laporan triwulan i (pp39) tahun anggaran 2020

62
Balai Besar Logam dan Mesin LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020 IR4.0

Upload: others

Post on 23-Nov-2021

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

Balai Besar Logam dan Mesin

LAPORAN TRIWULAN I (PP39)TAHUN ANGGARAN 2020

IR4.0

Page 2: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

1

KATA PENGANTAR

Penyusunan Laporan Triwulan I TA. 2020 dilaksanakan dalam rangka memenuhi

salah satu tugas dan fungsi Balai Besar Logam dan Mesin (BBLM), sesuai dengan Surat

Keputusan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor: 44/M-IND/PER/6/2006

tanggal 29 Juni 2006 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Logam dan

Mesin.Balai Besar Logam dan Mesin (BBLM) mempunyai tugas pokok untuk

melaksanakan pengembangan industri logam dan pemesinan, penelitian terapan serta

layanan pengujian, jasa keteknikan dan peningkatan SDM, sesuai dengan kebijakan teknis

yang ditetapkan oleh Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri.

Laporan Triwulan I (PP 39) TA. 2020 dibuat berdasarkan data monitoring yang

diklasifikasikan berdasarkan realisasi fisik dan anggaran. Laporan dimaksudkan untuk

menilai kinerja dari setiap kegiatan dengan mengacu pada perencanaan yang telah disusun

sebelumnya. Laporan juga dapat memberikan informasi sejauh mana setiap kegiatan telah

mencapai target yang direncanakan diawal.

Laporan Triwulan I (PP 39) tahun anggaran TA. 2020 ini diharapkan dapat

memberikan gambaran dan informasi serta menjadi acuan bagi pelaksanaan kegiatan-

kegiatan selanjutnya.Kami mengharapkan kepada semua pihak agar berkenan untuk

memberikan masukan dan saran dalam rangka meningkatkan kinerja BBLM dimasa

mendatang.

Bandung, Maret 2020 KepalaBalai BesarLogam dan Mesin

Enuh Rosdeni

Page 3: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

2

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .......................................................................................................... 1

BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................................... 3

1.1 Tugas Pokok dan Fungsi ......................................................................................... 3

1.2 Latar Belakang Kegiatan/Program ....................................................................... 3

1.3 Struktur Organisasi................................................................................................... 6

BAB II RENCANA PROGRAM/KEGIATAN .................................................................... 7

2.1. Kegiatan Tahun Anggaran 2020 ............................................................................ 7

2.2. Sasaran Kegiatan dan Indikator Kinerja Kegiatan ............................................. 7

BAB I PELAKSANAAN KEGIATAN .............................................................................. 12

3.1 Hasil Yang Telah Dicapai Dan Analisis Capaian Kinerja ................................... 12

3.1.1 Hasil Yang Telah Dicapai dan Analisis Capaian Kinerja Berdasarkan

Indikator Kinerja Dalam Perjanjian Kinerja 15

3.1.2 Hasil Yang Telah Dicapai dan Analisis Capaian Kinerja Berdasarkan

Indikator pada Kinerja Output Kegiatan 40

a.Output I: Jasa Teknis Industri ......................................................................... 40

b.Output II: Kelembagaan balai besar ............................................................... 42

c. Output III: Teknologi Industri yang dikembangkan dan diterapkan untuk

Meningkatkan Daya Saing Industri Nasional .................................................... 44

d. Output IV: Layanan Manajemen Satker .......................................................... 44

e.Output V: Layanan Sarana dan Prasarana Internal ...................................... 46

f. Output VI: Layanan Perkantoran .................................................................... 47

3.2 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan ................................................................... 48

3.2.1 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan Perjanjian Kinerja 48

3.2.2 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan Kinerja Output Kegiatan 49

3.3 Langkah Tindak Lanjut ......................................................................................... 51

3.3.1 Langkah dan Tindak Lanjut Pelaksanaan Perjanjian Kinerja 51

3.3.2 Langkah dan Tindak Lanjut Pelaksanaan Kinerja Output Kegiatan 52

BAB IV PENUTUP ............................................................................................................ 55

LAMPIRAN:

1. FORM A

2. FORM PENGUKURAN RENCANA AKSI

3. FORM ALKI

4. FORM MONITORING KEPEGAWAIAN (UNTUK KEPERLUAN PENILAIAN

REFORMASI BIROKRASI)

Page 4: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

3

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Tugas Pokok dan Fungsi

1.1.1 Tugas Pokok

Sesuai dengan Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 44/M-IND/PER/6/2006

tanggal 29 juni 2006, Balai Besar Logam dan Mesin mempunyai tugas pokok untuk

melaksanakan pengembangan industri logam dan pemesinan, penelitian terapan serta

layanan pengujian, jasa keteknikan dan peningkatan SDM, sesuai dengan kebijakan

teknis yang ditetapkan oleh Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri.

1.1.2 Fungsi

Dalam melaksanakan tugas pokok tersebut, Balai Besar Logam dan Mesin

menyelenggarakan fungsi untuk:

- Melaksanakan kerjasama dan pengembangan usaha, monitoring dan evaluasi serta

konsultasi dan supervisi;

- Melaksanakan penelitian dan pengembangan, perancangan keteknikan, standarisasi

proses dan produk serta teknologi informasi;

- Melaksanakan alih teknologi, pengecoran logam, pemesinan dan perlakuan panas

serta pengelasan dan pelapisan;

- Melaksanakan penilaian dan kesesuaian, kalibrasi, pengujian dan inspeksi serta

sertifikasi produk dan profesi;

- Melaksanakan pelayanan teknis dan administrasi bagi semua unsur di lingkungan

BBLM.

1.2 Latar Belakang Kegiatan/Program

Dalam rangka meningkatkan efisiensi dan efektivitas alokasi sumberdaya serta

meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan program pembangunan,

dilakukan upaya pengendalian dan evaluasi terhadap pelaksanaan rencana

pembangunan sebagai tahap pengendalian rencana pembangunan.

Pengendalian dan evaluasi rencana pembangunan diatur dalam Peraturan

Pemerintah No. 39 Tahun 2006 tentang tatacara pengendalian dan evaluasi

pelaksanaan rencana pembangunan. Berdasarkan peraturan dimaksud, terdapat

beberapa tatacara pengendalian yang diatur, antara lain: pengendalian dilakukan

dengan maksud untuk dapat menjamin bahwa pelaksanaan rencana pembangunan

sesuai dengan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan.

Hasil pengendalian dan evaluasi rencana pembangunan selanjutnya

ditindaklanjuti yang merupakan kegiatan atau langkah-langkah operasional yang

ditempuh berdasarkan hasil pelaksanaan kegiatan dan pengawasan untuk menjamin

agar pelaksanaan kegiatan sesuai dengan acuan dan rencana kegiatan yang telah

ditetapkan, seperti antara lain: melakukan koreksi atas penyimpangan kegiatan,

akselerasi keterlambatan pelaksanaan ataupun klarifikasi atas ketidak jelasan

pelaksanaan rencana. Hasil tindaklanjut dibuat dalam bentuk pelaporan.

Page 5: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

4

Didalam pelaksanaannya pelaporan dilakukan secara berkala dan berjenjang.

Berkala dimaksud adalah setiap 3 (tiga) bulan (triwulanan) dan tahunan. Sedangkan

berjenjang dimaksud adalah dari satu unit kerja paling bawah dalam suatu organisasi

sampai pada pucuk pimpinan organisasi. Pelaporan merupakan salah satu kegiatan

yang sangat penting didalam proses pembangunan. Kegiatan ini dilakukan untuk

memberikan informasi yang cepat, tepat dan akurat kepada pemangku kepentingan

sebagai bahan pengambilan keputusan sesuai dengan kondisi yang terjadi serta

penentuan kebijakan yang relevan.

Situasi lingkungan strategis di era globalisasi ini, dunia industri dihadapkan

pada suasana persaingan yang sangat ketat, baik dipasar dalam negeri maupun luar

negeri. Pendidikan dan pelatihan muncul sebagai kunci penguatan daya saing.

Ketersediaan pelatihan spesialisasi bagi para pekerja terutama pada pelatihan

kompetensi SDM tertentu yang dilakukan secara terus-menerus disuatu negara telah

terbukti dapat meningkatkan efisiensi dan produktifitas tenaga kerja.

Untuk menghadapi situasi tersebut, dunia industri perlu didukung dengan

sarana prasarana penelitian dan pengembangan terpadu yang handal dan mampu

mendukung dunia industri. Termasuk memfasilitasi dunia industri dalam

menghasilkan produk yang memenuhi persyaratan standar internasional melalui

pengembangan kemampuan SDM yang kompeten, sarana penilaian kesesuaian

(pengujian, kalibrasi & sertifikasi) dan penerapan teknologi yang tepat guna. Inovasi

menjadi sangat penting terutama dengan menjadikan IPTEK sebagaipenggerak

pertumbuhan ekonomi dan mampu menjadikan teknologi untuk meningkatkan

produktifitas dengan mengadopsi teknologi yang sudah ada, melakukan rekasaya ulang

(reverse engineering) atau melakukan perbaikan pada area tertentu. Kesiapan

teknologi diukur dari kemampuan mengadopsi teknologi yang sudah ada untuk

meningkatkan produktifitas produksi. Adopsi teknologi sangat penting untuk

meningkatkan daya saing, dan industri akan sadar keuntungan dari peningkatan

teknologi melalui dampak positif berupa peningkatan produktifitas perusahaan.

Industri harus melakukan rancang bangun dan mengembangkan desain produk

atau proses untuk tetap berada didepan dari kompetitornya karena memiliki

keunggulan kompetitif, melalui dukungan litbang terapan yang memadai dengan

kolaborasi antara perguruan tinggi, lembaga litbang pemerintah dan dunia industri.

Inovasi yang dimulai secara kecil-kecil dan dilakukan terus-menerus (continue)

dengan komitmen yang kuat akan memberikan dampak yang besar dalam jangka

panjang secara keseluruhan.

BBLM saat ini sudah melakukan pelayanan dibidang litbang terapan sesuai

kebutuhan dunia industri termasuk supervisi dan konsultasi teknis, pengujian dan

sertifikasi produk , kalibrasi dan pelatihan SDM, untuk mendukung peningkatan daya

saing industri. Tetapi karena adanya kendala-kendala/permasalahan yang dihadapi,

BBLM belum bisa berperan secara optimal. Untuk itu, diperlukan langkah-

langkahstrategis untuk mereposisi dan revitalisasi BBLM 5 (lima) tahun kedepan

dibidang SDM, organisasi, sarana dan prasarana.

Pada umumnya, dunia industri logam dan mesin sudah memiliki teknologi dan

sarana litbang yang memadai, tetapi untuk industri kecil dan menengah logam dan

Page 6: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

5

mesin sangat lemah dibidang dukungan teknologi dan sarana litbang untuk

meningkatkan daya saing industrinya dan belum banyak produk IKM yang telah

melakukan sertifikasi produk dan sertifikasi personil. Menghadapipemberlakuan Free

Trade Agreement dewasa ini, sangat diperlukan penerapan standar yang sesuai dengan

persyaratan standar internasional dalam upaya penjaminan mutu dan perlindungan

bagikonsumen, sekaligus dapat digunakan sebagai Technical Barrier to Trade

(regulasi teknik) untuk mengamankan pasar dalam negeri dari serbuan produk impor.

Dalam rangka penerapan standar, khususnya SNI wajib, sangat diperlukan

ketersediaan sarana prasarana dibidang penilaian kesesuian yang handal. Agar dapat

memfasilitasi industri dalam penerapan standar dibidang industri, BBLM sebagai

lembaga litbang terapan dan pusat teknologi harus memiliki SDM yang profesional

dan memiliki peralatan perancangan teknik (engineering design) dan manufacturing

serta fasilitas pengujian dan kalibrasi yang lengkap.

Potensi yang dimiliki Balai Besar Logam dan Mesin adalah sebagai berikut:

1. Pengakuan (recognition) masyarakat industri terhadap BBLM;

2. Memiliki tenaga ahli di bidangnya;

3. Memiliki kelengkapan mesin dan peralatan;

4. Telah menerapkan Sistem Manajemen Mutu;

5. Memiliki hubungan dengan institusi/lembaga pendidikan.

Permasalahan yang dihadapi Balai Besar Logam dan Mesin adalah sebagai

berikut:

1. Belum optimalnya pengelolaan litbang;

2. Kekurangan tenaga ahli yang kompeten dalam bidang-bidang tertentu;

3. Arah kebijakan yang kurang fokus;

4. Sarana dan prasarana kurang terawat;

5. Fasilitas perpustakaan dan sarana teknologi informasi kurang mendukung

Page 7: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

6

1.3 Struktur Organisasi

Struktur organisasi Balai Besar Logam dan Mesin sesuai Peraturan Menteri

Perindustrian nomor 44/M-IND/PER/6/2006 tanggal 29 Juni 2006, adalah sebagai

berikut:

BALAI BESAR

LOGAM DAN MESIN

Sub Bagian

Program &

Pelaporan

Bagian

Tata Usaha

Sub Bagian

Kepegawaian

Sub Bagian

Keuangan Sub Bagian

Umum

Bidang

Kerjasama & Pengembangan

Jasa Teknik

Seksi

Informasi

Seksi

Pemasaran &

Kerjasama

Seksi

Pelatihan

Bidang

Penilaian Kesesuaian Bidang

Penelitian dan

Pengembangan

Seksi

Perancangan

Keteknikan

Seksi

Kalibrasi

Seksi

Pengecoran Logam

dan Perlakuan Panas

Seksi

Pengujian

Seksi

Pemesinan dan

Pengelasan

Seksi

Sertifikasi

Kelompok

Jabatan Fungsional

Page 8: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

7

BAB II RENCANA PROGRAM/KEGIATAN

2.1. Kegiatan Tahun Anggaran 2020

Adapun rencana kegiatan BBLM TA. 2020 antara lain:

1. Jasa teknis industri

a) Layanan RBPI dan HKI

b) Layanan Sertifikasi

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu dan Industri Hijau

c) Layanan Pengujian

d) Layanan Kalibrasi

e) Layanan Inspeksi

f) Layanan Pelatihan SDM Industri

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi

- Layanan Uji Kompetensi

2. Kelembagaan Balai Besar

a) Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis

b) Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait

c) Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin

d) Pengelolaan Sistem Informasi

e) Penerapan Reformasi Birokrasi

- Implementasi ISO, SPIP dan ZI

3. Teknologi Industri yang dikembangkan dan diterapkan untuk Meningkatkan Daya

Saing Industri Nasional

a) Litbangyasa Teknologi Industri Prioritas

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic Cracking

4. Layanan Manajemen Satker

a) Penyusunan Program dan Evalap

- Perencanaan dan Anggaran

- Monitoring dan Evaluasi

b) Pengembangan SDM

c) Pengelolaan Keuangan dan Perbendaharaan

5. Layanan Sarana dan Prasarana Internal

a) Layanan internal (Overhead)

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran

6. Layanan perkantoran

a) Gaji dan Tunjangan

b) Operasional dan Pemeliharaan Kantor

2.2. Sasaran Kegiatan dan Indikator Kinerja Kegiatan

2.2.1 Jasa teknis industri

a) Layanan RBPI dan HKI

Page 9: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

8

Sasaran : Meningkatkan kemampuan industri dalam negeri dan

memfasilitasi pengajuan HKI baik dari internal BBLM

maupun dari perusahaan.

