manual mutu (quality manual) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: [email protected] disahkan oleh...

102
MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN DIBUAT DAN DITERBITKAN OLEH: PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JALAN PERATUN MEDAN ESTATE MEDAN TAHUN 2017

Upload: tranxuyen

Post on 04-Jul-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL)

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

DIBUAT DAN DITERBITKAN OLEH: PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

JALAN PERATUN MEDAN ESTATE MEDAN

TAHUN 2017

Page 2: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

ii MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Catatan :

Ketika revisi terbaru dikeluarkan, edisi lama dinyatakan tidak berlaku (obsolete).

Salinan tercetak (hardcopy) tidak dicakup oleh perubahan (dianggap salinan tidak terkendali).

Pengajuan Revisi oleh masing-masing bagian harus berdasarkan persetujuan MR dan Pemimpin Tertinggi,untuk selanjutnya disosialisasikan keseluruh personil pada setiap bagian.

The information contained in this document is the property of

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN It must not be used for commercial or other purposes without prior approval of the MR

Page 3: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

iii MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

MANUAL MUTU SISTEM MANAJEMEN PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

LEMBAR PENGESAHAN DAN PERSETUJUAN

Medan, 1 September 2017

DISETUJUI OLEH :

KETUA PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

H. BAMBANG EDY SUTANTO SOEDEWO, SH., MH.

DIBUAT OLEH : PERWAKILAN MANAJEMEN

DR. DISIPLIN F MANAO, SH., MH.

Page 4: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

iv MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

BAGIAN JUDUL HALAMAN

Halaman Muka (Cover) i Lembar Pengesahan dan Persetujuan iii Daftar Isi iv Status Penerbitan dan Lembar Perubahan vi Daftar Distribusi vii Kebijakan Mutu viii Sasaran Mutu ix

PANDUAN MUTU

1. PENDAHULUAN

1.1. Umum 1 1.2. Tujuan 1 1.3. Ruang Lingkup 1

2. PROFIL INSTITUSI

2.1. Sejarah Berdirinya Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

2

2.2. Wilayah Hukum 3 2.3. Struktur Organisasi 4

3. REFERENSI DAN DEFINISI

3.1. Referensi 3.2. Definisi

4 5

4. SISTEM MANAJEMEN MUTU 6 4.1. Memahami organisasi dan konteksnya 6 4.2. Memahami persyaratan dan harapan pihak terkait 6 4.3. Menentukan lingkup sistem manajemen mutu 7 4.4. Sistem manajemen mutu dan proses – prosesnya 8

5. TUGAS, TANGGUNG JAWAB MANAJEMEN 9 5.1. Kepemimpinan dan komitmen manajemen

5.2. Kebijakan mutu 5.3. Tanggung jawab dan wewenang

9 12 12

Page 5: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

v MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

6. PERENCANAAN 13 6.1. Tindakan penanganan resiko dan peluang

6.2. Sasaran mutu dan Tindakan pemenuhan 6.3. Perencanaan terhadap perubahan

13 13 14

7. PENDUKUNG 14 7.1. Sumber daya

7.2. Kompetensi 7.3. Kesadaran 7.4. Komunikasi 7.5. Informasi terdokumentasi

14 16 17 17 18

8. OPERASIONAL 20 8.1. Perencanaan dan pengendalian operasional

8.2. Penetapan persyaratan layanan peradilan 8.3. Desain dan pengembangan [dikecualikan]

20 22 22

8.4. Pengendalian layanan eksternal 22 8.5. Penyediaan layanan pengadilan

8.6. Pelepasan layanan pengadilan 23 26

8.7. Pengendalian ketidaksesuaian layanan pengadilan 27

9. EVALUASI KINERJA 26 9.1. Pemantauan, pengukuran, analisa, dan evaluasi 26 9.2. Audit internal 28 9.3. Tinjauan manajemen 29

10. PENINGKATAN 30

11. LAMPIRAN

30

1. Proses Bisnis Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

2. Interaksi Proses Sistem Manajemen mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

3. Korelasi Proses/Aktivitas terhadap persyaratan ISO 9001 : 2015, Sistem Manajemen Mutu

4. Daftar Induk Dokumen Sistem Manajemen Mutu 5. Visi Dan Misi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara

Medan 6. Konteks organisasi Pengadilan Tinggi TUN Medan

Page 6: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 00 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

vi MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Revisi ke

Bagian Halaman Keterangan Perubahan

Tanggal

00 Baru

1-3-2016

01 Keseluruhan

1 sd 26 Merubah ISO 9001 : 2008 menjadi ISO 9001 : 2015

1 September 2017

Medan, 1 September 2017

Diterbitkan oleh : PERWAKILAN MANAJEMEN

DR. DISIPLIN F MANAO, SH., MH.

Page 7: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 00 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

vii MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Nomor Distribusi

Pemegang dokumen Status dokumen

1 Ketua Terkendali

2 Wakil Ketua Terkendali

3 Wakil Manajemen Terkendali

4 Hakim Tinggi Terkendali

5 Panitera Terkendali

6 Panitera Pengganti Terkendali

7 Juru Sita Terkendali

8 Panitera Muda Perkara Terkendali

9 Panitera Muda Hukum Terkendali

10 Sekertaris Terkendali

11 Kepala Bagian Kepegawaian dan Perencanaan Terkendali

12 Kepala Bagian Keuangan dan Umum Terkendali

13 Kepala Sub Bagian Keuangan dan Pelaporan Terkendali

14 Kepala Sub Bagian Rencana Program dan Anggaran

Terkendali

15 Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Teknologi Informasi

Terkendali

16 Kepala Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga

Terkendali

17 Pejabat Pengadaan Barang dan Jasa Terkendali

Page 8: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 00 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

viii MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan berkomitmen untuk menyediakan layanan hukum yang memenuhi dan atau melebihi harapan para pencari keadilan. Hal ini dicapai dengan memastikan bahwa :

1. Penerapan sistem manajemen mutu secara berkelanjutan

2. Peningkatan kompetensi sumber daya manusia aparat peradilan

3. Pemberian layanan peradilan yang tidak memihak, tepat waktu dan biaya ringan

dengan penerapan layanan : one day service, one day court service, one day

minutering dan one gate service

4. Pemberian akses informasi proses layanan peradilan dengan dukungan teknologi

informasi

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan beroperasi sesuai dengan sistem manajemen yang memenuhi persyaratan standar kualitas internasional, ISO 9001: 2008, Standar ini memberikan dasar yang diperlukan untuk memastikan konsistensi dalam tingkat layanan yang disediakan. Maksud dan tujuan dari sistem manajemen dikomunikasikan kepada seluruh Karyawan, agar memiliki tanggung jawab terhadap peran masing – masing dalam sistem dan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan secara keseluruhan. Sistem manajemen akan ditinjau secara berkala untuk memastikan bahwa Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan terus memberikan tingkat layanan yang diinginkan oleh pelanggan, serta memungkinkan identifikasi peluang untuk perbaikan lebih lanjut

Medan, 1 Maret 2016 Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

H. BAMBANG EDY SUTANTO SOEDEWO, SH., MH.

Page 9: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

ix MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Bagian Sasaran mutu Target

Hakim 1. Proses perkara banding dan minutasi berkas perkara

2. Proses perkara gugatan dan minutasi berkas pekara

3. Proses perkara Pilkada

2 Bulan 4 Bulan 15 Hari

Panitera Pengganti 1 Proses penyelesaian berita acara persidangan (banding & tingkat pertama)

2 Proses penyelesaian berita acara persidangan gugatan dan minutasi berkas pekara

3 Proses penyelesaian berita acara persidangan Pilkada

4 Proses penyelesaian perkara banding dan minutasi berkas perkara

5 Pemberitahuan Amar Putusan tk. I dan Laporan Putusan Banding

2 Hari 2 Hari 1 Hari 2 Hari 2 Hari

Juru Sita 1. Penyampaian Surat Panggilan Sidang dan pemberitahuan Amar Putusan

2. Penyampaian surat penetapan eksekusi ke para pihak

4 Hari 4 Hari

Kepaniteraan Perkara Proses administrasi : 1. Perkara Banding 2. Perkara Gugatan Khusus Pilkada 3. Perkara Kasasi Khusus Pilkada

11 Hari 1 Hari 1 Hari

Kepaniteraan Hukum 1. Pengelolaan laporan keadaan perkara yang akurat - Laporan Bulanan - Laporan Tahunan - Laporan Himpunan Satker - Statistik Perkara

2. Pengelolaan & penyusunan arsip perkara yang akurat

3. Percepatan pelayanan kepada para pihak pencari informasi

4. Percepatan tindak lanjut pengaduan

5. Permohonan Kuasa Insidentil

7 Hari 11 Hari 3 Hari 3 Hari 1 Hari per Berkas 2 Hari 3 Hari 1 Hari

Page 10: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

x MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Sub Bagian Keuangan dan Pelaporan

1. Perhitungan permintaan gaji pegawai yang akurat

2. Pelaksanaan DIPA 3. Usulan Revisi Anggaran 4. Ketersediaan Uang Persediaan 5. Pembayaran Langsung kepada

pihak ketiga 6. Laporan E-monev 7. Pelaporan Barang Milik Negara 8. Penyetoran PNBP tepat waktu

4 Hari 2 Hari 3 Hari 4 Hari 4 Hari 3 Hari 6 Hari 5 Hari

Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga

1. Menyelenggarakan Proses Penerimaan Berkas Perkara Banding dari Satker (Menerima, mengagendakan dan menyerahkan berkas perkara ke kepaniteraan Perkara)

2. Menyelenggarakan Tata Persuratan untuk pendistribusian

3. Menyelenggarakan Penomoran Surat dan pengiriman surat

4. Peningkatan penggunaan dan pelayanan Sarana dan Prasarana terpenuhinya bidang :

b. Perawatan dan Pemeliharaan Aset BMN

c. Distribusi Barang-Barang Inventaris Aset BMN

d. Penetapan Status Penggunaan BMN

e. Penghapusan BMN f. Pengajuan Persediaan g. Sisa Persediaan h. Kegiatan Tenaga Honorer i. Pengelolaan Perpustakaan

2 Jam 30 Menit 3 Jam 6 Jam 5 Hari 6 Hari 30 Hari 30 Hari 3 Hari 5 Hari 9 Hari 8 Hari

Sub Bagian Kepegawaian dan Teknologi Informasi

Penyelesaian Usul CPNS menjadi PNS

3 Hari Kerja sejak diterima dari Sub Bagian Tata Usaha dan RT

Penyelesaian Usulan Kenaikan Pangkat Teknis

2 Hari Kerja sejak diterima dari Sub Bagian Tata Usaha dan RT

Page 11: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

xi MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Penyelesaian Usulan Kenaikan Pangkat Non Teknis

2 Hari Kerja sejak diterima dari Sub Bagian Tata Usaha dan RT

Pengetikan SK Kenaikan Pangkat Non Teknis

3 Hari Kerja sejak Nota Persetujuan diterima dari BKN

Pembuatan SK KGB 2 Bulan sebelum PNS berhak mendapat KGB

Usul Pembuatan Karpeg, Karis/Karsu 2 Hari

Laporan Absensi Pegawai 3 Hari

Proses Baperjakat Penyelesaian Usul Jabatan /Mutasi

5 Hari

3 Hari

Penyelesaian Usulan Cuti

2 Hari Kerja sejak diterima permohonan dari pegawai

Pembuatan SK Ketua 3 Hari

Pembuatan Usul Pensiun 3 Hari

Penyelesaian Surat Tugas 1 Hari

Penyelesaian Surat Ijin Belajar Usulan Diklat

2 Hari 3 Hari

Sub Bagian Perencanaan Program dan Anggaran

Membuat laporan LKjIP Penyusunan RKAKL Pengusulan revisi anggaran Membuat Laporan Tahunan

18 Hari 7 Hari 2 Hari 10 hari

Page 12: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

1 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

1. PENDAHULUAN 1.1. Umum Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, sebagai institusi hukum yang memiliki kewajiban memberikan pelayanan peradilan kepada masyarakat pencari keadilan, yang mencakup wilayah hukum propinsi se-sumatera, dituntut untuk dapat menjalankan kekuasaan kehakiman yang merdeka, peradilan yang jujur, dan adil.

Pengadilan Tinggi TUN sebagai merupakan sebuah lembaga peradilan di lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara yang berkedudukan di ibu kota Provinsi. Sebagai Pengadilan Tingkat Banding, Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara memiliki tugas dan wewenang untuk memeriksa dan memutus sengketa Tata Usaha Negara di tingkat banding. Selain itu, Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara juga bertugas dan berwenang untuk memeriksa dan memutus di tingkat pertama dan terakhir sengketa kewenangan mengadili antara Pengadilan Tata Usaha Negara di dalam daerah hukumnya. Kepuasan dan kepercayaan dari pencari keadilan, hanya dapat diperoleh dengan memenuhi harapan dan keinginan, melalui: penerapan suatu sistem manajemen, yang dirancang untuk dapat menanggapi kebutuhan dan harapan pencari keadilan secara cepat, tepat, berkualitas, transparan, dan melakukan perbaikan, atau peningkatan, secara berkelanjutan. Melalui penerapan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, Pimpinan dan seluruh jajaran Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, bertekad untuk senantiasa konsisten dalam memenuhi persyaratan, harapan dan keinginan para pencari keadilan, serta melakukan perbaikan secara berkelanjutan, untuk meningkatkan kinerja institusi, kepercayaan publik, kepuasan pencari keadilan, dan pihak-pihak lain yang berkepentingan.

1.2. Tujuan

Pedoman Mutu ini bertujuan :

a. Untuk memberikan panduan bagi Pimpinan dan seluruh jajaran Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, dalam menerapkan sistem manajemen mutu yang sesuai dengan persyaratan ISO 9001:2015, dan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

b. Untuk memberikan informasi bagi pihak-pihak lain tentang kebijakan, dan sistem

manajemen mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan;

1.3. Ruang Lingkup

Penerapan sistem manajemen mutu ini mencakup seluruh aktivitas manajemen, pengelolaan sumber daya, proses utama untuk penyelenggaraan Peradilan Perkara Banding dan perkara tertentu dimana Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara sebagai pengadilan tingkat pertama.

Page 13: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

2 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Dalam menerapkan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan tidak menerapkan (mengecualikan) : - Persyaratan 8.3 (Perancangan dan Pengembangan Layanan), dikarenakan tidak

ada proses untuk perancangan / desain dan pengembangan dalam proses realisasi pelayanan

- Persyaratan 8.4 tentang Alat ukur .

2. PROFIL INSTITUSI 2.1. Sejarah Berdirinya Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

Pada tahun 1990 berdasarkan kepres Nomor : 52 Tahun 1990,tanggal 30 Oktober 1990 dan PP No. 41 Tahun 1991 tentang Pembentukan Pengadilan Tata Usaha Negara dan Undang – Undang Nomor : 10 Tahun 1990 Tentang Pembentukan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara di Medan, Medan, dan Ujung Pandang (sekarang Makassar) sebagai implementrasi Undang – Undang Nomor : 5 Tahun 1986 Tentang Peradilan Tata Usaha Negara. Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dibentuk pada tahun (1991). Peresmian penggunaan gedung Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dilakukan pada tanggal (10 Agustus 1991) oleh (Menteri Kehakiman oleh Bapak Ismail Saleh). Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan terletak di Jl. Peratun Medan Komplek Estate yang diberikan oleh Mahkamah Agung secara pinjam pakai kepada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan. Berikut ini Daftar Nama- Nama Ketua Pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan:

NO NAMA MASA JABATAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

CHARLES SOEBIJANTO, SH MARKUS LANDE, SH EMIN AMINAH, SH G. A. PASARIBU, SH HJ. SARIFAH CHADIJAH TITI NURMALA SIAGIAN, SH SUDARTO RADYOSUWARNO, SH DR. LINTONG OLOAN SIAHAAN, SH. MH H. SUDARSO, SH DR. R. O. BARITA SIRINGO RINGO, SH., MH H. ARPANI MANSUR, SH., MH IS SUDARYONO, SG., MH H. BAMBANG EDY SUTANTO SOEDEWO, SH., MH

1991 – 1995 1995 – 1996 1996 – 1997 1997 – 2000 2000 – 2001 2001 – 2003 2003 – 2006 2006 – 2007 2007 – 2010 2010 – 2012 2012 – 2012 2012 – 2015 2015 – sekarang

Hal ini merupakan salah satu wujud peran lembaga peradilan untuk mendekatkan pelayanan hukum kepada masyarakat. Oleh karena itu wilayah hukum Pengadilan Tinggi

Page 14: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

3 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Tata Usaha Negara Medan bertambah menjadi 9 (sembilan) Peradilan Tata Usaha Negara. Penegakan Hukum yang dilaksanakan oleh Pengadilan Tinggi TUN Medan tidak terlepas dari birokrasi yang merupakan salah satu wahana dalam penyelenggaran kekuasaan kehakiman. Birokrasi bertugas mengelola pelayanan dan melaksanakan keputusan Perkara TUN kedalam kebijakan Perkara TUN baik secara teknis mapun dalam kegiatan operasional. Birokrasi merupakan faktor penentu keberhasilan keseluruhan agenda program termasuk dalam rangka mewujudkan aparatur peradilan yang bersih dan bebas dari KKN sehingga para birokrat yang ada di Pengadilan Tinggi TUN Medan dapat mewujudkan Pemerintahan Yang Baik (Good Govermance). Sebagai organisasi yang membawahi 9 (sembilan) PTUN di Wilayah Sumatera Pengadilan Tinggi TUN Medan harus mempertanggung jawabkan kinerjanya kepada Publik. Untuk itulah Pengadilan Tinggi TUN Medan dalam melaksanakan tugasnya, baik tugas-tugas yang bersifat teknis maupun administrasi berkewajiban melaksanakan program-programnya secara transparan sehingga kebutuhan publik khususnya masyarakat pencari keadilan mengharapkan suatu lembaga peradilan TUN yang mandiri dan terakomodir. Pada tahun 2015, jumlah pegawai berdasarkan jabatan dan golongan di Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan sebanyak 47 orang dengan rincian sebagai berikut : Ketua/Wakil Ketua : 2 orang Hakim Tinggi : 8 orang Pansek/Wapan/Wasek : 3 orang Panmud/Kasub : 5 orang Panitera pengganti : 13 orang Staf : 16 orang

2.2. Wilayah Hukum

Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan terbagi dalam 9 propinsi Daerah Tingkat I, yaitu:

1. Pengadilan Tata Usaha Negara Banda Aceh

2. Pengadilan Tata Usaha Negara Medan

3. Pengadilan Tata Usaha Negara Padang

4. Pengadilan Tata Usaha Negara Pekan Baru

5. Pengadilan Tata Usaha Negara Bengkulu

6. Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang

7. Pengadilan Tata Usaha Negara Bandar Lampung

8. Pengadilan Tata Usaha Negara Tanjung Pinang

9. Pengadilan Tata Usaha Negara Jambi

Peta wilayah hukum Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan: 1. Propinsi Nangroe Aceh Darussalam

2. Propinsi Sumatera Selatan

Page 15: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

4 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

3. Propinsi Riau

4. Propinsi Sumatera Selatan

5. Propinsi Sumatera Barat

6. Propinsi Bengkulu

7. Propinsi Jambi

8. Propinsi Lampung

9. Propinsi Bangka Belitung

10. Propinsi Kepulauan Riau

2.3. Struktur Organisasi

3. REFERENSI DAN DEFINISI 3.1. REFERENSI

Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015;

Undang Undang Nomor 3 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung;

Undang Undang Nomor 5 Tahun 1986 Jo. UU No. Th 2004 Jo. UU No. 51 Th 2009 tentang Peradilan Tata Usaha Negara dan perubahannya;

Undang Undang Nomor 48 Tahun 2009 Tentang Kekuasaan Kehakiman;

Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2005 tentang Sekretariat Mahkamah Agung;

Keputusan Presiden RI Nomor. 14 tahun 2005 tentang Kepaniteraan Mahkamah Agung;

K E T U A

HAKIM TINGGI

PANITERA

WAKIL PANITERA

KEPALA BAGIAN PERENCANAAN DAN KEPEGAWAIAN

WAKIL KETUA

PANITERA MUDA PERKARA

PANITERA MUDA

HUKUM

KEPALA SUB BAGIAN RENCANA PROGRAM DAN ANGGARAN

KEPALA SUB BAGIAN TATA

USAHA DAN RUMAH TANGGA

KEPALA SUB BAGIAN KEUANGAN DAN PELAPORAN

PANITERA PENGGANTI

JURUSITA PENGGANTI

SEKRETARIS

KEPALA BAGIAN UMUM

DAN KEUANGAN

KELOMPOK PENGADAAN BARANG DAN JASA

KEPALA SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN TEKNOLOGI

INFORMASI

Page 16: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

5 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

3.2. TERMINOLOGI DAN DEFINISI

Manajemen Puncak orang atau sekelompok orang yang mengarahkan dan mengendalikan sebuah organisasi pada tingkat tertinggi

Keterlibatan kontribusi terhadap, kegiatan untuk mencapai tujuan bersama

Organisasi orang atau kelompok orang yang memiliki fungsinya sendiri dengan tanggung jawab, otoritas dan hubungan untuk mencapai tujuannya

Konteks organisasi kombinasi masalah internal dan eksternal yang dapat mempengaruhi pendekatan organisasi untuk mengembangkan dan mencapai tujuannya

Pihak – pihak yang berkepentingan

orang atau organisasi yang dapat mempengaruhi, dipengaruhi oleh, atau merasa dirinya dipengaruhi oleh keputusan atau aktivitas

Pelanggan orang atau organisasi yang dapat atau memang menerima suatu layanan Pengadilan yaitu ditujukan untuk dan atau dipersyaratkan oleh orang atau organisasi ini

Rencana Mutu bagian dari manajemen mutu yang difokuskan pada penetapan sasaran mutu dan penetapan yang diperlukan pada proses operasional, dan sumber daya terkait untuk mencapai tujuan mutu

Proses serangkaian kegiatan yang saling terkait atau berinteraksi yang menggunakan masukan untuk memberikan hasil yang diinginkan

Kebijakan arahan organisasi sebagaimana dinyatakan secara formal oleh manajemen puncak

Resiko dampak dari ketidakpastian

Informasi Terdokumentasi informasi yang diperlukan untuk dikendalikan dan dipelihara oleh organisasi dan media di mana terdapat informasi tersebut

Pedoman Mutu spesifikasi untuk sistem manajemen mutu (3.5.4) dari suatu organisasi

Tindakan Perbaikan tindakan untuk menghilangkan penyebab ketidaksesuaian dan untuk mencegah terulang kembali

Audit proses yang sistematis, independen dan terdokumentasi untuk mendapatkan bukti objektif dan mengevaluasi secara objektif untuk menentukan sejauh mana kriteria audit dipenuhi

Page 17: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

6 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

4. SISTEM MANAJEMEN MUTU 4.1. Memahami Organisasi dan Konteksnya

Pengadilan Tinggi TUN Medan telah mengkaji dan menganalisis aspek-aspek kunci dari organisasinya dan para pemangku kepentingannya untuk menentukan arahan strategis organisasi Konteks Organisasi melibatkan: 1. Memahami layanan inti organisasi, dan ruang lingkup sistem manajemen (lihat

4.4 di bawah).

2. Mengidentifikasi "pihak – pihak yang berkepentingan" (stakeholder) yang

menerima layanan, pihak – pihak yang mungkin terkena dampak dari layanan,

oleh pihak – pihak tersebut kepada organisasi, atau pihak-pihak yang mungkin

memiliki kepentingan signifikan dalam perusahaan kami. Pihak-pihak ini

diidentifikasi dalam Lampir-07/MANUAL-00 Konteks organisasi.

3. Memahami masalah dan isu –isu internal dan eksternal yang menjadi

perhatian Pengadilan Tinggi TUN Medan dan pihak-pihak yang

berkepentingan. Identifikasi terhadap isu – isu tersebut terdapat dalam

Lampir-07/MANUAL-00 Konteks organisasi. Permasalahan tersebut

diidentifikasi melalui analisis risiko yang dilakukan oleh Pengadilan Tinggi

TUN Medan dengan mempertimbangkan juga pihak – pihak yang

berkepentingan. Permasalahan tersebut dipantau dan diperbaharui

sebagaimana mestinya, sebagai bagian dari tinjauan manajemen.

Informasi ini kemudian digunakan oleh manajemen untuk menentukan arah strategis organisasi.

