kit optik (print)

Upload: ma-hda-li-na

Post on 05-Oct-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kit

TRANSCRIPT

Dengan disaksikan oleh ALLAH SWT. Dan para malaikat-NYA saya menyatakan bahwa apa yang tertulis atau

tercantum dalam jurnal ini benar-benar saya lakukan.

NoHari/

TanggalWaktuKawan KerjaDeskripsi KegiatanHasilEkspresi DiriKet.

1Senin

23-02-201507.00 AmFriliyanti Djafar

( )1. Mengeluarkan Kit Optik SMA2. Melengkapi alat-alat dalam Kit Optik SMA sesuai dengan daftar alat yang ada didalam Kit Optik SMA Jumlah alat :

56 alat

Kondisi alat :

Terdapat beberapa alat yang tidak lengkap dan jumlahnya tidak sesuai dengan daftar alat yang ada didalam kit optik

Alat-alat yang kurang :

Cermin datar, 1 buah

Filter warna RGB, 1 buah

Cakram optik berskala, 1 buah

Kotak cahaya, 1 buahDilanjutkan pada hari jumat, 27-02-2015

2Jumat

27-02-201509.00 AmFriliyanti Djafar

( )1. Model lensa setengah lingkaran

Terbuat dari kaca optik

Berbentuk setengah lingkaran

Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya berwarna putih

Berdiameter 7.6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 10.82 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 31.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Untuk membiaskan berkas-berkas cahaya Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

Dilanjutkan pada hari sabtu, 28-02-2015

2. Model lensa cembung-datar

Terbuat dari kaca optik

Salah satu sisinya cembung dan sisi lainnya datar

Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya berwarna putih

Memiliki panjang 6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 11.16 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 8.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Mengumpulkan berkas-berkas cahaya pada proses pembiasan cahaya Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

3. Model lensa cekung-datar

Terbuat dari kaca optik

Salah satu sisinya cekung dan sisi lainnya datar

Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya berwarna putih

Memiliki panjang 6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 11.19 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 6 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menghamburkan berkas-berkas cahaya pada proses pembiasan cahaya Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

4. Prisma 10(

Terbuat dari kaca optik

Berbentuk segitiga sama kaki dengan salah satu sudutnya 10( Berwarna bening

Luas alasnya = p ( l = 2 cm ( 0.9 cm = 1.8 cm dan tingginya 5.7 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 6.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi : Merefleksikan cahaya putih atau memisahkannya menjadi spektrum warna pelangi Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

5. Prisma trapesium

Terbuat dari kaca optik

Berbentuk trapesium dengan 4 sisi dan salah satu sisinya merupakan sisi miring

Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya berwarna putih

Memiliki tebal 10.94 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Panjang sisi bagian atas 15.7 cm, panjang sisi bagian bawah 7 cm, panjang sisi sebelah kiri (lurus) 3.4 cm, dan panjang sisi sebelah kanan (sisi miring) 3.6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 30.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Merefleksikan cahaya putih atau memisahkannya menjadi spektrum warna pelangi Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

6. Prisma siku-siku

Terbuat dari kaca optik

Berbentuk segitiga siku-siku dengan salah satu sudutnya 90( Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya berwarna putih

Memiliki tebal 10.65 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Tingginya 4.8 cm, panjang sisi alasnya 4.8 cm sisi dan panjang sisi miringnya 6.8 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm) Bermassa 16.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Merefleksikan cahaya putih atau memisahkannya menjadi spektrum warna pelangi Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

7. Prisma segitiga sama sisi

Terbuat dari kaca optik

Berbentuk segitiga sama sisi

Berwarna bening dan pada salah satu permukaannya buram

Memiliki tebal 3 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Panjang sisi-sisinya 2.9 cm dan tingginya 2.5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 30.4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Merefleksikan cahaya putih atau memisahkannya menjadi spektrum warna pelangi Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

8. Cermin kombinasi

Terbuat dari plastik dengan permukaan yang mengkilap

Memiliki 3 sisi, yaitu sisi dengan permukaan cembung, sisi dengan permukaan cekung, dan sisi dengan permukaan datar

Memiliki tebal 1.34 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Panjang sisi dengan permukaan datar 6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 10 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Memantulkan cahaya, bayangan yang dipantulkan bergantung pada permukaan cermin yang digunakan Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