Indikator kinerja : Jumlah hasil litbang dan PNBP yang dihasilkan serta

jumlah HKI

- RBPI sebagai Problem solving

Sasaran : Meningkatkan kemampuan industri dalam negeri

Indikator kinerja : Jumlah hasil litbang dan PNBP yang dihasilkan

b) Layanan Sertifikasi

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu dan Industri Hijau

Sasaran : Sertifikasi sistem manajemen mutu ISO 9001, SPPT

SNI dan sertifikasi industri hijau pada industri sesuai

dengan ruang lingkup lembaga sertifikasi BBLM

Indikator kinerja : Jumlah layanan sertifikasi produk SNI, sertifikasi mutu

dan sertifikasi industri hijau

c) Layanan Pengujian

Sasaran : Mendukung kebutuhan industri manufaktur

untukmemenuhi standar produksinya berdasarkan

persyaratan standar ISO 9001: 2015 dan/atau ISO

17025: 2017

Indikator kinerja : Jumlah layanan pengujian

d) Layanan Kalibrasi

Sasaran : Mendukung kebutuhan industri manufaktur untuk

memenuhi standar produksinya berdasarkan persyaratan

standar ISO 9001: 2015 dan/atau ISO 17025: 2017

dalam mencapai target produk sesuai dengan persyaratan

yang ditetapkan

Indikator kinerja : Jumlah layanan kalibrasi

e) Layanan Inspeksi Teknis

Sasaran : Industri-industri strategis yang banyak menggunakan

komponen-komponen yang dibuat di luar negeri;

mengevaluasi terjadinya kegagalan dan umur pakai

komponen yang mengalami kegagalan dari industri;

mengklaim apabila komponen tersebut tidak sesuai

dengan umur pakai yang telah ditentukan

Indikator kinerja : Jumlah layanan inspeksi teknik

Page 10: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

9

f) Layanan Pelatihan

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi

Sasaran : Meningkatkan pelayanan jasa teknis (JPT), khususnya

dibidang pelatihan industri logam dan mesin dan

pelayanan jasa konsultasi dansupervisi industri

Indikator kinerja : Pelayanan teknis di bidang pelatihan, konsultasi dan

supervisi

- Layanan Uji Kompetensi

Sasaran : Meningkatkan pelayanan uji kompetensi

Indikator kinerja : Jumlah layanan uji kompetensi

2.2.2 Pengembangan Kelembagaan Balai Besar

a) Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis

Sasaran : Mempromosikan BBLM dikalangan industri logam,

tekstil, transportasi, mesin dan perkakas, pupuk dan

kimia, serta industri potensial, meningkatkan

kemampuan SDM BBLM mengikuti perkembangan

teknologi pada industri, yang pada gilirannya akan

meningkatkan kapabilitas BBLM sebagai lembaga

litbang yang diperhitungkan

Indikator kinerja : Meningkatnya pendapatan PNBP Balai Besar Logam

dan Mesin, Indeks kepuasana masyarakat (IKM)

b) Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait

Sasaran : Meningkatnya kerjasama antara BBLM dengan berbagai

pihak baik institusi dalam maupun luar negeri

Indikator kinerja : Jumlah naskah dan implementasi kerjasama pada

lingkup dalam maupun luar negeri

c) Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin

Sasaran : Majalah Jurnal Metal Indonesia yang layak menjadi

acuan bagi pelaku industri, instansi pendidikan dan

lembaga litbang di sektor logam dan mesin.

Indikator kinerja : Terbitnya Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan

Mesin.

d) Pengelolaan Sistem Informasi

Sasaran : Mengembangkan sistem penyediaan layanan informasi

secara cepat, mudah, dan wajar sesuai dengan petunjuk

teknis standar layanan informasi publik yang berlaku

secara nasional.

Indikator kinerja : Tersedianya layanan Sistem informasi sesuai yang

diamanatkan Undang-undang Keterbukaan Informasi

Publik.

e) Penerapan Reformasi Birokrasi

- Implementasi ISO, SPIP dan ZI

Sasaran : Penerapan ISO 9001, SPIP dan ZI di lingkungan BBLM

Page 11: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

10

Indikator kinerja : Terselenggaranya kegiatan implementasi ISO, SPIP dan

ZI di lingkungan BBLM

2.2.3 Teknologi Industri yang dikembangkan dan diterapkan untuk Meningkatkan

Daya Saing Industri Nasional

a) Litbangyasa Teknologi Industri Prioritas

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

TeknologiCatalytic Cracking

Sasaran : menghasilkan Green Gasoline kapasitas 100 liter per

hari, sebagai pengganti bahan bakar minyak yaitu

Premium, Pertalite dan Pertamax dengan bahan baku

minyak CPO

Indikator kinerja : Green Gasoline kapasitas 100 liter per hari sesuai

spesifikasi

2.2.4 Layanan Manajemen Satker

a) Penyusunan Program dan Evalap

1) Perencanaan dan Anggaran

Sasaran : Menyusun perencanaan anggaran dalam format RKAKL

Indikator kinerja : Tersusunnya dokumen perencanaan program kerja

anggaran TA 2021

2) Monitoring dan Evaluasi

Sasaran : Memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan kegiatan

selama tahun anggaran 2020

Indikator kinerja : Terlaksananya monitoring dan evaluasi pelaksanaan

program kerja TA 2020 di BBLM

b) Pengembangan SDM

Sasaran : Meningkatkan kemampuan dalam menciptakan,

mengembangkan dan menerapkan pengetahuan dan

teknologi

Indikator kinerja : Terlaksananya kegiatan peningkatan kemampuan SDM

di BBLM.

c) Pengelolaan Keuangan dan Perbendaharaan

Sasaran : Mempertanggungjawabkan pelaksanaan pengelolaan

anggaran DIPA TA 2020 dan membantu sinkronisasi

data yang lebih akurat antara pencatatan dengan keadaan

aset yang real digunakan oleh satker dalam menjalankan

tugas pokok dan fungsinya.

Indikator kinerja : Laporan keuangan yang tersusun dengan informatif,

akuntabel, benar dan tepat waktu. Dan dihapuskannya

barang milik negara yang sudah dalam kondisi rusak

berat atau usang.

2.2.5 Layanan Sarana dan Prasarana Internal

a) Layanan internal (Overhead)

3) Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi

Page 12: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

11

Sasaran : Mewujudkan pelaksanakan tugas pokok dan fungsi

satuankerja, dan semua kegiatan perkantoran dalam

memberikan layanan.

Indikator kinerja : Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi

untuk menunjang tupoksi di BBLM.

4) Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran

Sasaran : Mewujudkan pelaksanakan tugas pokok dan fungsi

satuankerja, dan semua kegiatan perkantoran dalam

memberikanlayanan.

Indikator kinerja : Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran untuk

menunjang tupoksi di BBLM.

2.2.6 Layanan perkantoran

a) Gaji dan Tunjangan

Sasaran : Memberikan hak bagi pegawai agar dapat melaksanakan

kewajibannya untuk memberikan pelayanan publik secara

prima (good government).

Indikator kinerja : Pembayaran gaji, honorarium, tunjangan pegawai.

b) Operasional dan Pemeliharaan Kantor

Sasaran : Untuk melaksanakan kegiatan operasional dan

pemeliharaan perkantoran.

Indikator kinerja : Terselenggaranya kegiatan operasional dan pemeliharaan

Perkantoran.

Page 13: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

12

BAB I PELAKSANAAN KEGIATAN

3.1 Hasil Yang Telah Dicapai Dan Analisis Capaian Kinerja

Page 14: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

13

Page 15: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

14

Page 16: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

15

3.1.1 Hasil Yang Telah Dicapai dan Analisis Capaian Kinerja Berdasarkan Indikator Kinerja Dalam Perjanjian Kinerja

Pengukuran Rencana Aksi Perjanjian Kinerja

Triwulan I TA. 2020

Sasaran

Strategis Indikator Kinerja

Targe

t

Triwulan I

Kendala/Permasalahan % Fisik Kegiatan

Targ

et

Realis

asi Rencana Realisasi

1 1 3 4 5 6 7 8

Meningkatny

a kinerja

litbangyasa

dalam rangka

mendukung

daya saing

dan

kemandirian

industri

pengolahan

nonmigas

Efisiensi perusahaan

industri yang

memanfaatkan hasil

riset/inovasi

5% 0% 0% - Pengembangan Mini Plant

Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic

Cracking:

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green

Gasoline Dengan Teknologi Catalytic Cracking:

B01: -

B02: -

B03: -

- Pengembangan Mini

Plant Untuk Pembuatan

Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic

Cracking: Belum dibentuk

tim pelaksana kegiatan

litbang dan adanya arahan

bppi untuk menunda lelang

Persentase hasil

riset/inovasi lima

tahun terakhir yang

dimanfaatkan

perusahaan

industri/badan usaha

12% 25% 25% - Kerjasama dengan

Industri/Instansi/Lembaga

Terkait: Persiapan dan Evaluasi

kegiatan sebelumnya; Penjajagan

dan Pelaksanaan Kerjasama dengan

Industri, Instansi

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait:

B01: Pembuatan Rencana kerja dan Evaluasi kegiatan

B02: Tindak lanjut dari kerjasama yang ada mulai ditindak

lanjut seperti kerjasama dengan pihak PT.Barata tentang

Pembuatan Roda Kereta Api

B03: Penjajagan sudah dimulai dengan melakukan evaluasi

dari pelanggan eksistin

- Kerjasama dengan

Industri/Instansi/Lembaga

Terkait: Terkendala dengan

adanya wabah virus corona,

sejumlah perusahaan

membatasi kunjungan

Hasil teknologi

yang dapat

menyelesaikan

permasalahan

industri (problem

solving)

1

Perusa

haan

industr

i /

Badan

Usaha

20% 20% - Layanan RBPI Dan HKI:

Kegiatan RBPI; Kegiatan HKI.

- Layanan RBPI Dan HKI:

B01: Bulan Januari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 7 SPK

B02: Bulan Februari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 8 SPK

B03: Revisi pengajuan Paten Tracklink yang kedua dan telah

dilakukan Bimtek Patent Drafting; bulan Maret, Seksi Sinlas

telah menyelesaikan 5 SPK. Semuanya pekerjaan pemesinan

dan pengelasan

- Layanan RBPI Dan HKI:

Tidak ada kendala

Page 17: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

16

Terselenggara

nya urusan

pemerintahan

di bidang

litbangyasa

dan layanan

industri untuk

mendukung

industri yang

berdaya saing

dan

berkelanjutan

Indeks Kepuasan

Masyarakat

terhadap layanan

jasa industri

3,6

Indeks

24% 24% - Penyelenggaraan, Promosi dan

Komersialisasi Layanan Jasa

Teknis: Persiapan dan Evaluasi

kegiatan sebelumnya; Pengadaan

bahan pameran (Leaflet, brosur,

company profile, Spanduk,

Backdrop, Souvenir, plakat BBLM,

Goodiebag).

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan

Jasa Teknis:

B01: Pembuatan rencana kerja dan evaluasi

B02: Proses pengadaan; Kegiatan persiapan dan evaluasi sudah

selesai

B03: Pengadaan bahan pameran (Leaflet, brosur, company

profile, Spanduk, Backdrop, Souvenir, plakat BBLM,

Goodiebag) sudah dimulai dari backdrop dan company profile

- Penyelenggaraan, Promosi

dan Komersialisasi

Layanan Jasa Teknis:

Perlu update untuk leaflet,

brosur dan spanduk

disesuaikan dg trend dan

perkembangan research/

kegiatan yg ada d BBLM,

memerlukan orang desain

grafis

- Layanan Inspeksi: Layanan

Inspeksi; Pemeliharaan Status

Akreditasi LI sesuai dengan ISO

17020: 2015 dan Perluasan Lingkup

Akreditasi LI; Peningkatan SDM LI.

- Layanan Inspeksi:

B01: Melakukan koordinasi dengan Batan dan B4T untuk

pelatihan NDT

B02: Melakukan koordinasi dengan Batan dan B4T untuk

pelatihan NDT

B03: Menerima layanan Inspeksi Internal BBLM; Adanya

perubahan arah lembaga inspeksi sehingga belum dapat

dilakukan pemeliharaan ISO; Melakukan koordinasi dengan

Batan dan B4T untuk pelatihan NDT (Januari-MAret)

- Layanan Inspeksi:

Menunggu jadwal untuk

pelatihan X-Ray

Anggaran yang tidak

mencukupi untuk pelatihan

- Layanan Kalibrasi: Pelayanan

kalibrasi; Rekalibrasi Kalibrator;

Pemeliharaan kalibrator, sarana dan

prasarana kalibrasi; Pemeliharaan

status lingkup akreditasi

Laboratorium Kalibrasi dan

dokumen ISO 17025: 2017;

Pelaksanaan Uji Banding

Laboratorium Kalibrasi;

Pelaksanaan Program Pelatihan

Pegawai di Seksi Kalibrasi.

- Layanan Kalibrasi:

B01: Koordinasi layanan kalibrasi eksternal dan kalibrasi di

laboratorium; Penjadwalan kalibrasi eksternal; Memberikan

usulan ke pemasaran terkait kebutuhan operasional kalibrasi di

lokasi -Memberikan masukan/kaji ulang layanan kalibrasi di

laboratorium dan di lokasi; Mendaftarkan kalibrasi alat ke

SNSU BSN; Mengumpulkan informasi perkembangan standar

acuan kalibrasi -melakukan penyusunan usulan perubahan

anggaran untuk pembelian standar terbaru/terupdate; koordinasi

pelaksanaan perbaikan penomoran dokumen dari aturan

manajemen yang baru; mengusulkan kebutuhan pemeliharaan

high precision bath (pembelian silicone oil; koordinasi

pemeliharaan mesin fotokopy)

B02: Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN Konfirmasi

penjadwalan ke pihak marketing SNSU BSN; Mengikuti

UBLK proving ring; Mengumpulkan informasi perkembangan

standar acuan kalibras; berkoordinasi dengan pihak terkait

- Layanan Kalibrasi:

Kalibrasi tidakdapat

dilaksanakan sesuai rencana

karena adanya keadaan

darurat yaitu wabah COVID-

19

Page 18: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

17

kebutuhan pemeliharaan high precision bath (pembelian

silicone oil); Pegawai melaksanakan pelatihan untuk

peningkatan kualifikasi dan kompetensi

B03: berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan

pemeliharaan high precision bath

- Layanan Pelatihan, Konsultasi

dan Supervisi: Persiapan sarana

dan prasarana; Promosi pelatihan,

konsultasi dan supervisi ke industri.

