lidah mertua

2
Lidah mertua merupakan tanaman penghasil serat. Serat yang dihasilkan tanaman ini berguna untuk membuat anyaman tali, kain,dan pakaian. Tapi hanya sebagian dari jenis tanaman ini yang menghasilkan serat yang baik diantaranya Sansevieria kirkii, Sansevieria cylindrica, Sansevieria zeylanica, dan Sansevieria trifasciata. Klasifikasi Kerajaan: Plantae; Divisi: Magnoliophyta; Ordo: Asparagales; Famili: Asparagaceae; Genus: Sansevieria. Keistimewaan Bunga Lidah Mertua 1. Sansevieria atau bunga lidah mertua merupakan jenis tanaman hias dengan tingkat penyerapan paling tinggi terhadap polutan. Sangat cocok dipelihara di dalam rumah yang berada di daerah yang memiliki tingkat polusi dan radiasi tinggi. 2. Cara merawat tanaman ini sangat mudah dan murah karena bisa hidup dalam kondisi air dan cahaya matahari yang minim. 3. Mampu menghasilkan zat O2 (oksigen) dalam jumlah yang melimpah tanpa menghasilkan zat CO2 sehingga sangat cocok di taruh di dalam ruangan, terlebih untuk anda para perokok supaya asap rokok anda tidak meracuni penghuni rumah lainnya. Manfaat Bunga Lidah Mertua 1. Kerap dimanfaatkan sebagai pagar rumah pembatas wilayah karena sifatnya yang keras dan indah. 2. Orang-orang Jepang kerap memanfaatkan serat bunga lidah mertua ini sebagai bahan pembuat kain dan kreasi anyaman. 3. Bunga lidah mertua akan menghasilkan wangi yang lembut ketika sore hari, apalagi ketika sedang berbunga sehingga

Upload: pratamaarif

Post on 13-Jul-2016

22 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

semoga bermanfaat

TRANSCRIPT

Page 1: LIDAH MERTUA

Lidah mertua merupakan tanaman penghasil serat. Serat yang dihasilkan tanaman ini berguna untuk membuat anyaman tali, kain,dan pakaian. Tapi hanya sebagian dari jenis tanaman ini yang menghasilkan serat yang baik diantaranya Sansevieria kirkii, Sansevieria cylindrica, Sansevieria zeylanica, dan Sansevieria trifasciata.

Klasifikasi

Kerajaan: Plantae; Divisi: Magnoliophyta; Ordo: Asparagales; Famili: Asparagaceae; Genus: Sansevieria.

Keistimewaan Bunga Lidah Mertua

1. Sansevieria atau bunga lidah mertua merupakan jenis tanaman hias dengan tingkat penyerapan paling tinggi terhadap polutan. Sangat cocok dipelihara di dalam rumah yang berada di daerah yang memiliki tingkat polusi dan radiasi tinggi.

2. Cara merawat tanaman ini sangat mudah dan murah karena bisa hidup dalam kondisi air dan cahaya matahari yang minim.

3. Mampu menghasilkan zat O2 (oksigen) dalam jumlah yang melimpah tanpa menghasilkan zat CO2 sehingga sangat cocok di taruh di dalam ruangan, terlebih untuk anda para perokok supaya asap rokok anda tidak meracuni penghuni rumah lainnya.

Manfaat Bunga Lidah Mertua

1. Kerap dimanfaatkan sebagai pagar rumah pembatas wilayah karena sifatnya yang keras dan indah.

2. Orang-orang Jepang kerap memanfaatkan serat bunga lidah mertua ini sebagai bahan pembuat kain dan kreasi anyaman.

3. Bunga lidah mertua akan menghasilkan wangi yang lembut ketika sore hari, apalagi ketika sedang berbunga sehingga sangat cocok sebagai pereda stress atau sebagai aromatheray dan penyerap bau. Beberapa orang kerap menyimpannya di kamar mandi dan dapur.

4. Bunga lidah mertua digunakan sebagai bahan parfum di beberapa negara maju, seperti China dan Prancis dan beberapa negara lainnya.

5. Getah lidah mertua dapat digunakan sebagai obat antiseptik alami.6. Akar lidah mertua dapat dimanfaatkan sebagai penyegar rambut atau bisa digunakan

sebagai hair tonik dan juga obat untuk mengatasi wasir.7. Daun lidah mertua dapat menyembuhkan sakit kepala dengan cara dibakar.8. Daun lidah mertua dapat dijadikan sebagai obat diabetes dengan cara direbus, dan

diambil air rebusannya sebagai minuman.

Page 2: LIDAH MERTUA

9. Mampu mereduksi radiasi gelombang elektromagnetik yang dihasilkan dari komputer dan televisi, sehingga tanaman ini sangat baik di simpan di ruang kerja atau di ruang keluarga.