led

12
http://all-thewin.blogspot.com//feeds/posts/default Belajar | Elektro, Robotika, Pemrograman, Teknologi, Sastra Islami Tutorial, Robotika, Tips Trik, Pemograman, Tutorial Elektronika,Islam, Puisi, Bisnis, Kata Mutiara, Filsafat, Pemikiran Islam, Tutorial Pemrograman, Visual Basic, Bascom avr, Bascom 8051, Mikrokontroler, Avr, Mcs 51, Sensor, PLC, Scada, Komputer, Download Ebook Beranda About Me Penawaran Jasa Pembuatan Alat Link Exchange Cari Artikel dan Tulisan Top of Form Bottom of Form Tuesday, June 21, 2011 Membuat lampu Led berjalan (Running Led) Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to Facebook Led berjalan atau running led merupakan rangkaian aplikatif dasar yang penggunaannya dapat dimodifikasi sedemikian rupa sehingga dapat membentuk huruf berjalan, gambar atau karakter berjalan dengan menuyusun led sesuai dengan keinginan kita. Sebenarnya tulisan mengenai led berjalan sudah pernah saya publish dengan bahasan yang berbeda pertama simulasi lampu berjalan dengan visual basic dan p rogram lampu led berjalan dengan Bascom AVR, tapi kedua tulisan ini berbasiskan pemrograman, dan pada tulisan kali ini akan dipaparkan rangkaian lampu led berjalan hanya dengan rangkaian elektronika biasa.

Upload: junkjus

Post on 13-Aug-2015

39 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Led

http://all-thewin.blogspot.com//feeds/posts/default

Belajar | Elektro, Robotika, Pemrograman, Teknologi, Sastra Islami

Tutorial, Robotika, Tips Trik, Pemograman, Tutorial Elektronika,Islam, Puisi, Bisnis, Kata Mutiara, Filsafat, Pemikiran Islam, Tutorial Pemrograman, Visual Basic, Bascom avr, Bascom 8051, Mikrokontroler, Avr, Mcs 51, Sensor, PLC, Scada, Komputer, Download Ebook

Beranda

About Me

Penawaran Jasa Pembuatan Alat

Link Exchange

Cari Artikel dan Tulisan

Top of Form

Bottom of Form

Tuesday, June 21, 2011

Membuat lampu Led berjalan (Running Led)

Email ThisBlogThis!Share to TwitterShare to Facebook

Led berjalan atau running led merupakan rangkaian aplikatif dasar yang penggunaannya dapat dimodifikasi sedemikian rupa sehingga dapat membentuk huruf berjalan, gambar atau karakter berjalan dengan menuyusun led sesuai dengan keinginan kita.

Sebenarnya tulisan mengenai led berjalan sudah pernah saya publish dengan bahasan yang berbeda pertama simulasi lampu berjalan dengan visual basic dan p rogram lampu led berjalan dengan Bascom AVR, tapi kedua tulisan ini berbasiskan pemrograman, dan pada tulisan kali ini akan dipaparkan rangkaian lampu led berjalan hanya dengan rangkaian elektronika biasa.

Komponen yang diperlukan

1. 10 buah Led

2. IC 4017

Page 2: Led

3. IC 555

4. Resistor 1 kilo Ohm

5. Variabel resistor 10 k

6. Kapasitor 10 p Farad

7. Baterai 9 Volt

Penjelasan Rangkaian

IC 4017 merupak Ic decade counter yang keluarannya bernilai high (logic 1) secara bergantian dengan jangka waktu sesuai dengan timer/clock yang masuk ke dalam IC tersebut, sebagai pembangkit clock kita

Page 3: Led

gunakan IC 555 dengan rangkaian dasar asatable, lamanya clock ini dapat kita atur dengan memutar variabel resistor.

Semoga bermanfaat

Baca juga:

Mengenal Interfacing dengan port parallel

Membuat Mobil remot control dengan port paralel

Membuat Line Follower dengan Transistor

Keyword: lampu berjalan, led berjalan, lampu led berjalan, running led, rangkaian running led, rangkainan led berjalan, running led circuit, ic 555, Ic 4017elektronika digital, lampu led, simulasi led, membuat led berjalan

Posted by allthewin at 11:03 PM

Labels: Elektronika

Reactions:

13 comments:

darwinAugust 29, 2011 11:05 AM

bs tdk di beri aliran dc 12 volt! kl tidak ,ada tdk rangkaian serupa yg bs di beri arus 12 volt..enternews-darwin.blogspot.com

Reply

allthewinOctober 22, 2011 8:25 AM

bisa, tapi perlu tambahan komponen, jadi keluaran dari IC tidak langsung terhubung ke led(atau output lainnya), tapi hanya untuk mengaktifkan transistor, nah transistor yang akan menjadi switching

Page 4: Led

Reply

AnonymousFebruary 8, 2012 9:25 PM

nilai komponennya brapa aj , krang jelas itu ... ?