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi:

B01: persiapan kurikulum dan silabus sudah dilakukan;

Promosi sudah dilakukan ke beberapa industri dan sudah ada

industri yang akan pelatihan di BBLM, diantaranya: 1. PT.

Pupuk Kujang 2. PT. Pupuk Kaltim 3. GMF

B02: -

B03: Promosi terus dilakukan baik ke industri maupun institusi

- Layanan Pelatihan,

Konsultasi dan Supervisi:

Banyak sarana yang sudah

rusak begitu juga mesin-

mesinnya.

- Layanan Pengujian: Layanan

Pengujian; Peningkatan SDM

Laboratorium Uji; Pemeliharaan

Status Akreditasi Laboratorium Uji

sesuai dengan ISO 17025: 2017 dan

Perluasan Lingkup Akreditasi

Laboratorium Uji; Review

Dokumen ISO 17025: 2017;

Pengadaan ATK dan Supplies;

Pemeliharaan alat-alat pengujian,

sarana dan prasarana.

- Layanan Pengujian:

B01: Identifikasi Keperluan Lab.Uji; Melakukan perjalanan

dinas untuk koordinasi pengujian dan SNI; Telah melaksanakan

50 No order Pengujian pada bulan Januari ;

B02: Telah menerima 25 No order layanan Pengujian pada

bulan Febuari;

B03: Review SOP Laboratorium Uji; Telah menerima 20 No

order layanan Pengujian; Review SOP Laboratorium Uji;

Realisasi Pengadaan Bahan Lab.Uji; Realisasi Pengadaan

Bahan Lab.Uji (Material SS dan Low Alloy), Menunggu

realisasi kebutuhan lab.Struktur mikro; Telah melakukan Uji

Banding dengan UI dan BPSMB

- Layanan Pengujian:

Kekurangan alat-alat

preparasi dan maintenance

alat yang belum terealisasi;

Menunggu Realisasi

pengadaan peralatan

preparasi dan maintenance;

Lockdown Covid 19;

Terdapat ketidaksesuaian

SOP

- Layanan Sertifikasi Produk,

Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen;

Layanan sertifikasi; Pengadaan

bahan.

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri

Hijau:

B01: Koordinasi kegiatan witness KAN untuk LSPro BBLM

B02: Kegiatan witness KAN; Penerbitan SPPT SNI meteran.

B03: Mempersiapkan witness ke TPM, mengupdate dokumen

SOP-AP dengan memasukan yg menjadi persyaratan LSSMM

- Layanan Sertifikasi

Produk, Sistem Mutu, dan

Industri Hijau:

Tidak ada kendala

- Layanan Uji Kompetensi:

Persiapan asesor dan

kelengkapannya; Pelaksanaan uji

kompetensi.

- Layanan Uji Kompetensi:

B01: Persiapan Uji Kompetensi

B02: Akan diadakan rapat kesiapan asesor sekitar minggu

kedua bulan Maret

B03: Pelaksanaan uji kompetensi sekaligus pelatihan di

tangguhkan karena danya wabah virus Corona

- Layanan Uji Kompetensi:

Jadwal pelaksanaan mundur

bahkan bisa di tangguhkan

ke tahun depan karena

adanya wabah Corona

Page 19: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

18

- Implementasi ISO, SPIP, ZI:

Pembentukan Tim dan Penyusunan

ROK dan RPA; Kaji ulang dokumen

ISO, SPIP dan ZI; Refress Standar

dan Regulasi; Konsultasi, studi

bading dan audit verifikasi ISO,

SPIP dan ZI.

- Implementasi ISO, SPIP, ZI:

B01: Penyusunan TIM, Rencana Operasional Kerja (ROK) dan

Rencana Penarikan Anggaran (RPA)

B02: Penyusunan draft peta resiko

B03: Penyusunan daftar resiko, peta resiko dan status resiko

kegiatan tahun 2020

- Implementasi ISO, SPIP,

ZI: Pendemic COVID 19

dan pemberlakuan WFH

- Pengelolaan Sistem Informasi:

Persiapan; Pelaksanaan.

- Pengelolaan Sistem Informasi:

B01: -

B02: Pembuatan modul Survei kepuasan pelanggan secara

online

B03: Perancangan modul-modul e-office; Perancangan sistem

informasi Litbang.

- Pengelolaan Sistem

Informasi: Tidak ada

kendala

- Monitoring dan Evaluasi: Rapat

Monev Triwulan I; Menyusun

Laporan PP39 Triwulan I TA. 2020;

Sosialisasi dan monitoring pengisian

ALKI.

- Monitoring dan Evaluasi:

B01: koordinasi ALKI kegiatan TA 2020 pada penanggung

jawab kegiatan

B02: -

B03: sosialisasikan pengisian ALKI triwulan ke 1;

Melaksanakan pengumpulan data untuk menyusun laporan pp

39 triwulan I.

- Monitoring dan Evaluasi:

Belum ditentukannya

Koordinator pada setiap

kegiatan.

- Pengelolaan SAI/BMN: Membuat

Laporan Keuangan Semester I dan

II, Triwulan Semester TA 2020

UnAudited dan Laporan Keuangan

Audited; Rekonsiliasi Pendapatan,

Belanja, Resiprokal, Anggaran,

Pengembalian Belanja dan

Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi

Internal antara SAIBA dan

Persediaan dan BMN; Membuat

Laporan BMN Semester I dan

Semester II TA 2020; Rekonsiliasi

dan Konsolidasi Laporan Keuangan

dan laporan BMN dengan BPPI dan

Biro Keuangan; Mempersiapkan

data atau dokumen yang diminta

- Pengelolaan SAI/BMN:

B01:

B02:

B013: Penyusunan laporan; Penyiapan dokumen (permintaan

BPK / Irjen / PPK); Pelaksanaan Rekonsiliasi Data SAIBA vs

Persedian vs BMN

- Pengelolaan SAI/BMN:

Tidak ada kendala

Page 20: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

19

oleh BPK, Inspektorat Jenderal dan

PIPK.

- Pengembangan SDM: Mencari

data pelaksanaan kegiatan pelatihan

dan pengembangan SDM;

Melaksanakan kegiatan pelatihan

dan pengembangan SDM.

- Pengembangan SDM:

B01: -

B02: Telah dilaksanakan dikllat sistem industri

B03: Telah diusulkan pelatihan Lead Auditor ISO; Telah

dilaksanakan disulakan pegawai untuk melaksanakan pelatihan

Perekayasa

- Pengembangan SDM:

Pelaksanaan pelatihan

diundur karena melihat

kondisi penyebaran virus

corona

- Perencanaan dan Anggaran:

Penyusunan Proposal PNBP &

RENKIN TA. 2021; Sosialisasi dan

Pengumpulan TOR, RAB dan data

dukung TA. 2021; Penyusunan

RENJA TA. 2021 pada aplikasi

KRISNA.

- Perencanaan dan Anggaran:

B01: Telah disusun proposal PNBP TA 2021

B02: pengumpulan KAK/TOR kegiatan 2021

B03: Penyusunan belanja operasional tahun 2021

- Perencanaan dan

Anggaran: data dukung

yang tidak lengkap

- Pengadaan peralatan fasilitas

perkantoran: Perencanaan

pengadaan; Pelaksanaan Pengadaan.

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran:

B01: -

B02: -

B03: komunikasi antara PPK dengan user untuk meminta detail

spek teknis alat

- Pengadaan peralatan

fasilitas perkantoran:

Penyesuaian harga dengan

spek teknis alat yang

diharapkan

- Pengadaan perangkat pengolah

data dan komunikasi: Perencanaan

pengadaan; Pelaksanaan pengadaan;

Penerimaan barang dan pelaporan.

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi:

B01: -

B02: -

B03: 1. Printer Laserjet 2. PC AIO Barang sudah sampai di

BBLM

- Pengadaan perangkat

pengolah data dan

komunikasi: Proses

pengiriman beberapa barang

ke BBLM

- Gaji dan Tunjangan: Persiapan

data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

- Gaji dan Tunjangan:

B01: Pembayaran gaji bulan Januari

B02: Pembayaran gaji bulan Februari dan tunkin

B03: Pembayaran gaji bulan Maret, uang makan dan tunkin

bulan Januari s/d Februari, serta uang lembur bulan Januari TA

2020

- Gaji dan Tunjangan:

Tidak ada kendala

Page 21: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

20

- Langganan Daya dan Jasa:

Pelaksanaan

- Langganan Daya dan Jasa:

B01: Persiapan proses pengajuan pembayaran langganan

B02:

B03: telah dilaksanakan pembayaran honorarium keperluan

perkantoran bulan februari

- Langganan Daya dan

Jasa: tidak ada kendala

- Operasional Perkantoran dan

Pimpinan: Belanja Operasional

Kantor

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan:

B01: Persiapan kebutuhan operasional kantor

B02: -

B03: Persiapan kebutuhan operasional kantor

- Operasional Perkantoran

dan Pimpinan: Tidak ada

kendala

- Perlengkapan Kantor: Persiapan;

Pelaksanaan.

- Perlengkapan Kantor:

B01: Persiapan proses pengajuan keperluan kantor

B02: -

B03: Telah dilaksanakan pembelian alat keperluan rumah tang

- Perlengkapan Kantor:

Tidak ada Kendala

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana

& Prasarana Perkantoran:

Belanja Pemeliharaan Kantor.

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana

Perkantoran:

B01: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

B02: -

B03: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

- Perbaikan/Pemeliharaan

Sarana & Prasarana

Perkantoran: Pengumpulan

data perbaikan dan

pemeliharaan

Karya Tulis Ilmiah

yang diterbitkan di

prosiding

internasional yang

terakreditasi/terinde

ks global

2 KTI 23% 29% - Majalah Jurnal Litbang Logam

dan Mesin: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin:

B01: -

B02: -

B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra

Bestari; Mendaftar ke seminar internasional

- Majalah Jurnal Litbang

Logam dan Mesin: tidak

ada kendala

Karya Tulis Ilmiah

yang diterbitkan di

jurnal nasional

yang terakreditasi

2 KTI 23% 29% - Majalah Jurnal Litbang Logam

dan Mesin: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin:

B01: -

B02: -

B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra

Bestari; Mendaftar ke seminar internasional

- Majalah Jurnal Litbang

Logam dan Mesin: Masih

membutuhkan 1 artikel

untuk memenuhi target 5

artikel untuk diterbitkan

pada edisi 1 tahun 2020

Page 22: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

21

a. Sasaran Strategis I: Meningkatnya kinerja litbangyasa dalam rangka mendukung daya saing dan kemandirian industri

pengolahan nonmigas

Triwulan I TA. 2020

Sasaran

Strategis

Indikator

Kinerja Target

Triwulan I

Kendala/Permasalahan % Fisik

Targ

et

Rencana Realisasi

1 1 3 4 8 6 7 8

Meningkatny

a kinerja

litbangyasa

dalam rangka

mendukung

daya saing

dan

kemandirian

industri

pengolahan

nonmigas

Efisiensi

perusahaan

industri yang

memanfaatkan

hasil riset/inovasi

5% 0% 25% - Pengembangan Mini

Plant Untuk Pembuatan

Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic

Cracking:

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking:

B01: -

B02: -

B03: -

- Pengembangan Mini

Plant Untuk Pembuatan

Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic

Cracking: Belum dibentuk

tim pelaksana kegiatan

litbang dan adanya arahan

bppi untuk menunda lelang

Persentase hasil

riset/inovasi lima

tahun terakhir

yang

dimanfaatkan

perusahaan

industri/badan

usaha

12% 25% 25% - Kerjasama dengan

Industri/Instansi/Lembaga

Terkait: Persiapan dan

Evaluasi kegiatan

sebelumnya; Penjajagan dan

Pelaksanaan Kerjasama

dengan Industri, Instansi

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait:

B01: Pembuatan Rencana kerja dan Evaluasi kegiatan

B02: Tindak lanjut dari kerjasama yang ada mulai ditindak lanjut

seperti kerjasama dengan pihak PT.Barata tentang Pembuatan Roda

Kereta Api

B03: Penjajagan sudah dimulai dengan melakukan evaluasi dari

pelanggan eksistin

- Kerjasama dengan

Industri/Instansi/Lembaga

Terkait: Terkendala dengan

adanya wabah virus corona,

sejumlah perusahaan

membatasi kunjungan

Hasil teknologi

yang dapat

menyelesaikan

permasalahan

industri (problem

solving)

1

Perusah

aan

industri

/ Badan

Usaha

20% 20% - Layanan RBPI Dan HKI:

Kegiatan RBPI; Kegiatan

HKI.

- Layanan RBPI Dan HKI:

B01: Bulan Januari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 7 SPK

B02: Bulan Februari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 8 SPK

B03: Revisi pengajuan Paten Tracklink yang kedua dan telah

dilakukan Bimtek Patent Drafting; bulan Maret, Seksi Sinlas telah

menyelesaikan 5 SPK. Semuanya pekerjaan pemesinan dan

pengelasan

- Layanan RBPI Dan HKI:

Tidak ada kendala

Page 23: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

22

Sasaran Strategis I Meningkatnya kinerja litbangyasa dalam rangka

mendukung daya saing dan kemandirian industri pengolahan nonmigas.

Sasaran Strategis I terdiri dari indikator kinerja:

1) Indikator Kinerja I.1: Efisiensi perusahaan industri yang

memanfaatkan hasil riset / inovasi

Merupakan rata-rata kontribusi hasil litbangyasa terhadap efisiensi

perusahaan industri (pada proses tertentu, bukan keseluruhan proses

produksi). Membandingkan Quality atau Cost ata Delivery sebelum dan

setelah penerapan hasil litbangyasa di perusahaan industri pada tahun

berjalan. Indikator ini berkaitan dengan indikator “hasil riset / inovasi

yang dimanfaatkan perusahaan industri / badan usaha” khusus capaian

pada tahun berjalan.

a) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 0% dengan realisasi 0%.

Adapun rencana kegiatan Triwulan I adalah:

Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking: -.

Realisasi dari kegiatan tersebut yaitu:

Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking:

B01 (Bulan Januari): -.

B02 (Bulan Februari): -.

B03 (Bulan Maret): -.

