mengenal unsur-unsur peta

25
Click for matery Oleh : Evi Susianti Peta Lingkungan Setempat

Upload: evi12005216

Post on 21-Dec-2014

5.890 views

Category:

Education


45 download

DESCRIPTION

mata pelajaran IPS kelas 4 semster 1

TRANSCRIPT

Page 1: mengenal unsur-unsur peta

Click for matery

Oleh : Evi Susianti

Peta Lingkungan Setempat

Page 2: mengenal unsur-unsur peta

A. Mengenal Unsur-unsur Peta

Peta atau Map adalah gambar seluruh atau sebagian dari permukaan bumi yang dilukiskan pada suatu bidang

datar dengan perbandingan atau skala tertentu

PETA = MAP

Page 3: mengenal unsur-unsur peta

Unsur-unsur Peta

Page 4: mengenal unsur-unsur peta

a. Judul peta.Menunjukkan

nama peta. Ditulis dengan

menggunakan huruf besar

Page 5: mengenal unsur-unsur peta

b. Garis tepi peta

Adalah batas-batas pinggir gambar peta. Fungsi garis tepi

peta untuk menulis angka-angka derajat astronomis.

Page 6: mengenal unsur-unsur peta

c. Legenda• Keterangan- keterangan yang menjelaskan simbol-simbol pada peta. Terletak dibagian bawah sebelah kiri ataupun kanan. •Simbol ialah gambar yang digunakan untuk mewakili objek-objek dalam peta•Simbol pada peta berbentuk warna, garis, dan gambar

Page 7: mengenal unsur-unsur peta

1. warnaArti warna dalam peta :• Hijau : dataran rendah• Kuning : dataran tinggi• Cokelat : daerah pegunungan• Putih : puncak pegunungan yang

tetutup salju• Biru : daerah perairan (laut, sungai,

danau)

Page 8: mengenal unsur-unsur peta

2. Garis

Page 9: mengenal unsur-unsur peta

3. Gambar

Page 10: mengenal unsur-unsur peta

d. Skala

• Skala adalah perbandingan antara jarak pada peta dengan jarak yang sesungguhnya.

• Sebuah peta selalu dibuat jauh lebih kecil dari keadaan yang sebenarnya. Akan tetapi, letak, jarak, dan arahnya seperti keadaan yang sebenarnya.

Page 11: mengenal unsur-unsur peta

e. Penunjuk arah (mata angin)

Mata angin adalah jarum pedoman atau garis yang menunjukkan arah suatu tempat.

Page 12: mengenal unsur-unsur peta

f. Garis astronomi

Perhatikan gambar pada peta ini

Page 13: mengenal unsur-unsur peta

Garis tegak (vertikal)

Garis mendatar (horizontal)

Page 14: mengenal unsur-unsur peta

Garis-garis itu disebut garis astronomi. Garis yang tegak disebut garis bujur. Sementara garis yang mendatar disebut garis lintang.

Garis astronomi berguna untuk menetukan letak suatu tempat atau wilayah.

Page 15: mengenal unsur-unsur peta

Soal

pemahaman

Page 16: mengenal unsur-unsur peta

1. Peta yang baik memiliki beberapa unsur. Simaklah dengan seksama gambar peta

dibawah ini! Coba sebutkan unsur peta yang terdapat dalam gambar peta dibawah ini .

Page 17: mengenal unsur-unsur peta

A

F

E

B

C

D

Pembahasan :

Page 18: mengenal unsur-unsur peta

A.Judul peta

Page 19: mengenal unsur-unsur peta

B. Garis tepi peta

Page 20: mengenal unsur-unsur peta

C. Skala

Page 21: mengenal unsur-unsur peta

D. Legenda

Page 22: mengenal unsur-unsur peta

E. Mata Angin (penunjuk arah)

Page 23: mengenal unsur-unsur peta

F. Garis astronomi

Page 24: mengenal unsur-unsur peta

PROFIL

Page 25: mengenal unsur-unsur peta

EVI SUSIANTIAsli Belitung “”Laskar Pelangi” Mahasiswi UAD PGSD “2012Paling suka kalo diajak Traveling, adventure, hancking, climbing, diving n kuliner. Prinsip hidup : aku tidak mengenal kata malas. Semua yang kuhadapi adalah tantangan.. Lebih dekat lebih baik. Kunjungi juga my site vieaat.blogspot.com my tweet @vieaatFB: Evi candrikapalaSkype : vieaat1

I’m waiting thank’s for your attention