lembar berita acara konsultasi dosen pembimbing kkp

22
SISTEM INFORMASI PENYEWAAN STUDIO MUSIK DAN PAKET SOUND SYSTEM PADA STUDIO MUSIK CORRIDORS LAPORAN KULIAH KERJA PRAKTEK Oleh : NIM NAMA 1 . 0912511169 Abdilah Azis Askar 2 . 0912511185 Ganjar Sukma Gandana 3 . 0912512407 Sugeng FAKULTAS TEKNOLOGI INFOMASI UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA

Upload: cugeng-kun

Post on 26-Nov-2015

72 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

Lembar Berita Acara Konsultasi Dosen Pembimbing Kkp

TRANSCRIPT

LEMBAR BERITA ACARA KONSULTASI DOSEN PEMBIMBING KKP

SISTEM INFORMASI PENYEWAAN

STUDIO MUSIK DAN PAKET SOUND SYSTEM

PADA

STUDIO MUSIK CORRIDORS

LAPORAN KULIAH KERJA PRAKTEK

Oleh :

NIMNAMA

1.0912511169Abdilah Azis Askar

2.0912511185Ganjar Sukma Gandana

3.0912512407Sugeng

FAKULTAS TEKNOLOGI INFOMASI

UNIVERSITAS BUDI LUHUR

JAKARTASEMESTER GASAL

2013/2014UNIVERSITAS BUDI LUHUR

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI

PERSETUJUAN LAPORAN KULIAH KERJA PRAKTEK

Program Studi: Sistem Informasi

Bidang peminatan: Sistem Informasi

Jenjang Studi: Strata 1

Judul: SISTEM INFORMASI PENYEWAAN STUDIO MUSIK DAN PAKET SOUND SYSTEM PADA STUDIO MUSIK CORRIDORS

1.

2.

3. NIM

0912511169

0912511185

0912512407Nama

Abdilah Azis Askar

Ganjar Sukma Gandana

Sugeng

Disetujui untuk dipertahanakan dalam seminar KKP periode semester Genap Tahun Ajaran 2012/2013

Jakarta, Juli 2013

Dosen Pembimbing( Dian Anubhakti, M.Kom )

UNIVERSITAS BUDI LUHUR

FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI

PERSETUJUAN LAPORAN KULIAH KERJA PRAKTEKProgram Studi: Sistem Informasi

Bidang peminatan: Sistem InformasiJenjang Studi: Strata 1

Judul: SISTEM INFORMASI PENYEWAAN STUDIO MUSIK DAN PAKET SOUND SYSTEM PADA STUDIO MUSIK CORRIDORS1.

2.

3. NIM0912511169

0912511185

0912512407NamaAbdilah Azis Askar

Ganjar Sukma Gandana

Sugeng

Jakarta, Juli 2013Dosen Penguji

( )Dosen Pembimbing

( Dian Anubhakti, M.Kom )

Ketua Program StudiSistem Informasi

( Hendri Irawan, M.T.I. )

STUDIO MUSIK CORRIDORS

Perum Taman Asri Blok A1 No.2

Cipadu Jaya, Larangan, Ciledug, Tangerang

LEMBAR PENGESAHAN SELESAI KKP

Dinyatakan bahwa :

1. Abdillah Azis Askar (0912511169)

2. Ganjar Sukma Gandana (0912511185)

3. Sugeng (0912512407)

Telah melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Praktek dari tanggal 8 April 2013 sampai dengan 1 Juli 2013 dengan baik.

Nama Instansi : STUDIO MUSIK CORRIDORS

Alamat

: Perum Taman Asri Blok A1 No.2

Cipadu Jaya, Larangan, Ciledug, Tangerang

Pembimbing Praktek

Jakarta, 1 Juli 2013

(Harry Purnama)

KATA PENGANTAR

Dengan Mengucapkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang selalu memberikan rahmat, petunjuk dan hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Kuliah Kerja Praktek ini sebagaimana yang diharapkan.

Laporan dengan judul Rancangan Sistem Informasi Penyewaan Studio musik dan Paket Sound system. Adapun maksud dan tujuan penyusunan laporan ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan jenjang Strata 1 (S1) Fakultas Teknologi Informasi pada program studi Sistem Informasi di Universitas Budi Luhur.

