manipulasi & retrieve data lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/praktikum basis data materi...

12
Manipulasi & Retrieve Data Lanjutan Pertemuan 4 1

Upload: vuongthu

Post on 03-May-2019

323 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Manipulasi & Retrieve DataLanjutan

Pertemuan 4

1

Page 2: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

SELECT

Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isidari suatu tabel yang dapat dihubungkan denga tabelyang lainnya :

Menampilkan data untuk semua kolom menggunakan

asterisk (*)

Syntax : SELECT * FROM namatabel;

2

Page 3: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Menampilkan data untuk field tertentu

Syntax : SELECT kolom1,kolom2,kolom-n FROM namatabel;

Contoh:

mysql> select nama from mhs;

mysql> select nama from mhs;

Menampilkan1 field (nama)

Menampilkan 2 field(nama dan kelas)

3

Page 4: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Menampilkan data dengan kondisi data tertentu dengan klausa WHERE

Syntax : SELECT * FROM namatabel WHERE kondisi;

Contoh: mysql>select*from mhs where nama=‘Yanti’;

Contoh: mysql>select nama,kelas from mhs where nama=‘TI3D’;

Menampilkanseluruh field yang hanya nama Yanti

Menampilkan 2 field (nama dankelas) yang kelasnyahanya TI3D

4

Page 5: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Beberapa operator perbandingan yang dapatdigunakan pada klausa WHERE selain “=”adalah :

> (lebih dari),

< (kurang dari),

>= (lebih dari atau sama dengan),

<= (kurang dari atau sama dengan)

Adapun operator lain, yaitu :

AND, OR, NOT, BETWEEN-AND, IN,LIKE,REGEXP

5

Page 6: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Operator (“>=” & “<=“)

Menampilkan seluruh field yang lebihkecil dari 3.000.000

Menampilkan seluruh field denganmenggunakan tambah operator

“AND”

Menampilkan seluruh field yang lebihbesar dari 1.500.000

6

Page 7: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Operator “AND”

Operator “OR”

Operator “BETWEEN-AND”

Menampilkan seluruh field yang biaya 1.500.000 sampai dengan2.500.000

Menampilkan seluruh field yang nimnya 08142002 dan kelasnyaTI3C

7

Page 8: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Operator “IN”

Operator “NOT”

atau bisa juga menggunakan simbol “<>” :

Menampilkan seluruh field yang bukan TI3C

Menampilkan seluruh field yang bukan TI3C

Menampilkan seluruh field yang biayanya mulai dari 1.500.000 sampai dengan 2.500.000)

8

Page 9: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

OPERATOR “LIKE”

Operator LIKE digunakan untukmencari data yang menyerupaiatau hampir sama dengan kriteriatertentu biasanya mencari datastring/teks simbol LIKE “%”

9

Page 10: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Berdasarkan huruf awal (Y%):

Berdasakan huruf akhir (%O) :

Berdasarkan kategori huruf tengah (%an%) :

10

Page 11: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

OPERATOR “REGEXP”

Operator REGEXP (Singkatan dari REG (Regular) EXP(Expressions)) merupakan bentuk lain dari operator LIKE, denganfungsi yang lebih disempurnakan.

Operator REGEXP biasanya ditemani juga dengan simbol-simboltertentu dalam melaksanakan tugasnya yaitu :

11

Page 12: Manipulasi & Retrieve Data Lanjutaneprints.binadarma.ac.id/722/1/PRAKTIKUM BASIS DATA MATERI 4.pdf · SELECT Perintah SELECT digunakan untuk menampilkan isi dari suatu tabel yang

Berdasarkan huruf awal (^y):

Berdasakan huruf akhir (O$) :

Berdasarkan huruf berawal mulai dari (^[F-M]) :

Berdasarkan jumlah karakter (^…..$)

12