listrik dinamis

22
LISTRIK DINAMIS oleh Sherly Canely

Upload: sherly-canely

Post on 14-Apr-2017

294 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Listrik Dinamis

LISTRIK DINAMISoleh Sherly Canely

Page 2: Listrik Dinamis

ARUS LISTRIKBagian 1

Page 3: Listrik Dinamis

Paham 1 (Aliran Listrik)“Aliran listrik yang terjadi pada sebuah penghantar, adalah aliran muatan listrik positif yang mengalir dari kutub positif sumber tegangan menuju kutub negatif sumber tegangan.” – Sebelum tahun 1897

Page 4: Listrik Dinamis

Aliran listrik mengalir dari daerah berpotensial tinggi ke daerah yang berpotensial rendah. Jadi :

+++

+ + +++

+

---

--

- ---

Potensial tinggi Potensial rendah

Page 5: Listrik Dinamis

Aliran listrik mengalir dari kutub positif ke kutub negatif.

+ -

Page 6: Listrik Dinamis

-

Paham 2 (Aliran Elektron)

“Elektron mengalir dari daerah yang berpotensial rendah ke daerah yang berpotensial tinggi”

- Tahun 1897

+++

+ + +++

+

---

-

- ---

Potensial tinggi Potensial rendah

-

Page 7: Listrik Dinamis

Elektron mengalir ke daerah yang berpotensial tinggi, karena daerah tersebut lebih kekurangan

elektron.

+++

+ + +++

+

Potensial tinggi Potensial rendah

+++

+ +++

+

+++

++ +

++

+

+

Page 8: Listrik Dinamis

RUMUS!

Keterangan :

I = Kuat Arus Listrik (Ampere) atau (C/s)

Q = muatan listrik (Coulomb)t = waktu (sekon)

Q

I tx

::

Page 9: Listrik Dinamis

Mengapa satuan kuat arus adalah Ampere ?

Di ambil dari salah satu pelopor di bidang

listrik dinamis (elektrodinamika) yaitu,

Andre Marie Ampere (1775-1836) dan

juga merupakan ilmuwan pertama yang

mengembangkan alat untuk mengamati

bahwa dua batang konduktor yang

diletakkan berdampingan dan keduanya

mengalirkan listrik searah akan saling tarik

menarik dan jika berlawanan arah akan

saling tolak menolak (elektromagnetisme).

Page 10: Listrik Dinamis

SUMBER TEGANGAN LISTRIKBagian 2

Page 11: Listrik Dinamis

Apa yang dimaksud dengan sumber tegangan listrik ?

Alat-alat yang dapat membuat kedua ujung penghantar mempunyai beda potensial

Page 12: Listrik Dinamis

1. Elemen Volta

Alessandro Volta(1802)

Page 13: Listrik Dinamis

Percobaan Alessandro Volta

Zn

h2so4

Batang tembaga dan

zink dicelupkan ke dalam asam

sulfat

Batang tembaga akan

terbungkus gelembung

gas hidrogen

Page 14: Listrik Dinamis

Zn

Page 15: Listrik Dinamis

Kesimpulan

Jika lempengan tembaga dan Zink dicelupkan ke dalam larutan asam sulfat, maka antara tembaga dan zink timbul perbedaan potensial. Dan dapat menyala beberapa saat jika dihubungkan dengan lampu senter.

Page 16: Listrik Dinamis

2. Elemen Kering (Batu Baterai)

Page 17: Listrik Dinamis

Bagian Baterai

• Batang karbon = kutub positif

• Tabung seng = pembungkus• Amonium klorida• Mangan dioksida dan

karbon (depolarisator) = campuran untuk mencegah timbulnya gelembung gas hidrogen

• Pelat zink = kutub negatif

Page 18: Listrik Dinamis

Baterai

Sumber tegangan primer.Arti : sumber tengangan yang

tidak dapat lagi digunakan ketika sudah tidak dapat membuat beda potensial.

Contoh : batu baterai

Sumber tegangan sekunder.Arti : Sumber tegangan yang

dapat diisi ulang kembali.Contoh : Baterai handphone

Page 19: Listrik Dinamis

3. Akumulator (Aki)

Page 20: Listrik Dinamis

• Merupakan sumber tegangan sekunder yaitu, sumber tegangan yang masih dapat diisi ulang.

• Beda potensial setiap sel aki adalah 2 volt• Mempunyai 3 sel. Pada aki motor dan mobil

memiliki 6 sel.• Terdiri dari 2 kutub,

cairan asam sulfat, pelat timbel, dan timbel dioksida

Page 21: Listrik Dinamis

Penyetruman Aki

+ -

Page 22: Listrik Dinamis

THE END

THANK YOU