kata pengantar tinjauan pustaka

2
KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah swt karena berkat rahmat dan hidayah-Nya lah penulis dapat menyelesaikan tugas tinjauan pustaka ini tepat pada waktunya. Tinjauan pustaka ini penulis buat sebagai salah satu syarat untuk mengikuti kepaniteraan senior Ilmu Kedokteran Komunitas Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Jakarta. Ucapan terima kasih tak lupa penulis ucapkan kepada dr. Siti Maimunah selaku pembimbing yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan makalah ini. Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan tinjauan pustaka ini masih terdapat banyak kesalahan.Untuk itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan guna sebagai bahan perbaikan dalam pembuatan tinjauan pustaka berikutnya. Semoga tinjauan pustaka ini dapat bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan untuk kita semua,khususnya bagi para pembaca. i

Upload: nirwanfathur

Post on 17-Nov-2015

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kata

TRANSCRIPT

KATA PENGANTAR

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah swt karena berkat rahmat dan hidayah-Nya lah penulis dapat menyelesaikan tugas tinjauan pustaka ini tepat pada waktunya. Tinjauan pustaka ini penulis buat sebagai salah satu syarat untuk mengikuti kepaniteraan senior Ilmu Kedokteran Komunitas Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Jakarta.

Ucapan terima kasih tak lupa penulis ucapkan kepada dr. Siti Maimunah selaku pembimbing yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan makalah ini.

Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan tinjauan pustaka ini masih terdapat banyak kesalahan.Untuk itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan guna sebagai bahan perbaikan dalam pembuatan tinjauan pustaka berikutnya.

Semoga tinjauan pustaka ini dapat bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan untuk kita semua,khususnya bagi para pembaca.

Jakarta, September 2010 PenulisPAGE i