kata pengantar

3
KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat rahmat dan kuasa-Nya, saya dapat menyelesaikan laporan kasus ini dengan judul “ Epistaksis Posterior“ yang diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menjalani program internsip ini. Terima kasih yang sebesar-besarnya saya ucapkan kepada dokter pembimbing, dr.Sri Marhaeni, Sp.THT-KL yang telah bersedia membimbing saya, sehingga laporan kasus ini dapat terselesaikan pada waktunya. Di akhir kata, saya mohon maaf jika dalam penulisan laporan kasus ini terdapat kesalahan yang berarti sehingga tidak berkenan di hati pembaca, saya mengharapkan nasehat dan saran demi meningkatkan kesempurnaan laporan kasus ini. Atas perhatian dan saran pembaca, saya ucapkan terima kasih. Dumai, September 2015

Upload: chintya-permata-sari

Post on 11-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hgfg

TRANSCRIPT

Page 1: Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat rahmat dan kuasa-

Nya, saya dapat menyelesaikan laporan kasus ini dengan judul “ Epistaksis Posterior“ yang

diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menjalani program internsip ini.

Terima kasih yang sebesar-besarnya saya ucapkan kepada dokter pembimbing, dr.Sri

Marhaeni, Sp.THT-KL yang telah bersedia membimbing saya, sehingga laporan kasus ini dapat

terselesaikan pada waktunya.

Di akhir kata, saya mohon maaf jika dalam penulisan laporan kasus ini terdapat kesalahan

yang berarti sehingga tidak berkenan di hati pembaca, saya mengharapkan nasehat dan saran

demi meningkatkan kesempurnaan laporan kasus ini. Atas perhatian dan saran pembaca, saya

ucapkan terima kasih.

Dumai, September 2015

dr.Chintya Permata Sari

i

Page 2: Kata Pengantar

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………………i

DAFTAR ISI………………………………………………………..ii-iii

BAB I

Status Pasien…………………………………………………………1-8

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Anatomi Hidung ...…………………………………….......9

2.2 Definisi Epitaksis………………………………………......9

2.3 Etiologi………………………………………………..……10

2.4 Patofisiologi………………………………………….…….12

2.5 Gambaran Klinik dan Pemeriksaan………………………..12

2.8 Penatalaksanaan……………………………………………15

2.9 Pencegahan....……………………………………………...20

2.10 Prognosis..............................……………………………..20

2.11 Kesimpulan………………………………………….

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………...30