Santander, Her- cules, dan Sporting Gijon. Padahal, musim ini mereka kehilangan 2D (David Villa dan David Silva). Villa hijrah ke Barcelona dan Silva diboyong klub kaya Inggris, Manchester City. (AP/Rtr/R-2) [email protected] PELATIH Inter Milan Rafael Benitez mendapat pekerjaan rumah cukup serius saat men- jamu Werder Bremen pada laga kedua fase Grup A Liga Cham- pion, dini hari nanti. Selain harus mengangkat moral tim setelah tumbang dari AS Roma 0-1 di Seri A, juara bertahan ini belum dapat menampilkan kekuatan terbaiknya karena persoalan cedera. Dua ujung tombak, Diego Milito dan Goran Pandev, di- ragukan bisa tampil karena dalam masa pemulihan cede- ra. Benitez pun harus berani menduetkan bomber Samuel Eto’o dengan salah satu pemain muda mereka, Jonathan Biabi- any atau Coutinho. Tantangan tambal sulam pasang lini belakang dan te- ngah juga sama peliknya. Ne- razzurri dipastikan kehilangan kapten Javier Zanetti, bek te- ngah Walter Samuel dan Marco Materazzi, serta gelandang tengah Thaigo Motta. Kondisi ini pantas membuat publik San Siro waswas. Inter wajib menang setelah gagal merengkuh tiga poin penuh karena ditahan tim Belanda FC Twente 2-2, di laga perdana. Namun, kekhawatiran itu ditepis gelandang veteran Inter Esteban Cambiasso. Para fan, ujar pemain berusia 30 tahun itu, harus yakin timnya tidak akan terpengaruh hasil buruk dengan AS Roma. “Kami harus tetap tenang dan percaya pada kekuatan tim. Ingat, kami memiliki pe- ngalaman karena telah mela- lui musim-musim yang sulit. Kami yakin kami haus ke- menangan dan akan menyu- guhkan yang terbaik,” ujar pemain asal Argentina itu di Inter Channel. Di sisi lain, meski juga tidak dalam kondisi ideal karena absennya tiga pilar, yakni kapten Torsten Frings, bek Clemens Fritz, dan striker Claudio Pizarro, Bremen tetap patut diwaspadai. Mereka membawa modal percaya diri lebih setelah menang 3-2 atas Hamburg di Bundesliga akhir pekan ini. Secara statistik, San Siro tidak pun terlalu angker bagi calon tamu Inter itu. Per- temuan terakhir pada penyi- sihan grup Liga Champion dua tahun lalu, Bremen sukses menahan imbang Inter 1-1 di San Siro sebelum menang 2-1 di Bremen. Sementara itu, masalah kri- sis pemain tidak berlaku bagi Barcelona saat bertandang ke kandang Rubin Kazan dalam lanjutan laga fase Grup D. Se- telah mengawali kampanye di Eropa dengan kemenangan 5-1 atas Panathinaikos, pelatih Jo- sep Guardiola siap menampil- kan kekuatan terbaik termasuk menyertakan Lionel Messi yang baru pulih dari cedera. Musim lalu, Kazan menjadi batu sandungan Barca setelah menahan juara La Liga Spa- nyol itu tanpa gol di Rusia, lalu menang 2-1 di Nou Camp. “Saat itu kondisi cuaca dan cara mereka bermain membuat keadaan sulit bagi kami. Kali ini kami harus lebih baik di tengah cuaca yang lebih bersa- habat,” ujar Direktur Olahraga Barca Andoni Zubizarreta. (*/R-1) Olahraga HALAMAN 24 RABU, 29 SEPTEMBER 2010 MEDIA INDONESIA T: (021) 5821303 SMS: 08121128899 No Bebas Pulsa: 08001990990 Persela Realistis Ditahan Persib di Surajaya Lamongan S AKING pentingnya duel dengan Valencia, pelatih Manchester United Sir Alex Ferguson sengaja terbang ke Mestalla untuk mengintip duel antara El Che dan Atletico Madrid pekan lalu. Padahal, saat itu ‘Setan Merah’ sedang melakoni pertandingan melawan Scunthorpe di ajang Piala Liga (Carling). Sir Alex sadar bahwa Valen- cia yang akan dihadapi MU pada lanjutan Liga Champion Grup C di Stadion Mestalla dini hari nanti adalah tim yang sulit dikalahkan MU jika bertemu di ajang tersebut. Dalam tiga duel sejak 2000 hingga 2001, MU tidak pernah menang me- lawan tim besutan Unai Emery tersebut. Tidak hanya itu, dalam 18 kali kunjungan ke ‘Negeri Ma- tador’, MU hanya meraih satu kemenangan. Delapan laga di- lalui dengan hasil imbang dan sembilan sisanya kalah. Ban- dingkan dengan rekor Valencia yang tidak terkalahkan dalam 11 laga Eropa. Valencia juga punya rekor baik jika bertemu tim asal Inggris, yakni 7 kali menang, 4 imbang, dan hanya 2 kali tumbang. Semua rekor di atas memang berpihak pada Valencia. Apa- lagi, dalam laga nanti the Red Devils harus kehilangan Anto- nio Valencia, Ryan Giggs, dan Wayne Rooney karena cedera. Nama terakhir mungkin bisa diturunkan Fergie, tetapi pe- luangnya kecil setelah cedera hamstring Rooney belum juga menunjukkan kemajuan. ‘’Kehilangan Giggs dan Rooney adalah kemunduran bagi tim. Berbatov akan men- jadi tumpuan di lini depan ber- sama dengan Owen atau Her- nandez,’’ cetus Fergie, pelatih asal Skotlandia itu. Selain bertumpu kepada Berbatov, Fergie berharap betul dengan Paul Scholes. Meski sudah berumur (35 tahun), pergerakan serta skill pemain yang biasa menggunakan no- mor punggung 18 itu masih mumpuni. Duetnya dengan Darren Fletcher, kini menjadi salah satu duet paling tangguh di Liga Primer. Keduanya se- lalu menjadi starter dari enam laga Liga Primer tanpa sekali pun absen. ‘’Scholes adalah pemain berkelas yang mempunyai visi sepak bola bagus. Tendangan- nya juga keras. Kami sangat berharap banyak kepadanya,’’ ujar Patrice Evra, bek kiri MU, Valencia punya rekor baik jika bertemu tim asal Inggris, yakni 7 kali menang, 4 imbang, 2 kali kalah. Misi Berat Setan Merah di Mestalla Misi Berat Setan Merah di Mestalla Eko Rahmawanto Moral dan Cedera Hantui Inter JADI ANDALAN: Striker Samuel Eto’o (kanan) siap membobol gawang Werder Bremen pada lanjutan Liga Champion Grup A di Giuseppe Meazza dini hari nanti. REUTERS/TONY GENTILE AP/SANG TAN JENDERAL LAPANGAN: Absennya Ryan Giggs membuat lini tengah Manchester United bertumpu pada Paul Scholes (kanan) saat menghadapi Valencia pada Grup C Liga Champion di Stadion Mestala hari ini. kepada the Suns. Yang menjadi masalah jus- tru lini belakang. Duet Ne- manja Vidic dan John Evans sangat rapuh sepeninggal Rio Ferdinand karena cede- ra. Dalam lima pertandingan terakhir, MU telah kebobolan sembilan gol. “Ya, itu kami perhatikan. Dalam beberapa tahun terakhir kami tidak kemasukan banyak gol,” ujar Vidic di MUTV. ‘’Kami selalu terlihat kuat dan kami tidak pernah mem- berikan kesempatan kepada lawan. Tapi di beberapa per- tandingan away kami gagal mencetak clean sheets, sangat mengecewakan,” lanjutnya. Lemahnya pertahanan MU, salah satunya karena Ferdi- nand tak kunjung kembali ke tim inti. Punggungnya terus Subangkit Pelatih Persela Grup A Inter Milan-Werder Bremen (RCTI siaran tunda pukul 03.30 WIB) Tottenham-Twente Enschede (Indovision pukul 01.45 WIB) Grup B Hapoel Tel Aviv-Lyon Schalke-Benfica (Indovision pukul 01.45 WIB) Grup C Rangers-Bursaspor Valencia-MU (RCTI pukul 01.45 WIB) Grup D Rubin Kazan-Barcelona Panathinaikos-FC Copenhagen Jadwal Liga Champion

Upload: duongkhuong

Post on 08-Apr-2019

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PELATIH Persela Lamongan Subangkit mengaku realis-tis dengan hasil yang diraih timnya saat menjamu Persib Bandung di Stadion Surajaya, Lamongan, Jawa Timur, ke-marin. Dalam laga perdana itu, tuan rumah harus puas berbagi angka setelah ditahan 1-1.

Menurutnya, timnya kurang bisa maksimal karena ditinggal dua pemain asingnya, teruta-ma absennya Gustavo Fabian Lopez. Penyerang asal Brasil itu masih terkendala peng-urusan kitas (kartu izin tinggal sementara).

“Hari ini (kemarin), kami hanya dapat menurunkan dua pemain asing dari empat pe-main yang kita miliki. Jadi, kekuatan Persela sebenarnya belum utuh” katanya saat dihu-bungi. “Persib merupakan tim bagus. Kami bersyukur dengan kondisi terbatas berhasil mena-han imbang mereka.”

Gol Persela diciptakan Hen-dro Siswanto pada menit ke-23. Adapun gol balasan Persib lahir menit 60. Berawal dari umpan Eka Ramdhani, yang

kemudian disambut dengan tandukan Christian Gonzales yang tak mampu diselamatkan kiper Persela Choirul Huda.

Sementara itu, panitia lokal (LOC) pertandingan uji coba timnas melawan Uruguay akan menyediakan sekitar 65 ribu hingga 75 ribu tiket untuk duel internasional yang akan di-

langsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, 8 Oktober mendatang.

Ketua LOC Joko Driyono mengungkapkan, harga tiket bervariasi mulai dari yang ter-murah Rp75 ribu hingga terma-hal Rp2 juta. “Mudah-mudahan sudah bisa dijual Senin (4/10).

Tiket juga akan dijual melalui pemesanan online dan pada saat hari pertandingan,” katanya.

Pertandingan persahabatan itu bakal spesial karena akan dihadiri dua pemain bintang Uruguay pada Piala Dunia 2010, yaitu Diego Forlan dan Luis Suarez. Karena itu, LOC akan bekerja maksimal untuk menyukseskan acara tersebut.

“Pihak perwakilan Uruguay sudah tiba di Jakarta, Jumat (24/9). Mereka sudah meme-riksa kesiapan mulai dari hotel hingga lapangan. Mereka juga mengonfi rmasikan kehadiran Forlan dan Suarez.”

Pertandingan akan digelar pukul 20.00 WIB. Adapun rom-bongan timnas Uruguay bakal tiba di Jakarta, Rabu (6/10).

Selain itu, timnas juga akan melakukan uji coba melawan Maladewa (12/10). Tempatnya masih tentatif. Uji coba mela-wan Maladewa ini dilakukan setelah rencana melawan Hon-duras batal. Pembatalan itu karena Honduras akan bertolak ke Los Angeles sesudah mela-wan Selandia Baru. (Nav/R-3)

GO

bermasalah. Namun, dalam pertandingan kali ini, Fergie mungkin akan memberikan kesempatan Ferdinand untuk tampil penuh.

Rekor ciamikBerbeda dengan Valencia.

Pasukan ‘Kelelawar Hitam’ memiliki rekor manis menje-lang laga nanti.

Mereka membukukan empat kemenangan dan satu kali seri di La Liga. Mereka menyikat Malaga, Racing Santander, Her-cules, dan Sporting Gijon.

Padahal, musim ini mereka kehilangan 2D (David Villa dan David Silva). Villa hijrah ke Barcelona dan Silva diboyong klub kaya Inggris, Manchester City. (AP/Rtr/R-2)

[email protected]

PELATIH Inter Milan Rafael Benitez mendapat pekerjaan rumah cukup serius saat men-jamu Werder Bremen pada laga kedua fase Grup A Liga Cham-pion, dini hari nanti. Selain harus mengangkat moral tim setelah tumbang dari AS Roma 0-1 di Seri A, juara bertahan ini belum dapat menampilkan kekuatan terbaiknya karena persoalan cedera.

