model silabus rpp sejarah 1

32
MODEL IPS SEJARAH 1 untuk Kelas VII SMP dan MTs Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PT TIGA SERANGKAI PUSTAKA MANDIRI SOLO Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi dan Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan Suparman, Kuswanto, Fatimah

Upload: neny-simatupang

Post on 21-Jun-2015

575 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Model Silabus RPP Sejarah 1

i

MODEL

IPSSEJARAH

1untuk Kelas VII SMP dan MTs

Silabus dan Rencana PelaksanaanPembelajaran (RPP)

PT TIGA SERANGKAI PUSTAKA MANDIRISOLO

Berdasarkan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi danPermendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan

Suparman, Kuswanto, Fatimah

Page 2: Model Silabus RPP Sejarah 1

ii

untuk Kelas VII SMP dan MTs

Penulis : Suparman, Kuswanto, FatimahEditor : Heru DwiyantaraPerancang kulit : Agung WibawantoPerancang tata letak isi : Yulius Widi NugrohoPenata letak isi : Djoko WaluyoTahun terbit : 2007Diset dengan Power Mac G4, font : Times 10 pt

Preliminary : ivHalaman isi : 28 hlm.Ukuran buku : 14,8 x 21 cm

Ketentuan Pidana Sanksi Pelanggaran

Pasal 72Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2002Perubahan atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1987tentang Hak Cipta

1. Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak mengumumkan ataumemperbanyak suatu ciptaan atau memberi izin untuk itu, dipidanadengan pidana penjara paling sedikit 1 (satu) bulan dan/atau dendapaling sedikit Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah), atau pidana penjarapaling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyakRp5.000.000.000,00 (lima miliar rupiah).

2. Barang siapa dengan sengaja menyerahkan, menyiarkan,memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum sesuatuciptaan barang atau hasil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkaitsebagaimana dimaksud pada ayat 1 (satu), dipidana dengan pidanapenjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyakRp500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah).

@ Hak cipta dilindungioleh undang-undang.

All rights reserved.

PenerbitPT Tiga Serangkai PustakaMandiriJalan Dr. Supomo 23 SoloAnggota IKAPI No. 19Tel. 0271-714344,Faks. 0271-713607e-mail:[email protected]

Dicetak oleh percetakanPT Tiga Serangkai PustakaMandiri

MODELSilabus dan Rencana PelaksanaanPembelajaran (RPP)

IPSSEJARAH

1

Page 3: Model Silabus RPP Sejarah 1

iii

Kata Pengantar

Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi,dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraankegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu.

Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) adalah kurikulum operasionalyang disusun oleh dan dilaksanakan di setiap satuan pendidikan.

Buku Model Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) ini disusundengan tujuan utama untuk membantu Bapak/Ibu Guru agar lebih mendalami danmengembangkan bentuk-bentuk variasi model silabus dan RPP.

Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu dan/atau kelompok matapelajaran/tema tertentu yang mencakup standar kompetensi, kompetensi dasar, materipokok pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator, penilaian, alokasi waktu,dan sumber/bahan/alat belajar. Silabus merupakan penjabaran standar kompetensidan kompetensi dasar ke dalam materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran,dan indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian.

Rencana pelaksanaan pembelajaran merupakan bagian dari perencanaan prosespembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya tujuan pembelajaran, materi ajar,metode pengajaran, sumber belajar, dan penilaian hasil belajar.

Adapun buku sumber relevan sebagai acuan pokok adalah buku IPS SejarahSMP dan MTs terbitan PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri.

Semoga buku ini dapat bermanfaat di lapangan.

Solo, Januari 2007

Penulis

Page 4: Model Silabus RPP Sejarah 1

iv

Daftar Isi

Kata Pengantar ________________________________________________ iiiDaftar Isi _____________________________________________________ iv

A. Silabus ___________________________________________________ 1B. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ____________________________ 8

Daftar Pustaka ________________________________________________ 27

Page 5: Model Silabus RPP Sejarah 1

1KTSP Sejarah SMP 1 R1

Sila

bu

sN

ama

Seko

lah

:SM

P/M

TsM

ata

Pela

jara

n:

Ilm

u Pe

nget

ahua

n So

sial

Sej

arah

Kel

as/S

emes

ter

:V

II/1

dan

2St

anda

r K

ompe

tens

i:

1.M

emah

ami l

ingk

unga

n ke

hidu

pan

man

usia

.

Ko

mp

eten

siD

asar

(1)

Mat

eri

Po

kok

(2)

Keg

iata

nP

emb

elaj

aran

(3)

Ind

ikat

or

(4)

Pen

ilaia

n H

asil

Bel

ajar

Jen

isB

entu

kC

on

toh

Inst

rum

enIn

stru

men

(5)

(6)

(7)

Alo

kasi

Wak

tu

(8)

Su

mb

erB

elaj

ar

(9)

Pen

gert

ian

pra-

aksa

ra d

an p

em-

bagi

an z

aman

Pra

aksa

ra

Jeni

s-je

nis

man

u-si

a pu

rba

di In

do-

nesi

a da

n di

luar

Indo

nesi

a

•M

emba

ca re

fe-

rens

i unt

ukm

erum

uska

npe

nger

tian

dan

pem

-ba

gian

zam

anP

raak

sara

.

•M

enga

mat

i je-

nis-

jeni

s m

anu-

sia

purb

a di

Indo

nesi

a da

ndi

luar

Indo

ne-

sia.

1.2.

Men

desk

rip-

sika

n ke

hi-

dupa

n pa

dam

asa

Pra

-ak

sara

di

Indo

nesi

a

•M

ende

skrip

-si

kan

peng

ertia

nda

npe

mba

gian

zam

an P

ra-

aksa

ra.

•M

engi

dent

i-fik

asi j

enis

-je

nis

man

usia

purb

a di

Indo

nesi

ada

n di

luar

Indo

nesi

a.

Tes

tert

ulis

Pen

ugas

an

Tes

urai

an

Tuga

sru

mah

Men

jela

skan

pe-

nger

tian

mas

aP

raak

sara

.

Men

gum

pulk

anga

mba

r man

usia

purb

a da

n pe

-ni

ngga

lan

kebu

daya

anny

ase

rta

men

ge-

lom

pokk

an s

e-su

ai k

urun

wak

-tu

nya

kem

udia

nm

embu

at m

adin

gse

cara

ber

kelo

m-

pok.

8 x

40B

uku

Ilmu

Pen

geta

huan

Sos

ial S

ejar

ahK

elas

VII

Atla

sse

jara

h

Fot

o at

auga

mba

rse

jara

h

Page 6: Model Silabus RPP Sejarah 1

2 KTSP Sejarah SMP 1 R1

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

Asa

l-usu

l nen

ekm

oyan

g ba

ngsa

Indo

nesi

a

Keh

idup

an s

osia

lek

onom

i, da

n bu

-da

ya m

asya

raka

tP

raak

sara

di

In-

done

sia

•M

enga

mat

ike

data

ngan

dan

pers

ebar

anne

nek

moy

ang

bang

saIn

done

sia

dipe

ta m

elal

uist

udi p

usta

ka.

