konsep eksternalitas, barang publik, public choice, dan kegagalan pasar

46
KONSEP EKSTERNALITAS KONSEP BARANG PUBLIK PUBLIC CHOICE , KEGAGALAN PASAR

Upload: bella-shintya-ariyani

Post on 06-Dec-2015

171 views

Category:

Documents


50 download

DESCRIPTION

Review Materi

TRANSCRIPT

Page 1: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

KONSEP EKSTERNALITAS

KONSEP BARANG PUBLIK

PUBLIC CHOICE

,

KEGAGALAN PASAR

Page 2: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

MEET OUR TEAM

KEZIA IRENE

3613100053

LAKSMITA DWI

3613100069

NADIRA DWIPUTRI

3613100070

BELLA SHINTYA

3613100074

ALITA NADYLA

3614100077

FARAZALSA

3614100087

Page 3: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

OUTLINE REVIEW KONSEP EKSTERNALITAS

REVIEW KONSEP BARANG PUBLIK

REVIEW KONSEP PUBLIC CHOICE

STUDI KASUS

KEGAGALAN PASAR

KESIMPULAN

Page 4: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 5: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

DEFINISI KONSEP EKSTERNALITAS

SECARA UMUM

Kegiatan oleh produsen/konsumen yang

dapat mempengaruhi produsen dan

konsumen lain, namun tidak diperhitungkan

dalam biaya pasar

MENURUT PINDYCK DAN

RUBINFELD

Eksternalitas adalah suatu efek samping

dari suatu tindakan pihak tertentu

terhadap pihak lain, baik dampak yang

menguntungkan atau merugikan

Page 6: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

FAKTOR PENYEBAB KONSEP EKSTERNALITAS

Dimanfaatkan secara

berlebihan, tidak ada

insentif untuk

melestarikan,

mendorong

masyarakat sebagai

free rider

Keberadaan

Barang Publik

Sumber daya

bersama

Ketidaksempurnaan

pasar Kegagalan pemerintah

Page 7: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

JENIS EKSTERNALITAS

PRODUSEN – PRODUSEN

PRODUSEN – KONSUMEN

Mengakibatkan terjadinya perubahan atau penggeseran fungsi produksi dari produsen

lain

Aktivitasnya merubah atau menggeser fungsi utilitas rumah

tangga (konsumen)

KONSUMEN – KONSUMEN

Aktivitas seseorang atau kelompok tertentu mempengaruhi atau mengganggu fungsi utilitas

konsumen yang lain.

KONSUMEN – PRODUSEN

Efek dari kegiatan konsumen terhadap output perusahaan

Page 8: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

DAMPAK EKSTERNALITAS

Menyebabkan biaya

sosial dari produksi >

biaya yang

dikeluarkan produsen

& konsumen

Adanya teknologi

untuk mengatasi

dampak negatif

Tingkat output

optimal > kuantitas

keseimbangan pasar

Biaya sosial produksi

< biaya yang

dikeluarkan produsen

& konsumen

Page 9: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PENCEGAHAN EKSTERNALITAS

REGULASI

PAJAK PIGOVIAN DAN

SUBSIDI

PERIJINAN PEROLEHAN HAK UNTUK

MELAKUKAN EKSTERNALITAS

KERJASAMA /

MARGER / KONTRAK

MEMBERIKAN KOMPENSASI

Page 10: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 11: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

DEFINISI BARANG PUBLIK

Dalam ilmu

ekonomi, barang

publik adalah

barang yang

memiliki sifat non-

rival dan non-

eksklusif.

Barang publik merupakan barang-barang yang tidak

dapat dibatasi siapa penggunanya dan sebisa mungkin

bahkan seseorang tidak perlu mengeluarkan biaya untuk

mendapatkannya.

Contoh yaitu jalan raya,

banyaknya pengguna jalan

tidak akan mengurangi

manfaat dari jalan

tersebut, semua orang

dapat menikmati manfaat

dari jalan raya

(noneksklusif) dan jalan

raya dapat digunakan

pada waktu bersamaan.

