lampiran 1 instrumen wawancara kepada tenaga para …

14
Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA MEDIS DI RSI SULTAN AGUNG 1. Nama, alamat? 2. Sudah berapa lama Anda bekerja di rumah sakit ini? 3. Bagaimana pendapat Anda bekerja di sini? 4. Apakah ada harapan pasien untuk sembuh? 5. Berapa kali pasien harus menjalani cuci darah? 6. Ada berapa pasien yang harus menjalani cuci darah? Dan berapa lama pasien harus menjalani cuci darah? 7. Bagaimana anda memberikan pelayanan kepada pasien yang meliputi: a. Cara pendekatan pasien? b. Cara memberikan perawatan fisik maupun non fisik? 8. Bagaimana pendapat anda mengenai bimbingan rohani Islam? 9. Apakah ada hubungannya antara pengobatan medis dengan religius dalam proses pengobatan? 10. Apa yang anda ketahui mengenai terapi healing Qur’an? 11. Apakah perawat di sini ikut serta dalam proses pemberian terapi tersebut? 12. Bagaimanakah proses pemberian terapi tersebut kepada pasien? 13. Kapan waktu pemberian terapi tersebut berlangsung?

Upload: others

Post on 15-Oct-2021

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

Lampiran 1

INSTRUMEN WAWANCARA

KEPADA TENAGA PARA MEDIS DI RSI SULTAN AGUNG

1. Nama, alamat?

2. Sudah berapa lama Anda bekerja di rumah sakit ini?

3. Bagaimana pendapat Anda bekerja di sini?

4. Apakah ada harapan pasien untuk sembuh?

5. Berapa kali pasien harus menjalani cuci darah?

6. Ada berapa pasien yang harus menjalani cuci darah? Dan

berapa lama pasien harus menjalani cuci darah?

7. Bagaimana anda memberikan pelayanan kepada pasien yang

meliputi:

a. Cara pendekatan pasien?

b. Cara memberikan perawatan fisik maupun non fisik?

8. Bagaimana pendapat anda mengenai bimbingan rohani Islam?

9. Apakah ada hubungannya antara pengobatan medis dengan

religius dalam proses pengobatan?

10. Apa yang anda ketahui mengenai terapi healing Qur’an?

11. Apakah perawat di sini ikut serta dalam proses pemberian

terapi tersebut?

12. Bagaimanakah proses pemberian terapi tersebut kepada

pasien?

13. Kapan waktu pemberian terapi tersebut berlangsung?

Page 2: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

14. Apakah ada perubahan pada pasien baik fisik maupun

psikisnya setelah menjalani terapi tersebut?

15. Menurut anda, apa kelebihan dan kekurangan dari terapi

tersebut?

Page 3: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

INSTRUMEN WAWANCARA

KEPADA PETUGAS BIMROHIS

1. Nama, pendidikan terakhir?

2. Sudah berapa lama anda bekerja di sini?

3. Menurut anda apa bimbingan rohani Islam itu?

4. Pada jam berapa Anda mulai mengunjungi pasien, terutama

pasien HD? Apakah pasien dikunjungi setiap harinya?

5. Bagaimana pendapat anda mengenai penyakit gagal ginjal?

6. Apa tujuan anda memberikan bimbingan rohani islam kepada

pasien gagal ginjal?

7. Usaha apa saja yang dilakukan oleh para rohaniwan dalam

membantu penyembuhan pasien?

8. Kegiatan apa saja yang dilakukan oleh tenaga kerohanian?

selain visit setiap hari.

9. Apakah dengan pendekatan agama atau bimbingan rohani

islam, pasien akan cepat menjadi baik ?

10. Apakah ada hubungannya antara bimbingan rohani Islam

dengan penyembuhan pasien?

11. Metode dan materi apa saja yang disampaikan kepada pasien

gagal ginjal?

12. Sejauh mana tingkat kesulitan yang pernah dialami oleh

petugas rohani dalam pelaksanaan bimbingan rohani Islam?