•M

emba

cabu

kure

fere

nsi,

men

gam

ati

gam

bar

dan

disk

usi u

ntuk

men

elaa

hke

hidu

pan

sosi

al,

ekon

omi,

dan

buda

yam

asya

raka

tP

raak

sars

a di

Indo

nesi

a.

•M

elac

ak k

eda-

tang

an d

an p

er-

seba

ran

nene

km

oyan

g ba

ngsa

Indo

nesi

a di

Nu-

sant

ara

mel

alui

peta

dan

buk

tiar

keol

ogis

.

•M

en

de

skri

psi

-ka

n

pe

rke

m-

ba

ng

an

ke

hi-

du

pa

n s

osi

al,

eko

no

mi,

da

nbu

daya

mas

ya-

raka

t Pra

aksa

radi

Indo

nesi

a.

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Tes

urai

an

Tes

urai

an

Mem

buat

pet

ake

data

ngan

dan

pers

ebar

anne

nek

moy

ang

bang

sa In

do-

nesi

a di

Nus

an-

tara

.

Mem

beri

cont

oh-c

onto

hpe

rala

tan

yang

dipe

rgun

akan

pada

mas

aB

erbu

ru d

anM

eram

u

Page 7: Model Silabus RPP Sejarah 1

3KTSP Sejarah SMP 1 R1

Stan

dar

Kom

pete

nsi:

5.M

emah

ami p

erke

mba

ngan

mas

yara

kat s

ejak

mas

a H

indu

-Bud

dha

sam

pai m

asa

Kol

onia

l Ero

pa.

Ko

mp

eten

siD

asar

(1)

Mat

eri

Po

kok

(2)

Keg

iata

nP

emb

elaj

aran

(3)

Ind

ikat

or

(4)

Pen

ilaia

n H

asil

Bel

ajar

Jen

isB

entu

kC

on

toh

Inst

rum

enIn

stru

men

(5)

(6)

(7)

Alo

kasi

Wak

tu

(8)

Su

mb

erB

elaj

ar

(9)

Per

kem

bang

anag

ama

dan

kebu

daya

anH

indu

-Bud

dha

di A

sia

Pro

ses

mas

ukda

nbe

rkem

bang

nya

agam

a se

rta

kebu

daya

anH

indu

-Bud

dha

di In

done

sia

Per

kem

bang

anke

raja

an-

kera

jaan

Hin

du-

Bud

dha

diIn

done

sia

dan

peni

ngga

lan

seja

rahn

ya

•M

emba

ca re

fe-

rens

i dan

men

-de

skrip

sika

npe

rkem

bang

anag

ama

dan

kebu

daya

anH

indu

-Bud

dha

di A

sia.

•M

emba

ca d

anm

enga

mat

ibu

ku r

efer

ensi

tent

ang

mas

uk d

anbe

rkem

bang

nya

agam

a se

rta

kebu

daya

anH

indu

-Bud

dha

di In

done

sia.

•M

emba

ca b

uku

refe

rens

i dan

men

yusu

n kr

o-no

logi

per

kem

-ba

ngan

ker

aja-

an-k

eraj

aan

Hin

du-B

uddh

adi

Indo

nesi

ada

n pe

ning

gal-

an s

ejar

ahny

a.

5.1

Men

desk

rip-

sika

n pe

r-ke

mba

ngan

mas

yara

kat,

kebu

daya

an,

dan

pem

e-rin

taha

npa

da m

asa

Hin

du

-Bu

d-

dha

serta

pe-

nin

gg

ala

n-

nya.

•M

ende

skrip

si-

kan

perk

em-

bang

an a

gam

ada

n ke

buda

ya-

an H

indu

-Bud

-dh

a di

Asi

a.

•M

ende

skrip

si-

kan

pros

esm

asuk

dan

berk

emba

ngny

aag

ama

sert

ake

buda

yaan

Hin

du-B

ud-

dha

diIn

done

sia.

•M

enyu

sun

kron

olog

ipe

rkem

bang

anke

raja

an-

kera

jaan

Hin

du-B

ud-

dha

di In

do-

nesi

a da

npe

ning

gala

nse

jara

hnya

.

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Tes

urai

an

Tes

urai

an

Tes

pilih

anga

nda

Men

jela

skan

per

-ke

mba

ngan

aga

-m

a da

n ke

buda

-ya

an H

indu

-Bud

-dh

a di

Indi

a.

Men

jela

skan

pro

-se

s m

asu

knya

ag

am

a

Hin

du

-B

uddh

a ke

Indo

-ne

sia.

Men

jela

skan

tent

ang

fakt

or-

fakt

or y

ang

me-

men

garu

hi k

e-ra

jaan

Sriw

ijaya

sehi

ngga

dap

atbe

rkem

bang

men

jadi

ker

aja-

an y

ang

besa

r.

6 x

40B

uku

Ilmu

Pen

geta

huan

Sos

ial S

ejar

ahK

elas

VII

Atla

sse

jara

h

Fot

o at

auga

mba

rse

jara

h

Page 8: Model Silabus RPP Sejarah 1

4 KTSP Sejarah SMP 1 R1

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

Ciri

-ciri

pen

ing-

gala

n se

jara

hbe

rcor

ak H

indu

-B

uddh

a di

ber

-ba

gai d

aera

hbe

rdas

arka

nbu

kti a

rkeo

logi

s

Pro

ses

mas

ukda

n be

rkem

-ba

ngny

a Is

lam

di In

done

sia

Pet

a ja

lur

mas

uk d

anbe

rkem

bang

nya

Isla

m d

iIn

done

sia

•M

enga

mat

iga

mba

r un

tuk

men

gena

lpe

ning

gala

nse

jara

hke

raja

an-

kera

jaan

Hin

du-B

uddh

adi

Indo

nesi

a.

•M

emba

cabu

ku r

efer

ensi

tent

ang

pros

es d

anbe

rkem

bang

nya

Isla

m d

iIn

done

sia.

•M

enga

mat

ipe

ta ja

lur

peny

ebar

anIs

lam

ser

tadi

skus

i

•M

engi

dent

ifi-

kasi

dan

mem

-be

ri co

ntoh

peni

ngga

lan

seja

rah

ber-

cora

k H

indu

-B

uddh

a di

ber

-ba

gai d

aera

hbe

rdas

arka

nbu

kti a

rkeo

-lo

gis.

•M

elac

ak p

rose

sm

asuk

dan

ber

-k

em

ba

ng

ny

aIs

lam

di

Indo

-ne

sia.

•M

emba

ca d

anm

embu

at p

eta

jalu

r mas

uk d

anbe

rkem

bang

nya

Isla

m d

i In

do-

nesi

a.

