kata pengantar ka

2
Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya Halama i Tugas Metode Penelitian Ilmiah KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala rahmat – Nya hingga penyusunan Laporan Kerangka Analisis Kerusakan Jalan terhadap perekonomian di Jalan Raya Surabaya – Mojokerto mulai dari Bunderan Waru, Surabaya sampai pertigaan Kletek, Kecamatan Taman, Kab. Sidoarjo. direncanakan akan dibangun Kawasaan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo. Dengan dibangunnya maka diperkirakan akan terjadi bangkitan lalu lintas yang berpotensi menimbulkan permasalahan lalu lintas. Maka sebagai upaya merencanakan manajemen dan rekayasa lalu lintas di dalam dan di luar Kawasan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo untuk itunperlu disusun Studi Analisis Dampak Lalu Lintas (Andalalin). Tahap awal Studi Analisis Dampak Lalu Lintas (Andalalin) ini disusun Laporan kerangka Acuan (KA). Laporan kerangka Acuan ini mencakup antara lain adalah pendahuluan, deskripsi kegiatan pembangunan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo ,metodologi pendekatan dan rencana pelaksanaan kegiatan. Setelah penyusunan Laporan Kerangka Acuan (KA) ini maka selanjutnya akan disusun Laporan Analisis Kinerja Lalu Lintas (AKLL) dan Laporan Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas (MRLL). Semoga Laporan kerangka acuan (KA) ini bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Masukan dan kritikan dari pembaca terhadap laporan ini sangat diharapkan guna penyusunan laporan selanjutnya. Terima kasih kepada semua

Upload: sptyan-sammz

Post on 22-Jun-2015

9 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

contoh

TRANSCRIPT

Page 1: Kata Pengantar Ka

Institut Teknologi Adhi Tama SurabayaHalaman i

Tugas Metode Penelitian Ilmiah

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala

rahmat – Nya hingga penyusunan Laporan Kerangka Analisis Kerusakan Jalan terhadap

perekonomian di Jalan Raya Surabaya – Mojokerto mulai dari Bunderan Waru, Surabaya

sampai pertigaan Kletek, Kecamatan Taman, Kab. Sidoarjo. direncanakan akan dibangun

Kawasaan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo. Dengan dibangunnya maka

diperkirakan akan terjadi bangkitan lalu lintas yang berpotensi menimbulkan permasalahan

lalu lintas. Maka sebagai upaya merencanakan manajemen dan rekayasa lalu lintas di

dalam dan di luar Kawasan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo untuk itunperlu disusun

Studi Analisis Dampak Lalu Lintas (Andalalin).

Tahap awal Studi Analisis Dampak Lalu Lintas (Andalalin) ini disusun Laporan

kerangka Acuan (KA). Laporan kerangka Acuan ini mencakup antara lain adalah

pendahuluan, deskripsi kegiatan pembangunan Wahana Fantasia Theme Park

Sidoarjo ,metodologi pendekatan dan rencana pelaksanaan kegiatan. Setelah penyusunan

Laporan Kerangka Acuan (KA) ini maka selanjutnya akan disusun Laporan Analisis

Kinerja Lalu Lintas (AKLL) dan Laporan Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas (MRLL).

Semoga Laporan kerangka acuan (KA) ini bermanfaat bagi semua pihak yang

berkepentingan. Masukan dan kritikan dari pembaca terhadap laporan ini sangat

diharapkan guna penyusunan laporan selanjutnya. Terima kasih kepada semua pihak yang

telah membantu pelaksanaan pekerjaan studi analisis dampak Lalu Lintas (Andalalin)

Pengembangan Wahana Fantasia Theme Park Sidoarjo Desa Waru Kecamatan Waru

Kabupaten Sidoarjo.

Sidoarjo, 15 Juli 2013

Tim Penyusun