kata pengantar

3
i KATA PENGANTAR Buku Panduan Keterampilan Dasar Profesi (KDP) ini disusun untuk membantu mahasiswa mencapai kompetensiklinik keperawatan dasar pada program profesi S 1 keperawatan dan pendidikan tinggi kesehatan lainnya. Buku ini merupakan buku standar prosedur tindakan keperawatan bagi mahasiswa agar dapat melaksanakan tindakan dasar keperawatan sesuai standar. Kompetensi tersebut meliputi kemampuan kognitif, afektif, dan psikomotor yang sesuai dengan komptensi perawat professional. Mahasiswa dianggap dapat menyelesaikan program KDP jika telah memenuhi seluruh keterampilan yang tercantum dalam buku KDP secara mandiri. Pencapaian kemandirian dapat dilakukan dengan tiga tahap, yaitu observasi (memperhatikan pembimbing atau peer group saat melakukan tindakan), dibantu (melakukan tindakan dengan bimbingan), dan mandiri. Kelulusan mahasiswa diprogram ini ditandai dengan terpenuhinya kompetensi secara mandiri dan adanya rekomendasi kelulusan olehpembimbing klinik. Buku panduan ini merupakan penyempurnaan buku pedoman kerja mahasiswa KDP sebelumnya. Adanya perbaikan pada buku ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih baik bagi pembimbing klinik dan mahasiswa dalam menggunakan buku dan melaksankan tindakan keperwatan sesuai standar.

Upload: rachmat-muhammad

Post on 13-Dec-2015

214 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

AK

TRANSCRIPT

Page 1: Kata Pengantar

i

KATA PENGANTAR

Buku Panduan Keterampilan Dasar Profesi (KDP) ini disusun untuk membantu

mahasiswa mencapai kompetensiklinik keperawatan dasar pada program profesi S 1

keperawatan dan pendidikan tinggi kesehatan lainnya. Buku ini merupakan buku standar

prosedur tindakan keperawatan bagi mahasiswa agar dapat melaksanakan tindakan dasar

keperawatan sesuai standar. Kompetensi tersebut meliputi kemampuan kognitif, afektif,

dan psikomotor yang sesuai dengan komptensi perawat professional.

Mahasiswa dianggap dapat menyelesaikan program KDP jika telah memenuhi

seluruh keterampilan yang tercantum dalam buku KDP secara mandiri. Pencapaian

kemandirian dapat dilakukan dengan tiga tahap, yaitu observasi (memperhatikan

pembimbing atau peer group saat melakukan tindakan), dibantu (melakukan tindakan

dengan bimbingan), dan mandiri. Kelulusan mahasiswa diprogram ini ditandai dengan

terpenuhinya kompetensi secara mandiri dan adanya rekomendasi kelulusan

olehpembimbing klinik.

Buku panduan ini merupakan penyempurnaan buku pedoman kerja mahasiswa KDP

sebelumnya. Adanya perbaikan pada buku ini diharapkan dapat memberikan pemahaman

yang lebih baik bagi pembimbing klinik dan mahasiswa dalam menggunakan buku dan

melaksankan tindakan keperwatan sesuai standar.

Penyempurnaan buku ini selanjutnya sangat memerlukan masukan dari teman sejawat.

Semoga buku ini bermanfaat.

Penyusun

Page 2: Kata Pengantar

ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………………………………

DAFTAR ISI …………………………………………………………………………

BAB I

InformasiUmum Program KDP ………………………………………...................

BAB II

Tujuan Pembelajaran ………………………………………………………………

BAB III

Proses Pembelajaran dan Bimbingan ………………………………………………

BAB IV

Program Evaluasi ………………………………………………………………….

BAB V

Tata Tertib Program KDP …………………………………………………………..

KEPUSTAKAAN……………………………………………………………………..

REKAPITULASI PENCAPAIAN TARGET KDP ……………………………….....

LAMPIRAN PROSEDUR KDP ……………………………...………………………

i

ii

1

2

4

7

11

13

14

16