membuat sendiri situs anda

35
Membuat Sendiri Situs Anda MUSDALIFAH DJ

Upload: lavada

Post on 26-Feb-2016

99 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Membuat Sendiri Situs Anda. MUSDALIFAH DJ. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Membuat Sendiri Situs Anda

Membuat Sendiri Situs AndaMUSDALIFAH DJMasing-masing topik yang tercakup dalam bab ini bisa dibukukan sendiri. Faktanya, banyak buku yang ditulis pada masing-masing subiek yang tercakup di sini. Bab ini menawarkan pengantar singkat dan tiniauan yang akan membantu Anda membuat keputusan bisnis yang berkaitan dengan situs. Ini juga akan membantu Anda memahami seiumlah dasar-dasar apa yang bisa dan tidak bisa dilakukan dalam rancangan. situs web , Selanjutnya Anda dapat merundingkannya secara efektif dengan perancang dan pengembang jika Anda memutuskan untuk tidak membuat sendiri situs Anda.HTML 101Dasar HTML itu mudah-sungguh. HTML yang mungkin Anda ingat sebagai singkatan dari Hypertext Markup Language, bukanlah pemrograman, dan untuk itu tidak diperlukan gelar kesar janaan khusus. HTML hanyalah bahasa markup yang berarti metode yang dikodifikasi sehingga memungkinkan unsur tefientu (judul, isi teks, caption, dan sebagainya) ditafsirkan oleh komputer dengan cara yang sebegitu rupa sehingga browser web bisa menampilkannya sesuai dengan rancangannya. (Bahasa markup telah sekian lama digunakan untuk memberi tahu rukang ketik tentang cara menyusun huruf sehingga kelihatan bagus) HTML didasarkan pada bahasa markup lain, Standard Generalized Markup Language (SGML). SGML memungkinkan isinya dimarkup untuk ditampilkan dalam berbagai media, sedangkan HTML pada mulanya dibuat untuk memungkinkan kalangan ilmuwan yang merupakan sasaran pembuatan berbagi informasi di seluruh penjuru duniaBanyak orang berpendapat bahwa sesuatu yang meriah tidak bisa dilakukan hanya dengan HTML. Memang benar, bahwa untuk membuat tata letak halaman yang paling canggih, pengkodean dan trik-trik yang kompleks, serta untuk membuat interativitas yang lebih terlibat dibanding pe-link-an sederhana, paling tidak diperlukan keterampilan pemrograman sederhana. Selain itu, halaman web yang indah bisa dibuat menggunakan HTML. Untuk memahami bagaimana halaman web bekerja serta apa yang bisa dan tidak bisa dilakukan, Anda harus memulai dengan mengerti HTMLBagaimana HTML BekerjaHalaman web sebenarnya dokumen teks. Halaman ini berisi konstruksi (kode yang memberitahu browser web tentang cara menampilkan halaman, sehingga pelanggan, bisa melihatnya dalam format-format yang konvensional dan mudah dibaca. HTML menggunakan tag (keping kode individual) untuk membuat kop dokumen. Tag muncul dalam tanda kurung sudut(< >), seringkali dalam pasangan pembuka dan penutup. Misalnya adalah kode yang menunjuk web dan (perhatikan tambahan garis miring) yang menandakan akhir halaman. Kalau tag difotmat dengan benar, tidak akan muncul halaman. Dokumen sangat sederhana dengan pengkodean HTMLMempersiapkan Image untuk WebMeletakkan image pada situs web bukanlah soal semudah menempelk annya ke tempatnya' Harus dipersiapkan dengan matang, Dimulai dengan pembuatan image menggunakan perangkat lunak gambar atau dengan menerjem ahkannya ke format digital (dengan men-scan, misalnya). Simpan- pada format file yang memadai (terutama GIF atau JPEG). Hindari ditberiig (yang terjadi ketika titik warna muncul saling tumpuk sehingga menghasilkan warna lain) dengan memastikan bahwa file GIF-nya hanya menggunakan browser-safe palette perangkat lunak terbaru bisa