Men

gum

pulk

anga

mba

r-ga

mba

rpe

ning

gala

n se

-ja

rah

kera

jaan

-ke

raja

an H

indu

-B

uddh

a da

n m

e-ng

elom

pokk

anm

asin

g-m

asin

gse

suai

den

gan

cora

k ag

ama-

nya.

Men

jela

skan

ma-

sukn

ya a

ga

ma

Isla

m d

i Ind

ones

iate

rjadi

mel

alui

....

a.p

rose

s p

er-

daga

ngan

b.pe

rluas

an w

i-la

yah

c.pe

rebu

tan

pe-

ngar

uhd.

peng

emba

ng-

an k

ebud

aya-

anFa

ktor

-fakt

or y

ang

men

duku

ng b

er-

kem

ba

ng

nya

Isla

m d

i Ind

o-ne

sia.

Me

mb

ua

t p

eta

jalu

r pen

yeba

ran

Isla

m d

an d

aera

h-da

erah

yan

g di

-pe

ngar

uhi a

gam

aIs

lam

.

Pen

ugas

an

Tes

tert

ulis

Pen

ugas

an

Tuga

sru

mah

Tes

pilih

anga

nda

Tes

urai

an

Tuga

sru

mah

5.2

Men

desk

rip-

sika

n pe

r-ke

mba

ngan

mas

yara

kat,

kebu

daya

an,

dan

pem

e-rin

taha

npa

da m

asa

Isla

m d

iIn

done

sia

serta

pen

ing-

gala

n-pe

-ni

ngga

lan-

nya.

8 x

40B

uku

lmu

Pen

geta

huan

Sos

ial S

ejar

ahK

elas

VII

Atla

sse

jara

h

Fot

o at

auga

mba

rse

jara

h

Page 9: Model Silabus RPP Sejarah 1

5KTSP Sejarah SMP 1 R1

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

Pe

rke

mb

an

ga

nke

raja

an-k

eraj

a-an

Isla

m d

i Ind

o-ne

sia

Ciri

-ciri

ker

ajaa

nIs

lam

di I

ndon

e-si

a

Pen

ingg

alan

seja

rah

berc

orak

Isla

mdi

Indo

nesi

a

mem

baha

sda

erah

-da

erah

yan

gdi

peng

aruh

iag

ama

Isla

m.

•M

emba

cabu

ku r

efer

ensi

dan

men

yusu

nkr

onol

ogi p

er-

kem

bang

anke

raja

an-k

e-ra

jaan

Isla

mdi

Indo

nesi

a.

•M

emba

care

fere

nsi

tent

ang

ciri-

ciri

kera

jaan

Isla

m d

iIn

done

sia.

•M

enga

mat

iga

mba

r-ga

mba

r da

nta

nya

jaw

abte

ntan

gpe

ning

gala

nse

jara

h be

r-co

rak

Isla

m d

ibe

rbag

ai d

ae-

rah

di In

done

-si

a.

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Obs

erva

si

Tes

urai

an

Tes

urai

an

Mem

buat

lapo

ran

Men

jela

skan

fak-

tor-

fakt

or p

enye

-ba

b ke

raja

an A

ceh

da

pa

t b

erk

em

-ba

ng p

esat

.

Men

jela

skan

stru

ktur

mas

ya-

raka

t pad

a m

asa

kera

jaan

-ker

aja-

an Is

lam

.

Men

gam

ati d

anm

embu

atla

pora

n pa

dasi

tus

seja

rah

dida

erah

nya.

•M

enyu

sun

kron

olog

ipe

rkem

bang

anke

raja

an-k

e-ra

jaan

Isla

m d

iIn

done

sia.

•M

engi

dent

ifi-

kasi

ciri

-ciri

kera

jaan

Isla

mdi

Indo

nesi

a.

•M

engi

dent

ifi-

kasi

pen

ing-

gala

n se

jara

hbe

rcor

akIs

lam

di

Indo

nesi

a.

Page 10: Model Silabus RPP Sejarah 1

6 KTSP Sejarah SMP 1 R1

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Tes

tert

ulis

Tes

urai

an

Tes

urai

an

Tes

urai

an

6 x

40B

uku

lmu

Pen

geta

huan

Sos

ial S

ejar

ahK

elas

VII

Atla

sse

jara

h

Fot

o at

auga

mba

rse

jara

h

5.3

Men

desk

rip-

sika

n pe

r-ke

mba

ngan

mas

yara

kat,

kebu

daya

an,

dan

pem

e-rin

taha

npa

da m

asa

Kol

onia

lE

ropa

Jarin

gan

perd

agan

gan

dan

pela

yara

nA

sia-

Ero

pa

Pos

isi d

an p

era-

nan

Indo

nesi

ada

lam

jarin

gan

perd

agan

gan

dan

pela

yara

nA

sia-

Ero

pa.

Pro

ses

peru

bah-

an ja

ringa

n pe

r-da

gang

an d

anpe

laya

ran

se-

tela

h ja

tuhn

yaM

alak

a ta

hun

1511

•M

elac

ak ja

ring-

an p

erda

gang

-an

dan

pel

ayar

-an

yan

g m

eng-

hubu

ngka

nA

sia-

Ero

pa.

•M

emba

ca b

uku

refe

ren

si t

en

-ta

ng p

osis

i dan

pera

nan

Indo

-ne

sia

dala

m ja

-ri

ng

an

pe

rda

-ga

ngan

dan

pe-

laya

ran

Asi

a-

Ero

pa.

•M

emba

ca re

fe-

rens

i ten

tang

jatu

hnya

Mal

aka

keta

ngan

Por

tugi

s ta

hun

1551

dan

me-

nelu

suri

akib

atya

ng d

itim

bul-

kan

bagi

pe-

ruba

han

jarin

gan

perd

agan

gan

dan

pela

yara

n.

•M

emba

ca r

e-fe

rens

i ten

tang

Men

jela

skan

fak-

tor-

fakt

or

yan

gm

em

en

ga

ruh

ibe

rkem

bang

nya

pe

rda

ga

ng

an

da

n p

ela

yara

nA

sia-

Ero

pa.

Men

jela

skan

posi

si d

an p

e-ra

nan

Indo

ensi

ada

lam

jarin

gan

perd

agan

gan

dan

pela

yara

nA

sia-

Ero

pa.

Men

jela

skan

akib

at ja

tuhn

yaM

alak

a ke

tang

an P

ortu

gis

1511

bag

ipe

rdag

anga

nda

n pe

laya

ran.

•M

ende

skrip

-si

kan

jarin

gan

perd

agan

gan

dan

pela

yara

nya

ng m

eng-

hubu

ngka

nA

sia-

Ero

pa.

•M

engi

dent

ifi-

kasi

pos

isi d

anpe

rana

n In

do-

nesi

a da

lam

jarin

gan

per-

daga

ngan

dan

pela

yara

n A

sia-

Ero

pa.

