mollusca self

24
Standar Kompetensi Siswa mampu memahami manfaat keanekaragaman hayati Kompetensi Dasar 3.4 Mendeskripsikan ciri-ciri filum dalam dunia Hewan dan peranannya bagi kehidupan Indikator 1.Mengidentifikasi ciri-ciri umum filum Mollusca 2.Menyebutkan macam-macam filum Mollusca 3.Menjelaskan peranan filum Mollusca

Upload: ilyasa-noer-fauzies

Post on 09-Jul-2016

645 views

Category:

Documents


70 download

DESCRIPTION

biologi

TRANSCRIPT

Page 1: Mollusca Self

Standar KompetensiSiswa mampu memahami manfaat

keanekaragaman hayatiKompetensi Dasar3.4 Mendeskripsikan ciri-ciri filum

dalam dunia Hewan dan peranannya bagi kehidupan

Indikator1.Mengidentifikasi ciri-ciri umum filum

Mollusca2.Menyebutkan macam-macam filum

Mollusca3.Menjelaskan peranan filum Mollusca

Page 2: Mollusca Self

ByTri Andarini

Page 3: Mollusca Self
Page 4: Mollusca Self

• Mollusca adalah hewan lunak dan tidak memiliki ruas

• Tubuh hewan ini tripoblastik, bilateral simetri, umumnya memiliki mantel yang dapat menghasilkan bahan cangkok berupa kalsium karbonat.

• Namun ada pula Mollusca yang tidak memiliki cangkok, seperti cumi-cumi, sotong, gurita atau siput telanjang

Page 5: Mollusca Self

• memiliki struktur berotot yang disebut kaki yang bentuk dan fungsinya berbeda untuk setiap kelasnya.

• memiliki alat pencernaan sempurna mulai dari mulut yang mempunyai radula (lidah parut) sampai dengan anus terbuka di daerah rongga mantel. juga terdapat kelenjar pencernaan yang sudah berkembang baik .

• Peredaran darah terbuka ini kecuali kelas Cephalopoda.

• Pernafasan dengan menggunakan insang atau “paru-paru”, mantel atau oleh bagian epidermis

Page 6: Mollusca Self

Alat ekskresi berupa ginjal. • Sistem saraf terdiri atas tiga pasang

ganglion yaitu ganglion cerebral, ganglion visceral dan ganglion pedal yang ketiganya dihubungkan oleh tali-tali saraf longitudina

• Alat reproduksi umumnya terpisah atau bersatu dan pembuahan internal atau eksternal.

Page 7: Mollusca Self

• 1. Gastropoda, • 2. Cephalopoda • 3. Bivalvia atau Pelecypoda, • 4. Amphineura • 5. Scaphopoda

Page 8: Mollusca Self

Ciri- ciri Gastropoda .Mempunyai cangkok (rumah) dan berbentuk kerucut terpilin (spiral) .Bentuk tubuhnya simetri bilateral .Gastropoda yang tidak memiliki

cangkok, sering disebut siput telanjang (vaginula).

.Hewan ini terdapat di laut dan ada pula yang hidup di darat.

Page 9: Mollusca Self

Kenapa hewan ini disebut Gastropoda ?

• Gaster artinya perut, dan podos artinya kaki. Jadi Gastropoda adalah hewan yang bertubuh lunak, berjalan dengan perut yang dalam hal ini disebut kaki.

• Pernafasan bagi Gastropoda yang hidup di darat menggunakan paru-paru, sedangkan Gastropoda yang hidup di air, bernafas dengan insang.

• Alat ekskresi berupa sebuah ginjal yang terletak dekat jantung

Page 10: Mollusca Self

Siput air tawar (lemnaea javanica)

Page 11: Mollusca Self

Kelas Chepalopoda (cephale : kepala, podos : kaki)

• Tubuh Cephalopoda tidak dilindungi oleh cangkok, kecuali Nautillus.

• Mollusca yang berkaki di kepala.• Contoh: cumi-cumi (Loligo), sotong

(Sepia) dan gurita (Octopus) • Cumi-cumi dan sotong memiliki 10

tentakel yang terdiri dari 2 tentakel panjang dan 8 tentakel lebih pendek.

• Gurita memiliki 8 tentakel.

Page 12: Mollusca Self

Bagian Tubuh CephalopodaBagian Tubuh Cephalopoda

Page 13: Mollusca Self

Chepalophoda OCTOPUS (gurita

Page 14: Mollusca Self

Kelas Bivalvia atau Pelecypoda

• Hewan ini memiliki dua kutub (bi = dua, valve = kutub) yang dihubungkan oleh semacam engsel, sehingga disebut Bivalvia.

• Kelas ini mempunyai dua cangkok yang dapat membuka dan menutup dengan menggunakan otot aduktor dalam tubuh

Page 15: Mollusca Self

Cangkok terdiri dari 3 lapisan yaitu

• a.Periostrakum adalah lapisan terluar dari zat kitin yang berfungsi sebagai pelindung.

• b.Lapisan prismatik, tersusun dari kristal-kristal kapur yang berbentuk prisma.

• c.Lapisan nakreas atau sering disebut lapisan induk mutiara, tersusun dari lapisan kalsit (karbonat) yang tipis dan paralel.

Page 16: Mollusca Self

Struktur luar kerang air tawar

Page 17: Mollusca Self

Daur hidup kerang air tawar

Page 18: Mollusca Self

(A) Penampang melintang tubuh Pelecypoda(B)Penampang melintang cangkok dan

mantel

Page 19: Mollusca Self

Kelas Amphineura• Hewan Mollusca kelas Amphineura ini

hidup di laut dekat pantai atau di pantai. • Tubuhnya bilateral simetri, dengan kaki di

bagian perut (ventral) memanjang • Ruang mantel dengan permukaan dorsal,

tertutup oleh 8 papan berkapur, sedangkan permukaan lateral mengandung banyak insang.

Page 20: Mollusca Self

ContohCryptochiton sp atau kiton.

Page 21: Mollusca Self

Kelas Scaphopoda • Dentalium vulgare adalah salah satu

contoh kelas Scaphopoda. • hidup di laut dalam pasir atau lumpur. • memiliki cangkok yang berbentuk

silinder yang kedua ujungnya terbuka. • Panjang tubuhnya sekitar 2,5 s.d 5 cm. • Dekat mulut terdapat tentakel kontraktif

bersilia, yaitu alat peraba.

Page 22: Mollusca Self

(a) Dentalium vulgare, (b) Struktur tubuh Dentalium sp.

Page 23: Mollusca Self

Peran Mollusca bagi manusia  

• bahan makanan yang bergizi• cangkok hewan ini bisa dimanfaatkan

untuk membuat hiasan dinding, perhiasan wanita, atau dibuat kancing.

• mutiara merupakan barang perhiasan mewah →dihasilkan dari Pinctada margaritifera dan Pinctada mertensi

Page 24: Mollusca Self