mengelola persediaan bahan baku

11
MENGELOLA PERSEDIAAN BAHAN BAKU

Upload: whitby

Post on 22-Jan-2016

277 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

MENGELOLA PERSEDIAAN BAHAN BAKU. Pengertian Biaya Bahan Baku Bahan baku adalah bahan yang mem-bentuk suatu kesatuan yang tak terpisahkan dari produk jadi dan merupakan bahan utama dalam proses pembuatan produk. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

MENGELOLA PERSEDIAAN

BAHAN BAKU

Page 2: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Pengertian Biaya Bahan Baku Bahan baku adalah bahan yang mem-

bentuk suatu kesatuan yang tak terpisahkan dari produk jadi dan merupakan bahan utama dalam proses pembuatan produk.

Biaya bahan baku adalah harga pokok bahan baku yang dipakai atau dikorbankan dalam proses produksi untuk memperoleh produk jadi

Page 3: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

SISTEM PEMBELIAN LOKAL BAHAN BAKULEVERANSIRBAG. GUDANGBAG. PENERIMAANBAG. PEMBELIANBAGIAN AKUNTANSIBAGIAN HUTANGPEMEGANG JURNAL PEMBELIANPEMEGANG KARTU PERSEDIAAN

(lihat s (sistem) pembelian)

Page 4: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

HARGA POKOK BAHAN BAKU YANG DIBELI

Harga pokok persediaan bahan baku meliputi seluruh biaya-biaya yang secara langsung atau tidak langsung terjadi untuk mendapatkan persediaan tersebut, pada tempat dan keadaan yang siap untuk diolah menjadi produk jadi.

Dengan demikian, yang termasuk harga pokok bahan baku yang dibeli adalah:

1)Harga faktur2)Biaya angkutan3)Biaya-biaya lain yang berhubungan dengan usaha

mendapatkannya, seperti biaya pemesanan, asuransi

Page 5: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Alokasi biaya angkutan kepada bahan baku yang dibeli

1. Atas dasar perbandingan kuantitas tiap jenis bahan baku yang dibeli.

2. Atas dasar perbandingan harga faktur tiap jenis bahan baku yang dibeli

Page 6: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

1. Atas dasar perbandingan kuantitas tiap jenis bahan baku yang dibeliContoh: PT “KASIH” membeli dua jenis bahan baku sbb:Bahan A 6.000 kg @Rp 2.000,- =Rp 12.000.000,-Bahan B 4.000 kg @Rp 2.500,- =Rp 10.000.000,- 10.000 kg Rp

22.000.000,-Biaya angkutan yang dibayar untuk kedua bahan

tersebut berjumlah Rp 500.000,-Berdasarkan data diatas, hitunglah:a.Alokasi biaya angkut untuk tiap jenis bahan!b.Harga pokok per kg bahan baku!

Page 7: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Penyelesaian:

a. Alokasi biaya angkut:

Bahan A = 6.000 kg x Rp 500.000,- = Rp 300.000,-

10.000kg

Biaya angkut bahan A /kg Rp 300.000,- = Rp 50,-

6.000kg

b. Harga pokok bahan baku yang diangkut:

Bahan A = Rp 2.000,- + Rp 50,- = Rp 2.050,-

Page 8: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

2. Atas dasar perbandingan harga faktur tiap jenis bahan baku yang dibeliContoh: PT “SAYANG” membeli dua jenis bahan baku sbb:Bahan A 5.000 kg @Rp 3.000,- =Rp 15.000.000,-Bahan B 10.000 kg @Rp 2.500,- =Rp 25.000.000,- 15.000 kg Rp 40.000.000,-Biaya angkutan yang dibayar untuk kedua bahan tersebut berjumlah

Rp 750.000,-Berdasarkan data diatas, hitunglah:a. Alokasi biaya angkut untuk tiap jenis bahan!b. Harga pokok per kg bahan baku!

Page 9: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Penyelesaian:

a. Alokasi biaya angkut:

Bahan A = Rp 15.000.000,- x Rp 750.000,-

Rp 40.000.000,-

= Rp 281.250,-

Biaya angkut bahan A /kg Rp 281.250,- = Rp 56,25

5.000kg

b. Harga pokok bahan baku yang diangkut:

Bahan A = Rp 3.000,- + Rp 56,25 = Rp 3.056,25

Page 10: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Practice:PT “SETIA” membeli dua jenis bahan baku sbb:Bahan A 7.000 kg @Rp 2.200,-Bahan B 8.000 kg @Rp 1.600,-Biaya angkutan yang dibayar untuk kedua bahan tersebut berjumlah

Rp 350.000,-Berdasarkan data diatas, hitunglah:a. Alokasi biaya angkut untuk tiap jenis bahan!b. Harga pokok per kg bahan baku!Dengan asumsi biaya angkut dialokasikan berdasarkan: 1) Perbandingan kuantitas bahan yang dibeli2) Perbandingan harga faktur bahan yang dibeli

Page 11: MENGELOLA  PERSEDIAAN  BAHAN BAKU

Jangan lupa mengulang pelajarandirumah!