9. Kisi difraksi

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang dengan panjang 10 cm dan lebar 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 1.25 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Memiliki celah dengan 100 garis/mm, 300 garis/mm, dan 600 garis/mm

Bermassa 13.5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Mengamati spektrum gelombang cahaya Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Kertas hitam yang menutupi plastik dibagian kiri atas alat, telah terkelupas

10. Benda Fotoelastik

Terbuat dari plastik dan transparan

Berbentuk persegi panjang, dengan panjang 7.5 cm dan lebar 3 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki 1 lingkaran besar dan 1 lingkaran kecil. Diameter lingkaran besar 20.25 mm dan diameter lingkaran kecil 5.85 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Memiliki tebal 1.15 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

3Sabtu,28-02-201509.00 AmFriliyanti Djafar

( )11. Diafragma celah lebar dan 5 celah

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang, dengan panjang 7.7 cm dan lebar 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki 1 celah lebar dengan lebar 1.1 cm dan 5 celah sempit dengan lebar masing-masing celah 0.1 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.78 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 6.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Mengamati proses difraksi yang terjadi pada celah lebar dan celah banyak Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

Dilanjutkan pada hari minggu, 01-03-2015

12. Diafragma 1 dan 3 celah

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang, dengan panjang 7.7 cm dan lebar 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Pada salah satu sisinya memiliki 1 celah dan pada sisi lainnya memiliki 3 celah, dengan lebar masing-masing celah adalah 0.1 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.40 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Mengamati proses difraksi yang terjadi pada celah banyak Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

13. Cermin datar

Terbuat dari cermin

Memiliki penyangga yang terbuat dari plastic dan berwarna putih

Berbentuk persegi panjang, dengan panjang 6 cm dan lebar 2 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki massa 11.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Memantulkan bayangan benda yang terlihat sama dengan benda itu sendiri dan juga memantulkan cahaya Jumlah :

2 dari 3 buah alat

Kondisi alat :

Baik

14. Keping warna

Terbuat dari plastik dan terdiri dari 6 keping warna yang berbeda yang dihubungkan dengan kawat.

6 warna pada keeping warna terdiri dari warna hitam, biru tua, merah, biru, hijau, dan kuning.

Berbentuk persegi empat, dengan panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 1.10 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Memiliki massa 30.5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Sebagai pembanding warna cahaya yang dilewatkan pada filter warna ataupun cahaya yang dihasilkan oleh alat-alat lainnya Jumlah :

1 buah Kondisi alat :

Baik

15. Keping penutup

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam.

Memiliki tebal 0.85 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 5.4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Membuka dan menutup celah pada diafragma Jumlah :

4 buah

Kondisi alat :

Baik

16. Filter warna merah

Terbuat dari plastik dan berwarna merah.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.75 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna merah Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

17. Filter warna hijau

Terbuat dari plastik dan berwarna hijau.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.80 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.8 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna hijau Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

18. Filter warna biru

Terbuat dari plastik dan berwarna biru.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.71 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna biru Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

19. Filter warna cyan

Terbuat dari plastik dan berwarna cyan.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.72 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.8 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna cyan Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

20. Filter warna magenta

Terbuat dari plastik dan berwarna magenta.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.98 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 5.7 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna magenta Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

21. Filter warna kuning

Terbuat dari plastik dan berwarna kuning.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.75 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 5.7 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna kuning Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

22. Filter warna RGB

Tidak adaTidak ada

23. Filter warna CMY

Terbuat dari plastik dan memiliki 3 warna yaitu cyan, magenta, dan kuning.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal yang berbeda-beda untuk masing-masing warna, untuk warna kuning ketebalnya 0.71 mm, untuk warna magenta ketebalannya 1.13 mm, dan warna cyan ketebalannya 0.74 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menyaring spektrum cahaya warna kuning, magenta, dan cyan Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Bingkai pada salah satu sisi filter warna sudah patah

24. Lingkaran penghalang cahaya

Terbuat dari plastik dan dan berwarna bening

Berbentuk persegi dengan lingkaran hitam dibagian tengahnya

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.60 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 4.5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Menghalangi cahaya Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