Pada Kesempatan ini, penulis ingin menyampaiakan ucapan terima kasih kepada pihak pihak yang telah membantu dalam penyusunan Kuliah Kerja Praktek (KKP) ini, terutama kepada :

1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan petunjuk dan karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan Kuliah Kerja Praktek ini dengan baik.

2. Bapak Prof. Ir. Suryo Hapsoro Tri Utomo, Ph.D selaku rektor Universitas Budi Luhur

3. Orang tua, keluarga, dan saudara kami yang selalu memberikan dukungan, doa, kasih sayang dan perhatian sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Kuliah Kerja Praktek ini.

4. Bapak Goenawan Brotosaputro, S.kom, M.sc. selaku dekan FTI Universitas Budi Luhur yang telah memberikan kesempatan kepada mahasiswanya untuk melaksanakan KKP.

5. Bapak Hendri Irawan, S.Kom, M.T.I selaku ketua program studi Sistem Informasi pada Fakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur yang telah mengesahkan laporan KKP ini.

6. Bapak Dian Anubhakti M.Kom selaku dosen pembimbing yang telah banyak membantu dalam penyusunan laporan KKP ini.

7. Bapak Harry Purnama selaku Sound Engineering sekaligus Pemilik Studio Musik Corridors yang telah mengesahkan tanda selesainya KKP ini.

8. Teman teman kami yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah banyak memberikan motivasi sehingga terselesaikannya KKP ini dengan memberikan masukkan terhadap Rancangan Sistem Informasi Penyewaan Studio dan Paket Sound System Pada Studio Musik Corridors, baik secara teori maupun pemrograman.

Penulis menyadari bahwa Laporan Kuliah Kerja Praktek ini masih banyak kekurangan dan masih jauh dari sempurna. Tak ada gading yang tak retak karena kesempurnaan hanya milik Tuhan Yang Maha Esa dan kekurangan ada pada kami, untuk itu segala kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.

Akhir kata harapan penulis semoga Laporan Kuliah Kerja Praktek (KKP) ini dapat bermanfaat bagi para pembaca pada umumnya dan penulis pada khususnya.

Jakarta, 26 April 2013

Penulis

DAFTAR SIMBOL

1. Use Case Diagram

Actor

Menggambarkan pengguna software aplikasi (user)

Use Case

Menggambarkan fungsionalitas dari suatu system, sehingga customer atau pengguna system paham dan mengerti mengenai kegunaan system yang akan dibangun.

Association

Menggambarkan hubungan antara actor dengan use case.2. Activity DiagramStart Point

Menggambarkan permulaan dari sebuah sistem yang akan dikerajkan, biasanya terletak pada pojok kiri atas.

Activities

Menggambarkan sebuah proses bisnis.

Association

Menggambarkan hubungan antara initial node activities fork, decision point dan activity final node dalam sebuah sistem.

Decision point

Menggambarkan hubungan transisi sebuah garis dari atau ke decision point.

End point

Menggambarkan akhir dari sebuah sistem.

3. Class DiagramClass

Menggambarkan keadaan (atribut/property) dari suatu objek. Class memiliki tiga area pokok, yaitu : nama, atribut, method. Name

Menggambarkan nama dari class/object.

Attribute

Menggambarkan batasan dari nilai yang dapat dimiliki oleh property tersebut.

Method

Menggambarkan implementasi dari layanan yang dapat diminta dari beberapa object dari class, yang mempengaruhi behavior.

Association

Menggambarkan mekanisme komunikasi suatu objek dengan objek lainnya. Atau dapat juga menggambarkan ketergantungan antar class.

Aggregate

Menggambarkan bahwa suatu objek secara fisik dibentuk dari objek objek lain, atau secara logis mengandung objek lain.

Multiplicity

Menggambarkan banyaknya object yang terhubung satu dengan yang lainnya. Contoh :

1Tepat Satu

0..*Nol atau lebih

1..*Satu atau lebih

0..1Nol atau satu

5..8range 5 s.d. 8

4..6,9range 4 s.d. 6 dan 9

Package

Digunakan untuk mengorganisasikan sebuah diagram menjadi beberapa diagram kecil kecil.

4. Sequence Diagram

Actor

Menggambarkan seseorang atau sesuatu (seperti perangkat, system lain) yang berinteraksi dengan sistem.Boundary

Menggambarkan interaksi antara satu atau lebih actor dengan sistem, memodelkan bagian dari sistem yang bergantung pada pihak lain disekitarnya dan merupakan pembatas sistem dengan dunia luar.

