kisi-kisi pendidikan biologi sm-3t 2014 filekisi-kisi seleksi sm-3t prodi pendidikan biologi hal 1...

1
Kisi-Kisi Seleksi SM-3T Prodi Pendidikan Biologi Hal 1 KISI-KISI SOAL SELEKSI SM-3T TAHUN 2014 PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Esensial 1. Memiliki Kompetensi Profesional 1.1 Terampil melakukan kerja ilmiah 1.1.1 Merencanakan penyelidikan biologi menggunakan metode ilmiah 1.1.2 Menggunakan metode ilmiah untuk memecahkan masalah biologi 1.1.3 Menyajikan hasil penyelidikan biologi dalam bentuk verbal atau nonverbal (grafik, tabel, diagram) 1.1.4 Membuat dan menggunakan alat- alat laboratorium biologi 1.2 Menguasai materi ajar biologi 1.2.1 Mendeskripsikan ruang lingkup, manfaat, dan bahaya obyek biologi 1.2.2 Menjelaskan konsep keanekaragaman hayati dan peranannya bagi kehidupan 1.2.3 Membedakan karakteristik berbagai organisme dan peranannya bagi kehidupan 1.2.4 Mendeskripsikan perubahan dan kelangsungan hidup organisme 1.3 Menguasai materi kurikulum biologi sekolah 1.3.1 Mengurutkan konsep- konsep esensial biologi dalam pembelajaran 1.4. Menguasai materi biologi yang menaungi 1.4.1 Mengembangkan konsep bidang studi 1.4.2 Mengikuti perkembangan biologi sesuai perkembangan IPTEKS

Upload: hakien

Post on 20-Mar-2019

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kisi-Kisi Pendidikan Biologi SM-3T 2014 fileKisi-Kisi Seleksi SM-3T Prodi Pendidikan Biologi Hal 1 KISI-KISI SOAL SELEKSI SM-3T TAHUN 2014 PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI Standar Kompetensi

Kisi-Kisi Seleksi SM-3T Prodi Pendidikan Biologi Hal 1

KISI-KISI SOAL SELEKSI SM-3T TAHUN 2014

PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI

Standar

Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Esensial

1. Memiliki

Kompetensi

Profesional

1.1 Terampil

melakukan kerja

ilmiah

1.1.1 Merencanakan penyelidikan biologi

menggunakan metode ilmiah

1.1.2 Menggunakan metode ilmiah untuk

memecahkan masalah biologi

1.1.3 Menyajikan hasil penyelidikan biologi

dalam bentuk verbal atau nonverbal

(grafik, tabel, diagram)

1.1.4 Membuat dan menggunakan alat- alat

laboratorium biologi

1.2 Menguasai materi

ajar biologi 1.2.1 Mendeskripsikan ruang lingkup,

manfaat, dan bahaya obyek biologi

1.2.2 Menjelaskan konsep keanekaragaman

hayati dan peranannya bagi kehidupan

1.2.3 Membedakan karakteristik berbagai

organisme dan peranannya bagi

kehidupan

1.2.4 Mendeskripsikan perubahan dan

kelangsungan hidup organisme

1.3 Menguasai materi

kurikulum biologi

sekolah

1.3.1 Mengurutkan konsep- konsep esensial

biologi dalam pembelajaran

1.4. Menguasai materi

biologi yang

menaungi

1.4.1 Mengembangkan konsep bidang studi

1.4.2 Mengikuti perkembangan biologi

sesuai perkembangan IPTEKS