laporan kinerja perwakilan bpkp provinsi sulawesi tenggara ... kinerja tw i... · target...

36
BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI TENGGARA LAPORAN KINERJA PERWAKILAN BPKP PROVINSI SULAWESI TENGGARA TRIWULAN I TAHUN 2018 NOMOR : LKIN-123/PW20/6/2018 TANGGAL : 10 APRIL 2018

Upload: voliem

Post on 04-Apr-2019

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN

PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI TENGGARA

LAPORAN KINERJA

PERWAKILAN BPKP PROVINSI SULAWESI TENGGARA

TRIWULAN I TAHUN 2018

NOMOR : LKIN-123/PW20/6/2018

TANGGAL : 10 APRIL 2018

1

BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN PERWAKILAN PROVINSI SULAWESI TENGGARA

Jalan Balai Kota Nomor 15, Kendari 93117 Telepon (0401) 3121380, Faksimile (0401) 3122126

Email: [email protected]

Nomor : LKIN-123/PW20/6/2018 10 April 2018 Lampiran : Satu Berkas Hal : Laporan Kinerja Perwakilan BPKP Provinsi

Sulawesi Tenggara Triwulan I Tahun 2018 Yth. Sekretaris Utama u.p. Kepala Biro Perencanaan Pengawasan di Jakarta

Berikut kami sampaikan Laporan Kinerja Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi

Tenggara sampai dengan Triwulan I Tahun 2018.

1. Pencapaian Target Outcome sesuai Perjanjian Kinerja

a. Pengawasan

Dari 16 Indikator Kinerja Utama (IKU) dalam perjanjian kinerja, seluruhnya

diukur pada triwulan I tahun 2018. Capaian kinerja IKU tersebut dapat

dikelompokkan sebagai berikut:

a) IKU 1: Persentase Tindak Lanjut Rekomendasi Hasil Pengawasan

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, dari total 23 rekomendasi hasil

pengawasan, seluruhnya belum ditindaklanjuti atau 0%. Target

rekomendasi yang harus ditindaklanjuti di triwulan I tahun 2018 adalah 0%,

sedangkan target tahunan sebesar 60%.

b) IKU 2: Persentase BUMD yang Kinerjanya Minimal Berpredikat Baik dari

BUMD yang Dievaluasi

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, dari total 4 BUMD yang dievaluasi

kinerjanya, tidak ada yang kinerjanya minimal berpredikat baik. Target

BUMD yang kinerjanya minimal berpredikat baik di triwulan I tahun 2018

adalah 0% sedangkan target tahunan sebesar 9%.

c) IKU 3: Persentase BLUD yang Tata Kelolanya Minimal Cukup Baik dari

BLUD yang Dievaluasi

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada penugasan Evaluasi

Tata Kelola BLUD. Target BLUD yang tata kelolanya minimal cukup baik di

triwulan I tahun 2018 adalah 0% sedangkan target tahunan sebesar 50%.

2

d) IKU 4: Persentase Hasil Pengawasan Keinvestigasian yang Dimanfaatkan

di Persidangan

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, telah dilakukan Pemberian

Keterangan Ahli (PKA) di persidangan yang merupakan kelanjutan dari

hasil audit LHPKKN sebanyak 11 kegiatan (PKA) atau 28% dari total hasil

audit PKKN dalam tiga tahun terakhir. Target hasil pengawasan

keinvestigasian yang dimanfaatkan di persidangan di triwulan I tahun 2018

adalah 0% sedangkan target tahunan sebesar 50%.

e) IKU 5: Persentase Hasil Pengawasan Keinvestigasian yang Dimanfaatkan

oleh APH

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, terdapat 2 penugasan Audit

Investigasi yang masih dalam proses pelaksanaan. Target hasil

pengawasan keinvestigasian yang dimanfaatkan oleh APH di triwulan I

tahun 2018 adalah 0% sedangkan target tahunan sebesar 72%.

f) IKU 6: Persentase Hasil Pengawasan Keinvestigasian yang Dimanfaatkan

oleh K/L/P/K

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada laporan hasil audit

Investigasi yang dimanfaatkan oleh K/L/P/K. Target hasil pengawasan

keinvestigasian yang dimanfaatkan oleh K/L/P/K di triwulan I tahun 2018

adalah 0% sedangkan target tahunan sebesar 65%.

g) IKU 7: Persentase Hasil Audit Penyesuaian Harga yang Dimanfaatkan oleh

K/L/P/K

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, belum ada laporan hasil eskalasi

harga yang dimanfaatkan oleh K/L/P/K. Target hasil audit penyesuaian

harga yang dimanfaatkan oleh K/L/P/K di triwulan I tahun 2018 adalah 0%

sedangkan target tahunan sebesar 75%.

h) IKU 8: Persentase Penyelesaian Hambatan Kelancaran Pembangunan

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada kegiatan evaluasi

hambatan kelancaran pembangunan. Target penyelesaian hambatan

kelancaran pembangunan di triwulan I tahun 2018 adalah 0% sedangkan

target tahunan sebesar 75%.

3

i) IKU 9: Persentase K/L/P/K yang mengimplementasikan FCP (termasuk

FRA)

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, terdapat 2 K/L/P/K yang

mengimplementasikan FCP/FRA yaitu Dinas PTSP Kota Kendari dan

Pemerintah Kabupaten Kolaka, atau sebesar 200% dari target triwulan I

Tahun 2018. Target K/L/P/K yang mengimplementasikan FCP triwulan I

tahun 2018 sebesar 0%, sedangkan target tahunan sebesar 52%.

j) IKU 10: Persentase K/L/P/K Anggota Komunitas Pembelajar Anti Korupsi

(KPAK) yang Mengimplementasikan Sistem Pengaduan Masyarakat

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada K/L/P/K atau unit kerja

yang mengimplementasikan sistem pengaduan masyarakat. Target

K/L/P/K anggota KPAK yang mengimplementasikan sistem pengaduan

masyarakat sampai dengan triwulan 1 tahun 2018 adalah sebesar 0% ,

sedangkan target setahun sebesar 65%.

k) IKU 11: Persentase Pemerintah Provinsi dengan Maturitas SPIP Level 3

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, maturitas SPIP Pemerintah Provinsi

Sulawesi Tenggara sudah mencapai level 3. Dengan demikian, baik dari

target triwulan I tahun 2018 maupun setahun sudah mencapai 100%.

l) IKU 12: Persentase Pemerintah Kabupaten/Kota dengan Maturitas SPIP

Level 3

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, Jumlah kabupaten/kota yang

mencapai maturitas SPIP level 3 sebanyak 5 Pemerintah Kabupaten/ Kota

atau 29,41% dari 17 kabupaten/kota yang ada di Provinsi Sulawesi

Tenggara. Dengan demikian capaian pemerintah kabupaten/kota dengan

maturitas SPIP level 3 sampai dengan triwulan 1 adalah sebesar 29,41%

dan mencapai 49,85% dari target setahun sebesar 35%.

m) IKU 13: Persentase Pemerintah Kabupaten/Kota dengan Maturitas SPIP

Level 2

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, jumlah kabupaten yang mencapai

maturitas SPIP level 2 sebanyak 1 pemerintah kabupaten/kota atau 5.88%

dari 17 kabupaten/kota yang ada di Provinsi Sulawesi Tenggara. Dengan

demikian, capaian pemerintah kabupaten/kota dengan maturitas SPIP

sampai dengan triwulan 1 adalah sebesar 5,88% dan mencapai 14,34%

4

dari target setahun sebesar 41%. Hal ini disebabkan kegiatan pada

triwulan I tahun 2018 masih difokuskan bimbingan teknis maturitas SPIP

level 3.

n) IKU 14: Persentase APIP Pemerintah Provinsi dengan Kapabilitas Level 3

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, berdasarkan hasil penilaian mandiri,

kapabilitas APIP pemerintah provinsi berada di level 2. Target APIP

pemerintah provinsi dengan kapabilitas level 3 pada triwulan I tahun 2018

sebesar 0%, sedangkan target tahunan sebesar 100%. Hal ini disebabkan

kegiatan pada triwulan 1 masih difokuskan pada bimbingan teknis

peningkatan kapabilitas Level 3.

o) IKU15: Persentase APIP Pemerintah Kabupaten/Kota dengan Kapabilitas

Level 2

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, berdasarkan hasil penilaian mandiri,

kapabilitas APIP pada 6 pemerintah kabupaten/kota berada di level 2.

Target APIP pemerintah kabupaten/kota dengan kapabilitas level 3 pada

triwulan 1 adalah sebesar 0%, sedangkan target tahunan sebesar 35%.

Hal ini disebabkan kegiatan pada triwulan 1 masih fokus pada bimbingan

teknis peningkatan kapabilitas level 3.

p) IKU 16: Persentase APIP Pemerintah Kabupaten/Kota dengan Kapabilitas

Level 2

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, hasil penilaian mandiri kapabilitas

APIP pada 1 pemerintah kabupaten/kota berada di level 2. Dengan

demikian capaian APIP pemerintah kabupaten/kota dengan kapabilitas

level 2 sampai dengan triwulan I tahun 2018 adalah sebesar 5,88% dan

mencapai sebesar 9,05% dari target setahun sebesar 65%.

b. Pendukung Pengawasan

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada penilaian IKU Kepuasan

atas Pelayanan Sekretariat Utama. Sesuai Perjanjian Kinerja Tahun 2018

penilaian akan dilaksanakan pada triwulan IV tahun 2018.

Rincian rencana dan realisasi outcome sesuai Perjanjian Kinerja sampai dengan

triwulan I tahun 2018 disajikan pada Lampiran 1.

5

2. Pencapaian Target Output Pengawasan sesuai Perjanjian Kinerja

a. Pengawasan

Sesuai Perjanjian Kinerja Tahun 2018, target output pada Perwakilan BPKP

Provinsi Sulawesi Tenggara sebanyak 217 laporan.

Realisasi output pengawasan sampai dengan triwulan I tahun 2018 sebanyak

34 laporan atau 262% dari rencana sampai dengan triwulan I tahun 2018,

yaitu sebanyak 13 laporan. Dibandingkan dengan rencana setahun tercapai

16%.

