laporan kejadian bencana banjir dan longsor

15

Upload: others

Post on 18-Nov-2021

14 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 2: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

A. BENCANA BANJIR

I. Bencana banjir di Desa Mallesutasi Kec.Sibulue 1. Bencana Banjir

a. jenis bencana : Banjir

b. waktu kejadian : Jumat, tanggal 14 Mei 2021 pukul 16.20 wita

c. tempat kejadian : Désa Mallesutasi Kec.Sibulue Kab.Bone Provinsi Sulawesi

Selatan

d. Sebab akibat : hujan deras dan debit air Sungai meningkat

2. Korban/Kerusakan Yang Telah Terjadi

a. Korban Luka : 0

b. Jumlah jiwa : 0 Jiwa

c. Kerusakan :

1. Rumah. : 230 Unit rumah terdampak

2. Sekolah : 2 Unit

3. Mesjid : 2 Unit

4. Jalan umum : ± 500 Meter

5. Sawah : ± 300 Hektar lahan pertanian terendam

6. Lain-lain : Tambak ±100 M (Rp.50.000.000 s/d 100.000.000)

d. Penanganan Korban :

e. Taksiran kerugian : Rp 1.000.000.000 (Satu Milyar Rupaih)

f. Sebab akibat dari : Hujan Deras yang mengakibatkan luapan air sungai yang

tidak terbendung Struktur tanah di sekitar bantaran sungai

yang labil.

3. Bahaya Bencana Masih Mengancam

a. Permukiman penduduk :

b. Akses jalan : jalan Poros antara Kecamatan dan Poros antara

Kabupaten Bone dengan Kabupaten Sinjai

c. kawasan industri : -

Page 3: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

d. sarana/prasarana :

e. pertanian : ± 530 Hektar yang masih terancam tergenang

f. Lain-lain : -

4. Perkiraan Lamanya Ancaman Bahaya : Setiap tahun khususnya pada saat periode

musim penghujan.

Penanganan sementara : melakukan koordinasi dengan :

1. Unsur kecamatan

2. Kapolsek Sibulue

3. Danramil Sibulue

4. Unsur Desa Mallesutasi

5. Bpbd (relawan)

Page 4: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 5: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 6: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

II. Bencana Longsor di Desa Salebba

1. Bencana Tanah Longsor

a. Jenis bencana : Tanah Longsor

b. Waktu kejadian : Senin tanggal 17 Mei 2021 pukul 02.30 wita

c. Tempat kejadian : Desa Salebba Kecamatan Pondre Kabupaten Bone

Provinsi Sulawesi Selatan

d. Sebab akibat : hujan deras dan struktur tanah yang labil.

2. Korban/Kerusakan Yang Telah Terjadi

a. korban Luka : 0

b. Umur : 0

c. Jumlah jiwa : 0

d. Kerusakan :

1. Rumah. : 0 unit rumah terdampak

2. Sekolah : 0

3. Mesjid : 0

4. Jalan umum : Terputusnya akses poros jalan antara Desa, seperti

Kecamatan dan Kabupaten yang terdekat Kabupaten

Soppeng dan Kabupaten Maros

5. Sawah : 0

6. Lain-lain : 0

e. Penanganan Korban :

f. Taksiran kerugian : ± Rp. 8.000.000.000

g. Sebab akibat dari : hujan deras dan struktur tanah yang labil.

3. Bahaya Bencana Masih Mengancam a. permukiman penduduk : b. Akses jalan : Jalan Umum yang menghubungkan antara Desa ke

Desa serta antara kecamatan dan antar Kabupaten Bone ke Kabupaten terdekat : Kabupaten Soppeng, Kabupaten Maros dan Kotamdya Makassar.

c. kawasan industri : - d. sarana/prasarana : - 1 Mesjid e. pertanian : ± 250 Hektar sawah garapan

Page 7: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

f. perkebunan : ± 120 Hektar

g. Lain-lain : Berkurangnya Resapan Mata Air

4. Perkiraan Lamanya Ancaman Bahaya : ± Setiap tahun (Periode musim penghujan)

Penanganan sementara : melakukan koordinasi dengan :

1. Unsur kecamatan (satpol pp)

2. Unsur desa

3. Bpbd (relawan)

4. Babinsa/Babinkamtibmas

Demikian Laporan sementara dari Relawan Penanggulangan Bencana Kecamatan

Sibulue melalui Surat laporan Insedintil

Laporan diterima :

hari : Selasa tangal : 18 Mei 2021 pukul : 13.30 wita

Laporan Dikirim :

hari : Selasa tangal : 18 Mei 2021 pukul : 13.00 wita

Page 8: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 9: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 10: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 11: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

III. Bencana Longsor di Desa Mapesangka

1. Bencana Tanah Longsor

a. jenis bencana : Tanah Longsor

b. waktu kejadian : Senin tanggal 17 Mei 2021 pukul 02.00 wita

c. tempat kejadian : Desa Mapesangka Kecamatan Pondre Kabupaten

Bone Provinsi Sulawesi Selatan

d. Sebab akibat : hujan deras dan tanah yang lembek

2. KORBAN/KERUSAKAN YANG TELAH TERJADI

a. korban Luka : 0

b. Umur : 0

c. Jumlah jiwa : 0

d. Kerusakan :

1. Rumah. : 0 unit rumah terdampak

2. Sekolah : 0

3. Mesjid : 0

4. Jalan umum : Terputusnya akses poros jalan antara Desa

Mappesangka ke desa Turu Adae Kec.Ponre

5. Sawah : 0 Hektar

6. Lain-lain :

e. Penanganan Korban :

f. Taksiran kerugian : ± 7.000.000.000 (Tujuh milyar rupiah)

g. Sebab akibat dari :

3. Bahaya Bencana Masih Mengancam

a. Permukiman penduduk : ± 700 rumah

b. Akses jalan : Jalan Umum yang menghubungkan antara Desa ke

desa serta antara Kecamatan dan antar Kabupaten

Bone ke Kabupaten terdekat : Kabupaten Sopeng,

Kabupaten Maros dan Kotamdya Makassar.

c. kawasan industri : -

Page 12: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR

d. sarana/prasarana :

e. pertanian : ± 230 hektar persawahan,

f. perkebunan : ± 320 Hektar

g. Lain-lain : Kurangnya Resapan Mata Air

4. Perkiraan Lamanya Ancaman Bahaya : Setiap tahun (Periode musim penghujan)

Penanganan sementara : melakukan koordinasi dengan :

1. Camat Ponre

2. Kepala Desa Mappesangka

3. BPBD Kabupaten Bone

4. Babinsa/Babinkamtibmas

Demikian Laporan sementara dari Kepala Desa Mapesangka

Laporan diterima :

hari : Selasa tangal : 18 Mei 2021 pukul : 15.30 wita

Laporan Dikirim :

hari : Selasa tangal : 18 Mei 2021 pukul : 15.30 wita

Page 13: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 14: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR
Page 15: LAPORAN KEJADIAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR