kasus-kasus pelanggaran ham di indonesia

11
KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA Disusun oleh : 1.Agung Rahadi Saputra 2.Ekho Yanuar Fitriyanto 3.Lutfi Ardianti 4.Magdalena Naera Ch. 5.Yollanda Pinkan

Upload: magdanae

Post on 21-Jun-2015

1.179 views

Category:

Education


24 download

DESCRIPTION

Semoga dapat membantuuuuu ^^

TRANSCRIPT

Page 1: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

Disusun oleh :1. Agung Rahadi Saputra2. Ekho Yanuar Fitriyanto3. Lutfi Ardianti4. Magdalena Naera Ch.5. Yollanda Pinkan

Page 2: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

DIMANA SAJA SIH KASUS PELANGGARAN HAM SERING TERJADI ?

KELUARGA/RUMAH MASYARAKAT LEMBAGA

TANGGA

Page 3: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

Seorang Ayah yang membanting

anaknya yang tak berdosa atau melakukan kesalahan.

KASUS DALAM RUMAH TANGGAKESAL, BUDI BANTING

ANAKNYA HINGGA CEDERA

Page 4: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

SOLUSI

>>Penjara maksimal 5 tahun (UU no. 23 th 2004)

>>Jika tidak berkeinginan di penjara, selesaikan masalah yang terjadi dengan kepala dingin.

>>Menahan gejolak emosi

Page 5: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

KASUS DALAM MASYARAKAT

Kasus Pembunuhan Ade Sara

JAKARTA, KOMPAS.com —

Tersangka kasus dugaan pembunuhan berencana terhadap Ade Sara Angelina Suroto (19), Assyifa Ramadhani (19), mengaku menyesali perbuatannya. Hal ini dilontarkan Sifa, panggilan Assyifa, kepada kuasa hukumnya, M Syafri Noer, seusai menjalani rekonstruksi pembunuhan, Kamis ( 3/4/2014) "Ada penyesalan yang sangat dalam dia. Dia bilang, 'Kenapa Sifa, Om? Sifa enggak kuat Om ngebayangin kejadian itu'," kata Syafri di Mapolda Metro Jaya, Kamis petang.Syafri mengatakan, ia menangkap aura penyesalan dari Sifa, yang bersama kekasihnya, Ahmad Imam Al Hafitd (19), menghabisi nyawa Sara."Anak ini bukan seseorang yang punya temperamen seperti itu, artinya kalau memang temperamen keras terjadi seperti itu mungkin ia tidak depresi," jelasnya.

Page 6: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

Syafri berharap hukuman terhadap Sifa dapat diperingan. Alasannya, peran Sifa dalam kasus dugaan pembunuhan berencana hanya sedikit."Yang merugikan bagi dia adalah dia ada dalam kendaraan saat korban meninggal," katanya.Dalam rekonstruksi pembunuhan Ade Sara yang digelar penyidik Jatanras Krimum Polda Metro Jaya, dilakukan lebih dari 40 adegan selama pembunuhan berlangsung. Rekonstruksi tersebut menggambarkan ketika tersangka bertemu Sara di Stasiun Gondangdia, kejadian di dalam mobil mulai dari penganiayaan hingga korban meninggal, kemudian mengganti aki mobil yang rusak Rekonstruksi juga dilakukan di dalam mobil Kia Visto milik Hafitd yang menjadi tempat pembunuhan.

Page 7: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

SOLUSI

Seorang manusia, termasuk kita semua harus mempunyai nilai – nilai pancasila, salah satunya nilai kemanusiaan yang adil dan beradab yang mengandung arti kesadaran sikap dan perilaku yang sesuai dengan nilai – nilai moral atas hidup bersama, atas dasar tuntutan hati nurani dengan memperlakukan hal yang sebagaimana mestinya. Jika kita dapat menjalankan nilai ini, pasti tindak kejahatan seperti kasus yang menimpa Ade Sara tersebut dapat di minimalisir atau bahkan tidak akan terjadi kasus seperti itu.

Page 8: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

Perasaan tidak puas salah satu pemain dari TIM PPSM Sakti Magelang, lalu menghantam pemain dari tim Persitema, dan permainan sepak bola diwarnai dengan perkelahian

LEMBAGA PERSEPAK BOLA-AN

KASUS DALAM LEMBAGA

SEPAKBOLA JADI

ADU JOTOS

Page 9: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA
Page 10: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA

SOLUSI

• Setelah melihat banyak sekali pelanggaran-pelanggaran yang marak terjadi di Indonesia, Sebaiknya pemerintah dapat menyikapi dan lebih memperkuat hukum dan tata tertib secara menyeluruh agar dapat terciptanya rasa tanggung jawab dan sadar akan Hak Asasi Manusia. Peningkatan mutu pendidikan dan sadar agama juga sangat berpengaruh dalam pembentukan sifat dan karakter seseorang agar tidak terjerumus kedalam hal yang negatif.

Page 11: KASUS-KASUS PELANGGARAN HAM DI INDONESIA