melakukannya. Namun, perlu diperh atikin bahwa menghindari dithering ridak diperrukan dan tidak dianjurkan unruk JPEG. JPEG mengerjakan gradasi visual yang diperlukan untuk foto melalui prosesnya sendiri. Jenis lmage Lain yang Akan Anda TemuiSementara grafis yang diformat sebagai GIF dan foto yang diformat sebagai JpEG dasar sangat umum digunakan. Para perancang situs web menggunakan berbagai variasi, trik, dan konvensi untuk mencapai rentangan yang lebih luas dalam pekerjaan mereka. Anda seringkali melintasi:Animasi Gif Animasi kecir yang bisa dibuat dengan menggambar serangkaian GIF untuk dimunculkan secara berkelanjutan. GIF animasi ini bisa dibuat menggunakan perangkat lunak gambar atau utilitas khusus.Transparansi Teknik grafis yang memungkinkan suatu warna latar belakang atau image agar bersinar melalui ur.u di seputar rogo atau image lain. Ketika Anda menyimpan file sebagai GIF, anda biasa nya akan ditawiri opsi untuk membuat transparansi.Jalinan GiF File GIF yang di-load d dalam beberapa lintas. Lintas pertama load dengan lebih cepat dibanding keseluruhan GIF; ini berarti , image mulai muncul pada rayar pengguna dengan lebih cepat. Dalam lintasan berikutnya, image menjadi jelas. Sekali lagi, ketika Anda menyimpan filesebagai GIF, opsi untuk membuat file yang berjalin biasanya akan ditawarkan.Thumbnail versi kecil dari image yang lebih besar ang biasanyadi_link ke image yang lebih besar itu pada haraman terpisah. Perangkat lunak gambar biasanya menawarkan opsi untuk membuat suatu image menjadi thumbnail.Peta image Ilustrasi besar atau image lainnya yang porsinya bisa diklik sebagai link. contoh klasiknya adalah peta geografis (seperti negara bagian pennslvania) pengguna bisa mengklik noktah di peta dan berpindah halaman yang menyangkut wilayah itu.

Membuat dan Mengelola situs dengan Microsoft FrontPageMenggunakan Frontpage, Anda bisa membangun dan memerihara suatu situs web tanpa memiriki pengetahuan tentang HTML. Frontpage mencakup serangkaian tool untuk membuat dan mengelola situs web. interface Frontpage sama dengan interface untuk aplikasi office lainnya, (seperti word, atau Excel). sehingga bila Anda telah menjadi pengguna office, kurva belajar Frontpage pun menjadi minimal. Anda bisa menggunakan Frontpage untuk membangun situs sejak awal, untuk membuat halaman individual, atau untuk menyuting HTML yang misalnya ditulis dengan Notepad arau word. situs web yang dibuat dengan FrontPage bisa memiliki look and feel yang konsisten melintasi semua halamannya. Menggunakan Frontpage, Anda bisa memantau, dan mengelola.Diskusi penuh tentang pengguna Frontpage tidak bisa tercakup dalam bahasan singkat berikut. Untuk menambah wawasan tentang penggunaan FronrPage, Anda bisa mencari informasi tambahan pada buku yang membahas tentang FrontPage secara lebih mendalam. Dalam bab ini anda hanya akan menemukan tinjauan ringkasnya.Konvensi Microsoft Frontpage

FrontPage menggunakan beberapa konvensi dan teknik yang unik, suatu pemahaman yang akan membantu ketika Anda. siap membangun web Frontpage. Pertama, perhatikan Anda akan membutuhkan perangkat lunak server web yang sudah diinstal di komputer yang akan Anda gunakan untuk membuat situs web; FrontPage menyediakan apa yang anda butuhkan, tidak ada yang perlu-Nextdikhawatirkan. Hanya perlu Anda ketahui bahwa FrontPage berbeda dengan perangkat lunak server web yang akan Anda butuhkan ketika situs Anda telah tayang langsung ke publik. Perangkat lunak server web yang ada di Frontpage hanya ada untuk memungkinkan Anda membangun