laporan seni casting (isnaeni 19)

Upload: ika-tyas

Post on 14-Oct-2015

18 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

pp

TRANSCRIPT

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    1/15

    LAPORAN KERJA

    PEMBUATAN KARYA SENI RUPA

    DENGAN MENGGUNAKANTEKNIK CASTING/MOLDING

    Disusun oleh :

    Nama: Isnaeni Nur Syifa

    Kelas : XII IPA 4

    Absen: 19

    SMA NEGERI 2 PURWOKERTO

    2013

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    2/15

    A. TAHAPAN PEMBUATAN

    1. Pembuatan Desain

    2. Pembutan Model

    3. Pembuatan Klise Negatif4. Melepas klise negatif dan membuat produk

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    3/15

    Teknik cor (casting) biasanya menggunakan

    cetakan, prinsipnya pematung menggunakan

    bahan cair pada waktu proses pembuatan,

    kemudian bahan tersebut akan beku dalam

    waktu tertentu. Sedangkan bahan yang bisa

    dipakai antara lain: logam, bahan keramik,gibs, fiber glass, maupun plastik.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    4/15

    1. Pembuatan Desain

    a. Menentukan dan merencanakan bentuk atau

    wujud dari objek yang akan dibentuk atau

    dibuat.

    proses ini sangat penting karena

    merupakan dasar atau awal dari pembuatan

    karya seni ini,jika sudah salah dalam memilih

    model objeknya maka akan mempersulitdalam proses selanjutnya.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    5/15

    b. Gambar dibuat dengan tampilan 3D,dengantampilan BIRD EYE VIEW

    bird eye view yaitu objek dilihat dari posisidesain sudut,sehingga bagian atas,sampingdan depan dapat terlihat.

    desain yang baik adalah yang sudahmemiliki warna dan ukuran sehinggamemudahkan seorang kreaor untukmembuat objeknya dari desain tersebut.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    6/15

    c. Kegunaan desain

    untuk memudahkan kreator untuk bekerjasecara maksimal, dan sudah memiliki

    gambaran tentang apa yang akan dia buat

    sehingga tidak bingung lagi dan dapat bekerjalebih sistematis.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    7/15

    2. Pembuatan desain

    a. Pembuatan disesuaikan dengan desain yang

    telah dibuat.

    Pembuatannya dibagi menjadi 2:

    I. Bagian background

    II. Bagian objek inti

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    8/15

    I. Bagian background

    dalam pembuatan background harusdisesuaikan dengan objek inti yang akan kita

    buat sehingga dapat proporsional

    warna dan bentuk dari background itusendiri dibebaskan asalkan bersesuaian

    dengan objek inti

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    9/15

    II. Pembuatan inti objek

    pada dasarnya proses pembentukan objekinti dan backgroun sama saja. Intinya antara

    keduanya harus bersesuaian.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    10/15

    b. Bahan

    Dalam pembuatan krya seni rupa menggunakanteknik casting ini menggunakan bahan plastisinsebagai objeknya.Alasannya memilih plastisinkarena plastisin memiliki kelebihan diantaranya

    mudah dibentuk atau flexible,tidak lengket dantidak berbau serta tidak mengotori selain ituplastisin mudah didapatkan dan harganyaterjangkau

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    11/15

    c. Dilapisi dengan lem kayu

    setelah bentuk objek telah jadi sempurna

    segera dilapisi lem kayu permukaannya secarabertahap karena jika langsung dilapisi dengantebal akan menyebabkan timbulnya bercak-bercak putih pada permukaan objek.

    tujuan dari pelapisan menggunakan lm kayuadalah agar objek menari keras dan tidak mudahrusak serta warna objek menjadi lebih mengkilap

    sehingga lebih menarik..

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    12/15

    I. Perekaman

    a. Melapisi objek dengan mod release wax

    agar saat melepaskan objek dengan klise tidak susahkarena lengket.

    b. Dilapisi dengan kasa

    sebaiknya permukaan kasa menempel dipermukaanmodel dengan rata hingga ke rongga-rongga yangsempit sekalipun.

    c. Jadi memasang kasa dibantu dengan diolesi lem yang

    sangat encer shingga kasa menjadi flexibel untukdiatur hingga ke rongga-rongga yang sempit.

    d. Pelepasan hingga terbentuk dalam bentuk klisenegatif .

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    13/15

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    14/15

    J. Memproduksi hasil karya pada

    klise negatif

    a. Ini bertujuan untuk memproduksi karya lebih

    dari satu karya.

    b. Jika ada bagian yang terkunci dibetulkn

    dengan cara dilapisi dengan plastik yang

    sangat tipis (wraping plastic),kemudian objek

    dimasage/dipijat terutama pada bagian yang

    berongga.

  • 7/13/2019 Laporan Seni Casting (ISNAENI 19)

    15/15

    SEKIAN

    TERIMA KASIH