•M

ende

skrip

si-

kan

pros

es p

e-ru

baha

n ja

ri-ng

an p

er-

daga

ngan

dan

pela

yara

n se

-te

lah

jatu

hnya

Mal

aka

tahu

n15

11.

Page 11: Model Silabus RPP Sejarah 1

7KTSP Sejarah SMP 1 R1

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

(9)

Tuga

sru

mah

Indo

nesi

a di

baw

ah k

ekua

sa-

an K

olon

ial

Ero

pa

perk

emba

ngan

kehi

dupa

nm

asya

raka

t,ke

buda

yaan

,da

n pe

mer

in-

taha

n pa

dam

asa

kolo

nial

Ero

pa.

•M

ende

skrip

si-

kan

Indo

nesi

adi

baw

ahke

kuas

aan

bang

saE

ropa

.

Mem

band

ingk

anpe

rbed

aan

kehi

dupa

npe

mer

inta

hse

belu

m d

anse

suda

hko

loni

al E

ropa

.

Pen

ugas

an

Page 12: Model Silabus RPP Sejarah 1

8 KTSP Sejarah SMP 1 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial SejarahKelas/Semester : VII/1Pertemuan Ke- :Alokasi Waktu : 8 x 40 menitStandar Kompetensi: 1. Memahami lingkungan kehidupan manusiaKompetensi Dasar : 1.2 Mendeskripsikan kehidupan pada masa Praaksara di

IndonesiaIndikator : • Mendeskripsikan pengertian dan pembagian zaman Pra-

aksara• Mengidentifikasi jenis-jenis manusia purba di Indonesia

dan di luar Indonesia• Melacak kedatangan dan persebaran nenek moyang bangsa

Indonesia di Nusantara melalui peta dan bukti arkeologis• Mendeskripsikan perkembangan kehidupan sosial Pra-

aksara ekonomi dan budaya masyarakat di Indonesia

A. Tujuan PembelajaranSetelah selesai melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik diharap-

kan mampu1. mendeskripsikan pengertian Praaksara dan pembagian zaman Praaksara;2. mengidentifikasi jenis-jenis manusia purba di Indonesia dan di luar Indonesia;3. mendeskripsikan proses kedatangan dan persebaran nenek moyang bangsa

Indonesia di Nusantara melalui peta dan bukti arkeologis;4. mendeskripsikan perkembangan kehidupan sosial, ekonomi, dan budaya

masyarakat Praaksara di Indonesia.

B. Materi Pembelajaran1. Pengertian Praaksara dan pembagian zaman Praaksara.2. Jenis-jenis manusia purba di Indonesia dan di luar Indonesia.3. Asal usul nenek moyang bangsa Indonesia4. Perkembangan kehidupan sosial, ekonomi, dan budaya masyarakat Pra-

aksara di Indonesia.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah bervariasi2. Diskusi3. Demonstrasi4. Tanya jawab5. Tugas

Page 13: Model Silabus RPP Sejarah 1

9KTSP Sejarah SMP 1 R1

D. Langkah-Langkah Pembelajaran1. Pertemuan Ke-1

a. Pendahuluan1) Menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.2) Apersepsi : guru mengingatkan kembali pelajaran sejarah yang

telah dipelajari.3) Motivasi : guru menjelaskan pentingnya mempelajari manusia

yang hidup pada masa Praaksara.b. Kegiatan Inti

1) Guru mengarahkan peserta didik untuk mendiskusikan tentangpengertian dan kurun waktu masa Pra aksara.

2) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok yangmaksimal terdiri atas lima orang.

3) Peserta didik mendiskusikan tentang pengertian praaksara danpembagian zaman Praaksara.

4) Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi.5) Kelompok lain memberi tanggapan (tanya jawab)6) Pada akhir diskusi, peserta didik diberi tugas membuat bagan

kronologi kurun waktu masa Praaksara.c. Penutup

1) Guru memberikan penguatan dari hasil tanya jawab maupun diskusikelompok yang dilakukan oleh peserta didik.

2) Guru membimbing peserta didik untuk memberikan refleksi.3) Guru memberikan tes singkat dan memberikan tugas rumah kepada

peserta didik untuk membuat bagan kronologi kurun waktu masaPraaksara di Indonesia.

2. Pertemuan Ke-2a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru menanyakan materi yang telah lalu.2) Motivasi : guru menjelaskan perlunya mempelajari jenis-jenis

manusia purba dan perkembangan kehidupannya.b. Kegiatan Inti

1) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok, setiapkelompok terdiri atas lima orang.

2) Guru memberi tugas membaca dan mengamati buku referensi yangrelevan kepada peserta didik.

3) Diskusi tentang jenis-jenis manusia purba dan perkembangankehidupannya, baik di Indonesia maupun di luar Indonesia.

4) Hasil diskusi dipresentasikan oleh setiap kelompok dan kelompoklain menanggapi.

Page 14: Model Silabus RPP Sejarah 1

10 KTSP Sejarah SMP 1 R1

c. Penutup1) Guru memberikan penguatan dari hasil tanya jawab dan menyimpul-

kan hasil diskusi kelompok.2) Guru membimbing peserta didik untuk memberikan refleksi.3) Guru memberikan tes singkat dan memberi tugas rumah kepada

peserta didik.

3. Pertemuan Ke-3a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan tentang materi terdahulu.2) Motivasi : guru menunjukkan gambar artefak pada masa Pra-

aksara.b. Kegiatan Inti

1) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok, setiapkelompok terdiri atas lima orang.

2) Mengarahkan peserta didik untuk membaca buku referensi danmengamati gambar-gambar manusia purba.

3) Setiap kelompok mendiskusikan tentang jenis-jenis manusia purbadan perkembangan kehidupannnya, baik di Indonesia maupun diluar Indonesia.

4) Hasil diskusi dipresentasikan oleh masing-masing kelompok dankelompok lain menanggapi.

c. Penutup1) Guru memberikan penguatan dari hasil tanya jawab dan menyimpul-

kan hasil diskusi kelompok.2) Guru membimbing peserta didik untuk memberikan refleksi.

4. Pertemuan Ke-4a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberi pertanyaan dari materi sebelumnya.2) Motivasi : peserta didik diajak menyanyikan lagu nenek moyangku.

b. Kegiatan Inti1) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok, masing-

masing kelompok terdiri atas lima orang.2) Diskusi tentang kedatangan nenek moyang bangsa Indonesia dan

membuat peta persebaran nenek moyang di Nusantara.3) Hasil diskusi dipresentasikan oleh masing-masing kelompok dan

kelompok lain menanggapi.c. Penutup

1) Guru memberikan penguatan dari hasil tanya jawab dan menyimpul-kan hasil diskusi kelompok.

Page 15: Model Silabus RPP Sejarah 1

11KTSP Sejarah SMP 1 R1

2) Guru membimbing peserta didik untuk memberikan refleksi.3) Guru memberikan tes singkat dan tugas rumah kepada peserta didik

untuk membuat peta persebaran nenek moyang.

E. Sumber dan Media Pembelajaran1. Buku Ilmu Pengetahuan Sosial Sejarah Kelas VII SMP dan MTs.2. Buku sejarah lain yang relevan.3. Atlas Sejarah.4. Foto atau gambar sejarah.

F. Penilaian1. Teknik Penilaian

a. Tes tertulis.b. Tes penugasan.

2. Bentuk Instrumena. Tes Uraian

1) Deskripsikan pengertian zaman Praaksara!2) Deskripsikan kurun waktu zaman Praaksara secara kronologis!3) Sebutkan jenis-jenis manusia purba di Indonesia dan luar Indonesia!4) Deskripsikan proses kedatangan nenek moyang bangsa Indonesia!5) Sebutkan tempat-tempat persebaran nenek moyang bangsa Indonesia!6) Deskripsikan perkembangan kehidupan manusia purba!7) Sebutkan jenis peralatan kehidupan yang digunakan pada masa

Praaksara!8) Sebutkan peninggalan-peninggalan kebudayaan pada masa Pra-

aksara!b. Tugas rumah membuat bagan kronologi kurun waktu masa Praaksara!

Lembar Penilaian

No. Nama SiswaAspek yang Dinilai

Jumlah Skor Nilai1 2 3 4

1.2.3.4.5.

dst .

Page 16: Model Silabus RPP Sejarah 1

12 KTSP Sejarah SMP 1 R1

Keterangan aspek yang dinilai Skor maksimum1. Kerapian 22. Pewarnaan 23. Akurasi data 44. Ketepatan waktu 2

Jumlah skor maksimum 10Nilai = Jumlah skor

.......,.......

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

..... ....

NIP. NIP.

Page 17: Model Silabus RPP Sejarah 1

13KTSP Sejarah SMP 1 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial SejarahKelas/Semester : VII/2Pertemuan Ke- :Alokasi Waktu : 6 x 40 menitStandar Kompetensi: 5. Memahami perkembangan masyarakat sejak masa

Hindu-Buddha sampai masa Kolonial EropaKompetensi Dasar : 5.1 Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudaya-

an dan pemerintahan Hindu-Buddha serta peninggalan-peninggalannya

Indikator : • Mendeskripsikan perkembangan agama dan kebudayaanHindu-Buddha di Asia

• Mendeskripsikan proses masuk dan berkembangnyaagama serta kebudayaan Hindu–Budha di Indonesia

• Menyusun kronologi perkembangan kerajaan-kerajaanHindu-Buddha di Indonesia dan peninggalan sejarahnya

• Mengidentifikasi dan memberi contoh peninggalansejarah bercorak Hindu-Buddha di berbagai daerah ber-dasarkan bukti arkeologis

A. Tujuan PembelajaranSetelah selesai melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik diharap-

kan mampu1. mendeskripsikan perkembangan agama dan kebudayaan Hindu-Buddha di Asia;2. mendeskripsikan proses masuk dan berkembangnya agama serta kebudaya-

an Hindu-Buddha di Indonesia;3. menyusun kronologi perkembangan kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha di

Indonesia dan peninggalan sejarahnya;4. mengidentifikasi ciri-ciri peninggalan sejarah becorak Hindu-Buddha di

berbagai daerah berdasarkan bukti arkeologis.

B. Materi Pembelajaran1. Perkembangan agama dan kebudayaan Hindu-Buddha di Asia.2. Proses masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan Hindu-Buddha

di Indonesia.3. Perkembangan kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia dan pe-

ninggalan sejarahnya.4. Ciri-ciri peninggalan sejarah bercorak Hindu-Buddha di berbagai daerah

berdasarkan bukti arkeologis.

Page 18: Model Silabus RPP Sejarah 1

14 KTSP Sejarah SMP 1 R1

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah bervariasi2. Tanya jawab3. Diskusi4. Inquiri5. Penugasan

D. Langkah-Langkah Pembelajaran1. Pertemuan Ke-1

a. Pendahuluan1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan yang berkaitan dengan

masa Praaksara sampai masuknya Hindu-Buddha.2) Motivasi : guru menampilkan gambar dewa-dewa agama Hindu

dan gambar sang Buddha serta gambar lain yang men-dukung.

b. Kegiatan Inti1) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok, setiap

kelompok terdiri atas lima orang.2) Kelompok ganjil mendiskusikan uraian mengenai perkembangan

agama dan kebudayaan Hindu-Buddha di Asia dan proses masukdan berkembangnya agama serta kebudayaan Hindu-Buddha keIndonesia.

3) Kelompok genap mendiskusikan persebaran agama dan ke-budayaan Hindu-Buddha ke Indonesia.

4) Guru memantau jalannya diskusi sambil memberi arahan padapeserta didik.

5) Setelah selesai diskusi, masing-masing kelompok mempresentasi-kan hasil diskusinya dan kelompok lain menanggapi.

c. Penutup1) Guru melakukan refleksi kekurangan-kekurangan selama diskusi.2) Peserta didik dan guru bersama-sama menyimpulkan diskusi.3) Guru memberi post-test.

2. Pertemuan Ke-2a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru menanyakan pelajaran yang telah lalu mengenaiperkembangan agama dan kebudayaan Hindu-Buddhadi Asia.

2) Motivasi : guru menjelaskan arti pentingnya mempelajari topikini dengan menjelaskan kompetensi dasar yang harusdikuasai peserta didik.

Page 19: Model Silabus RPP Sejarah 1

15KTSP Sejarah SMP 1 R1

b. Kegiatan Inti1) Guru membagi peserta didik dalam beberapa kelompok, setiap

kelompok terdiri atas lima orang.2) Setiap kelompok membaca buku sumber dan mengamati atlas

sejarah.3) Mendiskusikan

a) daerah di Indonesia yang dipengaruhi unsur Hindu-Buddha;b) kronologi perkembangan kerajaan-kerajaan yang bercorak

Hindu-Buddha.4) Guru memantau jalannya diskusi sambil memberi arahan.5) Setelah selesai, setiap kelompok mempresentasikan hasil kerjaannya

dengan ditanggapi kelompok lain.c. Penutup

1) Guru bersama-sama dengan peserta didik melakukan refleksi hasildiskusi dan menyimpulkan diskusi kelompok.

2) Guru memberikan post-test.3) Guru memberikan tugas rumah kepada peserta didik untuk me-

ngumpulkan gambar candi yang bercorak Hindu-Buddha.

3. Pertemuan Ke-3a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru menanyakan tugas yang telah lalu dan memintaseseorang siswa maju untuk menunjukkan pekerjaanrumahnya.