Reply

allthewinFebruary 11, 2012 8:27 AM

untuk komponen sudah saya tulis diatas, untuk resistor buat ngecilin arus di led bisa gunain 220/540 Ohm

Reply

AnonymousFebruary 13, 2012 10:47 PM

itu IC ada 2 , nilainya brpa aj om ... ?yg dket IC kaki 8 kurang jelas nilainya yg di pakai ... ?

Reply

allthewinFebruary 14, 2012 7:02 AM

yang didket IC 555, plg atas ada resistor 1 kilo Ohm terus, variabel resistor 10k dibawahnya ada kapasitor 10 pFarad,atau klik 2 kali aja gambarnya

Reply

AnonymousFebruary 15, 2012 7:59 PM

makasih om ...

Page 5: Led

Reply

AnonymousMay 12, 2012 10:53 AM

pak, makasih ilmunya,,,,

Reply

LKMay 27, 2012 12:46 AM

itu IC yg 555 , pin yg ke 3 tuh kmn ???

Reply

AnonymousJune 8, 2012 8:24 PM

lo LEDx di tambah gtu bisa apa tdk pak?

Reply

cbrAugust 12, 2012 11:37 PM

mantab bang

Reply

alfan mahbubyOctober 8, 2012 5:50 PM

gan efek running led nya gmana?Apa urut dri led 1,2,3 dst tau gmana?

Reply

Page 6: Led

Neko bakaNovember 4, 2012 6:32 PM

Kang itu keluarannya 12V bukan? kalo mau dibikin 12V gmn? maklum gak ngerti elektronika

Reply

Load more...

Silahkan tinggalkan komentar...

Links to this post

Create a Link

Newer Post Older Post Home

Subscribe to: Post Comments (Atom)

Berlangganan Artikel

Top of Form

Masukkan Email anda untuk berlangganan artikel terbaru:

Bottom of Form

Mari Berteman

blogging tips Bookmark & Share

Time

Page 7: Led

Social Media

All DRin

Buat Lencana Anda

Komunitas

Arsip

► 2012 (62)

▼ 2011 (130)

► December (16)

► November (16)

► October (3)

► August (8)

Page 8: Led

► July (18)

▼ June (27)

Soekarno: Islam Sontoloyo

Isra' Mi'raj dan Relativitas Waktu

Dasar Teknik Listrik

Belajar Mikrokontroler | Membaca Data Suhu dengan ...

Mengendalikan PWM dengan Input ADC pada mikrokontr...

Membuat Program Trial Version dengan Visual Basic

Membuat Program Monitoring lamanya Pemakaian Kompu...

Tips / Trik Shutdown otomatis tanpa software

Membuat Program Shutdown Otomatis dengan Visual Ba...

Membuat lampu Led berjalan (Running Led)

Menjadi yang Sedikit | Sebuah catatan

Mencari Setitik Kejujuran di Negeri Kleptokrasi

Belajar Mikrokontroler PIC | Membaca Data ADC

Rangkaian Interface Mikrokontroler PIC dengan LCD

Belajar Mikrokontroler PIC | Program Counter (up a...

Daftar Tweet Favoritku Part 2

Philips Led | Hemat Energi dan Ramah Lingkungan

LdMikro | Solusi Belajar Mikrokontroler dengan Lad...

Belajar Mikrokontroler | Pengendalian PWM pada Mik...

Daftar Tweet Favorit ku Part 1

Belajar PLC | Membuat Program Monitoring Suhu

Bel Kuis 8 Tombol dengan Relay

Tutorial PIC Simulator | Belajar Mikrokontroler PI...

Page 9: Led

Blogilicious Kito Palembang

Blogilicious Palembang Second Day

Blogilicious Palembang | Kebangkitan Blogger Wong ...

Proposal Hibah MITI 2011

► May (12)

► April (7)

► March (10)

► February (7)

► January (6)

► 2010 (43)

Random Artikel

Rangkaian sensor cahaya | Sensor cahaya dengan LDR

Prinsip Kalibrasi

Mengucapkan Selamat Natal?

Mempertimbangkan Plato

Rangkaian Timer dengan Transistor

Merancang Program Motor Stepper dengan Codevision || Program Mikrokontroler dengan bahasa C

Negeri 5 Menara

Kapasitor | Prinsip Pengisian dan Pengosongan Kapasitor

Konfigurasi Hardware Input pada PLC

Rangkaian Astable IC 555 | Rangkaian Clock

Popular Posts

Membuat lampu Led berjalan (Running Led)

Page 10: Led

Led berjalan atau running led merupakan rangkaian aplikatif dasar yang penggunaannya dapat dimodifikasi sedemikian rupa sehingga dapat membe...

Kumpulan Ucapan Hari Raya Idul Fitri | SMS Lebaran 1432 H

'met dirimu 'kan menjadi alumni Universitas Ramadhan & 'met Idhul Fithri 1432 H wal 'afuu minkum minal 'aidin walfaidzin Lisan kadang takt...

Rangkaian sensor cahaya | Sensor cahaya dengan LDR

LDR (Light Dependent Resistor) merupakan salah satu komponen elektronika yang dapat berubah resistansinya ketika mendeteksi perubahan inten...

Mutiara Hari Ini

Page 11: Led

Powered by Blogger.