Page 12: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Samuelson mengatakan bahwa barang

publik adalah komoditas yang tidak

membebankan biaya kepada

masyarakat untuk mengkonsumsinya

dan mustahil untuk mengecualikan

(exclude) seseorang untuk

mengkonsumsinya

DEFINISI BARANG PUBLIK Menurut Prof. Sukanto, barang publik

memiliki ciri khas yaitu tersedianya

adalah berkat campur tangan

pemerintah dalam rangka memenuhi

kebutuhan masyarakat akan barang

dan jasa yang relatif murah

Page 13: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Non Rival (Non Rivalry) Barang yang dapat dikonsumsi

bersamaan pada waktu yang sama,

tanpa saling meniadakan manfaat.

Contoh: Jalan Raya

Non Eksklusif (Non Exclusive) Yang dimaksud dengan non eksklusif

adalah jika seseorang tidak perlu

membayar untuk menikmati manfaat

barang publik.

Contoh: Taman Bungkul Surabaya

SIFAT BARANG PUBLIK

Page 14: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

UU No 25 Tahun 2009 Tentang “Pelayanan Publik”

Barang publik yang disediakan oleh instansi pemerintah dengan menggunakan anggaran

pendapatan dan belanja negara dan/atau anggaran pendapatan dan belanja daerah

ditujukan untuk mendukung program dan tugas instansi tersebut,

Penyediaan Tamiflu

untuk flu burung yang

pengadaannya

menggunakan anggaran

pendapatan dan

belanja negara di

Departemen Kesehatan

Kapal penumpang yang

dikelola oleh PT (Persero)

PELNI untuk memperlancar

pelayanan perhubungan

antar pulau yang

pengadaannya menggunakan

anggaran pendapatan dan

belanja negara di

Departemen Perhubungan;

Penyediaan

infrastruktur

transportasi perkotaan

yang pengadaannya

menggunakan anggaran

pendapatan dan

belanja daerah.

Page 15: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

UU No 25 Tahun 2009 Tentang “Penyediaan Publik”

Barang publik yang ketersediaannya merupakan hasil dari kegiatan badan usaha milik

negara dan/atau badan usaha milik daerah yang mendapat pelimpahan tugas untuk

menyelenggarakan pelayanan publik (public service obligation)

Listrik hasil pengelolaan

PT (Persero) PLN

Air bersih hasil

pengelolaan perusahaan

daerah air minum

Page 16: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PURE PUBLIC GOODS Barang publik murni adalah barang yang benar-benar memiliki

sifat nonrival dan non excludable. Karena sifatnya yang nonrivalry,

maka tidak ada biaya tambahan yang dikenakan apabila ada

tambahan pengguna baru dan tidak ada pembebanan biaya bagi

pengguna yang sudah ada atas tambahan pengguna baru tersebut.

BARANG PUBLIK INTERNASIONAL

Barang publik internasional adalah barang publik dengan

cakupan manfaat geografis universal, di mana tidak ada

keterbatasan geografis yang dapat mengecualikan

manfaat barang tersebut bagi siapapun di dunia. Barang

publik internasional (Stiglitz, 2000, hal. 784).

KATEGORI BARANG PUBLIK

Page 17: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

BARANG PUBLIK LOKAL

Barang publik lokal adalah barang publik murni

yang hanya dapat dinikmati dalam lingkup

geografis yang cukup sempit. Contoh barang publik

lokal adalah konser amal di area terbuka,

pertunjukan kembang api, atau mercusuar.

BARANG PUBLIK NASIONAL

Barang publik nasional adalah barang publik murni

yang memiliki sifat nonexcludable, tetapi manfaatnya

hanya dapat dinikmati selama berada dalam batas-

batas suatu negara. Barang publik nasional contohnya

pertahanan nasional, sistem hukum, dan terkadang

pemerintahan yang efisien (Stiglitz, 2000, hal.149).

