kuesioner penelitian enda

Upload: eto-freezheyin

Post on 09-Mar-2016

232 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

71

KUESIONER PENELITIANGAMBARAN SIKAP KELUARGA TERHADAP PEMENUHAN GIZI PADA LANSIA

Isilah data identitas responden dan berikan jawaban anda dengan memberi tanda centang () pada kotak yang disediakan.I. Karateristik RespondenNomor Responden:Alamat:Tanggal Lahir:Umur :Jenis kelamin:Agama:Asal:Suku:Pendidikan Terakhir:Tidak sekolah SMASDPerguruan TinggiSMPPekerjaan:Tidak bekerjaBuruh Pegawai NegeriLain-lainWiraswasta

II. Sumber Informasi:Dari mana informasi tentang pentingnya pemenuhan gizi pada lansia yang anda peroleh? (Jawaban bisa lebih dari satu)1. Televisi 2. Radio3. Majalah/koran4. Teman/tetangga5. Petugas kesehatan6. Dll (sebutkan)Informasi apa saja yang pernah anda peroleh? (Jawaban bisa lebih dari satu)1. Tentang pola pemenuhan gizi pada lansia2. Dampak ketidakcukupan gizi lansia3. Pedoman gizi seimbang pada lansia4. Pola menu lanjut usia

SIKAPPetunjuk pengisian:Isilah jawaban anda pada lembar dibawah ini dengan memberi tanda centang () pada ceklist yang tersedia.KeteranganSS: Sangat SetujuS: SetujuTS: Tidak SetujuSTS: Sangat Tidak SetujuNoPertanyaanSSSTSSTS

1Manfaat gizi untuk menjaga metabolisme tubuh dan dan mencegah lansia dari resiko kurang gizi

2Bapak/Ibu akan memperhatikan dan mendukung lansia dalam pemenuhan gizinya

3Bapak ibu seharusnya memilih makanan bergizi yang mengandung zat seperti karbohidrat, protein, serat, vitamin dan mineral agar tidak terjadi kekurangan gizi pada lansia

4Sayuran dan buah-buahan hijau sangat penting dikonsumsi lansia untuk melancarkan proses penernaan

5Bapak/Ibu akan mendukung lansia dalam pemenuhan gizinya seperti memperbanyak konsumsi hewan laut.

6Salah satu dampak kurangnya gizi pada lansia adalah penyakit anemia

7Makanan yang mengandung lemak, minyak perlu diperhatikan dalam porsi makan lansia karena dapat menyumbat aliran darah dari pembuluh darah ke jantung

8Sarapan pagi sangat penting bagi lansia untuk menghindari masalah kurang gizi

9Konsumsi air pada lansia perlu dilakukan setiap (6-8) gelas perhari

10Dampak dari ketidakcukupan gizi pada lansia adalah osteoporosis (kerapuhan tulang)

11Salah satu manfaat pemenuhan gizi lansia tidak sepenuhnya menjaga metabolisme tubuh dan mencegah resiko kurang gizi pada lansia

12Sarapan pagi tidak seharusnya dilakukan setiap hari pada lansia

13Makanan yang mengandung hewan laut tidak berpengaruh terhadap pemenuhan gizi lansia

14Penyakit anemia tidak seharusnya menjadi masalah akibat kurangnya pemenuhan gizi pada lansia

15Makanan yang mengandung lemak dan minyak dapat konsumsi oleh lansia sesuai dengan seleranya

16Konsumsi air putih (6-8) gelas perhari dapat kurangi sesuai dengan keinginan lansia

17Sayuran dan buah-buahan hijau tidak seharusnya dikonsumsi setiap hari untuk lansia

18Dukungan dan perhatian tentang pemenuhan gizi lansia tidak perlu diperhatikan mengingat lansia bisa hidup mandiri

19Osteoporosis (kerapuhan tulang) tidak seharusnya menjadi dampak dari kurangnya pemenuhan gizi pada lansia

20Makanan bergizi yang mengandung zat seperti karbohidrat, protein, serat, vitamin dan mineral tidak seharunya di perhatikan karena tidak mengurangi kadar gizi pada lansia