Hal ini disebabkan adanya laporan pemberian keterangan ahli atas

permintaan Aparat Penegak Hukum, laporan penugasan pengawasan PSN,

dan Laporan Bimbingan Teknis Peningkatan Maturitas Penyelenggaraan SPIP

yang pelaksanaannya dan penerbitan laporannya lebih cepat dari jadwal yang

telah direncanakan.

Rincian rencana dan realisasi output kegiatan pengawasan intern sampai

dengan triwulan I tahun 2018 disajikan pada Lampiran 2a.

Berdasarkan fokus pengawasan, realisasi output terbesar berada pada

Pengawasan Pengawalan Program Prioritas Pembangunan Nasional, yaitu

sebanyak 12 laporan atau 35% dari total laporan terbit sampai dengan

triwulan I tahun 2018 sebanyak 34 laporan.

Rincian rencana dan realisasi output pengawasan sampai dengan triwulan I

tahun 2018 berdasarkan fokus pengawasan, disajikan pada Lampiran 2b.

b. Pendukung Pengawasan

Dari 3 Indikator Kinerja Kegiatan (IKK) dalam Perjanjian Kinerja Tahun 2018,

seluruhnya diukur capaiannya pada triwulan I tahun 2018, yaitu sebagai

berikut:

IKK 1: Jumlah Layanan Dukungan Manajemen Perwakilan

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, realisasi jumlah laporan layanan

dukungan manajemen adalah sebanyak 3 laporan atau sebesar 100% dari

target sampai dengan triwulan I tahun 2018, dan mencapai sebesar 25% dari

target setahun sebanyak 12 laporan.

6

IKK 2: Tersedianya Perangkat Pengolah Data dan Komunikasi BPKP

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada realisasi perangkat

pengolah data dan komunikasi BPKP. Sesuai Perjanjian Kinerja Tahun 2018

akan dilaksanakan pada triwulan II.

IKK 1: Tersedianya Peralatan Fasilitas Perkantoran BPKP

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada realisasi peralatan fasilitas

perkantoran BPKP. Sesuai Perjanjian Kinerja Tahun 2018 akan dilaksanakan

pada triwulan II.

3. Kinerja Lainnya

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, belum ada penghargaan yang diterima

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara dari Kementrian/Lembaga/Institusi.

4. Pelaksanaan Rencana Kegiatan Tahunan (RKT) Pengawasan (PKPT)

a. PKPT Awal

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, Realisasi penugasan pengawasan

sesuai PKPT awal sebanyak 57 PP atau 116% dari target triwulan I tahun

2018 sebanyak 49 PP dan 26% dari target setahun sebanyak 217 PP.

Hal ini disebabkan adanya penugasan Pemberian Keterangan Ahli atas

permintaan Aparat Penegak Hukum, penugasan pengawasan PSN, dan

bimbingan teknis Peningkatan Maturitas Penyelenggaraan SPIP dilakukan

lebih cepat dari jadwal yang telah direncanakan.

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, realisasi penerbitan laporan hasil

pengawasan sebanyak 34 laporan atau 262% dari target triwulan I sebanyak

13 laporan, dan 16% dari target setahun sebanyak 217 laporan. Hal ini

disebabkan pelaksanaan penugasan lebih cepat dari RMP dan RPL yang

telah ditetapkan.

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, realisasi penerbitan laporan hasil

pengawasan sebanyak 34 laporan atau 59,65% dari PP yang telah terbit Surat

Tugasnya.

Hal ini disebabkan pelaksanaan penugasan dilakukan pada akhir triwulan I,

sehingga laporan masih dalam proses penyusunan.

Sampai dengan Triwulan I Tahun 2018, realisasi PP yang telah di-entry ke

dalam aplikasi SIMA sebanyak 57 PP atau 100% dari jumlah PP yang telah

terbit Stnya. Dari total tersebut, laporan yang telah terbit dan di-entry ke dalam

aplikasi SIMA sebanyak 34 laporan atau 100% dari jumlah laporan terbit.

7

b. PKPT Tambahan (Revisi)

Realisasi penugasan pengawasan PKPT tambahan sampai dengan Triwulan I

Tahun 2018 sebanyak 8 PP atau 100%.

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, realisasi penerbitan laporan hasil

pengawasan PKPT tambahan sebanyak 3 laporan atau 75% dari 4 laporan

yang direncanakan dan 37,50% dari rencana setahun sebanyak 8 laporan.

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, realisasi penerbitan laporan hasil

pengawasan sebanyak 3 laporan atau 37,50% dari PP yang telah terbit Surat

Tugasnya sebanyak 8 PP.

Hal ini disebabkan pelaksanaan penugasan masih berjalan sehingga belum

dilakukan penyusunan laporan.

Realisasi PP sampai dengan triwulan I tahun 2018 yang telah di-entry ke

dalam aplikasi SIMA sebanyak 8 PP atau 100% dari jumlah PP yang telah

terbit STnya, Realisasi laporan yang telah di-entry ke dalam aplikasi SIMA

sebanyak 3 laporan atau 100% dari jumlah laporan terbit.

c. KAP Generik

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, tidak ada penugasan dengan

menggunakan KAP Generik pada Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi

Tenggara.

Rincian pelaksanaan RKT Pengawasan sampai dengan triwulan I tahun 2018

berdasarkan Indikator Kinerja Kegiatan (IKK) disajikan pada Lampiran 4a,

sedangkan pelaksanaan RKT Pengawasan berdasarkan Bidang Pengawasan

disajikan dalam Lampiran 4b.

5. Pelaksanaan Rencana Kegiatan Tahunan (RKT) Pendukung Pengawasan

(PKAU)

Sampai dengan triwulan I tahun 2018 , realisasi penugasan PKAU sebanyak 19

PP atau 100% dari rencana sebanyak 19 PP. Jika dibandingkan dengan rencana

setahun, maka penugasan PKAU sampai dengan triwulan I tahun 2018 tercapai

25% dari rencana sebanyak 75 PP.

Sampai dengan triwulan I tahun 2018, realisasi penerbitan laporan/dokumen

dukungan pengawasan sebanyak 19 laporan/dokumen atau 100% dari rencana

sebanyak 19 laporan/dokumen. Jika dibandingkan dengan rencana setahun,

6.

maka jumlah laporan/dokumen yang terbit sampai dengan triwulan I tahun 2018

tercapai 25% dari rencana sebanyak 75 laporanldokumen.

Rincian pelaksanaan RKT Dukungan Pengawasan sampai dengan triwulan I

tahun 2018 disajikan pada Lampiran 5,

Penggunaan Hari Produktif

Realisasi penggunaan hari produktif per pegawai sampai dengan triwulan I tahun

201S sebanyak 34 OH atau 14,38% dari potensi setahun sebanyak 19.908 OH,

Realisasi penggunaan hari produktif sampai dengan triwulan I tahun 2018

disajikan pada Lampiran 6.

Penyerapan Anggaran

Realisasi anggaran sampai dengan triwulan I tahun 2018 sebesar

Rp3.403.147.45A,A0 atau 78,65% dari rencana sampai dengan triwulan I tahun

201 I sebesar Rp4.326.895.3 1 9,00. Jika dibandingkan dengan angEaran setahun

sebesar Rp20.092.541.000,00, maka realisasi penyerapan anggaran sampai

dengan triwulan I tahun 2018 tercapai 16,94%.

Rencana dan realisasi anggaran sampai dengan triwulan ltahun 2018 disajikan

pada Lampiran 7.

Demikian Laporan ini kami sampaikan.

Atas perhatian dan perkenan Bapak Sekretaris Utama, kami ucapkan terima kasih.

7.

Realisasi

1 2 3 4 5 6 7=6/4x100 8=6/5x100

a. Pengawasan

1 Persentase Tindak Lanjut Rekomendasi

Hasil Pengawasan

% 60 0 0 0 N/A

2 Persentase BUMD yang kinerjanya

minimal berpredikat baik dari BUMD yang

dievaluasi

% 9 0 0 0 N/A

3 Presentase BLUD yang tata kelola nya

minimal cukup baik dari BLUD yang

dievaluasi

% 50 0 0 0 N/A

4 Persentase Hasil Pengawasan

Keinvestigasian yang dimanfaatkan di

Persidangan

% 50 0 28 56 N/A

5 Persentase Hasil Pengawasan

Keinvestigasian yang dimanfaatkan oleh

APH

% 72 0 0 0 N/A

6 Persentase Hasil Pengawasan

Keinvestigasian yang dimanfaatkan oleh

K/L/P/K

% 65 0 0 0 N/A

7 Persentase Hasil Audit Penyesuaian

Harga yang dimanfaatkan

oleh K/L/P/K

% 75 0 0 0 N/A

8 Persentase Penyelesaian Hambatan

Kelancaran Pembangunan

% 75 0 0 0 N/A

9 Persentase K/L/P/K yang

mengimplementasikan FCP (termasuk

FRA)

% 52 0 200 385 N/A

10 Persentase K/L/P/K Anggota Komunitas

Pembelajar Anti Korupsi

(KPAK) yang Mengimplementasikan

Sistem Pengaduan Masyarakat

% 65 0 0 0 N/A

11 Persentase Pemerintah Provinsi dengan

Maturitas SPIP Level 3

% 100 100 100 100 100

12 Persentase Pemerintah Kabupaten/Kota

dengan Maturitas SPIP Level 3

% 59 12 29,41 49,85 245

13 Persentase Pemerintah Kabupaten/Kota

dengan Maturitas SPIP Level 2

% 41 0 5,88 14,34 N/A

14 Persentase APIP Pemerintah Provinsi

dengan Kapabilitas Level 3

% 100 0 0 0 N/A

15 Persentase APIP Pemerintah

Kabupaten/Kota dengan Kapabilitas

Level 3

% 35 0 0 0 N/A

16 Persentase APIP Pemerintah

Kabupaten/Kota dengan Kapabilitas

Level 2

% 65 0 5,88 9,05 N/A

b. Dukungan Pengawasan

1 Kepuasan atas Pelayanan Sekretariat

Utama (skala likert 1-10)

Skala Likert 8 0 0 0 N/A

s.d.

Triwulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

Lampiran 1

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Target dan Realisasi Outcome Sesuai Perjanjian Kinerja

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Indikator Kinerja Program Satuan

Rencana Capaian (%)

Tahun

2018

Realisasi

1 2 3 4 5 6 7=6/4x100 8=6/5x100

a. Pengawasan

1 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan

PSN

Laporan 59 0 5 8% N/A

2 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan

Siskeudes

Laporan 13 0 2 15% N/A

3 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan

SIMDA

Laporan 3 0 1 33% N/A

4 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan

BPKP Perwakilan

Laporan 79 2 15 19% 750%

5 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan

ASIAN Games

Laporan 0 0 0 N/A N/A

6 Jumlah Laporan Hasil Pembinaan

SPIP

Laporan 25 4 6 24% 150%

7 Jumlah Laporan Hasil Peningkatan

Kapabilitas APIP

Laporan 38 7 5 13% 71%

Jumlah Output Pengawasan Laporan 217 13 34 16% 262%

b. Dukungan Pengawasan

1 Jumlah Layanan Dukungan

Manajemen Perwakilan BPKP

Laporan 12 3 3 25% 100%

2 Tersedianya Perangkat Pengolah Data

dan Komunikasi BPKP

Unit 23 0 0 0% N/A

3 Tersedianya Peralatan Fasilitas

Perkantoran BPKP

Unit 15 0 0 0% N/A

s.d.

Triwulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun 2018

s.d.

Triwulan

ini

Lampiran 2a

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Target dan Realisasi Output Sesuai Perjanjian Kinerja

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Indikator Kinerja Kegiatan Satuan

Rencana Capaian (%)

Tahun

2018

Realisasi

1 2 3 4 5 6 7=6/4x100 8=6/5x100 9

1 Pengawalan Program Prioritas

Pembangunan Nasional

Laporan 100 2 12 12% 600% 35%

2 Peningkatan Ruang Fiskal Laporan 10 0 0 0% N/A 0%

3 Pengamanan Aset Negara/Daerah Laporan 18 0 11 61% N/A 32%

4 Peningkatan Governance System Laporan 89 11 11 12% 100% 32%

Jumlah 217 13 34 16% 262% 100%

Lampiran 2b

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Target dan Realisasi Output Pengawasan Sesuai Perjanjian Kinerja dari Sudut Fokus Pengawasan

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Fokus Pengawasan Satuan

Rencana Capaian (%)Proporsi

Realisasi Fokus

thd Total

Realisasi (%)

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun 2018

s.d.

Triwulan

ini

Lampiran 3

No. Nama Penghargaan FrekuensiMomen Pemberian

Penghargaan

Kriteria

Penilaian

Instansi yang memberikan

penghargaan

Penerima

Penghargaan

NIHIL

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Daftar Penghargaan/Rewards dari Kementerian/Lembaga/Institusi

s.d. Triwulan I Tahun 2018

Realisasi

1 2 3 4 5 6=5/3*100 7=5/4*100 8 9 10 11=10/8*100 12=10/9*100 13=10/5*100

A PKPT

1 PKPT Awal

1 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan PSN 59 5 11 19% 220% 59 0 5 8% N/A 45,45%

2 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan Siskeudes 13 4 2 15% 50% 13 0 2 15% N/A 100,00%

3 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan SIMDA 3 0 2 67% N/A 3 0 1 33% N/A 50,00%

4 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan BPKP Perwakilan 79 26 24 30% 92% 79 2 15 19% 750% 62,50%

5 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan ASIAN Games 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

6 Jumlah Laporan Hasil Pembinaan SPIP 25 4 8 32% 200% 25 4 6 24% 150% 75,00%

7 Jumlah Laporan Hasil Peningkatan Kapabilitas APIP 38 10 10 26% 100% 38 7 5 13% 71% 50,00%

Sub Jumlah 1 217 49 57 26% 116% 217 13 34 16% 262% 59,65%

2 PKPT Tambahan (Revisi)

1 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan PSN 4 4 4 100% 100% 4 4 3 75% 75% 75,00%

2 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan Siskeudes 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

3 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan SIMDA 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

4 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan BPKP Perwakilan 4 4 4 100% 100% 4 0 0 0% N/A 0,00%

5 Jumlah Laporan Hasil Pengawasan ASIAN Games 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

6 Jumlah Laporan Hasil Pembinaan SPIP 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

7 Jumlah Laporan Hasil Peningkatan Kapabilitas APIP 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Sub Jumlah 2 8 8 8 100% 100% 8 4 3 38% 75% 37,50%

Jumlah A 225 57 65 29% 114% 225 17 37 16% 218% 56,92%

B KAP Generik 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Sub Jumlah B 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Total A+B 225 57 65 29% 114% 225 17 37 16% 218% 56,92%

s.d. Triwulan

ini

Rencana Capaian (%) Rencana Realisasi

s.d.

Triwulan

ini

Capaian (%)

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun 2018s.d.

Triwulan ini

Lampiran 4a

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Realisasi Penugasan Pengawasan (PP) dan Realisasi Laporan yang Terbit

Berdasarkan Indikator Kinerja Kegiatan

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Output

Penugasan Pengawasan (PP) Laporan Hasil Pengawasam % Realisasi

Laporan

dibandingkan

Realisasi PPTahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

Tahun 2018

Realisasi Realisasi

1 2 3 4 5 6=5/3*100 7=5/4*100 8 9 10 11=10/8*100 12=10/9*100 13=10/5*100

A PKPT

1 PKPT Awal

IPP 60 9 16 27% 178% 60 1 7 12% 700% 43,75%

AN 33 12 4 12% 33% 33 0 2 6% N/A 50,00%

APD 58 8 12 21% 150% 58 3 9 16% 300% 75,00%

Investigasi 28 10 15 54% 150% 28 2 11 39% 550% 73,33%

P3A 38 10 10 26% 100% 38 7 5 13% 71% 50,00%

Sub Jumlah 1 217 49 57 26% 116% 217 13 34 16% 262% 59,65%

2 PKPT Tambahan (Revisi)

IPP 3 3 3 100% 100% 3 3 2 67% 67% 66,67%

AN 1 1 1 100% 100% 1 1 1 100% 100% 100,00%

APD 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Investigasi 4 4 4 100% 100% 4 0 0 0% N/A 0,00%

P3A 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Sub Jumlah 2 8 8 8 100% 100% 8 4 3 38% 75% 37,50%

Jumlah A 225 57 65 29% 114% 225 17 37 16% 218% 56,92%

B KAP Generik

IPP 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

AN 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

APD 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Investigasi 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

P3A 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Sub Jumlah B 0 0 0 N/A N/A 0 0 0 N/A N/A N/A

Total 225 57 65 29% 114% 225 17 37 16% 218% 56,92%

s.d.

Triwulan

ini

Rencana Capaian (%) Rencana Capaian (%)

Tahun

2018

s.d. Bulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

s.d.

Triwulan ini

Tahun

2018

Lampiran 4b

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Realisasi Penugasan Pengawasan (PP) dan Realisasi Laporan yang Terbit

Berdasarkan Bidang

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Jenis PKPT/Bidang

Penugasan Pengawasan (PP) Laporan Hasil Pengawasam % Realisasi

Laporan

dibandingkan

Realisasi PPs.d.

Bulan ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

Realisasi Realisasi

1 2 3 4 5 6=5/3*100 7=5/4*100 8 9 10 11=10/8*100 12=10/9*100 13=10/5*100

TU 12 3 3 25% 100% 12 3 3 25% 100% 100%

P3A 63 16 16 25% 100% 63 16 16 25% 100% 100%

Jumlah 75 19 19 25% 100% 75 19 19 25% 100% 100%

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

Capaian (%) Rencana Capaian (%)

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

Lampiran 5

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Realisasi Penugasan Pendukung Pengawasan (PKAU) dan Realisasi Laporan yang Terbit

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Jenis PKAU/Bidang

Penugasan Pendukung Pengawasan (PKAU) Laporan/Dokumen Hasil Kegiatan % Realisasi

Laporan

dibandingkan

Realisasi PP

Rencana

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

s.d.

Triwulan ini

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

Tahun

2018

s.d.

Triwulan

ini

1 2 3 4 5 6 7 8 9

A PKPT

1 PKPT Awal

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan PSN 213

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan Siskeudes 59

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan SIMDA 71

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan BPKP Perwakilan 481

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan ASIAN Games -

Jumlah Laporan Hasil Pembinaan SPIP 367

Jumlah Laporan Hasil Peningkatan Kapabilitas APIP 526

Sub Jumlah 1 1.717

2 PKPT Tambahan

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan PSN 169

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan Siskeudes -

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan SIMDA -

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan BPKP Perwakilan 29

Jumlah Laporan Hasil Pengawasan ASIAN Games -

Jumlah Laporan Hasil Pembinaan SPIP -

Jumlah Laporan Hasil Peningkatan Kapabilitas APIP -

Sub Jumlah 2 198

3 KAP Generik

Sub Jumlah 3 -

Jumlah PKPT (1+2+3) 1.915

B PKAU 947

Total PKPT + PKAU 2.862

Perhitungan Hari Produktif 2.862 84 19.908 5.925 14,38% 48,30% 34

OH per

Pegawai

s.d.