4.2. Memahami Persyaratan dan Harapan Pihak Terkait

Dalam mewujudkan kemampuan organisasi untuk secara konsisten menyediakan layanan yang memenuhi harapan dari pelanggan serta persyaratan hukum dan peraturan yang berlaku, Pengadilan Tinggi TUN Medan telah menentukan hal – hal sebagai berikut:

Pihak – pihak yang berkepentingan dan relevan dengan Sistem Manejemn

Mutu Pengadilan Tinggi TUN Medan

Persyaratan dari pihak – pihak yang berkepentingan dan relevan dengan

Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi TUN Medan;

Pengadilan Tinggi TUN Medan berkomitmen untuk terus menerus melakukan Pemantauan, Pengukuran dan menganalisis informasi dan persyaratan yang relevan dari pihak yang berkepentingan untuk menjamin kebutuhan dan harapan mereka dikelola secara efektif dalam Sistem Manajemen Mutu

Page 18: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

7 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

4.3. Menentukan Lingkup Sistem Manajemen Mutu

4.3.1. Sistem Manajemen Mutu pada Pengadilan Tinggi TUN Medan menentukan

ruang lingkup implementasinya dengan mempertimbangkan hal – hal

sebagai berikut :

1. Isu eksternal dan internal sebagaimana dimaksud dalam klausul 4.1

standar ISO 9001: 2015

2. Persyaratan pihak berkepentingan terkait sebagaimana dimaksud

dalam pasal 4.2 dari standar ISO 9001: 2015

3. Konsistensi terhadap kualitas layanan yang berlaku di Pengadilan

Tinggi TUN Medan

4. Peningkatan kepuasan pelanggan melalui penerapan Sistem

Manajemen Mutu secara efektif

5. Seluruh persyaratan dan peraturan hukum yang berlaku untuk

Pengadilan Tinggi TUN Medan

6. Aktivitas proses yang sesuai untuk Pengadilan Tinggi TUN Medan dan

yang sudah ditetapkan dalam Undang – undang

4.3.2. Berdasarkan analisis atas isu-isu yang menjadi perhatian, kepentingan dan

harapan dari pemangku kepentingan, dan dengan mempertimbangkan

produk karakteristik jasa layanannya, Pengadilan Tinggi TUN Medan telah

menentukan ruang lingkup sistem manajemen mutunya.

4.3.3. Ruang lingkup Sistem Manajemen Mutu dan pemahaman akan jasa

layanan inti organisasi harus selalu didasarkan pada konsep perencanaan

strategis yang digariskan dan distandarkan pada dokumen yang sudah

ditetapkan.

4.3.4. Fasilitas yang dicakup dalam ruang lingkup implementasi Sistem

Manajemen Mutu Pengadilan TInggi TUN medan adalah sebagai berikut :

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA (TUN) MEDAN

JL. PERATUN MEDAN ESTATE (20371), TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id ,

email: [email protected]

4.3.5. Penerapan sistem manajemen mutu ini mencakup seluruh aktivitas

manajemen, pengelolaan sumber daya, proses utama untuk

penyelenggaraan Peradilan Perkara Banding dan perkara tertentu dimana

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan sebagai pengadilan tingkat

Banding.

Page 19: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

8 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Dalam menerapkan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, Pengadilan

Tinggi Tata Usaha Negara Medan tidak menerapkan (mengecualikan):

Persyaratan 8.3 (Perancangan dan Pengembangan Layanan), dikarenakan tidak ada proses untuk perancangan / desain dan pengembangan dalam proses realisasi pelayanan

Persyaratan 8.4 tentang alat ukur

Pertimbangan dan Alasan terhadap pengecualian persyaratan adalah sebagai berikut : 1. Pengadilan Tinggi TUN Medan tidak melakukan kegiatan desain

karena proses desain sepenuhnya dilakukan oleh Mahkamah Agung

Republik Indonesia. Sehingga, pemenuhan persyaratan Klausul ini

tidak berlaku untuk Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi TUN

Medan.

2. Pengadilan Tinggi TUN Medan tidak menggunakan alat ukur yang

memerlukan kalibrasi berkala, dikarenakan keberterimaan output tidak

ditentukan atau diukur dengan menggunakan alat ukur

4.4. Sistem Manajemen Mutu dan Proses-prosesnya

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan mengembangkan, mendokumentasikan, menerapkan, memelihara, dan meningkatan secara berkelanjutan, keefektifan sistem manajemen mutu, sesuai dengan persyaratan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, dan peraturan perundang-undangan, dengan tujuan untuk meningkatkan kepuasan para pencari keadilan.

Proses dan aktivitas Sistem Manajemen Mutu, mencakup :

a. Aktivitas manajemen, mencakup : memahami konteks organisasi, harapan para

stakeholder, isu – isu internal maupun eksternal, proses bisnis organisasi, penetapan kebijakan dan sasaran mutu, penetapan tanggung jawab dan kewenangan, komunikasi internal, identifikasi dan pengendalian resiko mutu layanan, serta pelaksanaan tinjauan manajemen;

b. Pengelolaan sumber daya, mencakup : proses/kegiatan pengelolaan sumber daya manusia, pengelolaan sarana dan prasarana kerja, lingkungan kerja, serta pengelolaan sumber daya lainnya;

c. Realisasi layanan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, mencakup

proses/kegiatan perencanaan layanan, layanan perkara dan non perkara.

d. Pemantauan, Analisis, dan Perbaikan, mencakup: proses aktivitas pemantauan kepuasan pencari keadilan, internal audit, pemantauan dan pengukuran, peningkatan berkelanjutan, disertai tindakan perbaikan yang dilakukan secara berkesinambungan;

Page 20: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

9 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Hubungan antara proses-proses tersebut di atas, ditunjukkan pada Lampiran 2 (Interaksi Proses untuk Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan).

Untuk memastikan proses-proses tersebut di atas dapat berjalan efektif dan efisien, Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan :

a. Menetapkan metode dan kriteria kendali, yang sesuai dengan persyaratan

peraturan perundang-undangan yang berlaku; b. Menyediakan sumber daya dan informasi yang dibutuhkan, untuk mendukung

pelaksanaan dan pemantauan proses-proses tersebut; c. Mengelola proses-proses tersebut, sesuai dengan persyaratan standar

ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, dan persyaratan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

Korelasi antara proses-proses sistem manajemen mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, terhadap persyaratan standar ISO 9001:2008 Sistem Manajemen Mutu, ditunjukkan pada : Lampiran 3 (Korelasi Proses/Aktifitas Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan terhadap persyaratan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu). Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, juga menetapkan kendali yang diperlukan, terhadap proses-proses atau aktivitas-aktivitas yang dilaksanakan, oleh pihak-pihak ketiga (sub-kontraktor), agar dapat memenuhi persyaratan yang ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku. Kendali terhadap proses tersebut, mencakup pemilihan proses atau aktivitas yang akan diserahkan kepada pihak ketiga, pemilihan pihak yang akan melaksanakan proses/aktivitas tersebut, penyediaan sumber daya untuk penyerahan proses/aktivitas kepada pihak ketiga, dan pemantauan terhadap pelaksanaan proses/aktivitas tersebut secara langsung.

5. TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB MANAJEMEN

5.1. Kepemimpinan dan Komitmen Manajemen

Manajemen Pengadilan Tinggi TUN Medan akan selalu berkomitmen untuk mengembangkan dan memelihara Sistem Manajemen Mutu yang efektif dan efisien dengan fokus pada prinsip-prinsip manajemen kualitas berikut :

5.1.1. Fokus pada Pelanggan

Pelanggan Pengadilan Tinggi TUN Medan menentukan harapan, standar dan persyaratan sistem manajemen mutu. Manajemen Pengadilan Tinggi TUN Medan harus selalu berusaha untuk memahami, memenuhi dan melampaui semua kebutuhan pelanggannya saat ini, termasuk fokus pada perkiraan harapan pelanggan di masa yang akan datang.

Page 21: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

10 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pengadilan Tinggi TUN Medan akan selalu berusaha untuk memahami, memenuhi dan melampaui persyaratan ini. Hal ini mengharuskan organisasi untuk menerapkan analisa dan pengukuran kepuasan pelanggan secara terus menerus. Pendekatan yang berimbang antara pemenuhan kebutuhan pelanggan saat ini dan masa depan dan kebutuhan pengelolaan semua pihak yang berkepentingan harus disertakan juga dalam pengukuran kepuasan pelanggan internal. Pelanggan dapat didefinisikan sebagai berikut : a) Pelanggan Eksternal, berupa para pencari keadilan

b) Pelanggan Internal, adalah seluruh pegawai yang bekerja di

Pengadilan Tinggi TUN Medan.

c) Publik / pihak – pihak lainnya yang dapat terdampak dari aktivitas

penyediaan jasa layanan pengadilan

5.1.2. Kepemimpinan

Manajemen menetapkan visi, tujuan, sasaran terukur dan arahan

pemenuhan kualitas layanan yang berkualitas untuk sistem manajemen

mutu Pengadilan Tinggi TUN Medan. Setiap saat kebutuhan semua pihak

terkait yang berkepentingan dipertimbangkan. Manajemen harus

menerapkan "Pemikiran Berbasis Resiko (Risk Based Thinking)" saat

merencanakan kegiatan sistem manajemen mutu dan memimpin dengan

memberi contoh dan melibatkan semua pegawai secara proaktif dalam

mencapai sasaran mutu. Manajemen memberikan kebebasan untuk

bertindak dengan tanggung jawab dan akuntabilitas. Pemimpin organisasi

mendorong dan mengakui kontribusi para personil yang bekerja untuk

organisasi Pengadilan Tinggi TUN Medan

5.1.3. Keterlibatan Orang

Mutu diyakini sebagai tanggung jawab semua pegawai dan bersifat

intrinsik dalam layanan pengadilan yang diberikan. Organisasi hanya

dapat mencapai visi, sasaran dan sasaran mutu yang terukur dengan

memasukkan semua pegawai. Dalam memberikan nilai tambah, personil

yang bekerja dan terkait dengan proses layanan mutu harus kompeten

dan merupakan perpaduan antara kepuasan kerja, komitmen organisasi,

keterlibatan kerja dan pemberdayaan. Hal ini mencakup persepsi yang

dikomunikasikan dengan baik mengenai kepentingan kerja, kejelasan

harapan kerja, umpan balik dan dialog reguler dengan atasan dan

partisipasi aktif pegawai dalam menghasilkan peluang peningkatan.

Page 22: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

11 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

5.1.4. Pendekatan Proses

Manajemen harus senantiasa mengenali, mengidentifikasi, memahami,

mendokumentasikan dan mengelola proses yang menentukan hasil akhir

dari kegiatan terkait manajemen mutu. Manajemen harus memastikan

bahwa setiap saat persyaratan pelanggan dan persyaratan lainnya

(persyaratan hukum / peraturan) dibangun dalam proses sistem

manajemen mutu. Pengadilan Tinggi TUN Medan mengidentifikasi hal ini

sebagai rangkaian proses input dan output serta menghubungkannya

sebagai serangkaian proses yang saling terkait. Semua pegawai

diharuskan memahami peta proses inti sistem manajemen mutu, yang

harus didefinisikan dalam loop proses PDCA (Plan, Do, Check, Action)

yang terus berlanjut

5.1.5. Perbaikan yang Berkelanjutan

Perbaikan berkelanjutan adalah inti dari Kebijakan Mutu. Semua pegawai

harus memahami Kebijakan Mutu dan manajemen perbaikan.

Manajemen harus membuat komitmen untuk meningkatkan efisiensi dan

efektivitas layanan dan proses, sebagai sasaran kinerja mutu, dengan

tujuan untuk memperbaiki keseluruhan Organisasi Pengadilan Tinggi

TUN Medan.

5.1.6. Pendekatan Berdasarkan Bukti dalam Pengambilan Keputusan

Dalam merumuskan dan membuat keputusan yang efektif dan efisien,

Manajemen harus berdasarkan bukti data dan informasi, serta sekaligus

bertanggung jawab untuk mengumpulkan bukti dengan melakukan

pengamatan, pengukuran, pengujian, atau dengan menggunakan

metode lain yang sesuai untuk menghasilkan data atau Informasi yang

cukup akurat dan dapat diandalkan. Data dan informasi terkait mutu harus

mencakup penentuan, pengukuran dan pemantauan indikator kunci untuk

mengelola kinerja semua proses.

5.1.7. Manajemen Hubungan

Manajemen harus melihat semua pihak eksternal dan internal, yang

berkepentingan sebagai "pemasok" kepada Organisasi, sebagai bagian

penting yang tidak terpisahkan dalam memenuhi kebutuhan dan harapan

pelanggan organisasi. Organisasi berkewajiban meningkatkan kinerja

"pemasok" internal dan eksternal agar menguntungkan pelanggan dan

organisasi. Manajemen harus selalu membangun hubungan yang

menyeimbangkan pertimbangan jangka pendek dengan fokus jangka

Page 23: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

12 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

panjang; Termasuk penyatuan keahlian dan sumber daya dengan mitra,

identifikasi dan pemilihan pemasok utama dan menciptakan dialog

terbuka dengan semua pemangku kepentingan organisasi untuk tujuan

perbaikan dan mengkomunikasikan pencapaian bersama.

5.2. Kebijakan Mutu

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, selaku Pimpinan puncak organisasi, menetapkan dan meninjau secara berkala, kebijakan yang berkaitan dengan mutu, agar selalu sesuai dengan Visi dan Misi Mahkamah Agung Republik Indonesia, dengan Rencana Kerja Tahunan.

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, mengkomunikasikan kebijakan mutu ini di lingkungan kantor, untuk memastikan: bahwa seluruh jajaran memahami dan menerapkan kebijakan mutu tersebut di dalam melaksanakan aktivitasnya

5.3. Tanggung Jawab dan Wewenang

Dalam rangka keefektifan pelaksanaan proses dan aktivitas di dalam institusi, Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan tanggung jawab dan wewenang masing-masing fungsi yang ada di dalam institusi, sesuai dengan Keputusan Mahkamah Agung RI, dan Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, yang selanjutnya dikomunikasikan di dalam organisasi.

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menunjuk salah satu personil Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, sebagai Penanggung Jawab Sistem Manajemen Mutu, yang memiliki tanggung jawab dan wewenang untuk :

a. Memastikan bahwa Sistem Manajemen Mutu telah dikembangkan,

diterapkan, dan dipelihara, sesuai dengan kebijakan organisasi, persyaratan ISO 9001:2008 Sistem Manajemen Mutu, dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

b. Melaporkan kepada Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan,

tentang kinerja sistem manajemen mutu, dan kebutuhan apapun, untuk perbaikan dan peningkatan sistem manajemen mutu.

c. Memastikan adanya kesadaran tentang persyaratan pelayanan peradilan, di

lingkungan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Hal – hal tersebut diatas, berkaitan dengan Klausul 5.3 ISO 9001 : 2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Peran Organisasi, Tugas dan Tanggung jawab.

Page 24: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

13 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

6. PERENCANAAN

6.1. Tindakan Penanganan Resiko dan Peluang

6.1.1. Perencanaan mutu harus berfokus pada pencapaian Sasaran Mutu dan

kebutuhan pelanggan secara efektif, serta mencoba mengurangi semua

risiko operasional potensial yang mencakup risiko layanan, tetapi juga

semua risiko operasional lainnya, berdasarkan konteks organisasi.

Pengadilan Tinggi TUN Medan mempertimbangkan risiko dan peluang

saat mengambil tindakan dalam Sistem Manajemen Mutu, serta saat

menerapkan atau memperbaiki Sistem Manajemen Mutu. Demikian pula,

pertimbangan risiko ini harus diperbarui dalam tinjauan manajemen yang

dilakukan secara periodic.

6.1.2. Semua risiko dan peluang operasional dikelola sesuai dengan prosedur

PROKSI-07/MRE tentang Manajemen resikodan berdasarkan hasil dari

penilaian risiko yang dilakukan dan dievaluasi pada Lembar Kerja

Penilaian Risiko LAMPIR-01/PROKSI-07/MRE

6.1.3. Pengadilan Tinggi TUN Medan telah merencanakan tindakan untuk

mengatasi risiko dan peluang, serta mengintegrasikan dan menerapkan

tindakan yang tepat termasuk evaluasi efektivitas Sistem Manajemen

Mutu.

6.1.4. Setiap tindakan yang diambil untuk mengatasi risiko dan peluang, harus

proporsional dengan dampak potensial pada kesesuaian layanan

Pengadilan

6.2. Sasaran Mutu dan Tindakan Pemenuhan

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan sasaran yang berkaitan dengan mutu di masing-masing fungsi, dan tingkatan yang relevan, serta konsisten dengan Kebijakan Mutu. Sasaran mutu dibuat secara spesifik, dan terukur, untuk periode 1 (satu) tahun. Pencapaian sasaran mutu ini akan dipantau, dan diukur setiap akhir tahun, sebagai bahan masukan bagi Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, untuk menetapkan sasaran mutu tahun berikutnya. Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan bahwa:

Perencanaan Sistem Manajemen Mutu diterapkan, untuk memenuhi

persyaratan peraturan perundangan-undangan.

Integritas Sistem Manajemen Mutu dipelihara, dan apabila ada

perubahan akan direncanakan dan diterapkan.

Page 25: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

14 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Hal ini berkaitan dengan Klausul 5.1 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Kepemimpinan dan Komitmen.

6.3. Perencanaan Terhadap Perubahan

Ketika Organisasi menentukan kebutuhan akan perubahan pada Sistem Manajemen Mutu dan prosesnya, perubahan ini harus selalu direncanakan,

diterapkan, dan kemudian diverifikasi untuk efektivitas.

7. PENDUKUNG

7.1. Sumber Daya

7.1.1. Manajemen menentukan dan menyediakan sumber daya yang

dibutuhkan untuk menerapkan dan memelihara Sistem Manajemen Mutu.

Alokasi sumber daya dilakukan dengan mempertimbangkan kemampuan

dan kendala sumber daya internal yang ada, serta kebutuhan yang terkait

dengan harapan pihak – pihak yang berkepentingan.

7.1.2. Pengelolaan Sumber Daya Manusia

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, bahwa

orang yang melaksanakan pekerjaan yang mempengaruhi mutu,

merupakan orang yang memiliki kompetensi, dan sesuai dengan

peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Rekaman kompetensi, yang mencakup pendidikan, keahlian, pengalaman, dan pelatihan, disimpan dan dipelihara.

Untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia, Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, mengikutsertakan jajarannya dalam program pendidikan dan pelatihan yang diselenggarakan oleh Mahkamah Agung Republik Indonesia, dan pihak terkait lainnya.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 7.2 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Kompetensi

7.1.3. Pengelolaan Prasarana

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menyediakan dan memelihara prasarana, yang dibutuhkan untuk mengembangkan,

Page 26: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

15 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

menerapkan, dan memelihara sistem manajemen mutu, dan menyelenggarakan peradilan, mencakup :

- Bangunan gedung, ruang kerja, dan sarana penting lainnya. - Ruang Sidang, Ruang Pemeriksaan Persiapan, Ruang Pendaftaran

dan Meja Informasi - Pendukung: seperti transportasi, telekomunikasi, dan sistem informasi.

Aktivitas ini diatur dalam prosedur. :

PROKSI-06/TUR tentang Perawatan dan Pemeliharaan Aset BMN.

PROKSI-07/TUR tentang Distribusi Barang-Barang Inventaris Aset BMN.

PROKSI-10/TUR tentang Penghapusan Barang Milik Negara.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 7.1.3 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen

Mutu, mengenai Infrastruktur.

7.1.4. Pengelolaan Lingkungan Kerja

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan dan mengelola lingkungan kerja, yang diperlukan untuk mencapai kesesuaian terhadap persyaratan pelayanan peradilan, yang aman, bersih, dan nyaman. Hal ini berkaitan dengan Klausul 7.1.4 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Lingkungan untuk pengoperasian proses

7.1.5. Sumber daya Pemantauan dan Pengukuran

Pengadilan Tinggi TUN Medan menentukan dan menyediakan

sumber daya yang diperlukan untuk memastikan hasil yang dapat

diandalkan saat pemantauan atau pengukuran digunakan untuk

memverifikasi kesesuaian layanan Pengadilan, dengan persyaratan

yang berlaku.

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan bahwa sumber daya

yang diberikan :

a) Sesuai untuk jenis kegiatan pemantauan dan pengukuran

tertentu yang akan dilakukan;

b) Dipelihara untuk memastikan kesinambungan pelaksanaan

pemantauan dan pengukuran.

Page 27: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

16 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pengadilan Tinggi TUN Medan menyimpan informasi

terdokumentasi yang sesuai sebagai bukti pelaksanaan

pemantauan dan pengukuran.

7.1.6. Pengetahuan Organisasi

Pengadilan Tinggi TUN Medan menganggap bahwa pengetahuan khusus

yang diperlukan untuk setiap aktivitas operasional sebagai sumber daya

yang penting untuk memastikan personel dan proses yang konsisten

akan mencapai kesesuaian produk dan layanan yang diberikan oleh

Organisasi. Pengetahuan organisasi tertentu didefinisikan, dipelihara dan

tersedia untuk sejauh yang diperlukan dan diatur dalam prosedur yang

tepat.

7.2. Kompetensi

Pengadilan Tinggi TUN Medan telah menentukan unsur-unsur yang diperlukan untuk memastikan kompetensi orang-orang melakukan aktivitas pekerjaan yang dapat mempengaruhi efektivitas Sistem Manajemen Mutu. Unsur – unsur tersebut adalah sebagai berikut :

Memastikan pegawai yang kompeten atas dasar latar belakang pendidikan,

pelatihan dan pengalaman

Melakukan deskripsi pekerjaan termasuk ketentuan kompetensi tertentu

Mengukur kinerja untuk setiap pegawai yang dilakukan secara tahunan

Menyediakan program kerja untuk pencapaian sasaran mutu

Mengambil tindakan bila diperlukan untuk membantu personel yang

menunjukkan kinerja kurang memuaskan dari hasil yang diinginkan

7.3. Kesadaran

Pengadilan Tinggi TUN Medan telah menentukan hal – hal utama yang perlu diketahui dan dipahami bagi setiap personel dalam menjalankan aktivitas pekerjaannya, adalah sebagai berikut :

Memahami Kebijakan Mutu

Memahami sasaran mutu yang terkait dengan pekerjaannya

Memahami kontribusinya dalam efektivitas dan perbaikan kinerja Sistem

Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi TUN Medan

Memahami implikasi dari ketidaksesuaian dengan persyaratan Sistem

Manajemen Mutu

Page 28: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

17 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

7.4. Komunikasi 7.4.1. Manajemen memastikan bahwa sistem komunikasi yang sesuai ditetapkan

dalam organisasi.

7.4.2. Manajemen harus mendefinisikan dan menerapkan komunikasi yang

efektif dan efisien mengenai masalah sistem manajemen mutu organisasi.

7.4.3. Parameter komunikasi dari sistem manajemen mutu meliputi :

a) Pemahaman terhadap Kebijakan Mutu

b) Mempromosikan pola pikir Berbasis Risiko

c) Tujuan Sistem Manajemen Mutu organisasi

d) Hasil pengukuran dan pemantauan yang obyektif

e) Rencana perbaikan berkelanjutan dan ide – ide inovasi

f) Seluruh persyaratan peraturan dan perundangan yang berlaku

untuk Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara

g) Seluruh persyaratan ISO 9001 : 2015, Sistem Manajemen Mutu

7.4.4 Manajemen juga harus selalu berkomitmen untuk berkomunikasi dan memenuhi semua persyaratan pelanggan internal dan eksternal serta persyaratan peraturan dan peraturan, dengan cara sebagai berikut : a) Pelatihan pegawai secara terus-menerus terhadap kepatuhan

peraturan dan pemenuhan kompetensi, yang dilakukan oleh Pusdiklat

Mahkamah Agung RI

b) Dokumentasi rinci tentang persyaratan pelanggan dan hukum

c) Memahami kebutuhan dan harapan pelanggan eksternal dan

mentransfer informasi ini kepada pegawai melalui media sosialisasi

d) Mendorong semua pegawai untuk berkontribusi terhadap Pemikiran

Berbasis Risiko pada semua proses operasional

e) Memahami dan mengkomunikasikan kebutuhan dan harapan

pelanggan internal dan mentransfer informasi ini ke dalam kegiatan

terdokumentasi

f) Mendorong pegawai untuk terus berupaya meningkatkan kepuasan

pelanggan secara terus menerus.

7.4.5. Metode komunikasi meliputi :

a) Rapat Tinjauan Manajemen

b) Rapat (periodik, terjadwal dan / atau tidak terjadwal) untuk membahas

aspek Sistem Manajemen Mutu

c) Penggunaan proses tindakan korektif untuk penanganan

ketidaksesuaian atau saran perbaikan

d) Penggunaan hasil analisis data

e) Penggunaan hasil proses audit internal

Page 29: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

18 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

f) Pertemuan reguler dengan seluruh pegawai

g) Memo internal kepada seluruh pegawai

7.4.6. Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan dan

menerapkan proses komunikasi internal, untuk : mengkomunikasikan kebijakan dan sasaran mutu organisasi, peraturan perundang-undangan, keluhan, dan umpan balik dari pencari keadilan dan masyarakat, serta kinerja sistem manajemen mutu dalam institusi.