KATEGORI BARANG PUBLIK

Page 18: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

BARANG PUBLIK VS BARANG PRIVAT

• Biaya pengecualian besar.

• Dihasilkan pemerintah.

• Disalurkan oleh pemerintah.

• Biaya pengecualian

rendah.

• Dihasilkan oleh swasta.

• Dijual melalui pasar.

Page 19: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

KESULITAN YANG DIHADAPI DALAM MENYEDIAKAN BARANG PUBLIK MELALUI PASAR

Barang-barang yang

sangat dibutuhkan

masyarakat, tetapi (sama

sekali) tidak dapat

disediakan oleh pasar

„pure public goods‟

FREE RIDER memanfaatkan barang tanpa harus membayar atau tanpa harus ikut menanggung biaya

pengadaan

upaya untuk menyediakan

barang publik melalui mekanisme

pasar merupakan kegagalan

struktural yang disebabkan oleh

sifat nonrivalry dan nonexclusive

atas barang publik.

Page 20: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

SEBAB-SEBAB ADANYA FREE RIDER DALAM PERPAJAKAN

• Image buruk pajak akibat kasus korupsi yang bermunculan

• Tidak ada kontra-prestasi secara langsung

• Konsep pajak masih belum dimengerti oleh sebagian masyarakat

• Law enforcement yang belum optimal

• Adanya aturan tentang kerahasiaan nasabah bank

Page 21: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PERAN PEMERINTAH

1. Alokasi: menyediakan barang dan jasa yang tidak dapat disediakan pasar sesuai dengan standar pelayanannya

2. Distribusi: pemerataan pelayanan barang dan jasa

3. Stabilisasi: stabilisasi harga barang dan jasa

Page 22: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 23: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PANDANGAN BEBERAPA AHLI

SAMUEL

SON &

NORDHAUS

CAPORASO

& LEVINE

(1993)

JAMES

BUCHANAN

(1984)

Salah satu cabang ilmu

ekonomi yang

mempelajari bagaimana

pemerintah membuat

keputusan yang terkait

dengan kepentingan

masyarakat (public)

Pilihan public sebagai

aplikasi metode -

metode ekonomi

terhadap publik

(The Economic Study of Non-

Market Decision Making) ilmu

ekonomi terhadap proses

pengambilan keputusan

kolektif dan berbagai

fenomena-fenomena yang

bersofat non-ekonomi

Page 24: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

ASPEK-ASPEK DALAM TEORI PILIHAN PUBLIK

PENDEKATAN CATALLAXY

Para pelaku politik menawarkan

berbagai kebijakan public kepada

masyarakat. Pembeli kebijakan public

ini adalah masyarakat pemilih yang

akan memilih kebijakan yang benar-

benar dapat mewakili kebutuhan

mereka.

HOMO ECONOMICUS

(konsep manusia ekonomi)

Manusia cenderung memaksimalkan manfaat

utilitas untuk dirinya karena dihadapkan pada

kelangkaan sumber daya. Politisi sebagai

pelaku memaksimalkan kepuasan pribadi

yang dimotivasi oleh gaji reputasi public,

kekuasaan, dll. Sementara para pemilih akan

mengontrol suara untuk mendapat kebijakan

yang diinginkan.

Page 25: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

ALIRAN TEORI PILIHAN PUBLIK

TEORI PILIHAN

PUBLIK NORMATIF

Fokus dari teori pilihan public ini adalah pada

isu-isu yang terkait dengan desain politik dan

aturan-aturan politik dasar. Pendeknya teori ini

berhubungan dengan kerangka kerja konstitusi

yang mengambil tempat dalam proses politik. TEORI PILIHAN

PUBLIK POSITIF

Teori ini merancang penjelasan bagi aturan-

aturan dan proses-proses pemilihan yang ada

dan menelaah bagaimana konsekuensinya.