2) Motivasi : guru menampilkan gambar-gambar candi atau miniaturcandi, baik Hindu maupun Buddha.

b. Kegiatan Inti1) Guru meminta para peserta didik membentuk kelompok, masing-

masing kelompok terdiri atas lima orang.2) Kelompok ganjil mengidentifikasi peninggalan sejarah dari

kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia.3) Kelompok genap mengidentifikasi mana yang bercorak Hindu dan

mana yang bercorak Buddha, serta membuat uraian tentang bukti-bukti akulturasi antara kebudayaan Indonesia asli dengan ke-budayaan Hindu-Buddha.

4) Setelah selesai, wakil dari kelompok mempresentasikan hasilkerjaannya dengan ditanggapi oleh kelompok lain.

c. Penutup1) Guru memberikan komentar, meluruskan, dan menambahkan hal-

hal yang penting serta memberikan kesimpulan.2) Guru memberikan post-test.

Page 20: Model Silabus RPP Sejarah 1

16 KTSP Sejarah SMP 1 R1

E. Sumber dan Media Pembelajaran1. Buku Ilmu Pengetahuan Sosial Sejarah Kelas VII SMP dan MTs.2. Buku sejarah lain yang relevan.3. Peta atau atlas sejarah4. Gambar candi, arca, stupa, prasasti, lingga yoni

F. Penilaian1. Penilaian proses

Melakukan penilaian aktivitas secara individual dan kelompok.

2. Penilaian hasila. Deskripsikan perkembangan agama dan kebudayaan Hindu-Buddha

di Asia!b. Bagaimanakah proses masuknya agama dan kebudayaan Hindu-Bud-

dha ke Indonesia?c. Sebutkan daerah-daerah di Indonesia yang dipengaruhi oleh Hindu-

Buddha!d. Deskripsikan secara kronologis perkembangan kerajaan-kerajaan

Hindu-Buddha yang ada di Indonesia!e. Sebutkan peninggalan-peninggalan yang bercorak Hindu-Buddha di

Indonesia!

.......,.......

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

..... ....

NIP. NIP.

Page 21: Model Silabus RPP Sejarah 1

17KTSP Sejarah SMP 1 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial SejarahKelas/Semester : VII/2Pertemuan Ke- :Alokasi Waktu : 8 x 40 menitStandar Kompetensi: 5. Memahami perkembangan masyarakat sejak masa Hindu-

Buddha sampai masa Kolonial EropaKompetensi Dasar : 5.2 Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan,

dan pemerintahan pada masa Islam di Indonesia, sertapeninggalan-peninggalannya

Indikator : • Melacak proses masuk dan berkembangnya Islam diIndonesia

• Membaca dan membuat peta jalur masuk dan berkembang-nya Islam di Indonesia

• Menyusun kronologi perkembangan kerajaan-kerajaanIslam di Indonesia

• Mengidentifikasi ciri-ciri kerajaan Islam di Indonesia• Mengidentifikasi peninggalan sejarah bercorak Islam di

Indonesia

A. Tujuan PembelajaranSetelah selesai melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik diharap-

kan mampu1. mendeskripsikan proses masuk dan berkembangnya Islam di Indonesia;2. mendeskripsikan peta jalur masuk dan berkembangnya Islam di Indonesia;3. mendeskripsikan perkembangan kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia;4. mengidentifikasi ciri-ciri kerajaan Islam di Indonesia;5. mengidentifikasi peninggalan sejarah bercorak Islam di Indonesia.

B. Materi Pembelajaran1. Proses masuk dan berkembangnya Islam di Indonesia.2. Peta jalur masuk dan berkembangnya Islam di Indonesia.3. Perkembangan kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia.4. Ciri-ciri kerajaan Islam di Indonesia.5. Peninggalan sejarah bercorak Islam di Indonesia.

C. Metode Pembelajaran1. Diskusi2. Observasi3. Tanya jawab

Page 22: Model Silabus RPP Sejarah 1

18 KTSP Sejarah SMP 1 R1

4. Ceramah5. Tugas

D. Langkah-Langkah Pembelajaran1. Pertemuan Ke-1

a. Pendahuluan1) Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai2) Apersepsi : guru mengingatkan kembali pelajaran yang telah lalu,

yaitu tentang masuk dan berkembangnya agamaHindu dan Buddha di Indonesia.

3) Motivasi : guru menampilkan gambar ulama atau gambar pe-ninggalan sejarah Islam dan peserta didik memberikantanggapannya.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengarahkan peserta didik untuk membaca buku sumber dan

mengamati gambar-gambar yang berkaitan dengan masuk danberkembangnya Islam di Indonesia.

2) Guru membagi peserta didik dalam kelompok-kelompok yangterdiri atas lima orang untuk berdiskusi membahas saluran-saluranislamisasi di Indonesia, kemudian mempresentasikan hasil kerjakelompoknya dengan ditanggapi oleh kelompok lain.

c. Penutup1) Guru memberikan komentar, meluruskan, menambahkan hal-hal

penting, dan memberikan kesimpulan.2) Guru mengadakan post-test kepada peserta didik.

2. Pertemuan Ke-2a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan-pertanyaan pretes tentangcara-cara yang digunakan Wali Sanga dan ulama laindalam penyebaran Islam di Indonesia.

2) Motivasi : guru memberikan dorongan kepada peserta didikuntuk lebih memusatkan perhatian dengan menampil-kan peta sejarah dan gambar para Wali Sanga.

b. Kegiatan Inti1) Peserta didik membaca referensi tentang cara-cara yang digunakan

para Wali Sanga atau ulama lain dalam menyebarkan Islam diIndonesia.

2) Guru melakukan tanya jawab kepada peserta didik tentang cara-cara yang dilakukan oleh para wali atau ulama lainnya dalammenyebarkan Islam di berbagai wilayah Indonesia.

Page 23: Model Silabus RPP Sejarah 1

19KTSP Sejarah SMP 1 R1

3) Guru menampilkan peta sejarah, kemudian peserta didik secarabergiliran disuruh untuk menunjukkan jalur-jalur yang dilalui dalamproses penyebaran Islam di Indonesia, dan menunjukkan daerah-daerah yang dipengaruhi oleh Islam.

c. Penutup1) Guru memberikan penguatan dari hasil tanya jawab peserta didik.2) Guru membantu peserta didik untuk memberikan refleksi.3) Guru memberikan pertanyaan post-test kepada peserta didik.4) Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk menggambar-

kan peta jalur penyebaran Islam dan daerah-daerah yang di-pengaruhi oleh Islam.

3. Pertemuan Ke-3a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan sebagai pretes tentangperkembangan kerajaan Islam di Indonesia yang dikaitkan dengan tugas rumah membuat peta jalur dandaerah penyebaran Islam di Indonesia.