Triwulan ini

Lampiran 6

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Realisasi Hari Produktif

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No. Output

Realisasi OH

s.d. Triwulan

ini

Jumlah

Pegawai

Potensi OH Capaian (%)

Realisasi

(Rp) (Rp) (Rp) (%) (%)

1 2 3 4 5 6=5/3*100 7=5/4*100

A Program 06

1 Jumlah Laporan Hasil

Pengawasan PSN

2.032.466.000 121.281.365 54.677.195 2,69% 45,08%

2 Jumlah Laporan Hasil

Pengawasan Siskeudes

325.209.000 247.147.820 13.595.000 4,18% 5,50%

3 Jumlah Laporan Hasil

Pengawasan SIMDA

102.726.000 - 6.380.000 6,21% N/A

4 Jumlah Laporan Hasil

Pengawasan BPKP Perwakilan

749.720.000 237.266.232 59.733.000 7,97% 25,18%

5 Jumlah Laporan Hasil

Pengawasan ASIAN Games

- - - N/A N/A

6 Jumlah Laporan Hasil

Pembinaan SPIP

563.400.000 41.219.910 89.623.000 15,91% 217,43%

7 Jumlah Laporan Hasil

Peningkatan Kapabilitas APIP

776.644.000 197.774.471 28.270.000 3,64% 14,29%

Sub Jumlah Program 06 4.550.165.000 844.689.798 252.278.195 5,54% 29,87%

B Program 01

Dukungan Manajemen dan

Pelaksanaan Tugas Teknis

BPKP

14.453.851.000 3.308.616.204 2.995.928.540 20,73% 90,55%

Fasilitas Dukungan Manajemen

Perwakilan BPKP

844.710.000 173.589.317 154.940.715 18,34% 89,26%

Pengadaan dan Penyaluran

Sarana dan Prasarana

243.815.000 - - 0,00% N/A

Sub Jumlah Program 01 15.542.376.000 3.482.205.521 3.150.869.255 20,27% 90,48%

20.092.541.000 4.326.895.319 3.403.147.450 16,94% 78,65%

s.d. Triwulan ini

Terhadap

Anggaran

2018

Terhadap

Rencana

s.d.

Triwulan ini

Total

Lampiran 7

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara

Realisasi Penyerapan Anggaran

s.d. Triwulan I Tahun 2018

No Program/IKK

Anggaran % Capaian Penyerapan

Tahun 2018 s.d. Triwulan ini

Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi TenggaraRincian Target dan Realisasi Penugasan (KM 12) KM-12s.d. Triwulan I Tahun 2018

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

I. PKPT AWAL1 IPP Pengawasan proses

pembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaKawasan IndustriKonawe TW I

Maret April Reviu Tata Kelola PSN Triwulan ITahun 2018 Kawasan EkonomiKhusus (KEK) Morosi diKabupaten Konawe

ST-159/PW20/2/2018

24.256.273

2 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaPembangunan SmelterKonawe TW I

Maret April Reviu Tata Kelola PSN Triwulan ITahun 2018 Kawasan EkonomiKhusus (KEK) Morosi diKabupaten Konawe

ST-160/PW20/2/2018

24.256.273

3 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaKawasan IndustriKonawe TW II

Juni Juli 24.256.273

4 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaPembangunan SmelterKonawe TW II

Juni Juli 24.256.273

5 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaKawasan IndustriKonawe TW III

September Oktober 24.256.273

6 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaPembangunan SmelterKonawe TW III

September Oktober 24.256.273

7 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaKawasan IndustriKonawe TW IV

Desember Desember 24.256.273

8 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasionalPembangunanKawasan IndustriPrioritas

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional PadaPembangunan SmelterKonawe TW IV

Desember Desember 24.256.273

9 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Third WaterSupply and Sanitationfor Low IncomeCommunities Project(WSLIC-3)/PAMSIMAS) (Loan ID8578) ProvinsiSulawesi Tenggara

Maret Mei 13.365.666

10 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Kota TanpaKumuh (KOTAKU)World Bank Loan No8636 dan Loan AIIBProvinsi SulawesiTenggara

April Mei Audit Dukungan atas ProgramTata Kelola Tanpa Kumuh(KOTAKU) National SlumUpgrading Program (NSUP) LoanNo. A11B 0004-10N pada SatkerPengembangan InsfratrukturPermukiman Provinsi SulawesiTenggara Tahun Anggaran 2017

ST-134/PW20/2/2018

40 13.365.666

11 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Kota TanpaKumuh (KOTAKU)World Bank Loan No8636 dan Loan AIIBKab A

April Mei Audit Dukungan atas ProgramTata Kelola Tanpa Kumuh(KOTAKU) National SlumUpgrading Program (NSUP) LoanNo. A11B 0004-10N pada SatkerPengembangan InsfratrukturPermukiman Kota Kendari TahunAnggaran 2017

ST-131/PW20/2/2018

54 13.365.666

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

12 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Kota TanpaKumuh (KOTAKU)World Bank Loan No8636 dan Loan AIIBKab b

April Mei Audit Dukungan atas ProgramTata Kelola Tanpa Kumuh(KOTAKU) National SlumUpgrading Program (NSUP) LoanNo. A11B 0004-10N pada SatkerPengembangan InsfratrukturPermukiman Kabupaten MunaTahun Anggaran 2017

ST-135/PW20/2/2018

50 13.365.666

13 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Third WaterSupply and Sanitationfor Low IncomeCommunities Project(WSLIC-3)/PAMSIMAS) (Loan ID8578) Kab A

Maret Mei 13.365.666

14 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan Third WaterSupply and Sanitationfor Low IncomeCommunities Project(WSLIC-3)/PAMSIMAS) (Loan ID8578) Kab B

Maret Mei 13.365.666

15 IPP Memantapkan governance systemsPengawasan atasProyek yang dibiayaioleh Pinjaman danBantuan Luar Negeri

Audit atas LaporanKeuangan PNPMPerdesaan NationalProgram ForCommunityEmpowerment In RuralAreas 2012-2015LoanIBRD No 8217-ID

April Mei 13.365.666

16 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPeningkatanPenggunaan ProdukDalam Negeri padaKementerian/Lembaga/BUMN/BUMD/Pemprov/Pemkab/Pemkot

PengawasanPeningkatanPenggunaan ProdukDalam Negeri padaKementerian/Lembaga/BUMN/BUMD/Pemprov/Pemkab/Pemkot

Oktober November 4.103.000

17 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan PrioritasPembangunanNasional Energi BaruTerbarukan danKonservasi Energi

Pengawasan PrioritasPembangunanNasional Energi BaruTerbarukan danKonservasi Energi

November Desember Monitoring dan EvaluasiPengawasan Program danKegiatan Prioritas NasionalPantauan Kantor Staf Presiden(KSP) Bidang Kedaulatan Energiberupa kegiatan PeningkatanKapasitas Pembangkit Listrikberbasis Matahari, Capaian B12Tahun 2017 pada Dinas Energidan Sumber Daya Mineral ProvinsiSulawesi Tenggara

ST-44/PW20/2/2018

LPM-27/PW20/2/2018

31/01/2018 20 24.256.273

18 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan ProgramPrioritas NasionalPemenuhanKebutuhan Energi

Pengawasan ProgramPrioritas NasionalPemenuhanKebutuhan Energi

November Desember Monitoring dan EvaluasiPengawasan Program dankegiatan Prioritas NasionalPantauan KSP Bid. KedaulatanEnergi pd kegiatan Pembangunanfasilitas Pengolahan danPemurnian di dlm Negri CapaianB12 th. 2017 pd Dinas Energi danSDM

ST-41/PW20/2/2018

LPM-25/PW20/2/2018

31/01/2018 13 24.256.273

19 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan ProgramPrioritas PeningkatanProduksi Pangan

Pengawasan ProgramPrioritas PeningkatanProduksi Pangan

November Desember Evaluasi Tata Kelola Beras Tahun2018 di Wilayah Provinsi SulawesiTenggara

ST-141/PW20/2/2018

50 24.256.273

20 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan ProgramPrioritasPembangunan Saranadan PrasaranaPertanian

Pengawasan ProgramPrioritasPembangunan Saranadan PrasaranaPertanian B6

Oktober November 24.256.273

21 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan ProgramPrioritasPembangunan Saranadan PrasaranaPertanian

Pengawasan ProgramPrioritasPembangunan Saranadan PrasaranaPertanian B12

Oktober November Monitoring dan EvaluasiPengawasan Program dankegiatan Prioritas NasionalPantauan KSP Bid. KedaulatanPangan Capaian B12 Th. 2017 pdDinas Tanaman Pangan danPeternakan Prov. Sultra

ST-42/PW20/2/2018

LPM-24/PW20/2/2018

31/01/2018 43 24.256.273

22 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian ESDM

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian ESDM

Oktober Oktober 5.700.500

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

23 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian Pertanian

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian Pertanian

Oktober Oktober 5.700.500

24 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian Kelautandan Perikanan

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerian Kelautandan Perikanan

Oktober Oktober Monitoring dan EvaluasiPengawasan Program danKegiatan Prioritas NasionalPantauan Kantor Staf Presiden(KSP) Bidang Maritim danKelautan Capaian B12 Tahun 2017pada Dinas Kelautan danPerikanan se-Provinsi SulawesiTenggara

ST-43/PW20/2/2018

LPM-28/PW20/2/2018

31/1/2018 22 5.700.500

25 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerianLingkungan Hidup danKehutanan

Monitoring KegiatanPrioritas KSP padaKementerianLingkungan Hidup danKehutanan

Oktober Oktober 93.600.500

26 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Verifikasi DanaTalangan TanahLMAN pada ProyekStrategis Nasional atasPembangunanBendungan

Verifikasi DanaTalangan TanahLMAN pada ProyekStrategis Nasional atasPembangunanBendungan

April Mei 48.048.876

27 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan atasCurrent IssuePembangunan BidangSumber Daya Alamdan Lingkungan Hidup

Pengawasan atasCurrent IssuePembangunan BidangSumber Daya Alamdan Lingkungan Hidup

November Desember 6.689.500

28 IPP Mendorong peningkatan ruang fiskal1. EvaluasiPengelolaanKeuangan PTN BLUdan PTN BH 2.Evaluasi PengelolaanDana BOPTN danBPPTN BH

1. EvaluasiPengelolaanKeuangan PTN BLUdan PTN BH 2.Evaluasi PengelolaanDana BOPTN danBPPTN BH

Juni Juli 26.359.715

29 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring danEvaluasi Atas ProgramPrioritas Nasional2018 denganPendekatan Tematik

Monitoring ProgramPrioritasPembangunanNasional KSP B06,B09, B12

Juni Juli 5.700.500

30 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Join Audit/Evaluasidengan ItjenKemenristekdikti(bidikmisi, PPA,Afirmasi Pendidikan,SM3t, PPGT)

Join Audit/Evaluasidengan ItjenKemenristekdikti(bidikmisi, PPA,Afirmasi Pendidikan,SM3t, PPGT)