Page 26: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

KELEBIHAN TEORI PUBLIK

Sebagai jembatan penghubung antara ilmu ekonomi dan ilmu

politik

Memungkinkan untuk melihat fenomena politik secara lebih pasti dan terprediksi secara

teoritis

KEKURANGAN TEORI PUBLIK

Mengasumsikan bahwa setiap individu bertindak rasional

tanpa mengindahkan kekayaan lembaga, budaya, dan politik

masyarakat.

Page 27: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

RENT SEEKING & MONEY POLITICS

RENT SEEKING

Suatu proses dimana seseorang atau sebuah perusahaan mencari keuntungan melalui manipulasi dari situasi ekonomi (politik, aturan-aturan, regulasi, tarif dll) daripada melalui perdagangan.

MONEY POLITICS

praktek pemberian uang atau barang atau member iming-iming sesuatu kepada massa (voters) secara

kolektif atau individual untuk mendapatkan keuntungan politis.

contoh: operasi fajar, bujukan politik, sumbangan kas, mobilisasi dana pemilu, suka rela, dan

konsolidasi dana dalam bentuk yayasan. Sumber dana dari kekayaan negara BUMN / APBN.

Page 28: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Pilihan public menerapkan metode ekonomi pada teori dan praktek politik dan pemerintah. Teori pendekatan telah memberikan pengertian yang penting mengenai

pembuatan keputusan secara demokratis.

• .

Teori pilihan public memberikan kerangka atau

penjelasan bagaimana pemerintah membuat

keputusan tentang perpajakan, pengeluaran,

peraturan-peraturan ekonomi dan kebijakan-

kebijakan lainnya.

Pilihan public menggunakan

metode dan tools ekonomi

untuk mengeksplor bagaimana

politik dan pemerintah

bekerja

Page 29: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 30: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Akibatnya barang yang diproduksikan menjadi

terlalu banyak atau terlalu sedikit, bahkan dalam

kondisi ekstrem ada barang & jasa tertentu yang

tidak dihasilkan.

adalah keadaan dimana mekanisme

pasar tidak berfungsi secara efisien

dalam mengalokasikan sumber ekonomi

yang ada di masyarakat.

KEGAGALAN PASAR

Page 31: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

ESENSI TIMBULNYA KEGAGALAN PASAR

• Masyarakat tidak bertindak secara kooperatif

• Perilaku kooperatif menyebabkan terjadinya

pareto optimal / optimum pareto

Optimum pareto adalah tempat

kedudukan di mana seorang konsumen

tidak dapat meningkatkan kepuasannya

tanpa menyebabkan kepuasan konsumen

lain menjadi berkurang.

Page 32: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

FAKTOR PENYEBAB

Adanya

Barang

publik

Adanya

ketidak

sempur

naan

pasar

Adanya

ekster-

nalitas

Adanya

pasar

yang

tidak

lengkap

Adanya

kega-

galan

infor-

masi

Adanya

ketidak

-pastian

Page 33: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

KEGAGALAN PASAR AKIBAT BARANG

PUBLIK

Barang publik tidak dapat dipindah

tangankan hak kepemilikannya

(property rights)

ADANYA FREE RIDER

Sifat barang publik yang non

excludability dan non rivalry

menyebabkan munculnya free rider.

Free rider menyebabkan

ketidakseimbangan antara

kebutuhan masyarakat dan dana

yang perlu dikeluarkan.

TRAGEDY OF THE COMMONS

PERAN

PEMERINTAH

Pemerintah memastikan agar tidak terjadi tragedy of the commons dan tidak

ada free rider dengan melakukan pengawasan dan penindakan melalui

kebijakan yang diputuskan

Page 34: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PRINSIP PENGELOLAAN BARANG PUBLIK

Menetapkan harga (nilai moneter) terhadap barang publik tersebut sehingga menjadi barang privat (dagang) sehingga benefit yang diperoleh dari harga itu bisa dipakai untuk mengelola barang publik itu sendiri

Pemerintah menetapkan harga,

Membuat regulasi, menyediakan,

dan memelihara

Pemerintah menetapkan harga,

membuat regulasi.