Dua ujung tombak, Diego Milito dan Goran Pandev, di-ragukan bisa tampil karena dalam masa pemulihan cede-ra. Benitez pun harus berani menduetkan bomber Samuel Eto’o dengan salah satu pemain muda mereka, Jonathan Biabi-any atau Coutinho.

Tantangan tambal sulam pasang lini belakang dan te-ngah juga sama peliknya. Ne-razzurri dipastikan kehilangan kapten Javier Zanetti, bek te-ngah Walter Samuel dan Marco Materazzi, serta gelandang tengah Thaigo Motta.

Kondisi ini pantas membuat publik San Siro waswas. Inter wajib menang setelah gagal merengkuh tiga poin penuh karena ditahan tim Belanda FC Twente 2-2, di laga perdana.

Namun, kekhawatiran itu ditepis gelandang veteran Inter Esteban Cambiasso. Para fan, ujar pemain berusia 30 tahun itu, harus yakin timnya tidak akan terpengaruh hasil buruk dengan AS Roma.

“Kami harus tetap tenang dan percaya pada kekuatan tim. Ingat, kami memiliki pe-ngalaman karena telah mela-lui musim-musim yang sulit. Kami yakin kami haus ke-

menangan dan akan menyu-guhkan yang terbaik,” ujar pemain asal Argentina itu di Inter Channel.

Di sisi lain, meski juga tidak dalam kondisi ideal karena absennya tiga pilar, yakni kapten Torsten Frings, bek Clemens Fritz, dan striker Claudio Pizarro, Bremen tetap patut diwaspadai. Mereka membawa modal percaya diri lebih setelah menang 3-2 atas

Hamburg di Bundesliga akhir pekan ini. Secara statistik, San Siro tidak pun terlalu angker bagi calon tamu Inter itu. Per-temuan terakhir pada penyi-sihan grup Liga Champion dua tahun lalu, Bremen sukses menahan imbang Inter 1-1 di San Siro sebelum menang 2-1 di Bremen.

Sementara itu, masalah kri-sis pemain tidak berlaku bagi Barcelona saat bertandang ke kandang Rubin Kazan dalam lanjutan laga fase Grup D. Se-telah mengawali kampanye di Eropa dengan kemenangan 5-1 atas Panathinaikos, pelatih Jo-sep Guardiola siap menampil-kan kekuatan terbaik termasuk menyertakan Lionel Messi yang baru pulih dari cedera.

Musim lalu, Kazan menjadi batu sandungan Barca setelah menahan juara La Liga Spa-nyol itu tanpa gol di Rusia, lalu menang 2-1 di Nou Camp. “Saat itu kondisi cuaca dan cara mereka bermain membuat keadaan sulit bagi kami. Kali ini kami harus lebih baik di tengah cuaca yang lebih bersa-habat,” ujar Direktur Olahraga Barca Andoni Zubizarreta. (*/R-1)

Olahraga HALAMAN 24RABU, 29 SEPTEMBER 2010MEDIA INDONESIA

T: (021) 5821303SMS: 08121128899

No Bebas Pulsa: 08001990990

Persela Realistis Ditahan Persib di Surajaya Lamongan

SAKING pentingnya duel dengan Valencia, pelatih Manchester United Sir Alex Ferguson sengaja

terbang ke Mestalla untuk mengintip duel antara El Che dan Atletico Madrid pekan lalu. Padahal, saat itu ‘Setan Merah’ sedang melakoni pertandingan melawan Scunthorpe di ajang Piala Liga (Carling).

Sir Alex sadar bahwa Valen-cia yang akan dihadapi MU pada lanjutan Liga Champion Grup C di Stadion Mestalla dini hari nanti adalah tim yang sulit dikalahkan MU jika bertemu di ajang tersebut. Dalam tiga duel sejak 2000 hingga 2001, MU tidak pernah menang me-lawan tim besutan Unai Emery tersebut.

Tidak hanya itu, dalam 18 kali kunjungan ke ‘Negeri Ma-tador’, MU hanya meraih satu kemenangan. Delapan laga di-lalui dengan hasil imbang dan sembilan sisanya kalah. Ban-dingkan dengan rekor Valencia yang tidak terkalahkan dalam 11 laga Eropa. Valencia juga punya rekor baik jika bertemu tim asal Inggris, yakni 7 kali menang, 4 imbang, dan hanya 2 kali tumbang.

Semua rekor di atas memang berpihak pada Valencia. Apa-lagi, dalam laga nanti the Red Devils harus kehilangan Anto-nio Valencia, Ryan Giggs, dan Wayne Rooney karena cedera. Nama terakhir mungkin bisa diturunkan Fergie, tetapi pe-luangnya kecil setelah cedera hamstring Rooney belum juga menunjukkan kemajuan.

‘ ’Kehilangan Giggs dan Rooney adalah kemunduran bagi tim. Berbatov akan men-jadi tumpuan di lini depan ber-sama dengan Owen atau Her-nandez,’’ cetus Fergie, pelatih asal Skotlandia itu.

Selain bertumpu kepada Berbatov, Fergie berharap betul dengan Paul Scholes. Meski sudah berumur (35 tahun), pergerakan serta skill pemain yang biasa menggunakan no-mor punggung 18 itu masih mumpuni. Duetnya dengan Darren Fletcher, kini menjadi salah satu duet paling tangguh di Liga Primer. Keduanya se-lalu menjadi starter dari enam laga Liga Primer tanpa sekali pun absen.

‘’Scholes adalah pemain berkelas yang mempunyai visi sepak bola bagus. Tendangan-nya juga keras. Kami sangat berharap banyak kepadanya,’’ ujar Patrice Evra, bek kiri MU,

Valencia punya rekor baik jika bertemu tim asal Inggris, yakni 7 kali menang, 4 imbang, 2 kali kalah.

Misi Berat Setan Merah di MestallaMisi Berat Setan Merah di Mestalla

Eko Rahmawanto

Moral dan Cedera Hantui Inter

JADI ANDALAN: Striker Samuel Eto’o (kanan) siap membobol gawang Werder Bremen pada lanjutan Liga Champion Grup A di Giuseppe Meazza dini hari nanti.

REUTERS/TONY GENTILE

AP/SANG TAN

JENDERAL LAPANGAN: Absennya Ryan Giggs membuat lini tengah Manchester United bertumpu pada Paul Scholes (kanan) saat menghadapi Valencia pada Grup C Liga Champion di Stadion Mestala hari ini.

kepada the Suns.Yang menjadi masalah jus-

tru lini belakang. Duet Ne-manja Vidic dan John Evans sangat rapuh sepeninggal Rio Ferdinand karena cede-ra. Dalam lima pertandingan terakhir, MU telah kebobolan sembilan gol. “Ya, itu kami perhatikan. Dalam beberapa tahun terakhir kami tidak kemasukan banyak gol,” ujar Vidic di MUTV.

‘’Kami selalu terlihat kuat dan kami tidak pernah mem-berikan kesempatan kepada lawan. Tapi di beberapa per-tandingan away kami gagal mencetak clean sheets, sangat mengecewakan,” lanjutnya.

Lemahnya pertahanan MU, salah satunya karena Ferdi-nand tak kunjung kembali ke tim inti. Punggungnya terus

SubangkitPelatih Persela

Grup A

Inter Milan-Werder Bremen (RCTI siaran tunda pukul 03.30 WIB)

Tottenham-Twente Enschede (Indovision pukul 01.45 WIB) Grup B

Hapoel Tel Aviv-Lyon

Schalke-Benfica (Indovision pukul 01.45 WIB)

Grup C

Rangers-Bursaspor

Valencia-MU (RCTI pukul 01.45 WIB) Grup D

Rubin Kazan-Barcelona

Panathinaikos-FC Copenhagen

Jadwal Liga Champion