situs dan mengamatinya ketika Anda membangunnya.Lebih lanjut, FrontPage menggunakan istilah Web untuk melukiskan situs web atau suatu area dalam suatu situs web. web dari FrontPage terdiri danhalaman web dan dibuat dalam HTML (meskipun FrontPage mengambil beban dari pundak Anda). Sebagai rambahan bagi file HTML, Web dari FrontPage bisa berisi file image, animasi, file office, audio dan video, dan apapun yang secara umum menyusun suatu situs web. Anda bisa mengimpor ke situs web FrontPage atau area situs yang dibuat tanpa FrontPage bila Anda melakukannya, FrontPage akan menyebut materi yang diimpor itu iuga sebagai web.Menggunakan FrontPage untuk Membuat Situs atau HalamanUntuk membuat situs web di FrontPage, jalankan perangkat lunaknya. berikutnya gunakan wizard (yang mengantar Anda melalui sebuah proses hanya dengan menambahkan isi pada serangkaian halaman yang punya rancangan prakemas). Anda juga dapat menggunakan sebuah template (halaman yang punya tata letak dan rancangan praformat; Anda bisa membuat keseluruhan situs berbasis template ini atau menggunakanhanya untuk satu halaman).NextSelanjutnya, Anda bisa mengubah tampilannya kalau Anda mau, dengan memilih thema (tema) yang manapun. Thema mencakup rincian, seperti latar belakang dan warna lain ukuran heading dan pemformalafi serta tampilan daftar,link, dan unsur lain. Sebagai alternatlf, Anda bisa menyesuaikan halaman untuk memberikan tampilan yang Anda pilih, bahkan yang dirancang secara profesional.Ketika Anda bekerja, pengkodean HTML dilakukan untuk Anda di belakang layar. Anda bisa melihat halaman yang Anda kerjakan dalam tampilan WYSIWYG yang tampak seperti halaman web, serta memperlihatkan perubahan yang Anda lakukan yang masih bisa disunting lagi. Anda juga mempunyai opsi untuk melihat 'sumber' HTML (kodenya) dalam perkembangan atau melihat halaman di Internet Explorer. Anda bisa menambahkan image, link, video, dan audio maupun mengubah pemformatan halamannya.Memetakan Situs dan NavigasinyaMenggunakan tool dan fasilitas navigasi FrontPage, Anda bisa membagankan bagarmana calon pengguna Anda akan menempuh jalan mereka di seputar situs web Anda. FrontPage akan menghasilkan baris navigasi secara otomatis dengan basis apa yang Anda tentukan. (Anda bisa membuat pilihan tentang bagaimana navigasi bekerja dan apakah link navigasi akan berupa tombol atau teks.) Setelah Anda menambahkan halaman baru ke situs, Anda bisa dengan mudah menambahkannya ke struktur navigasi.NextFasilitas pemetaan juga disediakan untuk menunjukkan bagaimana link di situs saling berhubungan dengan halaman situs. Ketika Anda melink ke halaman yang baru saja dibuat, halaman tersebut akan ditambahkan pada view situsnya. Ini membantu Anda untuk mengidentifikasi isi yang seharusnya di-link tapi nyatanya tidak terjadi. Anda juga bisa menyaksikan alur klik potensial yang akan ditempuh oleh pengguna untuk berpindah dari satu area di situs ke arealainnya. Anda bisa menggunakan apa yang Anda pelajari untuk memodifikasi situs dan membuat keputusan tentang navigasi situs.Menambahkan Katalog Sistem Transaksi, dan DaftarBelanjaanAnda bisa dengan mudah menggunakan FrontPage untuk membuat halaman produk yang menggambarkan barang-barang Anda, atau merancang tampilan halaman katalog serta mengambil informasi produk dari back end database. Ketika buku ini ditulis, Anda tidak bisa merancang daftar belanjaan atau sistem transaksi hanya menggunakan FrontPage, tetapi Anda bisa membuat situs dan katalog menggunakan FrontPage. Kemudian Anda bisa membuat porsi belaniaan di situs Anda menggunakan, umpamanya bCentral Site Manager, dengan me-linknya secara mulus dari situs web FrontPage.Bekerja dengan FrontPage dan HTMLAnda bisa mengimpor halaman yang telah dibuat itu melalui HTML hard-coded ke web dari FrontPage Anda. HTML dalam halaman itu tidak akan diubah. Lalu Anda bisa menyunting halamannya menggunakan tool WYSIWYG dari FrontPage, dan fasilitas lainnya untuk berintegrasi dengan mulus ke tampilan dan navigasi situs secara keseluruhan.NextAnda juga bisa menl.unting halaman menggunakan HTML (dibandingkan menggunakan penyunting WYSIWYG dari FrontPage) yang akan memberi Anda kontrol yang lebih baik terhadap tata letak halaman dan tampilannya secara umum. Sebagai contoh, Anda bisa menerapkan warna perusahaan Anda pada latar belakang dan teks (dalam batas-batas browser-safe palette), bahkan bisa membuat tampilan yang sesuai dengan look and feel materi cetak Anda.Mengelola Situs Web FrontPage AndaFrontPage secafa otomatis menghasilkan serangkaian lapotafl yang meringkaskan dan melukiskan status situs web Anda, membuat manajemen situs menjadi lebih efisien. Anda bisa dengan mudah mencari tahu tentang orpban file (yang tidak di-link di jalur mana pun di home page), maupun file yang load-nya terlalu lambat, file yang telah kuno dan perlu di-update, file yang baru saja dimodifikasi, link yang tidak lagi memadai, dan tugas yang harus diselesaikan. Fasilitas Tasks pada FrontPage memungkinkan Anda mencatat item khusus yangperlu dilakukan, menandainya setelah diselesaikan, bahkan bisa mengirimkan nya ke berbagai anggota tim untuk ditandai agar Anda tahu telah selesai dilaksanakan. NextGunakan daftar tugas ini untuk membuat Anda atau anggota tim mengetahui apa yang perlu dilakukan serinci mungkin. Konsultan manajemen isi, Alicia Eckley menasihati bahwa, orang seringkali terlalu melihat keseluruhannya dan cenderung tidak memikirkan rinciannya. Satu-satunya cara untuk membuat segala sesuatunya dilakukan pada waktu yang tepat untuk memberikan hasil bermutu adalah memikirkanfiya secara matang, terinci tentang unsur-unsur situsnya dan proses yang terlibat. Isi harus dibuat, diperbaiki, diberi kode, diuji, dan disempurnakan. Kerepotan pada akhir proses tidak akan memberikan hasil terbaik.NextMenggunakan pemetaan dan ciri navigasi Frontpage, Anda dapat menghasilkan suatu peta situs yang bisa dicetak. Lalu bisa ditinjau ulang dalam rapat atau dicakupkan dalam dokumentasi atau laporan tercetak. Ciri-ciri lain secara otomatis pas dalam link ketika file bersangkutan diberi nama baru atau di pindahkan, memeriksa pengejaan dilatar belakang ketika situs dibuat, dan melacak perbaikan sehingga anggota tim tidak mencampuradukkan versi dari suatu halaman ketika mereka mengubahnya.Membuat Tayangan Langsung SitusManakala web FrontPage Anda disusun untuk siap tayang, maka menayangkannya merupakan operasi yang sederhana. Anda peilu memindahkan situs dari komputer desktop tempatnya dibuat ke server yang akan menjacli tuan rumahnya Anda bisa melakukannya melalui serangkaian kotak dialog yang akan mengantarkan Anda melewati prosedurnya clengan mudah.Merancang untuk Berbagai browserTidak peduli bagaimana Anda membuat situs, clalam tahap perancangan harus selalu mempertimbangkan browser mana yang digunakan audiensi Ancla. Berbagai browser mengenali tag yang berbeda. Bahkan di antara tag yang dikenali oleh semuanya, tidak segala sesuatunya terlihat sama di setiap komputer. Contoh sederhana, font mana pun akan tampak lebih besar hingga dua atau tiga kali lipat