narkoba, psikotropika, dan dampak bagi pemakainya

27
Narkoba dan Psikotropika Oleh: Marcellia Claresta 16/X MIA-2 Nur Indah M 21/X MIA-2 Shella Febriana 23/X MIA-2

Upload: riana-indah

Post on 29-Jul-2015

480 views

Category:

Health & Medicine


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Narkoba dan PsikotropikaOleh:

Marcellia Claresta 16/X MIA-2Nur Indah M 21/X MIA-2

Shella Febriana 23/X MIA-2

Page 2: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Pengertian Narkoba

Narkoba adalah singkatan dari narkotika, psikotropika dan obat/bahan berbahaya. Narkotika adalah suatu obat atau zat alami, sintetis maupun sintetis yang dapat menyebabkan turunnya kesadaran, menghilangkan atau mengurangi hilang rasa atau nyeri dan perubahan kesadaran yang menimbulkan ketergantungan akan zat tersebut secara terus menerus. Pengertian narkotika menurut Undang-undang / UU No. 22 tahun 1997 :

Narkotika adalah zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan, yang dibedakan ke dalam golongan-golongan sebagaimana terlampir dalam undang-undang ini atau yang kemudian ditetapkan dengan Keputusan Menteri Kesehatan

Page 3: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Narkotik berarti segala bahan kecuali makanan, air dan oksigen, yang jika masuk ke dalam tubuh akan mengubah fungsinya secara fisik atau psikologis. Istilah narkotik mencakup berbagai jenis bahan sebagai berikut. - obat terlarang, seperti kafeina, tembakau dan alkohol - obat yang dapat dibeli di apotek atau pasar swalayan,

seperti analgesik, misal aspirin, kodin dan parasetamol serta obat anti-radang non-steroid

- obat resep seperti obat penenang, missal Valium, Rohypnol dan Serepax

- obat terlarang, seperti ganja, heroin, halusinogen dan amfetamina

- bahan lain yang disalahgunakan, seperti pelarut dan bensin.

Page 4: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

KELOMPOK NARKOBA BERDASARKAN EFEK PADA PEMAKAI

Stimulan: merangsang sistem saraf pusat Depresan: menekan sistem saraf pusat .

(putaw) Halusinogen: mengacaukan sistem saraf

pusat . (kokain & LSD) Adiktif: efek dari narkoba yang

menimbulkan kecanduan. (ganja, heroin, dan putaw)

Page 5: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Penggolongan Narkoba

• Narkotika golongan I adalah narkotika yang paling berbahaya. Daya adiktifnya sangat tinggi. Golongan ini digunakan untuk penelitian dan ilmu pengetahuan. Contoh : ganja, heroin, kokain, morfin, dan opium.

• Narkotika golongan II adalah narkotika yang memiliki daya adiktif kuat, tetapi bermanfaat untuk pengobatan dan penelitian. Contoh : petidin, benzetidin, dan betametadol.

• Narkotika golongan III adalah narkotika yang memiliki daya adiktif ringan, tetapi bermanfaat untuk pengobatan dan penelitian. Contoh : kodein dan turunannya.

Page 6: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Jenis-Jenis Narkotika

Morfin

Morfin adalah hasil olahan dari opium/candu mentah. Morfin merupakan Alkaloida utama dari opium ( C17H19NO3 ) . Morfin  rasanya pahit, berbentuk tepung halus berwarna putih atau  dalam bentuk cairan

Page 7: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Kodeina

Kodeina termasuk garam/turunan dari opium/candu. Efek kodeina lebih lemah daripada heroin, dan potensinya untuk menimbulkan ketergantungan rendah. Biasanya dijual dalam bentuk pil atau cairan jernih. Cara pemakaiannya ditelan dan disuntikkan

Page 8: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Heroin ( putaw )

Heroin mempunyai kekuatan yang dua kali lebih kuat dari morfin dan merupakan jenis opiat yang paling sering disalahgunakan orang di Indonesia pada akhir-akhir ini. Heroin, yang secara farmakologis mirip dengan morfin menyebabkan orang menjadi mengantuk dan perubahan mood yang tidak menentu. Walaupun pembuatan, penjualan dan pemilikan heroin adalah ilegal, tetapi diusahakan heroin tetap tersedia bagi pasien dengan penyakit kanker terminal karena efek analgesik dan euforik-nya yang baik.

