makna simbolik relief sudamala dan garudeya di

17
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI CANDI SUKUH RELEVANSINYA DENGAN PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN IPS SEJARAH SKRIPSI Oleh : YULIANA KUNCORO WARDANI K4409066 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013

Upload: lykiet

Post on 16-Jan-2017

246 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

MAKNA SIMBOLIK

RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI CANDI SUKUH

RELEVANSINYA DENGAN PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER

DALAM PEMBELAJARAN IPS SEJARAH

SKRIPSI

Oleh :

YULIANA KUNCORO WARDANI

K4409066

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Juli 2013

Page 2: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ii

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Yuliana Kuncoro Wardani

NIM : K4409066

Jurusan/Program Studi : P.IPS/Pendidikan Sejarah

Menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “MAKNA SIMBOLIK RELIEF

SUDAMALA DAN GARUDEYA DI CANDI SUKUH RELEVANSINYA

DENGAN PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM

PEMBELAJARAN IPS SEJARAH” ini benar-benar merupakan hasil karya

sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah

disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil

jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, Juli 2013

Yang membuat pernyataan

Yuliana Kuncoro Wardani

Page 3: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii

iii

MAKNA SIMBOLIK

RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI CANDI SUKUH

RELEVANSINYA DENGAN PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER

DALAM PEMBELAJARAN IPS SEJARAH

Oleh :

YULIANA KUNCORO WARDANI

K4409066

Skripsi

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah, Jurusan Pendidikan

Ilmu Pengetahuan Sosial

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Juli 2013

Page 4: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv

iv

Page 5: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

v

PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima

untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan.

Hari : Rabu

Tanggal : 25 Juli 2013

Tim Penguji Skripsi

Nama Terang Tanda Tangan

Ketua : Drs. Tri Yuniyanto, M.Hum

Sekretaris : Dra. Sri Wahyuni, M.Pd

Anggota I : Dr. Sariyatun, M. Pd., M.Hum

Anggota II : Musa Pelu, S. Pd., M. Pd

Page 6: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vi

vi

ABSTRAK

Yuliana Kuncoro Wardani. MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN

GARUDEYA DI CANDI SUKUH RELEVANSINYA DENGAN

PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM

PEMBELAJARAN IPS SEJARAH. Skripsi. Surakarta: Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Juni 2013.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: (1) makna relief

Sudamala dan Garudeya di Candi Sukuh, (2) transformasi nilai dalam relief

Sudamala dan Garudeya di Candi Sukuh dengan pengembangan nilai-nilai

karakter, (3) relevansi nilai-nilai dalam relief Sudamala dan Garudeya di Candi

Sukuh dengan nilai-nilai karakter dalam pembelajaran IPS Sejarah.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Dalam penelitian

ini digunakan strategi studi kasus terpancang tunggal. Sumber data yang

digunakan adalah sumber benda, tempat, peristiwa, informan, dan dokumen. Data

dikumpulkan dengan teknik observasi, wawancara, dan analisis dokumen. Teknik

sampling yang digunakan adalah purposive dan snowball sampling. Untuk

menguji validitas data digunakan dua teknik triangulasi yaitu triangulasi data dan

triangulasi metode. Tehnik analisis data yang digunakan adalah analisis interaktif,

yaitu proses analisis yang bergerak diantara tiga komponen yang meliputi reduksi

data, penyajian data, verifikasi/penarikan kesimpulan.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Relief Sudamala di Candi

Sukuh mempunyai arti tentang Sadewa yang membebaskan Durga Ra Nini dari

kutukan Hyang Guru, sedangkan relief Garudeya di Candi Sukuh mempunyai arti

tentang Garudeya yang membebaskan ibunya (Dewi Winata) dari status budak

Dewi Kadru dengan menggunakan Tirta Amerta, (2) transformasi nilai dalam

relief Sudamala dan Garudeya dengan pengembangan nilai-nilai karakter yang

dikemukakan Depdikbud, dapat di identifikasi nilai karakter yang terdiri dari:

religius, jujur, kerja keras, toleransi, tanggung jawab, bersahabat/komunikatif,

demokratis, peduli sosial, kreatif, disiplin, dan mandiri, (3) nilai-nilai dalam relief

Sudamala dan Garudeya di Candi Sukuh memiliki relevansi dengan pembelajaran

IPS melalui materi pembelajaran sejarah yang terlihat dalam SK KD kelas VII

sampai kelas IX, terutama dalam SK dan KD kelas VII semester II yaitu SK

“memahami perkembangan masyarakat sejak masa Hindu Budha sampai masa

Kolonial Eropa” dan KD “mendeskripsikan perkembangan masyarakat,

kebudayaan, dan pemerintahan pada masa Hindu Budha serta peninggalan-

peninggalannya” dengan nilai karakter yang terdiri dari religius, jujur, kerja keras,

toleransi, tanggung jawab, bersahabat/komunikatif, demokratis, peduli sosial,

kreatif, disiplin, dan mandiri.

Kata kunci: relief Sudamala dan Garudeya, Candi Sukuh, nilai karakter,

pembelajaran IPS sejarah

Page 7: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

vii

ABSTRACT

Yuliana Kuncoro Wardani. THE SYMBOLIC MEANING OF SUDAMALA

AND GARUDEYA RELIEFS IN SUKUH TEMPLE IN ITS RELEVANCE

TO THE DEVELOPMENT OF CHARACTER VALUES IN THE

HISTORY SOCIAL SCIENCE LEARNING. Thesis. Surakarta: Teacher

Training and Education Faculty, Sebelas Maret University Surakarta. June 2013.

The aims of this study are to describe (1) the meaning of Sudamala and

Garudeya reliefs in Sukuh Temple, (2) the value transformation in Sudamala and

Garudeya reliefs in Sukuh Temple with the development of character values, (3)

the values relevance in the Sudamala and Garudeya reliefs in Sukuh Temple to the

character values in history learning.

This study is a qualitative descriptive study. This study used single

embedded case study strategy. Data sources used in this study were objects,

places, events, informants, and documents sources. The data were collected by

observation, interview, and document analysis methods. The sampling techniques

used were purposive and snowball sampling. In testing the data validity, the writer

used two triangulation techniques, including data triangulation and method

triangulation. The data analysis technique used in this study was interactive

analysis that was an analysis process, which moved among the three components,

including data reduction, data presentation, and verification/ drawing conclusion.

The results of this study show that: (1) The Sudamala reliefs in Sukuh

Temple have a meaning of Sadewa, who has released Durga Ra Nini from Hyang

Guru‟s curse, where as Garudeya reliefs in Sukuh Temple have a meaning of

Garudeya, who released his mother (Dewi Winata) from her slave status from

Dewi Kadru by using Tirta Amerta, (2) the values transformation in the Sudamala

and Garudeya reliefs by the developing of character values the Educational and

Cultural Department expressed, can be identified some character values including

religious, honest, hard-working, tolerant, responsible, friendly/ communicative,

democratic, socially care, creative, discipline, and autonomous, (3) the existing

values in the Sudamala and Garudeya reliefs in Sukuh Temple have a relevance to

the social sciences learning through the history learning materials, which can be

seen in the Competence Standard and Basic Competence of the seventh until the

ninth grades, especially in the Competence Standards and Basic Competences of

the second semester of the seventh grade, that are “understanding the society

development since the Hinduism-Buddhism period until the European

Colonialism period” and “describing the societal, cultural, and governmental

development in Hinduism-Buddhism period and its heritance” Basic

Competences, with some character values, such as: religious, honest, hard-

working, tolerant, responsible, friendly/ communicative, democratic, socially care,

creative, discipline, and autonomous.

Keywords: Sudamala and Garudeya reliefs, Sukuh Temple, character values,

history Social Science learning.

Page 8: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

viii

MOTTO

Hanya mereka yang berani gagal dapat meraih keberhasilan

(Robert F. Kennedy)

Hilangnya sifat asli kebudayaan tempatan (lokal) sama dengan runtuhnya

peradaban, dengan ditandai terkikisnya jati diri

(Arif Hartata)

Banyak yang mengatakan kepintaran yang menjadikan seseorang ilmuwan besar.

Mereka keliru, semua itu adalah karena factor karakter

( Albert Einstein)

Page 9: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ix

ix

PERSEMBAHAN

Teriring syukurku pada-Mu, kupersembahkan karya ini untuk:

“Bapak dan Alm. Ibu”

Doamu yang tiada terputus, kerja keras tiada henti, pengorbanan yang tak

terbatas dan kasih sayang tiada terbatas pula. Semuanya membuatku bangga

memiliki kalian. Tiada kasih sayang yang seindah dan seabadi kasih sayangmu.

“Mbak Anik dan Dek Mifta”

Terima kasih karena senantiasa mendorong langkahku dengan perhatian dan

semangat dan selalu ada di sampingku baik di saat kutegar berdiri maupun saat

kujatuh dan terluka

“Dewi, Ratih, Bambang, dan Ridwan”

Terima kasih atas bantuan dan kerjasamanya selama ini

“Teman, sahabat dan keluarga Pendidikan Sejarah „09”

Terima kasih atas kebersamaan dan keceriaan selama ini

“Almamater”

Terima kasih karena telah memberi banyak teman, ilmu yang bermanfaat dan

keluarga baru yang begitu hangat

Page 10: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

x

x

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang, yang

memberi ilmu, inspirasi, dan kemuliaan. Atas kehendak-Nya penulis dapat

menyelesaikan skripsi dengan judul “MAKNA SIMBOLIK RELIEF

SUDAMALA DAN GARUDEYA RELEVANSINYA DENGAN

PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER DALAM

PEMBELAJARAN IPS SEJARAH”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk

mendapat gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Sejarah, Jurusan

Pendidikan Ilmu Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Kependidikan, Universitas

Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini

tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak.

Untuk itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Kependidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta yang telah memberikan ijin penulis untuk mengadakan penelitian.

2. Ketua Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial yang telah memberikan

persetujuan dalam penyusunan skripsi.

3. Ketua Program Pendidikan Sejarah, Jurusan Pendidikan Ilmu Sosial, Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan ijin dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.

4. Dr. Sariyatun, M. Pd, M.H um selaku Pembimbing I, yang dengan sabar telah

memberikan pengarahan, masukan, dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

5. Musa Pelu, S. Pd., M.Pd selaku Pembimbing II, yang dengan sabar juga telah

memberikan motivasi, masukan, dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

6. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Sejarah, Jurusan Pendidikan

Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Sebelas Maret Surakarta yang secara tulus memberikan ilmu

kepada penulis selama ini.

7. Dinas Pariwisata Kabupaten Karanganyar yang telah memberikan ijin

penelitian untuk penyusunan skripsi ini

Page 11: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xi

xi

8. Bapak Sarjono, selaku koordinator pengelola Candi Sukuh, yang telah

membantu kelancaran dalam penyusunan skripsi ini.

9. Bapak Karto, selaku juru kunci Candi Sukuh, yang telah membantu

kelancaran dalam penyusunan skripsi ini

10. KGPH Puger, BA dan K.P. Widijatmo Sontodipuro, selaku budayawan

setempat yang telah membantu kelancaran dalam penyusunan skripsi ini.

11. Drs. Mulyana, selaku Guru mata pelajaran IPS SMP N 1 Sukoharjo, yang

telah membantu memberikan informasi demi kelancaran dalam penyusunan

skripsi ini.

12. Surya Lismana, S. Pd., selaku Guru mata pelajaaran IPS SMP N 2 Matesih,

yang telah membantu memberikan informasi demi kelancaran dalam

penyusunan skripsi ini.

13. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak

mungkin disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan

karena keterbatasan penulis. Meskipun demikian, penulis berharap semoga

skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca umumnya.

Surakarta, 25 Juli 2013

Penulis

Page 12: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xii

xii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL………….… ................................................................... i

HALAMAN PERYATAAN............................................................................ ii

HALAMAN PENGAJUAN............................................................................ . iii

HALAMAN PERSETUJUAN …… ... ……………………………… ........... iv

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... v

HALAMAN ABSTRAK…………. ................................................................. vi

ABSTRACT ……………. ................................................................................ vii

HALAMAN MOTTO .................................................................................. .. viii

HALAMAN PERSEMBAHAN………………………………...... ................ ix

KATA PENGANTAR .................................................................................... x

DAFTAR ISI…………………………………………………………...... ...... xii

DAFTAR GAMBAR………………………………………………………… xv

DAFTAR TABEL ………………………………………………………… .... xvi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xvii

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................ 1

A. Latar Belakang Masalah ......................................................... 1

B. Perumusan Masalah ............................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ………………………………………... . 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA ................................................................... 8

A. Kajian Teori dan Penelitian yang Relevan ............................. 8

1. Kearifan lokal, relief dan simbolisme……….. ................. 8

2. Pembelajaran IPS sejarah……….............. ...................... . 13

3. Nilai, karakter dan pendidikan karakter .......... ................. 19

B. KerangkaBerpikir ................................................................... 26

BAB III METODE PENELITIAN ........................................................ 28

A. Tempat dan Waktu Penelitian ................................................ 28

Page 13: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiii

xiii

1. Tempat Penelitian ............................................................ 28

2. Waktu Penelitian ............................................................ 28

B. Pendekatan dan Jenis Penelitian............................................. 28

C. Sumber Data ........................................................................... 30

D. Teknik Sampling .................................................................... 32

E. Teknik Pengumpulan Data ..................................................... 33

F. Validitas Data ......................................................................... 36

G. TeknikAnalisis Data ............................................................... 37

H. ProsedurPenelitian.................................................................. 38

BAB IV HASIL PENELITIAN ................................................................ 41

A. Deskripsi Lokasi ................................................................... 41

1. Lokasi CandiSukuh ........................................................... 41

2. Sejarah Candi Sukuh ......................................................... 41

3. Denah Candi Sukuh ........................................................... 42

4. Struktur Bangunan Candi Sukuh ....................................... 43

B. Makna Relief Sudamala dan Garudeya di Candi Sukuh …. .. 47

1. Makna Relief Sudamala di Candi Sukuh .......................... 47

2. Makna Relief Garudeya di Candi Sukuh ........................... 52

C. Transformasi Nilai dalam Relief Sudamala dan Garudeya

di Candi Sukuh dengan Pengembangan Nilai-Nilai Karakter.. 60

1. Nilai Edukatif dalam Relief Sudamala dan Garudeya di

Candi Sukuh …...……...……………… ........................... 61

2. Transformasi Nilai dalam Relief Sudamala dan

Garudeya di Candi Sukuh Sebagai Pengembangan

Nilai Karakter... ............................................................... 66

D. Relevansi Nilai-Nilai dalam Relief Sudamala dan Garudeya

di Candi Sukuh dengan Pengembangan Nilai-Nilai Karakter

dalam Pembelajaran IPS Sejarah…………. ......................... 70

1. Silabus…...……...……………… ................................... 75

2. RPP…...……...………………........................................ 77

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, SARAN .................................. 80

Page 14: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiv

xiv

A. Simpulan ..................................................................................... 80

B. Implikasi ...................................................................................... 81

C. Saran ......................................................................................... 82

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 83

LAMPIRAN ………………………………………………......................... .. 87

Page 15: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xv

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Gambar 1 Kerangka Berpikir ............ …………………………………… 27

Gambar 2 Teknik Analisis Interaktif Menurut Miles dan Huberman … .. 38

Gambar 3 Prosedur Penelitian …………………………………………… 39

Gambar 4 Denah Candi Sukuh .. ………………………………………… 42

Page 16: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvi

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 1 Pemetaan Nilai dalam Relief Sudamala dan Garudeya

di Candi Sukuh dengan Nilai Karakter Depdikbud .................... 67

Tabel2 Transformasi Nilai-Nilai dalam Relief Sudamala dan Garudeya

di Candi Sukuh dengan Nilai-Nilai Karakter Depdikbud ........... 68

Tabel3 Relevansi Nilai dalam Relief Sudamala ddan Garudeya

di Candi Sukuh dengan Pengembangan Nilai-Nilai Karakter

dalam Pembelajaran IPS Sejarah ................................................ 72

Page 17: MAKNA SIMBOLIK RELIEF SUDAMALA DAN GARUDEYA DI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvii

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1 Peta Administrasi Dukuh Berjo, Desa Sukuh,

Kecamatan Ngargoyoso……………….. .................................................. 88

2 Daftar Informan ……………….. .............................................................. 89

3 Daftar Pertanyaan …………………………………………… ................. 91

4 Hasil Wawancara…………………… ....................................................... . 95

5 Dokumentasi Penelitian…………………… ............................................. . 113

6 Silabus …………………… ....................................................................... . 125

7 RPP…………………… ............................................................................ . 126

8 Jurnal…………………… ......................................................................... . 131

8 Surat Permohonan Izin Penyusunan Skripsi …………………… ............ . 144

9 Surat Keputusan Dekan FKIP tentang Izin Penyusunan Skripsi……… ... . 145

10 Surat Permohonan Izin Observasi …………………… ............................ . 146

11 Surat Permohonan Izin Penelitian …………………… ............................ . 147

12 Surat Tidak Keberatan (STB) KESBANGPOL Kabupaten

Karanganyar…………… .......................................................................... . 148

13 Surat Rekomendasi Research BAPPEDA Kabupaten

Karanganyar …………………… ............................................................ . 149

14 Surat Keterangan Research DISPARBUD Kabupaten

Karanganyar …………………… ............................................................. . 15