Dari data diatas, perbandingan realisasi dengan target maka belum dapat

dibandingkan karena belum ada target dan belum ada realisasi kegiatan

(sama-sama masih 0%)

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk sasaran strategis ini tidak dapat dibandingkan, karena pada

triwulan I TA. 2019 indikator kinerja ini tidak masuk ke dalam

Perjanjian Kinerja. Indikator kinerja Pada Triwulan I TA 2019 yang ada

adalah Hasil litbang yang telah diimplementasikan.

b) Kendala

Kendala pada kegiatan diantaranya:

Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking: Belum dibentuk tim pelaksana

kegiatan litbang dan adanya arahan bppi untuk menunda lelang.

Page 24: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

23

c) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan tidak

berjalan dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang masih belum

ada pelaksanaan dan perencanaan sehingga perlu dibuatkan SK kegiatan

litbang dan menunggu arahan BPPI.

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah

Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking: Akan dibuatkan SK kegiatan

litbang dan menunggu arahan BPPI.

2) Indikator Kinerja I.2: Persentase hasil riset/inovasi lima tahun

terakhir yang dimanfaatkan perusahaan industri/badan usaha

Merupakan hasil litbang/perekayasaan hasil litbang/perekayasaan yang

telah diterapkan di dunia usaha/ industri pada TA.2020, terdapat bukti

kerjasama berupa kontrak atau MoU, dan hasil litbang telah digunakan

untuk berproduksi oleh industri tersebut.

a) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 25% dengan realisasi

25%.

Adapun rencana kegiatan Triwulan I adalah:

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Persiapan

dan Evaluasi kegiatan sebelumnya; Penjajagan dan Pelaksanaan

Kerjasama dengan Industri, Instansi

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah:

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait:

B01: Pembuatan Rencana kerja dan Evaluasi kegiatan

B02: Tindak lanjut dari kerjasama yang ada mulai ditindak lanjut

seperti kerjasama dengan pihak PT.Barata tentang Pembuatan Roda

Kereta Api

B03: Penjajagan sudah dimulai dengan melakukan evaluasi dari

pelanggan eksistin

Dari data diatas, perbandingan realisasi dengan target maka telah

berhasil dilaksanakan pada setiap tahapan kegiatan sesuai dengan

rencana yang telah dibuat sebelumnya.

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk sasaran strategis ini tidak dapat dibandingkan, karena pada

triwulan I TA. 2019 indikator kinerja ini belum masuk ke dalam

Perjanjian Kinerja.

Page 25: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

24

b) Kendala

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Terkendala

dengan adanya wabah virus corona, sejumlah perusahaan membatasi

kunjungan.

c) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah Melaksanakan kegiatan

sesuai arahan kemenperin.

Rencana perbaikan di triwulan selanjutnya adalah

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Membuat

informasi baru untuk media cetak melalui tenaga ahli.

3) Indikator Kinerja I.3: Hasil teknologi yang dapat menyelesaikan

permasalahan industri (problem solving)

Merupakan jasa konsultasiteknologi industridiberikan kepada industri atas

dasar permasalahan yang dihadapi oleh industri dan dilaksanakan pada TA.

2020, hasil konsultasi teknologi industri dibiayai oleh industri, dan bukti

kerja sama ditunjukkan berupa dokumen kontrak.

a) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 20% dengan realisasi

20%.

Adapun rencana kegiatan Triwulan I adalah

Layanan RBPI Dan HKI: Kegiatan RBPI

Realisai Layanan RBPI Dan HKI:

B01: Bulan Januari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 7 SPK

B02: Bulan Februari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 8 SPK

B03: Revisi pengajuan Paten Tracklink yang kedua dan telah dilakukan

Bimtek Patent Drafting; Bulan Maret Seksi Sinlas telah menyelesaikan

5 SPK pekerjaan pemesinan dan pengelasan

Dari data diatas, perbandingan realisasi dengan target maka telah

berhasil dilaksanakan pada setiap tahapan kegiatan sesuai dengan

rencana yang telah dibuat sebelumnya.

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk indikator ini sama, karena pada triwulan I TA. 2019, realisasi

fisik indikator ini mencapai target (8%) yaitu sebesar 8%.

b) Kendala

Tidak ada kendala

Page 26: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

25

c) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan

telah berjalan dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang

mencapai target yang telah direncanakan.

Rencana perbaikan di triwulan selanjutnya adalah Pelaksanaan

Kegiatan RBPI.

Page 27: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

26

b. Sasaran Strategis II: Terselenggaranya urusan pemerintahan di bidang litbangyasa dan layanan industri untuk

mendukung industri yang berdaya saing dan berkelanjutan

Sasaran

Strategis

Indikator

Kinerja

Targe

t

Triwulan I

Kendala/Permasalahan % Fisik Kegiatan

Targ

et

Realis

asi Rencana Realisasi

1 1 3 4 5 6 7 8

Terselenggara

nya urusan

pemerintahan

di bidang

litbangyasa

dan layanan

industri untuk

mendukung

industri yang

berdaya saing

dan

berkelanjutan

Indeks

Kepuasan

Masyarakat

terhadap

layanan jasa

industri

3,6

Indeks

24% 24% - Penyelenggaraan, Promosi dan

Komersialisasi Layanan Jasa Teknis: Persiapan dan Evaluasi

kegiatan sebelumnya; Pengadaan

bahan pameran (Leaflet, brosur,

company profile, Spanduk, Backdrop, Souvenir, plakat BBLM,

Goodiebag).

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa

Teknis:

B01:

Pembuatan rencana kerja dan evaluasi

B02: Proses pengadaan; Kegiatan persiapan dan evaluasi sudah

selesai B03: Pengadaan bahan pameran (Leaflet, brosur, company profile,

Spanduk, Backdrop, Souvenir, plakat BBLM, Goodiebag) sudah

dimulai dari backdrop dan company profile

- Penyelenggaraan, Promosi

dan Komersialisasi Layanan

Jasa Teknis:

Perlu update untuk leaflet,

brosur dan spanduk disesuaikan

dg trend dan perkembangan

research/ kegiatan yg ada d

BBLM, memerlukan orang

desain grafis

- Layanan Inspeksi: Layanan

Inspeksi; Pemeliharaan Status Akreditasi LI sesuai dengan ISO

17020: 2015 dan Perluasan Lingkup

Akreditasi LI; Peningkatan SDM LI.

- Layanan Inspeksi:

B01: B02:

B03: Menerima layanan Inspeksi Internal BBLM; Adanya perubahan

arah lembaga inspeksi sehingga belum dapat dilakukan pemeliharaan

ISO; Melakukan koordinasi dengan Batan dan B4T untuk pelatihan NDT (Januari-MAret)

- Layanan Inspeksi:

Menunggu jadwal untuk

pelatihan X-Ray

Anggaran yang tidak

mencukupi untuk pelatihan

- Layanan Kalibrasi: Pelayanan

kalibrasi; Rekalibrasi Kalibrator;

Pemeliharaan kalibrator, sarana dan

prasarana kalibrasi; Pemeliharaan

status lingkup akreditasi Laboratorium Kalibrasi dan

dokumen ISO 17025: 2017;

Pelaksanaan Uji Banding

Laboratorium Kalibrasi; Pelaksanaan Program Pelatihan

Pegawai di Seksi Kalibrasi.

- Layanan Kalibrasi: B01: -Koordinasi layanan kalibrasi eksternal dan kalibrasi di

laboratorium -Penjadwalan kalibrasi eksternal -Memberikan usulan ke

pemasaran terkait kebutuhan operasional kalibrasi di lokasi -

Memberikan masukan/kaji ulang layanan kalibrasi di laboratorium dan di lokasi; Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN; -

Mengumpulkan informasi perkembangan standar acuan kalibrasi -

melakukan penyusunan usulan perubahan anggaran untuk pembelian

standar terbaru/terupdate -koordinasi pelaksanaan perbaikan penomoran dokumen dari aturan manajemen yang baru; -

mengusulkan kebutuhan pemeliharaan high precision bath (pembelian

- Layanan Kalibrasi:

Kalibrasi tidakdapat

dilaksanakan sesuai rencana

karena adanya keadaan darurat

yaitu wabah COVID-19

Page 28: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

27

silicone oil -koordinasi pemeliharaan mesin fotokopy

B02: Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN Konfirmasi

penjadwalan ke pihak marketing SNSU BSN; Mengikuti UBLK

proving ring; Mengumpulkan informasi perkembangan standar acuan

kalibras; berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan pemeliharaan

high precision bath (pembelian silicone oil); Pegawai melaksanakan pelatihan untuk peningkatan kualifikasi dan kompetensi

B03: berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan pemeliharaan

high precision bath

- Layanan Pelatihan, Konsultasi

dan Supervisi: Persiapan sarana

dan prasarana; Promosi pelatihan, konsultasi dan supervisi ke industri.

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: B01: persiapan kurikulum dan silabus sudah dilakukan; Promosi

sudah dilakukan ke beberapa industri dan sudah ada industri yang akan pelatihan di BBLM, diantaranya: 1. PT. Pupuk Kujang 2. PT.

Pupuk Kaltim 3. GMF

B02: -

B03: Promosi terus dilakukan baik ke industri maupun institus

- Layanan Pelatihan,

Konsultasi dan Supervisi:

Banyak sarana yang sudah

rusak begitu juga mesin-

mesinnya.

- Layanan Pengujian: Layanan

Pengujian; Peningkatan SDM Laboratorium Uji; Pemeliharaan

Status Akreditasi Laboratorium Uji

sesuai dengan ISO 17025: 2017 dan

Perluasan Lingkup Akreditasi Laboratorium Uji; Review

Dokumen ISO 17025: 2017;

Pengadaan ATK dan Supplies;

Pemeliharaan alat-alat pengujian, sarana dan prasarana.

- Layanan Pengujian:

B01: Identifikasi Keperluan Lab.Uji; Melakukan perjalanan dinas untuk koordinasi pengujian dan SNI; Telah melaksanakan 50 No

order Pengujian pada bulan Januari ;

B02: Telah menerima 25 No order layanan Pengujian pada bulan

Febuari B03: Review SOP Laboratorium Uji; Telah menerima 20 No order

layanan Pengujian Review SOP Laboratorium Uji; Realisasi

Pengadaan Bahan Lab.Uji; Realisasi Pengadaan Bahan Lab.Uji

(Material SS dan Low Alloy), Menunggu realisasi kebutuhan lab.Struktur mikro; Telah melakukan Uji Banding dengan UI dan

BPSMB

- Layanan Pengujian:

Kekurangan alat-alat preparasi

dan maintenance alat yang

belum terealisasi; Menunggu

Realisasi pengadaan peralatan

preparasi dan maintenance;

Lockdown Covid 19; Terdapat

ketidaksesuaian SOP

- Layanan Sertifikasi Produk,

Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen;

Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau: B01: Koordinasi kegiatan witness KAN untuk LSPro BBLM

B02: Kegiatan witness KAN; Penerbitan SPPT SNI meteran.

B03: Mempersiapkan witness ke TPM, mengupdate dokumen SOP-AP dengan memasukan yg menjadi persyaratan LSSMM

- Layanan Sertifikasi

Produk, Sistem Mutu, dan

Industri Hijau:

Tidak ada kendala

- Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan

kelengkapannya; Pelaksanaan uji

kompetensi.

- Layanan Uji Kompetensi: B01: Persiapan Uji Kompetensi

B02: Akan diadakan rapat kesiapan asesor sekitar minggu kedua

bulan Maret

B03: Pelaksanaan uji kompetensi sekaligus pelatihan di tangguhkan karena danya wabah virus Corona

- Layanan Uji Kompetensi:

Jadwal pelaksanaan mundur

bahkan bisa di tangguhkan ke

tahun depan karena adanya

wabah Corona

Page 29: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

28

- Implementasi ISO, SPIP, ZI:

Pembentukan Tim dan Penyusunan

ROK dan RPA; Kaji ulang dokumen

ISO, SPIP dan ZI; Refress Standar

dan Regulasi; Konsultasi, studi

bading dan audit verifikasi ISO, SPIP dan ZI.

- Implementasi ISO, SPIP, ZI:

B01: Penyusunan TIM, Rencana Operasional Kerja (ROK) dan

Rencana Penarikan Anggaran (RPA)

B02: Penyusunan draft peta resiko

B03: Penyusunan daftar resiko, peta resiko dan status resiko kegiatan

tahun 2020

- Implementasi ISO, SPIP,

ZI: Pendemic COVID 19 dan

pemberlakuan WFH

- Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan.

- Pengelolaan Sistem Informasi: B01: -

B02: Pembuatan modul Survei kepuasan pelanggan secara online

B03: Perancangan modul-modul e-office; Perancangan sistem

informasi Litbang.

- Pengelolaan Sistem

Informasi: Tidak ada kendala

- Monitoring dan Evaluasi: Rapat

Monev Triwulan I; Menyusun Laporan PP39 Triwulan I TA. 2020;

Sosialisasi dan monitoring pengisian

ALKI.

- Monitoring dan Evaluasi:

B01: koordinasi ALKI kegiatan TA 2020 pada penanggung jawab kegiatan

B02: -

B03: sosialisasikan pengisian ALKI triwulan ke 1; Melaksanakan

pengumpulan data untuk menyusun laporan pp 39 triwulan I.

- Monitoring dan Evaluasi:

Belum ditentukannya

Koordinator pada setiap

kegiatan.

- Pengelolaan SAI/BMN:

.Membuat Laporan Keuangan Semester I dan II, Triwulan

Semester TA 2020 UnAudited dan

Laporan Keuangan Audited;

Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran,

Pengembalian Belanja dan

Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi

Internal antara SAIBA dan Persediaan dan BMN; Membuat

Laporan BMN Semester I dan

Semester II TA 2020; Rekonsiliasi

dan Konsolidasi Laporan Keuangan dan laporan BMN dengan BPPI dan

Biro Keuangan; Mempersiapkan

data atau dokumen yang diminta

oleh BPK, Inspektorat Jenderal dan PIPK.

- Pengelolaan SAI/BMN:

B01: B02:

B013: Penyusunan laporan; Penyiapan dokumen (permintaan BPK /

Irjen / PPK); Pelaksanaan Rekonsiliasi Data SAIBA vs Persedian vs

BMN

- Pengelolaan SAI/BMN:

Tidak ada kendala

- Pengembangan SDM: Mencari data pelaksanaan kegiatan pelatihan

dan pengembangan SDM;

Melaksanakan kegiatan pelatihan

- Pengembangan SDM: B01: -

B02: Telah dilaksanakan dikllat sistem industri

B03: Telah diusulkan pelatihan Lead Auditor ISO; Telah

- Pengembangan SDM:

Pelaksanaan pelatihan diundur

karena melihat kondisi

penyebaran virus corona

Page 30: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

29

dan pengembangan SDM. dilaksanakan disulakan pegawai untuk melaksanakan pelatihan

Perekayasa

- Perencanaan dan Anggaran: Penyusunan Proposal PNBP &

RENKIN TA. 2021; Sosialisasi dan

Pengumpulan TOR, RAB dan data

dukung TA. 2021; Penyusunan RENJA TA. 2021 pada aplikasi

KRISNA.

- Perencanaan dan Anggaran: B01: Telah disusun proposal PNBP TA 2021

B02: pengumpulan KAK/TOR kegiatan 2021

B03: Penyusunan belanja operasional tahun 2021

- Perencanaan dan

Anggaran: data dukung yang

tidak lengkap

- Pengadaan peralatan fasilitas

perkantoran: Perencanaan

pengadaan; Pelaksanaan Pengadaan.

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: B01: -

B02:

B03: komunikasi antara PPK dengan user untuk meminta detail spek

teknis alat

- Pengadaan peralatan

fasilitas perkantoran:

Penyesuaian harga dengan spek

teknis alat yang diharapkan

- Pengadaan perangkat pengolah

data dan komunikasi: Perencanaan

pengadaan; Pelaksanaan pengadaan;

Penerimaan barang dan pelaporan.

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi:

B01: -

B02: -

B03: 1. Printer Laserjet 2. PC AIO Barang sudah sampai di BBLM

- Pengadaan perangkat

pengolah data dan

komunikasi: Proses

pengiriman beberapa barang ke

BBLM

- Gaji dan Tunjangan: Persiapan

data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

- Gaji dan Tunjangan:

B01: Pembayaran gaji bulan Januari

B02: Pembayaran gaji bulan Februari dan tunkin

B03: Pembayaran gaji bulan Maret, uang makan dan tunkin bulan

Januari s/d Februari, serta uang lembur bulan Januari TA 2020

- Gaji dan Tunjangan: Tidak

ada kendala

- Langganan Daya dan Jasa:

Pelaksanaan - Langganan Daya dan Jasa:

B01: -Persiapan proses pengajuan pembayaran langganan

B02: B03: telah dilaksanakan pembayaran honorarium keperluan

perkantoran bulan februari

- Langganan Daya dan Jasa:

tidak ada kendala

- Operasional Perkantoran dan

Pimpinan: Belanja Operasional

Kantor

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan:

B01: Persiapan kebutuhan operasional kantor

B02: -

B03: Persiapan kebutuhan operasional kantor

- Operasional Perkantoran

dan Pimpinan: Tidak ada

kendala

- Perlengkapan Kantor: Persiapan;

Pelaksanaan.

- Perlengkapan Kantor: B01: Persiapan proses pengajuan keperluan

kantor

B02: -

B03: Telah dilaksanakan pembelian alat keperluan rumah tangg

- Perlengkapan Kantor:

Tidak ada Kendala

Page 31: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

30

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana

& Prasarana Perkantoran: Belanja Pemeliharaan Kantor.

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran:

B01: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

B02: -

B03: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

- Perbaikan/Pemeliharaan

Sarana & Prasarana

Perkantoran: Pengumpulan

data perbaikan dan

pemeliharaan

Karya Tulis

Ilmiah yang

diterbitkan

di prosiding

internasional

yang

terakreditasi/

terindeks

global

2 KTI 23% 29% - Majalah Jurnal Litbang Logam

dan Mesin: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin:

B01: -

B02: - B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra

Bestari; Mendaftar ke seminar internasional

- Majalah Jurnal Litbang

Logam dan Mesin: tidak ada

kendala

Karya Tulis

Ilmiah yang

diterbitkan

di jurnal

nasional

yang

terakreditasi

2 KTI 23% 29% - Majalah Jurnal Litbang Logam

dan Mesin: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin:

B01: -

B02: - B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra

Bestari; Mendaftar ke seminar internasional

- Majalah Jurnal Litbang

Logam dan Mesin: Masih

membutuhkan 1 artikel untuk

memenuhi target 5 artikel

untuk diterbitkan pada edisi 1

tahun 2020

Page 32: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

31

Sasaran Strategis II Terselenggaranya urusan pemerintahan di bidang litbangyasa

dan layanan industri untuk mendukung industri yang berdaya saing dan

berkelanjutan.

Sasaran Strategis II terdiri dari indikator kinerja:

1) Indikator Kinerja II.1: Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap layanan

jasa industri

merupakan target tingkat kepuasan pelanggan yang akan dicapai oleh satker

merupakan hasil survei kepuasan pelanggan menggunakan metode tertentu

dengan menggunakan kuesioner yang sudah diuji validitasnya sehingga dapat

diukur. Minimal indeks 3,6, dengan skala indeks 1-4:

a) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 24% dengan realisasi

24%.

Adapun rencana kegiatan Triwulan I adalah:

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa

Teknis: Persiapan dan Evaluasi kegiatan sebelumnya; Pengadaan bahan

pameran (Leaflet, brosur, company profile, Spanduk, Backdrop,

Souvenir, plakat BBLM, Goodiebag).

Layanan Inspeksi: Layanan Inspeksi; Pemeliharaan Status Akreditasi

LI sesuai dengan ISO 17020: 2015 dan Perluasan Lingkup Akreditasi

LI; Peningkatan SDM LI.

Layanan Kalibrasi: Pelayanan kalibrasi; Rekalibrasi Kalibrator;

Pemeliharaan kalibrator, sarana dan prasarana kalibrasi; Pemeliharaan

status lingkup akreditasi Laboratorium Kalibrasi dan dokumen ISO

17025: 2017; Pelaksanaan Uji Banding Laboratorium Kalibrasi;

Pelaksanaan Program Pelatihan Pegawai di Seksi Kalibrasi.

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Persiapan sarana dan

prasarana; Promosi pelatihan, konsultasi dan supervisi ke industri.

Layanan Pengujian: Peningkatan SDM Laboratorium Uji;

Pemeliharaan Status Akreditasi Laboratorium Uji sesuai dengan ISO

17025: 2017 dan Perluasan Lingkup Akreditasi Laboratorium Uji;

Review Dokumen ISO 17025: 2017; Pengadaan ATK dan Supplies;

Pemeliharaan alat-alat pengujian, sarana dan prasarana.

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen; Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan kelengkapannya;

Pelaksanaan uji kompetensi.

Implementasi ISO, SPIP, ZI: Pembentukan Tim dan Penyusunan ROK

dan RPA; Kaji ulang dokumen ISO, SPIP dan ZI; Refress Standar dan

Regulasi; Konsultasi, studi bading dan audit verifikasi ISO, SPIP dan ZI

Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan.

Page 33: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

32

Monitoring dan Evaluasi: Rapat Monev Triwulan I; Menyusun

Laporan PP39 Triwulan I TA. 2020; Sosialisasi dan monitoring

pengisian ALKI

Pengelolaan SAI/BMN: .Membuat Laporan Keuangan Semester I dan

II, Triwulan Semester TA 2020 UnAudited dan Laporan Keuangan

Audited; Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran,

Pengembalian Belanja dan Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi Internal

antara SAIBA dan Persediaan dan BMN; Membuat Laporan BMN

Semester I dan Semester II TA 2020; Rekonsiliasi dan Konsolidasi

Laporan Keuangan dan laporan BMN dengan BPPI dan Biro Keuangan;

Mempersiapkan data atau dokumen yang diminta oleh BPK, Inspektorat

Jenderal dan PIPK.

Pengembangan SDM: Mencari data pelaksanaan kegiatan pelatihan

dan pengembangan SDM; Melaksanakan kegiatan pelatihan dan

pengembangan SDM.

Perencanaan dan Anggaran: Penyusunan Proposal PNBP & RENKIN

TA. 2021; Sosialisasi dan Pengumpulan TOR, RAB dan data dukung

TA.2021; Penyusunan RENJA TA. 2021 pada aplikasi KRISNA

Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Perencanaan pengadaan;

Pelaksanaan Pengadaan.

Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Perencanaan

pengadaan; Pelaksanaan pengadaan; Penerimaan barang dan pelaporan

Gaji dan Tunjangan: Persiapan data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

Langganan Daya dan Jasa: Pelaksanaan

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Belanja Operasional Kantor

Perlengkapan Kantor: Persiapan; Pelaksanaan.

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Belanja

Pemeliharaan Kantor.

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa

Teknis:

B01: Pembuatan rencana kerja dan evaluasi

B02: Proses pengadaan; Kegiatan persiapan dan evaluasi sudah selesai

B03: Pengadaan bahan pameran (Leaflet, brosur, company profile,

Spanduk, Backdrop, Souvenir, plakat BBLM, Goodiebag) sudah dimulai

dari backdrop dan company profile.

Layanan Inspeksi:

B01: -

B02: -

B03: Menerima layanan Inspeksi Internal BBLM; Adanya perubahan

arah lembaga inspeksi sehingga belum dapat dilakukan pemeliharaan

Page 34: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

33

ISO; Melakukan koordinasi dengan Batan dan B4T untuk pelatihan

NDT (Januari-MAret)

Layanan Kalibrasi:

B01: Koordinasi layanan kalibrasi eksternal dan kalibrasi di

laboratorium; Penjadwalan kalibrasi eksternal; Memberikan usulan ke

pemasaran terkait kebutuhan operasional kalibrasi di lokasi;

Memberikan masukan/kaji ulang layanan kalibrasi di laboratorium dan

di lokasi; Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN; Mengumpulkan

informasi perkembangan standar acuan kalibrasi; melakukan

penyusunan usulan perubahan anggaran untuk pembelian standar

terbaru/terupdate; koordinasi pelaksanaan perbaikan penomoran

dokumen dari aturan manajemen yang baru; mengusulkan kebutuhan

pemeliharaan high precision bath (pembelian silicone oil -koordinasi

pemeliharaan mesin fotokopy

B02: Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN Konfirmasi

penjadwalan ke pihak marketing SNSU BSN; Mengikuti UBLK proving

ring; Mengumpulkan informasi perkembangan standar acuan kalibrasi;

berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan pemeliharaan high

precision bath (pembelian silicone oil); Pegawai melaksanakan pelatihan

untuk peningkatan kualifikasi dan kompetensi

B03: Berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan pemeliharaan high

precision bath

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi:

B01: persiapan kurikulum dan silabus sudah dilakukan; Promosi sudah

dilakukan ke beberapa industri dan sudah ada industri yang akan

pelatihan di BBLM, diantaranya: 1. PT. Pupuk Kujang 2. PT. Pupuk

Kaltim 3. GMF

B02: -

B03: Promosi terus dilakukan baik ke industri maupun institusi

Layanan Pengujian:

B01: Identifikasi Keperluan Lab.Uji; Melakukan perjalanan dinas untuk

koordinasi pengujian dan SNI; Telah melaksanakan 50 No order

Pengujian pada bulan Januari

B02: Telah menerima 25 No order layanan Pengujian pada bulan

Febuari.

B03: Telah menerima 20 No order layanan Pengujian; Review SOP

Laboratorium Uji; Realisasi Pengadaan Bahan Lab.Uji; Realisasi

Pengadaan Bahan Lab.Uji (Material SS dan Low Alloy), Menunggu

realisasi kebutuhan lab.Struktur mikro; Telah melakukan Uji Banding

dengan UI dan BPSMB

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

B01: Koordinasi kegiatan witness KAN untuk LSPro BBLM

B02: Kegiatan witness KAN; Penerbitan SPPT SNI meteran.

Page 35: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

34

B03: Mempersiapkan witness ke TPM, mengupdate dokumen SOP-AP

dengan memasukan yg menjadi persyaratan LSSMM

Layanan Uji Kompetensi:

B01: Persiapan Uji Kompetensi

B02: Akan diadakan rapat kesiapan asesor sekitar minggu kedua bulan

Maret

B03: Pelaksanaan uji kompetensi sekaligus pelatihan di tangguhkan

karena danya wabah virus Corona

Implementasi ISO, SPIP, ZI:

B01: Penyusunan TIM, Rencana Operasional Kerja (ROK) dan Rencana

Penarikan Anggaran (RPA)

B02: Penyusunan draft peta resiko

B03: Penyusunan daftar resiko, peta resiko dan status resiko kegiatan

tahun 2020

Pengelolaan Sistem Informasi:

B01: -

B02: Pembuatan modul Survei kepuasan pelanggan secara online

B03: Perancangan modul-modul e-office; Perancangan sistem informasi

Litbang.

Monitoring dan Evaluasi:

B01: koordinasi ALKI kegiatan TA 2020 pada penanggung jawab

kegiatan

B02: -

B03: sosialisasikan pengisian ALKI triwulan ke 1; Melaksanakan

pengumpulan data untuk menyusun laporan pp 39 triwulan I.

Pengelolaan SAI/BMN:

B01:

B02:

B013: Penyusunan laporan; Penyiapan dokumen (permintaan BPK /

Irjen / PPK); Pelaksanaan Rekonsiliasi Data SAIBA vs Persedian vs

BMN

Pengembangan SDM:

B01: -

B02: Telah dilaksanakan dikllat sistem industri

B03: Telah diusulkan pelatihan Lead Auditor ISO; Telah dilaksanakan

disulakan pegawai untuk melaksanakan pelatihan Perekayasa

Perencanaan dan Anggaran:

B01: Telah disusun proposal PNBP TA 2021

B02: pengumpulan KAK/TOR kegiatan 2021

B03: Penyusunan belanja operasional tahun 2021

Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran:

B01: -

B02: -

Page 36: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

35

B03: komunikasi antara PPK dengan user untuk meminta detail spek

teknis alat

Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi:

B01: -

B02: -

B03: 1. Printer Laserjet 2. PC AIO Barang sudah sampai di BBLM

Gaji dan Tunjangan:

B01: -

B02: -

B03: Pembayaran gaji bulan Januari s/d Maret, uang makan dan tunkin

bulan Januari s/d Februari, serta uang lembur bulan Januari TA 2020

Langganan Daya dan Jasa:

B01: Persiapan proses pengajuan pembayaran langganan

B02:

B03: telah dilaksanakan pembayaran honorarium keperluan perkantoran

bulan februari

Operasional Perkantoran dan Pimpinan:

B01: Persiapan kebutuhan operasional kantor

B02: -

B03: Persiapan kebutuhan operasional kantor

Perlengkapan Kantor:

B01: Persiapan proses pengajuan keperluan kantor

B02: -

B03: Telah dilaksanakan pembelian alat keperluan rumah tangga

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran:

B01: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

B02: -

B03: Persiapan proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan

Dari data diatas, perbandingan realisasi dengan target maka berhasil

dilaksanakan pada setiap tahapan kegiatan sesuai dengan rencana yang

telah dibuat sebelumnya.

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk indikator ini lebih baik, karena pada triwulan I TA. 2019, realisasi

fisik indikator ini tidak mencapai target (8%) yaitu sebesar 6%.

b) Kendala

Kendala realisasi pada kegiatan adalah sebagai berikut:

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

Perlu update untuk leaflet, brosur dan spanduk disesuaikan dg trend dan

perkembangan research/ kegiatan yg ada d BBLM, memerlukan orang

desain grafis

Page 37: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

36

Layanan Inspeksi: Menunggu jadwal untuk pelatihan X-Ray;

Anggaran yang tidak mencukupi untuk pelatihan

Layanan Kalibrasi: Kalibrasi tidakdapat dilaksanakan sesuai rencana

karena adanya keadaan darurat yaitu wabah COVID-19

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Banyak sarana yang

sudah rusak begitu juga mesin-mesinnya.

Layanan Pengujian: Kekurangan alat-alat preparasi dan maintenance

alat yang belum terealisasi; Menunggu Realisasi pengadaan peralatan

preparasi dan maintenance; Lockdown Covid 19; Terdapat

ketidaksesuaian SOP

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Tidak ada kendala

Layanan Uji Kompetensi: Jadwal pelaksanaan mundur bahkan bisa di

tangguhkan ke tahun depan karena adanya wabah Corona

Implementasi ISO, SPIP, ZI: Pendemic COVID 19 dan pemberlakuan

WFH

Pengelolaan Sistem Informasi: Tidak ada kendala pada kegiatan

Monitoring dan Evaluasi: Belum ditentukannya Koordinator pada

setiap kegiatan.

Pengelolaan SAI/BMN: Tidak ada kendala/permasalahan pada

kegiatan.

Pengembangan SDM: Pelaksanaan pelatihan diundur karena melihat

kondisi penyebaran virus corona

Perencanaan dan Anggaran: data dukung yang tidak lengkap

Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Penyesuaian harga

dengan spek teknis alat yang diharapkan

Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Proses

pengiriman beberapa barang ke BBLM

Gaji dan Tunjangan: Tidak ada kendala

Langganan Daya dan Jasa: Tidak ada kendala

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Tidak ada kendala

Perlengkapan Kantor: Tidak ada Kendala

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran:

Pengumpulan data perbaikan dan pemeliharaan

c) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan

belum berjalan dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang

mencapai target yang telah direncanakan.

Rencana di triwulan selanjutnya adalah

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

Membuat informasi baru untuk media cetak melalui tenaga ahli.

Page 38: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

37

Layanan Inspeksi: dilakukan pencarian dana untuk pelatiahn X-Ray

jika memungkinkan

Layanan Kalibrasi: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Pelaksanaan

pemeliharaan mesin dan alat dilaksanakan.

Layanan Pengujian: Pengajuan barang dan perbaikan alat;

Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin; Memperbaiki SOP

sesuai dengan kebutuhan.

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen; Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan kelengkapannya;

Pelaksanaan uji kompetensi.

Implementasi ISO, SPIP, ZI: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan

kemenperin

Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan.

Monitoring dan Evaluasi: kegiatan yang sudah ada di TA 2020

dilimpahkan kepada bidang/seksi yang terkait dan dibentuk tim dalam

SK kegiatan

Pengelolaan SAI/BMN: Membuat Laporan Keuangan Semester I dan II,

Triwulan Semester TA 2020 UnAudited dan Laporan Keuangan

Audited; Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran,

Pengembalian Belanja dan Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi Internal

antara SAIBA dan Persediaan dan BMN; Membuat Laporan BMN

Semester I dan Semester II TA 2020; Rekonsiliasi dan Konsolidasi

Laporan Keuangan dan laporan BMN dengan BPPI dan Biro Keuangan;

Mempersiapkan data atau dokumen yang diminta oleh BPK, Inspektorat

Jenderal dan PIPK.

Pengembangan SDM: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan

kemenperin

Perencanaan dan Anggaran: Disosialisasikan dan diberi waktu batas

pengumpulan data dukung.

Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Menyesuaikan spek dan

harga sesuai HPS

Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Melakukan

pengecekan tracking dari penyedia ke BBLM.

Gaji dan Tunjangan: Persiapan data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

Langganan Daya dan Jasa: Pelaksanaan

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Belanja Operasional Kantor

Perlengkapan Kantor: Persiapan; Pelaksanaan.

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran:

Dilakukan permintaan data pemeliharaan dan perbaikan kepada user

yang terkait.

Page 39: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

38

2) Indikator Kinerja II.2: Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di prosiding

internasional yang terakreditasi/terindeks global

Merupakan karya tulis ilmiah dapat diterbitkan di prosiding internasional.

a) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 23% dengan realisasi

29%.

Adapun rencana kegiatan Triwulan Iadalah Kegiatan Editorial Jurnal

Metal; Seminar Internasional. Sampai saat ini proses pembuatan jurnal

dan prosiding internasional sedang dilaksanakan.

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah

B01: -.

B02: -.

B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra Bestari;

Mendaftar ke seminar internasional.

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah dari data diatas, perbandingan

realisasi dengan target maka berhasil dilaksanakan pada setiap tahapan

kegiatankarena belum sesuai dengan rencana yang telah dibuat

sebelumnya.

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk indikator ini sama, karena pada triwulan I TA. 2019, realisasi fisik

indikator ini mencapai target (11%) yaitu sebesar 13%.

c) Kendala

Pada kegiatan ini tidak terdapat kendala.

d) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan

berjalan dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang tidak mencapai

target yang telah direncanakan.

Rencana perbaikan di triwulan selanjutnya adalah: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

3) Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di jurnal nasional yang terakreditasi

Merupakan karya tulis ilmiah dapat diterbitkan di prosiding nasional.

b) Hasil yang telah dicapai dan Analisis Capaian Kinerja

Pada Triwulan I TA. 2020 target fisik indikator 23% dengan realisasi

29%.

Page 40: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

39

Adapun rencana kegiatan Triwulan I adalah Kegiatan Editorial Jurnal

Metal; Seminar Internasional. Sampai saat ini proses pembuatan jurnal

dan prosiding internasional sedang dilaksanakan.

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah

B01: -.

B02: -.

B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra Bestari;

Mendaftar ke seminar internasional.

Realisasi dari kegiatan tersebut adalah dari data diatas, perbandingan

realisasi dengan target maka berhasil dilaksanakan pada setiap tahapan

kegiatan karena belum sesuai dengan rencana yang telah dibuat

sebelumnya.

Bila dibandingkan triwulan I tahun anggaran sebelumnya realisasi fisik

untuk indikator ini sama, karena pada triwulan I TA. 2019, realisasi fisik

indikator ini mencapai target (17%) yaitu sebesar 17%.

e) Kendala

Pada kegiatan ini tidak terdapat kendala.

f) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan

berjalan dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang tidak mencapai

target yang telah direncanakan.

Rencana perbaikan di triwulan selanjutnya adalah: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

Page 41: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

40

3.1.2 Hasil Yang Telah Dicapai dan Analisis Capaian Kinerja Berdasarkan

Indikator pada Kinerja Output Kegiatan

a.Output I: Jasa Teknis Industri

Output I Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Jasa Teknis Industri 1.566.185 12,93 3, 94 16,49 14,68 12,93 3, 94 16,49 14,68

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Jasa Teknis Industri pada Triwulan I realisasi keuangan tidak tercapai

sasaran. Demikian pula dengan realisasi fisik tidak tercapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah

Layanan RBPI Dan HKI:

B01: Bulan Januari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 7 SPK

B02: Bulan Februari Seksi Sinlas telah menyelesaikan 8 SPK

B03: Revisi pengajuan Paten Tracklink yang kedua dan telah dilakukan Bimtek

Patent Drafting; Bulan Maret Seksi Sinlas telah menyelesaikan 5 SPK pekerjaan

pemesinan dan pengelasan

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

B01: Koordinasi kegiatan witness KAN untuk LSPro BBLM

B02: Kegiatan witness KAN; Penerbitan SPPT SNI meteran.

B03: Mempersiapkan witness ke TPM, mengupdate dokumen SOP-AP dengan

memasukan yg menjadi persyaratan LSSMM

Layanan Pengujian:

B01: Identifikasi Keperluan Lab.Uji; Melakukan perjalanan dinas untuk

koordinasi pengujian dan SNI; Telah melaksanakan 50 No order Pengujian pada

bulan Januari ;

B02: Telah menerima 25 No order layanan Pengujian pada bulan Febuari

B03: Review SOP Laboratorium Uji; Telah menerima 20 No order layanan

Pengujian Review SOP Laboratorium Uji; Realisasi Pengadaan Bahan Lab.Uji;

Realisasi Pengadaan Bahan Lab.Uji (Material SS dan Low Alloy), Menunggu

realisasi kebutuhan lab.Struktur mikro; Telah melakukan Uji Banding dengan UI

dan BPSMB

Layanan Kalibrasi:

B01: Koordinasi layanan kalibrasi eksternal dan kalibrasi di laboratoriu;

Penjadwalan kalibrasi eksternal; Memberikan usulan ke pemasaran terkait

kebutuhan operasional kalibrasi di lokasi; Memberikan masukan/kaji ulang

layanan kalibrasi di laboratorium dan di lokasi; Mendaftarkan kalibrasi alat ke

SNSU BSN; Mengumpulkan informasi perkembangan standar acuan kalibras;

melakukan penyusunan usulan perubahan anggaran untuk pembelian standar

terbaru/terupdate; koordinasi pelaksanaan perbaikan penomoran dokumen dari

Page 42: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

41

aturan manajemen yang baru; mengusulkan kebutuhan pemeliharaan high

precision bath (pembelian silicone oil; koordinasi pemeliharaan mesin fotokopy)

B02: Mendaftarkan kalibrasi alat ke SNSU BSN Konfirmasi penjadwalan ke

pihak marketing SNSU BSN; Mengikuti UBLK proving ring; Mengumpulkan

informasi perkembangan standar acuan kalibras; berkoordinasi dengan pihak

terkait kebutuhan pemeliharaan high precision bath (pembelian silicone oil);

Pegawai melaksanakan pelatihan untuk peningkatan kualifikasi dan kompetensi

B03: berkoordinasi dengan pihak terkait kebutuhan pemeliharaan high precision

bath

Layanan Inspeksi:

B01:

B02:

B03: Menerima layanan Inspeksi Internal BBLM; Adanya perubahan arah

lembaga inspeksi sehingga belum dapat dilakukan pemeliharaan ISO; Melakukan

koordinasi dengan Batan dan B4T untuk pelatihan NDT (Januari-MAret)

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi:

B01: persiapan kurikulum dan silabus sudah dilakukan; Promosi sudah dilakukan

ke beberapa industri dan sudah ada industri yang akan pelatihan di BBLM,

diantaranya: 1. PT. Pupuk Kujang 2. PT. Pupuk Kaltim 3. GMF

B02: -

B03: Promosi terus dilakukan baik ke industri maupun institus

Layanan Uji Kompetensi:

B01: Persiapan Uji Kompetensi

B02: Akan diadakan rapat kesiapan asesor sekitar minggu kedua bulan Maret

B03: Pelaksanaan uji kompetensi sekaligus pelatihan di tangguhkan karena danya

wabah virus Corona

2) Kendala

Kendala realisasi tidak dapat mencapai sasaran sampai Triwulan I adalah:

Layanan RBPI Dan HKI: tidak ada kendala

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau: Tidak ada

kendala

Layanan Pengujian: Kekurangan alat-alat preparasi dan maintenance alat yang

belum terealisasi; Menunggu Realisasi pengadaan peralatan preparasi dan

maintenance; Lockdown Covid 19; Terdapat ketidaksesuaian SOP

Layanan Kalibrasi: Kalibrasi tidakdapat dilaksanakan sesuai rencana karena

adanya keadaan darurat yaitu wabah COVID-19

Layanan Inspeksi: Menunggu jadwal untuk pelatihan X-Ray; Anggaran yang

tidak mencukupi untuk pelatihan

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Banyak sarana yang sudah

rusak begitu juga mesin-mesinnya.

Layanan Uji Kompetensi: Jadwal pelaksanaan mundur bahkan bisa di

tangguhkan ke tahun depan karena adanya wabah Corona

Page 43: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

42

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran. Demikian pula dengan realisasi fisik yang tidak mencapai sasaran.

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah:

Layanan RBPI Dan HKI: Pelaksanaan Kegiatan RBPI.

Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau: Pemeliharaan

sistem manajemen; Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

Layanan Pengujian: Pengajuan barang dan perbaikan alat; Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin; Memperbaiki SOP sesuai dengan kebutuhan.

Layanan Kalibrasi: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

Layanan Inspeksi: dilakukan pencarian dana untuk pelatiahn X-Ray jika

memungkinkan

Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Pelaksanaan pemeliharaan

mesin dan alat dilaksanakan.

Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan kelengkapannya; Pelaksanaan

uji kompetensi.

b.Output II: Kelembagaan balai besar

Output II Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Kelembagaan balai besar 295.649 12,51 1,15 22,71 24,32 12,51 1,15 22,71 24,32

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Kelembagaan Balai Besar pada Triwulan I realisasi keuangan tidak

tercapai sasaran, sedangkan realisasi fisik mencapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

B01: Pembuatan rencana kerja dan evaluasi

B02: Proses pengadaan; Kegiatan persiapan dan evaluasi sudah selesai

B03: Pengadaan bahan pameran (Leaflet, brosur, company profile, Spanduk,

Backdrop, Souvenir, plakat BBLM, Goodiebag) sudah dimulai dari backdrop dan

company profile.

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait:

B01: Pembuatan Rencana kerja dan Evaluasi kegiatan

B02: tindak lanjut dari kerjasama yang ada mulai ditindak lanjut seperti

kerjasama dengan pihak PT.Barata tentang Pembuatan Roda Kereta Api

B03: Penjajagan sudah dimulai dengan melakukan evaluasi dari pelanggan

eksistin

Page 44: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

43

Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin

B01: -.

B02: -.

B03: Proses Review, Masih menunggu hasil review dari Mitra Bestari; Mendaftar

ke seminar internasional.

Pengelolaan Sistem Informasi:

B01: -

B02: Pembuatan modul Survei kepuasan pelanggan secara online

B03: Perancangan modul-modul e-office; Perancangan sistem informasi Litbang.

Implementasi ISO, SPIP, ZI:

B01: Penyusunan TIM, Rencana Operasional Kerja (ROK) dan Rencana

Penarikan Anggaran (RPA)

B02: Penyusunan draft peta resiko

B03: Penyusunan daftar resiko, peta resiko dan status resiko kegiatan tahun 2020

2) Kendala

Kendala realisasi tidak dapat mencapai sasaran sampai Triwulan I adalah:

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis: Perlu

update untuk leaflet, brosur dan spanduk disesuaikan dg trend dan perkembangan

research/ kegiatan yg ada d BBLM, memerlukan orang desain grafis

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Terkendala dengan

adanya wabah virus corona, sejumlah perusahaan membatasi kunjungan.

Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin: Pada kegiatan ini tidak

terdapat kendala

Pengelolaan Sistem Informasi: Tidak ada kendala pada kegiatan

Implementasi ISO, SPIP, ZI: Pendemic COVID 19 dan pemberlakuan WFH

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran, sedangkan realisasi fisiknya mencapai sasaran.