25. Model slaid

Terbuat dari plastik dan pada salah satu permukaanya berwarna putih sementara pada permukaan lainnya berwarna abu-abu

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terbuat dari plastik bening dengan gambar rambu lalu lintas tanda berhenti, jaring laba-laba, dua orang-orangan, dan rambu lalu lintas untuk tanda tempat parkir.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.80 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Objek pengamatan Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

4Minggu,

01-03-201502.00 PmFriliyanti Djafar

( )26. Slaid polarisasi

Terbuat dari plastik dan pada salah satu permukaanya berwarna putih sementara pada permukaan lainnya berwarna abu-abu

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terbuat dari plastik dengan warna yang agak gelap dengan gambar 2 ekor rusa dan batu-batuan serta rerumputan.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.81 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr)Fungsi :Objek pengamatan Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

Dilanjutkan pada hari senin, 02-03-2015

27. Diafragma 4 lingkaran

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terdapat 4 lingkaran dengan ukuran yang berbeda-beda.

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 1.30 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 5.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

28. Diafragma lingkaran tunggal

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terdapat sebuah lingkaran yang berdiameter 0.9 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm).

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 1.30 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm) Bermassa 5.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

29. Diafragma celah tunggal

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terdapat sebuah celah dengan panjang 3.6 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.64 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 3.5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

30. Diafragma anak panah

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi dan dibagian tengahnya terdapat sebuah celah berbentuk anak panah

Panjang sisi-sisinya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 0.30 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 2.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

31. Cakram optik berporos

Terbuat dari plastik dan berwarna putih

Berbentuk lingkaran dan dibagian tengahnya terdapat sebuah poros

Berskala 0(-360( dan berdiameter 20 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Memiliki tebal 1.09 mm (diukur dengan micrometer sekrup yang memiliki NST 0.01 mm)

Bermassa 74.6 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

32. Cakram optik berskala

Tidak adaTidak ada

33. Kotak cahaya Tidak adaTidak ada

34. Pemegang kotak cahaya

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Penampangnya berbentuk trapesium tanpa sisi bagian bawahnya dan memiliki penyangga berbentuk silinder dibagian atasnya

Tinggi silindernya 13 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Diameter silinder bagian bawahnya 10.05 mm dan diameter silinder bagian atasnya 8 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Bermassa 62.6 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

35. Model bumi-bulan

Model bumi dan bulannya terbuat dari plastik dan berwarna putih

Penyangga bagian bawahnya terbuat dari besi

Diameter model matahari 32.85 mm dan diameter model bulan 12 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Bermassa 21.8 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

36. Kotak plastik

Terbuat dari plastik dan berwarna bening

Berbentuk balok dengan 5 sisi (tanpa sisi bagian atasnya)

Luas kotak plastik = p ( l = 8.6 cm ( 4.6 cm = 39.56 cm2 sedangkan volumenya = p ( l ( t = 8.6 cm ( 4.6 cm ( 4.3 cm = 170.108 cm3 (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 48.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

37. Tangki plastik

Terbuat dari plastik dan berwarna bening

Berbentuk balok dengan 5 sisi (tanpa sisi bagian atasnya) dan dilengkapi dengan penutupnya

Luas tangki plastik = p ( l = 5.9 cm ( 3.9 cm = 23.01 cm2 sedangkan volumenya = p ( l ( t = 5.9 cm ( 3.9 cm ( 2.3 cm = 52.923 cm3 (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 18.6 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

38. Tumpakan berpenjepit

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang dan dilengkapi dengan pegangan pada salah satu sisinya serta memiliki 2 lubang dengan ukuran yang sama dibagian atasnya

Luasnya permukaannya = p ( l = 5.5 cm ( 3 cm = 16.5 cm2 dan tingginya 3 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 15.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

6 buah

Kondisi alat :

Baik

39. Meja prisma

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Penampang alasnya berbentuk lingkaran dan memiliki penyangga berbentuk silinder dibagian atasnya

Tinggi silindernya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Diameter silinder bagian bawahnya 11.20 mm dan diameter silinder bagian atasnya 7.95 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Bermassa 6.8 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

40. Kaki rel

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang dan memiliki sebuah lubang

Memiliki penyangga/kaki pada salah satu sisinya yang dilengkapi dengan bantalan pada bagian bawahnya.