2) Motivasi : guru memberikan dorongan kepada peserta didikuntuk memusatkan perhatian terhadap materi pelajar-an.

b. Kegiatan Inti1) Guru membagi peserta didik dalam kelompok-kelompok yang

terdiri atas lima orang dengan tugas membahas perkembangankerajaan Islam di Indonesia.

2) Setiap kelompok diwajibkan untuk membahas perkembangansebuah kerajaan Islam di Indonesia.

3) Setiap kelompok kemudian mempresentasikan hasil diskusinyadengan ditanggapi oleh kelompok lain.

c. Penutup1) Guru memberikan komentar, meluruskan, dan penguatan dari hasil

tanya jawab maupun diskusi kelompok peserta didik.2) Guru membimbing peserta didik untuk memberikan refleksi.3) Guru memberikan post-test untuk mengukur ketercapaian tujuan

pembelajaran.4) Guru memberikan tugas rumah kepada peserta didik untuk me-

lakukan observasi pada peninggalan yang bercorak Islam didaerahnya masing-masing dan dikumpulkan di minggu berikutnya.

Page 24: Model Silabus RPP Sejarah 1

20 KTSP Sejarah SMP 1 R1

4. Pertemuan Ke-4a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan pretes tentang ciri-cirikerajaan Islam di Indonesia dan peninggalan-pe-ninggalan sejarah bercorak Islam di Indonesia.

2) Motivasi : guru mendorong peserta didik untuk lebih memusatkanperhatian terhadap pelajaran dengan menampilkangambar-gambar tentang peninggalan sejarah bercorakIslam.

b. Kegiatan Inti1) Peserta didik membaca referensi buku sumber tentang ciri-ciri

kerajaan Islam di berbagai wilayah di Indonesia.2. Peserta didik mengamati gambar tentang peninggalan-peninggalan

sejarah bercorak Islam di berbagai daerah dan guru melakukantanya jawab.

c. Penutup1) Guru memberikan bimbingan kepada peserta didik dalam menyimpul-

kan materi pelajaran yang baru saja dibahas.2) Guru memberikan pertanyaan post-test kepada peserta didik untuk

mengukur ketercapaiaan tujuan pembelajaran.3) Guru memberikan tugas rumah kepada peserta didik untuk melaku-

kan observasi pada peninggalan yang bercorak Islam di daerahnyamasing-masing dan dikumpulkan di minggu berikutnya.

E. Sumber dan Media Pembelajaran1. Buku Ilmu Pengetahuan Sosial Sejarah Kelas VII SMP dan MTs.2. Buku sejarah lain yang relevan.3. Atlas sejarah.4. Situs sejarah di daerahnya.

F. Penilaian1. Tes tertulis

Jawablah dengan jelas1. Deskripsikan sumber-sumber sejarah dari dalam negeri yang menjelas-

kan masuknya Islam ke Indonesia!2. Deskripsikan peranan pedagang dalam proses penyebaran Islam di

Indonesia!3. Mengapa agama Islam dapat cepat berkembang di Indonesia padahal

pengaruh agama Hindu dan Buddha masih cukup kuat?4. Deskripsikan saluran-saluran islamisasi di Indonesia!

Page 25: Model Silabus RPP Sejarah 1

21KTSP Sejarah SMP 1 R1

5. Deskripsikan peranan Kerajaan Demak dalam bidang agama, politikdan ekonomi!

6. Deskripsikan peranan Fatahillah dalam proses penyebaran Islam diIndonesia!

7. Sebutkan faktor-faktor pendukung berkembangnya kerajaan Bantenmenjadi pusat perdagangan!

8. Deskripsikan ciri-ciri kerajaan Islam di wilayah Sulawesi dari sistempemerintahannya!

9. Bagaimanakah struktur masyarakat pada masa kerajaan-kerajaan Islam?10. Sebutkan peninggalan-peninggalan sejarah bercorak Islam di Banten,

Samudera Pasai dan Yogyakarta!

2. PenugasanTugas rumah membuat peta sejarah tentang jalur masuk dan daerahpenyebaran Islam di Indonesia.Perintah tugas : Buatlah peta dengan bentuk dan skala yang benar tentang

jalur masuk dan daerah penyebaran Islam di Indonesiaserta berilah warna dan tanda yang jelas!

Lembar Penilaian

No. Nama SiswaAspek yang Dinilai Jumlah Nilai

1 2 3 4 5 6 Skor

1.2.3.4.5.

dst

Keterangan aspek yang dinilai Skor maksimum1. Kebenaran bentuk dan skala peta. 32. Pewarnaan yang baik. 33. Kebenaran memberi tanda jalur penyebaran Islam. 44. Kebenaran memberi tanda daerah-daerah penyebaran Islam. 45. Ketepatan waktu dalam penyerahan tugas. 36. Kemampuan dalam mempresentasikan. 3

Jumlah skor maksimum 20Nilai = Skor perolehan : 2

Page 26: Model Silabus RPP Sejarah 1

22 KTSP Sejarah SMP 1 R1

3. Tugas ObservasiMengamati dan membuat laporan pada situs sejarah di daerahnya.

Keterangan aspek yang dinilai Skor maksimum1. Pemilihan obyek secara benar. 32. Prosedur dan data observasi lengkap. 43. Penulisan atau pengetikan laporan observasi. 34. Kebenaran sistematika laporan observasi. 35. Kebenaran materi bisa dipertanggungjawabkan. 46. Melampiran kelengkapan laporan berupa foto atau gambar dan denah. 3

Jumlah skor maksimum 20Nilai = Skor perolehan : 2

.......,.......

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

..... ....

NIP. NIP.

Lembar Penilaian

No. Nama SiswaAspek yang Dinilai Jumlah Nilai

1 2 3 4 5 6 Skor

1.2.3.4.5.

dst

Page 27: Model Silabus RPP Sejarah 1

23KTSP Sejarah SMP 1 R1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial SejarahKelas/Semester : VII/2Pertemuan Ke- :Alokasi Waktu : 6 x 40 menitStandar Kompetensi: 5. Memahami perkembangan masyarakat sejak masa

Hindu-Buddha sampai masa Kolonial EropaKompetensi Dasar : 5.3 Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan,

dan pemerintahan pada masa kolonial Eropa

Indikator : • Mendeskripsikan jaringan perdagangan dan pelayaranyang menghubungkan Asia-Eropa

• Mengidentifikasi posisi dan peranan Indonesia dalamjaringan perdagangan dan pelayaran Asia-Eropa

• Mendeskripsikan proses perubahan jaringan perdagangandan pelayaran setelah jatuhnya Malaka tahun 1511

• Mendeskripsikan Indonesia di bawah kekuasaan KolonialEropa.

A. Tujuan PembelajaranSetelah selesai melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik diharap-

kan mampu1. mendeskripsikan jaringan perdagangan dan pelayaran yang menghubungkan

Asia-Eropa;2. mengidentifikasi posisi dan peranan Indonesia dalam jaringan perdagangan

dan pelayaran Asia-Eropa;3. mendeskripsikan proses perubahan jaringan perdagangan dan pelayaran

setelah jatuhnya Malaka tahun 1511;4. mendeskripsikan Indonesia di bawah kekuasaan Kolonial Eropa.