Komunikasi internal dilaksanakan melalui rapat berkala, papan pengumuman, sarana komunikasi analog dan digital serta memo.

Seluruh aktivitas Komunikasi Pengadilan Tinggi TUN Medan berkaitan dengan Klausul 7.4 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Komunikasi.

7.5. Informasi Terdokumentasi

7.5.1. Dokumentasi Sistem Manajemen Mutu

Dokumentasi sistem manajemen mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan mencakup :

a. Kebijakan dan Sasaran Mutu;

b. Panduan Mutu;

c. Prosedur dan Catatan yang disyaratkan oleh standar ISO

9001:2008 Sistem Manajemen Mutu;

d. Dokumen-dokumen, termasuk catatan-catatan, yang diperlukan

untuk memastikan keefektifan perencanaan, pelaksanaan, dan

kendali dari proses-proses tersebut di atas, antara lain: struktur

organisasi, peraturan dan undang-undang;

Hal ini berkaitan dengan Klausul dalam ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu :

7.5.2, mengenai Perubahan dan Pembaharuan

7.5.3, mengenai Pengendalian Informasi terdokumentasi

7.5.2. Pengelolaan Informasi Terdokumentasi

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menyadari akan pentingnya dokumen, termasuk catatan, dalam melaksanakan aktivitas institusi, oleh karena itu: menetapkan dan memelihara sebuah prosedur untuk mengendalikan dokumen dan rekaman, yang berkaitan dengan penyelenggaraan peradilan di Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Page 30: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

19 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menjamin, bahwa sebelum digunakan setiap dokumen yang digunakan untuk keperluan perencanaan, pelaksanaan, dan pengendalian aktivitas di Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, serta penerapan sistem manajemen mutu, telah ditinjau dan disetujui oleh pihak-pihak yang berwenang, dan distribusinya dikendalikan sesuai dengan PROKSI-01/MRE, tentang Pengendalian Dokumen. Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, bahwa dokumen yang berasal dari pihak luar dan digunakan di Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, diidentifikasi dan distribusinya, dikendalikan sesuai PROKSI-01/TUR tentang Pengelolaan Surat Masuk Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menjamin, bahwa catatan untuk memberikan bukti kesesuaian terhadap persyaratan dan hasil pelaksanaan suatu kegiatan, dipelihara dan dijaga dari kerusakan / hilang, serta mudah diambil (bila diperlukan). Pelaksanaan pengendalian arsip Kesekretariatan, diatur dalam PROKSI-02/MRE tentang Pengendalian Rekaman. Pelaksanaan pengendalian arsip Perkara, diatur dalam PROKSI-03/HUM, tentang Pengelolaan Arsip Perkara.

8. PENDUKUNG

8.1. Perencanaan dan Pengendalian Operasional

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, merencanakan dan mengembangkan proses yang diperlukan, untuk merealisasikan kegiatan pelayanan peradilan, yang sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Perencanaan mencakup dan mempertimbangkan :

Penetapan persyaratan pelayanan peradilan.

Informasi yang berkaitan dengan konteks organisasi

Sumber daya dan kemampuan saat ini

Kebutuhan untuk dokumentasi, dan realisasi pelayanan peradilan.

Kegiatan verifikasi, validasi, pemantauan, dan penetapan kriteria mutu.

Rekaman yang diperlukan, untuk memberikan bukti, bahwa kegiatan pelayanan peradilan memenuhi persyaratan peraturan perundang-undangan berlaku.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 8.1 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Perencanaan dan Pegendalian Operasional

Page 31: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

20 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

8.2. Penetapan Persyaratan Layanan Peradilan

8.2.1. Komunikasi Pelanggan

Pengadilan Negeri TUN Medan telah menerapkan sistem yang efektif untuk berkomunikasi dengan pelanggan. Sistem komunikasi pelanggan termasuk, namun tidak terbatas, pada :

Informasi yang berkaitan dengan produk dan layanan

Pertanyaan, kontrak dan penanganan perkara, termasuk perubahan

(bila ada)

Umpan balik pelanggan, termasuk keluhan pelanggan

Persyaratan khusus untuk tindakan kontingensi, jika relevan

Pengaduan dari para pencari keadilan, atau dari pihak-pihak lainnya, akan ditangani dan diselesaikan oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, sesuai dengan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku.

Untuk pelayanan pengaduan disalurkan melalui Kepaniteraan Hukum,

mengacu pada PROKSI-04/HUM tentang Penanganan Laporan

Pengaduan

8.2.2. Penentuan Persyaratan Terkait Produk dan Layanan

Dalam penanganan Perkara, berkas perkara dari Para Pihak yang diterima ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan setelah diteliti, kemudian dicatat. Pelaksanaan kegiatan layanan tersebut mengacu pada SOP sebagai berikut :

PROKSI-01/PER Pemeriksaan Berkas Perkara Banding

PROKSI-06/PER Penerimaan Perkara Gugatan

PROKSI-09/PER Penerimaan Perkara Kasasi

Hal ini berkaitan dengan Klausul 7.1 ISO 9001:2008 Sistem Manajemen

Mutu

8.2.3. Tinjauan Persyaratan terkait Layanan Pengadilan

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan bahwa organisasi memiliki kemampuan untuk memenuhi persyaratan untuk produk dan jasa yang dibutuhkan pelanggan. Manajemen melakukan tinjauan terhadap kontrak /

Page 32: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

21 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

produk layanan sebelum menyediakan produk layanan yang dibutuhkan kepada pelanggan. Proses peninjauan minimal meliputi:

Persyaratan yang ditentukan oleh pelanggan, termasuk persyaratan

untuk kegiatan pengiriman dan pasca pengiriman

Persyaratan tidak dinyatakan oleh pelanggan, tetapi yang diperlukan

untuk penggunaan yang dimaksudkan

Persyaratan yang ditentukan oleh organisasi

Persyaratan hukum dan peraturan yang berlaku untuk produk dan jasa

Kontrak atau persyaratan yang berbeda dari yang dinyatakan

sebelumnya

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan kontrak, persyaratan lain yang berbeda dari yang ditetapkan sebelumnya, ditinjau dan disetujui sebelum memasukkan ke dalam sistem manajemen mutu organisasi. Pengadilan Tinggi TUN Medan menyimpan informasi terdokumantasi yang berlaku dari tinjauan awal dan pada setiap pelanggan baru / direvisi atau persyaratan pihak eksternal yang berlaku untuk produk dan layanan yang diberikan.

8.2.4. Perubahan pada Persyaratan Layanan Pengadilan

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan bahwa informasi

terdokumentasi yang relevan dilakukan perubahan, maka perubahan

tersebut diketahui oleh personil yang terkait dan relevan mengenai

persyaratan yang diubah.

8.3. Desain dan Pengembangan Layanan Pengadilan [ Dikecualikan ]

8.4. Pengendalian Layanan Eksternal

8.4.1. Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan barang yang

dibeli sesuai dengan persyaratan yang telah ditetapkan. Pembelian barang

dilakukan melalui proses pemilihan pemasok, penerbitan dokumen

permintaan barang dan pemeriksaan barang yang dibeli sesuai dengan

kebijakan organisasi.

Page 33: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

22 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pemilihan pemasok dilakukan untuk memastikan kemampuan pemasok

dalam menyediakan barang yang sesuai dengan persyaratan yang

ditetapkan, sedangkan pemeriksaan barang yang dibeli dilaksanakan

untuk memastikan bahwa barang yang diserahkan sesuai dengan

persyaratan pembelian yang ditetapkan dalam dokumen permintaan

barang.

8.4.2. Jenis dan Tingkat Pengendalian

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan pembelian produk yang

disediakan oleh penyedia eksternal dikendalikan pada aspek yang tidak

mempengaruhi kemampuan mereka untuk secara konsisten

menyampaikan produk yang sesuai dengan kebutuhan internal proses.

Pengadilan Tinggi TUN Medan, melalui penanggung jawab pengadaan dan

pembelian barang akan senantiasa :

1. Memastikan bahwa barang yang disediakan secara eksternal tetap

berada dalam kendali Sistem Manajemen Mutu

2. Menentukan bentuk pengendalian yang akan diterapkan ke penyedia

eksternal dan yang akan diterapkan pada produk / barang yang

diberikan

3. Mempertimbangkan hal – hal sebagai berikut :

1) Dampak potensial dari penyediaan barang oleh penyedia

eksternal mengenai kemampuannya untuk secara konsisten

memenuhi persyaratan organisasi dan persyaratan perundang-

undangan dan peraturan yang berlaku.

2) Efektivitas pengendalian yang diterapkan oleh penyedia eksternal,

untuk memastikan ketersediaan barang sesuai persyaratan

organisasi

4. Menentukan verifikasi atau kegiatan lain yang diperlukan untuk

memastikan bahwa barang yang diberikan secara eksternal memenuhi

persyaratan

8.4.3. Informasi Untuk Penyedia Eksternal

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menetapkan kriteria untuk

pemilihan dan evaluasi pemasok mencakup harga, ketersediaan barang,

kualitas barang dan pelayanan.

Page 34: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

23 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Dalam melakukan kendali terhadap penyedia eksternal, Pengadilan Tinggi

TUN Medan melakukan hal – hal sebagai berikut :

1. Orang yang membeli harus memastikan bahwa semua

persediaan dan layanan yang diperoleh dari pemasok sesuai

dengan persyaratan yang ditentukan.

2. Jenis dan tingkat pengendalian tergantung pada efek dari barang

yang dibeli pada realisasi penyediaan barang berikutnya, dengan

mempertimbangkan semua faktor risiko potensial yang terkait

dengan pemasok.

3. Organisasi harus memilih pemasok berdasarkan kemampuan

mereka untuk memenuhi dan melampaui persyaratan dalam

analisis evaluasi pemasok terdokumentasi awal, mengikuti

evaluasi kinerja pemasok tahunan.

8.5. Penyediaan Layanan Pengadilan

8.5.1. Pengendalian Layanan Pengadilan

Manajemen Pengadilan Tinggi TUN Medan melakukan layanan

pengadilan dalam kondisi terkendali dengan metoda pengendalian yang

direncanakan. Hal Ini termasuk namun tidak terbatas pada :

1. Tersedianya informasi yang menggambarkan karakteristik

persyaratan layanan dan proses

2. Tersedianya prosedur dan instruksi kerja untuk semua proses

layanan yang mencakup semua risiko operasional yang relevan

3. Pelaksanaan pengawasan

4. Pelaksanaan kegiatan pelepasan produk putusan, pengiriman dan

pasca pengiriman berkas kepada Pengadilan pengaju

5. Melakukan validasi setiap perubahan proses, untuk menunjukkan

kemampuan proses dalam mencapai hasil yang direncanakan.

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, bahwa proses pelayanan peradilan dari pencari keadilan dilakukan tepat waktu, oleh Hakim/Majelis Hakim dan Panitera Pengganti, yang profesional, imparsial, independen, dan jujur mengacu pada SOP sebagai berikut:

PROKSI-01/KIM , Putusan Tingkat Banding

PROKSI-02/KIM , Putusan Tingkat Pertama TUN Pilkada

PROKSI-03/KIM , Putusan Tingkat Pertama Lelang

Page 35: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

24 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

PROKSI-01/PAN, Panggilan Pemeriksaan Persiapan/Persidangan

PROKSI-02/PAN, Berita Acara Sidang Putusan Banding/ Pemeriksaan Persiapan/Persidangan

PROKSI-05/PAN, Surat Pemberitahuan Amar Putusan

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, bahwa

Penetapan atau Putusan Hakim/Majelis hakim disampaikan kepada

Pengadilan Pengaju, dan dilaksanakan mengacu pada :

PROKSI-02/JUR, Pelaksanaan Eksekusi BHT

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menyediakan dan melaksanakan kegiatan pelayanan non perkara kepada masyarakat dan memastikan layananan dapat dilakukan tepat waktu mengacu pada :

PROKSI-05/HUM, Penanganan Meja Informasi

8.5.2. Identifikasi dan Kemampuan Telusur

Pengadilan Tinggi TUN Medan mengidentifikasi layanan dengan cara yang sesuai untuk seluruh operasional layanan. Apabila kemampuan telusur merupakan persyaratan, organisasi menentukan dan mencatat identifikasi yang unik dari produk. Untuk menjamin kemampuan telusur sesuai dengan persyaratan, organisasi menetapkan prosedur untuk :

Implementasi identifikasi untuk seluruh proses

Sistematika kemudahan pengarsipan

8.5.3. Kepemilikan Pelanggan dan Penyedia Eksternal

Pengadilan Tinggi TUN Medan menjaga properti milik pelanggan atau penyedia eksternal ketika berada di bawah kendali organisasi, atau sedang digunakan dalam proses penanganan perkara. Prosedur ditetapkan untuk mengendalikan, menyimpan, dan memelihara barang milik pelanggan dan penyedia ekternal dalam kaitannya dengan operasional proses

8.5.4. Preservasi Seluruh dokumen dan berkas perkara, pada tahap penyelesaian

perkara atau pengiriman kepada Pengadilan pengaju, harus

ditangani dengan cara yang baik untuk mencegah kerusakan.

Page 36: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

25 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Metoda pengelolaan yang dilakukan adalah sebagai berikut :

1. Penggunaan konfigurasi dalam pengarsipan berkas, harus

didefinisikan dan diterapkan.

2. Dokumentasi pengiriman harus ada untuk mengidentifikasi

produk, pelanggan dan tujuan.

3. Perusahaan harus memastikan bahwa dokumen yang

menyertainya untuk produk tersebut ada pada saat pengiriman

sebagaimana ditentukan dalam kontrak / pesanan dan

dilindungi terhadap kerugian dan kemunduran.

8.5.5. Kegiatan Pasca Pengiriman

Pengadilan Tinggi TUN Medan memelihara informasi terdokumentasi dari semua produk yang dikirim kepada pelanggan. Kegiatan pasca pengiriman juga termasuk menerima umpan balik dari pelanggan terhadap pemenuhan kebutuhan pelanggan

8.5.6. Pengendalian Perubahan

Pengadilan Tinggi TUN Medan melakukan peninjauan dan pengendalian terhadap perubahan pada operasional layanan dan sejauh yang diperlukan untuk memastikan kesesuaian terhadap pemenuhan persyaratan pelanggan atau persyaratan internal. Perubahan pada proses dapat dimulai sebagai akibat dari :

Modernisasi berdasarkan hasil analisis konteks organisasi

Kebutuhan pihak yang berkepentingan, atau umpan balik pelanggan

Ketika kerentanan terdeteksi dan (atau) peluang untuk perbaikan teridentifikasi

Dokumen dari Tinjauan Manajemen dan monitor perubahan yang mempengaruhi proses perubahan, disimpan dan dipelihara sebagai informasi terdokumentasi

8.6. Pelepasan Layanan Pengadilan

Pengadilan Tinggi TUN Medan memantau dan mengukur karakteristik produk dan layanan yang dihasilkannya. Proses ini dilakukan dengan pemeriksaan akhir untuk memverifikasi bahwa persyaratan telah dipenuhi. Prosedur terdokumentasi telah ditetapkan untuk aktivitas pemeriksaan produk. Rekaman dan informasi dari aktivitas pemeriksaan didokumentasikan, termasuk bukti kesesuaian dengan kriteria keberterimaan. Catatan pemeriksaan dipelihara

Page 37: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

26 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, kelengkapan berkas perkara yang masuk dari pengadilan tingkat pertama dan pihak pengaju lainnya diperiksa kelengkapannya.

Kegiatan tersebut diatur dalam prosedur :

PROKSI-01/PER, Pemeriksaan Berkas Perkara Banding

PROKSI-06/PER, Penerimaan Perkara Gugatan

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan bahwa perkara yang telah diputus oleh Hakim/Majelis Hakim, yang diajukan untuk dilakukan upaya hukum oleh para pihak, diperiksa kelengkapan berkas perkaranya sebelum diteruskan ke Mahkamah Agung.

Kegiatan tersebut diatur dalam prosedur :

PROKSI-05/PER, Pengiriman Berkas Perkara Banding

PROKSI-10/PER, Pengiriman Berkas Perkara Kasasi

Terhadap perkara yang diajukan Upaya Hukum, dicatat dalam Buku Register, dan dipantau perkembangannya, melalui aplikasi online Direktori Putusan Mahkamah Agung

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan menerapkan SOP untuk pelaksanaan Pemberitahuan Putusan Upaya Hukum dalam perkara mengacu PROKSI-02/JUR tentang Pelaksanaan Eksekusi BHT.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 8.6 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai pelepasan atas jasa layanan

8.7. Pengendalian Ketidaksesuaian Layanan Pengadilan

Pengadilan Tinggi TUN Medan memastikan bahwa produk atau jasa yang tidak sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan diidentifikasi dan dikendalikan untuk mencegah penggunaan yang tidak disengaja. Rekaman ketidaksesuaian dipertahankan sebagaimana diperlukan dan meliputi :

Deskripsi ketidaksesuaian

Deskripsi tindakan yang lakukan

Deskripsi konsesi yang diperoleh

Iidentifikasi kewenangan memutuskan tindakan sehubungan dengan ketidaksesuaian yang terjadi

Apabila dilakukan koreksi terhadap produk layanan, maka dilakukan pemeriksaan kembali untuk spesifikasi dan persyaratan. Hal ini untuk memastikan kesesuaian dengan harapan pelanggan. Ketika produk tidak sesuai terdeteksi setelah pengiriman, Pengadilan Tinggi TUN Medan akan mengambil tindakan yang sesuai dengan dampak potensial dari ketidaksesuaian

Page 38: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

27 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

9. EVALUASI KINERJA

9.1. Pemantauan, Pengukuran, Analisa, dan Evaluasi

9.1.1. Tujuan dari pemantauan, pengukuran, analisis dan evaluasi adalah untuk memastikan kriteria proses, karakteristik produk, kinerja dan efektivitas Sistem Manajemen Mutu (SMM). Hasil dari pemantauan dan pengukuran dievaluasi.Laporan informasi yang disajikan kepada manajemen sebagai bahan tinjauan umum dan membuat keputusan tentang peluang perbaikan

9.1.2. Kepuasan Pelanggan

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menyediakan dan melaksanakan kegiatan pemantauan kepuasan Pencari Keadilan, melalui layanan pengaduan dan kotak saran, mengacu pada PROKSI-04/HUM tentang Penanganan Laporan Pengaduan.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 9.1.2 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Kepuasan Pelanggan

9.1.3. Analisa dan Evaluasi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan, mengumpulkan, dan menganalisis data yang sesuai, untuk memperagakan kesesuaian, dan keefektifan sistem manajemen mutu, serta mengevaluasi, apakah perbaikan berkelanjutan dari sistem manajemen mutu, dapat dilaksanakan. Hal ini mencakup, data yang dihasilkan dari pemantauan, dan pengukuran, serta dari sumber lain yang relevan.

Analisis data dilakukan, untuk memberikan informasi, yang berkaitan dengan :

Kepuasan atau Pengaduan pencari keadilan.

Pelayanan Peradilan.

Penanganan dan penyelesaian Perkara.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 9.1.3 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Analisis dan Evaluasi

Page 39: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

28 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

9.2. Audit Internal

Pengadilan Timggi Tata Usaha Negara Medan, mengelola kegiatan audit internal, untuk menilai kesesuaian penerapan sistem manajemen mutu terhadap kebijakan mutu, persyaratan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Pengelolaan dan pelaksanaan audit internal, diatur dalam Prosedur Internal Audit, mengacu pada PROKSI-03/MRE tentang Audit Internal.

Auditor, yang ditunjuk oleh Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, bebas dari konflik kepentingan, dan tidak melakukan audit terhadap bidang/proses yang menjadi tanggung jawabnya.

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan memastikan, bahwa perbaikan terhadap ketidaksesuaian yang ditemukan oleh auditor, dilaksanakan tanpa ditunda-tunda, dan tindakan perbaikan diterapkan, untuk menghilangkan akar penyebab ketidaksesuaian, agar tidak terjadi kembali ketidaksesuaian yang sama.

Tim Audit, melakukan verifikasi terhadap tindakan-tindakan tersebut, dan menilai keefektifan tindakan perbaikan yang diterapkan. Rekaman pelaksanaan audit, berikut tindaklanjutnya, dipelihara sesuai dengan Prosedur Pengendalian Rekaman.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 9.2 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Audit Internal

9.3. Tinjauan Manajemen

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, meninjau sistem manajemen mutu organisasi secara berkala, dan terencana : minimal 1 (satu) tahun, untuk menilai kesesuaian, kecukupan, dan keefektifan sistem manajemen mutu tetap terpelihara, serta menetapkan tindakan untuk meningkatkan keefektifan sistem manajemen mutu secara berkelanjutan.

Rekaman yang berkaitan dengan pelaksanaan tinjauan manajemen, akan disimpan dan dipelihara, sesuai Standar Operational Prosedur (SOP).

Masukan untuk tinjauan manajemen, mencakup antara lain:

1. Status tindakan dari tinjauan manajemen sebelumnya 2. Perubahan atas isu eksternal dan internal yang relevan dengan sistem

manajemen mutu 3. Informasi tentang kinerja dan efektivitas sistem manajemen mutu, termasuk

tren dalam :

Page 40: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

29 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

3.1. Kepuasan pelanggan dan umpan balik dari pihak

berkepentingan

3.2. Sejauh mana sasaran mutu telah dipenuhi

3.3. Kinerja proses dan kesesuaian produk dan layanan

3.4. Ketidaksesuaian dan tindakan perbaikan

3.5. Pemantauan dan pengukuran hasil

3.6. Hasil audit

3.7. Kinerja penyedia eksternal

4. Kecukupan sumber daya 5. Efektivitas tindakan yang diambil untuk menangani risiko dan peluang 6. Peluang untuk peningkatan.

. Sedangkan, keluaran dari tinjauan manajemen, mencakup : 1. Peluang untuk peningkatan pada jasa layanan berkaitan dengan

pemenuhan persyaratan dan kualitas mutu layanan

2. Sumber daya yang diperlukan untuk peningkatan perbaikan.

Pelaksanaan Tinjauan Manajemen, diatur dalam PROKSI-06/MRE, tentang Tinjauan Manajemen.

Hal ini berkaitan dengan Klausul 9.3.2 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Tinjauan Manajemen

10. Peningkatan

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, meningkatkan keefektifan sistem manajemen mutu secara berkelanjutan, melalui: penggunaan kebijakan mutu, sasaran mutu, hasil audit, analisis data, tindakan perbaikan, tindakan pencegahan, dan tinjauan manajemen, dengan mengacu pada PROKSI-05/MRE tentang Tindakan Korektif dan Preventif.

Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan dan menerapkan tindakan perbaikan, untuk menghilangkan penyebab ketidaksesuaian, dengan tujuan untuk: mencegah terulang kembali ketidaksesuaian yang sama. Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, menetapkan dan menerapkan tindakan, untuk menghilangkan penyebab potensial terjadinya ketidaksesuaian, dengan tujuan untuk: menghindari terjadinya ketidaksesuaian. Hal ini berkaitan dengan Klausul 10 ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu, mengenai Peningkatan

Page 41: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN JL. PERATUN MEDA ESTATE (20371),TELP.061-6627855 FAX. 061-6617552 web: www.pttun-meda.go.id , email: [email protected]

Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen.

Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU

30 MANUAL SISTEM MANAJEMEN MUTU PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MEDAN

11. LAMPIRAN

Lampiran 1; Proses per Bagian ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

Lampiran 2; Interaksi Proses ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

Lampipran 3; Korelasi Proses/Aktivitas terhadap persyaratan ISO 9001:2015 Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Lampiran 4; Matriks dokumen ISO 9001 : 2015, Sistem Manajemen Mutu Pengadilan Tinggi TUN Medan

Lampiran 5; Visi dan Misi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Lampiran 6; Deskripsi Kerja per-Bagian Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Lampiran 7; Stakeholder management dan Isu – isu Internal / Eksternal

Page 42: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

PROSES BISNIS

PENGADILAN TINGGI TUN MEDAN

Page 43: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

1. BISNIS PROSES HAKIM

KEPANITERAAN PERKARA

Administrasi Perkara

PANITERA Penyampaian

Penetapan Gugatan

HAKIM PenyelesaianPerkarad

anPengawas

PANITERA PENGGANTI

AdministrasiPersidangandanBerkasPerkara

PARA PIHAK Pihak Penggugat dan

Pihak Tergugat

PENGAWASAN BIDANG - Sub Bagian Keuangan

dan Pelaporan - Sub Bagian Rumah

Tangga dan Tata Usaha

- Sub Bagian Perencanaan dan Program

- Sub Bagian Kepegawaian dan Teknologi Informasi

- Kepaniteraan Hukum - Kepeniteraan

Perkara - Pengadilan

Sewilayah PTTUN Medan

WAKIL KETUA PENGADILAN

Penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan

Page 44: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

2. BISNIS PROSES PANITERA PENGGANTI

HAKIM

PANITERA PENGGANTI

1. Menerima berkas perkara Banding dari

Hakim Ketua Majelis dan menyerahkan ke

Hakim Anggota.

