kuesioner

4
Kuesioner Asesmen Efektivitas Pelatihan Pemasaran untuk Mendukung Kerja Pemasaran Lokasi Pilot PLPBK A. REFLEKSI KERJA PEMASARAN LOKASI PILOT PLPBK 1 . Jelaskan masalah-masalah utama yang dihadapi dalam pemasaran PLPBK di lokasi anda? Masalah utama di Gunungpring adalah minimnya Community Engagement. Hal ini terjadi karena adanya banyak kepentingan pengurus TP (kepentingan uang, politis, dan sebagainya) sehingga TP sendiri tidak bisa berjalan semestinya. Hal ini diperparah oleh komunikasi yang tidak sehat antara Ketua TP, TAP dan Faskel/Askot. Imbasnya, Rencana Strategi yang sudah diusulkan TAP dan disepakati oleh TP justru dimentahkan kembali oleh TP sendiri. 2 . Kegiatan-kegiatan pemasaran apa saja (internal dan eksternal) yang telah dilakukan dan dianggap berhasil mendorong pemasaran PLPBK? Apa yang membuat kegiatan tersebut berhasil? Pihak-pihak mana saja yang terlibat? Internal : Mapping Need of Assesement terhadap paguyuban (darwi) Eksternal : stigmatisasi Gunungpring ke kalangan birokrasi 3 . Kegiatan-kegiatan pemasaran (internal dan eksternal) apa saja yang telah dilakukan dan dianggap belum berhasil? Apa yang membuat kegiatan tersebut tidak berhasil? Internal : reformasi TP Eksternal : investasi dan destinasi Kuesioner untuk Tenaga Ahli Pemasaran Page 1 of 4 NAMA TAP : Erwin Burhanudin, MM ALAMAT : Perum Muslim Baiturahman C-9 Jl. Wates KM 11 Pedusan RT 59 Argosari Sedayu Bantul DIY EMAIL : [email protected]

Upload: sufriadi-ayi

Post on 31-Jul-2015

86 views

Category:

Data & Analytics


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kuesioner

Kuesioner Asesmen Efektivitas Pelatihan Pemasaran untuk Mendukung Kerja Pemasaran Lokasi Pilot PLPBK

A. REFLEKSI KERJA PEMASARAN LOKASI PILOT PLPBK1.

Jelaskan masalah-masalah utama yang dihadapi dalam pemasaran PLPBK di lokasi anda?

Masalah utama di Gunungpring adalah minimnya Community Engagement.Hal ini terjadi karena adanya banyak kepentingan pengurus TP (kepentingan uang, politis, dan sebagainya) sehingga TP sendiri tidak bisa berjalan semestinya.

Hal ini diperparah oleh komunikasi yang tidak sehat antara Ketua TP, TAP dan Faskel/Askot.

Imbasnya, Rencana Strategi yang sudah diusulkan TAP dan disepakati oleh TP justru dimentahkan kembali oleh TP sendiri.

2.

Kegiatan-kegiatan pemasaran apa saja (internal dan eksternal) yang telah dilakukan dan dianggap berhasil mendorong pemasaran PLPBK? Apa yang membuat kegiatan tersebut berhasil? Pihak-pihak mana saja yang terlibat?

Internal : Mapping Need of Assesement terhadap paguyuban (darwi)

Eksternal : stigmatisasi Gunungpring ke kalangan birokrasi

3.

Kegiatan-kegiatan pemasaran (internal dan eksternal) apa saja yang telah dilakukan dan dianggap belum berhasil? Apa yang membuat kegiatan tersebut tidak berhasil?

Internal : reformasi TP Eksternal : investasi dan destinasi

4.

Kegiatan-kegiatan pengembangan kapasitas apa saja yang telah diberikan kepada Tim Pemasaran? Sebutkan materi-materi yang diberikan.

Kuesioner untuk Tenaga Ahli Pemasaran Page 1 of 4

NAMA TAP : Erwin Burhanudin, MMALAMAT : Perum Muslim Baiturahman C-9

Jl. Wates KM 11 Pedusan RT 59 Argosari Sedayu Bantul DIYEMAIL : [email protected]/HP : 08164276638

Page 2: Kuesioner

Internal : merangsang paguyuban/darwis untuk bisa berjalan lagi

5.

Hambatan apa yang dialami dalam menjalankan peran sebagai Tenaga Ahli Pemasaran untuk melakukan pemasaran PLPBK? Bagaimana selama ini hambatan tersebut diatasi?

