manual si kepegawaian - eksekutif.doc

19
SOFTWARE USER MANUAL SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN Panduan Bagi Eksekutif

Upload: hoangthuy

Post on 12-Jan-2017

263 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

SOFTWARE USER MANUAL

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIANPanduan Bagi Eksekutif

Page 2: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI...............................................................................................21. Tentang Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian...........................32. Tujuan...................................................................................................33. Petunjuk Pemakaian.............................................................................3

3.1 Login......................................................................................33.2 Logout...................................................................................43.3....................................................................................MENU UTAMA

53.3.1 Laporan.................................................................................53.3.1.1 Submodul DUK....................................................................53.3.1.2 Submodul Daftar Riwayat Hidup.........................................63.3.1.3 Submodul Data Kepegawaian Berdasarkan Fungsi, Golongan dan Pendidikan...............................................................73.3.1.4 Submodul Data Pegawai Administrasi................................73.3.1.5 Submodul Jumlah Tenaga Pengajar....................................83.3.1.6 Submodul Rekapitulasi Data Dosen....................................83.3.1.7 Submodul Data Guru Besar................................................93.3.1.8 Submodul Data Tenaga Fungsional....................................93.3.1.9 Submodul DP3..................................................................103.3.1.10..........................................................Kenaikan Gaji Berkala

103.3.1.11................................................................Kenaikan Pangkat

113.3.1.12.........................................................Pertambahan Pegawai

113.3.1.13...............................................................Submodul Pensiun

123.3.2 Administrasi.........................................................................13

Halaman 2 dari 15

Page 3: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

1.Tentang Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian

Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (SIMPEG) merupakakan sebuah sistem yang digunakan untuk proses penyimpanan dan pengolahan data-data kepegawaian. Sistem ini digunakan untuk mendukung operasional bagian kepegawaian dimana dengan sistem ini dapat menghasilkan berbagai laporan tentang kepegawaian dengan cepat.

SIMPEG ini dapat digunakan juga oleh para eksekutif dalam analisis data kepegawaian untuk mengambil keputusan di bidang kepegawaian, misalnya melihat track record pegawai yang dipromosikan menduduki jabatan tertentu.

SIMPEG merupakan aplikasi berbasis web, sehingga memudahkan instalasi karena hanya dilakukan di sisi server, dan user dapat langsung mengakses SIMPEG melalui browser.

2.TujuanPanduan penggunaan sistem berfungsi untuk membantu user

(Eksekutif) untuk menggunakan aplikasi SIMPEG baik untuk administrasi sistem maupun penggunaan menu-menu yang disediakan sistem.

3.Petunjuk Pemakaian3.1LoginLogin diperlukan setiap operator untuk menggunakan sistem. Tanpa login, operator tidak bisa memasuki sistem. Setiap operator akan mempunyai user dan password sehingga dapat mempermudah untuk melakukan pelacakan operator yang memodifikasi suatu data. Setiap aplikasi SIMPEG dijalankan maka akan langsung tampil form login

seperti tampak pada Gambar di bawah. Pada field Username isikan username dan password pada field password. Kemudian tekan tombol Login untuk memasuki sistem.

Halaman 3 dari 15

Page 4: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.2LogoutSetelah Login berhasil maka akan tampil menu logout. Logout digunakan untuk keluar dari sistem. Setiap operator yang akan meninggalkan sistem harus logout dari sistem sebelum menutup aplikasi untuk menjaga keamanan sistem.

Halaman 4 dari 15

Page 5: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3Menu UtamaMenu utama dari SIMPEG meliputi Data Induk Pegawai, Mutasi, Laporan dan Administrasi.

3.3.1 LaporanMerupakan modul yang menangani manajemen laporan. Terdiri dari beberapa submodul yaitu :

3.3.1.1 Submodul DUK Merupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan Daftar Urutan Kepegawaian.

Untuk menampilkan laporan daftar urutan kepangkatan, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan DUK. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

Halaman 5 dari 15

Page 6: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3.1.2 Submodul Daftar Riwayat HidupMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan daftar riwayat hidup pegawai.

Untuk melihat daftar riwayat hidup , lakukan langkah-langkah berikut :1. Pilih menu Laporan Daftar Riwayat hidup.2. Pilih pegawai yang ingin dilihat daftar riwayat hidupnya dengan

cara menekan tombol Pilih Pegawai.3. Pada halaman Daftar Riwayat Hidup – List Pegawai, tekan tombol

Pilih yang terdapat pada kolom Aksi sehingga akan tampil halaman Daftar Riwayat Hidup pegawai yang bersangkutan.

4. Tekan Tombol MS Excel untuk menampilkan laporan dalam format MS Excel.

Halaman 6 dari 15

Page 7: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3.1.3 Submodul Data Kepegawaian Berdasarkan Fungsi, Golongan dan Pendidikan

Merupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan data kepegawaian berdasarkan fungsi, golongan dan pendidikan

Untuk membuat laporan kepegawaian berdasarkan fungsi,golongan dan pendidikan lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Data Kepegawaian Berdasarkan Fungsi, Golongan dan Pendidikan.

2. Pilih Unit Kerja yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.4 Submodul Data Pegawai AdministrasiMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan data jumlah pegawai administrasi.

Untuk menampilkan laporan Data Jumlah Pegawai Administrasi lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Data Pegawai Administrasi. 2. Pilih Unit Kerja yang diinginkan pada Opsi Laporan.

Halaman 7 dari 15

Page 8: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3. Tekan tombol HTMl untuk menampilkan laporan dalam format HMTL atau tombol MS EXCEL untuk menampilkan laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.5 Submodul Jumlah Tenaga PengajarMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan jumlah tenaga pengajar.

Untuk menampilkan laporan Jumlah Tenaga Pengajar, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Jumlah Tenaga Pengajar. 2. Tekan tombol HTMl untuk menampilkan laporan dalam format

HMTL atau tombol MS EXCEL untuk menampilkan laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.6 Submodul Rekapitulasi Data DosenMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan rekapitulasi data dosen.

Untuk menampilkan laporan Rekapitulasi Data Dosen, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Rekapitulasi Data Dosen.

Halaman 8 dari 15

Page 9: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

2. Tekan tombol HTMl untuk menampilkan laporan dalam format HMTL atau tombol MS EXCEL untuk menampilkan laporan dalam format MS Excel.

Halaman 9 dari 15

Page 10: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3.1.7 Submodul Data Guru BesarMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan data Guru Besar

Untuk menampilkan laporan Data Guru Besar, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Data Guru Besar. 2. Tekan tombol HTMl untuk menampilkan laporan dalam format

HMTL atau tombol MS EXCEL untuk menampilkan laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.8 Submodul Data Tenaga FungsionalMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan Data Tenaga Fungsional.

Halaman 10 dari 15

Page 11: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

Untuk menampilkan laporan Data Tenaga Fungsional, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Data Tenaga Fungsional. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

Halaman 11 dari 15

Page 12: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3.1.9 Submodul DP3Merupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (DP3).

Untuk menampilkan laporan Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (DP3), lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (DP3).

2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.10 Kenaikan Gaji BerkalaMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan Kenaikan Gaji Berkala Pegawai.

Untuk menampilkan laporan Kenaikan Gaji Berkala, lakukan langkah-langkah berikut :

Halaman 12 dari 15

Page 13: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

1. Pilih menu Laporan Kenaikan Gaji Berkala. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.3.3.1.11 Kenaikan PangkatMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan kenaikan pangkat pegawai.

Untuk menampilkan laporan Kenaikan Pangkat, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Kenaikan Pangkat. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

3.3.1.12 Pertambahan PegawaiMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan pertambahan pegawai dalam rentang waktu tertentu dalam format grafik batang.

Halaman 13 dari 15

Page 14: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

Untuk menampilkan laporan Pertambahan Pegawai, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Laporan Pertambahan Pegawai. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan tombol Proses.

3.3.1.13 Submodul PensiunMerupakan submodul yang berfungsi untuk menampilkan laporan pensiun pegawai.

Untuk menampilkan laporan Pensiun, lakukan langkah-langkah berikut :1. Pilih menu Laporan Pensiun. 2. Pilih parameter yang diinginkan pada Opsi Laporan.3. Tekan Tombol HTMl untuk membuat laporan dalam format HMTL

atau tombol MS EXCEL untuk membuat laporan dalam format MS Excel.

Halaman 14 dari 15

Page 15: Manual SI Kepegawaian - Eksekutif.doc

Sistem Informasi Kepegawaian

3.3.2 Administrasi

Merupakan modul yang menangani penggantian Login/Password Operator Satuan Kerja.

Untuk mengganti login/password Operator Unit Kerja, lakukan langkah-langkah berikut :

1. Pilih menu Administrasi Ganti Login/Password.2. Isikan data password pada Form Ubah Password dan tekan tombol

Simpan.

Halaman 15 dari 15