Juni Juli 48.048.876

31 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional 1

Mei Juli Reviu Tata Kelola PSN Triwulan ITahun 2018 Bidang PariwisataPenataan Dermaga di PulauWangi-wangi dan UnitPenyelenggara Bandar UdaraMotahora di Kabupaten Wakatobi

ST-163/PW20/2/2018

24.256.273

32 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional 2

Agustus Oktober 24.256.273

33 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional

PengawasanPembangunanPariwisata BerupaReview Tata KelolaProyek StrategisNasional 3

November Desember 24.256.273

34 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP B03

Maret April 5.700.500

35 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP B06

Juni Juli 5.700.500

36 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP B09

September Oktober 5.700.500

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

37 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP

Monitoring PrioritasPembangunanNasional Sinergidengan KSP B12Tahun 2017

Januari Januari Monitoring dan EvaluasiPengawasan Program danKegiatan Prioritas NasionalPantauan Kantor Staf Presiden(KSP) Bidang Pariwisata CapaianB12 Tahun 2017 pada DinasPariwisata Kabupaten Wakatobi

ST-45/PW20/2/2018

LPM-26/PW20/2/2018

31/01/2018 12 5.700.500

38 IPP Memantapkangovernance systems

Verifikasi Sanitasi AirBersih dan Air Limbah

Verifikasi Sanitasi AirBersih dan Air Limbah

Agustus September 7.536.870

39 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoringaksesibilitaspendidikan pada SMK

Monitoringaksesibilitaspendidikan pada SMK

Juni Juli 43.653.000

40 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

AuditOperasional/KinerjaLintas Sektoral BidangPendidikan Dasar danMenengah padaKemenag/Kemdikbud

AuditOperasional/KinerjaLintas Sektoral BidangPendidikan Dasar danMenengah padaKemenag/Kemdikbud

Agustus September Evaluasi atas kegiatan pemberianbantuan pendidikan bagi anak usiasekolah TA. 2017 pd Kementrian P& K dan Kementrian Agama diKota Bau-Bau

ST-3/PW20/2/2018

LHE-19/PW20/2/2018

22/01/2018 40 48.048.876

41 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Joint AuditPengelolaan DanaPencegahan Bencanadan Dana Siap Pakai(DPK dan DSP) padaBNPB

Joint AuditPengelolaan DanaPencegahan Bencanadan Dana Siap Pakai(DPK dan DSP) padaBNPB

Agustus September 13.365.666

42 IPP Mendorongpeningkatan ruangfiskal

Audit/VerifikasiTunggakan ProfesiGuruKemendikbud/Kemenag

Audit/VerifikasiTunggakan ProfesiGuruKemendikbud/Kemenag (Tagihan Mitra KLDitkesra)

Agustus September 13.365.666

43 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Monitoring/evaluasiPembangunan SarprasPTN

Monitoring/evaluasiPembangunan SarprasPTN

Agustus September 4.103.000

44 IPP Pengawasan proses pembangunan nasionalAudit Kinerja JaminanKesehatan Nasional

Audit Kinerja JaminanKesehatan NasionalKab A

April Juni 48.048.876

45 IPP Pengawasan proses pembangunan nasionalAudit Kinerja JaminanKesehatan Nasional

Audit Kinerja JaminanKesehatan NasionalKab B

April Juni 48.048.876

46 IPP Pengawasan proses pembangunan nasionalAudit Kinerja JaminanKesehatan Nasional

Audit Kinerja JaminanKesehatan NasionalKab C

April Juni 48.048.876

47 IPP Pengawasan proses pembangunan nasionalAudit Kinerja JaminanKesehatan Nasional

Audit Kinerja JaminanKesehatan NasionalKab D

April Juni 48.048.876

48 IPP Pengawasan proses pembangunan nasionalAudit Kinerja JaminanKesehatan Nasional

Audit Kinerja JaminanKesehatan NasionalKab E

April Juni 48.048.876

49 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi atas ProgramKependudukan,Keluarga Berencanadan PembangunanKeluarga (KKBPK)pada BKKBN

Evaluasi atas ProgramKependudukan,Keluarga Berencanadan PembangunanKeluarga (KKBPK)pada BKKBN

September Desember 26.359.715

50 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan LadongiTW I

Maret April Reviu Tata Kelola PSN Triwulan ITahun 2018 Bendungan Ladongi

ST-165/PW20/2/2018

24.256.273

51 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan PelosikaTW I

Maret April Reviu Tata Kelola PSN Triwulan ITahun 2018 Bendungan Pelosika

ST-164/PW20/2/2018

24.256.273

52 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan LadongiTW II

Juni Juli 24.256.273

53 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan PelosikaTW II

Juni Juli 24.256.273

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

54 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan LadongiTW III

September Oktober 30.556.273

55 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan PelosikaTW III

September Oktober 24.256.273

56 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan LadongiTW IV

Desember Desember 24.256.273

57 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional ProyekBendungan danJaringan Irigasi

Reviu Tata KelolaProyek StrategisNasional Proyek PadaBendungan PelosikaTW IV

Desember Desember 24.256.273

58 IPP Memantapkangovernance systems

PengawasanPengentasan DesaTertinggal danmeningkatkan menjadidesa mandiri

PengawasanPengentasan DesaTertinggal danmeningkatkan menjadidesa mandiri Kab A

September Desember 24.256.273

59 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

Verifikasi P4R untukProgram PKHKemensos

Verifikasi P4R untukProgram PKHKemensos

Agustus September Verifikasi Disbursement Linked(DLI) Program for Result (PforR)untuk Program Keluarga Harapan(PKH) Kementerian Sosial diKabupaten Konawe

ST-88/PW20/2/2018

LATT-63/PW20/2/2018

28/02/2018 47 24.256.273

60 IPP Mendorongpeningkatan ruangfiskal

Evaluasi PengelolaanKeuangan/PNBP padaPTN BLU dan PTN BH

Evaluasi PengelolaanKeuangan/PNBP padaPTN BLU dan PTN BH

Agustus September 133.386.870

1 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Pendidikan

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Pendidikan

Mei Juli 48.048.876

2 APD Memantapkangovernance systems

Analisis KinerjaKeuangan Daerah atasLKPD Tahun 2017

Analisis KinerjaKeuangan Daerah atasLKPD Tahun 2017

Mei Mei 66.100.500

3 APD Memantapkangovernance systems

Kompilasi IkhtisarLaporan KeuanganDesa tahun 2017

Kompilasi IkhtisarLaporan KeuanganDesa Tahun 2017

April Oktober 7.317.910

4 APD Memantapkangovernance systems

Analisis Struktur APBDTahun 2018

Analisis Struktur APBDTahun 2018 padaPemda A

Januari Maret 5.700.500

5 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu PenyerapanAnggaranPemda/PBJ/DanaDesa

QA atas ReviuPenyerapan AnggaranPemda/PBJ/DanaDesa Triwulan IV 2017

Januari Januari QA atas Reviu PenyerapanAnggaran Pemerintah Daerah,Pengadaan Barang/Jasa,Penyaluran dan Penggunaan DanaDesa Triwulan IV Tahun 2017,serta Reviu Tender Pra DPA TA2018 se-Prov. Sultra

ST-48/PW20/3/2018

48 5.700.500

6 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu PenyerapanAnggaranPemda/PBJ/DanaDesa

QA atas ReviuPenyerapan AnggaranPemda/PBJ/DanaDesa Triwulan II 2018

Juni Juli 5.700.500

7 APD Memantapkangovernance systems

KompilasiPermasalahan atasLKPD Tahun 2017berdasarkan hasilaudit BPK

KompilasiPermasalahan atasLKPD Tahun 2017berdasarkan hasilaudit BPK

April Oktober 45.590.500

8 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TWIV Tahun 2017

Januari Februari Evaluasi atas Penyaluran danPenggunaan Dana Desa Tahun2017 dan Sisa Dana Desa Tahun2016 di Desa Gunungsari, DesaKalibu, dan Desa Mekar Jaya,Kabupaten Buton Utara

ST-47/PW20/3/2018

LHE-39/PW20/3/2018

09/02/2018 31 7.317.910

9 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TWIV Tahun 2017

Januari Februari Evaluasi atas Penyaluran danPenggunaan Dana Desa Tahun2017 dan Sisa Dana Desa Tahun2016 di Desa Padaraya Makmurdan Desa Wungka, KabupatenWakatobi

ST-49/PW20/3/2018

LHE-36/PW20/3/2018

09/02/2018 28 7.317.910

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

10 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW I

April April 7.317.910

11 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW I

April April 7.317.910

12 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW II

Juli Agustus 7.317.910

13 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW II

Juli Agustus 7.317.910

14 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW III

Oktober November 9.117.910

15 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahDesa

Evaluasi KeuanganDesa pada PemerintahKabupaten/Kota TW III

Oktober November 7.317.910

16 APD Memantapkangovernance systems

Pengawalanakuntabilitaspengelolaan keuanganyang mendukungimplementasi e-government padaPemerintah Daerah(Implementasi SIMDA)

Bimtek AplikasiSIMDA pada Pemda A

April April Bimbingan Teknis Aplikasi SIMDAPerencanaan pada KabupatenKolaka Timur

ST-103/PW20/3/2018

LBA-79/PW20/3/2018

15/03/2018 31 28.342.000

17 APD Memantapkangovernance systems

Pengawalanakuntabilitaspengelolaan keuanganyang mendukungimplementasi e-government padaPemerintah Daerah(Implementasi SIMDA)

Bimtek AplikasiSIMDA pada Pemda B

April April Bimbingan Teknis Aplikasi SIMDAPerencanaan pada KabupatenKolaka Utara

ST-166/PW20/3/2018

40 28.342.000

18 APD Memantapkangovernance systems

Pengawalanakuntabilitaspengelolaan keuanganyang mendukungimplementasi e-government padaPemerintah Daerah(Implementasi SIMDA)

