manufaktur gitar

Upload: fajar-anggara

Post on 27-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 manufaktur gitar

    1/2

    3.4 Finishing

    Tahap fnishing adalah tahap akhir pada pembuatan gitar. Tahap fnishing

    termasuk tahap penting dari pembuatan gitar karena tahap ini menggabungkan

    tahap keindahan, seni dan pemaketan agar terlihat indah dan menarik perhatian

    konsumen. Secara umum tahap fnishing terdiri atas tahap pengecatan danassembly. Pengcecatan pada gitar terdiri atas beberapa lapis pengecatan. pertama

    pengecatan lapis dasar agar cat bisa menempel, kedua pewarnaan gitar adalah

    tahap pengecatan inti, ketiga pengecatan hiasan atau tambahan. Tipe cat yang

    biasa digunakan adalah PUPoly Urethane!, cat kayu. Tahap pengecatan dimulai dari

    a. Pembuatan desain " Pembuatan desain yang sesuai dengan selera.b. Sealing the wood " menutupi bagian poros permukaan guitar yang disebut

    pelapisan dasarc. #irbruh paint " pelapisan cat dengan airbrush ke bagian gitard. Sanding and bu$ng " tahap penghalusan setelah pengecatan dengan

    air brushe. %ac&uer " pemberian pernish atau lapisan mengkilat

    3.' #ssembly

    Pada tahap assembly setelah semua bagian gitar telah dibuat dengan baik,

    tahap ini akan dilakukan perakitan(penggabungan antara bagian neck dengan body

    gitar. Tahap penggabungan ini menggunakan bahan perekat(lem kayu(adhesi)e

    yang di oleskan pada u*ung+u*ungnya. Tipe lem yang biasa digunakan adalah

    aliphatic glue. erikut contoh salah satu lem yang digunakan.

    Pengeleman pada gitar

    dibarengi dengan tahap

    penekanan agar penggabungannya semakin kuat. -ara ini sama dilakukan pada

    saat pengeleman untuk tiap proses assembly leher dan body gitar kecuali

    pemasangan pada sensor gitar digunakan baut.

    -ara Penggunaan

    + Suhu #plikasi " iatas /0 dera*at celcius

    + 1pen Time " ' menit

    + Total #ssembly " /0+/' menit

    2ekuatan rekatan "

    kayu lunak " '+kg(cm5

    kayu keras " +/'kg(cm5

    6eneer " 3+kg(cm5

    #plikator " 7oller, 2uas, 2ape

    Pembersih " #ir

    ata %em

    + Tipe " #liphatic 8lue

    + 9arna " 2uning krem

    + Solid -ontent " '0:

    + 6iscosity " cps

    + p; " 3+'

  • 7/25/2019 manufaktur gitar

    2/2