Swata yang menyediakan

dan memelihara

Page 35: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

PRINSIP PENGELOLAAN BARANG PUBLIK

menetapkan ambang batas terhadap pelayanan barang publik, sehingga

diketahui standar minimum pelayanan dari suatu barang publik

Pemerintah menetapkan standar

pelayanan minimum untuk

suatu barang publik

Jika standar minimum tidak terpenuhi, maka perlu ada mekanisme untuk mengembali- kannya

Page 36: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Ketidak sempurnaan pasar

adalah pasar yang diluar atau

bukan merupakan pasar

persaingan sempurna

Monopoli

Oligopoli (kartel)

KEGAGALAN PASAR AKIBAT KETIDAK

SEMPURNAAN PASAR

DEFINISI

CONTOH

PERAN

PEMERINTAH

Pemerintah harus mengupayakan

agar mekanisme harga efisien

dalam mengalokasikan sumber

daya ekonomi pada kondisi pasar

persaingan sempurna.

Page 37: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Alokasi sumber ekonomi

TIDAK EFISIEN

Dikarenakan harga

tidak mencerminkan

secara tepat akan

kelangkaan faktor

produksi

PERAN PEMERINTAH

Pemerintah mengupayakan agar tingkat produksi

eksternalitas negatif berkurang dan eksternalitas positif

meningkat

KEGAGALAN PASAR AKIBAT EKSTERNALITAS

Page 38: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

38 QMARKE

T

PRODUKSI EKSTERNALITAS

NEGATIF

Quantity of Aluminum

0

Price of Aluminum

Demand (private value)

Supply (private cost)

Social cost

Qoptimum

Cost of pollution

Equilibrium

Optimum

Page 39: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

39 Quantity

Of robots 0

Price Of robot

Qoptimum

Demand (Private value)

Supply (private cost)

Social cost

Qmarket

Value of Technology Spillover

Equilibrium

Optimum

PRODUKSI EKSTERNALITAS

POSITIF

Page 40: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Adanya informasi yang tidak dapat

disediakan pihak swasta

Misal: perkiraan cuaca, informasi

potensi bencana, dll.

Informasi antara pembeli dan

penjual tidak asimetris

PERAN PEMERINTAH

Dalam hal ini peran pemerintah diperlukan

untuk menyediakan informasi yang tidak

tersedia dan memastikan informasi pembeli

& penjual simetris

KEGAGALAN PASAR AKIBAT KEGAGALAN

INFORMASI

Page 41: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Kegagalan pasar menunjukkan

mengapa campur tangan

pemerintah diperlukan

FUNGSI PEMERINTAH

Untuk mengoreksi

penyimpangan bila kondisi

persaingan tidak efisien

Untuk

mencapai

efisiensi pasar

Perlunya peran sosial oleh

pemerintah dalam

distribusi pendapatan

serta kesejahteraan

Untuk menjamin

kesempatan kerja,

stabilitas harga, dan

pertumbuhan ekonomi

Page 42: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 43: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

STUDI KASUS

Besarnya bangkitan dan tarikan dari kawasan Summarecon Bekasi memberi dampak perubahan volume pergerakan dan kinerja jaringan jalan Kota Bekasi.

Page 44: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

STUDI KASUS

Banyak orang miskin ingin memiliki ponsel mereka sendiri yang unik, layar sentuh, dan telepon berfitur wifi tetapi tidak mampu membeli karena kondisi pasar saat ini belum tersedia ponsel seperti itu dengan harga yang murah.

Page 45: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar
Page 46: Konsep Eksternalitas, Barang Publik, Public Choice, dan Kegagalan Pasar

Thank You