Buruknya Community Engagement di tingkat elit TP. Untuk mengatasinya sudah dilakukan banyak dialog dengan difasilitasi oleh Askot dan Korkot. Namun harmonisasi ini tidak dapat berlangsung lama.

6.

Berdasarkan pengalaman melakukan kerja-kerja pemasaran PLPBK, kapasitas atau kemampuan apa yang paling berpengaruh terhadap keberhasilan atau kegagalan kegiatan?

Community Engagement TP sendiri.

7.

Kapasitas (pengetahuan, keterampilan atau perubahan perilaku) apa saja yang menurut anda prioritas untuk dikembangkan agar dapat menjalankan peran dalam kerja pemasaran PLPBK dengan efektif?

Community Engagement harus diwujudkan terlebih dahulu. Hal ini bisa dilakukan jika elit TP tidak memiliki/bebas dari kepentingan2 yang dirasa mengkhawaitrkan mengganggu kegiatan pemasaran

8.

Bagaimana cara yang anda bayangkan untuk mengembangkan kapasitas tersebut?

1. Reformasi Tim Pemasaran dengan melakukan elit2 TP sesuai dengan kaidah “the right man on the right place”, bukan berdasarkan ketokohan masyarakat semata.

2. Selanjutnya perlu pakta komunitas3. Dibentuknya Tim Pelaksana Teknis Pemasaran yang akan

melaksanakan kegiatan pemasaran secara sustainablity/berkesnambungan

B. UMPAN BALIK PELATIHAN PEMASARAN LOKASI PILOT PLPBK1.

Berilah tanda pada angka yang menurut anda adalah nilai dari komponen pelaksanaan dan materi-materi pelatihan

Kuesioner untuk Tenaga Ahli Pemasaran Page 2 of 4

Page 3: Kuesioner

MateriPenilaian

1 2 3 4 Penanggulangan kemiskinan ala P2KP Mengapa dan apa PLPBK A short brief about Marketing Plan Pembelajaran dari Channeling P2KP Presentasi TAP dan Diskusi “Pemasaran Sosial”

(fokus pada edukasi, partnership dan policy) (NS: Parwoto Sugianto)

Presentasi TAP dan Diskusi “Partner (‘Market’) Review” (fokus pada analisis peluang berjaringan (networking) dgn pemerintah, swasta, dsb.) (NS: Dr. M. Baequni, UGM)

Presentasi TAP & Diskusi “Product Knowledge” (fokus pada Positioning-Differentiation-Branding Triangle) (NS: Arif, Direktur Dagadu)

Presentasi TAP dan Diskusi “Bekerjasama dgn Media” (NS: Yuyu Suherman, wartawan)

Presentasi TAP dan Diskusi “Presentasi yg Baik” (NS: Samuel Endratmo, Presiden Mural Indonesia)

Presentasi TAP dan Diskusi “Social Entrepreneurship” (fokus pada kreativitas dan inovasi) (NS: Teguh, Primagama)

Keterangan: 1=Buruk sekali; 2=Buruk; 3= Baik; 4=Baik sekali

2.

Materi pelatihan apa yang paling anda minati?

Social Entrepreneurship

3.

Dalam melakukan kerja-kerja pemasaran, materi pelatihan apa saja yang bermanfaat untuk anda? Deskripsikan manfaat dari materi-materi tersebut?

Pemasaran Sosial dan Social Entrepreneurship

Keduanya memberikan pemahaman yang baik tentang konsep tentang social marketing

4.

Setelah aktif dalam kerja pemasaran, topik pemasaran apa yang ingin anda pelajari lebih lanjut?

Social marketing

5.

Seandainya anda berkesempatan untuk merancang dan menyelenggarakan pelatihan serupa di wilayah kerja anda, apa saja yang ingin anda adopsi atau ubah dari pelatihan yang anda ikuti dulu?

Kuesioner untuk Tenaga Ahli Pemasaran Page 3 of 4

Page 4: Kuesioner

Perlunya materi Community Engagement !

6.

Saran perbaikan dan pengembangan pelatihan pemasaran untuk Tenaga Ahli Pemasaran berikutnya

Praktisi di dunia pemasaran/bussiness as usual akan lebih bermanfaat.

Terima kasih atas kerjasamanya dan selamat berkarya.

Kuesioner untuk Tenaga Ahli Pemasaran Page 4 of 4