Panjangnya 5 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 10.1 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

41. Penyambung rel

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang dan memiliki lubang pada ujung-ujungnya

Memiliki penyangga/kaki pada kedua ujungnya yang dilengkapi dengan bantalan pada bagian bawahnya.

Panjangnya 21.2 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 36 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

42. Rel presisi

Terbuat dari aluminium dan berwarna hitam

Berbentuk persegi panjang dan berskala 0-50 cm

Skalanya terdiri dari 2 warna yaitu merah dan putih, setiap 5 cm warna pada skalanya berubah

Memiliki penyangga/kaki pada bagian bawahnya.

Panjangnya 50 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 294.4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

43. Rumah lampu

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk segi lima dan memiliki penyangga pada bagian bawahnya

Memiliki lingkaran pada bagian tengahnya yang merupakan tempat untuk lampu

Diameter luarnya 62.65 mm dan diameter dalamnya 55.80 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Bermassa 73.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

44. Layar tembus cahaya

Terbuat dari plastik dan dapat ditembus cahaya

Berbentuk persegi panjang dan memiliki penyangga pada bagian bawahnya

Memiliki luas = p ( l = 11 cm ( 10 cm = 110 cm2 (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 18.4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

45. Layar putih

Terbuat dari plastik dan berwarna putih

Berbentuk persegi panjang dan memiliki penyangga pada bagian bawahnya

Memiliki luas = p ( l = 11 cm ( 10 cm = 110 cm2 (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 18.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

46. Lensa f = +50

Lensa biconvex (cembung-cembung) dengan focus lensa +50

Warna lensa bening dan mengumpulkan cahaya pada proses pembiasan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 41.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

47. Lensa f = +100

Lensa biconvex (cembung-cembung) dengan focus lensa +100

Warna lensa bening dan mengumpulkan cahaya pada proses pembiasan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 35.7 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

48. Lensa f = +300

Lensa biconvex (cembung-cembung) dengan focus lensa +300

Warna lensa bening dan mengumpulkan cahaya pada proses pembiasan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 32.3 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

49. Lensa f = -100

Lensa biconcave (cekung-cekung) dengan focus lensa -100

Warna lensa bening dan mnyebarkan cahaya pada proses pembiasan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 34.5 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

50. Lensa f = -300

Lensa biconcave (cekung-cekung) dengan focus lensa -300

Warna lensa bening dan mnyebarkan cahaya pada proses pembiasan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 34.8 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

51. Cermin cembung f = -75

Cermin cembung-datar dengan focus cermin -75

Warna cermin bening dan memantulkan bayangan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 35 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

52. Cermin cembung f = -150

Cermin cembung-datar dengan focus cermin -150

Warna cermin bening dan memantulkan bayangan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 33 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

53. Cermin cekung f = +75

Cermin cekung-datar dengan focus cermin +75

Warna cermin bening dan memantulkan bayangan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 33 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

54. Cermin cekung f = +150

Cermin cekung-datar dengan focus cermin +150

Warna cermin bening dan memantulkan bayangan

Bingkai lensa berbentuk segi lima dengan penyangga dibagian bawahnya dan berwarna hitam

Bermassa 32.2 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik

5Senin,02-03-201507.00 AmFriliyanti Djafar

( )55. Filter polarisasi

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk segi lima dan memiliki penyangga pada bagian bawahnya

Memiliki lingkaran kaca pada bagian tengahnya

Diameter luar lingkarannya 60.05 mm dan diameter dalam lingkarannya 46.05 mm (diukur dengan jangka sorong yang memiliki NST 0.05 mm)

Bermassa 49.4 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

2 buah

Kondisi alat :

Baik

56. Pemegang slaid diafragma

Terbuat dari plastik dan berwarna hitam

Berbentuk segi lima dan memiliki penyangga pada bagian bawahnya

Memiliki lubang yang berbentuk persegi empat pada bagian tengahnya

Panjang sisi-sisinya 4 cm (diukur dengan mistar yang memiliki NST 0.1 cm)

Bermassa 23.9 gr (diukur dengan neraca mekanik duduk yang memiliki NST 0.1 gr) Jumlah :

1 buah

Kondisi alat :

Baik