Bimtek AplikasiSIMDA pada Pemda C

April April 28.342.000

19 APD Memantapkangovernance systems

Bimtek AplikasiKeuangan Desa

Bimtek AplikasiKeuangan Desa padaPemda A

April April 7.317.910

20 APD Memantapkangovernance systems

Bimtek AplikasiKeuangan Desa

Bimtek AplikasiKeuangan Desa padaPemda B

April April 7.317.910

21 APD Memantapkangovernance systems

WorkshopPengelolaanKeuangan Desa padaPemerintahKabupaten/Kota

WorkshopPengelolaanKeuangan Desa padaPemerintah padaPemda A

Maret April 116.256.000

22 APD Memantapkangovernance systems

WorkshopPengelolaanKeuangan Desa padaPemerintahKabupaten/Kota

WorkshopPengelolaanKeuangan Desa padaPemerintah padaPemda B

Maret April 116.256.000

23 APD Memantapkangovernance systems

Evaluasi KinerjaPenyelenggaraanDaerah (EKPPD)

Evaluasi KinerjaPenyelenggaraanDaerah (EKPPD)

Agustus Oktober 7.536.870

24 APD Memantapkangovernance systems

Evaluasi SAKIP Evaluasi SAKIP Agustus September 7.536.870

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

25 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Kesehatan

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Kesehatan

Mei Juli 48.048.876

26 APD Pengawasan prosespembangunannasional

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Perumahandan Pemukiman

Audit KinerjaPelayanan PemerintahDaerah (AKPPD)Bidang Perumahandan Pemukiman

Mei Juli 48.048.876

27 APD Memantapkangovernance systems

Probity Audit Probity Audit Mei Agustus 13.365.667

28 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Workshop MaturitasSPIP

Maret Mei Workshop Penyelenggaraan SPIPbagi Pemerintah Daerah se-Provinsi Sulawesi Tenggara

ST-167/PW20/3/2018

112 20.609.960

29 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 1

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIPpada Pemerintah Kota Baubau

ST-53/PW20/3/2018

LBA-37/PW20/3/2018

09/02/2018 32 20.609.960

30 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 2

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIPpada Pemerintah KabupatenKonawe Selatan

ST-71/PW20/3/2018

LBA-61/PW20/3/2018

23/02/2018 42 20.609.960

31 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 3

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIPpada Pemerintah KabupatenBombana

ST-70/PW20/3/2018

LBA-59/PW20/3/2018

23/02/2018 39 20.609.960

32 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 4

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIPpada Pemerintah Kabupaten Buton

ST-69/PW20/3/2018

LBA-60/PW20/3/2018

23/02/2018 39 20.609.960

33 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 5

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIP

ST-102/PW20/3/2018

LBA-70/PW20/3/2018

07/03/2018 39 20.609.960

34 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 6

Mei Mei Bimbingan Teknis PeningkatanMaturitas Penyelenggaraan SPIP

ST-104/PW20/3/2018

LBA-71/PW20/3/2018

07/03/2018 39 20.609.960

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

35 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 7

Mei Juni 20.609.960

36 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 8

Mei Juni 20.609.960

37 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 9

Mei Juni 20.609.960

38 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 10

Mei Juni 20.609.960

39 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

Asistensi/BimtekPenilaian/PeningkatanMaturitas Level SPIPPEMDA 11

Mei Juni 20.609.960

40 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 1

September Oktober 20.609.960

41 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 2

September Oktober 20.609.960

42 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 3

September Oktober 20.609.960

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

43 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 4

September Oktober 20.609.960

44 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 5

September November 20.609.960

45 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 6

September November 20.609.960

46 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 7

September November 20.609.960

47 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 8

September November 20.609.960

48 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 9

September Desember 20.609.960

49 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 10

September Desember 20.609.960

50 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan untukmeningkatkan levelmaturitaspenyelenggaraanSistem PengendalianIntern Pemerintah(SPIP) padaPemerintah Daeraholeh Perwakilan BPKP

QA atas hasilPenilaian MaturitasLevel SPIP Pemda 11

September Desember 20.609.960

51 APD Memantapkangovernance systems

Pengawasan atasKerja Sama Daerah

Evaluasi Pengawasanatas Kerja SamaDaerah

Juli Agustus 7.536.870

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

52 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanPenerimaanNegara/Daerah(OPAD)

Optimalisasi PADpada Pemda A

April September 7.536.870

53 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanPenerimaanNegara/Daerah(OPAD)

Optimalisasi PADpada Pemda B

April September 7.536.870

54 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanKebijakan Fiscal/ DanaTranfer (DAK)

Monitoring DAK padaPemda A

Agustus Agustus 26.359.715

55 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanKebijakan Fiscal/ DanaTranfer (DAK)

Monitoring DAK padaPemda B

Agustus Agustus 26.359.715

56 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanKebijakan Fiscal/ DanaTranfer (DAK)

Monitoring DAK padaPemda C

Agustus Agustus 26.359.715

57 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanKebijakan Fiscal/ DanaTranfer (DAK)

Monitoring DAK padaPemda D

Agustus Agustus 26.359.715

58 APD Mendorongpeningkatan ruangfiskal

PengawasanKebijakan Fiscal/ DanaTranfer (DAK)

Monitoring DAK padaPemda E

Agustus Agustus 49.359.715

1 AN Memantapkangovernance systems

Bimbingan TeknisSistem PengendalianIntern (SPI) BUMD

Bimbingan TeknisSistem PengendalianIntern (SPI) BUMDpada BUMD A

September Desember 20.050.500

2 AN Memantapkangovernance systems

Evaluasi Tata KelolaBLUD Rumah SakitDaerah (RSD)

Evaluasi Kinerja BLUDRumah Sakit UmumDaerah KabupatenBombana

Juni September 7.536.870

3 AN Memantapkangovernance systems

Evaluasi Tata KelolaBLUD Rumah SakitDaerah (RSD)

Evaluasi Kinerja BLUDRumah Sakit UmumDaerah Kota Kendari

Juni September 7.536.870

4 AN Memantapkangovernance systems

Bimbingan TeknisSistem InformasiAkuntansi (SIA) BLUD

Bimbingan TeknisImplementasi SIABLUD pada RSUD A

Agustus November 5.700.500

5 AN Memantapkangovernance systems

Bimbingan TeknisSistem InformasiAkuntansi (SIA) danBilling System PDAM

Bimbingan TeknisImplementasi SIAPDAM dan BillingSystem pada PDAM A

Agustus November 5.700.500

6 AN Memantapkangovernance systems

Evaluasi SistemPengendalian Intern(SPI) BUMD

Evaluasi SistemPengendalian Intern(SPI) BUMD padaPDAM A

Agustus Desember 7.536.870

7 AN Memantapkangovernance systems

Bimbingan TeknisTata Kelola BLUD

Bimbingan TeknisTata Kelola BLUDpada RSUD A

September Desember 29.850.489

8 AN Memantapkangovernance systems

Assessment GoodCorporate Governance(GCG) BUMD,Termasuk ManajemenRisiko (MR) danSatuan PengawasInternal (SPI) BUMD

Asesmen GoodCorporate Governance(GCG) BUMD,termasuk evaluasi MRdan Satuan PengawasIntern BUMD padaBUMD A.

September Desember 7.536.870

9 AN Memantapkangovernance systems

Bimbingan TeknisGood CorporateGovernance (GCG)BUMD, TermasukManajemen Risiko(MR) dan SatuanPengawas Internal(SPI) BUMD

Bimbingan TeknisGood CorporateGovernance (GCG)BUMD, TermasukManagemen Risiko(MR) dan SatuanPengawas Intern (SPI)BUMD pada BUMD A

September November 5.700.500

10 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan TataKelola PSN dilingkungan BUMNsektor Perhubungan

Reviu PembangunanKendari New Portpada Kantor PelindoIV Cabang Kendari(Triwulan I)

Februari April 24.256.273

11 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan TataKelola PSN dilingkungan BUMNsektor Perhubungan

Reviu PembangunanKendari New Portpada Kantor PelindoIV Cabang Kendari(Triwulan II)

Mei Juli 24.256.273

12 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan TataKelola PSN dilingkungan BUMNsektor Perhubungan

Reviu PembangunanKendari New Portpada Kantor PelindoIV Cabang Kendari(Triwulan III)

Agustus Oktober 24.256.273

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

13 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasan TataKelola PSN dilingkungan BUMNsektor Perhubungan

Reviu PembangunanKendari New Portpada Kantor PelindoIV Cabang Kendari(Triwulan IV)

Desember Desember 24.256.273

14 AN Memantapkangovernance systems

Pengawasan atasProses Bisnis BUMN

Reviu atas ProsesBisnis BUMN padaBUMN A

Juni November 6.689.500

15 AN Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

PengawasanPengelolaan AsetBUMN

Pemantauan atasPengelolaan AsetTetap BUMN padaBUMN B

April Mei 5.700.500

16 AN Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPeningkatan Produksidan Distribusi Pangan(Benih Padi, Jagung,dan Kedelai) padaBUMN

Reviu atasPeningkatan Produksidan Distribusi BenihTahun 2017 pada PTPertani (Persero)Cabang ProvinsiSulawesi Tenggara

Agustus Desember 24.256.273

17 AN Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanPeningkatan Produksidan Distribusi Pangan(Benih Padi, Jagung,dan Kedelai) padaBUMN

Reviu atasPeningkatan Produksidan Distribusi BenihTahun 2017 pada PTSang Hyang Sri(Persero) CabangProvinsi SulawesiTenggara

Agustus Desember 24.256.273

18 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Peran PT PupukIndonesia (Persero)Dalam MendukungKetahanan PanganDan PeningkatanProduksi Pangan

Reviu atas Peran PTPupuk KalimantanTimur (Persero) dalamMendukung ProgramKetahanan PanganNasional Tahun 2017

Juni Oktober 24.256.273

19 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi PartisipasiBUMD dalamPeningkatan KualitasSarana dan PrasaranaPasar denganEvaluasi KinerjaBUMD (PD Pasar)

Evaluasi KinerjaPerusahaan Daerahdalam PeningkatanKualitas Sapras Pasarpada PD PasarKendari

