lampiran 1. pedoman wawancara pedoman wawancara …eprints.radenfatah.ac.id/3884/4/lampiran.pdf1....

37
Lampiran 1. Pedoman Wawancara PEDOMAN WAWANCARA BAPAK KEPALA MADRASAH PONDOK PESANTREN ASSALAM AL- ISLAMY SUNGAI LILIN A. Tujuan Untuk mengetahui tentang Kelas I’dad Putri di Pondok Pesantren Assalam Al-Islamy Sungai Lilin. Pertanyaan Panduan a. Identitas Diri Nama Kepala Madrasah : Pendidikan Terakhir : Alamat : Tgl wawancara : b. Pertanyaan Penelitian: 1. Apa yang menjadi landasan dibentuknya kelas i´dad? 2. Apa yang dimaksud dengan kelas i’dad 3. Kapan kelas i’dad didirikan? 4. Mengapa siswi pindahan sekolah lain, Ketika hendak melanjutkan ke MA Assalam harus masuk Kelas I’dad terlebih dahulu? 5. Sampai sekarang dengan masih berlangsungnya kelas I’dad, terdapat kelebihan dan kelemahan apakah yang menguntungkan untuk Pondok Pesantren? 6. Apa tujuan Pondok Pesantren dengan dibentuknya kelas i’dad? 7. Apakah ada guru tetap yang di khususkan untuk mengajar di kelas I’dad? 8. Apakah metode yang digunakan oleh guru sesuai dengan pembelajaran Bahasa Arab?

Upload: phamkhanh

Post on 13-Jun-2019

431 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

Lampiran 1. Pedoman Wawancara

PEDOMAN WAWANCARA

BAPAK KEPALA MADRASAH PONDOK PESANTREN ASSALAM AL-

ISLAMY SUNGAI LILIN

A. Tujuan

Untuk mengetahui tentang Kelas I’dad Putri di Pondok Pesantren Assalam

Al-Islamy Sungai Lilin.

Pertanyaan Panduan

a. Identitas Diri

Nama Kepala Madrasah :

Pendidikan Terakhir :

Alamat :

Tgl wawancara :

b. Pertanyaan Penelitian:

1. Apa yang menjadi landasan dibentuknya kelas i´dad?

2. Apa yang dimaksud dengan kelas i’dad

3. Kapan kelas i’dad didirikan?

4. Mengapa siswi pindahan sekolah lain, Ketika hendak melanjutkan ke MA

Assalam harus masuk Kelas I’dad terlebih dahulu?

5. Sampai sekarang dengan masih berlangsungnya kelas I’dad, terdapat

kelebihan dan kelemahan apakah yang menguntungkan untuk Pondok

Pesantren?

6. Apa tujuan Pondok Pesantren dengan dibentuknya kelas i’dad?

7. Apakah ada guru tetap yang di khususkan untuk mengajar di kelas I’dad?

8. Apakah metode yang digunakan oleh guru sesuai dengan pembelajaran

Bahasa Arab?

Lampiran 1. Pedoman Wawancara

PEDOMAN WAWANCARA

GURU BIDANG STUDI BAHASA ARAB SISWI KELAS I’DAD

A. Tujuan

Untuk mendapatkan hasil data serta mengetahui tentang proses belajar

mengajar Guru Bahasa Arab di Kelas 1 I’dad Putri Assalam Al-Islamy Sungai

Lilin.

Pertanyaan Panduan

B. Identitas Diri

Nama Guru :

Pendidikan Terakhir :

Alamat :

Tgl wawancara :

C. Pertanyaan Penelitian:

1. Bagaimana penyampaian materi pembelajaran Bahasa Arab di kelas

I’dad?

2. Berapa kali jam pertemuan pelajaran Bahasa Arab dalam satu minggu?

3. Buku panduan apa yang digunakan pembelajaran Bahasa Arab di kelas

I’dad?

4. Adakah silabus yang menjadi pegangan dalam pembelajaran Bahasa

Arab dikelas I’dad?

5. Bagaimana kurikulum yang digunakan di kelas I’dad?

6. Bagaimana penyusunan materi pelajaran bahasa Arab di kelas I’dad?

7. Bagaimana penentuan tujuan pembelajaran di kelas I’dad?

8. Kapan tujuan pembelajaran kelas I’dad dibuat?

9. Apa tujuan pembelajaran Bahasa Arab di kelas I’dad?

10. Metode apa yang digunakan dalam pembelajaran Bahasa Arab dikelas

I’dad?

