mengenal perangkat keras komputer

12
Oleh:Puguh Sudarminto SMPLBN Malang http://labpuguh.wordpress.com

Upload: kelassuper

Post on 18-Jul-2015

173 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengenal perangkat keras komputer

Oleh:Puguh Sudarminto

SMPLBN Malang

http://labpuguh.wordpress.com

Page 2: Mengenal perangkat keras komputer

Lisensi Dokumen:Copyright © 2014 kelassuper.com.Seluruh dokumen di web kelassuper.com dapatdigunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebasuntuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarattidak menghapus atau merubah atribut penulis danpernyataan copyright yang disertakan dalam setiapdokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisanulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari web kelassuper.com.

Page 3: Mengenal perangkat keras komputer

Komputer adalah suatu peralatan elektronik yangmemiliki ciri-ciri sebagai berikut.1. Dapat menerima data atau instruksi (input).2. Memiliki unit memori kerja (working storage), untuk

menampung instruksi-instruksi yang akan diproses.3. Dapat memproses data secara aritmatika dan logika

(process).4. Dapat menghasilkan sesuatu dari data yang sudah

diproses (output).5. Dapat menyimpan hasil proses (permanent storage

dan hasil penyimpanan dapat digunakan kembali.

Page 4: Mengenal perangkat keras komputer

CPU/Busses/

Controllers

Input:

Keyboard, Mouse

Scanner

Kamera digital

Working storage

SD-RAM

DDR-RAM

Rambus

Permanent

storage

Hard disk

CD-ROM dan

lainlain

Output

Monitor

Printer

Output Unit:

Modem, ISDN

Sound Card, MIDI

Video, TV cards

Page 5: Mengenal perangkat keras komputer
Page 6: Mengenal perangkat keras komputer

Gambar Nama Fungsi

Keyboard Digunakan untuk memasukkan databerupa angka, huruf, dan simbol.

Mouse Digunakan untuk mengendalikankursor pada sistem operasi grafik.

Page 7: Mengenal perangkat keras komputer

Gambar Nama Fungsi

Joystick Berfungsi sebagai pengatur gerakan.Joystick banyak digunakan padapermainan komputer

Scanner Digunakan untuk menerima input berupascan gambar dan teks.

Page 8: Mengenal perangkat keras komputer

Gambar Nama Fungsi

Monitor Bentuk dan fungsinya miriptelevisi. Monitor dapatmenampilkan output berupa datateks, gambar (grafik), dan video.

Printer Digunakan untuk mencetakinformasi teks dan grafik.Hasil cetakan (print-out) dapatdituangkan pada selembar kertasatau media lain, seperti plastik,kulit, dan kain.

Speaker Digunakan untuk menghasilkanoutput berupa suara, musik, atauaudio.

Page 9: Mengenal perangkat keras komputer

Gambar Nama Fungsi

Flopydisk Merupakan media penyimpanan data yang kapasitasnya relatif kecil (sekitar 360 KB – 2,88 MB). Floppy disk bersifat removable dan readwrite atau rewriteable.

Hard disk Merupakan media penyimpanan data yang kapasitasnya relatif besar (di atas 1 GB). Hard disk umumnya bersifat nonremoveable dan rewriteable.

Page 10: Mengenal perangkat keras komputer

Gambar Nama FungsiCD ROM,CD RW

Merupakan media penyimpanan datayang kapasitasnya sekitar 650 MB. CDROM bersifat removable dan hanyadapat ditulis sekali. Adapun CD RWdapat dihapus dan ditulis ulang beberapakali.

DVD ROM, DVDRW

DVD ROM mirip dengan CD ROM.Namun, kapasitasnya sekitar 4,7 GB,7,95 GB, 8,75 GB, dan 15,9 GB. DVDROM bersifat removable dan hanyadapat ditulis sekali

Flash disk Media penyimpanan yang bersifatremovable dan rewritable. Kapasitasflash disk jauh lebih besar dibandingkanfloppy disk, yaitu mulai 500 MB hinggadi atas 2 GB.

SD Card SD Card mirip dengan flash disk.Bentuknya pipih dan banyak digunakanpada kamera digital.

Page 11: Mengenal perangkat keras komputer

1. Gambarlah Perangkat Komputer lengkap (Monitor, CPU, Mouse, Keyboard dan Speaker)

Page 12: Mengenal perangkat keras komputer

Buku TIK SMP (BSE Pusat Perbukuan Nasional Kemdiknas)

Gambar diambil dari internet