kata pengantar

11
TUGAS RANCANGAN ELEMEN MESIN RODA GIGI YAMAHA JUPITER Z1 DAYA : 10,06PS PUTARAN : 7750 rpm Tugas Untuk memenuhi sebagian persyaratan Mata kuliah elemen mesin III sem.genap, T.A 2013/2014 Diajukan oleh: SUGENG ADI SUSILO 11 202 204 Kepada JURUSAN TEKNIK MESIN INSTITUT TEKNOLOGI MEDAN

Upload: nurul-hidayat

Post on 17-Dec-2015

2 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

djfhjdsf

TRANSCRIPT

TUGAS RANCANGAN ELEMEN MESINRODA GIGI YAMAHA JUPITER Z1

DAYA : 10,06PSPUTARAN : 7750 rpm

Tugas Untuk memenuhi sebagian persyaratan Mata kuliah elemen mesin III sem.genap, T.A 2013/2014

Diajukan oleh:SUGENG ADI SUSILO 11 202 204

KepadaJURUSAN TEKNIK MESININSTITUT TEKNOLOGI MEDANJUNI, 2014

iLEMBAR PERSETUJUANTUGAS ELEMEN MESIN III

RODA GIGI SEPEDA MOTOR YAMAHA JUPITER Z1

DAYA : 10,06PSPUTARAN : 7750 rpm

diajukan oleh:SUGENG ADI SUSILO11 202 204

Telah Disetujui Oleh:

Koordinator Tugas Rancangan Pembimbing Elemen Mesin III

(M.Danny Sam,ST) (Eswanto,ST,M.Eng) (NIDN : ) (NIDN : 0111128404)

Diketahui Oleh Ketua Jurusan Teknik Mesin

Ir.Nurdiana,MT (NIDN : 0118066702 )

iiKATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Atas berkat dan rahmat-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Rancangan ini tepat pada waktunya. Tugas Rancangan ini ditulis sesuai dengan kurikulum yang ada di Institut Teknologi Medan ( ITM ). Khususnya Jurusan Teknik Mesin, maka setiap mahasiswa diwajibkan untuk mengambil Tugas Rancangan elemen mesin ini yang termasuk di dalamnya adalah Tugas Rancangan Roda Gigi.Dalam penulisan Tugas Rancangan ini, penulis merancang roda gigi yang akan digunakan untuk kendaraan roda dua. Dengan data-data sebagai berikut :Daya ( N ) : 10.06 PSPutaran ( n ) : 7750 rpmDengan selesainya rancangan ini, penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak Eswanto, ST,M.Eng Selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan arahannya kepada penulis. dan kepada rekan-rekan yang telah memberikan motivasi dan dorongan sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Rancangan ini.Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan tugas rancangan ini masih ada kekurangan, baik materi maupun susunan kalimatnya, karena penulis tidak luput dari kesalahan dan kehilafan. Dengan terbuka penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan tugas rancangan ini.

Medan, 30 Juni 2014 Penulis

SUGENG ADI SUSILO 11 202 204

iiiDAFTAR ISI HALAMANHALAMAN JUDUL............................................................................................. iHALAMAN PENGESAHAN.............................................................................. iiKATA PENGANTAR......................................................................................iiiDAFTAR ISIivDAFTAR GAMBAR .......................................................................................... viDAFTAR TABEL................................................................................................ viiARTI LAMBANG DAN SINGKATAN............................................................ viiiBAB I PENDAHULUAN11.1. Latas Belakang11.2. Tujuan penelitian11.3.Manfaat penelitian21.4. Rumusan masalah2 1.5.Batasan masalah 2BAB II TINJAUAN PUSTAKA32.1. Pengertian Roda Gigi32.2. Fungsi Transmisi Roda Gigi32.3 Prinsip Kerja Roda Gigi32.4. Nama Bagian Roda Gigi32.5.Landasan teori 8 2.6. Tabel dan rumus perhitungan menurut sumbernya8 2.7. klasifikasi roda gigi18BAB III METODE PERENCANAAN23 3.1. Tempat perencanaan 23 3.2.Diagram alir.......................................................................................... 24 3.3. Gambar asembling roda gigi 25 3.4. Alur penelitian/flow cast 28

ivBAB IV ANALISA PERHITUNGAN DAN PEMBAHASAN 30 4.1. Perencanaan poros30 4.2. Perencanaan spline 33 4.3. Perhitungan roda gigi 36 4.4. Perhitungan bantalan 47 4.5. Perhitungan temperatur 52 4.6. Pelumasan dan perawatan 60BAB V KESIMPULAN DAN SARAN64 5.1 Kesimpulan64 6.2 Saran67DAFTAR PUSTAKA

vDAFTAR TABEL

1. Tabel 2.1 Faktor koreksi daya yang akan ditransmisikan fc2. Tabel 2.2 Baja karbon untuk konstruksi mesin dan baja batang yang difinis dingin untuk poros 3. Tabel 2.3 Harga factor moment lentur (cb) dan moment puntir (kt)4. Tabel 2.4 Diameter Poros ( Satuan mm)5. Tabel 2.5 Rumus untuk spline lurus (standart SAE)6. Tabel 2.6 Standarisasi menurut N3457. Tabel 2.7 Bahan roda gigi C Fe 490 , dapat dilihat dari tabel bahan8. Tabel 2.8 Kecepatan keliling9. Tabel 2.9 Harga a10. Tabel 2.10 Harga modul standar 11. Tabel 2.11 Harga Modul Standar (JIS B 1701-1973)12. Tabel 2.12 Ukuran bantalan13. Tabel 2.13 Bantalan (Faktor-Faktor V, X, Y, dan Ho, Yo)14. Tabel 2.14 Harga kecepatan

viDAFTAR GAMBAR1. Gambar 2.1 Bagian Roda Gigi2. Gambar 2.2 roda gigi dan bagianya3. Gambar 2.3 komponen roda gigi4. Gambar 2.4 Spline5. Gambar 2.5 Katup pemindah6. Gambar 2.6 Roda gila7. Gambar 2.7 Nama bengkel8. Gambar 2.8 Team survey9. Gambar 2.9 Roda gigi lurus10. Gambar 2.10 Roda gigi miring11. Gambar 2.11 Roda gigi miring ganda12. Gambar 2.12 Roda gigi kerucut13. Gambar 2.13 Roda gigi cacing silindris14. Gambar 2.14 Roda gigi cacing globoid15. Gambar 2.15 Roda gigi cacing hipoid16. Gambar 2.16 Roda gigi dalam17. Gambar 4.1 Poros18. Gambar 4.2 Spline19. Gambar 4.3 Bagian roda gigi20. Gambar 4.4 Transmisi roda gigi pada kecepatan I21. Gambar 4.5 Ttransmisi roda gigi pada kecepatan II 22. Gambar 4.6 Transmisi roda gigi pada kecepatan III23. Gambar 4.7 Transmisi roda gigi pada kecepatan IV24. Gambar 4.8 Bantalan25. Gambar 4.9 Grafik minyak pelumas

vii

ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN1. adalah tegangan geser yang terjadi2. Mto adalah torsi3. adalah tegangan lentur4. adalah Beban yang diterima pada pasak5. adalah daya gesek6. adalah factor perpindahan panas7. adalah perubahan temperatur8. Reverse adalah kecepatan mundur9. adalah kekuatan tarik bahan10. adalah Japan International Standart11. SAE adalah Society of automotive enginnering12. adalah luas bidang gesek13. adalah viskositas absolute

viii