Page 9: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Hidromorfon

Hidomorfon juga ialah sejenis narkotik separuh-tiruan yang diperbuat daripada morfin. Kegunaan perubatannya agak banyak dan oleh itu mudah disalahgunakan. Ia didapati dalam bentuk tablet dan cair.

Page 10: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Meperidin ataupun petidin adalah narkotik tiruan sepenuhnya. Ia diperbuat keseluruhannya dalam makmal dengan tujuan

menggantikan kegunaan morfin. Ini kerana ia boleh mengurangkan kesan buruk berbanding morfin, khususnya

kesan tolerans dan pergantungan. Meperidin juga boleh berfungsi menahan sakit dan didapati dalam bentuk pil serta

cecair. Meperidin masih mempunyai kesan tolerans dan pergantungan jika digunakan berpanjangan dan meluas.

MEPERIDIN

Page 11: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

MethadonSaat ini Methadone banyak digunakan orang dalam pengobatan ketergantungan opioid. Antagonis opioid telah dibuat untuk mengobati overdosis opioid dan ketergantungan opioid. Sejumlah besar narkotik sintetik (opioid) telah dibuat, termasuk meperidine (Demerol), methadone (Dolphine), pentazocine (Talwin), dan propocyphene (Darvon). Kelas obat tersebut adalah nalaxone (Narcan), naltrxone (Trexan), nalorphine, levalorphane, dan apomorphine.

Page 12: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Sejumlah senyawa dengan aktivitas campuran agonis dan antagonis telah disintesis, dan senyawa tersebut adalah pentazocine, butorphanol (Stadol), dan buprenorphine (Buprenex). Beberapa penelitian telah menemukan bahwa buprenorphine adalah suatu pengobatan yang efektif untuk ketergantungan opioid. Nama populer jenis opioid : putauw, etep, PT, putih.

Page 13: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

GANJA (CANNABIS SATIVA SYN. CANNABIS INDICA) Tumbuhan budidaya penghasil serat, namun lebih dikenal karena kandungan zat narkotika pada bijinya, tetrahidrokanabinol (THC, tetra-hydro-cannabinol) yang dapat membuat pemakainya mengalami euforia (rasa senang yang berkepanjangan tanpa sebab).

Page 14: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Jenis narkotik lain yang perlu diketahui yaitu demerol. Nama lain dari Demerol adalah pethidina. Pemakaiannya dapat ditelan atau dengan suntikan. Demerol dijual dalam bentuk pil dan cairan tidak berwarna.

Page 15: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya
Page 16: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Ganja Tumbuhan ganja telah dikenal manusia sejak lama dan digunakan

sebagai bahan pembuat kantung karena serat yang dihasilkannya kuat. Biji ganja juga digunakan sebagai sumber minyak.

Di sejumlah negara penanaman ganja sepenuhnya dilarang. Di beberapa negara lain, penanaman ganja diperbolehkan untuk kepentingan pemanfaatan seratnya. Syaratnya adalah varietas yang ditanam harus mengandung bahan narkotika yang sangat rendah atau tidak ada sama sekali.

Sebelum ada larangan ketat terhadap penanaman ganja, di Aceh daun ganja menjadi komponen sayur dan umum disajikan.

Bagi penggunanya, daun ganja kering dibakar dan dihisap seperti rokok, dan bisa juga dihisap dengan alat khusus bertabung yang disebut bong.

Pemanfaatan Narkoba

Page 17: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

•Morfin

• Morfin adalah alkaloid analgesik yang sangat kuat dan merupakan agen aktif utama yang ditemukan pada opium. Morfin bekerja langsung pada sistem saraf pusat untuk menghilangkan sakit. Efek samping morfin antara lain adalah penurunan kesadaran, euforia, rasa kantuk, lesu, dan penglihatan kabur. Morfin juga mengurangi rasa lapar, merangsang batuk, dan meyebabkan konstipasi. Morfin menimbulkan ketergantungan tinggi dibandingkan zat-zat lainnya. Pasien morfin juga dilaporkan menderita insomnia dan mimpi buruk.

• Kata "morfin" berasal dari Morpheus, dewa mimpi dalam mitologi Yunani.

Page 18: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Kokain• Kokain adalah senyawa sintetis yang memicu metabolisme sel

menjadi sangat cepat.

• Kokain merupakan alkaloid yang didapatkan dari tanaman Erythroxylon coca, dimana daun dari tanaman ini biasanya dikunyah mendapatkan “efek stimulan”.

• Saat ini Kokain masih digunakan sebagai anestetik lokal, khususnya untuk pembedahan mata, hidung dan tenggorokan, karena efek vasokonstriksif-nya juga membantu.

Page 19: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

PENGERTIAN PSIKOTROPIKA

Golongan Psikotropika adalah Zat atau obat yang dapat menurunkan aktivitas otak atau merangsang susunan syaraf pusat dan menimbulkan kelainan perilaku, disertai dengan timbulnya halusinasi (mengkhayal), ilusi, gangguan cara berpikir, perubahan alam perasaan dan dapat menyebabkan ketergantungan serta mempunyai efek stimulasi (merangsang) bagi para pemakainya.

Pemakaian Psikotropika dalam jangka panjang tanpa pengawasan dan pembatasan medis bisa menimbulkan dampak yang lebih buruk, tidak saja menyebabkan ketergantungan namun juga menimbulkan berbagai macam penyakit serta kelainan fisik maupun psikis si pemakai bahkan menimbulkan kematian.

Page 20: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Penggolongan Psikotropika

• Psikotropika golongan I adalah dengan daya adiktif yang sangat kuat, belum diketahui manfaatnya untuk pengobatan dan sedang diteliti khasiatnya. Contoh: MDMA, LSD, STP, dan ekstasi.

• Psikotropika golongan II adalah psikotropika dengan daya adiktif kuat serta berguna untuk pengobatan dan penelitian. Contoh : amfetamin, metamfetamin, dan metakualon.

• Psikotropika golongan III adalah psikotropika dengan daya adiksi sedang serta berguna untuk pengobatan dan penelitian. Contoh : lumibal, buprenorsina, dan fleenitrazepam.

• Psikotropika golongan IV adalah psikotropika yang memiliki daya adiktif ringan serta berguna untuk pengobatan dan penelitian. Contoh : nitrazepam (BK, mogadon, dumolid ) dan diazepam.

Page 21: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Pengelompokan Psikotropika berdasarkan Efeknya

Depresant yaitu yang bekerja mengendorkan atau mengurangi aktifitas susunan saraf pusat contohnya antara lain : Sedatin/Pil BK, Rohypnol, Magadon, Valium, Mandrak (MX).

Stimulant yaitu yang bekerja mengaktif kerja susan saraf pusat, contohnya amphetamine, MDMA, N-etil MDA & MMDA. Ketiganya ini terdapat dalam kandungan Ecstasi.

Hallusinogen yaitu yang bekerja menimbulkan rasa perasaan halusinasi atau khayalan contohnya licercik acid dhietilamide (LSD), psylocibine, micraline.

Page 22: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Contoh Psikotropika

• Ecstasy (Ekstasi)Ecstacy merupakan sediaan farmasi berupa obat yang mengandung zat aktif berupa senyawa-senyawa turunan amphetamin yang secara umum bersifat stimulan. Nama lain estacy yaitu: EVA, ADAM, MDM, INEX, GOLONG-GOLONG, I, dan lain-lain.

Page 23: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Shabu-shabu

Shabu-shabu berbentuk kristal, biasanya berwarna

putih, dan dikonsumsi dengan cara membakarnya di

atas aluminium foil sehingga mengalir dari ujung

satu ke arah ujung yang lain. Kemudian asap yang

ditimbulkannya dihirup dengan sebuah Bong (sejenis

pipa yang didalamnya berisi air)

Page 24: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

• LSD (Lysergic Acid Diethylamide)• Menimbulkan Halusinasi untuk orang

gangguan jiwa dan sakit ingatan• Cara kerja : membuat otot-otot yang tegang

menjadi rileks

Page 25: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Tujuan pemakaian narkotika dan psikotropika yang benar :

ILMU PENGETAHUAN

PELAYANAN KESEHATAN

Page 26: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

KIAT – KIAT MENGHINDARI PENYALAHGUNAAN NARKOBA

• Tidak mencoba-coba• Yakinkan diri Anda bahwa Anda tidak

membutuhkan Narkoba• Batasi pergaulan intensif dengan kelompok

pengguna Narkoba• Hindari ketergantungan (dalam relasi sosial)

terhadap pengguna Narkoba

Page 27: Narkoba, Psikotropika, dan Dampak bagi Pemakainya

Terima Kasih