11. Bagaimana metode yang digunakan dapat dikatakan efektif untuk

pembelajaran Bahasa Arab di kelas I’dad?

12. Apakah ada buku atau pegangan lain yang menjadikan pembelajaran

bahasa Arab di kelas I’dad lebih efektif?

13. Bagaimana guru menyampaikan materi bahasa Arab dengan tingkat

kesulitan tertentu?

14. Bagaimana sistem evaluasi pembelajaran bahasa Arab?

Lampiran 1. Pedoman Wawancara

PEDOMAN WAWANCARA

SISWI KELAS 1 I’DAD PONDOK PESANTREN ASSALAM SUNGAI LILIN

A. Tujuan

Untuk mengetahui sejauh mana siswa memahami proses pembelajaran

Bahasa Arab di kelas 1 I’dad di Pondok Pesantren Asslam Al-Islamy Sungai

Lilin.

Pertanyaan Panduan

B. Identitas Diri

Nama Siswi :

Kelas :

Pindahan sekolah :

Tgl Wawancara :

C. Pertanyaan Penelitian

1. Bagaimana menurut Adik proses kegiatan belajar mengajar bahasa Arab

berlangsung?

2. Apakah Adik kesulitan dalam mengikuti pembelajaran bahasa Arab?

3. Apakah metode pembelajaran yang digunakan guru, memudahkan Adik

untuk memahami pelajaran bahasa Arab?

4. Berapa mata pelajaran yang Adik pelajari di kelas I’dad?

5. Bagaimana guru ketika menyampaikan kembali materi yang jika Adik

belum memahami materi yang telah disampaikan?

6. Media apa yang guru gunakan untuk memudahkan Adik memahami

materi?

7. Kiat apa yang Adik sendiri lakukan untuk memahami dan menguasai

materi bahasa Arab?

8. Apakah guru sering memberikan soal latihan di kelas atau pekerjaan

rumah?

Pedoman Dokumentasi

1. Sejarah pondok pesantren Assalam Al-Islamy

a. Nama sekolah

b. Status sekolah

c. Visi misi

d. Alamat sekolah

e. Letak geografis sekolah

2. Keadaan guru

a. Jumlah guru

b. Status guru

c. Pendididkan terakhir guru

3. Keadaan Sarana dan Prasarana

a. Keadaan gedung

b. Jumlah ruang belajar

c. Jumlah kantor

4. Struktur organisasi

5. Keadaan proses pembelajaran bahasa Arab

a. Buku bahasa Arab kelas I’dad

b. Lembar ujian siswa kelas I’dad

c. Daftar hasil nilai siswa kelas I’dad

Pedoman Observasi

A. Keadaan Umum Objek Penelitian

1. Kondisi lingkungan lokasi pondok

2. Kondisi bangunan sekolah

3. Fasilitas belajar yang tersedia

B. Proses Belajar Mengajar

1. Kitab

2. Silabus & RPP

3. Proses pembelajaran

Gambar 1

Dokumentasi Wawancara bersama guru Bahasa Arab

Wawancara Bersama Kepala Sekolah

Dokumentasi Wawancara bersama dengan murid

Gambar 2

Dokumentasi Suasana Siswa Belajar di Kelas

Gambar 4

Dokumentasi Proses Pembelajaran Bahasa Arab

Dokumentasi kelas I’dad putri tampak dari luar

Dokumentasi Asrama Putri kelas I’dad

Dokumentasi Masjid Santri putri Assalam

Gambar 3 Kegiatan Siswa

muhadhoroh setiap hari kamis di masjid jami’ Assalam Al-Islamy

Dokumentasi Drama akbar dari OSA 2

Dokumentasi proses api unggun kegiatan pramuka

Dokumentasi Ruang Laboratorium

Dokumentasi Kantor guru di Ponpes Assalam Al-Islamy

Gambar 4 Pemerolehan Piala Pon-Pes Assalam

Dokumentasi piala juara 1 dari tingkat penegak aliyah Assalam se-Muba di Man

Model sekayu

Dokumentasi Kegiatan dari English club Assalam berjudul Story Telling Girl