menyusun kelayakan usaha

Upload: diajengmayalestari

Post on 03-Mar-2018

241 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    1/18

    KE ENAM

    .

    MENYUSUN KELAYAKAN USAHA

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    2/18

    PENGERTIAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    adalah :penelitian dan analisis terhadap suatu

    rencana usaha yang menyangkut berbagai

    aspek,termasuk aspek

    yuridis,pemasaran,operasi,SDM ,

    lingkungan dan keuangan,sehingga

    diketahui rencana usaha tersebut layak

    atau tidak jika dilaksanakan

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    3/18

    TUJUAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    Menghindari risiko kerugian

    Memudahkan perencanaan

    Memudahkan pelaksanaan

    pekerjaan

    Memudahkan pengawasan

    Memudahkan pengendalian

    TUJUAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    4/18

    LEMBAGA YANG MEMERLUKAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    PEMILIK USAHA

    sebagai penambah keyakinan

    sebagai pedoman pelaksanaan

    sebagai pedoman pengendalian

    KREDITUR/INVESTOR

    sebagai dasar pengambilan

    keputusan pemberian kredit

    PEMERINTAH

    Sebagai dasar pemberian ijin-ijin

    LEMBAGA

    YANG

    MEMERLUKAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    5/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    PENDAHULUAN

    ASPEK LEGAL / YURIDIS

    ASPEK PEMASARAN

    ASPEK OPERASI/ PRODUKSI

    ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA

    KESIMPULAN

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    ASPEK KEUANGAN

    ASPEK LINGKUNGAN

    2

    3

    4

    5

    6

    7

    8

    1

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    6/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    PENDAHULUAN

    -Gambaran Umum

    Perusahaan

    - Latar Belakang

    Berwirausaha

    - Tujuan penyusunan studi

    kelayakan usaha

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    1

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    7/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK LEGAL/ YURIDIS

    - Badan Hukum

    - Akta Pendirian Perusahaan

    - Tanda Daftar Perusahaan

    - Surat Ijin Tempat Usaha- Surat Ijin Usaha

    Perdagangan

    - NPWP

    - dsb

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    2

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    8/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK PEMASARAN

    - Daerah Pemasaran

    - Harga Jual

    - Volume Penjualan- Sistem Pembayaran

    - Saluran Distribusi

    - Promosi

    - Analisis Pesaing, dsb

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    3

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    9/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK OPERASI/PRODUKSI

    - Gambaran Produk

    - Lokasi Tempat Usaha

    - Proses Produksi

    - Kapasitas Produksi

    -Tata Letak

    - Teknologi,dsb

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    4

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    10/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK SUMBER DAYA

    MANUSIA

    - Struktur Organisasi

    - Jumlah Karyawan- Spesifikasi Jabatan

    - Uraian Jabatan

    -Pengembangan Karyawan

    -Sistem Balas Jasa,dsb

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    5

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    11/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK LINGKUNGAN

    - Pencegahan Limbah Pabrik

    - Penanggulangan Limbah

    PabrikFORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    6

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    12/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    ASPEK KEUANGAN

    - Kebutuhan Modal Investasi

    - Sumber Modal- Proyeksi Aliran Kas

    - Neraca dan Laporan

    Laba/Rugi

    - Analisis Break Even Point

    BEP)

    -Pay back Period PP)

    -Net Present Value NPV)

    FORMAT

    PENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    7

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    13/18

    Analisis BEP

    Break Even Point)

    / TITIK IMPAS/TITIK PULANG POKOK

    MANFAAT

    - Untuk mengetahui minimum

    penjualan agar tidak rugi

    - Impas Laba=0

    - Pendapatan Biaya =0

    Pendapatan = Biaya

    ANALISIS

    BREAK EVEN

    POINT

    Pendapatan = Biaya

    P.Q = Fc + Vc.Q

    P = Fc/Q + Vc.Q/Q

    P = Fc/Q +Vc

    Pendapatan = Biaya

    P.Q = Fc + Vc.Q

    P.Q Vc.Q = Fc

    Q P-Vc) = Fc

    Q = Fc / P Vc)

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    14/18

    Analisis BEP

    Break Even Point)

    / TITIK IMPAS/TITIK PULANG POKOK

    ANALISIS

    BREAK EVEN

    POINT

    Q

    p

    Fc

    Vc

    Revenue

    P : Price

    Q : Quantity

    Fc= Fixwd Cost

    Vc : Variable Cost

    BEPP1

    Q1

    rugi

    laba

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    15/18

    FORMAT PENYUSUNAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA

    KESIMPULAN

    - Kepastian usulan investasinya

    layak/tidak layak

    layak aspek legal/yuridis

    layak aspek pemasaran

    layak aspek operasi/produksi

    layak aspek sumber daya manusia

    layak aspek lingkungan

    layak aspek keuangan.

    FORMATPENYUSUNAN

    STUDI

    KELAYAKAN

    USAHA

    7

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    16/18

    ANALISIS ASPEK KEUANGAN

    Sumber Modal

    Semakin besar modal sendiri dibandingkan dengan

    modal asing akan semakin baik.

    Anggaran Kas Semakin likuid aliran kas semakin baik dengan

    saldo kas yang positif

    Laporan laba rugi Semakin besar keuntungan,berarti semakin baik

    yang disertai dengan kesinambungan usaha

    Analisis BEP (Break Even

    Po in t) / t it ik pu lang pokok

    Semakin kecil titik pulang pokoknya semakin layak

    usulan investasinya

    Payback Period (PP) Semakin singkat waktu pengembalian investasi

    semakin layak usulan investasinya

    Net Present Value (NPV) Usulan investasi dikatakan layak jika nilai NPV

    positif

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    17/18

    TUGAS KELOMPOK

    KE - SATU

    menyusun PRESENTASI tentang :

    PROPOSAL USAHA DIDUKUNG DENGAN

    STUDI KELAYAKAN USAHA-Kelompok 1 : makanan

    - Kelompok 2 : minuman

    - Kelompok 3 : kursus / pelatihan

    - Kelompok 4 : aneka jasa

    -Kelompok 5 : persewaan

    -Kertas HVS ukuran A4

    - Dikumpulkan minggu depan

  • 7/26/2019 Menyusun Kelayakan Usaha

    18/18

    .

    SYUKRON

    KATSIRON

    .