Juni Oktober 7.536.870

20 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenKolaka Utara

Maret Agustus Evaluasi Kinerja PDAM KabupatenKolaka Utara Tahun Buku 2017

ST-146/PW20/4/2018

38 7.536.870

21 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenKolaka

Maret Agustus Evaluasi Kinerja PDAM KabupatenKolaka Timur Tahun Buku 2017

ST-147/PW20/4/2018

38 7.536.870

22 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenKolaka Timur

Maret Agustus Evaluasi Kinerja PDAM KabupatenKolaka Timur Tahun Buku 2017

ST-105/PW20/4/2018

LEV-84/PW20/4/2018

16/03/2018 38 7.536.870

23 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenKonawe

Maret Agustus 7.536.870

24 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM Kota Kendari

Maret Agustus 7.536.870

25 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenMuna

Maret Agustus 7.536.870

26 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM Kota Baubau

Maret Agustus 7.536.870

27 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenButon

Maret Agustus 7.536.870

28 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenButon Selatan

Maret Agustus 7.536.870

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

29 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenWakatobi

Maret Agustus 7.536.870

30 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Evaluasi ProgramAkses Air MinumPerpipaan - EvaluasiKinerja PDAM

Evaluasi KinerjaPDAM KabupatenBombana

Maret Agustus Evaluasi Kinerja PDAM KabupatenBombana Tahun 2017

ST-106/PW20/4/2018

LEV-83/PW20/4/2018

16/03/2018 38 7.536.870

31 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Bimbingan TeknisPenguatan BUMDesadengan SIA BUMDesa

Bimtek Badan UsahaMilik Desa (BUMDesa) pada BUM DesaA

Agustus November 5.700.500

32 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu VerifikasiSambungan RumahAir Minum

Reviu atas LaporanVerifikasi PelaksanaanHibah Air Minum padaPemerintah KabupatenKolaka Utara (PDAM)

November Desember 6.689.500

33 AN Pengawasan prosespembangunannasional

Reviu VerifikasiSambungan RumahAir Minum

Reviu atas LaporanVerifikasi PelaksanaanHibah Air Minum padaPemerintah KabupatenKolaka (PDAM)

November Desember 6.689.500

1 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerah padaInstitusi Pemerintahdan KorporasiNegara/Daerah

Audit PenyesuaianHarga

Mei Desember 14.365.664

2 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasian ataspenyelesaianhambatan kelancaranpembangunanberbasis kasus

Hambatan KelancaranPembangunan

Mei Desember 13.365.667

3 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasan BidangInvestigasi atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerahmelalui auditinvestigatif

Audit Investigatif padaBUMN/BUMD

Februari Desember 13.365.667

4 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasan BidangInvestigasi atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerahmelalui audit dalamrangka penghitungankerugian keuangannegara

Audit PKKN padaBUMN/BUMD

Januari Desember Audit PKKN Dugaan TPKAnggaran Belanja Langsung padaBagian Umum dan ProtokolSekretariat Daerah Kab. KonaweUtara TA 2014, 2015, dan 2016(Januari - Mei)

ST-169/PW20/5/2018

19 13.365.666

5 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasan BidangInvestigasi atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerahmelalui audit dalamrangka penghitungankerugian keuangannegara

Audit PKKN padaBUMN/BUMD

Februari Desember Audit PKKN atas Dugaan TPKpada Pelaksanaan KegiatanPembangunan Gedung RSPendidikan Universitas HaluoleoKendari TA 2014

ST-143/PW20/5/2018

20 13.365.666

6 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasan BidangInvestigasi atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerahmelalui PemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli padaBUMN/BUMD 2

Januari Desember PKA di Penyidik Kejari KolakaDugaan TPK PenyimpanganBantuan Sosial Keg. PerluasanAreal Sawah di Desa LamedaiKec. Tanggetada, Kab. Kolaka TA2014 an Tersangka Sdr.Dr.Ir.AlvaTalanipa,MM.,Sdr.Gentur AgusSutarjo,Api.,M.Si dan Sdr. Rais BinMardin

ST-101/PW20/5/2018

LKA-6/PW20/bid.5/2018

26/02/2018 3 3.712.000

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

7 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasan BidangInvestigasi atasPengelolaanKeuanganNegara/Daerahmelalui PemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli padaBUMN/BUMD 1

Januari Desember PKA di Persidangan sehubungandengan Perkara Dugaan TPKterkait kegiatan Pengadaan BukuBacaan pada Dinas PerpustakaanWilayah Sultra TA 2015, anTerdakwa Sdr.H. LaOngke,SH,M.Si, Sdr. Drs.Jalil,M.Si, dan Sdr. JamalAslan,SH di Pengadilan NegeriTipikor Kendari

ST-100/PW20/5/2018

LKA-89/PW20/5/2018

20/03/2018 2 3.712.000

8 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalpendidikan ataspemenuhan saranadan prasaranapendidikan vokasiyang berkualitas

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalpendidikan ataspemenuhan saranadan prasaranapendidikan vokasiyang berkualitas

April Desember 48.048.875

9 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalpendidikan ataspemenuhan saranadan prasaranapendidikan vokasiyang berkualitas

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalpendidikan ataspemenuhan saranadan prasaranapendidikan vokasiyang berkualitas

Mei Desember 48.048.875

10 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalketahanan panganatas pembangunansarana dan prasaranapertanian

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalketahanan panganatas pembangunansarana dan prasaranapertanian

Juni Desember 48.048.875

11 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalketahanan panganatas pembangunansarana dan prasaranapertanian

Pengawasankeinvestigasianprioritas nasionalketahanan panganatas pembangunansarana dan prasaranapertanian

Juli Desember 48.048.875

12 INV Pengawasan prosespembangunannasional

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melalui AuditInvestigatif atasPelaksanaan PSN

Audit Investigatif atasPSN

April Desember 48.048.875

13 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melalui AuditInvestigatif dan AuditPenghitunganKerugian KeuanganNegara

Audit PKKN Maret Desember Audit Dalam Rangka PenghitunganKerugian Keuangan Negara(PKKN) atas Perkara DugaanTindak Pidana KorupsiPenyalahgunaan Dana DesaTahap I Tahun Anggaran 2016pada Desa Andadowi, KecamatanSampara, Kabupaten Konawe

ST-66/PW20/5/2018

SR-61/PW20/5/2018

26/02/2018 15 13.365.665

14 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melalui AuditInvestigatif dan AuditPenghitunganKerugian KeuanganNegara

Audit PKKN April Desember Audit PKKN dalam rangka PKKNatas perkara dugaan TPKPenyimpangan pada PenggunaanDana Dekonsentrasi TA 2015 danDana Pakaian Pembawa Patakaserta Pakaian Dinas LapanganSatuan Polisi Pamong Praja Prov.Sultra TA 2016

ST-86/PW20/5/2018

20 13.365.665

15 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melalui AuditInvestigatif dan AuditPenghitunganKerugian KeuanganNegara

Audit Investigatif Juli Desember 13.365.665

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

16 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 1

Februari Desember PKA di hadapan PenyidikKepolisian Resort Baubausehubungan dengan perkaraDugaan TPK berupaPenyalahgunaan Wewenang danJabatan Sekolah (KBOS/BOS) danDana Bantuan OperasionalPendidikan (BOP) TA 2013 dan2014 pada SMA Negeri 5 Baubaudi Kantor Perw BPKP Prov Sultra

ST-6/PW20/5/2018

LKA-1/PW20/Bid.5/2018

11/01/2018 3 26.863.000

17 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 2

Maret Desember PKA dalam Perkara Dugaan TPKPenyimpangan PembangunanRehabilitasi Ruang Poliklinik padaRSUD Kab Buton TA 2016

ST-10/PW20/5/2018

LKA-2/PW20/Bid.5/2018

17/01/2018 3 3.712.000

18 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 3

April Desember PKA kepada Penyidik KepolisianResort Konawe Sehubungandengan Perkara Dugaan TPKPenyalahgunaan Dana Rutin padaDinas Pemuda dan Olahraga KabKonut TA 2014

ST-12/PW20/5/2018

LKA-3/PW20/Bid.5/2018

17/01/2018 3 3.712.000

19 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 4

Mei Desember PKA di persidangan sehubungandengan Perkara Dugaan TPKPengelolaan Anggaran danPenyalahgunaan WewenangTerkait Penyimpangan AnggaranRutin pada Sekretariat KPIDSulawesi Tenggara TA 2014 s.d.2016 a.n. Terdakwa Sdri Suartidan Sdri. Hj Zachra Nurdin diPengadilan Negeri Tipikor Kendari

ST-35/PW20/5/2017

LKA-30/PW20/5/2018

01/02/2018 3 3.712.000

20 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 5

Juni Desember PKA di persidangan sehubungandengan Perkara Dugaan TPKPenyalahgunaan Dana PAD danDAK TA 2015 pada DinasKehutanan Kab Konawe Utara a.n.Terdakwa Sdri. Lili Jumartin, dkk diPengadilan Negeri Kendari

ST-40/PW20/5/2018

LKA-31/PW20/5/2018

01/02/2018 3 3.712.000

21 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 6

Juni Desember PKA di Persidangan Sehubungandengan Perkara Dugaan TPKPenyalahgunaan Dana BantuanSosial Berupa Kegiatan Perluasanareal tanaman pangan (percetakansawah) Pengelolaan Kegiatan diDinas Pertanian Kab. MunaTA2012 an Terdakwa Ir.Alimuddin diPengadilan Negeri Tipikor kendari

ST-58/PW20/5/2018

LKA-54/PW20/5/2018

19/02/2018 3 3.712.000

22 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 7

Agustus Desember Pemberian Keterangan sebagaiAhli sehubungan dengan PerkaraDugaan Tindak Pidana KorupsiBantuan Bahan Bangunan Rumah(BBR) di Desa Latawaro, Kec.Lambai, Kab. Kolaka Utara TahunAnggaran 2016 atas namatersangka Drs. H. Iskanda, SH,M.Si. dan Muh. Zulfahmi, ST.

