keracunan makanan

12
KERACUNAN MAKANAN DAN BAHAN KIMIA Disusun oleh : Kelompok 4 - Imarotul Iman - Khaerul Anam

Upload: ima-iman

Post on 12-Dec-2014

178 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

Page 1: KERACUNAN MAKANAN

KERACUNAN MAKANAN DAN BAHAN KIMIA

KERACUNAN MAKANAN DAN BAHAN KIMIA

Disusun oleh :Kelompok 4-Imarotul Iman-Khaerul Anam

Page 2: KERACUNAN MAKANAN

Devinisi• Keracunan adalah masuknya suatu zat toksik ke

dalam tubuh melalui sistem pencernaan baik kecelakaan maupun disengaja, yang dapat mengganggu kesehatan bahakan dapat menimbulkan kematian. Zat-zat yang dapat menimbulkan keracunan pada sistem pencernaan dapat berupa zat kimia (Baygon, alkohol, minyak tanah, bnsin, dll), makanan (jengkol, ikan, jamur, dll), obat-obatan.

• Keracunan makanan adalah penyakit yang tiba-tiba dan mengejutkan yang dapat terjadi setelah menelan makanan atau minuman yang terkontaminasi.

Page 3: KERACUNAN MAKANAN

Etiologi keracunan dibagi menjadi 2 :1. Keracunan makanan2. Keracunan bahan kimia

Page 4: KERACUNAN MAKANAN

1. Keracunan makanan•Botulium adalah kuman yang biasanya terdapat pada makanan kaleng yang biasanya diolah secara kurang sempurna•Jamur •Jengkol•Kepiting, rajungan dan ikan laut lainya•Singkong/ketela pohon•Keracunan makanan akibat kuman salmonella dan stafilakokus dll.

Page 5: KERACUNAN MAKANAN

2. Keracunan bahan kimia

• Alkohol• Arsen• Asam boorwater• Asam kuat asam cuka pekat, asam

klorida, asam nitrat, asam sulfat, asam fosfat.

• Basa kuat• Bensin atau Petrol• Karbon• Peptisida• Deterjen dll.

Page 6: KERACUNAN MAKANAN

Sifat RacunSifat racun dapat dibagi menjadi :

• Korosif : asam basa kuat (asam klorida, asam sulfat, natrium hidroksida).

• Non korosif : makanan, obat-obatan.

Page 7: KERACUNAN MAKANAN

Pathofisiologi

•Keracuanan dapat di sebabkan oleh beberapa hal di antaranya yaitu faktor bahan kimia, makanan tertentu, mikroba, toksin dll. Dari penyebab tersebut dapat mempengaruhi vaskuler sistemik sehingga terjadi penurunan fungsi organ – organ dalam tubuh. Biasanya akibat dari keracunan menimbulkan mual, muntah, diare, perut kembung,gangguan pernafasan, gangguan sirkulasi darah dan kerusakan hati ( sebagai akibat keracunan obat da bahan kimia ). Terjadi mual, muntah dikarenakan iritasi pada lambung sehingga HCL dalam lambung meningkat .

Page 8: KERACUNAN MAKANAN

Manifestasi klinis 1. Manifestasi klinis keracunan makanan• Muntah, mencret, lemah badan.• Sakit kepala, pusing, sesak napas• Mata melotot, mulut berbusa.• Pingsan, kejang-kejang.• Kadang-kadang napas sudah berhenti,

sementara nadi masih berdenyut selama jantung masih berdenyut, pertolongan harus tetap dilakukan.

Page 9: KERACUNAN MAKANAN

2. Manifestasi klinis keracunan bahan kimia Tidak sadar/pingsan Nyeri kepala Mual Muntah Diare Sesak nafas Kejang Sakit perut Keringat dingin Nadi lemah dan cepat

Page 10: KERACUNAN MAKANAN

Penatalaksanaan• Penatalaksanaan kedaruratan

keracunan sistem pencernaan tujuan tindakan kedaruratan adalah menghilangkan atau menginaktifkan racun sebelum diabsorbsi, untuk memberikan keperawatan pendukung, untuk memelihara sistem organ vital, menggunakan antidot spesifik untuk menetralkan racun dan memberikan tindakan untuk mempercepat eliminasi racun terabsorbsi.

Page 11: KERACUNAN MAKANAN

Diagnosa yang mungkin muncul antara lain :

• Gangguan pola nafas berhubungan dengan spasme laring dan bronko kontriksi

• Gangguan rasa nyaman nyeri berhubungan dengan keracunan jengkol

• Resiko tinggi gangguan keseimbangan cairan berhubungan dengan output yang berlebihan

Page 12: KERACUNAN MAKANAN

Terima kasihSemoga

bermanfaat