land evaluation

17
Acara I Praktikum PTGL Land Evaluation

Upload: alfisofyan

Post on 29-Nov-2015

51 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

evaluasi lahan

TRANSCRIPT

Page 1: Land Evaluation

Acara IPraktikum PTGL

Land Evaluation

Page 2: Land Evaluation

Evaluasi Lahan• Definisi• Tujuan/Manfaat• Cakupan• Tahapan

Page 3: Land Evaluation

Definisi

Suatu proses penilaian sumberdaya lahan terhadap bentuk penggunaan lahan untuk tujuan tertentu, dengan memperhatikan aspek fisik, sosial-ekonomi-budaya, dan politik.

Page 4: Land Evaluation

Tujuan• Pemilihan tipe penggunaan lahan yang paling

sesuai dari aspek fisik, sosial-ekonomi-budaya dan politik.

• Memberikan informasi dan/atau arahan penggunaan lahan sesuai dengan keperluan.

Page 5: Land Evaluation

Aspek Fisik• Kondisi lingkungan fisik yang sangat menentukan

tipe penggunaan/peruntukan lahan seperti : kondisi tanah, topografi, rainase, iklim, hidrologi, bahaya banjir, bahaya longsor, kadungan batuan, dll.

Page 6: Land Evaluation

Aspek Sosial-Ekonomi-Budaya

• Kondisi sosial-ekonomi-budaya yang sangat mempengaruhi tipe penggunaan/peruntukan lahan seperti : modal, tingkat pendidikan, luas pemilikan lahan, sistem pengelolaan, ketersediaan tenaga kerja, sistem pemasaran, aktivitas msyarakat, besarnya pendapatan, budaya masyarakat, dll

Page 7: Land Evaluation

Aspek Politik• Kondisi politik yang sangat berpengaruh

terhadap tipe penggunaan/peruntukan lahan seperti : perencanaan pengembangan wilayah (RTRW), perencanaan peningkatan pendapatan wilayah, perencanaan pengamanan wilayah, perencanaan pelestarian sumberdaya alam, perencanaan pengembangan sumberdaya manusia, dll

Page 8: Land Evaluation

Bentuk penggunaan lahan

Page 9: Land Evaluation

Tahapan• Analisis Kemampuan Lahan• Analisis Kesesuaian Lahan• Analisis Kesesuaian Jenis

Page 10: Land Evaluation

Analisis Kemampuan Lahan, Kesesuaian Lahan dan Kesesuaian Jenis

• Input : Data Agroklimat, Kriteria dan Penetapan, Data Iklim, Data Tanah, dan Data Kelerengan

• Proses : Matching and Scoring Method• Output : SUL

• Berdasarkan Point of View Pemanfaatan Lahan untuk Pertanian

Page 11: Land Evaluation

Matriks kriteria klasifikasi kemampuan lahan

Page 12: Land Evaluation

Matriks kriteria klasifikasi kemampuan lahan

Page 13: Land Evaluation

analisis kesesuaian lahan

• kesesuaian lahan ini seringkali menggunakan pendekatan kualitatif. dimana penilaian dilakukan dengan klasifikasi :

• sesuai hingga tidak sesuai• (menurut sudut pandang kesesuaian lahan untuk

pemanfaatan budidaya tanaman)• (dijabarkan)

Page 14: Land Evaluation

analisis kesesuaian jenis• kesesuaian yang dimaksud adalah kesesuaian

dengan jenis-jenis tanaman industri.• sehingga kebutuhan persyaratan tanaman akan

menjadi acuan dalam metode seleksi dan matching dengan karakteristik lahan.

Page 15: Land Evaluation

Kelas kesesuain lahan

Page 16: Land Evaluation

Penugasan tugas minggu ini : buatlah evaluasi lahan,

dengan analisis kemampuan lahan, kesesuaian lahan dan kesesuaian jenis (sengon, akasia dan jati) pada masing-masing wilayah kabupaten di DIY.

hasil digunakan sebagai data pada laporan individu.

waktu pengumpulan : sebelum acara 2 dimulai

Page 17: Land Evaluation

Penutup• sekian dan terima kasih• sampai jumpa lagi minggu depan di waktu dan

tempat yang sama