di PC dibanding pada Macintosh. Selanjurnya, browser berbeda mendukung teknologi berbeda. Microsoft Internet Explorer, misalnya, mendukung Visual Basic Scripting Edition (VBScript), tetapi tidak semua browser seperti itu.NextMengidentifikasi browser dan sistem operasi untuk mengantisipasi audiensi Anda akan berguna sebelum Ancla merancang situs. Ketika merancang, perhatikan halaman yang Anda buat itu pada berbagai browser di berbagai komputer, sesuaikan rentang antisipasi Anda sedekat mungkin. (Bagan di E-commerce Management Center pada www. tauberkienan.com meringkaskan browser masa kini mana yang mendukung apa.) Anda tidak perlu memiliki semua browser pada setiap komputer di kantor Anda; jika Anda menguji versi browser dan perangkat lunak yang paling umum digunakan seperti disebut dalam tulisan ini, Anda harus menguji paling tidak sebanyak 74i Lebih baik meminta rekananNextdan kawan untuk melihat halaman komputer mereka dan melaporkan apa yang mereka lihat serta menyebutkan sistem operasi dan browser apa yang mereka gunakan. Kemudian buatlah penyesuaian dan minta mereka melihat lagi. Anda bisa membuat berbagai versi situs (atau halaman di dalamnya) Anda, disesuaikan dengan sistem operasi dan browser yang Anda harap dipakai audiensi Anda. Namun, opsi ini akan meningkatkan overhead pemeliharaan. Masing-masing perubahan yang Anda buat di halaman web tertentu harus disalin pada semua versi halaman tersebut, dan semua versi halaman harus diuji dan dipelihara. Hanya situs yang paling kritis dalam misinya dan paling besar anggararllrryalahyang akan menempuh rute ini.Mengandalkan Microsoft bCentral Site ManagerMicrosoft bCentral Site Manager menawarkan opsi pembuatan situs web yang sesuai dengan industri Anda. Anda bisa memiliki katalog yang fungsional dan menarik, daftar belania, dan sistem transaksi yang bisa berjalan dengan sang tercepat tanpa keterampilan pemrograman apapun, dan tanpa mempekerjakan pengembang. (Anda juga tidak perlu menginstal perangkat lunak apapun di komputer enda.) Anda bisa menyertakan halaman pendukung pelanggan, untuk bantuan teknis, dan untuk mengontak perusahaan Anda di situs web bCentral Site Manager.Untuk membuat situs web menggunakan bcentral Site Manager, kumpulkan dan organisasikan isi seperti ketika Anda mempekerjakan perancang dan pengembang. Kemudian, dengan isi yang sudah siap, Iangkah Anda selanjutnya adalah menentukanlayanannya; bCentral Site Manager tersedia melalui Microsoft bCentral di www.bcentral.corn.NextDi bCentral Site Manager Anda akan diarahkan melewati proses pembuatan situs menggunakan wizard. Anda hanya perlu menjawab pertanyaan yang diajukan, pilih tampilan yang Anda sukai, dan ketika Anda menyusun situs, Anda akan dapat melihat preview halamannya persis seperti tampilannya di Internet.Anda bisa menyusun sendiri atuLrafl bisnis Anda dan menentukan daftar pajak untuk situs web bCentral Site Manager Anda. Anda juga bisa menentukan metode pengiriman yang akan Anda sediakan dan informasi harganya. Anda harus membuat kesepakatan dengan bank untuk menangani rekening perdagangan, dan layanan bcentral Site Manager bisa mencakup kemampuan pemrosesan kartu kredit.Host situs, pemeliharaan server, dan ringkasan pesanan tercakup dalam tarlf bulanan yang masuk akal untuk layanan bCentral Site Manager. Nat-alat untuk akunting dan pelacakan pemenuhannya juga menjadi bagian paketnya.Bisnis kecil dan manajer e-commerce yang tidak memiliki keterampilan teknis pun bisa meluncurkan dan menjalankan suatu situs web e-commerce yang fung-