2. Membuat Berita Acara Sidang.

3. Mengetik konsep Surat Penetapan hari

Sidang atas perintah Hakim Ketua Majelis.

4. Membantu Hakim dalam persidangan serta

mempersiapkan dan mencatat jalannya

persidangan (kecuali ada Acara Sidang

Pemeriksaan Tambahan), dan memanggil

para pihak atas perintah Ketua

Majelis/Membuat Surat Panggilan.

5. Memberitahukan Amar Putusan perkara

kepada Panitera Muda Perkara.

6. Menyerahkan berkas perkara kepada

Kepaniteraan perkara yang telah diminutasi.

PANITERA

PANITERA MUDA

PERKARA

Jurusita Pengganti

Page 45: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

3. BISNIS PROSES JURUSITA PENGGANTI

PANITERA Perintah

PANITERA PENGGANTI Pembuat Surat

JURUSITA PENGGANTI

Pengirim Surat

PARA PIHAK Penerima Surat

KEPANITERAAN PERKARA

Pengelola Dana Keuangan Perkara

KPU/BAWASLU Eksekutor Putusan

Page 46: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

4. BISNIS PROSES KEPANITERAAN PERKARA

HAKIM Penyelesian Perkara

KETUA PENGADILAN Pengambil

Keputusan/Kebijakan Tertinggi

PANITERA Verifikator

KEPANITERAAN PERKARA

Pengelolaan Administrasi Perkara

SUB BAGIAN RUMAH TANGGA & TATA

USAHA Pengelolaan Persuratan

Berkas Perkara

KEPANITERAAN HUKUM

Pengarsipan Berkas Perkara Berkekuatan

Hukum Tetap

SUB BAGIAN KEUANGAN & PELAPORAN

Penyetor Hak-Hak Kepaniteraan

PANITERA PENGGANTI

Minutasi Perkara

JURUSITA PENGGANTI Pengirim Surat dan Pelaksana Eksekusi

SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN &

TEKNOLOGI INFORMASI

Pemberi Surat Perjalan Dinas

PENGADILAN PENGAJU Berkas Perkara Banding

PENCARI KEADILAN Para Pihak Beperkara

MAHKAMAH AGUNG RI Berkas Perkara Kasasi

Page 47: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

5. BISNIS PROSES KEPANITERAAN HUKUM

KETUA

Pengambil Keputusan/

Kebijakan Tertinggi

PANITERA

VERIVIKATOR

PANMUD HUKUM

Pengelolaan Arsip

Perkara & Laporan

SUB BAGIAN

TATA USAHA &

RUMAH TANGGA

Pengelolaan Surat

Menyurat

Masyarakat,

Aparatur Internal,

Instansi Terkait

KEPANITERAAN PERKARA

Berkas Perkara yang Telah BHT (Berkekuatan

Hukum Tetap)

Meja Informasi

& Pengaduan

WAKIL KETUA

Koord.Pengawasan

Page 48: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

6. BISNIS PROSES SUB BAGIAN RENCANA PROGRAM DAN ANGGARAN

SUB RENCANA

PROGRAM DAN

ANGGARAN

SATKER WILAYAH

PTTUN MEDAN

KANWIL DJPBN

DIRJENMILTUN

BIRO PERENCANAAN

DAN BIRO

PERLENGKAPAN

MAHKAMAH AGUNG

SUB BAGIAN TU

DAN RT

SUB BAGIAN

KEPEGAWAIAN /TI

DINAS TARUKIM

SUB BAGIAN

KEUANGAN DAN

PELAPORAN

KEPALA BAGIAN

PERENCANAAN DAN

KEPEGAWAIAN

Panitera

SEKRETARIS/KPA

KPT TUN MEDAN

Page 49: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

7. BISNIS PROSES SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN TEKNOLOGI

INFORMASI

Sekretaris

Verifikasi dan Persetujuan

Kabag. Kepeg. Verifikasi dan Persetujuan

Sub. KP & TI Pengelolaan Adm.

Kepeg.

Sub TU & RT

Surat menyurat (surat masuk dan

Surat keluar)

Sub. KU & Laporan Pelaksanaan hak

Keuangan (SK Kenaikan Pangkat,

SK KGB, Rekap Uang Makan,dan

Remunerasi)

Sub Renpro DUK dan Bezzeting

KETUA

PenandatangananSurat

Page 50: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

8. BISNIS PROSES SUB BAGIAN KEUANGAN DAN PELAPORAN

KPT

Pengawas Keuangan

Subbag Renprog dan Anggaran Pagu belanja dan POK

Subbag TU dan RT

Pengelolaan fasilitas kantor, surat – menyurat,

kuitansi belanja

persediaan barang

Subbag

Kepegawaian dan TI

Data Pegawai

Promosi, Mutasi,

Hukuman Disiplin

,Absensi, Gaji Berkala

KPA / PPK (Sekretaris)

Pengambil Keputusan Tertinggi

Kabag Umum dan Keuangan

Verifikator

Kasubbag Keuangan dan Pelaporan

- Pengelolaan DIPA (Belanja

Pegawai, Barang dan Belanja

Modal dan Revisi Anggaran)

- Laporan Remunerasi

- Laporan PNBP

- Laporan SAIBA

- Laporan Realisasi Anggaran

- Laporan BMN

- E-Monev

Panmud Perkara

Penyetoran PNBP

Biro Keuangan MA RI, Biro Perlengkapan MA RI, Dirjen

Badilmiltun, KPPN, DJPBN, KPKNL, DJKN, Korwil (PTA Medan)

Page 51: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

9. BISNIS PROSES SUB BAGIAN TATA USAHA DAN RUMAH

`

KPT PENGAMBILAN KEPUTUSAN/

KEBIJAKAN TERTINGGI

SEKRETARIS VERIFIKATOR

KABAG UMUM DAN KEU VERIFIKATOR

SUB TU & RT

PENGELOLAAN FASILITAS KANTOR, SURAT MENYURAT,

BELANJA ATK

BAG. PERKARA BERKAS PERKARA

MA, KPKNL,BPN, SAMSAT, PLN, TELKOM, PDAM

LAPORAN

SEMUA SUB. BAG.

PERSURATAN

Page 52: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-01/MANUAL-00

10. BISNIS PROSES PENGADAAN BARANG DAN JASA

Keterangan : KPA : Kuasa Pengguna Anggaran KPB : Kuasa Pengguna Barang ULP : Unit Layanan Pengadaan Kelompok Pengadaan Barang dan Jasa :

1. Pejabat Pembuat Komitmen 2. Pejabat Pemeriksa dan Pemerima Barang Jasa

SEKRETARIS /

KPA / KPB

PEJABAT PENGADAAN

/ ULP

KELOMPOK

PENGADAAN BARANG

DAN JASA

SUB BAGIAN

KEUANGAN &

PELAPORAN

SUB BAGIAN

KEUANGAN &

PELAPORAN

PENYEDIA BARANG

DAN JASA

Page 53: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

0 Manual Mutu MANUAL-00 Manual Siatem Manajemen Mutu LAMPIR-01/MANUAL-00 Bisnis Proses perbagian 1 01 March 2016 01 September 2017 Manajemen Representatif

LAMPIR-02/MANUAL-00 Interaksi Proses

LAMPIR-03/MANUAL-00 Korelasi Proses

LAMPIR-04/MANUAL-00 Daftar Induk Dokumen

LAMPIR-05/MANUAL-00 Visi dan misi

LAMPIR-06/MANUAL-00 Deskripsi Kerja

LAMPIR-07/MANUAL-00Stakeholder management dan Isu -

isu Internal / Eksternal

1 Management Representative PROKSI-01/MREPengendalian Informasi

TerdokumentasiLAMPIR-01/PROKSI-01/MRE Sistem Penomoran Dokumen

Pengelolaan

Dokumen dan

Catatan

1 01 March 2016 01 September 20177.5.2

7.5.3Manajemen Representatif

FORMUL-01/PROKSI-01/MRE Form Distribusi Dokumen

FORMUL-02/PROKSI-01/MRE Form Permintaan Dokumen

FORMUL-03/PROKSI-01/MRE Form Perubahan Dokumen

FORMUL-04/PROKSI-01/MRE Form Daftar Induk Dokumen

FORMUL-05/PROKSI-01/MREForm Daftar Induk Dokumen

Eksternal

PROKSI-02/MRE Pengendalian Rekaman FORMUL-01/PROKSI-02/MRE Form Daftar Induk Rekaman / Arsip

Pengelolaan

Dokumen dan

Catata

1 01 March 2016 01 September 2017 7.5.3 Manajemen Representatif

PROKSI-03/MRE Internal Audit FORMUL-01/PROKSI-03/MRE Jadwal Pelaksanaan Audit Audit Internal 1 01 March 2016 01 September 2017 9,2 Manajemen Representatif

FORMUL-02/PROKSI-03/MRE Checklist Audit Mutu Internal

FORMUL-03/PROKSI-03/MRE Form Non Conformity Report

FORMUL-04/PROKSI-03/MRE Rekapitulasi Laporan Audit Internal

PROKSI-04/MRE Pengendalian Layanan Tidak Sesuai 0 01 March 2016 01 September 2017 Manajemen Representatif

PROKSI-05/MRE Tindakan Perbaikan FORMUL-01/PROKSI-05/MRE Tindakan Perbaikan

Peningkatan

Berkelanjutan,

Ketidaksesuaian,

Tindakan

Perbaikan

1 01 March 2016 01 September 2017 10,2 Manajemen Representatif

PROKSI-06/MRE Tinjauan Manajemen FORMUL-01/PROKSI-06/MRE Daftar Hadir Tinjauan Manajemen Evaluasi Kinerja 1 01 March 2016 01 September 2017 9.3. Manajemen Representatif

FORMUL-02/PROKSI-06/MRE Notulen Tinjauan Manajemen Manajemen Representatif

PROKSI-07/MRE Manajemen Resiko FORMUL-01/PROKSI-07/MRETabel identifikasi dan penilaian

resiko0 01 March 2016 01 September 2017 6,2 Manajemen Representatif

LAMPIR-01/PROKSI-07/MRE Matrik Penilaian resiko

2 Hakim PROKSI-01/KIM Putusan Tingkat Banding FORMUL-01/PROKSI-01/PAN Kalender Persidangan

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Hakim/Majelis Hakim

FORMUL-02/PROKSI-01/PAN Putusan Perkara Banding

PROKSI-02/KIMPutusan Tingkat Pertama TUN

PilkadaFORMUL-01/PROKSI-02/PAN Putusan Perkara Gugatan Pilkada

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Hakim/Majelis Hakim

PROKSI-03/KIM Putusan Tingkat Pertama Lelang FORMUL-01/PROKSI-03/PAN Putusan Perkara Gugatan Lelang

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Hakim/Majelis Hakim

PROKSI-04/KIM Hakim Pengawas Bidang FORMUL-01/PROKSI-04/PAN Laporan Hasil Pengawasan Bidang

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 8.2.4 Hakim/Majelis Hakim

PROKSI-05/KIM Hakim Pengawas Daerah FORMUL-01/PROKSI-05/PAN Laporan Hasil Pengawasan Daerah

Pemantauan dan

Pengukuran

Kinerja

0 01 September 2017 8.2.4 Hakim/Majelis Hakim

Daftar Induk Dokumen LAMPIR-04/MANUAL-00

Page 1 of 9

Page 54: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

3 Panitera / Panitera Pengganti PROKSI-01/PANPanggilan Pemeriksaan Persiapan /

PersidanganFORMUL-01/PROKSI-01/PAN

Surat Panggilan Pemeriksaan

Persiapan Penggugat

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Panitera

FORMUL-02/PROKSI-01/PANSurat Panggilan Pemeriksaan

Persiapan Tergugat

FORMUL-03/PROKSI-01/PANSurat Panggilan Persidangan

Penggugat

FORMUL-04/PROKSI-01/PANSurat Panggilan Persidangan

Tergugat

PROKSI-02/PANBA Sidang Putusan Banding / PP /

PersidanganFORMUL-01/PROKSI-02/PAN

Berita acara sidang putusan

banding

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Panitera

FORMUL-02/PROKSI-02/PANBerita acara pemeriksaan

persiapan

FORMUL-03/PROKSI-02/PAN Berita acara persidangan

PROKSI-03/PANMinutasi Putusan Banding /

Gugatan

Pelaksanaan

Pelayanan

Peradilan

0 01 September 2017 7.5.1 Panitera

PROKSI-04/PANLaporan Putusan Banding / Jadwal

Penundaan SidangFORMUL-01/PROKSI-04/PAN Laporan putusan perkara banding

FORMUL-02/PROKSI-04/PAN Laporan penundaan sidang

PROKSI-05/PAN Surat Pemberitahuan Amar Putusan FORMUL-01/PROKSI-05/PANSurat pemberitahuan Amar

Putusan Pilkada untuk Penggugat

FORMUL-02/PROKSI-05/PANSurat pemberitahuan Amar

Putusan Pilkada untuk Tergugat

FORMUL-03/PROKSI-05/PANSurat pemberitahuan Amar

Putusan Gugatan untuk Penggugat

FORMUL-04/PROKSI-05/PANSurat pemberitahuan Amar

Putusan Gugatanuntuk Tergugat

PROKSI-06/PANPenyerahan Berkas Perkara Banding

/ GugatanFORMUL-01/PROKSI-06/PAN

Penyerahan berkas perkara

banding ke Kepaniteraan Perkara

FORMUL-02/PROKSI-06/PANPenyerahan berkas perkara

gugatan ke Kepaniteraan Perkara

4 Juru Sita PROKSI-01/JURPelaksanaan Panggilan Sidang /

Pemberitahuan Amar Putusan1 01 March 2016 01 September 2017 Jurusita Pengganti

PROKSI-02/JUR Pelaksanaan Eksekusi BHT FORMUL-01/PROKSI-02/JUR Berita Acara Eksekusi

Penetapan/Putusa

n Hakim/Majelis

Hakim

1 01 March 2016 01 September 2017 7.5.2 Jurusita Pengganti

5 Kepaniteraan Perkara PROKSI-01/PERPenerimaan Berkas Perkara Banding

dari Pengadilan PengajuFORMUL-01/PROKSI-01/PER

Checklist Kelengkapan Berkas

Banding

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan

0 01 September 2017 7,1 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-01/PERSurat Kekurangan Berkas Perkara

Banding

FORMUL-03/PROKSI-01/PER Buku Register Perkara Banding

FORMUL-04/PROKSI-01/PERBuku Ekspedisi Serah Terima Berkas

Perkara Banding

FORMUL-05/PROKSI-01/PERAplikasi Sistem Informasi

Penelusuran Perkara

Page 2 of 9

Page 55: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

PROKSI-02/PERSurat Pemberitahuan Register

Perkara BandingFORMUL-01/PROKSI-02/PER

Surat Pemberitahuan Register

Perkara Banding

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan

0 01 September 2017 7,1 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-02/PERBuku Ekspedisi Surat

Pemberitahuan Perkara banding

PROKSI-03/PERPenetapan Ketua dan Penunjukkan

Panitera Perkara BandingFORMUL-01/PROKSI-03/PER Surat Penetapan Ketua

Pengendalian Hasil

Putusan dan

Kelengkapan

Berkas Perkara

0 01 September 2017 8.2.4 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-03/PER Surat Penunjukan Panitera

FORMUL-03/PROKSI-03/PERBuku Ekspedisi Serah Terima Berkas

Perkara Banding

PROKSI-04/PER Minutasi Berkas Perkara Banding

PROKSI-05/PER Pengiriman Berkas Perkara Banding FORMUL-01/PROKSI-05/PERBuku Ekspedisi Pengiriman Berkas

Perkara Banding0 01 September 2017

PROKSI-06/PER Penerimaan Perkara Gugatan FORMUL-01/PROKSI-06/PERCek List Kelengkapan Berkas

Perkara Gugatan

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan;

Pengendalian Hasil

Putusan dan

Kelengkapan

Berkas Perkara

0 01 March 2016 7.1; 8.2.4 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-06/PER Resume Gugatan

FORMUL-03/PROKSI-06/PERSKUM (Surat Keterangan Untuk

Membayar)

FORMUL-04/PROKSI-06/PER Buku Register Induk Perkara PTTUN

PROKSI-07/PERPenetapan Ketua dan Penunjukan

Panitera Perkara GugatanFORMUL-01/PROKSI-07/PER Surat Penetapan dan Penunjukan

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan

0 01 March 2016 7,1 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-07/PERBuku Ekspedisi Serah Terima Berkas

Perkara Gugatan

PROKSI-08/PER Minutasi Berkas Perkara Gugatan FORMUL-01/PROKSI-08/PERBuku Ekspedisi Serah Terima Berkas

Perkara Gugatan BHT0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

PROKSI-09/PER Penerimaan Perkara Kasasi FORMUL-01/PROKSI-09/PER Akta Permohonan Kasasi

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan

0 01 March 2016 7,1 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-09/PERSurat Pemberitahuan Permohonan

Kasasi

PROKSI-10/PER Penyampaian Memori Kasasi FORMUL-01/PROKSI-10/PER Tanda Terima Memori Kasasi 0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-10/PERSurat Pemberitahuan dan

Penyerahan Memori Kasasi

FORMUL-03/PROKSI-10/PER Surat Pemberitahuan Inzage

PROKSI-11/PER Penyampaian Kontra Memori Kasasi FORMUL-01/PROKSI-11/PERTanda Terima Kontra Memori

Kasasi0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

Page 3 of 9

Page 56: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

FORMUL-02/PROKSI-11/PERSurat Pemberitauhan dan

Penyerahan Kontra Memori Kasasi

PROKSI-12/PER Pemeriksaan Berkas Perkara Kasasi FORMUL-01/PROKSI-12/PER Akta Inzage kasasi

Pengendalian Hasil

Putusan dan

Kelengkapan

Berkas Perkara

0

FORMUL-02/PROKSI-12/PER

Surat Keterangan Tidak / Belum

Menyerahkan Kontra Memori

Kasasi

PROKSI-13/PER Pengiriman Berkas Perkara Kasasi FORMUL-01/PROKSI-13/PER Slip Pembayaran Perkara Kasasi

Pengendalian Hasil

Putusan dan

Kelengkapan

Berkas Perkara

0 01 March 2016 8.2.4 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-13/PER Daftar Isi Bundel A

FORMUL-03/PROKSI-13/PER Daftar Isi Bundel B

FORMUL-04/PROKSI-13/PERSurat Pengantar Pengiriman Berkas

Perkara Kasasi

FORMUL-05/PROKSI-13/PERLaporan Serah Terima Dokumen

Perkara

FORMUL-06/PROKSI-13/PERAplikasi Direktori Putusan

Mahkamah Agung

PROKSI-14/PER Penerimaan Berkas Putusan Kasasi FORMUL-01/PROKSI-14/PERSurat Pemberitahuan Salinan

Putusan Kasasi0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

PROKSI-15/PER Penyerahan Salinan Putusan Kasasi FORMUL-01/PROKSI-15/PERRincian Biaya Salinan Putusan

Kasasi

Penetapan dan

Peninjauan

Persyaratan

Penyelenggaraan

Layanan Peradilan

0 01 March 2016 7,1 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-15/PERBerita Acara Penerimaan Putusan

Kasasi

PROKSI-16/PERPenyerahan Alat Tulis Kantor

PerkaraFORMUL-01/PROKSI-16/PER Surat Serah Terima ATK Perkara 0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

PROKSI-17/PERPenyampaian Laporan Putusan

PerkaraFORMUL-01/PROKSI-17/PER Buku Putus Perkara 0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

PROKSI-18/PERPembayaran Pengiriman Dokumen

PerkaraFORMUL-01/PROKSI-18/PER

Laporan Pengiriman Dokumen

Perkara

Pengendalian Hasil

Putusan dan

Kelengkapan

Berkas Perkara

0 01 March 2016 8.2.4 Panitera Muda Perkara

PROKSI-19/PER Penyetoran PNBP

PROKSI-20/PERPengembalian Sisa Panjar Biaya

Proses PerkaraFORMUL-01/PROKSI-20/PER

Surat Pengembalian Sisa Panjar

Biaya Proses Perkara0

PROKSI-21/PER Laporan Keuangan Perkara FORMUL-01/PROKSI-21/PER Laporan Keuangan Perkara 0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

FORMUL-02/PROKSI-21/PERAplikasi Komdanas Mahkamah

Agung

PROKSI-22/PERPenyerahan Berkas Perkara Banding

Berkekuatan Hukum TetapFORMUL-01/PROKSI-22/PER

Buku Ekspedisi Serah Terima Berkas

Perkara Banding BHT0 01 March 2016 Panitera Muda Perkara

6 Kepaniteraan Hukum PROKSI-01/HUMLaporan Bulanan Keadaan Perkara

PT TUN MedanFORMUL-01/PROKSI-01/HUM

Laporan Keadaan Perkara Banding

Bulanan PT TUN Medan0 01 September 2017 Panitera Muda Hukum

Page 4 of 9

Page 57: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

FORMUL-02/PROKSI-01/HUMLaporan Keadaan Perkara TK. I

Bulanan PT TUN Medan

FORMUL-03/PROKSI-01/HUM

Laporan Keadaan Perkara TK. I

Yang Dimohonkan Eksekusi PT TUN

Medan

FORMUL-04/PROKSI-01/HUM

Laporan Keadaan Perkara TK. I

Yang Dimohonkan Kasasi PT TUN

Medan

FORMUL-05/PROKSI-01/HUM

Laporan Keadaan Perkara TK. I

Yang Dimohonkan PK PT TUN

Medan

PROKSI-02/HUM

Laporan Evaluasi Keadaan Perkara

dari PTUN Sewilayah Hukum PT

TUN Medan

0 01 September 2017

PROKSI-03/HUMLaporan Tahunan Keadaan Perkara

PT TUN MedanFORMUL-01/PROKSI-03/HUM

Laporan keadaan perkara tahunan

PT TUN Medan

Pengelolaan

Dokumen dan

Catata

0 01 March 20164.2.3;

4.2.4Panitera Muda Hukum

PROKSI-04/HUM Berkas IN Aktif PTTUN Medan

Penanganan

Pengaduan dari

Pencari Keadilan

0 01 March 20167.2.3;

8.2.1Panitera Muda Hukum

PROKSI-05/HUMEmail Laporan Perkara Pada PT TUN

Medan

Pelayanan Non-

perkara0 01 March 2016 Panitera Muda Hukum

PROKSI-06/HUM

Statistik Keadaan Perkara dari

PTUN Sewilayah Hukum PT TUN

Medan

FORMUL-01/PROKSI-06/HUMStatistik Perkara Banding PTTUN

Medan0 01 September 2017

FORMUL-02/PROKSI-03/HUMStatistik Perkara Tahunan PTTUN

Medan

FORMUL-03/PROKSI-03/HUMStatistik Perkara yang Masuk dan

Putus Sewilayah PTTUN Medan

PROKSI-07/HUMPengelolaan Pengawasan dan

Pembinaan pada PT TUN Medan

Pelayanan Non-

perkara0 01 September 2017

PROKSI-08/HUM Meja Informasi PT TUN Medan FORMUL-01/PROKSI-03/HUMLaporan Bulanan Pelayanan

Informasi Pada PTTUN Medan

Pelayanan Non-

perkara0 01 September 2017

PROKSI-09/HUMPenanganan Pengaduan PT TUN

MedanFORMUL-01/PROKSI-09/HUM Formulir Tanda Terima Pengaduan

Pelayanan Non-

perkara0 01 September 2017

PROKSI-10/HUM Izin penelitian pada PT TUN MedanPelayanan Non-

perkara0 01 September 2017

PROKSI-11/HUMPengelolaan Surat Kuasa pada PT

TUN Medan

Pengelolaan

Dokumen dan

Catata

0 01 September 2017

7 Sub Bag Keuangan dan Pelaporan PROKSI-01/KEU

PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI

INDUK APARATUR SIPIL NEGARA

(ASN)

FORMUL-01/PROKSI-01/KEU Daftar Gaji induk Pengelolaan

Keuangan1 01 March 2016 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

FORMUL-02/PROKSI-01/KEU Pengujian Perubahan Data Gaji

FORMUL-03/PROKSI-01/KEU Surat Setoran Pajak (SSP)

FORMUL-04/PROKSI-01/KEU Surat Perintah Pembayaran (SPP)

FORMUL-05/PROKSI-01/KEUSurat Perintah Membayar (SPM

gaji)

FORMUL-06/PROKSI-01/KEUTanda Tangan Elektronik (Aplikasi

PIN PPSPM)

PROKSI-02/KEU

PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI

SUSULAN / KEKURANGAN GAJI

APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

FORMUL-01/PROKSI-01/KEUDaftar Gaji Susulan / Kekurangan

Gaji

Pengelolaan

Keuangan0 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

PROKSI-03/KEU

PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI KE-

13 ( KETIGA BELAS ) APARATUR

SIPIL NEGARA

FORMUL-01/PROKSI-01/KEU Daftar Gaji Ke-13 (Tiga Belas)Pengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

Page 5 of 9

Page 58: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

PROKSI-04/KEU

PELAKSANAAN ANGGARAN UANG

MAKAN APARATUR SIPIL NEGARA

(ASN)

FORMUL-01/PROKSI-04/KEU Rekapitulasi Absensi PegawaiPengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

FORMUL-02/PROKSI-04/KEU Daftar Perhitungan Uang Makan

PROKSI-05/KEUPELAKSANAAN ANGGARAN UANG

PERSEDIAAN (UP)FORMUL-01/PROKSI-05/KEU

Surat Perintah Membayar (SPM

UP)

Pengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

PROKSI-06/KEUPELAKSANAAN ANGGARAN GANTI

UANG PERSEDIAAN (GUP)FORMUL-01/PROKSI-06/KEU

Surat Permintaan Membayar (SPM-

GUP)

Pengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

PROKSI-07/KEU

PELAKSANAAN DAN

PERTANGGUNG JAWABAN

TUNJANGAN KHUSUS KINERJA

(REMUNERASI)

FORMUL-01/PROKSI-07/KEU Rekening koranPengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

FORMUL-02/PROKSI-07/KEU Daftar Permintaan Remunerasi

FORMUL-03/PROKSI-07/KEU Daftar Kehadiran

PROKSI-08/KEUPENERIMAAN NEGARA BUKAN

PAJAK ( PNBP )FORMUL-01/PROKSI-08/KEU Aplikasi SIMPONI

Pengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

FORMUL-02/PROKSI-08/KEU Aplikasi SIMARI

FORMUL-03/PROKSI-08/KEU Bukti setor

PROKSI-09/KEUPELAKSANAAN ANGGARAN

PEMBAYARAN LANGSUNGFORMUL-01/PROKSI-09/KEU Aplikasi SAS (data kontrak)

Pengelolaan

Keuangan1 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

PROKSI-10/KEU

PELAPORAN SAIBA (SISTEM

AKUTANSI INSTANSI BERBASIS

AKRUAL)

FORMUL-01/PROKSI-10/KEU Aplikasi SAIBAPengelolaan

Keuangan0 01 September 2017 6,1

Kasub Keuangan dan

Pelaporan

PROKSI-11/KEUPELAPORAN REALISASI ANGGARAN

(KOMDANAS)FORMUL-01/PROKSI-11/KEU Aplikasi KOMDAMAS 0 01 September 2017

PROKSI-12/KEUPELAPORAN BARANG MILIK

NEGARA (BMN)FORMUL-01/PROKSI-12/KEU Neraca BMN 0 01 September 2017

FORMUL-02/PROKSI-12/KEU Laporan BMN

PROKSI-13/KEUPELAPORAN E-MOVEV

(MONITORING DAN EVALUASI)FORMUL-01/PROKSI-13/KEU Aplikasi e-Monev 0 01 September 2017

PROKSI-14/KEU Pelaksanaan Anggaran DIPA FORMUL-01/PROKSI-14/KEU Dokumen DIPA

FORMUL-02/PROKSI-14/KEU Petunjuk Operasional Kegiatan

PROKSI-15/KEUUsulan Revisi Anggaran Belanja

DIPAFORMUL-01/PROKSI-15/KEU Aplikasi SILABI

8Sub Bag Rencana Program dan

AnggaranPROKSI-01/REN

Penyusunan Rencana Laporan

Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP)FORMUL-01/PROKSI-01/REN Blanko RKT 1 01 March 2016

Kasub Rencana Program

dan Anggaran

FORMUL-02/PROKSI-01/REN Blanko RENSTRA

PROKSI-02/REN Penyusunan Laporan Tahunan FORMUL-01/PROKSI-02/REN Outline Laporan Tahunan 0 01 September 2017Kasub Rencana Program

dan Anggaran

PROKSI-03/REN

Perencanaan Penyusunan Rencana

Kerja dan Anggaran Kementerian

Negara / Lembaga (RKA-KL)

FORMUL-01/PROKSI-03/REN RKAKL 0 01 March 2016Kasub Rencana Program

dan Anggaran

FORMUL-02/PROKSI-03/REN RAB

FORMUL-03/PROKSI-03/REN TOR

FORMUL-04/PROKSI-03/REN SPTJM

PROKSI-04/RENPerencanaan Penyusunan Program

Anggaran Satuan Kerja WilayahFORMUL-01/PROKSI-04/REN RKAKL 0 01 September 2017

Kasub Rencana Program

dan Anggaran

FORMUL-02/PROKSI-04/REN RAB

FORMUL-03/PROKSI-04/REN TOR

Page 6 of 9

Page 59: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

FORMUL-04/PROKSI-04/REN SPTJM

PROKSI-05/REN SOP PENYUSUNAN REVISI DIPA FORMUL-01/PROKSI-05/REN surat usulan revisi 0 01 September 2017Kasub Rencana Program

dan Anggaran

FORMUL-02/PROKSI-05/REN matriks perubahan

PROKSI-06/REN SOP PAGU DIPA FORMUL-01/PROKSI-06/RENDAFTAR ISIAN PELAKSANAAN

ANGGARAN

9Sub Bag Kepegawaian dan Teknologi

InformasiPROKSI-01/PEG

Proses Usul CPNS menjadi PNS

Golongan IIIFORMUL-01/PROKSI-01/PEG Pengantar usul CPNS menjadi PNS 1 01 March 2016

Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

PROKSI-02/PEGUsul Kenaikan Pangkat Tenaga

TeknisFORMUL-01/PROKSI-02/PEG

Pengantar usul kenaikan pangkat

tenaga teknis1 01 March 2016

FORMUL-02/PROKSI-02/PEGBuku Bantu Kenaikan Pangkat

Tenaga Teknis

PROKSI-03/PEG Kenaikan Gaji Berkala FORMUL-01/PROKSI-03/PEG Pengantar Kenaikan Gaji Berkala 0 01 March 2016Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-03/PEG Buku bantu Kenaikan Gaji Berkala

PROKSI-04/PEGUsul Kartu Pegawai, Kartu Istri /

Kartu SuamiFORMUL-01/PROKSI-04/PEG

Pengantar Permintaan Kartu

Pegawai0 01 March 2016

Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-04/PEGPengantar Permintaan Kartu Istri /

Kartu Suami

PROKSI-05/PEG Rekapitulasi Absensi Pegawai FORMUL-01/PROKSI-05/PEG aplikasi absesnsi 0 01 March 2016Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-05/PEGlaporan log pns dari aplikasi

fingerprint

FORMUL-03/PROKSI-05/PEG aplikasi komdanas

FORMUL-04/PROKSI-05/PEG rekapitulasi uang makan

FORMUL-05/PROKSI-05/PEG rekapitulasi remunerasi

FORMUL-06/PROKSI-05/PEG Absensi Manual Hakim

FORMUL-07/PROKSI-05/PEG Daftar Hadir Manual Pegawai

FORMUL-08/PROKSI-05/PEG Daftar Pulang Manual Pegawai

PROKSI-06/PEGBadan Pertimbangan Jabatan dan

Kepangkatan (Baperjakat)FORMUL-01/PROKSI-06/PEG Undangan 0 01 March 2016

Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-06/PEG Daftar Hadir Baperjakat

FORMUL-03/PROKSI-06/PEG Berita Acara Baperjakat

FORMUL-04/PROKSI-06/PEG Daftar Pertimbangan Baperjakat

PROKSI-07/PEG Cuti FORMUL-01/PROKSI-07/PEG permohona cuti dari Hakim / ASN 0 01 March 2016Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-07/PEG pengantar permohonan cuti

FORMUL-03/PROKSI-07/PEG surat izin cuti

FORMUL-04/PROKSI-07/PEG buku bantu cuti dan cuti sakit

PROKSI-10/PEG Pembuatan Surat Keputusan Ketua FORMUL-01/PROKSI-10/PEG Surat Keputusan Ketua

Pengelolaan

Sumber Daya

Manusia

0 01 March 2016 6,2Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

PROKSI-11/PEG Usul Pensiun FORMUL-01/PROKSI-11/PEG

Usul Pensiun Janda dan Kenaikan

Pangkat Pengabdian Usul Pensiun

Janda dan Kenaikan Pangkat

Pengabdian

Pengelolaan

Sumber Daya

Manusia

0 01 March 2016 6,2Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-11/PEG

Usul Permohonan Pensiun dan

Kenaikan Pangkat Pengabdian

Tenaga Teknis

FORMUL-03/PROKSI-11/PEG

Usul Permohonan Pensiun dan

Kenaikan Pangkat Pengabdian

Tenaga Non-Teknis

Page 7 of 9

Page 60: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

PROKSI-12/PEG Pelantikan FORMUL-01/PROKSI-12/PEGSurat Permohonan Bantuan

Rohinawan

Pemantauan dan

Pengukuran

Kinerja

0 01 March 2016 8.2.4Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-12/PEGBerita Acara Pengambilan Sumpah

Jabatan

FORMUL-03/PROKSI-12/PEG surat keputusan

FORMUL-04/PROKSI-12/PEG kata pendahuluan sumpah

FORMUL-05/PROKSI-12/PEG Lafaz Sumpah

FORMUL-06/PROKSI-12/PEG Kata Pelantikan

FORMUL-07/PROKSI-12/PEG Tata Tertib Pelantikan

FORMUL-08/PROKSI-12/PEGSurat Pernyataan Menduduki

Jabatan

FORMUL-09/PROKSI-12/PEGSurat Pernyataan Melaksanakan

Tugas

FORMUL-10/PROKSI-12/PEG Surat Pernyataan Pelantikan

PROKSI-13/PEG Surat Tugas FORMUL-01/PROKSI-11/PEG Surat Tugas 0 01 March 2016 6,2Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

PROKSI-14/PEG Pengelolaan website LAMPIR-01/PROKSI-14/PEG website PTTUN Medan 0 01 September 2017 6,2Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

PROKSI-15/PEG Usul CPNS menjadi PNS Golongan II FORMUL-01/PROKSI-15/PEG surat keputusan CPNS menjadi PNS 0 01 March 2016 6,2Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

PROKSI-16/PEGUsul Kenaikan Pangkat Tenaga Non-

TeknisFORMUL-01/PROKSI-16/PEG Usul Kenaikan Pangkat Non-Teknis 0 01 March 2016 6,2

Kasub Kepegawaian dan

Teknologi Informasi

FORMUL-02/PROKSI-16/PEGBuku bantu kenaikan pangkat non-

teknis

PROKSI-17/PEG

Pembuatan Surat Keputusan

Kenaikan Pangkat Tenaga Non-

Teknis

FORMUL-01/PROKSI-17/PEG Surat Keputusan Kenaikan Pangkat

FORMUL-02/PROKSI-17/PEG Petikan Kenaikan Pangkat

PROKSI-18/PEGPermohonan Surat Ijin BelajarS1,

S2, dan S3FORMUL-01/PROKSI-18/PEG Persetujuan Iji Kuliah S-1

FORMUL-02/PROKSI-18/PEG Surat Ijin Kuliah S-1

FORMUL-03/PROKSI-18/PEGSurat Ijin Belajar melanjutkan

Kuliah S-2 dan S-3

PROKSI-19/PEG Usul Jabatan dan Mutasi FORMUL-01/PROKSI-19/PEG Pengantar Usul Jabatan dan Mutasi

PROKSI-20/PEG Usul Pendidikan dan Pelatihan FORMUL-01/PROKSI-20/PEG Surat Pengantar Peserta Diklat

FORMUL-02/PROKSI-20/PEG Daftar Nama Calon Peserta Diklat

10 Sub Bag Tata Usaha dan Rumah Tangga PROKSI-01/TUR Pengelolaan Surat Masuk FORMUL-01/PROKSI-01/TUR Lembar disposisi

Pengelolaan

Dokumen dan

Catatan

1 01 March 2016 01 September 20174.2.3;

4.2.4

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-01/TUR Buku Besar Surat Masuk

FORMUL-03/PROKSI-01/TUR Buku Bantu Kepaniteraan

FORMUL-04/PROKSI-01/TUR Buku Bantu Kesekertariatan

PROKSI-02/TUR Pendistribusian Surat Masuk FORMUL-01/PROKSI-02/TUR Ekspedisi Surat Masuk 0 01 September 2017

PROKSI-03/TUR Penerimaan Berkas Perkara FORMUL-01/PROKSI-03/TUR Buku Bantu Panitera Muda Perkara 0 01 September 2017

Page 8 of 9

Page 61: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

NO NAMA STRUKTUR NO DOKUMEN NAMA DOKUMEN NO. FORM / BLANKO / CEKLIST FORM / BLANKO / CEKLIST

PROSES DALAM

SISTEM

MANAJEMEN

MUTU

REVISI Tanggal DibuatTANGGAL REVISI / TANGGAL

EFEKTIF

KLAUSUL

TERKAIT

DEPARTEMENT/FUNCTION

/PERSON IN-CHARGENOTE

PROKSI-04/TUR Penomoran Surat Keluar FORMUL-01/PROKSI-04/TUR buku besar agenda surat keluar 1 01 March 2016 01 September 2017Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-04/TUR buku agenda surat keluar sk ketua

PROKSI-05/TUR Pengiriman Surat Keluar FORMUL-01/PROKSI-05/TUR Buku Ekspedisi Surat Keluar 0 01 September 2017

PROKSI-06/TURPerawatan dan pemeliharaan Aset

BMNFORMUL-01/PROKSI-06/TUR Formulir Perbaikan Aset BMN

Pengelolaan

Prasarana1 01 March 2016 01 September 2017 6,3

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

PROKSI-07/TURDistribusi Barang - barang

Inventaris Aset BMNFORMUL-01/PROKSI-07/TUR

Buku Ekspedisi Serah Terima

Barang

Pengelolaan

Prasarana0 01 September 2017 6,3

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-07/TUR SK Pengguna Barang

FORMUL-03/PROKSI-07/TUR Berita Acara Serah Terima Barang

PROKSI-08/TUR Pengelolaan Perpustakaan FORMUL-01/PROKSI-06/TUR buku induk inventaris perpustakaan 0 01 September 2017Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-08/TUR Kartu katalog

FORMUL-03/PROKSI-08/TUR kartu peminjaman buku

FORMUL-04/PROKSI-08/TUR Buku Peminjaman Perpustakaan

FORMUL-05/PROKSI-08/TUR kartu pengembalian buku

PROKSI-09/TURPenetapan Status Pengguna Barang

Milik Negara FORMUL-01/PROKSI-09/TUR Penetapan Status BMN Ke KPKNL 0 01 September 2017

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-09/TUR Penetapan Status BMN Ke BUA

PROKSI-10/TUR Penghapusan Barang Milik Negara FORMUL-01/PROKSI-10/TUR

berita acara hasil

penelitian/penilaian barang milik

negara yang akan dihapus

0 01 September 2017Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-02/PROKSI-10/TURPermohonan Penghapusan BMN Ke

KPKNL

FORMUL-03/PROKSI-10/TURPermohonan Penghapusan BMN Ke

BUA

PROKSI-11/TUR Pengajuan Persediaan FORMUL-01/PROKSI-11/TUR Daftar Permintaan Persediaan ATKPengelolaan

Lingkungan Kerja0 01 September 2017 6,4

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

FORMUL-01/PROKSI-11/TURRakap Daftar Permintaan

Persediaan ATK0 01 September 2017

PROKSI-12/TUR Sisa Persediaan FORMUL-01/PROKSI-12/TURDaftar Barang Inventaris

Persediaan0 01 September 2017

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

PROKSI-13/TUR Kegiatan Tenaga Honorer FORMUL-01/PROKSI-13/TURLaporan Kegiatan Honorer /

Kontrak0 01 September 2017

Kasub Tata Usaha dan

Rumah Tangga

11 Pejabat Pengadaan PROKSI-01/PJP RENCANA UMUM PENGADAAN FORMUL-01/PROKSI-01/PJP RENCANA UMUM PENGADAAN pembelian 0 01 March 2016 Pejabat Pengadaan

FORMUL-02/PROKSI-01/PJP APLIKASI SIRUP

PROKSI-02/PJP HARGA PERKIRAAN SENDIRI FORMUL-01/PROKSI-02/PJP HARGA PERKIRAAN SENDIRI

PROKSI-03/PJPPENETAPAN PENYEDIA BARANG

DAN JASAFORMUL-01/PROKSI-03/PJP

SK PENUNJUKAN PENYEDIA

BARANG JASA

FORMUL-02/PROKSI-03/PJP SURAT PERJANJIAN KERJA

FORMUL-03/PROKSI-03/PJP SURAT PERINTAH MULAI KERJA

PROKSI-04/PJPPEMERIKSA DAN PENERIMA

BARANG JASAFORMUL-01/PROKSI-04/PJP

BERITA ACARA PEMERIKSAAN

PEKERAJAAN

FORMUL-02/PROKSI-04/PJP BERITA ACARA SERAH TERIMA

FORMUL-03/PROKSI-04/PJPBERITA ACARA SERAH TERIMA

BARANG

Page 9 of 9

Page 62: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

INTERAKSI PROSES

PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA

SEBAGAI TINGKAT BANDING

PENGADILAN

PENGAJU

PENGADILAN

TATA USAHA

NEGARA

TINGKAT

PERTAMA

SUB BAGIAN

RT & TU

PENERIMAAN &

PENCATATAN

BERKAS

KEPANITERA

AN PERKARA

PEMERIKSAAN

BERKAS

PERKARA &

PENDAFTARAN

PERKARA

KETUA &

PANITERA

PENETAPAN

MAJELIS HAKIM

& PENUNJUKAN

PANITERA

PENGGANTI

HAKIM &

PANITERA

PENGGANTI

PENETAPAN

HARI SIDANG &

PUTUSAN

MALELIS HAKIM

PENCATATAN PUTUSAN

PERKARA & PEMBUNDELAN

BERKAS PERKARA

PENGIRIMAN KEMBALI

BERKAS PERKARA KE

PENGADILAN PENAJU

Page 63: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

1 | P a g e

BISNIS PROSES HAKIM

Prosedur yang mengatur interaksi bisnis proses adalah sebagai berikut :

No. KODE PROSEDUR NAMA PROSEDUR

1. PROKSI-02/KIM PUTUSAN TINGKAT PERTAMA TUN PILKADA

2. PROKSI-03/KIM HAKIM PENGAWAS BIDANG

PROKSI-04/KIM HAKIM PENGAWAS DAERAH

3. PROKSI-03/KIM HAKIM PENGAWAS BIDANG

PROKSI-04/KIM HAKIM PENGAWAS DAERAH

4. PROKSI-02/PAN BERITA ACARA SIDANG

PROKSI-01/PAN SURAT PANGGILAN PEMERIKSAAN PERSIAPAN DAN PANGGILAN SIDANG

PROKSI-03/PAN MINUTASI PERKARA

PROKSI-06/PAN PENYERAHAN BERKAS PERKARA

5. PROKSI-01/KIM PUTUSAN TINGKAT BANDING

PROKSI-02/KIM PUTUSAN TINGKAT PERTAMA TUN PILKADA

6. PROKSI-03/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA BANDING

PROKSI-07/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA GUGATAN

7. PROKSI-02/KIM PUTUSAN TINGKAT PERTAMA TUN PILKADA

KEPANITERAAN PERKARA

Administrasi Perkara

PANITERA Penyampaian

Penetapan Gugatan

HAKIM PenyelesaianPerkarad

anPengawas

PANITERA PENGGANTI

AdministrasiPersidangandanBerkasPerkara

PARA PIHAK Pihak Penggugat dan

Pihak Tergugat

PENGAWASAN BIDANG - Sub Bagian

Keuangan dan Pelaporan

- Sub Bagian Rumah Tangga dan Tata Usaha

- Sub Bagian Perencanaan dan Program

- Sub Bagian Kepegawaian dan Teknologi Informasi

- Kepaniteraan Hukum - Kepeniteraan

Perkara - Pengadilan

Sewilayah PTTUN Medan

WAKIL KETUA PENGADILAN

Penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan

1

2

3

4

5

6

7

Page 64: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

2 | P a g e

BISNIS PROSES PANITERA PENGGANTI

HAKIM

PANITERA PENGGANTI

1. Menerima berkas perkara Banding dari Hakim

Ketua Majelis dan menyerahkan ke Hakim

Anggota.

2. Membuat Berita Acara Sidang.

3. Mengetik konsep Surat Penetapan hari Sidang

atas perintah Hakim Ketua Majelis.

4. Membantu Hakim dalam persidangan serta

mempersiapkan dan mencatat jalannya

persidangan (kecuali ada Acara Sidang

Pemeriksaan Tambahan), dan memanggil para

pihak atas perintah Ketua Majelis/Membuat

Surat Panggilan.

5. Memberitahukan Amar Putusan perkara kepada

Panitera Muda Perkara.

6. Menyerahkan berkas perkara kepada

Kepaniteraan perkara yang telah diminutasi.

4

PANITERA

PANITERA MUDA

PERKARA

Jurusita Pengganti

1 1

2

1

3

Page 65: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

3 | P a g e

Prosedur yang mengatur interaksi bisnis proses adalah sebagai berikut :

No. Nomor Prosedur Nama prosedur

1 PROKSI-01/KIM PROKSI-02/PAN

Putusan tingkat banding Berita Acara Sidang

2. PROKSI-06/PAN Penyerahan Berkas Perkara

3. PROKSI-06/PAN PROKSI-04/PAN Proksi-03/PAN PROKSI-16/PER PROKSI-17/PER PROKSI-04/PER PROKSI-08/PER

Penyerahan Berkas Perkara Laporan Putusan Banding/Jadwal Penundaan Sidang Minutasi perkara. Penyerahan Alat Tulis Kantor Perkara Penyampaian Laporan Putusan Perkara Minutasi Berkas Perkara Banding Minutasi Berkas Perkara Gugatan

4. PROKSI-05/PAN PROKSI-01/PAN

Surat Pemberitahuan Amar Putusan Surat Panggilan Pemeriksaan Persiapan dan Panggilan Sidang

Page 66: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

4 | P a g e

BISNIS PROSES KEPANITERAAN MUDA PERKARA

HAKIM Penyelesian Perkara

KETUA PENGADILAN Pengambil

Keputusan/Kebijakan Tertinggi

PANITERA Verifikator

KEPANITERAAN PERKARA

Pengelolaan Administrasi Perkara

SUB BAGIAN RUMAH TANGGA & TATA

USAHA Pengelolaan Persuratan

Berkas Perkara

KEPANITERAAN HUKUM

Pengarsipan Berkas Perkara Berkekuatan

Hukum Tetap

SUB BAGIAN KEUANGAN & PELAPORAN

Penyetor Hak-Hak Kepaniteraan

PANITERA PENGGANTI

Minutasi Perkara

JURUSITA PENGGANTI Pengirim Surat dan Pelaksana Eksekusi

SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN &

TEKNOLOGI INFORMASI

Pemberi Surat Perjalan Dinas

PENGADILAN PENGAJU Berkas Perkara Banding

PENCARI KEADILAN Para Pihak Beperkara MAHKAMAH AGUNG RI

Berkas Perkara Kasasi

1

4

3 6

2

10

9

8

11 12

13

15

14

7

5

Page 67: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

5 | P a g e

No. KODE PROSEDUR NAMA PROSEDUR

1. PROKSI-03/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA BANDING

PROKSI-07/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA GUGATAN

PROKSI-21/PER LAPORAN KEUANGAN PERKARA

2. PROKSI-02/PER SURAT PEMBERITAHUAN REGISTER PERKARA BANDING

PROKSI-03/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA BANDING

PROKSI-05/PER PENGIRIMAN BERKAS PERKARA BANDING

PROKSI-07/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA GUGATAN

PROKSI-09/PER PENERIMAAN PERKARA KASASI

PROKSI-10/PER PENYAMPAIAN MEMORI KASASI

PROKSI-11/PER PENYAMPAIAN KONTRA MEMORI KASASI

PROKSI-12/PER PEMERIKSAAN BERKAS PERKARA KASASI

PROKSI-13/PER PENGIRIMAN BERKAS PERKARA KASASI

PROKSI-14/PER PENERIMAAN BERKAS PUTUSAN KASASI

PROKSI-15/PER PENYERAHAN SALINAN PUTUSAN KASASI

PROKSI-21/PER LAPORAN KEUANGAN PERKARA

3. PROKSI-03/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA BANDING

PROKSI-07/PER PENETAPAN KETUA DAN PENUNJUKAN PANITERA PERKARA GUGATAN

4. PROKSI-04/PAN SOP LAPORAN PUTUSAN BANDING/JADWAL PENUNDAAN SIDANG

PROKSI-06/PAN SOP PENYERAHAN BERKAS PERKARA

5. PROKSI-16/PER PENYERAHAN ALAT TULIS KANTOR PERKARA

PROKSI-17/PER PENYAMPAIAN LAPORAN PUTUSAN PERKARA

6. PROKSI-01/PER PEMERIKSAAN BERKAS PERKARA BANDING

7. PROKSI-13/PEG SOP SURAT TUGAS

8. PROKSI-02/PER SURAT PEMBERITAHUAN REGISTER PERKARA BANDING

PROKSI-05/PER PENGIRIMAN BERKAS PERKARA BANDING

PROKSI-09/PER PENERIMAAN PERKARA KASASI

PROKSI-10/PER PENYAMPAIAN MEMORI KASASI

PROKSI-11/PER PENYAMPAIAN KONTRA MEMORI KASASI

PROKSI-13/PER PENGIRIMAN BERKAS PERKARA KASASI

PROKSI-14/PER PENERIMAAN BERKAS PUTUSAN KASASI

9. PROKSI-02/TUR SOP PENDISTRIBUSIAN SURAT MASUK

PROKSI-03/TUR SOP PENERIMAAN BERKAS PERKARA

PROKSI-04/TUR SOP PENOMORAN SURAT KELUAR

10. PROKSI-19/PER PENYETORAN PNBP

11. PROKSI-06/PER PENERIMAAN PERKARA GUGATAN

PROKSI-09/PER PENERIMAAN PERKARA KASASI

PROKSI-10/PER PENYAMPAIAN MEMORI KASASI

PROKSI-11/PER PENYAMPAIAN KONTRA MEMORI KASASI

PROKSI-20/PER PENGEMBALIAN SISA PANJAR BIAYA PROSES PERKARA

12. PROKSI-13/PER PENGIRIMAN BERKAS PERKARA KASASI

13. PROKSI-08/PER MINUTASI BERKAS PERKARA GUGATAN

PROKSI-21/PER LAPORAN KEUANGAN PERKARA

PROKSI-22/PER PENYERAHAN BERKAS PERKARA BANDING BERKEKUATAN HUKUM TETAP

14. PROKSI-01/JUR PELAKSANAAN PANGGILAN SIDANG

PROKSI-02/JUR PELAKSANAAN EKSEKUSI PUTUSAN BHT

15. PROKSI-18/PER PEMBAYARAN PENGIRIMAN DOKUMEN PERKARA

Page 68: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

6 | P a g e

BISNIS PROSES JURUSITA

Prosedur yang mengatur interaksi proses di atas adalah sebagai berikut:

No. Nomor Prosedur Nama Prosedur 1. Proksi-06/PAN

PROSKI-07/PAN

Surat Panggilan Pemeriksaan Persiapan Surat Panggilan Sidang

2. PROKSI-02/JUR Pelaksanaan Eksekusi Putusan BHT 3. PROKSI-18/PER

PROKSI-01/JUR PROKSI-02/JUR

Pembayaran pengiriman dokumen perkara Pelaksanaan Panggilan Sidang Pelaksanaan Eksekusi Putusan BHT

4. PROKSI-01/JUR Pelaksanaan Panggilan Sidang

5. PROKSI-02/JUR Pelaksanaan Eksekusi Putusan BHT

PANITERA Perintah

PANITERA PENGGANTI Pembuat Surat

JURUSITA PENGGANTI

Pengirim Surat

PARA PIHAK Penerima Surat

KEPANITERAAN PERKARA

Pengelola Dana Keuangan Perkara

KPU/BAWASLU Eksekutor Putusan

1

2

3

4

5

Page 69: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

7 | P a g e

BISNIS PROSES KEPANITERAAN MUDA HUKUM

KPT

Pengambil Keputusan/ Kebijakan Tertinggi

PANITERA

VERIVIKATOR

PANMUD HUKUM

Pengelolaan Arsip

Perkara & Laporan

SUB BAG. TATA USAHA & RUMAH

TANGGA Pengelolaan Surat

Menyurat

Masyarakat,

Aparatur Internal,

Instansi Terkait

PERKARA

Berkas Perkara yang Telah BHT (Berkekuatan

Hukum Tetap)

Meja Informasi

& Pengaduan

WAKIL KETUA

Koord.Pengawasan

1 2

3

4

5

6

7

9 8

Page 70: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

8 | P a g e

No. Kode Prosedur Nama Prosedur

1. PROKSI-01/HUM LAPORAN BULANAN KEADAAN PERKARA PT TUN MDN

2. PROKSI-02/HUM LAPORAN EVALUASI LAPORAN KEADAAN PERKARA DARI PTUN SEWILAYAH HUKUM PT TUN MDN

3. PROKSI-03/HUM LAPORAN TAHUNAN KEADAAN PERKARA PT TUN MDN

4. PROKSI-08/PER PROKSI-21/PER PROKSI-22/PER

MINUTASI BERKAS PERKARA GUGATAN LAPORAN KEUANGAN PERKARA PENYERAHAN BERKAS PERKARA BANDING BERKEKUATAN HUKUM TETAP

6. PROKSI-01/TUR PROKSI-03/TUR PROKSI-05/TUR

SOP PENGELOLAAN SURAT MASUK SOP PENERIMAAN BERKAS PERKARA SOP PENGIRIMAN SURAT

7. PROKSI-07/HUM PENGELOLAAN PENGAWASAN DAN PEMBINAAN PADA PT TUN MDN

8. PROKSI-08/HUM MEJA INFORMASI PT TUN MDN

9. PROKSI-09/HUM PENANGANAN PENGADUAN PT TUN MDN

10. PROKSI-10/HUM IZIN PENELITIAN PADA PT TUN MDN

11. PROKSI-11/HUM PENGELOLAAN SURAT KUASA PADA PT TUN MDN

Page 71: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

9 | P a g e

BISNIS PROSES RENCANA PROGRAM DAN ANGGARAN

SUB RENCANA

PROGRAM DAN

ANGGARAN

SATKER WILAYAH

PTTUN MEDAN

KANWIL DJPBN

DIRJENMILTUN

BIRO PERENCANAAN

DAN BIRO

PERLENGKAPAN

MAHKAMAH AGUNG

SUB BAGIAN TU

DAN RT

SUB BAGIAN

KEPEGAWAIAN /TI

DINAS TARUKIM

SUB BAGIAN

KEUANGAN DAN

PELAPORAN

KEPALA BAGIAN

PERENCANAAN DAN

KEPEGAWAIAN

Panitera

1

4

5

8

9

11

12

13

6

7

SEKRETARIS/KPA

KPT TUN MEDAN

2

3

10

14

Page 72: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

10 | P a g e

Prosedur yang mengatur interaksi proses diatas adalah sebagai berikut :

No. Nomor Prosedur Nama Prosedur

1 PROKSI-01/REN Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP

2. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi

3. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi

4. PROKSI-02/REN Pelaksanaan Laporan Tahunan

5. PROKSI-02/REN PROKSI-04/TUR PROKSI-05/TUR PROKSI-11/TUR

Pelaksanaan Laporan Tahunan SOP Penomoran Surat Keluar SOP Pengiriman Surat SOP Pengajuan Persediaan

6. PROKSI-02/REN

Pelaksanaan Laporan Tahunan

7. PROKSI-02/REN PROKSI-07/PEG PROKSI-13/PEG

Pelaksanaan Laporan Tahunan SOP Cuti Tahunan SOP Surat Tugas

8. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN PROKSI-06/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi SOP Pagu DIPA

9. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN PROKSI-06/REN PROKSI-15/KEU PROKSI-14/KEU

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi SOP Pagu DIPA SOP USULAN REVISI ANGGARAN BELANJA DIPA PELAKSANAAN ANGGARAN DIPA ( DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN )

10. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan

11. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/HUM

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan SOP LAPORAN TAHUNAN KEADAAN PERKARA PT TUN MDN

12. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi

13. PROKSI-01/REN PROKSI-02/REN

Pelaksanaan Penyusunan Laporan LKJIP Pelaksanaan Laporan Tahunan

Page 73: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

11 | P a g e

PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN

Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi

14. PROKSI-03/REN PROKSI-04/REN PROKSI-05/REN

Pelaksanaan Penyusunan Recana Kerja Dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) SOP Penyusunan Program Anggaran Satuan Kerja Wilayah SOP Revisi

Page 74: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

12 | P a g e

BISNIS PROSES TATA USAHA DAN RUMAH TANGGA

`

Prosedur yang mengatur interaksi proses diatas adalah sebagai berikut :

No. Nomor Prosedur Nama Prosedur

1 PROKSI-01/TUR SOP Pengelolaan Surat Masuk

2. PROKSI-05/TUR

PROKSI-06/TUR

PROKSI-07/TUR

PROKSI-09/TUR

PROKSI-10/TUR

SOP Pengiriman Surat

SOP Perawatan dan Pemeliharaan Aset BMN

SOP Distribusi Barang-barang Inventaris Aset BMN

SOP Penetapan Status Penggunaan BMN

SOP Penghapusan BMN

KPT PENGAMBILAN KEPUTUSAN/

KEBIJAKAN TERTINGGI

SEKRETARIS VERIFIKATOR

KABAG UMUM DAN KEU VERIFIKATOR

SUB TU & RT

PENGELOLAAN FASILITAS KANTOR, SURAT MENYURAT,

BELANJA ATK

BAG. PERKARA BERKAS PERKARA

MA, KPKNL,BPN, SAMSAT, PLN, TELKOM, PDAM

LAPORAN

SEMUA SUB. BAG.

PERSURATAN

1

2

3

4 6

8

5

7

Page 75: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

13 | P a g e

PROKSI-11/TUR SOP Pengajuan Persediaan

3. PROKSI-01/TUR

PROKSI-02/TUR

PROKSI-06/TUR

PROKSI-07/TUR

SOP Pengelolaan Surat Masuk

SOP Pendistribusian Surat Masuk

SOP Perawatan dan Pemeliharaan Aset BMN

SOP Distribusi Barang-barang Inventaris Aset BMN

4. PROKSI-04/TUR

PROKSI-05/TUR

PROKSI-11/TUR

PROKSI-01/TUR

PROKSI-02/TUR

SOP Penomoran Surat Keluar

SOP Pengiriman Surat

SOP Pengajuan Persediaan

SOP Pengelolaan Surat Masuk

SOP Pendistribusian Surat Masuk

5. PROKSI-01/HUM

PROKSI-02/HUM

PROKSI-03/HUM

PROKSI-07/KEU

PROKSI-12/KEU

PROKSI-02/REN

PROKSI-03/REN

PROKSI-04/REN

PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-14/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Laporan Bulanan Keadaan Perkara PT TUN Medan

SOP Laporan Evaluasi Laporan Keadaan Perkara dari PTUN

Sewilayah Hukum PTTUN Medan

SOP Penanganan Laporan Pengaduan

SOP Pelaksanaan dan Pertanggungjawaban Tunjangan Kinerja

(Remunerasi)

SOP Pelaporan BMN

SOP Penyusunan Laporan Tahunan

SOP Perencanaan Penyusanan Rencana Kerja dan Anggaran

Kementerian Negara / Lembaga (RKAKL)

SOP Perencanaan Penyusunan Program Anggaran satuan Kerja

Wilayah

SOP Revisi

SOP Usul CPNS menjadi PNS

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Cuti

SOP Pembuatan Surat Keputusan Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS Menjadi PNS Gol. II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga NonTeknis

SOP Pembuatan surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar Melanjutkan Kuliah S-2 dan S-3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

6. PROKSI-03/TUR SOP Penerimaan Berkas Perkara

7. PROKSI-05/PER

PROKSI-02/PER

SOP Pengiriman Berkas Perkara

SOP Surat Pemberitahuan Register Perkara Banding

8. PROKSI-01/TUR

PROKSI-03/TUR

PROKSI-05/TUR

SOP Pengelolaan Surat Masuk

SOP Penerimaan Berkas Perkara

SOP Pengiriman Surat

Page 76: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

14 | P a g e

BISNIS PROSES TATA KEPEGAWAIAN DAN INFORMASI TEKNOLOGI

Sub Bag. Perencanaan dan

Program Anggaran Data – data Pegawai

Sekretaris Verifikasi dan Persetujuan

Kabag. Perencanaan & Kepegawaian

Verifikasi dan Persetujuan

Sub Bag. Kepegawaian & TI Pengelolaan Adm.

Kepegawaian

Biro Kepeg. MARI, Balitbang MARI,

Dirjen Badilmiltun, BKN, dan Satker Sewilkum PTTUN

Medan

Sub Bag. TU & RT Surat Menyurat

(Surat Masuk dan Surat Keluar)

KPT Penandatangan Surat

Sub Bag. Keu & Pelaporan

Pelaksanaan Hak Keuangan (SK

Kenaikan Pangkat, KGB, Rekapitulasi

Absensi)

Hakim dan ASN PTTUN Medan

Surat Tugas, Cuti

1

2

3

7 8

4 6

5 9

Page 77: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

15 | P a g e

No. Nomor Prosedur Nama Prosedur

1 PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-05/PEG

PROKSI-06/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol III

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Rekapitulasi Absensi Pegawai

SOP Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat)

SOP Cuti Tahunan

SOP Pembuatan SK Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar S1,S2 dan S3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

2. PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-05/PEG

PROKSI-06/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol III

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Rekapitulasi Absensi Pegawai

SOP Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat)

SOP Cuti Tahunan

SOP Pembuatan SK Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar S1,S2 dan S3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

3. PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-05/PEG

PROKSI-06/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol III

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Rekapitulasi Absensi Pegawai

SOP Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat)

SOP Cuti Tahunan

SOP Pembuatan SK Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

Page 78: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

16 | P a g e

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar S1,S2 dan S3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

4. PROKSI-03/PEG

PROKSI-05/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-17/PEG

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Rekapitulasi Absensi Pegawai

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

5. PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol III

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Cuti Tahunan

SOP Pembuatan SK Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar S1,S2 dan S3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

7. PROKSI-07/PEG

PROKSI-13/PEG

SOP Cuti Tahunan

SOP Surat Tugas

8. PROKSI-01/PEG

PROKSI-02/PEG

PROKSI-03/PEG

PROKSI-04/PEG

PROKSI-05/PEG

PROKSI-06/PEG

PROKSI-07/PEG

PROKSI-10/PEG

PROKSI-11/PEG

PROKSI-12/PEG

PROKSI-13/PEG

PROKSI-15/PEG

PROKSI-16/PEG

PROKSI-17/PEG

PROKSI-18/PEG

PROKSI-19/PEG

PROKSI-20/PEG

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol III

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Teknis

SOP Kenaikan Gaji Berkala

SOP Usul Kartu Pegawai, Kartu Istri/Kartu Suami

SOP Rekapitulasi Absensi Pegawai

SOP Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat)

SOP Cuti Tahunan

SOP Pembuatan SK Ketua

SOP Usul Pensiun

SOP Pelantikan

SOP Surat Tugas

SOP Usul CPNS menjadi PNS Gol II

SOP Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis

SOP Pembuatan Surat Keputusan Kenaikan Pangkat Tenaga Non

Teknis

SOP Permohonan Surat Ijin Belajar S1,S2 dan S3

SOP Usul Jabatan dan Mutasi

SOP Usul Pendidikan dan Pelatihan

9. PROKSI-02/TUR SOP PENDISTRIBUSIAN SURAT MASUK

PROKSI-04/TUR SOP PENOMORAN SURAT KELUAR

Page 79: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

17 | P a g e

BISNIS PROSES KEUANGAN DAN PELAPORAN

No. KODE PROSEDUR

NAMA PROSEDUR

1. PROKSI-07/KEU PELAKSANAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN TUINJANGAN KHUSUS KINERJA (REMUNERASI)

2. PROKSI-10/KEU PELAPORAN SAIBA (SISTEM AKUNTANSI INSTANSI BERBASIS AKRUAL)

PROKSI-12/KEU PELAPORAN BMN (Barang Milik Negara)

PROKSI-13/KEU PELAPORAN E-MONEV (Monitoring dan Evaluasi)

3. PROKSI-01/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI INDUK APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-02/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI SUSULAN/KEKURANGAN GAJI APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-03/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI KE-13 (TIGA BELAS) APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-04/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN UANG MAKAN APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-05/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN UANG PERSEDIAAN

PROKSI-06/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GANTI UANG PERSEDIAAN

PROKSI-07/KEU PELAKSANAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN TUINJANGAN KHUSUS KINERJA (REMUNERASI)

PROKSI-08/KEU PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK (PNBP)

PROKSI-09/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN PEMBAYARAN LANGSUNG

KPT

Pengawas Keuangan

Subbag Renprog dan Anggaran Pagu belanja dan POK

Subbag TU dan RT

Pengelolaan fasilitas kantor, surat – menyurat,

persediaan barang

Subbag

Kepegawaian dan TI

Data Pegawai

Promosi, Mutasi,

Hukuman Disiplin

,Absensi, Gaji Berkala

KPA / PPK (Sekretaris)

Pengambil Keputusan Tertinggi

Kabag Umum dan Keuangan

Verifikator

Kasubbag Keuangan dan Pelaporan

- PengelolaanAnggaran DIPA

(Belanja Pegawai, Barang dan

Belanja Modal)

- Pengajuan Remunerasi

- Laporan PNBP

- Laporan SAIBA

- Laporan Realisasi Anggaran

- Laporan BMN

- Laporan E-Monev

- Revisi Anggaran

Panmud Perkara

Penyetoran PNBP

Biro Keuangan MA RI, Biro Perlengkapan MA RI, Dirjen

Badilmiltun, KPPN, DJPBN, KPKNL, DJKN, Korwil (PTA Medan)

1

10

6

9

8

5

4

7

2

3

Page 80: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

18 | P a g e

PROKSI-10/KEU PELAPORAN SAIBA (SISTEM AKUNTANSI INSTANSI BERBASIS AKRUAL)

PROKSI-11/KEU PELAPORAN REALISASI ANGGARAN (KOMDANAS)

PROKSI-12/KEU PELAPORAN BMN (Barang Milik Negara)

PROKSI-13/KEU Laporan E- MONEV (Monitoring dan Evaluasi)

PROKSI-14/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN DIPA ( DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN )

PROKSI-15/KEU PELAKSANAN REVISI ANGGARAN BELANJA DIPA

4. PROKSI-03/PEG KENAIKAN GAJI BERKALA

PROKSI-05/PEG REKEPITULASI ABSENSI PEGAWAI

5. PROKSI-08/KEU PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK

PROKSI-10/KEU PELAPORAN SAIBA (SISTEM AKUNTANSI INSTANSI BERBASIS AKRUAL)

PROKSI-11/KEU PELAPORAN REALISASI ANGGARAN (KOMDANAS)

PROKSI-12/KEU PELAPORAN BMN (Barang Milik Negara)

PROKSI-07/KEU PELAKSANAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN TUINJANGAN KHUSUS KINERJA (REMUNERASI)

6. PROKSI-01/TUR SURAT MASUK

PROKSI-09/TUR PENETAPAN STATUS PENGGUNAAN BARANG MILIK NEGARA

PROKSI-10/TUR PENGHAPUSAN BRANG MILIK NEGARA

7. PROKSI-19/PER PENYERAHAN DANA PNBP

8. PROKSI-04/REN PENYUSUNAN REVISI DIPA

PROKSI-06/REN PAGU DIPA

9. PROKSI-01/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI INDUK APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-02/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI SUSULAN/KEKURANGAN GAJI APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-03/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GAJI KE-13 (TIGA BELAS) APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-04/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN UANG MAKAN APARATUR SIPIL NEGARA (ASN)

PROKSI-05/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN UANG PERSEDIAAN

PROKSI-06/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN GANTI UANG PERSEDIAAN

PROKSI-07/KEU PELAKSANAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN TUINJANGAN KHUSUS KINERJA (REMUNERASI)

PROKSI-08/KEU PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK (PNBP)

PROKSI-09/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN PEMBAYARAN LANGSUNG

PROKSI-10/KEU PELAPORAN SAIBA (SISTEM AKUNTANSI INSTANSI BERBASIS AKRUAL)

PROKSI-11/KEU PELAPORAN REALISASI ANGGARAN (KOMDANAS)

PROKSI-12/KEU PELAPORAN BMN (Barang Milik Negara)

PROKSI-13/KEU LAPORAN E- MONEV (Monitoring dan Evaluasi)

10. PROKSI-14/KEU PELAKSANAAN ANGGARAN DIPA ( DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN )

PROKSI-15/KEU USULAN REVISI ANGGARAN BELANJA DIPA

Page 81: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-02/MANUAL-00

19 | P a g e

BISNIS PROSES PENGADAAN BARANG DAN JASA

Keterangan : KPA : Kuasa Pengguna Anggaran KPB : Kuasa Pengguna Barang ULP : Unit Layanan Pengadaan Kelompok Pengadaan Barang dan Jasa :

1. Pejabat Pembuat Komitmen 2. Pejabat Pemeriksa dan Pemerima Barang Jasa

NO. NOMOR DOKUMEN NAMA DOKUMEN

1. PROKSI-01/PJP RENCANA UMUM PENGADAAN

2. PROKSI-02/PJP HARGA PERKIRAAN SENDIRI

3. PROKSI-04/PJP PEMERIKSA DAN PENERIMA BARANG JASA

4. PROKSI-04/PJP PEMERIKSA DAN PENERIMA BARANG JASA

5. PROKSI-03/PJP PENETAPAN PENYEDIA BARANG DAN JASA

SEKRETARIS /

KPA / KPB

PEJABAT

PENGADAAN / ULP

KELOMPOK

PENGADAAN

BARANG DAN JASA

SUB BAGIAN

KEUANGAN &

PELAPORAN

SUB BAGIAN

KEUANGAN &

PELAPORAN 1

2

3

4

PENYEDIA BARANG

DAN JASA

5

Page 82: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-03/MANUAL-00

No. Proses/aktivitas Klausul ISO 9001:2015

Sistem Manajemen Mutu

1. Penetapan Kebijakan dan Sasaran Mutu 5.2, 5.2.1, 5.2.2

2. Penetapan Tanggung Jawab dan Wewenang 5.3

3. Komunikasi internal dan eksternal 7.4

4. Perencanaan Anggaran 5.1

5. Pemantauan dan Pengukuran kinerja 8.6, 9.1.1

6. Audit Internal 9.2

7. Pemantauan Kepuasan Pelanggan 9.1.2

9. Tindakan Perbaikan dan Pencegahan 6.1, 10.2, 10.3

10. Kajian Manajemen 9.3

11. Penerimaan dan Pemeriksaan Kelengkapan berkas

Perkara 8.2.2

12. Penetapan Majelis Hakim dan Panitera 8.1

13. Pelaksanaan Persidangan 8.5.1, 8.5.5

14. Penetapan dan Putusan Majelis Hakim 8.5.1

15. Penetapan dan Pelaksanaan Putusan Majelis Hakim 8.5.1

16. Permohonan Banding, Kasasi dan PK 8.3

17. Penerimaan dan Pencatatan Surat Masuk 8.7, 10.2

18. Disposisi Surat Oleh Ketua dan Panitera / Sekretaris 8.2.3, 8.2.4

19. Tindak Lanjut Sesuai Disposisi Surat Pada Bagian

Terkait 8.5.1, 8.5.5

20. Tanggapan / Jawaban / Informasi sesuai isi Surat 8.2.1

21. Kepegawaian dan Pelatihan 7.2, 7.3

22. Pengelolaan Infrastruktur 7.1.3

23. Pengadaan Barang dan Jasa 8.4, 8.4.1, 8.4.2, 8.4.3, 8.6

24. Pengelolan Dokumen dan Arsip 7.5.2, 7.5.3

Page 83: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-05/MANUAL-00

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

Visi dan Misi

Visi adalah "menunjukan suatu keadaan atau tingkat prestasi yang diinginkan atau diharapkan oleh organisasi atau perusahaan akan terwujud pada suatu titik waktu tertentu di masa yang akan datang". Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan mengusung cita-cita dan citra yang ingin diwujudkan Mahkamah Agung yakni “TERWUJUDNYA BADAN PERADILAN INDONESIA YANG AGUNG” dengan menuangkan dalam visi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan yaitu sebagai berikut:

“ Mewujudkan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan Menjadi Peradilan Tata Usaha Negara Yang Agung ”

Misi adalah menunjukkan apa yang akan dilakukan oleh organisasi atau perusahaan untuk mencapai suatu visi. Maka, dalam rangka untuk mewujudkan Visi tersebut, Pengadilan Tinggi TUN Medan dan PTUN sewilayah hukum PTTUN Medan melakukan misi yang akan dilakukan secara konsisten, yaitu :

1. Meningkatkan kualitas pelayanan publik; 2. Meningkatkan pelaksanaan reformasi birokrasi: 3. Meningkatkan akuntabilitas kinerja aparatur peradilan; 4. Mewujudkan institusi Peradilan TUN pada wilayah hukum Pengadilan Tata Usaha

Negara Medan yang efektif, efisien, dan bermartabat serta dihormati; 5. Melaksanakan pengawasan dan pembinaan yang efektif dan efisien; 6. Melaksanakan tertib administrasi dan manajemen peradilan yang efektif dan efisien; 7. Mengupayakan tersediannya sarana dan prasarana yang lengkap dan sesuai

dengan standar.

Page 84: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

Deskripsi Kerja LAMPIR-06/MANUAL-00

Bagian/Fungsi

Hakim Tinggi/Majelis Hakim Sebagai Tingkat Pertama :

1 Menerima berkas dari Panmud Perkara;

2 Membaca Berkas Secara Ringkas;

3 Menetapkan Hari Pemeriksaan Persiapan;

4 Memerintahkan Panitera Pengganti memanggil para pihak;

5 Melasnakan Pemeriksaan Persiapan;

6 Menetapkan Hari Sidang Terbuka Untuk Umum;

7 Melansanakan Pemeriksaan Persidangan;

8 Melaksanakan Musyawarah;

9 Konsep dan koseksi putusan;

10 Hasil Putusan yang Final;

11 Pembacaan Putusan;

12 Minutasi Perkara;

13 Penyerahan berkas kepada Panitera Pengganti;

Sebagai Tingkat Banding :

1 Menerima berkas dari Panmud Perkara;

2 Membaca Berkas Secara Ringkas;

3 Memerintahkan Panitera Pengganti mengedarkan berkas kepada Hakim Anggota

4 Membaca dan menelaan berkas perkara

5 Melaksanakan Musyawarah;

6 Konsep dan koreksi putusan;

7 Hasil Putusan yang Final;

8 Pembacaan Putusan;

9 Minutasi Perkara;

10 Penyerahan berkas kepada Panitera Pengganti;

Bagian/Fungsi Deskripsi Kerja

Kepaniteraan Perkara Penyelesaian Perkara di Tingkat Banding

1 Menerima Perkara Banding Dan meneliti kelengkapan

2 Meneliti kembali objek gugatan tingkat pertama

3 Mengajukan kepada dan Panitera untuk diteliti dan diajukan kepada Ketua lolos atau tidaknya

4 Membuat konsep surat untuk melengkapi kekurangan berkas untuk dikirim ke Daerah

5

Mengoreksi kembali hasil koreksian berkas yang telah diteliti dan dicatat di buku register oleh staf bagian

perkara

6

Menyerahkan berkas perkara yang dilengkapi dengan blangko penunjukan Majelis Hakim kepada Panitera

untuk diserahkan pada Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara melalui Panitera untuk Penunjukan

majelis hakim

7

Menyampaikan berkas Kepada Ketua dan Panitera untuk dibuat penetapan Susunan Majelis Hakim dan

Panitera Penggantinya

8 Panmud Perkara mempublikasikan perkara yang telah ditetapkan Majelis Hakim

9 Mengoreksi kembali berkas yang telah di kembalikan Panitera Pengganti untuk diminutasi dan dikirim

10 Menerima berkas Perkara Yang sudah diputus beserta isi putusannya Terlampir Bundel A&B

11

Menyerahkan surat-surat masuk yang ada hubungannya dengan perkara yang sedang berjalan di Majelis

melalui Ekspedisi

12 Menerima berkas perkara dari Pengadilan Tata Usaha Negara

13 Meneliti kelengkapan Berkas Perkara Banding

14 Menghubungi tingkat Pertama dari via telepon apabila ada kekurangan atas berkas tersebut

15

Berkas perkara yang diteliti kelengkapannya dan setelah dinyatakan lengkap dan diberi nomor pada

sampul berkas perkara banding

16 Mengoreksi berkas putus yang dikembalikan Panitera Pengganti untuk diminutasi

17 Menyiapkan formulir Skum

Penyelesaian Perkara di Tingkat Pertama

1

Mengoreksi kembali hasil koreksian berkas yang telah diteliti dan dicatat di buku register oleh staf bagian

perkara

2 Menyerahkan berkas perkara ke Panitera

3 Menerima dan meneliti gugatan

4 Menyerahkan berkas perkara gugatan kepada Ketua Majelis Hakim yang telah ditunjuk’

5 Menerima berkas perkara yang telah diminutasi dari Panitera Pengganti

6

Menyerahkan berkas putusan kepada Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara melalui Penitera untuk

menetapkan Hakim Majelis yang akan memeriksa perkara

7 Menyerahkan berkas perkara yang telah lengkap ke Majelis Hakim

8

Meneliti putusan, kasasi, dan PK apabila tidak ada kesalahan pengetikan maka diarsipkan atau disatukan

dengan pertinggal

9 Menerima dan meneliti gugatan

10 Membuat skum

11 Memberikan Nomor perkara

12 Mencatat di Buku Register Gugatan

13 Mencatat nomor perkara kasasi dalam buku register Kasasi

Deskripsi Kerja

1

Page 85: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

Bagian/Fungsi Deskripsi Kerja

Kepaniteraan Hukum 1 Melaksanankan pengumpulan, pengelolaan dan penyajian data perkara.

2 Pelaksanaan penyajian statistic perkara.

3 Pelaksanaan penyusunan dan pengiriman perkara.

4 Pelaksananan penataan , penyimpanan dan pemeliharaan arsip perkara.

5 Pelaksanaan kerjasama dengan Arsip Daerah untuk penitipan berkas perkara.

6

Pelaksanaan penyiapan , pengelolaaan dan penyajian bahan – bahan yang berkaitan dengan transparansi

perkara.

7 Pelaksanaan penghimpunan pengaduan dari masayarakat, hubungan masyarakat.

8 Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Panitera.

9 Mencatat dan Memfilekan surat-surat yang masuk dan Surat – Surat yang keluar.

10 Mencatat Surat Kuasa dibuku Register Pendaftaran Surat Kuasa.

11 Melegalisir Surat Kuasa

12 Sebagai Petugas Informasi Teknologi ( IT ).

13 Merekap Laporan Bulanan Keadaan Perkara Banding dari Kepaniteraan Muda Perkara.

14 Merekap Laporan Bulanan Keadaan Perkara Tingkat Pertama dari Kepaniteraan Muda Perkara.

15 Merekap Laporan Bulanan Jenis Perkara Tingkat Banding dari Kepaniteraan Muda Perkara.

16 Merekap Laporan Bulanan Jenis Perkara Tingkat Pertama dari Kepaniteraan Muda Perkara.

17 Merekap Laporan Bulanan Keadaan Perkara Kasasi dari Kepaniteraan Muda Perkara.

18 Merekap Laporan Bulanan Jenis Perkara Kasasi dari Kepaniteraan Muda Perkara.

19 Merekap Laporan Bulanan Keadaan Perkara PK dari Kepaniteraan Muda Perkara.

20 Merekap Laporan Bulanan Jenis Perkara PK dari Kepaniteraan Muda Perkara.

21

Merekap Laporan Keuangan Perkara Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dari Kepaniteraan Muda

Perkara.

22

Merekap Laporan Keadaan Perkara dari masing-masing Satuan Kerja pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha

Negara Medan.

23

Merekap Laporan Keuangan dari masing-masing Satuan Kerja pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara

Medan

24

Merekap Kegiatan Hakim yang menjadi majelis Perkara Banding dan Perkara Tingkat Pertama pada

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

25

Merekap Kegiatan Panitera Pengganti dalam Perkara Banding dan Perkara Tingkat Pertama pada

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

26

Merekap Kegiatan Hakim dan Panitera Pengganti dari masing-masing Satuan Kerja sewilayah hukum

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

27

Mencatat biaya Penerimaan Negara Bukan Pajak ( PNBP ) Surat Kuasa yang selanjutnya diserahkan kepada

Bendahara Penerima.

28

Merekap semua laporan bulanan dari masing-masing satuan kerja dalam wilayah hukum Pengadilan Tinggi

Tata Usaha Negara Medan

29

Merekap semua laporan 4 ( empat ) bulanan dari masing-masing satuan kerja dalam wilayah hukum

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

30

Merekap semua laporan Semesteran dari masing-masing satuan kerja dalam wilayah hukum Pengadilan

Tinggi Tata Usaha Negara Medan

31

Merekap semua laporan Tahunan dari masing-masing satuan kerja dalam wilayah hukum Pengadilan Tinggi

Tata Usaha Negara Medan

32 Mencatat laporan perkara bulanan dipapan statistik atau white board.

33 Menata dan Mengarsipkan berkas perkara yang sudah putus (BHT) Banding

34 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Keadaan Perkara Banding.

35 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Keadaan Perkara Tingkat Pertama.

36 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Jenis Perkara Tingkat Banding.

37 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Jenis Perkara Tingkat Pertama.

38 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Keadaan Perkara Kasasi.

39 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Jenis Perkara Kasasi.

40 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Keadaan Perkara PK.

41 Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Jenis Perkara PK.

42

Membuat Laporan Perkara Banding gugatan yang Putus selama Setahun ( kurang dari 3 bln, 4-5 bln, 6-12

bln dan 12 bln- lebih )

43 Membuat statistik bulanan/tahunan keadaan dan jenis perkara.

44

Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Kegiatan Hakim yang menjadi majelis Perkara Banding dan Perkara

Tingkat Pertama pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan

45

Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Kegiatan Panitera Pengganti dalam Perkara Banding dan Perkara

Tingkat Pertama pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

46

Membuat Laporan Bulanan/Tahunan Kegiatan Hakim dan Panitera Pengganti dari masing-masing Satuan

Kerja sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

47 Mencatat data surat Kuasa ke dalam buku register.

48 Membuat konsep Surat-surat keluar dari Kepaniteraan Muda Hukum.

49 Sebagai Petugas Penerima Pengaduan untuk diteruskan kemeja Pengaduan PTTUN Medan.

50 Mencatat surat pengaduan yang masuk dibuku register pengaduan.

51 Mengarsipkan Surat laporan pengaduan.

52

Membantu Pan.Mud Hukum menelaah Laporan Pengaduan yang akan diteruskan kepada Ketua PTTUN

Medan.

2

Page 86: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

53

Membantu Tim Penanganan pengaduan PTTUN Medan dengan bertindak sebagai Seketaris Tim

Pemeneriksa Pengaduan.

54

Membuat LHP (Laporan Hasil Pemeriksaan) yang dilakukan oleh Tim Pemeriksa Penanaganan Pengaduan

PTTUN Medan.

55

Membuat LHP (Laporan Hasil Pemeriksaan) Ketua PTTUN Medan atas tindak lanjut LHP dari Tim Pemeriksa

Penanaganan Pengaduan PTTUN Medan.

56

Menjilid LHP (Laporan Hasil Pemeriksaan) Ketua PTTUN Medan dan LHP dari Tim Pemeriksa Penanaganan

Pengaduan PTTUN Medan untuk selanjutnya mengirimkan kepada Badan pengawasan MARI dan Dirjrn

Badimiltun.-

57

Menyampaikan Pengiriman email Laporan Keadaan dan Jenis Perkara PTTUN Medan Ke Dirjen Badimiltun

dan SMS Gateway Ke Dirjen Badimiltun.

58 Menyampaikan Pengirinman dan Laporan Bulanan ( Softcopy ) dan pemberkasan Lapbul/Laptah.

59 Sebagai Petugas Informasi Teknologi ( IT )

60

Membuat konsep jawaban atas permohonan Informasi yang diminta oleh pemohon informasi

(masyarakat)

61 Membuat Surat Keterangan Penelitian Ilmiah.

62 Menata dan Mengarsipkan berkas perkara Banding yang sudah putus (BHT) Banding.

63 Menata dan Mengarsipkan berkas perkara Gugatan Tingkat Pertama yang sudah putus (BHT)

Bagian/Fungsi

Panitera/Panitera Pengganti Membantu Majelis Hakim dalam hal:

1 Membuat Penetapan Hari Pemeriksaan Pertsiapan dan Hari Sidang

2 Membuat Berita Acara Persidangan yang harus selesai sebelum sidang berikutnya

3 Mengetik Putusan.

Melaporkan Kepada Panitera Muda Perkara Untuk Dicatat Dalam Register Perkara:

1 Penundaan Hari Sidang

2 Perkara yang sudah putus berikut amar putusannya

3

Menyerahkan salinan putusan kepada Panitera Muda Perkara untuk dikirim kepada para pihak sesuai Pasal

51 A ayat 2 Undangf-Undang No. 5 Tahun 1986

Menyerahkan Berkas Perkara kepada Panitera Muda Perkara jika telah selesai diminuitasi.

Bagian/Fungsi

Jurusita Pengganti 1 Mengadministrasikan surat-surat panggilan dan surat-surat pemberitahuan pengadilan.

2

Mengadministrasikan dan melaksanakan pengiriman salinan penetapan dan atau salinan putusan

pengadilan.

3

Mengadministrasikan dan melaksanakan pengiriman berkas perkara banding, kasasi dan peninjauan

kembali.

4

Mengadministrasikan dan atas perintah Ketua Pengadilan melaksanakan upaya paksa terhadap Tergugat

yang tidak mau secara sukarela melaksanakan putusan yang telah bht dan atau tidak mau melaksanakan

penetapan penundaan pelaksanaan putusan tun.

5

Membuat berita acara pelaksanaan upaya paksa yang salinan resminya diserahkan kepada pihak-pihak

yang berkepentingan.

6

Mengadministrasikan dan atas perintah Panitera melaksanakan Pengumuman Pejabat yang tidak bersedia

secara suka rela melaksanakan putusan pengadilan yang telah bht.

7 Melaksanakan tugas-tugas lain yang ditentukan oleh pimpinan pengadilan.

Bagian/Fungsi

Sub Bag Keuangan dan Pelaporan 1 Memeriksa Laporan LPJ Bendahara.

2 Memeriksa Rekonsiliasi.

3 Memeriksa Laporan Realisasi Anggaran.

4 Menyiapkan bahan untuk Laporan Tahunan.

5 Memeriksa permintaan belanja pegawai (Gaji Bulanan).

6 Mememeriksa dan menyetujui injeksi melalui Aplikasi SPM.

7 Memeriksa permintaan uang makan pegawai.

8 Memeriksa permintaan Gaji-13 pegawai.

9 Memeriksa permintaan Tunjangan Kinerja (Remunerasi).

10 Memeriksa permintaan Tunjangan Kinerja (Remunerasi) ke-13

11 Memeriksa permintaan belanja barang (rutin) Bendahara Pengeluaran.

12 Memeriksa pengajuan SPP untuk penerbitan SPM dari PPK.

13 Memeriksa rincian pengajuan belanja barang.

14 Memeriksa bahan laporan PNBP Bendahara Penerima.

15 Membuat laporan permintaan gaji pegawai.

16 Membuat laporan permintaan uang makan pegawai.

17 Membuat laporan permintaan tunjangan kinerja (remunerasi) pegawai.

18 Membuat permintaan gaji-13 pegawai.

19 Membuat permintaan tunjangan kinerja (remunerasi) ke-13 pegawai.

20 Membuat buku laporan potongan gaji pegawai.

21 Membuat buku BKU bendahara penerima.

22 Membuat laporan setoran PNBP.

23 Membuat SKPP Pindah, Pensiun, dll.

24 Menghimpun laporan bulanan PNBP satker daerah.

Deskripsi Kerja

Deskripsi Kerja

Deskripsi Kerja

3

Page 87: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

25 Menghimpun permintaan tunjangan kinerja (remunerasi) pegawai satker daerah.

26 Membuat laporan bulan PNBP.

27 Membuat laporan triwulan PNBP.

28 Menghimpun laporan triwulan PNBP Satker daerah.

29 Membuat laporan permintaan uang lembur pegawai.

30 Membuat permintaan gaji terusan, uang duka, rapel, gaji berkala, dll.

31 Menerima dan mengarsipkan surat masuk sub bagian keuangan.

32 Membuat pengantar surat keluar ke Satker Daerah dan instansi lain.

33 Membuat laporan setoran pajak PPh psl.21 belanja pegawai.

34 Membuat laporan setoran pajak PPh psl.21 belanja uang makan pegawai.

35 Membuat rencana penarikan anggaran belanja.

36 Membuat pengajuan rencana penarikan anggaran belanja kepada PPK.

37 Membuat pengajuan SPM-UP ke KPPN.

38 Membuat pengajuan SPM-GU dan SPM-LS ke KPPN.

39 Memeriksa bukti pertanggung jawaban belanja dari sub bagian umum.

40 Membuat laporan LPJ bendahara ke KPPN.

41 Membuat buku laporan Kas Umum.

42 Membuat buku laporan Pajak.

43 Membuat buku laporan Bank.

44 Membuat buku bantu laporan pengeluaran anggaran.

45 Membuat rincian belanja barang.

46 Membuat pengajuan SPM-TUP ke KPPN.

47 Membuat perhitungan setoran pajak PPh psl.21 belanja pegawai.

48 Membuat perhitungan setoran pajak PPh psl.21 belanja uang makan pegawai.

49 Membuat perhitungan setoran pajak PPh psl.21, 22, 23 belanja pengadaan.

50 Membuat perhitungan setoran pajak PPh psl.21 belanja gaji-13 pegawai.

51 Membuat perhitungan setoran potongan Bank pegawai.

52 Membuat berita acara pemeriksaan Kas Bendahara Pengeluaran.

53 Memeriksa permintaan SPP dari PPK untuk penerbitan SPM.

54 Membuat pengajuan SPM Nihil ke KPPN.

55 Membuat Laporan Bulanan Realisasi Anggaran.

56 Membuat Laporan Triwulan.

57 Membuat Laporan Semester.

58 Membuat Laporan Tahunan PP-39.

59 Membuat SPM-UP.

60 Membuat SPM-GU.

61 Membuat SPM Belanja Pegawai.

62 Membuat SPM Belanja Uang Makan Pegawai.

63 Membuat SPM Belanja Barang.

64 Membuat SPM-TUP.

65 Membuat Laporan Rekonsiliasi.

66 Menghimpun Laporan Rekonsiliasi DIPA DIRJEN satker daerah.

67 Membuat SK Penunjukan Pengelola Anggaran.

68 Membuat Laporan Aplikasi KOMDANAS.

69 Membuat Laporan Usulan Revisi Anggaran.

70 Membuat Laporan Aplikasi MONEV (monitoring dan evaluasi) anggaran.

Bagian/Fungsi

Sub Bag Rencana Program dan Anggaran 1 Menyusun Laporan Rencana Strategis (Renstra)

2 Menyusun Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP)

3 Menyusun dan Membahas Rencana Kerja Tahunan (RKT)

4 Membuat dan Menyusun Laporan Tahunan

5 Menyiapkan dan Menyusun RKA-KL, DIPA, TOR dan RAB

6 Menyiapkan, Menyusun dan Membahas RKA-KL berdasarkan Pagu Indikatif

7 Menyiapkan, Menyusun dan Membahas RKA-KL berdasarkan Pagu Sementara

8 Menyiapkan, Menyusun dan Membahas RKA-KL berdasarkan Pagu Definitif

9 Mengumpul, Menelaah dan Menyusun RKA-KL Seluruh Wilayah PTTUN Medan

10 Mengumpulkan, Menelaah dan Menyusun TOR dan RAB Seluruh Wilayah PTTUN Medan

11 Menyusun Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) Seluruh Wilayah PTTUN Medan

12 Memantau Laporan Realiasasi Anggaran (LRA) Pertriwulan

13

Menyusun dan Membahas Usulan Revisi Kegiatan dan Anggaran DIPA Serta Menyiapkan Bahan Usulan

APBNP

14 Membuat Laporan Triwulan e-Monev Bappenas

15 Membuat Laporan Rencana Strategis (Renstra)

16 Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP)

17 Mrmbuat Rencana Kerja Tahunan (RKT)

18 Membuat dan Menyusun Laporan Tahunan

19 Membuat RKA-KL, DIPA, TOR dan RAB

20 Membuat RKA-KL berdasarkan Pagu Indikatif

21 Membuat RKA-KL berdasarkan Pagu Sementara

22 Mengentri Laporan Triwulan Ke Aplikasi e-Monev Bappenas

23 Mengimput RKA-KL berdasarkan Pagu Definitif Keaplikasi DIPA

Deskripsi Kerja

4

Page 88: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

24 Mengumpul, Menelaah dan Menyusun RKA-KL Seluruh Wilayah PTTUN Medan

25 Mengumpulkan, Menelaah dan Menyusun TOR dan RAB Seluruh Wilayah PTTUN Medan

26 Menyusun Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) Seluruh Wilayah PTTUN Medan

27 Mengecek Laporan Realiasasi Anggaran (LRA) Pertriwulan

28 Membuat Usulan Revisi Kegiatan dan Anggaran DIPA

Bagian/Fungsi

Sub Bag Kepegawaian dan Teknologi

Informasi

Peningkatan Pengelolaan Data dan Informasi Kepegawaian

1 Pengelolaan File Hakim dan Pegawai

2 Pembuatan Bazzeting (Keadaan Pegawai) pada akhir tahun anggaran

3 Penyusunan Daftar Urut Kepangkatan (DUK) disusun pada akhir tahun anggaran

4 Perekapan Absensi Hakim dan Pegawai ( Absen Manual dan Finger Print)

5 Pembuatan SK / Penetapan Ketua ( SK Hakim Pengawas Bidang, Pengawas Daerah, Bapor, PTWP, IKAHI dll)

6 Pembuatan usul Karpeg, Karis / Karsu

7 Pengelolaan Data Hakim dan Pegawai beserta e dokumen dalam Aplikasi SIKEP

Pengusulan dan Pembuatan SK Kenaikan Pangkat

1

Meneruskan Usul Kenaikan Pangkat Pegawai untuk Tenaga Teknis (Seluruh Satker Se wilayah Hukum

PTTUN Medan) ke Dirjen Badilmiltun MA R.I

2

Memproses Usul Kenaikan Pangkat Tenaga Non Teknis (Seluruh Satker Se wilayah Hukum PTTUN Medan)

kedalam Aplikasi SAPK ke BKN Kanreg Masing – masing wilayah.

3

Pembuatan SK Kenaikan Pangkat (Seluruh Satker Se wilayah Hukum PTTUN Medan) untuk Gol III/d ke

bawah (Tenaga Non Teknis)

Pembuatan SK PNS

1 Membuat SK PNS untuk Gol. II se wilayah Hukum PTTUN Medan

2 Meneruskan Usul CPNS menjadi PNS untuk Gol.III se wilayah Hukum PTTUN Medan ke Sekretaris MA R.I

Pembuatan SK Kenaikan Gaji Berkala Hakim dan Pegawai

Usul Jabatan , Mutasi, serta Pensiun Hakim dan Pegawai dari seluruh Satker se wilayah hukum PTTUN

Medan

Cuti Hakim dan Pegawai

Pembuatan Surat Tugas Hakim dan Pegawai, Surat Izin Belajar S1 dan S2

Pelantikan

1

Mempersiapkan Pelantikan Wakil Ketua, Ketua sewilayah Hukum PTTUN Medan, Pelantikan Pejabat

Struktural dan Fungsional serta Pelantikan PNS

2 Pembuatan SPMT,SPP,SPMJ dan Berita Acara Sumpah Jabatan

Pengelolaan Website

Bagian/Fungsi

Sub Bag Tata Usaha dan Rumah Tangga 1 Menyiapkan surat masuk dan surat keluar

2 Perawatan dan pemeliharaan gedung.

3 Perawatan dan pemeliharaan kendaraan dinas roda 4 (empat) dan roda 2 (dua).

4 Barang Inventaris selain tanah, bangunan dan kendaraan.

5 Perpustakaan.

6 Keamanan dan Kebersihan

Deskripsi Kerja

Deskripsi Kerja

5

Page 89: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

1

STAKEHOLDER MANAGEMENT DAN ISU – ISU INTERNAL / EKTERNAL

HAKIM STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

HAKIM

EKSTERNAL

1. Wakil Ketua 2. Panitera 3. Panitera Pengganti 4. Sub Bagian Rumah Tangga

& Tata Usaha 5. Sub Bagian Keuangan &

Pelaporan 6. Sub Bagian Kepegawaian

& Teknologi Informasi 7. Sub Bagian Rencana

Program dan Anggaran 8. Kepaniteraan Hukum 9. Kepaniteraan Perkara

1. Para Pihak 2. Satuan Kerja Wilayah

Hukum

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Draf Putusan yang Tepat Waktu dan Dapat Dibaca 2. Minutasi Perkara yang Tepat Waktu dan Lengkap 3. Jadwal Sidang yang Tepat 4. Permintaan Pengamanan Sidang yang Tepat Waktu dan Jumlah Personil yang Memadai 5. Pelaksanaan Pengawasaan Bidang dan Daerah sesuai dengan peraturan yang berlaku dan tepat

waktu penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan 6. Penyampaian Hasil Pengawasan 7. Putusan Adil, Tepat dan Bermanfaat 8. Proses Peradilan Cepat, Sederhana, Biaya Ringan 9. Proses Persidangan sesuai Standar Opersional Prosesur 10. Tahapan Penyelesaian yang Tepat Waktu Sesuai Agenda Persidangan 11. Cara dan Materi Pertanyaan yang Informatif 12. Proses Sidang Sesuai Hukum Acara dan Penanganan Perkara Sesuai PPH dan Kode Etik

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Penetapan/Penunjukan yang keliru dan tidak sesuai dengan Undang-Undang

2. Format dokumen yang tidak konsisten 3. Ceklist tidak sesuai dengan fisik berkas perkara 4. Tidak ada anggaran Biaya Pengamanan Sidang 5. Sarana dan prasarana persidangan tidak

memadai

1. Tidak tepat waktu hadir pada Sidang 2. Tidak menghormati dan taat pada Putusan 3. Kelengkapan berkas perkara tidak lengkap 4. Jumlah personil pengamanan sidang yang

tidak proposional

Page 90: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

2

PANITERA PENGGANTI STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

PANITERA PENGGANTI

EKSTERNAL

1. Majelis Hakim 2. Panitera 3. Jurusita Pengganti 4. Kepaniteraan Perkara

1. Pencari Keadilan

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Pengetikan Putusan dengan cepat dan membuat Berita Acara Sidang dengan baik dan benar, sesuai dengan Pedoman Berita Acara.

2. Melaporkan minutasi dengan tepat waktu sesuai yang telah ditentukan. 3. Koordinasi dan Komunikasi yang baik dengan Kepaniteraan Perkara. 4. Ketersediaan informasi perkembangan proses perkara bagi para pihak yang bersengketa (SIPP

Tingkat Banding).

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Fasilitas Kurang memadai seperti Laptop, Komputer dan printer.

2. Jaringan Internet kurang memadai 3. Menyelesaikan perkara yang tidak sesuai

dengan tenggang waktu yang telah ditentukan. 4. Pendidikan dan Latihan Tehnis penyelesaian

perkara bagi Panitera Pengganti (diklat tingkat Banding).

5. Kurangnya sarana/Prasarana dalam proses penyelesaian perkara (Komputer dan Laptop).

6. Sidang dihentikan karena jaringan listrik/lampu tidak hidup, serta tidak adanya peralatan genset yang tersedia.

7. Kesalahan pengetikan putusan banding yang telah dikirim ke pengadilan pengaju.

8. Keterlambatan penyerahan berkas perkara ke kepaniteraan perkara.

9. Keterlambatan laporan putusan banding ke kepaniteraan perkara

10. Pengetikan Putusan dengan cepat dan membuat Berita Acara Sidang dengan baik dan benar, sesuai dengan Pedoman Berita Acara.

11. Melaporkan minutasi dengan tepat waktu sesuai yang telah ditentukan.

12. Koordinasi dan Komunikasi yang baik dengan Kepaniteraan Perkara

1. Tidak ada keseragaman dalam pengetikan Putusan dan pembuatan Berita acara Sidang (Template) (Satker sewilayah hukum).

2. Kurangnya sosialisasi atau bimbingan tehnis terhadap tugas pokok mengenai aturan baru dari MARI terutama Panitera Pengganti pada tingkat banding (MARI).

3. Kurangnya Koordinasi dan sosialisasi SEMA yang berkaitan dengan tehnis kepaniteraan khususnya tentang Panitera Pengganti.

4. Kecewanya para pihak berperkara dikarenakan kesalahan pengetikan Putusan Banding, maka Putusan Banding dikembalikan lagi dari Pengadilan Pengaju ke Pengadilan Banding dan memerlukan waktu perbaikan untuk memberitahukan amar Putusan kepada para pihak oleh Pengadilan pengaju.

5. Ketersedian informasi perkembangan proses perkara bagi para pihak yang bersengketa (SIPP Tingkat Banding).

Page 91: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

3

JURUSITA PENGGANTI STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL JURUSITA

PENGGANTI

EKSTERNAL

1. Majelis Hakim 2. Panitera 3. Kepaniteraan Perkara

1. Para Pihak 2. KPU 3. BAWASLU

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Agar surat panggilan diantar kepada para pihak tepat waktu dengan biaya ringan. 2. Agar pelaksanaan eksekusi bisa dilakukan secepatnya oleh eksekutor (KPU/BAWASLU). 3. Agar proses penyelesaian Perkara sesuai dengan Standar Oprasional Prosedur yang telah ditetapkan

dalam dokumen 4. Memberikan pelayanan yang baik kepada pencari keadilan

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Surat Panggilan terlambat diterima dari Panitera Pengganti

2. Terlambatnya diserahkan surat perintah eksekusi

1. Pihak terlambat menerima surat panggilan 2. Terlambatnya pelaksanaan eksekusi.

Page 92: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

4

KEPANITERAAN PERKARA STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

KEPANI-TERAAN

PERKARA

EKSTERNAL

1. Ketua Pengadilan 2. Hakim 3. Panitera 4. Panitera Pengganti 5. Panitera Muda Hukum 6. Jurusita Pengganti 7. Sub Bagian Rumah Tangga

& Tata Usaha 8. Sub Bagian Keuangan &

Pelaporan 9. Sub Bagian Kepegawaian

& Teknologi Informasi

1. Pencari Keadilan 2. Satuan Kerja Wilayah

Hukum 3. Mahkamah Agung RI

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Agar Berkas Perkara bisa ditetapkan Majelis Hakimnya secepat mungkin, hal ini merupakan tugas pokok pengadilan supaya proses memeriksa, mengadili dan memutus perkara dengan biaya ringan dapat dilaksanakan dengan baik

2. Agar Hakim dapat memeriksa, mengadili dan memutus secara tepat waktu 3. Agar setelah Penetapan Ketua, Panitera langsung pada hari itu juga dapat menunjuk Panitera

Penggantinya dan berkas perkara bisa langsung dibagikan kepada Ketua Majelis 4. Agar Alat Tulis Kantor Perkara langsung dapat dibagi ke Panitera Pengganti sehingga dengan cepat

dapat meminutasi berkas perkara kepada Majelis Hakim 5. Agar Kepaniteraan Hukum mendapatkan data perkara yang akurat untuk tujuan pelaporan serta

tertib administrasi pengarsipan berkas perkara in aktif 6. Selalu tersedianya dana untuk pengiriman surat-surat/dokumen perkara untuk Jurusita Pengganti 7. Jika ada permintaan pengiriman surat-surat/dokumen perkara dapat segera dikirim dan dilunasi

pembayarannya 8. Supaya Penyetoran Penerimaan Negera Bukan Pajak akurat dan dapat disetor tepat waktu 9. Jika ada permintaan pengiriman berkas perkara ke Mahkamah Agung, dapat sesegera mungkin

mendapatkan Surat Perjalanan Dinas 10. Memberikan pelayanan yang baik kepada Pencari Keadilan 11. Layanan Publik yang baik bagi para pihak dan satuan kerja sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Tata

Usaha Negara Medan 12. Agar Mahkamah Agung RI dapat meneriman berkas perkara Kasasi tepat waktu

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Komputer, printer dan peralatan pendukung lainnya kurang memadai

2. Sarana dan prasarana sudah tidak layak pakai 3. Lemari Tempat Penyimpanan berkas perkara

kurang memadai 4. Tidak ada tempat penyimpanan Buku-buku

Register 5. Salah Kirim Berkas Perkara Banding

1. Pengadilan Pengaju mengirim berkas perkara banding tidak lengkap

2. Pengadilan Pengaju tidak menginput data SIPP 3. Pengadilan Penaju keliru menginput data SIPP 4. Putusan Pengadilan Pengaju tidak memenuhi

syarat formal 5. Mahkamah Agung RI tidak menerima berkas

perkara Kasasi tepat waktu

Page 93: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

5

KEPANITERAAN HUKUM STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

KEPANI-TERAAN HUKUM

EKSTERNAL

1. Hakim. 2. Panitera. 3. Kepaniteraan Perkara. 4. Sub.Bag TU dan RT. 5. Sub.Bag Keuangan dan

Pelaporan. 6. Sub.Bag Perencanaan

Program dan Aanggaran. 7. Sub.Bag. Kepegawaian

dan IT.

1. Kepaniteraan Hukum Se-Wilayah Hukum (PTUN se-Sumatera).

2. Dirjen Badilmiltun MA.RI. 3. Panitera Mahkamah

Agung RI. 4. Direktur Pembinaan

Tenaga Tekhnis dan Administrasi Pengadilan.

5. Pihak Pencari keadilan. 6. Masyarakat Pemohon

Informasi Pengadilan 7. Masyarakat sebagai Pihak

Pelapor Pengaduan. 8. Instansi Pemerintah yang

Terkait dengan Informasi dan Pengaduan.

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Membantu satker untuk memeneuhi permintaan ulang MA-RI terkait pengiriman berkas perkara. 2. Mengirimkan Laporan Keadaan Perkara sebelum tanggal 10 setiap bulannya tepat waktu. 3. Hakim mendapatkan data mengenai putusan perkara yang BHT lebih cepat. 4. Sinkronisasi data dengan Kepaniteraan Perkara. 5. Laporan bulanan dan surat terkait lainnya diserahkan lebih awal. 6. Terkait DIPA memberikan data lebih akurat. 7. Pihak yang berperkara mendapatkan pelayanan dengan mudah , cepat serta biaya ringan. 8. Permintaan Izin beracara bagi Advokad/Kuasa para pihak mendapatkan pelayanan yang mudah dan

cepat. 9. Terpenuhinya permohonan informasi yang dimohonkan masayarakat dengan mudah dan cepat. 10. Terpenuhinya proses penanganan Pengaduan dengan cepat.

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Penulisan laporan bulanan keadaan perkara sering tidak sama dengan Kepaniteraan Perkara.

2. Arsip Aktif dan In Aktif tata kelolanya kurang baik.

3. Kurang Koordinasi antar bagian tentang pentingnya pelayanan prima pada Pengadilan.

4. Kurangnya tenaga (SDM) yang ahli dibidang IT (softskill terkait software excel dan hal menggunakan computer terkait laporan bulanan).

5. Kurangnya tenaga (SDM) yang mampu berperan sebagai Petugas Informasi dan Petugas Pengaduan yang dibutuhkan sewaktu-

1. Kurang lengkapnya Data laporan bulanan dan tahunan Pengadilan Pengaju ( PTUN se-Wilayah Hukum PTTUN MDN), karena PTTUN Medan hanya bertindak sebagai pengawas daerah.

2. Kurangnya respon nya masyarakat atas lambatnya pelayanan Informasi dan pengaduan.

Page 94: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

6

waktu dalam melaksanakan tugas sebagai Sekretaris Tim Pemeriksa.

6. Fasilitas Pendukung Kerja kurang mendapat perawatan rutin (service computer, Ac dll).

7. Kurang lengkapnya ATK. 8. Tidak adanya AC pada ruangan Arsip Perkara.

Page 95: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

7

SUB BAGIAN KEUANGAN DAN PELAPORAN STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

SUB BAGIAN KEUANGAN

DAN PELAPORAN

EKSTERNAL

1. KPA / PPK 2. Kabag Umum dan

Keuangan 3. Kasubbag TU dan RT 4. Kasubbag Renprog 5. Kasubbag Kepegawaian

dan IT 6. Panmud Perkara

1. KPPN Medan II 2. DJPBN(Direktorat

Jenderal Perbendaharaan Negara)

3. PTUN se -Wilayah Hukum 4. KPKNL 5. DJKN 6. KORWIL (PTA Medan) 7. DIRJEN BADILMILTUN 8. Biro Keuangan MA RI 9. Biro Perlengkapan MA RI 10. Bank

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Terwujudnya transaksi keuangan (Gaji Induk, Gaji Susulan, Kekurangan Gaji, Uang Muka / Persekot Gaji, Uang Makan) yang tepat waktu dan sesuai dengan peraturan perundang–undangan yang berlaku. - Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan. - Aparatur Sipil Negara (ASN) Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan. - Tenaga Honorer Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan. - KPPN Medan II. - KPA / PPK Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

2. Lancarnya proses pengiriman data secara manual dan on line (PNBP, SAIBA). - Dirjen Badilmiltun MA RI. - Biro Keuangan MA RI. - KPPN Medan II. - DJPBN Medan. - Korwil (PTA Medan). - Kabag Umum dan Keuangan. - Panmud Perkara. - Kasubbag TU dan RT.

3. Terwujudnya laporan BMN yang lebih akurat. - Dirjen Badilmiltun MA RI. - Biro Perlengkapan MA RI. - KPKNL Medan. - DJKN Medan. - Korwil (PTA Medan).

4. Penyampaian data permintaan remunerasi daerah yang tepat waktu. - Satker se - Wilayah Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan. - Biro Keuangan MA RI. - Bank

5. Terwujudnya anggaran belanja DIPA yang efisien dan bermanfaat sesuai dengan kebutuhan. - Kasubbag Rencana Program dan Anggaran.

Page 96: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

8

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Keterlambatan pengajuan SPM akibat pejabat KPA / PPK tidak berada di tempat.

2. Keterbatasan alat transportasi darat berupa kendaraan dinas

3. Data Barang Milik Negara yang tidak tertib dan tidak terpelihara.

4. Belanja operasional dan non operasional tidak terpenuhui sesuai dengan kebutuhan tugas pokok dan fungsi

1. Keterlambatan pengiriman laporan Remunerasi dari satker se – Wilayah Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

2. Keterlambatan pengiriman laporan keuangan dari satker se – Wilayah Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan.

Page 97: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

9

SUB BAGIAN RENCANA PROGRAM DAN ANGGARAN STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

SUB BAGIAN RENCANA PROGRAM

DAN ANGGARAN

EKSTERNAL

1. Hakim Tinggi 2. Kepaniteraan 3. Kesekretariatan 4. ASN

1. Sub Bagian Perencanaan di PTUN sewilayah hukum Perencanaan Sewilayah Hukum PTTUN Medan

2. DJPBN (Dirjen Perbendaharaan Negara)

3. Biro Perencanaan Mahkamah Agung RI Cq. Biro Perlengkapan Mahkamah Agung

4. Dirjenmiltun 5. Dinas Tarukim

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Akurasi data dan ketepatan waktu dalam penyusunan dan pengusulan Rencana Kerja dan Anggaran Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dan sewilayah

2. hukumnya; 3. Akurasi data dan ketepatan waktu dalam penyusunan dan penyampaian Laporan Tahunan pada

Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dan se wilayah hukumnya; 4. Akurasi data dan ketepatan waktu dalam penyusunan dan penyampaian Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah pada Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dan se wilayah hukumnya; 5. Identifikasi kebutuhan pengadilan saat sekarang dan masa yang akan datang.

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Adanya usulan dalam rapat Komite Penganggaran yang terkadang tidak / kurang sesuai dengan kebutuhan yang terkait dengan tugas sehari-hari;

2. Keterlambatan Data masuk dari sub bagian dan seluruh satker wilayah dan tidak lengkap/valid.

3. Teknis Pengajuan Data tidak sesuai dengan laporan realiasi anggaran (LRA) dalam hal penyusunan LkjIP

4. Data perkara tidak valid, kaitannya untuk penyusunan LkjIP

5. Lambatnya pengajuan data dukung KIB (Kartu Identitas Barang) dalam hal melengkapi data dukung untuk penyusunan anggaran.

1. Aplikasi RKA-K/L yang sering berubah-ubah; 2. Aplikasi RKA-KL yang sering error / di block 3. anti/virus; 4. Adanya data dukung TOR dan RAB yang tidak

lengkap dari Satker sewilkum PTTUN Medan. 5. Adanya pengiriman data ADK (Arsip Data

Komputer) yang tidak valid dari Satker sewilkum PTTUN Medan

6. Adanya keterlambatan pengiriman dan permintaan data ADK DIPA 05 sewilayah hukum PTTUN Medan.

7. Adanya kesalahan kode Akun pada DIPA oleh Dirjen Anggaran (DJA) dan ;

8. adanya kegiatan yang berubah pada pelaksanaan angggaran sehingga revisi DIPA ataupun POK.

Page 98: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

10

SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN TEKNOLOGI INFORMASI STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

SUB BAGIAN KEPEGAWAI-

AN DAN TEKNOLOGI INFORMASI

EKSTERNAL

1. Sub Bag Keuangan dan Pelaporan

2. Sub Bag TU & RT 3. Sub Bag Perencanaan dan

Program Anggaran 4. Seluruh ASN

1. Biro Kepegawaian Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI

2. Dirjen Badilmintun Mahkamah Agung R.I

3. Badan Penelitian dan Pengembangan dan Pendidikan dan Pelatihan Hukum dan Peradilan MA-RI.

4. Badan Kepegawaian Negara (B K N)

5. Satker Sewilayah Hukum Pengadilan Tinggi TUN Medan

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Tujuan surat tepat. 2. Daftar Urut Kepangkatan (DUK) Akurat. 3. Rekapitulasi Absensi Tepat Waktu. 4. SK Kenaikan Pangkat & SK Kenaikan Gaji BerkalaTepat Waktu. 5. Upgrade data pegawai dalam aplikasi Komunikasi Data Nasional (Komdanas). 6. Jaringan internet lancar. 7. Hak-hak ASN terpenuhi. 8. Data Hakim dan Pegawai dalam Aplikasi Sistem Kepegawaian (SIKEP) Lengkap dan Akurat. 9. Pengiriman Usul Kenaikan Pangkat Non KPO (Kenaikan Pangkat Otomatis) untuk Tenaga Teknis

Tepat Waktu dan lengkap yang dikirim ke Dirjen Badan Peradilan Militer dan TUN dan Ke Sekretaris MARI.

10. Pengiriman Berkas Usul Kenaikan Pangkat dan Pensiun Ke Badan Kepegawaian Negara Lengkap dan Akurat.

11. SK Kenaikan Pangkat Non KPO (Gol. III/d kebawah) Tepat Waktu. 12. Proses Baperjakat dalam hal pengusulan jabatan/mutasi transparan 13. Pengiriman data calon peserta diklat tepat waktu dan akurat.

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Rekapitulasi Absensi ked alam Aplikasi Komdanas terkendala.

2. Jaringan internet lambat sehingga menghambat penyelesaian pekerjaan dan laporan di masing-masing sub bagian.

3. Proses Baperjakat tidak tepat waktu sehingga mempengaruhi proses pengusulan jabatan atau mutasi.

1. Berkas usul kenaikan pangkat Non KPO untuk tenaga teknis dan struktural sewilkum PTTUN Medan yang dikirim ke Dirjen Badilmiltun dan Sekretaris Mahkamah Agung RI tidak lengkap sesuai dengan persyaratan terutama Sasaran Kerja Pegawai (SKP) dan Legalisir Ijazah.

2. Data Hakim dan Pegawai dalam aplikasi Sistem Kepegawaian (SIKEP) sewilkum PTTUN Medan tidak lengkap terutama e-doc nya sebagai kelengkapan data Kenaikan Pangkat Otomatis (KPO).

Page 99: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

11

3. Tim Baperjakat sering tidak lengkap dikarenakan salah satu anggota tim sedang dinas luar atau sedang menjalankan cuti sehingga Proses Baperjakat sewilayah hukum pttun medan tertunda.

4. Pengiriman kembali Sasaran Kerja Pegawai (SKP) Ketua PTUN Sewilkum PTTUN Medan terlambat karena menunggu pengembalian SKP dari DirjenBadilmiltun MARI .

5. Keterlambatan SK Kenaikan Pangkat Otomatis (KPO) untuk tenaga non teknis sewilkum PTTUN Medan karena menunggu Pengiriman Nota Persetujuan Badan Kepegawaian Negara (BKN) dari Biro Kepegawaian Mahkamah Agung RI.

Page 100: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

12

SUB BAGIAN TATA USAHA DAN RUMAH TANGGA STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

SUB BAGIAN TATA USAHA DAN RUMAH

TANGGA

EKSTERNAL

1. Ketua PT TUN Medan 2. Panitera 3. Sekretaris 4. Kabag. Umum &

Keuangan 5. Kabag Perencanaan dan

Kepegawaian 6. Kasubbag Kepegawaian &

TI 7. Kasub bag Keuangan &

Pelaporan 8. Kasubbag Renprog &

Anggaran 9. Pan Mud Hukum 10. Pan Mud Perkara 11. Hakim 12. Perpustakaan

1. Biro Perlengkapan : Penetapan Status BMN

2. KPKNL : Penetapan Status BMN

3. DJKN : Penetapan Status BMN

4. BPN : Sertifikat Tanah 5. Samsat : Perpanjangan

STNK & Bayar Pajak Kendaraan Roda 2 dan Roda 4

6. DirjenBadimiltun : Surat Menyurat

7. BUA MARI 8. PLN 9. PDAM 10. TELKOM 11. Kepolisian

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Apabila listrik padam tersedianya genset yang bagus sehingga pekerjaan tidak terganggu dan situasi kantor nyaman dan tidak gelap serta kepanasan;

2. Tersedianya mesin foto copy untuk kelancaran pekerjaan dan jangan terjadi lagi pemakaian printer jadi bahan foto copy seluruh pegawai yang hanya berfungsi di TU dan RT

3. Sarana dan prasarana di setiap ruangan harus terpenuhi dengan baik, maka setiap bulan harus dilakukan perawatan;

4. Komputer, Laptop dan Printer dalam kondisi baik agar bisa digunakan untuk melakukan pekerjaan administrasi kantor;

5. ATK dibeli dengan kualitas yang baik agar bisa digunakan 6. Rumah dinas layak pakai sehingga dapat ditempati oleh pejabat–pejabat kantor 7. Tersedianya kebutuhan perlengkapan dan peralatan penunjang kegiatan dalam menjalankan tugas

pokok dan fungsinya dengan baik dan dapat dipertanggungjawabkan, serta penataan adminsitrasi dokumentasi yang tertib dan lancar;

8. Kemudahan permohonan berupa surat yang akan disampaikan ke pihak terkait (Sub Bagian Kepaniteraan dan Pejabat Fungsional lainnya);

9. Pembayaran Tagihan Listrik, Telpon, PDAM, Tepat Waktu 10. Informasi Kebutuhan Pengamanan yang jelas dan akurat. 11. Pengiriman Laporan Tepat Waktu. 12. Penyerahan dokumen yang lengkap didaftarkan untuk data yuridis dan data fisik. 13. Kelengkapan dokumen kenderaan dan ketepatan waktu pengurusan surat-surat kendaraan.

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Kurangnya Disiplin pegawai Tenaga honorer 2. Kerusakan Aset BMN berupa peralatan

elektronik 3. Sering terjadi pemadaman listrik yang

menggangu akitivitas pengadilan

1. Pasokan air terganggun, karena bocornya pipa PDAM

2. Disekeliling kantor mengalami kebanjiran dan berdampak kepada fasilitas pengadilan.

Page 101: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

13

4. Kurangnya perawatan/pemeliharaan terhadap infrastruktur pengadilan.

5. Kurangnya anggaran pemeliharaan rumah dinas

6. Kurangnya daya listrik yang tidak mencukupi 7. Kualitas dan kuantitas ATK kurang sesuai

dengan kebutuhan dan permintaan para stakeholder/para pengguna.

8. Lambatnya pelaksanaan penghapusan barang milik Negara.

3. Angin kencang dan petir sehingga tiang PLN tumbang dabn Listrik padam

Page 102: MANUAL MUTU (QUALITY MANUAL) - pttun-medan.go.id fileweb: , email: pt.meda@ptun.org Disahkan Oleh Tanggal Efektif Revisi Nomor. Nomor Dokumen. Ketua PT TUN 1 September 2017 01 MANUAL-00

LAMPIR-07/MANUAL-00

14

PENGADAAN BARANG DAN JASA STAKEHOLDER/PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN

INTERNAL

PENGADAAN BARANG

DAN JASA

EKSTERNAL

1. Kuasa Pengguna Anggaran (KPA)

2. Kuasa Pengguna Barang (KPB)

3. Sub Bagian Keuangan dan Pelaporan

4. Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga

1. Unit Pelayanan Pengadaan (ULP)

2. Penyedia Barang/Jasa

HARAPAN PIHAK-PIHAK TERKAIT

1. Optimaliasai penyerapan anggaran 2. Percepatan penyerapan anggaran 3. Adanya koordinasi dalam pengadaan barang 4. HPS harus sesuai standar mutu 5. Kesesuaian barang/jasa yang diterima 6. Ketepatan waktu penyerahan barang 7. Pembayaran tepat waktu dan akurat

ISU-ISU INTERNAL DAN EKSTERNAL

INTERNAL EKSTERNAL

1. Kualitas barang tidak sesuai dengan spek 2. Realiasai barang tidak tepat waktu 3. Terlambat penyerahan kontrak 4. Penyerahan barang bukan pada jam kerja 5. Kurangnya komunikasi dan koordinasi antara

pejabat pengadaan dan PPK

1. Kesulitan mendapatkan barang dipasaran 2. Adanya kendala dalam pengiriman barang