ST-65/PW20/5/2018

LKA-5/PW20/Bid.5/2018

19/02/2018 3 3.712.000

23 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberianKeterangan Ahli

PemberianKeterangan Ahli 8

September Desember Pemberian Keterangan Ahlikepada Penyidik Kejaksaan TinggiProvinsi Sulawesi Tenggara atasPerkara Dugaan Tindak PidanaKorupsi Kegiatan PeningkatanDistribusi Penyediaan Air Baku diKelurahan Labalawa danWaborobo Kota Baubau TA 2010oleh Dinas PU Kota Baubau atasnama tersangka Hj. Wa OdeKarniwanti HB, SE, dkk

ST-79/PW20/5/2018

LKA-4/PW20/Bid.5/2018

12/02/2018 3 21.712.000

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

24 INV Memantapkangovernance systems

Pengawasan atasPeraturan Perundang-Undangan yangberindikasi menjadipenyebab terjadinyaKKN

Kajian PeraturanPerundang-Undangan

April Desember 5.700.500

25 INV Memantapkangovernance systems

Peningkatankapabilitaspengelolaan risikofraud melaluiMasyarakatPembelajar AntiKorupsi (MPAK)

MasyarakatPembelajar AntiKorupsi (MPAK) 1

Mei Desember 5.700.500

26 INV Memantapkangovernance systems

Peningkatankapabilitaspengelolaan risikofraud melaluiMasyarakatPembelajar AntiKorupsi (MPAK)

Forum Investigasi Mei Desember 19.910.500

27 INV Memantapkangovernance systems

Peningkatankapabilitaspengelolaan risikofraud melalui FraudControl Plan

Fraud Control Plan 1 Juli Desember Diagnostic Assessment danBimbingan Teknis Fraud ControlPlan di Lingkungan DinasPenanaman Modal dan PelayananTerpadu Satu Pintu Kota Kendari

ST-82/PW20/5/2018

25 20.609.950

28 INV Memantapkangovernance systems

Peningkatankapabilitaspengelolaan risikofraud melalui FraudControl Plan

Fraud Control Plan 2 Maret Desember 20.609.950

1 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 1

Maret September Bimtek PK APIP pada Insp. KabMuna

ST-136 42 19.177.447

2 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 2

Maret September Bimtek PK APIP pada Insp. KabButon Utara

ST-132 46 25.177.448

3 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 3

Maret September 19.177.447

4 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 4

Maret September Bimtek PK APIP pada Insp. KabKonawe Selatan

ST-133 40 19.177.447

5 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 5

April September 19.177.447

6 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 6

April September 45.428.448

7 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 7

Mei September 19.177.447

8 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 8

Mei September 19.177.447

9 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 9

Juni September 19.177.447

10 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 10

Juni September 19.177.447

11 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level2 Pada Pemda 11

Juli September 19.177.447

12 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 1

Februari September Bimtek PK APIP pada Insp. KabKonawe

ST-75/PW20/6/2018

LBINAPIP-76

12/03/2018 61 19.177.447

13 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 2

Februari September Bimtek PK APIP pada Insp. KotaBaubau

ST-74/PW20/6/2018

LBINAPIP-78

12/03/2018 61 19.177.447

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

14 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 3

Februari September Bimtek PK APIP pada Insp. KotaKendari

ST-77/PW20/2018

LBINAPIP-77

12/03/2018 61 19.177.447

15 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 4

Februari September Bimtek PK APIP pada Insp.Provinsi

ST-76/PW20/6/2018

LBINAPIP-75

12/03/2018 76 19.177.447

16 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 5

Maret September Bimtek PK APIP pada Insp. KabKolaka

ST-137 61 19.177.447

17 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimtek PK APIP padaPemda danKementerian DalamNegeri

Bimtek PeningkatanKapabilitas APIPPemda Menuju Level3 Pada Pemda 6

Maret September Bimtek PK APIP pada Insp. KabKolaka Utara

ST-138 61 19.177.447

18 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimkon Riviu LKPDBerbasis Akrual

Peningkatankapabilitas APIPmelalui Bimkon RiviuLKPD Berbasis Akrual

Juni Juli Bimkon Reviu LKPD pada Insp.Kab. Konawe Selatan

ST-123 LBA-95 23/03/2018 17 19.177.447

19 P3APIP Memantapkangovernance systems

Bimkon Reviu RKAPemda

Peningkatankapabilitas APIPmelalui Bimkon ReviuRKA Pemda

November Desember 19.177.447

20 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 1

April September 19.177.448

21 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 2

Mei September 19.177.448

22 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 3

Juni September 19.177.448

23 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 4

Juli September 19.177.448

24 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 5

Agustus September 19.177.448

25 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 6

Agustus September 19.177.448

26 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 7

Agustus September 19.177.448

27 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 8

September September 19.177.448

28 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 9

September September 19.177.448

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

29 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 10

September September 19.177.448

30 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 2 olehPerwakilan PadaPemda 11

September September 19.177.447

31 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 1

April September 19.177.447

32 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 2

Mei September 19.627.448

33 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 3

Juni September 19.177.447

34 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 4

Juli September 19.177.447

35 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 5

Agustus September 19.177.447

36 P3APIP Memantapkangovernance systems

Evaluasi / QA PKAPIP pada Pemda danKemendagri

Evaluasi/QAPeningkatanKapabilitas APIPMenuju Level 3Kab/Kota olehPerwakilan PadaPemda 6

September September 19.177.447

37 P3APIP Memantapkangovernance systems

Pemantauan PK APIPPemda

Monitoring HasilBimtek PK APIPmenuju level 2 danlevel 3 pada Pemda 1

Juni Juli 19.177.447

38 P3APIP Memantapkangovernance systems

Pemantauan PK APIPPemda

Monitoring HasilBimtek PK APIPmenuju level 2 danlevel 3 Pada Pemda 2

November Desember 34.377.448

Sub Jumlah I 57 57 34 34 1717 4.550.165.000 0 0 0

II. PKPT REVISI (PENAMBAHAN)1 INV Pengawalan dan

pengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberian

PemberianKeterangan Ahli 9

September Desember Pemberian Keterangan sebagaiAhli dalam Persidangansehubungan dengan PerkaraDugaan TPK PenyalahgunaanDana Pengadaan V-SAT (WIFI)yang bersumber dari APBD-PKabupaten Konawe Utara TA

ST-115/PW20/5/2018

27/02/2018 01/03/2018 3

2 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melalui AuditInvestigatif dan Audit

Audit PKKN .. Audit PKKN atas Dugaan TPKPenyimpangan Dana Desa TA2017 dan Kegiatan Rumah TidakLayak Huni (RTLH) dan Drainasedi Desa Laey, Kab. KonaweSelatan

ST-142/PW20/5/2018

13/03/2018 20

Nama PKPTRMP

(update)RPL

(update)Nama ST No. ST Tgl. ST

Tgl.Selesai ST

No. LAP Tgl. LAP Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Anggaran (Rp) Realisasi (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Total Pemakaian OHDana BPKP Bantuan Kedinasan /Dana Mitra

No. Bidang Fokus Pengawasan IKKRencana Realisasi

3 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberian

PemberianKeterangan Ahli 10

PKA di Persidangan sehubungandengan Perkara Dugaan TPKTerdakwa a.n. Sdr.Dr.La RendaOh Bin La Ode Dulu Haji,dkk, Sdr.Muhammad Hari,ST Bin AbdulRahim,dkk dan Sdr.La.OdeIkhsanuddin,SH Bin La Ode Ali

ST-151/PW20/5/2-18

15/03/2018 3

4 INV Pengawalan danpengamanan asetnegara / daerah

Pengawasankeinvestigasian atasindikasi permasalahantertentu dan ataspermintaan APH danK/L/P/K melaluiPemberian

PemberianKeterangan Ahli 11

PKA di Persidangan sehubungandengan Perkara Dugaan TPK a.n.Terdakwa Sdri.Nurlina Saade,S.Pddi Pengadian Tipikor Kendari

ST-161/PW20/5/2018

21/03/2018 3

5 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

AuditOperasional/KinerjaLintas Sektoral BidangPendidikan Dasar danMenengah padaKemenag/Kemdikbud

Januari Januari Evaluasi atas kegiatan pemberianbantuan pendidikan bagi anak usiasekolah TA. 2017 pd Kementrian P& K dan Kementrian Agama diKab. Kolaka

ST-4/PW20/2/2018

08/01/2018 19/01/2018 LHE-18/PW20/2/2018

22/01/2018 40

6 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

AuditOperasional/KinerjaLintas Sektoral BidangPendidikan Dasar danMenengah padaKemenag/Kemdikbud

Februari Maret Evaluasi Subsidi Beras Sejahtera(Rastra) Tahun 2017 padaKementerian Sosial di KabupatenKonawe Provinsi SulawesiTenggara

ST-89/PW20/2/2018

12/02/2018 28/02/2018 65

7 IPP Pengawasan prosespembangunannasional

PengawasanSubsidi/BantuanSosian BerasSejahtera (Rastra)Tahun 2017 dan 2018

Monitoring BantuanBeras Sejahtera(Rastra) Tahun 2018pada KementerianSosial di KabupatenKonawe ProvinsiSulawesi Tenggara

Maret Monitoring Bantuan BerasSejahtera (Rastra) Tahun 2018pada Kementerian Sosial diKabupaten Konawe ProvinsiSulawesi Tenggara

ST-130/PW20/2/2018

06/03/2018 LHM-88/PW20/2/2018

19/03/2018 28

8 AN Maret Maret Penilaian Pengendalian Intern danInventarisasi Persediaan Beraspada Kompleks Pergudangan diPerum Bulog Divre SulawesiTenggara

ST-122/PW20/4/2018

03/01/2018 LHI/74/PW20/4/2018

12/03/2018 36

Sub Jumlah II 8 8 8 3 3 3 198 0 0 0 0

III. KAP GENERIK

NIHIL

Sub Jumlah III 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

TOTAL I +II+III 65 65 8 3 37 37 1915 4.550.165.000 0 0 0

*3) Bagian III diisi apabila ada revisi berupa pengurangan PKPT yang telah ditetapkan sebelumnya*4) Isikan angka 1 apabila diakui sebagai output kinerja (sebagai realisasi Perkin); isikan angka 0 jika tidak

Catatan:*1) Bagian I diisi seluruh PKPT Awal yang disusun pada akhir 2017. Misal Perwakilan X dalam tahun 2018 direncanakan akan melaksanakan 150 PP, maka ke 150 PP tersebut harus dimasukkan dalam Lampiran 6 ini.*2) Bagian II diisi apabila ada revisi berupa penambahan PKPT pada tahun berjalan