melepaskan masker

2
Rumah Sakit RAWAMANGUN MELEPASKAN MASKER No. Dokumen 013.02.12/RSR/III/2009 No. Revisi Halaman 1/2 Prosedur Tetap Tanggal Terbit Ditetapkan, Direktur dr, Elvira Darmayanti, MM Pengertian Tehknik yang dilakukan untuk melepaskan masker yang telah terpasang Tujuan Masker yang telah terpasang dapat dibuka dengan mudah Kebijakan 1. Semua perawat yang bekerja dirs rawamangun berkewajiban melaksanakan prosedur keperawatan sesuai dengan sop yang dibuat oleh rumah sakit 2. Sop ini adalah acuan yang menjadi titik tolak pelaksanaan pelayanan keperawatan 3. Sop ini dapat disesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi keperawatan dan telah terbukti keabsahannya secara ilmia Prosedur A. Prosedur 1. Bila menggunakan sarung tangan, lepaskan terlebih dahulu sarung tangan kemudian masker, baru cuci tangan 2. Lepaskan kedua ikatan dan lipat masker menjadi setengah dengan permukaan dalam saling berhadapan 3. Buang masker ke dalam tempat yang disiapkan ( masker sekali pakai harus di buang ke tong sampah

Upload: fitri-anggraeni

Post on 12-Nov-2015

216 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Masker

TRANSCRIPT

Rumah Sakit

Rumah Sakit

RAWAMANGUN

MELEPASKAN MASKER

No. Dokumen

013.02.12/RSR/III/2009

No. Revisi

Halaman

1/2

Prosedur Tetap

Tanggal Terbit

Ditetapkan, Direktur

dr, Elvira Darmayanti, MM

PengertianTehknik yang dilakukan untuk melepaskan masker yang telah terpasang

TujuanMasker yang telah terpasang dapat dibuka dengan mudah

Kebijakan1. Semua perawat yang bekerja dirs rawamangun berkewajiban melaksanakan prosedur keperawatan sesuai dengan sop yang dibuat oleh rumah sakit

2. Sop ini adalah acuan yang menjadi titik tolak pelaksanaan pelayanan keperawatan

3. Sop ini dapat disesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi keperawatan dan telah terbukti keabsahannya secara ilmia

Prosedur

A. Prosedur

1. Bila menggunakan sarung tangan, lepaskan terlebih dahulu sarung tangan kemudian masker, baru cuci tangan

2. Lepaskan kedua ikatan dan lipat masker menjadi setengah dengan permukaan dalam saling berhadapan

3. Buang masker ke dalam tempat yang disiapkan ( masker sekali pakai harus di buang ke tong sampah infeksius yang berwarna kuning )

Yang perlu diperhatikan Masker sekali pakai ( disposible ) hanya dipakai sekali.