Page 4: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

SEJARAH BPI

a. Sejarah BPI

b. Fungsi dan Tujuan

c. Sarana dan Fasilitas

d. Program Kerja BPI dan Agenda Kegiatan Tenaga

Kerohanian

Page 5: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

INSTRUMEN WAWANCARA

KEPADA PASIEN GAGAL GINJAL

1. Nama, usia, alamat?

2. Bagaimana reaksi anda setelah mengetahui bahwa anda

menderita gagal ginjal?

3. Siapa saja yang pertama kali anda beritahu mengenai penyakit

tersebut?

4. Menurut anda persoalan-persoalan yang paling berat selama

ini apa?

5. Mengapa Bapak / Ibu memilih untuk dirawat di RSI ini?

6. Berapa kali anda menjalani cuci darah di RSI ini?

7. Apa saja harapan anda mengenai penyakit yang anda derita

saat ini?

8. Apakah selama berobat di sini anda pernah diberikan

bimbingan rohani oleh petugas kerohanian?

9. Menurut anda apakah perlu adanya bimbingan rohani bagi

pasien?

10. Bagaimana perasaan anda setelah diberikan bimbingan?

11. Apakah anda merasa lebih tenang dan lebih sabar setelah

mendapat bimbingan rohani? Mengapa?

12. Menurut anda apakah pelaksanaan pelayanan bimbingan

rohani Islam merupakan salah satu bentuk dakwah Islamiyah?

Page 6: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

INSTRUMEN WAWANCARA

KEPADA KELUARGA PASIEN

1. Nama, hubungan dengan pasien?

2. Apa reaksi anda ketika mengetahui saudara anda menderita

gagal ginjal?

3. Apakah sebelumnya pasien pernah mengalami penyakit lain

sehingga menyebabkan gagal ginjal?

4. Upaya-upaya apa saja yang dilakukan oleh keluarga untuk

pasien dalam pengobatan?

5. Apa saja yang anda lakukan untuk meringankan beban pasien?

misalnya dengan dukungan moril?

6. Menurut anda apa saja persoalan-persoalan yang selalu

membebani keluarga? Ekonomi, kejiwaan, sosial dll.

7. Bagaimana mengenai biaya untuk pasien? tentunya biaya

yang tidak sedikit?

8. Apa tanggapan anda mengenai pelaksanaan bimbingan rohani

Islam yang diberikan oleh kerohanian?

Page 7: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

Daftar Responden Penelitian di RSI Sultan Agung Semarang

1. Bapak Sartono

2. Bapak Ahmad Fuadi

3. Bapak Eko

4. Bapak Saeful Hadi

5. Bapak Diswanti

6. Bapak Abdul Hamid

7. Bapak Dwi Sutisno

8. Ibu Lestari

9. Ibu Siti Rohanah

10. Ibu Ngatemi

Daftar Informasi dari Keluarga Pasien

1. Putri

2. Istirakhah

3. Warlim

Daftar Informasi dari Tenaga Kerohanian di RSI

SultanAgung Semarang

1. Ibu Khusnul

2. Bapak hidayat

3. Bapak Syamsudin

Page 8: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

Lampiran 2

DOKUMENTASI

Page 9: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …
Page 10: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …
Page 11: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …
Page 12: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …
Page 13: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …
Page 14: Lampiran 1 INSTRUMEN WAWANCARA KEPADA TENAGA PARA …

BIODATA PENULIS

Data pribadi

Nama : Ahmad Kamal

TTL : Brebes, 19 Agustus 1991

Jenus Kelamin : Laki-laki

Agama : Islam

Alam`at Asal : Desa Pende Rt/Rw 004/003

Kec. Banjarharjo Kab. Brebes

No Hp : 085950345657

Jenjang Pendidikan

Pendidikan Formal :

1. SDN 01 Pende Banjarharjo Brebes Lulus Tahun 2004

2. MTs Ali-Ikhlas Pende Banjarharjo Brebes Lulus Tahun 2007

3. MAN 01 Brebes Lulus Tahun 2010

Pendidikan Non Formal

1. Pondok Pesantren Anidhom Nurul Huda Brebes

2. Pondok Pesantren Darunnajah Semarang

Semarang, 14 November 2016

Ahmad Kamal

NIM: 101111054