Control

Menggambarkan perilaku mengatur, mengkoordinasikan perilaku sistem dan dinamika dari suatu sistem, menangani tugas utama dan mengontrol alur kerja suatu sistem.

Entity

Menggambarkan informasi yang harus disimpan oleh sistem (struktur data dari sebuah sistem).

Object Message

Menggambarkan pesan/hubungan antar objek, yang menunjukan urutan kejadian yang terjadi.

Message to self

Mengambarkan pesan/hubungan objek itu sendiri, yang menunjukan urutan kejadian yang terjadi.

Return message

Menggambarkan pesan/hubungan antar objek, yang menunjukan urutan kejadian yang terjadi.

Lifeline

Eksekusi obyek selama sequence (message dikirim atau diterima dan aktifitasnya).

5. Component Diagram

Component

Menggambarkan modul berisi code, baik berisi source code maupun binary code, baik library maupun executable, baik yang muncul pada compile time, link time, maupun run time.

Dependency

Menggambarkan bagaimana komponen-komponen berelasi.6. Deployment Diagram

Processor

Menggambarkan server, workstation, atau piranti keras lain yang digunakan untuk men-deploy komponen dalam lingkungan sebenarnya.

Device

Menggambarkan hardware/perangkat keras yang terhubung ke komputer (server, workstation atau piranti keras lainnnya).

Connection

Menggambarkan hubungan antara node (processor/device).

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1: Simbol Package10Gambar 2.2: Simbol Actor10Gambar 2.3: Simbol Use Case11

Gambar 2.4: Simbol Relasi/Asosiasi Use Case11Gambar 2.5: Simbol Start Point12Gambar 2.6: Simbol End Point12

Gambar 2.7: Simbol Activities12Gambar 2.8: Simbol Black hole activities12Gambar 2.9: SimbolMiracle activities13Gambar 2.10: SimbolFork13Gambar 2.11: Simbol Join13Gambar 2.12: Simbol Decision points13Gambar 2.13: Simbol Entity Class dari Sequence Diagram14Gambar 2.14: Simbol Boundary Class dari Sequence Diagram15Gambar 2.15: Simbol Control Class dari Sequence Diagram15Gambar 2.16: Simbol Message dari Sequence Diagram15Gambar 2.17: Simbol Recursive dari Sequence Diagram15Gambar 2.18: Class Diagram16Gambar 2.19: Aplikasi Microsoft Visual Studio 200817

Gambar 2.20: Aplikasi MySQL-Front18Gambar 3.1: Struktur Organisasi Studio Musik Corridors20

Gambar 3.2: Deployment Diagram21

Gambar 3.3: Rich Picture23

Gambar 3.4: Activity Diagram pemesanan studio.24

Gambar 3.5: Activity Diagram Pembayaran.25

Gambar 3.6: Activity Diagram Penyewaan Sound System.26Gambar 4.1: Activity Diagram Usulan Pemesanan Studio28

Gambar 4.2: Activity Diagram Pemesanan Sewa Paket Sound System29Gambar 4.3: Activity Diagram Pembayaran Studio30

Gambar 4.4: Activity Diagram Pembayaran Sewa Paket Sound System31Gambar 4.5: Activity Diagram Pembuatan Laporan Pendapatan32

Gambar 4.6: Use Case Diagram Usulan File Master33Gambar 4.7: Use Case Diagram Usulan File Transaksi34

Gambar 4.8: Use Case Diagram Laporan34

Gambar 4.9: Use Case Diagram Media35

Gambar 4.10: Pemodelan Data Konseptual38

Gambar 4.11: Logical Record Structure39Gambar 4.12: Struktur Tampilan46

Gambar 4.13: Rancangan Layar Menu Utama46

Gambar 4.14: Rancangan Layar Menu Item Master47Gambar 4.15: Rancangan Layar Menu Item Transaksi47