B. Materi Pembelajaran1. Jaringan perdagangan dan pelayaran Asia-Eropa.2. Posisi dan peranan Indonesia dalam jaringan perdagangan dan pelayaran

Asia-Eropa.3. Proses perubahan jaringan perdagangan dan pelayaran setelah jatuhnya

Malaka tahun 1511.4. Indonesia di bawah kekuasaan kolonial Eropa.

Page 28: Model Silabus RPP Sejarah 1

24 KTSP Sejarah SMP 1 R1

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah bervariasi2. Diskusi3. Tanya jawab4. Penugasan

D. Langkah-Langkah Pembelajaran1. Pertemuan Ke-1

a. Pendahuluan1) Apersepsi : guru mengingatkan kembali mengenai materi pelajaran

yang telah lalu tentang contoh peninggalan sejarahbercorak Islam di berbagai daerah.

2) Motivasi : guru menampilkan peta yang menggambarkan perjalan-an atau rute penjelajahan samudera oleh bangsa Barat.

b. Kegiatan Inti1) Guru mengarahkan peserta didik agar membaca buku sumber

tentang jaringan perdagangan dan pelayaraan yang menghubungkanAsia-Eropa.

2) Guru membagi kelas dalam beberapa kelompok yang terdiri ataslima orang.

3) Guru meminta peserta didik untuk berdiskusi secara berkelompok.Kelompok ganjil mendiskusikan topik ”Arti penting aktivitasperdagangan dan pelayaran sebagai mata rantai penghubung Asia-Eropa”. Kelompok genap mendiskusikan topik ”Faktor-faktor yangmemengaruhi berkembangnya perdagangan dan pelayaran yangmenghubungkan Asia-Eropa”.

c. Penutup1. Guru membimbing peserta didik dalam membuat kesimpulan dari

materi yang baru saja dibahas.2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan sebagai post-test secara

lisan untuk mengetahui ketercapaian tujuan pembelajaran.3. Guru memberikan tugas rumah untuk peserta didik.

2. Pertemuan Ke-2a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan-pertanyaan pretes tentangposisi dan peranan Indonesia dalam perdagangan danpelayaran Asia-Eropa.

2) Motivasi : guru menampilkan gambar-gambar tokoh-tokoh pen-jelajahan samudera dan peta jalur perdagangan sertapelayaran dunia.

Page 29: Model Silabus RPP Sejarah 1

25KTSP Sejarah SMP 1 R1

b. Kegiatan Inti1) Guru mengarahkan peserta didik untuk membaca referensi tentang

posisi dan peranan Indonesia dalam jaringan perdagangan danpelayaran Asia-Eropa.

2) Guru membagi kelas dalam beberapa kolompok. Setiap kelompokterdiri atas lima orang.

3) Guru memberikan topik-topik pembahasan sebagai bahan diskusikelompok, yaitua) Arti penting Indonesia dalam perdagangan dan pelayaran Asia-

Eropa.b) Masuknya Portugis ke Indonesia.c) Masuknya Spanyol ke Indonesia.d) Masuknya Belanda ke Indonesia.e) Masuknya Inggris ke Indonesia.

4) Setiap kelompok menyampaikan hasil diskusi kelompoknya didepan kelas dengan ditanggapi oleh kelompok lain.

c. Penutup1) Guru membantu peserta didik dalam membuat kesimpulan dari

materi yang baru saja dibahas.2) Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan sebagai post-test untuk

mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran.3) Guru memberikan tugas rumah kepada peserta didik.

3. Pertemuan Ke-3a. Pendahuluan

1) Apersepsi : guru memberikan pertanyaan sebagai pretes tentangperubahan jaringan perdagangan dan pelayaran setelahjatuhnya Malaka ke tangan Portugis serta Indonesiadi bawah Kolonial Eropa.

2) Motivasi : guru memberikan dorongan kepada peserta didik agarlebih memusatkan perhatiannya terhadap materi pelajaran.

b. Kegiatan Inti1) Guru membagi kelas dalam beberapa kelompok. Setiap kelompok

terdiri atas lima orang.2) Guru meminta peserta didik untuk berdiskusi secara berkelompok.

Kelompok ganjil mendiskusikan topik ”Jatuhnya Malaka ke tanganPortugis serta akibat yang ditimbulkan”. Kelompok genap men-diskusikan topik ”Indonesia di bawah kekuasaan Kolonial Eropadan pengaruh yang ditimbulkan”.

Page 30: Model Silabus RPP Sejarah 1

26 KTSP Sejarah SMP 1 R1

c. Penutup1) Guru membimbing peserta didik dalam membuat kesimpulan dari

materi pelajaran yang baru saja dibahas.2) Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan sebagai post-test secara

lisan untuk mengetahui ketercapaian tujuan pembelajaran.3) Guru memberikan tugas rumah untuk peserta didik.

E. Sumber dan Media Pembelajaran1. Buku Ilmu Pengetahuan Sosial Sejarah Kelas VII SMP dan MTs.2. Buku sejarah lain yang relevan.3. Atlas sejarah.

F. Penilaian1. Teknik Penilaian

a. Tes tertulisb. Tes penugasan

2. Bentuk Instrumena. Tes uraian

1) Jelaskan fakor-faktor yang memengaruhi berkembangnya per-dagangan dan pelayaran Asia-Eropa!

2) Jelaskan posisi dan peranan Indonesia dalam jaringan perdagangandan pelayaran Asia-Eropa!

3) Jelaskan akibat jatuhnya Malaka ke tangan Portugis bagi per-dagangan dan pelayaran!

4) Sebutkan kebijakan-kebijakan yang diterapkan pemerintah kolonialdi Indonesia!

5) Jelaskan perubahan-perubahan yang terjadi pada masyarakat Indonesiasebagai akibat penjajahan Kolonial Eropa!

b. Tugas rumahBandingkan perbedaan kehidupan pemerintah sebelum dan sesudah

masa Kolonial Eropa!.......,.......

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

..... ....

NIP. NIP.

Page 31: Model Silabus RPP Sejarah 1

27KTSP Sejarah SMP 1 R1

Daftar Pustaka

”Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Sekolah Menengah 2006”. Jakarta: BSNP”Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 12 Tahun 2006 Tanggal 23

Mei 2006 Standar Isi”. Jakarta: Depdiknas”Model Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Tim Pendidikan Nasional”. Jakarta:

Departemen Pendidikan Nasional”Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Materi TOT Kurikulum SMP–SMA 2006”.

Semarang: Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Prop. Jateng

Page 32: Model Silabus RPP Sejarah 1

28 KTSP Sejarah SMP 1 R1

Catatan: