metabolisme karbohidrat (2)

31
METABOLISME KARBOHIDRAT PRANITA ARITRINA BAGIAN BIOKIMIA FK-UHO

Upload: lionel-andreas-brama

Post on 02-Dec-2015

311 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

huugu

TRANSCRIPT

METABOLISME KARBOHIDRAT

PRANITA ARITRINABAGIAN BIOKIMIA FK-UHO

• Struktur dan Fungsi KH- Definisi- Fungsi- Penggolongan dan Struktur

• Metabolisme KH- Pencernaan- Pembentukan Energi

DEFINSI

sinar mataharin CO2 + H2O (CH2O)n + n O2klorofil

karbohidrat

Biomolekul yang banyak terdapat di alam, termasuk dalam

tumbuhan dan hewan

Fungsi KH

PENGGOLONGAN KH

Terdapat di dalam darah, sumber ATP dlm respirasi seluler

Tersimpan dalam bentuk polimer: pati dan glikogen

Struktural : selulosa

Merupakan gula dalam susu dan yoghurt sebagai bagian dari laktosa

Polimer : Agar

Gula dalam madu dan buah-buahan

Juga berasal dari hasil hidrolisis sukrosa

Ikatan Glikosida : Menghubungkan 1 monosakarida dengan monosakarida lainnya melalui proses eliminasi air antara gugus hidroksil suatu moosakarida dengan gugus hidroksil senyawa lainnya

HO

CH2OH

OH

O

OH

O

CH2OH

OH

O

OH

Ikatan 1,4--D-glukosida

O

CH2OH

OH

O

OH

O

CH2OH

OH

O

OH

OH

• Pati :

-Amilosa (Larut)

- Amilopeptin (Tidak Larut)

Glikogen:• Cadangan energi pada hewan dan manusia, disimpan dalam hati dan otot• serupa dengan amilopektin

Enzim amilase: menghidrolisis pati atau amilum menjadi bentuk KH yg lebih sederhana (dekstrin), bekerja pada pH ludah (netral)

•Enzim-enzim Disakarida : Maltase, sukrase, laktase dikeluarkan oleh sel mukosa usus halus.Menghidrolisis disakarida menjadi monosakarida (glukosa,fruktosa,galaktosa)•Absorpsi KH di sepanjang usus halus utamanya duodenum, oleh sel epitel usus halus lalu diangkut oleh sistem sirkulasi darah melalui vena porta

Glukosa : Monosakarida yang penting dalam proses pembentukan energi

Metabolisme KH berkaitan dengan

proses pembentukan ATP untuk

menghasilkan Energi

• Enzim Glikogen sintetase ( sintase ) : membentuk ikatan α-1,4 Glikosidik ( rantai lurus ) dari glikogen

• Enzim Pencabang ( Branching Enzyme ) : membentuk ikatan α-1,6 Glikosidik ( rantai cabang ) dari glikogen

Glukosa 6-fosfatase

• Pembentukan glukosa dari bahan bukan karbohidrat• Pada mamalia terutama terjadi di : hati dan ginjal• Substrat : 1. Asam laktat dari otot, eritrosit 2. Gliserol dari hidrolisis Triasilgliserol dlm. jar. lemak ( adiposa ) 3. Asam amino glukogenik 4. Asam propionat pd ruminansia

• Glukoneogenesis penting sekali untuk penyediaan glu kosa bila karbohidrat tidak cukup dlm diet

CORI CYCLE

• Jalur Pentosa Fosfat• Tidak bertujuan untuk menghasilkan energi

• Glukosa dapat dipakai oleh semua jaringan tubuh, disimpan :

* hati dan otot Glikogen * jaringan lemak Triasilgliserol ( TG )• Sumber glukosa darah : 1. Karbohidrat Makanan 2. Glikogenolisis hepar 3. Glukoneogenesis• Hormon yg mengatur glukosa darah : * Insulin * Hormon dr. klj. Hipofisa anterior : Growth Hormone * Hormon klj. Medula adrenal : epinefrin, glukagon

“Mata, Ginjal, Saraf, Jantung, Pembuluh darah”

DIABETES MELITUS

Power, 2008; Patel et al., 2012; ADA, 2011

Komplikasi DM

Gangguan Kegagalan Fungsi Organ

Diabetes Melitus (DM):Gangguan metabolisme

KH, Lemak, Protein

Resistensi insulin

Gangguan sekresi insulin

Hiperglikemia Kronis

Poliuria, polidipsi, polifagi, ketonuria dan ketonemia

Diabetes melitus tipe 2

DM Tipe 2

Resistensi Insulin Disfungsi sel β pankreas

Signaling insulinGlukosa uptakeSintesis glikogen

Disregulasi kerja insulin

Produksi glukosa hepar

Sekresi FFA

Photo By : Brian Klopfleisch

Location : Hutan Pinus, Imogiri, Jogjakarta, 2015