leaflet pend kes

3
PENGERTIAN.???? Diare merupakan penyakit yang terjadi ketika terdapat perubahan konsistensi feses dan frekuensi buang air besar. Seseorang dikatakan diare bila feses lebih berair dari biasanya, atau bila buang air besar tiga kali atau lebih, atau buang air besar berair tapi tidak berdarah dalam waktu 24 jam. PENYEBAB.????? a. Faktor infeksi : Bakteri ( Shigella, Shalmonella, Vibrio kholera), Virus (Enterovirus), parasit (cacing), Kandida (Candida Albicans). b. Faktor parentral : Infeksi dibagian tubuh lain c. Faktor malabsorbsi : Karbohidrat, lemak, protein. d. Faktor makanan : Makanan basi, beracun, terlampau banyak lemak, sayuran dimasak kurang matang. e. Faktor Psikologis : Rasa takut, cemas. TANDA DAN GEJALA????? a. Mula-mula bayi dan anak menjadi cengeng b. Gelisah c. Suhu tubuh biasanya meningkat d. Nafsu makan berkurang atau tidak ada e. Berat badan turun f. Mata cekung g. Selaput lendir bibir dan mulut serta kulit tampak kering BAGAIMANA PENCEGAHAN DIARE??? a. Mencuci tangan sebelum makan dan setiap habis bermain . b. Memakai alas kaki jika bermain di tanah. c. Membiasakan anak buang air besar di jamban dan jamban harus selalu bersih agar tidak ada lalat. d. Menjaga kebersihan lingkungan untuk menghindari adanya lalat DIARE. ?!!

Upload: ulfa-zaizafun-solikhah

Post on 10-Nov-2015

4 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Leaflet diare

TRANSCRIPT

DIARE.?!!

PENGERTIAN.????Diare merupakan penyakit yang terjadi ketika terdapat perubahan konsistensi feses dan frekuensi buang air besar. Seseorang dikatakan diare bila feses lebih berair dari biasanya, atau bila buang air besar tiga kali atau lebih, atau buang air besar berair tapi tidak berdarah dalam waktu 24 jam.

PENYEBAB.?????a. Faktor infeksi : Bakteri ( Shigella, Shalmonella, Vibrio kholera), Virus (Enterovirus), parasit (cacing), Kandida (Candida Albicans).b. Faktor parentral : Infeksi dibagian tubuh lainc. Faktor malabsorbsi : Karbohidrat, lemak, protein.d. Faktor makanan : Makanan basi, beracun, terlampau banyak lemak, sayuran dimasak kurang matang.e. Faktor Psikologis : Rasa takut, cemas.TANDA DAN GEJALA?????a. Mula-mula bayi dan anak menjadi cengeng b. Gelisahc. Suhu tubuh biasanya meningkatd. Nafsu makan berkurang atau tidak adae. Berat badan turunf. Mata cekungg. Selaput lendir bibir dan mulut serta kulit tampak kering

BAGAIMANA PENCEGAHAN DIARE???

a. Mencuci tangan sebelum makan dan setiap habis bermain .b. Memakai alas kaki jika bermain di tanah.c. Membiasakan anak buang air besar di jamban dan jamban harus selalu bersih agar tidak ada lalat.d. Menjaga kebersihan lingkungan untuk menghindari adanya lalate. Makanan harus selalu tertutup (jika di atas meja).f. Kepada anak yang sudah dapat membeli makanan sendiri agar diajarkan untuk tidak membeli makanan yang dijajakan terbuka.g. Air minum harus selalu dimasak. Bila sedang berjangkit penyakit diare selain air yang harus yang bersih juga perlu dimasak mendidih lebih lama.

BAGAIMANA PENANGANAN DIARE PADA BALITA???a. Memberikan larutan gula garam (oralit) sebagai cairan pengganti. b. Pemberian air susu ibu (ASI) secara eksklusif sampai umur 6 bulan dan saat usia bayi mencapai 6 bulan, bayi harus menerima makanan lain untuk memenuhi kebutuhan gizi yang meningkat. c. Hindarkan penggunaan susu botol.d. Penyimpanan dan penyiapan makanan pendamping ASI dengan baik, untuk mengurangi paparan dan perkembangan bakteri.e. Membersihkan bahan bahan makanan dengan air bersih. f. Mencuci tangan dengan baik (sesudah buang air besar, sebelum dan sesudah menyiapkan makanan, dan setelah beraktifitas).

BAGAIMANA CARA PEMBUATAN ORALIT???

a. Cuci tangan.b. Siapkan air matang 1 gelas (200 cc).c. Tambahkan 1 sendok gula pasir dan seperempat sendok the garam.d. Aduk hingga rata.e. Larutan gula garam siap digunakan.