Gambar 4.16: Rancangan Layar Menu Laporan 48

Gambar 4.17: Rancangan Layar Menu Item Media48

Gambar 4.18: Rancangan Layar Menu Keluar 48

Gambar 4.19: Rancangan Layar Entry Data Pelanggan 49

Gambar 4.20: Rancangan Layar Display Cari Data Pelanggan 49

Gambar 4.21: Rancangan Layar Entry Data Studio 50

Gambar 4.22: Rancangan Layar Display Cari Data Studio 50

Gambar 4.23: Rancangan Layar Entry Data Paket 51

Gambar 4.24: Rancangan Layar Display Cari Data Paket 51

Gambar 4.25: Rancangan Layar Entry Data Staff 52Gambar 4.26: Rancangan Layar Display Cari Data Staff 52Gambar 4.27: Rancangan Layar Entry Denda 53

Gambar 4.28: Rancangan Layar Pesan Paket 53

Gambar 4.29: Rancangan Layar Cek Jadwal 54

Gambar 4.30: Rancangan Layar Display Cari Data Pesan Paket 54

Gambar 4.31: Rancangan Layar Pesan Studio 54

Gambar 4.32: Rancangan Layar Cek Jadwal Studio 55

Gambar 4.33: Rancangan Layar Display Cari Pesan Jadwal 55

Gambar 4.34: Rancangan Layar Entry Pengembalian 56

Gambar 4.35: Rancangan Layar Display Data Pengembalian 56

Gambar 4.36: Rancangan Layar Kwitansi 57

Gambar 4.37: Rancangan Layar Display Cari Data Kwitansi 57

Gambar 4.38: Rancangan Layar Cetak Laporan 58

Gambar 4.39 : Sequence Diagram Entry Pelanggan 58

Gambar 4.40: Sequence Diagram Entry Studio 59

Gambar 4.41: Sequence Diagram Entry Paket 60

Gambar 4.42: Sequence Diagam Entry Staff 61

Gambar 4.43: sequence Diagram Entry Denda 62

Gambar 4.44: Sequence Diagram Pesan Paket 63

Gambar 4.45: Sequence Diagram Pesan Studio 64

Gambar 4.46: Sequence Diagam Pengembalian 65

Gambar 4.47: Sequence Diagram Kwitansi 66

Gambar 4.48: Sequence Diagram Laporan Pemesanan Studio & Paket 67Gambar 4.49: Sequence Diagram Laporan Pendapatan Studio 67

Gambar 4.50: Sequence Diagram Laporan Pendapatan Paket 68

Gambar 4.51: Sequence Diagram Laporan Pendapatan Denda 68

Gambar 4.52: Boundary 69

Gambar 4.53: Control 70

Gambar 4.54: Entitas (Menggunakan Method) 71

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1: Model Data Relational Staff40Tabel 4.2: Model Data Relational Pesan40

Tabel 4.3: Model Data Relational Pelanggan40

Tabel 4.4: Model Data Relational Jadwal40

Tabel 4.5: Model Data Relational Studio40

Tabel 4.6: Model Data Relational Kena 40

Tabel 4.7: Model Data Relational Denda 40

Tabel 4.8: Model Data Relational Pengembalian41

Tabel 4.9: Model Data Relational Kwitansi41

Tabel 4.10: Model Data Relational Sewa41

Tabel 4.11: Model Data Relational Paket41

Tabel 4.12: Spesifikasi Basis Data Tabel Staff 41Tabel 4.13: Spesifikasi Basis Data Tabel Pesan 42

Tabel 4.14: Spesifikasi Basis Data Tabel Pelanggan 42

Tabel 4.15: Spesifikasi Basis Data Tabel Jadwal 43

Tabel 4.16: Spesifikasi Basis Data Tabel Studio 43

Tabel 4.17: Spesifikasi Basis Data Tabel Kena 44

Tabel 4.18: Spesifikasi Basis Data Tabel Denda 44

Tabel 4.19: Spesifikasi Basis Data Tabel Pengembalian 44

Tabel 4.20: Spesifikasi Basis Data Tabel Kwitansi 45

Tabel 4.21: Spesifikasi Basis Data Tabel Sewa 45

Tabel 4.22: Spesifikasi Basis Data Tabel Paket 45DAFTAR LAMPIRAN

1. Formulir Masukan dan Keluaran Perusahaan

Lampiran 1: Papan Pemesanan Studio74

Lampiran 2 : Kwitansi74

Lampiran 3 : Laporan Data Pendapatan75

2. Cetakan Hasil Keluaran ProgramLampiran 4 : Cetak Surat Sewa76

Lampiran 5 : Cetak Kwitansi 77

Lampiran 6 : Cetak Laporan Pemesanan Studio & Paket 77

Lampiran 7: Cetak Laporan Pendapatan Studio 78

Lampiran 8: Cetak Laporan Pendapatan Paket 78

Lampiran 9: Cetak Laporan Pendapatan Denda 79

DAFTAR ISI

JUDUL HALAMAN i

LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PEMBIMBING ii

LEMBAR PENGESAHAN SELESAI SIDANG iii

LEMBAR PENGESAHAN SELESAI RISET KKP iv

KATA PENGANTAR v

DAFTAR SIMBOL vi

DAFTAR GAMBAR vii

DAFTAR TABEL viii

DAFTAR LAMPIRAN ix

DAFTAR ISI x

BAB I PENDAHULUAN

1. Latar Belakang1

2. Masalah 1

3. Tujuan Penulisan 1

4. Batasan Permasalahan 2

5. Metode Penelitian 2

6. Sistematika Penulisan2

BAB II LANDASAN TEORI1. Pengertian Sistem4

2. Ruang Lingkup Sistem Informasi 4

3. Tipe Sistem 5

4. Sub Sistem6

5. Sistem dan Organisasi 7

6. Konsep Dasar Analisa Sistem8

7. Tahap-Tahap Analisa Sistem 8

8. Fungsi Analisa Sistem 8

9. Analisa dan Perancangan Berorientasi Objek 9

10. Unified Modelling Language9

11. Analisa Berorientasi Objek10

12. Perancangan Berorientasi Objek 14

13. Pengenalan Visual Studio 2008 16

14. Pengenalan Database MySQL 17

15. Pengertian Penyewaan 18

BAB III ORGANISASI

1. Sejarah Singkat Studio Musik Corridors 19

2. Struktur Organisasi Studio Musik Corridors 19

3. Unit Kegiatan Riset Pada bagian Pemesanan dan Penyewaan Studio Corridors20

4. Arsitektur Teknologi Informasi 18

5. Uraian prosedur 21

BAB IV PEMBAHASAN

1. Proses Bisnis Usulan 27

2. Aturan Bisnis 33

3. Use Case diagram dan Deskripsi use Case 33

4. Rancangan Basis Data 38

a. Pemodelan data Konseptual 38

b. Logical record Structure39

c. Spesifikasi Basis Data41

5. Struktur Tampilan (Menu) 46

6. Rancangan Layar (User Interface)46

7. Sequence Diagram46

8. Pemodelan Data Konseptual (Class Diagam)69

a. Boundary 69

b. Control 70

c. Entitas (Menggunakan Method) 71

BAB V PENUTUP

1. Kesimpulan 72

2. Saran 72

DAFTAR PUSTAKA 73

LEMBAR BERITA ACARA KONSULTASI DOSEN PEMBIMBING KKPFakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur

Nama Instansi KKPSTUDIO MUSIK CORRIDORS

Alamat InstansiPerum Taman Asri Blok A1 No.2

Dosen PembimbingDian Anubhakti, M.Kom

NONIMNAMA

10912511169Abdillah Azis Askar

20912511185Ganjar Sukma Gandana

30912512407Sugeng

No.TanggalMateri yang dikonsultasikanParaf Dosen

Mhs1Mhs2Mhs3

Mahasiswa di atas telah melakukan bimbingan dengan jumlah materi yang telah mencukupi untuk diseminarkan.

Jakarta, 8 April 2013

Dosen Pembimbing KKP(Dian Anubhakti, M.Kom)LEMBAR BERITA ACARA KUNJUNGAN KKP

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur

Nama Instansi KKPSTUDIO MUSIK CORRIDORS

Alamat InstansiPerum Taman Asri Blok A1 No.2

Pembimbing PraktekHarry Purnama

NONIMNAMA

10912511169Abdillah Azis Askar

20912511185Ganjar Sukma Gandana

30912512407Sugeng

No.TanggalMateri yang dikonsultasikanParaf Pembimbing

Mhs1Mhs2Mhs3

Mahasiswa di atas telah melakukan bimbingan dengan jumlah materi yang telah mencukupi untuk diseminarkan.

Jakarta, 8 April 2013

Pembimbing Praktek( Harry Purnama )PAGE