manajemen isu dan opini

22
MANAJEMEN ISU DAN OPINI DENNY SEPTIVIANT ([email protected])

Upload: rosine

Post on 24-Feb-2016

271 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

MANAJEMEN ISU DAN OPINI. DENNY SEPTIVIANT ([email protected]). ADVOKASI. ADVOKASI MERUPAKAN SUATU USAHA SISTEMATIK DAN TERORGANISIR UNTUK MEMPENGARUHI DAN MENDESAKKAN TERJADINYA PERUBAHAN DALAM KEBIJAKAN PUBLIK SECAR BERTAHAP MAJU (INCREMENTAL). BENTUK-BENTUK ADVOKASI. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

MANAJEMEN ISU DAN OPINI

DENNY SEPTIVIANT

([email protected])

Page 2: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

ADVOKASI ADVOKASI MERUPAKAN SUATU USAHA

SISTEMATIK DAN TERORGANISIR UNTUK MEMPENGARUHI DAN MENDESAKKAN TERJADINYA PERUBAHAN DALAM KEBIJAKAN PUBLIK SECAR BERTAHAP MAJU (INCREMENTAL)

2

Page 3: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

BENTUK-BENTUK ADVOKASI

3

1. Litigasi (pidana, perdata)2. Tatap muka (eksekutif, legislatif)3. Lobby, 4. Boykot5. Petisi terhadap pengambil keputusan6. Public opinion7. Musyawarah8. Temu Ilmiah (seminar, diskusi, lokakarya)9. Unjuk rasa, 10.Dll.

Page 4: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

AKSI KOMUNITAS BENTUK-BENTUK AKSI KOMUNITAS1. PEMBOIKOTAN2. PENGALIHAN3. GRAFITI4. TEATER JALANAN5. BLOKADE & MEMACETKAN JALAN6. PENGAMBILALIHAN & PENDUDUKAN7. PEMANFAATAN GEDUNG KOSONG8. PROSESI DAN PROTES KELILING9. BARISAN PENGHALANG10. PERTEMUAN TERBUKA11. AKSI MOGOK DUDUK12. AKSI SIMBOLIS

4

Page 5: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

ARUS ADVOKASI TERPADUBENTUK LINGKAR INTIKUMPULKAN DATA/ INFOANALISIS DATA/ INFODISKUSI, SEMINAR, DLLPILIH ISSU STRATEGISKEMAS ISSUE SEMENARIK MUNGKINGALANG SEKUTU SEBANYAK MUNGKINPENGORGANISASIAN MASYARAKATPENDIDIKAN POLITIK

5

Page 6: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

SIAPKAN SATUAN / BARISAN PENDUKUNGBANGUN BASIS GERAKANPELATIHAN TEKNISAJUKAN KONSEP TANDINGLAKUKAN PEMBELAANPENGARUHI PEMBUAT DAN PELAKSANA

KEBIJAKAN

6

Page 7: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

PENGARUHI PENDAPAT UMUMLANCARKAN TEKANAN

PERUBAHAN KEBIJAKAN PUBLIK

7

Page 8: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

8

JARINGAN KERJA ADVOKASI

KERJA PENDUKUNG(Supporting units)Dana, logistik, informasi, data, akses

KERJA GARIS DEPAN(Front lines)Melaksanakan fungsi juru bicara,terlibat dalam Proses legiLobby, negosiasi, slasi dan litigasi, Menggalang sekutu

KERJA BASIS(Ground works)“ dapur” gerakan advokasi :Membangun basis masa, Pend. Politik kader, mbtk lingkar intiMobilisasi aksi, kampanye

Page 9: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

BAGAN ARUS SISTEM KERJA ADVOKASI

9

Bentuk TimInti

Kumpulkan Informasi

AnalisisData

Bangun Aliansi

IdentifikasiKorban

Siapkan Basis

Gerakan

Tetapkan IssueDan tujuan

Strategis

Bungkus/KemasIssue

MenyiakanAlternatif

pemecahan

Adakan pembelaan

Pengaruhi Pendapat

umum

Pengaruhi Pembuat Keputusan

Lancarkan Tekanan

PerubahanKebijakanStructure

Culture

Contrent

Siapkan Sistem PendukungDana, logistik, Sistem informasi

Monitoring dan Evaluasi

Umpan balik

Pengorganisasian MasyarakatPemberdayaan

Pendidikan Politik

Lobby

Kampanye,Jumpa pers

Judicial review

Legaldrafting

litigasi

Aksi massa,Demonstrasi,boykot

Seminar, diskusi, dll

Studipenelitian

negosiasi

Page 10: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

10

PROSES PROSESLEGISLASI & JURISDIKSI(pengajuan usul, konsep tanding, Dan pembelaan)

- legal drafting- Counter draft- Judicial review- litigasi

PROSES-PROSESPOLITIK BIROKRASI(Mempengaruhi pembuat & pelaksana putusan

- Lobby- negosiasi- mediasi- kolaborasi

PROSES-PROSESSOSIALISASI & MOBILISASI(Membentuk pendapat umumDan tekanan politik)

- kampanye, siaran pers- unjuk rasa, mogok, boykot- pengorganisasian basis- pendidikan politik

TATA LAKSANAHUKUM

BUDAYA HUKUM

PEMBENTUKAN/PERUBAHANKEBIJAKAN

PUBLIK

ISI/NASKAH HUKUM

Page 11: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

11

Pinsip Umum Membangun Organisasi/ Institusi Hak Asasi Manusia

Masyarakat

Negara

KomunitasInternasional

Pelanggaran HAM

Investigasi,Fact Finding

Soal dan Masalah HAM

Kajian dan Penelitian

SistemINFORMASIDOKUMENTASIKOMUNIKASI

Pemantauan

kampanye

Advokasi

Inti dari menejemen organisasi/lemb ada pada pengelolaan sistem INDOKInti kegiatan adalah pemantauan disisi masukan dan advokasi/kampanye di sisi keluaran

Page 12: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

Perencanaan Media Kampanye1) Tetapkan tujuan

kampanye serealitas mungkin. Tentukan sasaran dan hasil yang hendak dicapai.

2) Pertimbangkan masak-masak dan putuskan apakah harus membuat media kampanye sendiri dan/atau berkampanye melalui media massa yang ada?

12

Page 13: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

3) Ketahui karakteristik, perilaku, kebutuhan dan kepentingan kelompok sasaran kampanye (target audience)

4) Susun tim, gali sumberdaya, ajak serta libatkan relawan (awan maupun profesional dalam kerja kampanye. Juga jaringan kerja organisasi maupun perorangan

5) Bangun strategi kampanye. Pilihlah paket-paket dan ‘event’ kampanye yang efektif dan efisien

13

Page 14: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

6) Bangun strategi kampanye. Tentukan jenis media yang sesuai untuk kebutuhan peliputan. Pilihlah paket-paket dan ‘event’ kampanye yang efektif dan efisien. Misalnya :

• Iklan layanan Masyarakat• Peliputan dan konferensi Pers• Humas (public relation)• Penerbitan, atau• Menciptaan ‘event’ kampanye sendiri (pemeran,

pertunjukan kesenian, pemutaran film, menggelar ‘panggung’).

7) Susun langkah-langkah untuk evaluasi dan monitoring :• Mengevaluasi kinerja tim/organisasi, bila perlu : otokritik !• Membuka saluran untuk umpan balik, untuk mengetahui

tanggapan dan reaksi audience

8) Tentukan jadwal. Kampanye harus dimulai dan kapan berakhir.

14

Page 15: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

15

Page 16: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

16

Page 17: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

17

Page 18: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

18

Page 19: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

19

Membuat media sendiri

Menggunakan media massa

Kontrol terhadap strategi

Sumberdaya manusia Yangdibutuhkan

Jangkauan kelompok sasaran

Kontrol terhadap biaya/ anggaran

Perangkat umpan balik

Kuat (langsung melalui Media sendiri

Kerja tim kecilBantuan tenaga semi profesional

Terbatas

Sederhana, mudah dilakukan

Kajian kecil (terbatas)

Lemah (melalui iklan, peliputan,Atau wawancara

Jaringan luasBantuan tenaga profesional

Lebih luas

Relatif rumit

Kadang membutuhkan riset canggih

PEMBAGIAN MEDIA

Page 20: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

kiat kampanye melalui media massa1. Rencana kampanye secara hati-hati

• Seberapa penting media massa bagi organisasi ?• Berap lama waktu yang diperlukan untuk berkampanye?

2. Susun strategi media masa• Libatkan pimpinan puncak organisasi • Pastikan ’citra rasa’ opini publik• Tinjauan liputan media massa sebelumnya• Masukan ‘gagasan’ awam (rakyat) kedalam proses kampanye

3. Bagun hubungan ke media massa• Topik apa yang akan dibaca, didengar atau dilihat sebagai judul ?• Dalam pesan/isyu yang akan disampaikan, kisah apa yang menarik

perhatikan khalayak ?• Sampaikan pesan sesederhana mungkin.• Pertahankan target audiences.

20

Page 21: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

4) Pahami ‘logika’ dan karakter media massa• Perhatikan dan simaklah media massa• Perhatikan dan simaklah media massa• Tangkap dan terapkan kisah-kisah lainnya ke dalam isyu

kampanye• Budaya populer dapat menjadi sumber terbaik bagi

pesan atau materi kampanye.

5) Pilihlah jurubicara dengan cermat• Juru bicara yang dipilih untuk TV atau radio haruslah

merasa nyaman dengan wawancara media tersebut• Ia harus melihat, membaca, dan mendengarkan, serta

selalu waspada terhadap penampilannya.

6) Jalin dan peliharalah hubungan baik dengan media massa

• Hubungan personal seringkali yang terbaik• Daftar (alamat) media massa harus selalu diperbarui,

termasuk nama wartawan reporternya.

21

Page 22: MANAJEMEN   ISU DAN OPINI

7) Kualitas bahan menentukan• Buatlah disain grafis yang baik dan terencana• Sederhana dan kerapian itu indah

8) Bayarlah media• Andalah yang menentukan pesan• Bertindaklah profesional: efektif dan efisien

10) Tinjau, perbaiki, ulangi• Jika rumusan dan langkah kampanye berhasil

disusun, jangan ragu mulailah bekerja.

22