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah:

Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

Membuat informasi baru untuk media cetak melalui tenaga ahli

Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin.

Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin: Kegiatan Editorial Jurnal

Metal; Seminar Internasional

Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan

Implementasi ISO, SPIP, ZI: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

Page 45: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

44

c. Output III: Teknologi Industri yang dikembangkan dan diterapkan untuk

Meningkatkan Daya Saing Industri Nasional

Output III Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Teknologi Industri yang

dikembangkan dan

diterapkan untuk

Meningkatkan Daya Saing

Industri Nasional

5.207.850 - - - - - - - -

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Teknologi Industri yang dikembangkan dan diterapkan untuk

Meningkatkan Daya Saing Industri Nasional pada Triwulan I realisasi keuangan

tidak mencapai sasaran. dan realisasi fisik tidak mencapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan

Green Gasoline Dengan Teknologi Catalytic Cracking:

B01 (Bulan Januari): -.

B02 (Bulan Februari): -.

B03 (Bulan Maret): -.

2) Kendala

Kendala realisasi fisik tidak dapat mencapai sasaran sampai Triwulan I adalah:

Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic Cracking: Belum dibentuk tim pelaksana kegiatan litbang

dan adanya arahan bppi untuk menunda lelang

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah pelaksanaan kegiatan tidak berjalan

dengan baik, ini dapat dilihat dari realisasi yang masih belum ada pelaksanaan

dan perencanaan sehingga perlu dibuatkan SK kegiatan litbang dan menunggu

arahan BPPI.

d. Output IV: Layanan Manajemen Satker

Output IV Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Layanan Manajemen Satker 351.910 13,39 4,77 20,52 20,75 13,39 4,77 20,52 20,75

Page 46: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

45

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Layanan Manajemen Satker pada Triwulan Irealisasi keuangan tidak

mencapai sasaran. Sedangkan realisasi fisik mencapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah

Perencanaan dan Anggaran:

B01: Telah disusun proposal PNBP TA 2021

B02: pengumpulan KAK/TOR kegiatan 2021

B03: Penyusunan belanja operasional tahun 2021

Monitoring dan Evaluasi:

B01: koordinasi ALKI kegiatan TA 2020 pada penanggung jawab kegiatan

B02: -

B03: sosialisasikan pengisian ALKI triwulan ke 1; Melaksanakan pengumpulan

data untuk menyusun laporan pp 39 triwulan I.

Pengembangan SDM:

B01: -

B02: Telah dilaksanakan dikllat sistem industri

B03: Telah diusulkan pelatihan Lead Auditor ISO; Telah dilaksanakan disulakan

pegawai untuk melaksanakan pelatihan Perekayasa

Pengelolaan SAI/BMN:

B01:

B02:

B013: Penyusunan laporan; Penyiapan dokumen (permintaan BPK / Irjen / PPK);

Pelaksanaan Rekonsiliasi Data SAIBA vs Persedian vs BMN.

2) Kendala

Kendala realisasi tidak dapat mencapai sasaran sampai Triwulan I

Perencanaan dan Anggaran: data dukung yang tidak lengkap

Monitoring dan Evaluasi: Belum ditentukannya Koordinator pada setiap

kegiatan.

Pengembangan SDM: Pelaksanaan pelatihan diundur karena melihat kondisi

penyebaran virus corona

Pengelolaan SAI/BMN: Tidak ada kendala pada kegiatan

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran. Sedangkan realisasi fisik mencapai sasaran.

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah:

Perencanaan dan Anggaran: Disosialisasikan dan diberi waktu batas

pengumpulan data dukung.

Monitoring dan Evaluasi: kegiatan yang sudah ada di TA 2020 dilimpahkan

kepada bidang/seksi yang terkait dan dibentuk tim dalam SK kegiatan.

Page 47: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

46

Pengembangan SDM: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin.

Pengelolaan SAI/BMN: Membuat Laporan Keuangan Semester I dan II,

Triwulan Semester TA 2020 UnAudited dan Laporan Keuangan Audited;

Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran, Pengembalian Belanja

dan Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi Internal antara SAIBA dan Persediaan

dan BMN; Membuat Laporan BMN Semester I dan Semester II TA 2020;

Rekonsiliasi dan Konsolidasi Laporan Keuangan dan laporan BMN dengan BPPI

dan Biro Keuangan; Mempersiapkan data atau dokumen yang diminta oleh BPK,

Inspektorat Jenderal dan PIPK.

e.Output V: Layanan Sarana dan Prasarana Internal

Output V Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Layanan Sarana dan

Prasarana Internal

372.274 2,68 - 29,88 52,92 2,68 - 29,88 52,92

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Layanan Sarana dan Prasarana Internal pada Triwulan Irealisasi keuangan

tidak mencapai sasaran. Sedangkan realisasi fisik mencapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah

Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: B01: -, B02: -, B03: komunikasi

antara PPK dengan user untuk meminta detail spek teknis alat.

Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: B01: -, B02: -, B03: 1.

Printer Laserjet 2. PC AIO Barang sudah sampai di BBLM.

2) Kendala

Kendala pada Triwulan I adalah Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran:

Penyesuaian harga dengan spek teknis alat yang diharapkan. Pengadaan

perangkat pengolah data dan komunikasi: Proses pengiriman beberapa barang

ke BBLM.

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran dan realisasi fisik mencapai sasaran.

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah Pengadaan peralatan

fasilitas perkantoran: Menyesuaikan spek dan harga sesuai HPS. Pengadaan

perangkat pengolah data dan komunikasi: Melakukan pengecekan tracking

dari penyedia ke BBLM.

Page 48: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

47

f. Output VI: Layanan Perkantoran

Output VI Pagu

(Rp 000)

Triwulan I s/d Triwulan I

Keuangan Fisik Keuangan Fisik

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

S

(%)

R

(%)

Layanan Perkantoran

21.489.866 22,14 15,85 24,86 23,84 22,14 15,85 24,86 23,84

1) Hasil yang dicapai dan Analisis capaian kinerja

Output Layanan perkantoran pada Triwulan I realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran. Demikian pula dengan realisasi fisik tidak mencapai sasaran.

Realisasi fisik dari output adalah

Gaji dan Tunjangan: B01: Pembayaran gaji bulan Januari, B02: Pembayaran

gaji bulan Februari, Pembayaran Tunkin, B03: Pembayaran gaji bulan Maret,

uang makan dan tunkin bulan Januari s/d Februari, serta uang lembur bulan

Januari TA 2020.

Perlengkapan Kantor: B01: Persiapan proses pengajuan keperluan kantor. B02:

- . B03: Telah dilaksanakan pembelian alat keperluan rumah tangga.

Langganan Daya dan Jasa: B01: Persiapan proses pengajuan pembayaran

langganan. B02: -. B03: telah dilaksanakan pembayaran honorarium keperluan

perkantoran bulan februari.

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: B01: Persiapan

proses pengajuan perbaikan dan pemeliharaan. B02: - . B03: Persiapan proses

pengajuan perbaikan dan pemeliharaan.

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: B01: Persiapan kebutuhan

operasional kantor. B02: - . B03: Persiapan kebutuhan operasional kantor.

2) Kendala

Kendala realisasi tidak dapat mencapai sasaran sampai Triwulan Iadalah:

Gaji dan Tunjangan: Tidak ada kendala.

Perlengkapan Kantor: Tidak ada kendala.

Langganan Daya dan Jasa: Tidak ada kendala.

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Pengumpulan

data perbaikan dan pemeliharaan.

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Tidak ada kendala.

3) Rekomendasi

Evaluasi dari pelaksanaan kegiatan ini adalah realisasi keuangan tidak mencapai

sasaran. Demikian pula dengan realisasi fisik tidak mencapai sasaran.

Page 49: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

48

Rencana perbaikan di Triwulan selanjutnya adalah:

Gaji dan Tunjangan: Persiapan data pembayaran Belanja Pegawai; Pembayaran

Belanja Pegawai.

Perlengkapan Kantor: Persiapan; Pelaksanaan.

Langganan Daya dan Jasa: Pelaksanaan

Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Dilakukan

permintaan data pemeliharaan dan perbaikan kepada user yang terkait.

Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Belanja Operasional Kantor.

3.2 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan

3.2.1 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan Perjanjian Kinerja

a. Sasaran Strategis I: Meningkatnya kinerja litbangyasa dalam rangka

mendukung daya saing dan kemandirian industri pengolahan nonmigas.

1) Indikator Kinerja I.1 (Efisiensi perusahaan industri yang

memanfaatkan hasil riset/inovasi):

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline

Dengan Teknologi Catalytic Cracking: Belum dibentuk tim

pelaksana kegiatan litbang dan adanya arahan bppi untuk menunda

lelang.

2) Indikator Kinerja I.2 (Persentase hasil riset/inovasi lima tahun

terakhir yang dimanfaatkan perusahaan industri/badan usaha):

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Terkendala

dengan adanya wabah virus corona, sejumlah perusahaan membatasi

kunjungan.

3) Indikator Kinerja I.3 (Perusahaan industri/badan usaha yang

memanfaatkan paket teknologi/problem solving/supervisi/konsultasi):

- Layanan RBPI Dan HKI: Tidak ada kendala

b. Sasaran Strategis II: Terselenggaranya urusan pemerintahan di bidang

litbangyasa dan layanan industri untuk mendukung industri yang berdaya

saing dan berkelanjutan

1) Indikator Kinerja II.1 (Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap

layanan jasa industry):

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa

Teknis: Perlu update untuk leaflet, brosur dan spanduk disesuaikan dg

trend dan perkembangan research/ kegiatan yg ada d BBLM,

memerlukan orang desain grafis.

- Layanan Inspeksi: Menunggu jadwal untuk pelatihan X-Ray.

Anggaran yang tidak mencukupi untuk pelatihan.

- Layanan Kalibrasi: Kalibrasi tidakdapat dilaksanakan sesuai rencana

karena adanya keadaan darurat yaitu wabah COVID-19.

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Banyak sarana yang

sudah rusak begitu juga mesin-mesinnya.

Page 50: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

49

- Layanan Pengujian: Kekurangan alat-alat preparasi dan maintenance

alat yang belum terealisasi; Menunggu Realisasi pengadaan peralatan

preparasi dan maintenance; Lockdown Covid 19; Terdapat

ketidaksesuaian SOP

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Tidak ada kendala

- Layanan Uji Kompetensi: Jadwal pelaksanaan mundur bahkan bisa di

tangguhkan ke tahun depan karena adanya wabah Corona

- Implementasi ISO, SPIP, ZI: Pendemic COVID 19 dan

pemberlakuan WFH

- Pengelolaan Sistem Informasi: Tidak ada kendala

- Monitoring dan Evaluasi: Belum ditentukannya Koordinator pada

setiap kegiatan.

- Pengelolaan SAI/BMN : Tidak ada kendala

- Pengembangan SDM: Pelaksanaan pelatihan diundur karena melihat

kondisi penyebaran virus corona

- Perencanaan dan Anggaran: data dukung yang tidak lengkap

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran : Penyesuaian harga

dengan spek teknis alat yang diharapkan

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Proses

pengiriman beberapa barang ke BBLM

- Gaji dan Tunjangan: Tidak ada kendala

- Langganan Daya dan Jasa: tidak ada kendala

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Tidak ada kendala

- Perlengkapan Kantor: Tidak ada Kendala

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran:

Pengumpulan data perbaikan dan pemeliharaan

2) Indikator Kinerja II.2 (Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di

prosiding internasional yang terakreditasi/terindeks global):

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin: tidak ada kendala

3) Indikator Kinerja II.3 (Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di jurnal

nasional yang terakreditasi):

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin: Masih membutuhkan 1

artikel untuk memenuhi target 5 artikel untuk diterbitkan pada edisi 1

tahun 2020

3.2.2 Hambatan dan Kendala Pelaksanaan Kinerja Output Kegiatan

1. Output I

- Layanan RBPI Dan HKI: tidak ada kendala

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau: Tidak ada

kendala

Page 51: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

50

- Layanan Pengujian: Kekurangan alat-alat preparasi dan maintenance alat yang

belum terealisasi; Menunggu Realisasi pengadaan peralatan preparasi dan

maintenance; Lockdown Covid 19; Terdapat ketidaksesuaian SOP

- Layanan Kalibrasi: Kalibrasi tidakdapat dilaksanakan sesuai rencana karena

adanya keadaan darurat yaitu wabah COVID-19

- Layanan Inspeksi: Menunggu jadwal untuk pelatihan X-Ray; Anggaran yang

tidak mencukupi untuk pelatihan

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Banyak sarana yang sudah

rusak begitu juga mesin-mesinnya.

- Layanan Uji Kompetensi: Jadwal pelaksanaan mundur bahkan bisa di

tangguhkan ke tahun depan karena adanya wabah Corona.

2. Output II

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis: Perlu

update untuk leaflet, brosur dan spanduk disesuaikan dg trend dan

perkembangan research/ kegiatan yg ada d BBLM, memerlukan orang desain

grafis

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Terkendala dengan

adanya wabah virus corona, sejumlah perusahaan membatasi kunjungan.

- Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin: Pada kegiatan ini tidak

terdapat kendala

- Pengelolaan Sistem Informasi: Tidak ada

- Implementasi ISO, SPIP, ZI: Pendemic COVID 19 dan pemberlakuan WFH

3. Output I

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic Cracking: Belum dibentuk tim pelaksana kegiatan litbang

dan adanya arahan bppi untuk menunda lelang.

4. Output IV

- Perencanaan dan Anggaran: data dukung yang tidak lengkap

- Monitoring dan Evaluasi: Belum ditentukannya Koordinator pada setiap

kegiatan.

- Pengembangan SDM: Pelaksanaan pelatihan diundur karena melihat kondisi

penyebaran virus corona.

- Pengelolaan SAI/BMN: Tidak ada.

5. Output V

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Penyesuaian harga dengan spek

teknis alat yang diharapkan.

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Proses pengiriman

beberapa barang ke BBLM..

Page 52: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

51

6. Output VI

- Gaji dan Tunjangan: Tidak ada kendala.

- Perlengkapan Kantor: Tidak ada kendala.

- Langganan Daya dan Jasa: Tidak ada kendala.

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Pengumpulan

data perbaikan dan pemeliharaan.

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Tidak ada kendala..

3.3 Langkah Tindak Lanjut

3.3.1 Langkah dan Tindak Lanjut Pelaksanaan Perjanjian Kinerja

a. Sasaran Strategis I: Meningkatnya kinerja litbangyasa dalam rangka

mendukung daya saing dan kemandirian industri pengolahan nonmigas

1) Indikator Kinerja I.1 (Efisiensi perusahaan industri yang memanfaatkan

hasil riset/inovasi):

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic Cracking: Akan dibuatkan SK kegiatan litbang dan

menunggu arahan BPPI.

2) Indikator Kinerja I.2 (Efisiensi perusahaan industri yang memanfaatkan

hasil riset/inovasi):

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin.

3) Indikator Kinerja I.3 (Perusahaan industri/badan usaha yang

memanfaatkan paket teknologi/problem solving/supervisi/konsultasi):

- Layanan RBPI Dan HKI: Kegiatan RBPI.

b. Sasaran Strategis II: Terselenggaranya urusan pemerintahan di bidang

litbangyasa dan layanan industri untuk mendukung industri yang berdaya

saing dan berkelanjutan

1) Indikator Kinerja II.1 (Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap layanan

jasa industry)

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

Membuat informasi baru untuk media cetak melalui tenaga ahli

- Layanan Inspeksi: dilakukan pencarian dana untuk pelatiahn X-Ray jika

memungkinkan.

- Layanan Kalibrasi: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Pelaksanaan

pemeliharaan mesin dan alat dilaksanakan.

- Layanan Pengujian: Pengajuan barang dan perbaikan alat; Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin; Memperbaiki SOP sesuai dengan

kebutuhan.

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen; Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

- Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan kelengkapannya;

Page 53: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

52

Pelaksanaan uji kompetensi.

- Implementasi ISO, SPIP, ZI: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan

kemenperin

- Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan.

- Monitoring dan Evaluasi: kegiatan yang sudah ada di TA 2020

dilimpahkan kepada bidang/seksi yang terkait dan dibentuk tim dalam SK

kegiatan

- Pengelolaan SAI/BMN: Membuat Laporan Keuangan Semester I dan II,

Triwulan Semester TA 2020 UnAudited dan Laporan Keuangan Audited;

Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran, Pengembalian

Belanja dan Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi Internal antara SAIBA dan

Persediaan dan BMN; Membuat Laporan BMN Semester I dan Semester II

TA 2020; Rekonsiliasi dan Konsolidasi Laporan Keuangan dan laporan

BMN dengan BPPI dan Biro Keuangan; Mempersiapkan data atau

dokumen yang diminta oleh BPK, Inspektorat Jenderal dan PIPK.

- Pengembangan SDM: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

- Perencanaan dan Anggaran: Disosialisasikan dan diberi waktu batas

pengumpulan data dukung

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Menyesuaikan spek dan

harga sesuai HPS

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Melakukan

pengecekan tracking dari penyedia ke BBLM

- Gaji dan Tunjangan: Persiapan data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

- Langganan Daya dan Jasa: Pelaksanaan

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Belanja Operasional Kantor

- Perlengkapan Kantor: Persiapan; Pelaksanaan.

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Dilakukan

permintaan data pemeliharaan dan perbaikan kepada user yang terkait

2) Indikator Kinerja II.2 (Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di prosiding

internasional yang terakreditasi/terindeks global):

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin: Kegiatan Editorial Jurnal

Metal; Seminar Internasional

3) Indikator Kinerja II.3 (Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan di jurnal

nasional yang terakreditasi)

- Majalah Jurnal Litbang Logam dan Mesin: Meminta peneliti dan

perekayasa membuat KTI

3.3.2 Langkah dan Tindak Lanjut Pelaksanaan Kinerja Output Kegiatan

1. Output I

- Layanan RBPI Dan HKI: Pelaksanaan Kegiatan RBPI.

- Layanan Sertifikasi Produk, Sistem Mutu, dan Industri Hijau:

Pemeliharaan sistem manajemen; Layanan sertifikasi; Pengadaan bahan.

Page 54: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

53

- Layanan Pengujian: Pengajuan barang dan perbaikan alat; Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin; Memperbaiki SOP sesuai dengan

kebutuhan.

- Layanan Kalibrasi: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin

- Layanan Inspeksi: dilakukan pencarian dana untuk pelatiahn X-Ray jika

memungkinkan

- Layanan Pelatihan, Konsultasi dan Supervisi: Pelaksanaan pemeliharaan

mesin dan alat dilaksanakan.

- Layanan Uji Kompetensi: Persiapan asesor dan kelengkapannya;

Pelaksanaan uji kompetensi.

2. Output II

- Penyelenggaraan, Promosi dan Komersialisasi Layanan Jasa Teknis:

Membuat informasi baru untuk media cetak melalui tenaga ahli.

- Kerjasama dengan Industri/Instansi/Lembaga Terkait: Melaksanakan

kegiatan sesuai arahan kemenperin.

- Majalah Jurnal Litbang Industri Logam dan Mesin: Kegiatan Editorial

Jurnal Metal; Seminar Internasional

- Pengelolaan Sistem Informasi: Persiapan; Pelaksanaan

- Implementasi ISO, SPIP, ZI: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan

kemenperin

3. Output III

- Pengembangan Mini Plant Untuk Pembuatan Green Gasoline Dengan

Teknologi Catalytic Cracking: perlu dibuatkan SK kegiatan litbang dan

menunggu arahan BPPI

4. Output IV

- Perencanaan dan Anggaran: Disosialisasikan dan diberi waktu batas

pengumpulan data dukung.

- Monitoring dan Evaluasi: kegiatan yang sudah ada di TA 2020 dilimpahkan

kepada bidang/seksi yang terkait dan dibentuk tim dalam SK kegiatan.

- Pengembangan SDM: Melaksanakan kegiatan sesuai arahan kemenperin.

- Pengelolaan SAI/BMN: Membuat Laporan Keuangan Semester I dan II,

Triwulan Semester TA 2020 UnAudited dan Laporan Keuangan Audited;

Rekonsiliasi Pendapatan, Belanja, Resiprokal, Anggaran, Pengembalian

Belanja dan Pendapatan ke KPPN; Rekonsiliasi Internal antara SAIBA dan

Persediaan dan BMN; Membuat Laporan BMN Semester I dan Semester II TA

2020; Rekonsiliasi dan Konsolidasi Laporan Keuangan dan laporan BMN

dengan BPPI dan Biro Keuangan; Mempersiapkan data atau dokumen yang

diminta oleh BPK, Inspektorat Jenderal dan PIPK.

Page 55: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

54

5. Output V

- Pengadaan peralatan fasilitas perkantoran: Menyesuaikan spek dan harga

sesuai HPS.

- Pengadaan perangkat pengolah data dan komunikasi: Melakukan

pengecekan tracking dari penyedia ke BBLM..

6. Output VI

- Gaji dan Tunjangan: Persiapan data pembayaran Belanja Pegawai;

Pembayaran Belanja Pegawai.

- Perlengkapan Kantor: Persiapan; Pelaksanaan.

- Langganan Daya dan Jasa: Pelaksanaan

- Perbaikan/Pemeliharaan Sarana & Prasarana Perkantoran: Dilakukan

permintaan data pemeliharaan dan perbaikan kepada user yang terkait.

- Operasional Perkantoran dan Pimpinan: Belanja Operasional Kantor.

Page 56: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

55

BAB IV PENUTUP

Kesimpulan yang dapat diambil dari kegiatan yang telah dilaksanakan BBLM pada

triwulan I ini adalah:

1. Alokasi dana kegiatan secara keseluruhan adalah sebesar Rp 29.283.734.000

denganRealisasi pelaksanaan per output sampai dengan triwulan I untuk Kegiatan

Penelitian dan Pengembangan Teknologi Logam dan Mesin (12.1870): realisasi

keuangan sebesar 11,91% dengan target 17,26%, realisasi Fisik sebesar 19,45%

dengan target 19,98%.

2. Target PNBP BBLM TA. 2020 sebesar Rp 4.200.000.000,- dan realisasi

penerimaan PNBP pada triwulan I ini sebesar Rp 949.748.000,- (22.5%).

3. Pada target perjanjian kinerja tahun 2020 sebagian sasaran strategis dan indikator

kinerja mencapai target yang telah ditetapkan.

4. Dalam pencapaian target output kegiatan, masih terdapat kendala yang

menyebabkan tidak tercapainya target output kegiatan pada periode triwulan I.

5. Untuk perbaikan pada triwulan mendatang perlu dilakukan tindak lanjut untuk

mengatasi kendala yang ada.

Page 57: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

56

LAMPIRAN

1. FORM A

2. FORM PENGUKURAN RENCANA AKSI

3. FORM ALKI

4. FORM MONITORING KEPEGAWAIAN (UNTUK KEPERLUAN PENILAIAN

REFORMASI BIROKRASI)

Page 58: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020
Page 59: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

DATA PELATIHAN YANG TELAH DIIKUTI

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA PELATIHAN TANGGAL

1 Purnawan Nugroho Sistem Industri I angkatan I 24 Februari – 10

Maret

2 Ridho Tegar Pangestu Diklat teknis sistem

manajemen lembaga sertifikasi produk SNI ISO/IEC

17065:2012 Dan ISO

17067:2013

1 – 6 Maret

DATA PEGAWAI YANG DALAM PROSES KENAIKAN PANGKAT

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA PANGKAT AWAL PANGKAT YANG

DIUSULKAN

1 Dr. Shinta Virdhian, III/d IV/a

2 Mirantie Dwiharsanti III/c III/d

3 Dagus Resmana Djuanda III/b III/c

4 Suratmaji III/b III/c

5 Rita Normalia III/a III/b

6 Deni Cahyadi III/a III/b

7 Heri Sopian II/d III/a

8 Robby Debriand Rumbara II/c II/d

9 M. Yudha Prawira II/c II/d

DATA PEGAWAI YANG DIJATUHI HUKUMAN DISIPLIN

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA PELANGGARAN JENIS HUKUMAN

DISIPLIN

Dadan Kurnia Sandi

DATA MUTASI/ROTASI/PROMOSI PEGAWAI

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA PENEMPATAN/ JABATAN

LAMA

PENEMPATAN/ JABATAN

BARU

1 Ono Suharmono Subbagian Keuangan, Bagian Tata

Usaha

Subbagian Program dan

Pelaporan, Bagian Tata Usaha

2 Ina Indayani Subbagian Keuangan, Bagian Tata

Usaha

Subbagian Kepegawaian, Bagian

Tata Usaha

3 Rahmat Mulyono Seksi Informasi, Bidang

Kerjasama dan Pengembangan

Jasa Teknik

Seksi Pemasaran dan Kerjasama ,

Bidang Kerjsama dan

Pengembangan Jasa Teknik

4 Eva Afrilinda Seksi Pengecoran dan Perlakuan

Panas, Bidang Penelitian dan

Pengembangan

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

5 Sarip Hidayat Seksi Permesinan dan Pengelasan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

6 Gugum Gumilar Seksi Pemasaran dan Kerjasama ,

Bidang Kerjsama dan

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Page 60: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

Pengembangan Jasa Teknik Pengembangan

7 Rita Normalia Seksi Sertifikasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

8 Mas Sahid Brillian Hari Murti Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

9 Riki Rizki Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

10 Sina Jamilah Seksi Pengujian, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Perancangan Keteknikan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

11 Ngainun Ibnu Setiawan Subbagian Program dan

Pelaporan, Bagian Tata Usaha

Seksi Pengecoran dan Perlakuan

Panas, Bidang Penelitian dan

Pengembangan

12 Greida Frista Subbagian Kepegawaian, Bagian

Tata Usaha

Seksi Pengecoran dan Perlakuan

Panas, Bidang Penelitian dan

Pengembangan

13 Dewi Amalia Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Pengecoran dan Perlakuan

Panas, Bidang Penelitian dan

Pengembangan

14 Iskandar Seksi Pemasaran dan Kerjasama ,

Bidang Kerjsama dan

Pengembangan Jasa Teknik

Seksi Permesinan dan Pengelasan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

15 Dudi Sudarman Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Permesinan dan Pengelasan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

18 Okta Fajar Gunawan Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Permesinan dan Pengelasan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

19 Gunadi Katon Seksi Pengujian, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Seksi Permesinan dan Pengelasan,

Bidang Penelitian dan

Pengembangan

20 Nur Islami Dewi Subbagian Program dan

Pelaporan.Bagian Tata Usaha

Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

21 Jajat Dwikorasam Seksi Pelatihan, Bidang Kerjasma

dan Pengembangan Jasa Teknik

Seksi Kalibrasi, Bidang Penilaian

Kesesuaian

22 Arif Tri Hangga Seksi Pemasaran dan Kerjasama ,

Bidang Kerjsama dan

Pengembangan Jasa Teknik

Seksi Pengujian, Bidang Penilaian

Kesesuaian

23 Hendri Siswanto Seksi Pemasaran dan Kerjasama ,

Bidang Kerjsama dan

Pengembangan Jasa Teknik

Seksi Pengujian, Bidang Penilaian

Kesesuaian

Page 61: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

DATA PEGAWAI YANG TELAH PENSIUN

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA TMT. PENSIUN

-

REKAPITULASI JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU

PERIODE : Januari – Maret 2020

NO

JABATAN FUNGSIONAL JENJANG JUMLAH

TERTENTU JABATAN PEGAWAI

1

PENELITI :

PENELITI UTAMA 1

PENELITI MUDA 4

PENELITI PERTAMA 15

JUMLAH 20

2

PEREKAYASA :

PEREKAYASA MADYA 1

PEREKAYASA MUDA 8

PEREKAYASA PERTAMA 9

JUMLAH 18

3

TEKNISI LITKAYASA :

TEKNISI LITKAYASA PENYELIA 1

TEKNISI LITKAYASA PELAKSANA

LANJUTAN 4

TEKNISI LITKAYASA PELAKSANA 15

JUMLAH 20

4 PRANATA KOMPUTER PRANATA KOMPUTER MUDA 1

6 ARSIPARIS

ARSIPARIS MAHIR 1

ARSIPARIS AHLI 1

ARSIPARIS PELAKSANA 1

JUMLAH 3

7 PUSTAKAWAN PUSTAKAWAN PERTAMA 1

8 AMMI AMMI PERTAMA 1

9 PENGUJI MUTU BARANG PENGUJI MUTU BARANG AHLI PERTAMA 2

REKAPITULASI PEGAWAI BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO JENJANG PENDIDIKAN JUMLAH PEGAWAI

1 1. S3 4 2 2. S2 17

Page 62: LAPORAN TRIWULAN I (PP39) TAHUN ANGGARAN 2020

3 3. S1 64

4 4. D4 0

5 5. D3 4

6 6. D2 0

7 7. D1 1

8 8. SLTA 28

9 9. SLTP 0

10 10. SD 1

DATA PENGADUAN/KELUHAN MASYARAKAT

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA INSTANSI URAIAN TINDAK LANJUT

DATA PENANGANAN GRATIFIKASI

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO NAMA INSTANSI URAIAN TINDAK LANJUT

DATA WHISTLEBLOWING

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO URAIAN TINDAK LANJUT

DATA PRESTASI

PERIODE: Januari – Maret 2020

NO INSTANSI PEMBERI

PENGHARGAAN URAIAN PENGHARGAAN

-